SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Nama Kelompok 2:
Annisa Aulia B
Aufa Shafira
Dani
M Safta Azis
M Tsani Farhan
Muthmainnah
Rizka Aulia R
BUDAYA
POLITIK
Sosialisasi
Pengembangan
Budaya Politik
Budaya Politik yang
Berkembang dalam
Masyarakat
Indonesia
Macam-Macam
Budaya Politik
Hakikat Budaya
Politik
Pengertian Budaya
Budaya berasal dari bahasa
Sanskerta yaitu buddhayah
yang merupakan bentuk
jamak dari kata buddhi (budi
atau akal) , artinya hal-hal
yang berkaitan dengan budi
dan akal manusia.
Koentjaningrat mengatakan
bahwa kebudayaan adalah
keseluruhan system gagasan,
tindakan, dan hasil karya
dalam rangka kehidupan
masyarakat yang dijadikan
milik dari manusia dengan
belajar.
Budaya memiliki tiga wujud, yaitu:
a. Sesuatu yang kompleks dari sebuah ide, gagasan, nilai, norma, peraturan, dan sebagainya;
b. Sesuatu yang kompleks dari aktivitas serta tinf=dakan berpola manusia dalam masyarakat
c. Sebagai benda-benda hasil karya manusia.
Next
Kebudayaan memiliki tujuh unsur yang dianggap sebagai
cultural universal:
a. Peralatan dan perlengkapan hiup manusia (pakaian,
perumahan, alat rumah tangga, senjata, alat-alat
produksi, transportasi, dan sebagainya.
b. Mata pencarian hidup dan system-system ekonomi
(pertanian, peternakan, system produksi, system
distribusi, dan sebagainya)
c. Sistem kemasyarakatan (system kekerabatan,
organisasi politik, system hokum, dan system
perkawinan)
d. Bahasa (lisan ataupun tertulis
e. Kesenian
f. Sistem pengetahuan
g. Religi (sistem kepercayaan)
Next
 Menurut Balandier, 1986. Dalam pandangan yang menekankan pada pendekatan proses, politik diartikan sebagai
proses dalam menentukan dan melaksanakan tujuan-tujuan yang ingin dicapai dengan menggunakan kekuasaan
yang dimiliki oleh pihak-pihak yang berkepentingan.
 Hoogewerf (dalam Siswoyo, 1944), menegaskan bahwa intipolitik adalah kebijakan (policy), yaitu suatu usaha
manusia yang dilakukan tidak hanya untuk menyesuaikan diri secara pasif terhadap perubahan-perubahan dalam
lingkungannya, melainkan secara aktif mengadakan, menghalangi, memperlambat, mempercepat, mengendalikan
atau merubah arah dalam perubahan itu.
• Konotasi positif terhadap pemaknaan politik sesuai dengan hakikat politik yang menjanjikan bagi kehidupan
manusia, antara lain:
a. Politik dalam arti kepentingan umum.Artinya, urusan politik senantiasa berhubunga dengan kepentingan umum.
b. Politik sebagai kebijakan (policy). Sebagaimana dikemukakan oleh Carl J.Friedrich (dalam Islamy, 1997),
kebijakan diartikan sebagai tindakan yang mengarah pada tujuan yang diusulkan oleh seseorang, kelompok atau
pemerintah dalam lingkungan terentu sehubungan dengan adanya hambatan-hambatan tertentu dalam mencari
peluang untuk mencapai tujuan atau sasaran yang diinginkan.
Pengertian Politik Next
Budaya politik merupakan pola perilaku suatu masyarakat dalam kehidupan bernegara,
penyelenggaraan administrasi negara, politik pemerintahan, hukum, norma kebiasaan yang
dihayati oleh seluruh anggota masyarakat setiap harinya. Budaya politik juga dapat di artikan
sebagai suatu sistem nilai bersama suatu masyarakat yang memiliki kesadaran untuk
berpartisipasi dalam pengambilan keputusan kolektif dan penentuan kebijakan publik untuk
masyarakat seluruhnya.
Pengertian Budaya
Politik
Pengertian Budaya Politik menurut definisi para ahli antara lain sebagai berikut :
 Sidney Verba: Menurut Sidney Verba, budaya politik adalah suatu sistem kepercayaan empirik,
simbol-simbol ekskpresif dan nilai-nilai yang menegaskansuatu situasi dimana tindakan politik
dilakukan.
 Moctar Massoed: Menurut Moctar Massoed, pengertian budaya politik adalah sikap dan orientasi
warga suatu negara terhadap kehidupan pemerintahan negara dan politiknya.
