SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Materi Kelas XI IPA
By : NOVIDAANA, S.Pd
 Patogen Masuk Tubuh
Sistem
Imun
Pertahanan Tubuh
Alami
•Kulit
•Keringat
Patogen Masuk
Tubuh
Respon
Imun
Non-
Spesifik Spesifik
•Inflamasi
•Fagositosis
•Imunitas diperantarai antibodi
•Imunitas yg diperantarai sel
Sistem imun tersusun atas sel-sel
dan jaringan yang membentuk
Imunitas, yaitu kekebalan tubuh
terhadap infeksi atau penyakit.
Organisme penyebab penyakit
(patogen) dapat masuk ke dalam
tubuh dan memasuki jaringan atau
sel-sel dalam tubuh. Jika kekebalan
tubuh kita dapat dikalahkan oleh
patogen, berarti tubuh kita
mengalami sutu penyakit.
 Penangkal benda asing yang masuk ke dalam
tubuh
 Untuk keseimbangan fungsi tubuh terutama
menjaga keseimbangan komponen tubuh
yang telah tua
 Sebagai pendeteksi adanya sel-sel abnormal,
termutasi, atau ganas, serta
menghancurkannya.
Respon imun tidak dibentuk dalam waktu
singkat, tapi akan muncul dalam waktu 24
jam.
1. Pertahanan Fisik, berupa kulit. Lapisan luar sel-
sel kulit mati yg keras mengandung keratin dan
sangat sedikit air, sehingga pertumbuhan
patogen akan terhambat.
a. Air mata, disekresikan oleh kelenjar air mata
yang melarutkan dan mencuci mikroorganisme
dan penyebab iritasi mata.
b. Sebum (minyak), disekresikan oleh kelenjar
sebaceous, mengandung asam lemak yg
memiliki aksi antimikrobial.
c. Mukus, hasil sekresi sel-sel yg terdapat dalam
saluran pernapasan. Merupakan cairan lendir yg
lengket sehingga dapat memerangkap patogen
yg berasal dari udara
2. Pertahanan Mekanik, misalnya rambut yg
terdapat dalam hidung dan silia yg terdapat
dalam paru-paru.
3. Pertahanan Kimia, misalnya air mata, mukus,
saliva, dan keringat yg semuanya mengandung
zat kimia yg menghambat pertumbuhan
organisme. Selain itu juga terdapat asam
hidroklorik yg terdapat dalam cairan lambung.
4. Pertahanan Biologis, terdapat populasi alami
bakteri tak berbahaya yg hidup di kulit dan
membran mukosa yg menghambat pertumbuhan
bakteri patogen. Antibiotik dg spektrum luas
dapat menghancurkan bakteri bermanfaat dan
menyebabkan hilangnya sejumlah pertahanan
tubuh.
Sel darah putih berfungsi sebagai pertahan
tubuh terhadap patogen, terdiri dari :
 Neutrofil, berfungsi untuk fagositosis
 Eosinofil, berperan dalam reaksi alergi
 Basofil,berperan dalam reaksi inflamasi
(pembengkakan jaringan)
 Monosit, berfungsi untuk fagositosis
 Limfosit, berperan dalam respon imun
spesifik
Merupakan suatu cara yg dilakukan tubuh
untuk memberi respon terhadap masuknya
patogen atau antigen tertentu ke dalam
tubuh, dibedakan atas :
 Respon imun Non-Spesifik, respon imun
yang timbul terhadap jaringan tubuh yang
rusak atau terluka, bukan terhadap kerusakan
itu sendiri. Respon imun ini berupa inflamasi
dan fagositosis.
 Inflamasi atau pembengkakan jaringan
merupakan reaksi cepat terhadap kerusakan
jaringan, tanda-tanda terjadinya inflamasi yaitu :
1. Timbul warna kemerahan, disebabkan oleh
pembuluh darah yang membesar meningkatkan