 Miriam Budiardjo: Menurut Mirriam Budiardji, budaya politik adalah keseluruhan dari pandangan-
pandangan politik, seperti norma-norma, pola-pola orientasi terhadap politik dan pandangan hidup
pada umumnya.
Home
Macam-Macam Budaya Politik
Budaya Politik
Parokial
Budaya Politik Parokial
adalah budaya politik
dengan tingkat partisipasi
politik yang sangat rendah.
Budaya politik parokial
umumnya terdapat dalam
masyarakat tradisional dan
lebih bersifat sederhana.
Budaya Politik
Kaula/Subjek
Budaya politik kaula
adalah budaya politik
dengan masyarakat yang
suda relatif maju baik
sosial maupun
ekonominya, namun
masih relatif pasif.
Budaya Politik
Partisipan
Budaya politk partisipan
adalah budaya politik yang
ditandai adanya kesadaran
politik yang sangat tinggi.
Budaya politik partisipan dapat
dikatakan suatu bentuk budaya
yang anggota masyarakatnya
condong diorientasikan secara
eksplisit terhadap sistem
sebagai keseluruhan dan
terhadap struktur dan proses
politik serta administratif.
Home
Budaya Politik yang Berkembang dalam Masyarakat Indonesia
Menurut Rusadi Kantaprawira budaya politik Indonesia bersifat parokial-kaula dan budaya politik
partisipan. Dari sejarah terlihat bahwa elit politik Indonesia selalu mengambil peranan yag positif,
baik dalam mencanangkan prakarsa kemerdekaan maupun prakarsa pembangunan masyarakat.
Menurut Saiful Arif (2007) tipe budaya politik di Indonesia berawal dari kondisi mayarakat
Indonesia yang heterogen yang melahirkan partai-partai politik dalam jumlah yang besar , baik
yang mendasarkan diri pada ikatan primordial, maupun ideology yang asuk sejalan dengan
perkembangan pendididkan yang diperoleh oleh para elit terdidik.
Budaya politik yang berlaku di Indonesia sesuai dengan etika poltik demokrasi Pancasila. Namun,
globalisasi membuat budaya poitik Indonesia sedikit banyak terpengaruh oleh etika politik demokrasi
liberal dan diktator.
Menurut Kleden (2003), orientasi kekuasaan politik Indonesia sebelum dan sesudah reformasi tidak
mengalami pubahan apapun.
Home
Sosialisasi Pengembangan Budaya Politik
Pembentukan
Partisipasi Politik
Dalam Masyarakat
Pembentukan
perilaku politik yang
baik
Partisipasi politik adalah segala kegiatan
politik yang dilakukan dengan sukarela tanpa
paksaan
Maksudnya adalah agar setiap warga memiliki
perilaku politik yang santun, saling
menghormati, menghargai keberagaman,
demokratis dan nasionalis
Next
• Jenis-jenis perilaku politik
• Radikal: apabila perilaku politik yang diwujudkan selalu menginginkan
adanya perubahan yang sifatnya mendasar, sampai pada hal yang prinsipil.
• Liberal : merupakan wujud politik yang bersifat bebas, sesuai dengan akal
sehat serta hokum yang berlaku saat itu
• Moderat : merupakan wujud perilaku politik yang bersifat selalu
menghindarkan diri dari perilaku atau pengungkapan yang ekstrem
• Status quo: apabila perilaku politik yang bersifat untuk tidak melakukan
perubahan dalam kehidupan politik di negaranya.
Next
• Reaksioner : apabila perilaku politik yang
diwujudkan bersifat menentang kemajuan atau
pembaruan, berlawanan dengan kebijakan
pemerintah yang sah.
• Konservatif : apabila perilaku politik yang
diwujudkan berusaha melestarikan apa yang ada,
agar terpelihara status quo dengan sedikit sekali
perubahan di hari depan.
Next
Konsekuensi Dari sikap Politik
Konsekuensi yang ditimbulkan dari sebuah sikap
politik, bisa bermakna positif dan negative, baik bagi
individu maupun kelompok masyarakat. Bentuk-
bentuk konsekuensi dari perilaku politik seseorang
pada dasarnya hanya ada 2 yaitu, memperoleh
kesejahteraan atau hukuman, selain 2 hal itu ada
factor lain yang mempengaruhi perilaku politik
diantaranya perubahan kebijakan pemerintah,
kekacauan, kemacetan dan sebagainya. Next
Budaya Politik

More Related Content

What's hot

PERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPAN
PERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPANPERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPAN
PERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPANdina suci
 
Tipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS C
Tipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS CTipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS C
Tipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS CAisha Mulyasyafitri
 
Budaya politik di indonesia
Budaya politik di indonesiaBudaya politik di indonesia
Budaya politik di indonesiaLaksmi Dp
 
Bab 9. budaya politik
Bab 9. budaya politikBab 9. budaya politik
Bab 9. budaya politikKhairunnisa N
 
Ciri ciri budaya politik yang berkembang di indonesia
Ciri ciri budaya politik yang berkembang di indonesiaCiri ciri budaya politik yang berkembang di indonesia
Ciri ciri budaya politik yang berkembang di indonesiaNyak Nisa Ul Khairani
 
Budaya Politik di Indonesia Kelas XI SMA
Budaya Politik di Indonesia Kelas XI SMABudaya Politik di Indonesia Kelas XI SMA
Budaya Politik di Indonesia Kelas XI SMAanggaferdian
 
BUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIA
BUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIABUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIA
BUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIAdina suci
 
pentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesia
pentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesiapentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesia
pentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesiaRakha Al
 
PKN - Budaya politik di indonesia
PKN - Budaya politik di indonesiaPKN - Budaya politik di indonesia
PKN - Budaya politik di indonesiaMuhammad Maulana
 
Tipe Budaya Politik di Indonesia
Tipe Budaya Politik di IndonesiaTipe Budaya Politik di Indonesia
Tipe Budaya Politik di IndonesiaLinda Dwi A II
 
MAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XI
MAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XIMAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XI
MAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XIRIZKY AYU NABILA
 
Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)
Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)
Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)Levana dhea Lumi
 
Bab 1 kelas xi budaya politik
Bab 1 kelas xi budaya politikBab 1 kelas xi budaya politik
Bab 1 kelas xi budaya politikHendrastuti Retno
 
Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3
Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3
Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3Ega Saputra
 
Pkn budaya politik
Pkn budaya politikPkn budaya politik
Pkn budaya politikwah yuni
 
Karakteristik budaya politik Indonesia
Karakteristik budaya politik IndonesiaKarakteristik budaya politik Indonesia
Karakteristik budaya politik IndonesiaAlbert Kristian
 

What's hot (20)

PERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPAN
PERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPANPERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPAN
PERAN SERTA BUDAYA POLITIK PARTISIPAN
 
Tipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS C
Tipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS CTipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS C
Tipe Tipe Budaya Politik - Kelompok 1 - XI IPS C
 
Budaya politik di indonesia
Budaya politik di indonesiaBudaya politik di indonesia
Budaya politik di indonesia
 
Bab 9. budaya politik
Bab 9. budaya politikBab 9. budaya politik
Bab 9. budaya politik
 
Ciri ciri budaya politik yang berkembang di indonesia
Ciri ciri budaya politik yang berkembang di indonesiaCiri ciri budaya politik yang berkembang di indonesia
Ciri ciri budaya politik yang berkembang di indonesia
 