aliran darah ke area jaringan yang rusak
2. Timbul panas, karena aliran darah yg lebih
cepat
3. Terjadi pembengkakan, aliran darah yg cepat
meningkat menyebabkan makin banyak cairan
jaringan yg masuk ke dalam jaringan yg rusak,
menyebabkan jaringan membengkak
4. Timbul rasa sakit, jaringan yg membengkak
menekan reseptor dan saraf
Inflamasi sangat berguna bagi
pertahanan tubuh, sebab reaksi
tersebut mencegah penyebaran
infeksi ke jaringan lain dan
mempercepat proses
penyembuhan. Reaksi tersebut
juga memberikan informasi pada
komponen sistem imun lain
tentang adanya infeksi
Dilakukan oleh sel darah putih
jenis neurifil dan monosit. Proses
fagositosis meliputi → sel darah
putih menelan patogen →
membawanya ke dalam vakuola
yang ada di sitoplasma sel
tersebut → lalu mencernanya
dengan enzim litik.
 Respon Imun Spesifik, melindungi
tubuh dari serangan patogen dan juga
memastikan pertahanan tubuh tidak
berbalik melawan jaringan itu sendiri.
Respon imun Spesifik timbul dari dua
sistem berbeda yang saling berkerja
sama yaitu : Antibody-mediated
immunity (imunitas yang diperantarai
natibodi) dan Cell-mediated immunity
( imunitas yang diperantarai sel)
Respon imun yg diperantarai antibody tidak
melibatkan sel, melainkan hanya senyawa
kimia yang disebut antibody. Antibodi akan
menyerang bakteri atau virus sebelum
patogen tersebut masuk ke dalam sel tubuh.
Senyawa tersebut juga bereaksi terhadap zat-
zat toksin dan protein asing.
Antibodi dihasilkan oleh limfosit B dan
teraktivasi bila mengenali antigen yg terdapat
pada permukaan sel patogen, dg bantuan
limfosit T.
Imunitas yang diperantarai sel
merupakan respon imun yg
melibatkan sel-sel yg menyerang
langsung organisme asing. Sel-sel
yg terlibat adalah sel limfosit T,
yg ketika teraktivasi akan
mematikan beberapa organisme.
Namun kebanyakan menyerang
sel-sel tubuh yg terinfeksi
Alergi atau hipersensitivitas adalah suatu reaksi
imun yg berlebihan terhadap adanya suatu
senyawa yg secara normal sebenarnya tidak
berbahaya yg disebut Alergen. Beberapa jenis
alergen yg umum adalah serbuk sari, bulu
binatang, debu, spora jamur, dan gigitan
serangga.
Gejala paling umum alergi adalah mata berair,
bersin, dan asma. Kebanyak gejala tersebut
adalah hasil dari inflamasi pd membran mukosa,
disebabkan oleh sel-sel Mast yg melepaskan
senyawa kimia seperti Histamin. Obat anti alergi
bekerja dg cara menekan aktifitas sel Mast atau
menetralkan Histamin (Antihistamin)
 Kekebalan tubuh aktif, kekebalan tubuh yg
dihasilkan karena limfosit teraktivasi oleh
antigen pada permukaan sel patogen, disebut
juga kekebalan tubuh alami.
 Kekebalan tubuh pasif, kekebalan tubuh yg
dihasilkan melalui transfer/pemberian
antibodi dari orang lain. Disebut kekebalan
tubuh pasif alami jika misalnya kekebalan yg
timbul ketika antibodi diberikan oleh ibu
kepada bayi melalui plasenta dan ASI. Disebut
kekebalan tubuh pasif buatan misalnya
timbul dari antibodi yg di ekstrak dari
individu lain seperti Serum
Sistem pertahanan tubuh (sistem limfatik)