Budaya Politik di Indonesia Kelas XI SMA
Budaya Politik di Indonesia Kelas XI SMABudaya Politik di Indonesia Kelas XI SMA
Budaya Politik di Indonesia Kelas XI SMA
 
BUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIA
BUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIABUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIA
BUDAYA POLITIK YANG BERKEMBANG DI INDONESIA
 
pentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesia
pentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesiapentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesia
pentingnya sosial perkembangan budaya politik indonesia
 
Budaya politik
Budaya politikBudaya politik
Budaya politik
 
PKN BAB 1 Kelas XI
PKN BAB 1 Kelas XIPKN BAB 1 Kelas XI
PKN BAB 1 Kelas XI
 
PKN - Budaya politik di indonesia
PKN - Budaya politik di indonesiaPKN - Budaya politik di indonesia
PKN - Budaya politik di indonesia
 
Tipe Budaya Politik di Indonesia
Tipe Budaya Politik di IndonesiaTipe Budaya Politik di Indonesia
Tipe Budaya Politik di Indonesia
 
MAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XI
MAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XIMAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XI
MAKALAH BUDAYA POLITIK DI INDONESIA - PPKN KELAS XI
 
Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)
Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)
Pendidikan kewarganegaraan (budaya politik)
 
Bab 1 kelas xi budaya politik
Bab 1 kelas xi budaya politikBab 1 kelas xi budaya politik
Bab 1 kelas xi budaya politik
 
Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3
Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3
Sosialisasi Budaya Politik dan Partai Politik di Indonesia kwn group 3
 
Pkn budaya politik
Pkn budaya politikPkn budaya politik
Pkn budaya politik
 
Karakteristik budaya politik Indonesia
Karakteristik budaya politik IndonesiaKarakteristik budaya politik Indonesia
Karakteristik budaya politik Indonesia
 
Hakikat Budaya Politik
Hakikat Budaya PolitikHakikat Budaya Politik
Hakikat Budaya Politik
 
Budaya politik
Budaya politikBudaya politik
Budaya politik
 

Similar to Budaya Politik

Otonomi dan desentralisasi Budaya P.pptx
Otonomi dan desentralisasi Budaya P.pptxOtonomi dan desentralisasi Budaya P.pptx
Otonomi dan desentralisasi Budaya P.pptxBembengTata2
 
Materi pkn kelas 11
Materi pkn kelas 11Materi pkn kelas 11
Materi pkn kelas 11fhnx
 
Bab i budaya pol di ind
Bab i budaya pol di indBab i budaya pol di ind
Bab i budaya pol di indSRIJOKOWALUYO
 
Bab i budaya politik
Bab i budaya politik Bab i budaya politik
Bab i budaya politik ahmad akhyar
 
Menganalisis kebudayaan politik di indonesia asli
Menganalisis kebudayaan politik di indonesia asliMenganalisis kebudayaan politik di indonesia asli
Menganalisis kebudayaan politik di indonesia asliChiq Knight'bie
 
Bab i budaya politik
Bab i budaya politikBab i budaya politik
Bab i budaya politikaditurki
 
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik MahasiswaPeran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik MahasiswaYulia Fauzi
 
Budaya Politik.pptx
Budaya Politik.pptxBudaya Politik.pptx
Budaya Politik.pptxHairunnas1
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politikMuhammad Agung
 
Pkn bab 1 fi xedited
Pkn bab 1 fi xeditedPkn bab 1 fi xedited
Pkn bab 1 fi xeditedIlham Abror
 
Bab i budaya politik
Bab i budaya politikBab i budaya politik
Bab i budaya politikAwis Mirad
 
Materi pkn smk kelas xi semester 1
Materi pkn smk kelas xi semester 1Materi pkn smk kelas xi semester 1
Materi pkn smk kelas xi semester 1Santos Tos
 

Similar to Budaya Politik (20)

BUDAYA_POLITIK_ppt.pptx
BUDAYA_POLITIK_ppt.pptxBUDAYA_POLITIK_ppt.pptx
BUDAYA_POLITIK_ppt.pptx
 