More Related Content

What's hot

Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia yuliartiramli
 
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMAMATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMAZona Bebas
 
Amoeba
AmoebaAmoeba
AmoebaFa Fa
 
Sistem Pertahanan Tubuh Oleh Ismail
Sistem Pertahanan Tubuh  Oleh IsmailSistem Pertahanan Tubuh  Oleh Ismail
Sistem Pertahanan Tubuh Oleh IsmailIsmail Fizh
 
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMAMATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMAZona Bebas
 
Anatomi Sistem imun
Anatomi Sistem imunAnatomi Sistem imun
Anatomi Sistem imunYesi Tika
 
Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3
Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3
Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3Dimas C. Nugroho
 
Proses terjadinya infeksi
Proses terjadinya infeksiProses terjadinya infeksi
Proses terjadinya infeksiWarnet Raha
 
Soal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan Tumbuhan
Soal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan TumbuhanSoal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan Tumbuhan
Soal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan TumbuhanDimas C. Nugroho
 
Sistem Persyarafan
Sistem PersyarafanSistem Persyarafan
Sistem PersyarafanNona Zesifa
 
Biokimia Sistem Imunologi
Biokimia Sistem ImunologiBiokimia Sistem Imunologi
Biokimia Sistem ImunologiDedi Kun
 
Imunologi; imunologi infeksi
Imunologi; imunologi infeksiImunologi; imunologi infeksi
Imunologi; imunologi infeksiLisa Andina
 
Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016
Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016
Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016Nana Citra
 

What's hot (20)

Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia
 
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMAMATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
 
Virologi
VirologiVirologi
Virologi
 
Amoeba
AmoebaAmoeba
Amoeba
 
Sistem Pertahanan Tubuh Oleh Ismail
Sistem Pertahanan Tubuh  Oleh IsmailSistem Pertahanan Tubuh  Oleh Ismail
Sistem Pertahanan Tubuh Oleh Ismail
 
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMAMATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
 
Anatomi Sistem imun
Anatomi Sistem imunAnatomi Sistem imun
Anatomi Sistem imun
 
Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3
Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3
Uji Kompetensi Biologi Jaringan Hewan - BAB 3
 
Proses terjadinya infeksi
Proses terjadinya infeksiProses terjadinya infeksi
Proses terjadinya infeksi
 
Sistem imun
Sistem imunSistem imun
Sistem imun
 
Soal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan Tumbuhan
Soal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan TumbuhanSoal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan Tumbuhan
Soal Uji Kompetensi Sel Hewan Dan Tumbuhan
 
Sistem Persyarafan
Sistem PersyarafanSistem Persyarafan
Sistem Persyarafan
 
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada ManusiaSoal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
 
Biokimia Sistem Imunologi
Biokimia Sistem ImunologiBiokimia Sistem Imunologi
Biokimia Sistem Imunologi
 
Imunologi; imunologi infeksi
Imunologi; imunologi infeksiImunologi; imunologi infeksi
Imunologi; imunologi infeksi
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
 
Farmakologi
FarmakologiFarmakologi
Farmakologi
 
Morfologi virus
Morfologi virusMorfologi virus
Morfologi virus
 
Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016
Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016
Contoh Soal UAS Anatomi Fisiologi Manusia Tahun 2016
 
Makalah imunologi autoimun
Makalah imunologi autoimun Makalah imunologi autoimun
Makalah imunologi autoimun
 

Similar to Sistem pertahanan tubuh (sistem limfatik) (20)

Sistem imun
Sistem imunSistem imun
Sistem imun
 
Makalah tekayasa genetika dan sistem imun
Makalah tekayasa genetika dan sistem imunMakalah tekayasa genetika dan sistem imun
Makalah tekayasa genetika dan sistem imun
 
Makalah imunoglobin lengkap
Makalah imunoglobin lengkapMakalah imunoglobin lengkap
Makalah imunoglobin lengkap
 
Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2
 
Makalah imunoglobin fitri andriani
Makalah imunoglobin fitri andrianiMakalah imunoglobin fitri andriani
Makalah imunoglobin fitri andriani
 
Sistem imun 1
Sistem imun 1Sistem imun 1
Sistem imun 1
 
Makalah imunoglobin fitri andriani
Makalah imunoglobin fitri andrianiMakalah imunoglobin fitri andriani
Makalah imunoglobin fitri andriani
 
Makalah anafilaktif
Makalah anafilaktifMakalah anafilaktif
Makalah anafilaktif
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2
 
Makalah imunologi (2)
Makalah imunologi (2)Makalah imunologi (2)
Makalah imunologi (2)
 