Otonomi dan desentralisasi Budaya P.pptx
Otonomi dan desentralisasi Budaya P.pptxOtonomi dan desentralisasi Budaya P.pptx
Otonomi dan desentralisasi Budaya P.pptx
 
Bab 1 budaya_politik
Bab 1 budaya_politikBab 1 budaya_politik
Bab 1 budaya_politik
 
Materi pkn kelas 11
Materi pkn kelas 11Materi pkn kelas 11
Materi pkn kelas 11
 
Bab 1 kelas xi
Bab 1 kelas xiBab 1 kelas xi
Bab 1 kelas xi
 
Bab i budaya pol di ind
Bab i budaya pol di indBab i budaya pol di ind
Bab i budaya pol di ind
 
Bab i budaya politik
Bab i budaya politik Bab i budaya politik
Bab i budaya politik
 
Menganalisis kebudayaan politik di indonesia asli
Menganalisis kebudayaan politik di indonesia asliMenganalisis kebudayaan politik di indonesia asli
Menganalisis kebudayaan politik di indonesia asli
 
Bab i budaya politik
Bab i budaya politikBab i budaya politik
Bab i budaya politik
 
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik MahasiswaPeran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
 
Budaya Politik.pptx
Budaya Politik.pptxBudaya Politik.pptx
Budaya Politik.pptx
 
Budaya
BudayaBudaya
Budaya
 
Budaya politik
Budaya politikBudaya politik
Budaya politik
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politik
 
Pkn bab 1 fi xedited
Pkn bab 1 fi xeditedPkn bab 1 fi xedited
Pkn bab 1 fi xedited
 
Budaya politik-utk-print
Budaya politik-utk-printBudaya politik-utk-print
Budaya politik-utk-print
 
Bab i budaya politik
Bab i budaya politikBab i budaya politik
Bab i budaya politik
 
Materi pkn smk kelas xi semester 1
Materi pkn smk kelas xi semester 1Materi pkn smk kelas xi semester 1
Materi pkn smk kelas xi semester 1
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politik
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politik
 

More from annisa berliana

Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...annisa berliana
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)annisa berliana
 
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah HaditsHadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Haditsannisa berliana
 
Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian
Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian
Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian annisa berliana
 
Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam
Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam
Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam annisa berliana
 
Salat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih Ibadah
Salat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih IbadahSalat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih Ibadah
Salat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih Ibadahannisa berliana
 
Perkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umum
Perkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umumPerkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umum
Perkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umumannisa berliana
 
Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam
Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam
Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam annisa berliana
 
Wawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikan
Wawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikanWawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikan
Wawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikanannisa berliana
 
Pancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraan
Pancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraanPancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraan
Pancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraanannisa berliana
 
Taubat, Mata kuliah Akhlak Tasawuf
Taubat, Mata kuliah Akhlak TasawufTaubat, Mata kuliah Akhlak Tasawuf
Taubat, Mata kuliah Akhlak Tasawufannisa berliana
 
Kehidupan Sosial dan Ekonomi Masa Demokrasi Liberal
Kehidupan Sosial  dan Ekonomi  Masa Demokrasi Liberal Kehidupan Sosial  dan Ekonomi  Masa Demokrasi Liberal
Kehidupan Sosial dan Ekonomi Masa Demokrasi Liberal annisa berliana
 
MENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKAR
MENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKARMENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKAR
MENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKARannisa berliana
 
Tanda-tanda Isim Mansub
Tanda-tanda Isim Mansub Tanda-tanda Isim Mansub
Tanda-tanda Isim Mansub annisa berliana
 
Sosiologi globalisasi perubahan sosial
Sosiologi globalisasi perubahan sosialSosiologi globalisasi perubahan sosial
Sosiologi globalisasi perubahan sosialannisa berliana
 
Pembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di Indonesia
Pembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di IndonesiaPembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di Indonesia
Pembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di Indonesiaannisa berliana
 
bahasa arab (kata sifat)
bahasa arab (kata sifat) bahasa arab (kata sifat)
bahasa arab (kata sifat) annisa berliana
 