Sistem Imunitas
Sistem ImunitasSistem Imunitas
Sistem Imunitas
 
Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2
 
Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2
 
Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2Makalah imunoglobin 2
Makalah imunoglobin 2
 
Makalah imunoglobin lengkap
Makalah imunoglobin lengkapMakalah imunoglobin lengkap
Makalah imunoglobin lengkap
 
MODUL PEMBELAJARAN
MODUL PEMBELAJARANMODUL PEMBELAJARAN
MODUL PEMBELAJARAN
 
Anfis sistem imunitas
Anfis sistem imunitasAnfis sistem imunitas
Anfis sistem imunitas
 
Makalah imunoglobin 7
Makalah imunoglobin 7Makalah imunoglobin 7
Makalah imunoglobin 7
 
Makalah imunoglobin 7
Makalah imunoglobin 7Makalah imunoglobin 7
Makalah imunoglobin 7
 

More from Soga Biliyan Jaya

CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020Soga Biliyan Jaya
 
Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...
Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...
Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...Soga Biliyan Jaya
 
PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...
PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...
PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...Soga Biliyan Jaya
 
Makalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia Dini
Makalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia DiniMakalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia Dini
Makalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia DiniSoga Biliyan Jaya
 
Tugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan Islam
Tugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan IslamTugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan Islam
Tugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan IslamSoga Biliyan Jaya
 
Contoh Persentasi Sidang, Tesis atau Disertasi
Contoh Persentasi Sidang, Tesis atau DisertasiContoh Persentasi Sidang, Tesis atau Disertasi
Contoh Persentasi Sidang, Tesis atau DisertasiSoga Biliyan Jaya
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranSoga Biliyan Jaya
 
Proposal skripsi Keterampilan Proses Sain
Proposal skripsi Keterampilan Proses SainProposal skripsi Keterampilan Proses Sain
Proposal skripsi Keterampilan Proses SainSoga Biliyan Jaya
 
Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)
Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)
Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)Soga Biliyan Jaya
 
Sosiologi pendidikan dan ilmu pengetahua
Sosiologi pendidikan dan ilmu pengetahuaSosiologi pendidikan dan ilmu pengetahua
Sosiologi pendidikan dan ilmu pengetahuaSoga Biliyan Jaya
 
Pertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembanganPertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembanganSoga Biliyan Jaya
 
SOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom Animalia
SOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom AnimaliaSOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom Animalia
SOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom AnimaliaSoga Biliyan Jaya
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranSoga Biliyan Jaya
 
Makalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAH
Makalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAHMakalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAH
Makalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAHSoga Biliyan Jaya
 

More from Soga Biliyan Jaya (20)

CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
 
Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...
Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...
Penerapan keterampilan proses terhadap peningkatan keterampilan proses sains ...
 
PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...
PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...
PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PR...
 
Makalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia Dini
Makalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia DiniMakalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia Dini
Makalah komprehensif Perkembangan Koqnitif Anak Usia Dini
 
Tugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan Islam
Tugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan IslamTugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan Islam
Tugas komprehensif Resume Ilmu Pendidikan Islam
 
Contoh Persentasi Sidang, Tesis atau Disertasi
Contoh Persentasi Sidang, Tesis atau DisertasiContoh Persentasi Sidang, Tesis atau Disertasi
Contoh Persentasi Sidang, Tesis atau Disertasi
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Proposal skripsi Keterampilan Proses Sain
Proposal skripsi Keterampilan Proses SainProposal skripsi Keterampilan Proses Sain
Proposal skripsi Keterampilan Proses Sain
 
Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)
Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)
Kelompok 13 (soga biliyan jaya & noura iklima)
 
Jamur
JamurJamur
Jamur
 
Sosiologi pendidikan dan ilmu pengetahua
Sosiologi pendidikan dan ilmu pengetahuaSosiologi pendidikan dan ilmu pengetahua
Sosiologi pendidikan dan ilmu pengetahua
 