Budi utomo, serekat islam dan indische partij
Budi utomo, serekat islam dan indische partijBudi utomo, serekat islam dan indische partij
Budi utomo, serekat islam dan indische partijannisa berliana
 

More from annisa berliana (20)

Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
Teknik Penulisan Karya Ilmiah (PEMILIHAN TOPIK DAN MASALAH, PEMBATASAN TOPIK ...
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
 
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah HaditsHadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
 
Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian
Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian
Validitas dan reliabilitas, Mata kuliah Metode penelitian
 
Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam
Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam
Tugas dan fungsi pendidikan, Mata kuliah Ilmu pendidikan islam
 
Salat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih Ibadah
Salat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih IbadahSalat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih Ibadah
Salat-salat Sunnah, Mata kuliah Fiqih Ibadah
 
Perkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umum
Perkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umumPerkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umum
Perkembangan dan pertumbuhan manusia, Mata kuliah Psikologi umum
 
Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam
Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam
Aliran Asyariyah (Aswaja), Mata kuliah Tauhid Ilmu kalam
 
Wawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikan
Wawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikanWawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikan
Wawasan pengembangan kebijakan pendidikan, Mata kuliah Dasar-dasar pendidikan
 
Pancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraan
Pancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraanPancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraan
Pancasila sebagai dasar filsafat negara, Mata kuliah Pendidikan kewarganegaraan
 
Taubat, Mata kuliah Akhlak Tasawuf
Taubat, Mata kuliah Akhlak TasawufTaubat, Mata kuliah Akhlak Tasawuf
Taubat, Mata kuliah Akhlak Tasawuf
 
Kehidupan Sosial dan Ekonomi Masa Demokrasi Liberal
Kehidupan Sosial  dan Ekonomi  Masa Demokrasi Liberal Kehidupan Sosial  dan Ekonomi  Masa Demokrasi Liberal
Kehidupan Sosial dan Ekonomi Masa Demokrasi Liberal
 
MENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKAR
MENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKARMENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKAR
MENGGEMBIRAKAN GERAKAN DAKWAH AMAR MA`RUF NAHI MUNKAR
 
Apartheid
ApartheidApartheid
Apartheid
 
Tanda-tanda Isim Mansub
Tanda-tanda Isim Mansub Tanda-tanda Isim Mansub
Tanda-tanda Isim Mansub
 
Sosiologi globalisasi perubahan sosial
Sosiologi globalisasi perubahan sosialSosiologi globalisasi perubahan sosial
Sosiologi globalisasi perubahan sosial
 
obligation
obligation obligation
obligation
 
Pembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di Indonesia
Pembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di IndonesiaPembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di Indonesia
Pembagian kekuasaan dalam sistem pemerintahan di Indonesia
 
bahasa arab (kata sifat)
bahasa arab (kata sifat) bahasa arab (kata sifat)
bahasa arab (kata sifat)
 
Budi utomo, serekat islam dan indische partij
Budi utomo, serekat islam dan indische partijBudi utomo, serekat islam dan indische partij
Budi utomo, serekat islam dan indische partij
 

Recently uploaded

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 

Recently uploaded (20)

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 

Budaya Politik

  • 1.
  • 2. Nama Kelompok 2: Annisa Aulia B Aufa Shafira Dani M Safta Azis M Tsani Farhan Muthmainnah Rizka Aulia R
  • 3. BUDAYA POLITIK Sosialisasi Pengembangan Budaya Politik Budaya Politik yang Berkembang dalam Masyarakat Indonesia Macam-Macam Budaya Politik Hakikat Budaya Politik
  • 4. Pengertian Budaya Budaya berasal dari bahasa Sanskerta yaitu buddhayah yang merupakan bentuk jamak dari kata buddhi (budi atau akal) , artinya hal-hal yang berkaitan dengan budi dan akal manusia. Koentjaningrat mengatakan bahwa kebudayaan adalah keseluruhan system gagasan, tindakan, dan hasil karya dalam rangka kehidupan masyarakat yang dijadikan milik dari manusia dengan belajar. Budaya memiliki tiga wujud, yaitu: a. Sesuatu yang kompleks dari sebuah ide, gagasan, nilai, norma, peraturan, dan sebagainya; b. Sesuatu yang kompleks dari aktivitas serta tinf=dakan berpola manusia dalam masyarakat c. Sebagai benda-benda hasil karya manusia. Next
  • 5. Kebudayaan memiliki tujuh unsur yang dianggap sebagai cultural universal: a. Peralatan dan perlengkapan hiup manusia (pakaian, perumahan, alat rumah tangga, senjata, alat-alat produksi, transportasi, dan sebagainya. b. Mata pencarian hidup dan system-system ekonomi (pertanian, peternakan, system produksi, system distribusi, dan sebagainya) c. Sistem kemasyarakatan (system kekerabatan, organisasi politik, system hokum, dan system perkawinan) d. Bahasa (lisan ataupun tertulis e. Kesenian f. Sistem pengetahuan g. Religi (sistem kepercayaan) Next
  • 6.  Menurut Balandier, 1986. Dalam pandangan yang menekankan pada pendekatan proses, politik diartikan sebagai proses dalam menentukan dan melaksanakan tujuan-tujuan yang ingin dicapai dengan menggunakan kekuasaan yang dimiliki oleh pihak-pihak yang berkepentingan.  Hoogewerf (dalam Siswoyo, 1944), menegaskan bahwa intipolitik adalah kebijakan (policy), yaitu suatu usaha manusia yang dilakukan tidak hanya untuk menyesuaikan diri secara pasif terhadap perubahan-perubahan dalam lingkungannya, melainkan secara aktif mengadakan, menghalangi, memperlambat, mempercepat, mengendalikan atau merubah arah dalam perubahan itu. • Konotasi positif terhadap pemaknaan politik sesuai dengan hakikat politik yang menjanjikan bagi kehidupan manusia, antara lain: a. Politik dalam arti kepentingan umum.Artinya, urusan politik senantiasa berhubunga dengan kepentingan umum. b. Politik sebagai kebijakan (policy). Sebagaimana dikemukakan oleh Carl J.Friedrich (dalam Islamy, 1997), kebijakan diartikan sebagai tindakan yang mengarah pada tujuan yang diusulkan oleh seseorang, kelompok atau pemerintah dalam lingkungan terentu sehubungan dengan adanya hambatan-hambatan tertentu dalam mencari peluang untuk mencapai tujuan atau sasaran yang diinginkan. Pengertian Politik Next
  • 7. Budaya politik merupakan pola perilaku suatu masyarakat dalam kehidupan bernegara, penyelenggaraan administrasi negara, politik pemerintahan, hukum, norma kebiasaan yang dihayati oleh seluruh anggota masyarakat setiap harinya. Budaya politik juga dapat di artikan sebagai suatu sistem nilai bersama suatu masyarakat yang memiliki kesadaran untuk berpartisipasi dalam pengambilan keputusan kolektif dan penentuan kebijakan publik untuk masyarakat seluruhnya. Pengertian Budaya Politik Pengertian Budaya Politik menurut definisi para ahli antara lain sebagai berikut :  Sidney Verba: Menurut Sidney Verba, budaya politik adalah suatu sistem kepercayaan empirik, simbol-simbol ekskpresif dan nilai-nilai yang menegaskansuatu situasi dimana tindakan politik dilakukan.  Moctar Massoed: Menurut Moctar Massoed, pengertian budaya politik adalah sikap dan orientasi warga suatu negara terhadap kehidupan pemerintahan negara dan politiknya.  Miriam Budiardjo: Menurut Mirriam Budiardji, budaya politik adalah keseluruhan dari pandangan- pandangan politik, seperti norma-norma, pola-pola orientasi terhadap politik dan pandangan hidup pada umumnya. Home