Sistem indra
Sistem indraSistem indra
Sistem indra
 
Sistem gerak
Sistem gerakSistem gerak
Sistem gerak
 
Evolusi
EvolusiEvolusi
Evolusi
 
Fotosintesis pada tumbuhan
Fotosintesis pada tumbuhanFotosintesis pada tumbuhan
Fotosintesis pada tumbuhan
 
Pertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembanganPertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembangan
 
SOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom Animalia
SOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom AnimaliaSOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom Animalia
SOGABILIYANJAYA : IPA Kingdom Animalia
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
PENDIDIKAN ANAK USIA DINIPENDIDIKAN ANAK USIA DINI
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
 
Makalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAH
Makalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAHMakalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAH
Makalah filsafat ilmu ILMU PENGETAHUAN DAN PENGETAHUAN ILMIAH
 

Recently uploaded

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 

Recently uploaded (20)

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 

Sistem pertahanan tubuh (sistem limfatik)

  • 1. Materi Kelas XI IPA By : NOVIDAANA, S.Pd
  • 2.  Patogen Masuk Tubuh Sistem Imun Pertahanan Tubuh Alami •Kulit •Keringat Patogen Masuk Tubuh Respon Imun Non- Spesifik Spesifik •Inflamasi •Fagositosis •Imunitas diperantarai antibodi •Imunitas yg diperantarai sel
  • 3. Sistem imun tersusun atas sel-sel dan jaringan yang membentuk Imunitas, yaitu kekebalan tubuh terhadap infeksi atau penyakit. Organisme penyebab penyakit (patogen) dapat masuk ke dalam tubuh dan memasuki jaringan atau sel-sel dalam tubuh. Jika kekebalan tubuh kita dapat dikalahkan oleh patogen, berarti tubuh kita mengalami sutu penyakit.
  • 4.  Penangkal benda asing yang masuk ke dalam tubuh  Untuk keseimbangan fungsi tubuh terutama menjaga keseimbangan komponen tubuh yang telah tua  Sebagai pendeteksi adanya sel-sel abnormal, termutasi, atau ganas, serta menghancurkannya. Respon imun tidak dibentuk dalam waktu singkat, tapi akan muncul dalam waktu 24 jam.
  • 5. 1. Pertahanan Fisik, berupa kulit. Lapisan luar sel- sel kulit mati yg keras mengandung keratin dan sangat sedikit air, sehingga pertumbuhan patogen akan terhambat. a. Air mata, disekresikan oleh kelenjar air mata yang melarutkan dan mencuci mikroorganisme dan penyebab iritasi mata. b. Sebum (minyak), disekresikan oleh kelenjar sebaceous, mengandung asam lemak yg memiliki aksi antimikrobial. c. Mukus, hasil sekresi sel-sel yg terdapat dalam saluran pernapasan. Merupakan cairan lendir yg lengket sehingga dapat memerangkap patogen yg berasal dari udara
  • 6. 2. Pertahanan Mekanik, misalnya rambut yg terdapat dalam hidung dan silia yg terdapat dalam paru-paru. 3. Pertahanan Kimia, misalnya air mata, mukus, saliva, dan keringat yg semuanya mengandung zat kimia yg menghambat pertumbuhan organisme. Selain itu juga terdapat asam hidroklorik yg terdapat dalam cairan lambung. 4. Pertahanan Biologis, terdapat populasi alami bakteri tak berbahaya yg hidup di kulit dan membran mukosa yg menghambat pertumbuhan bakteri patogen. Antibiotik dg spektrum luas dapat menghancurkan bakteri bermanfaat dan menyebabkan hilangnya sejumlah pertahanan tubuh.
  • 7. Sel darah putih berfungsi sebagai pertahan tubuh terhadap patogen, terdiri dari :  Neutrofil, berfungsi untuk fagositosis  Eosinofil, berperan dalam reaksi alergi  Basofil,berperan dalam reaksi inflamasi (pembengkakan jaringan)  Monosit, berfungsi untuk fagositosis  Limfosit, berperan dalam respon imun spesifik
  • 8. Merupakan suatu cara yg dilakukan tubuh untuk memberi respon terhadap masuknya patogen atau antigen tertentu ke dalam tubuh, dibedakan atas :  Respon imun Non-Spesifik, respon imun yang timbul terhadap jaringan tubuh yang rusak atau terluka, bukan terhadap kerusakan itu sendiri. Respon imun ini berupa inflamasi dan fagositosis.
  • 9.  Inflamasi atau pembengkakan jaringan merupakan reaksi cepat terhadap kerusakan jaringan, tanda-tanda terjadinya inflamasi yaitu : 1. Timbul warna kemerahan, disebabkan oleh pembuluh darah yang membesar meningkatkan aliran darah ke area jaringan yang rusak 2. Timbul panas, karena aliran darah yg lebih cepat 3. Terjadi pembengkakan, aliran darah yg cepat meningkat menyebabkan makin banyak cairan jaringan yg masuk ke dalam jaringan yg rusak, menyebabkan jaringan membengkak 4. Timbul rasa sakit, jaringan yg membengkak menekan reseptor dan saraf
  • 10. Inflamasi sangat berguna bagi pertahanan tubuh, sebab reaksi tersebut mencegah penyebaran infeksi ke jaringan lain dan mempercepat proses penyembuhan. Reaksi tersebut juga memberikan informasi pada komponen sistem imun lain tentang adanya infeksi
  • 11. Dilakukan oleh sel darah putih jenis neurifil dan monosit. Proses fagositosis meliputi → sel darah putih menelan patogen → membawanya ke dalam vakuola yang ada di sitoplasma sel tersebut → lalu mencernanya dengan enzim litik.
  • 12.  Respon Imun Spesifik, melindungi tubuh dari serangan patogen dan juga memastikan pertahanan tubuh tidak berbalik melawan jaringan itu sendiri. Respon imun Spesifik timbul dari dua sistem berbeda yang saling berkerja sama yaitu : Antibody-mediated immunity (imunitas yang diperantarai natibodi) dan Cell-mediated immunity ( imunitas yang diperantarai sel)
  • 13. Respon imun yg diperantarai antibody tidak melibatkan sel, melainkan hanya senyawa kimia yang disebut antibody. Antibodi akan menyerang bakteri atau virus sebelum patogen tersebut masuk ke dalam sel tubuh. Senyawa tersebut juga bereaksi terhadap zat- zat toksin dan protein asing. Antibodi dihasilkan oleh limfosit B dan teraktivasi bila mengenali antigen yg terdapat pada permukaan sel patogen, dg bantuan limfosit T.
  • 14. Imunitas yang diperantarai sel merupakan respon imun yg melibatkan sel-sel yg menyerang langsung organisme asing. Sel-sel yg terlibat adalah sel limfosit T, yg ketika teraktivasi akan mematikan beberapa organisme. Namun kebanyakan menyerang sel-sel tubuh yg terinfeksi
  • 15. Alergi atau hipersensitivitas adalah suatu reaksi imun yg berlebihan terhadap adanya suatu senyawa yg secara normal sebenarnya tidak berbahaya yg disebut Alergen. Beberapa jenis alergen yg umum adalah serbuk sari, bulu binatang, debu, spora jamur, dan gigitan serangga. Gejala paling umum alergi adalah mata berair, bersin, dan asma. Kebanyak gejala tersebut adalah hasil dari inflamasi pd membran mukosa, disebabkan oleh sel-sel Mast yg melepaskan senyawa kimia seperti Histamin. Obat anti alergi bekerja dg cara menekan aktifitas sel Mast atau menetralkan Histamin (Antihistamin)
  • 16.  Kekebalan tubuh aktif, kekebalan tubuh yg dihasilkan karena limfosit teraktivasi oleh antigen pada permukaan sel patogen, disebut juga kekebalan tubuh alami.  Kekebalan tubuh pasif, kekebalan tubuh yg dihasilkan melalui transfer/pemberian antibodi dari orang lain. Disebut kekebalan tubuh pasif alami jika misalnya kekebalan yg timbul ketika antibodi diberikan oleh ibu kepada bayi melalui plasenta dan ASI. Disebut kekebalan tubuh pasif buatan misalnya timbul dari antibodi yg di ekstrak dari individu lain seperti Serum