  • 8. Macam-Macam Budaya Politik Budaya Politik Parokial Budaya Politik Parokial adalah budaya politik dengan tingkat partisipasi politik yang sangat rendah. Budaya politik parokial umumnya terdapat dalam masyarakat tradisional dan lebih bersifat sederhana. Budaya Politik Kaula/Subjek Budaya politik kaula adalah budaya politik dengan masyarakat yang suda relatif maju baik sosial maupun ekonominya, namun masih relatif pasif. Budaya Politik Partisipan Budaya politk partisipan adalah budaya politik yang ditandai adanya kesadaran politik yang sangat tinggi. Budaya politik partisipan dapat dikatakan suatu bentuk budaya yang anggota masyarakatnya condong diorientasikan secara eksplisit terhadap sistem sebagai keseluruhan dan terhadap struktur dan proses politik serta administratif. Home
  • 9. Budaya Politik yang Berkembang dalam Masyarakat Indonesia Menurut Rusadi Kantaprawira budaya politik Indonesia bersifat parokial-kaula dan budaya politik partisipan. Dari sejarah terlihat bahwa elit politik Indonesia selalu mengambil peranan yag positif, baik dalam mencanangkan prakarsa kemerdekaan maupun prakarsa pembangunan masyarakat. Menurut Saiful Arif (2007) tipe budaya politik di Indonesia berawal dari kondisi mayarakat Indonesia yang heterogen yang melahirkan partai-partai politik dalam jumlah yang besar , baik yang mendasarkan diri pada ikatan primordial, maupun ideology yang asuk sejalan dengan perkembangan pendididkan yang diperoleh oleh para elit terdidik. Budaya politik yang berlaku di Indonesia sesuai dengan etika poltik demokrasi Pancasila. Namun, globalisasi membuat budaya poitik Indonesia sedikit banyak terpengaruh oleh etika politik demokrasi liberal dan diktator. Menurut Kleden (2003), orientasi kekuasaan politik Indonesia sebelum dan sesudah reformasi tidak mengalami pubahan apapun. Home
  • 10. Sosialisasi Pengembangan Budaya Politik Pembentukan Partisipasi Politik Dalam Masyarakat Pembentukan perilaku politik yang baik Partisipasi politik adalah segala kegiatan politik yang dilakukan dengan sukarela tanpa paksaan Maksudnya adalah agar setiap warga memiliki perilaku politik yang santun, saling menghormati, menghargai keberagaman, demokratis dan nasionalis Next
  • 11. • Jenis-jenis perilaku politik • Radikal: apabila perilaku politik yang diwujudkan selalu menginginkan adanya perubahan yang sifatnya mendasar, sampai pada hal yang prinsipil. • Liberal : merupakan wujud politik yang bersifat bebas, sesuai dengan akal sehat serta hokum yang berlaku saat itu • Moderat : merupakan wujud perilaku politik yang bersifat selalu menghindarkan diri dari perilaku atau pengungkapan yang ekstrem • Status quo: apabila perilaku politik yang bersifat untuk tidak melakukan perubahan dalam kehidupan politik di negaranya. Next
  • 12. • Reaksioner : apabila perilaku politik yang diwujudkan bersifat menentang kemajuan atau pembaruan, berlawanan dengan kebijakan pemerintah yang sah. • Konservatif : apabila perilaku politik yang diwujudkan berusaha melestarikan apa yang ada, agar terpelihara status quo dengan sedikit sekali perubahan di hari depan. Next
  • 13. Konsekuensi Dari sikap Politik Konsekuensi yang ditimbulkan dari sebuah sikap politik, bisa bermakna positif dan negative, baik bagi individu maupun kelompok masyarakat. Bentuk- bentuk konsekuensi dari perilaku politik seseorang pada dasarnya hanya ada 2 yaitu, memperoleh kesejahteraan atau hukuman, selain 2 hal itu ada factor lain yang mempengaruhi perilaku politik diantaranya perubahan kebijakan pemerintah, kekacauan, kemacetan dan sebagainya. Next