SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
PERSAMAAN
LINIER
KELAS X
SMA AL-AZHAR
Rika Handayani, M.Pd
PERSAMAAN LINIER SATU
VARIABEL
 Bentuk umun persamaan linear satu variabel
ax + b = 0 dengan a,bєR ; a≠0, x adalah variabel
 Contoh:
Tentukan penyelesaian dari 4x+8 = 20
Penyelesaian .
4x + 8 = 20
4x = 20 – 8
4x = 12
x = 3
Persamaan Linier Dua Variabel
Bentuk umum:
ax + by + c = 0 dengan a,b,cєR; a≠0,
x dan y adalah variabel
Untuk menyelesaikan sistem ini ada 4 cara, yaitu:
1. Cara Eliminasi
2. Cara subtitusi
3. Gabungan eliminasi dan subtitusi
4. Cara Determinan (cara cramer)
Contoh:
Tentukan penyelesaian dari kedua persamaan berikut:
3x + 4y = 11 ……1)
x + 7y = 15 ……2)
Penyelesaian
1. Cara Eliminasi
3x + 4y = 11 x 1 3x + 4y = 11
x + 7y = 15 x 3 3x + 21y = 45
-17y = -34
y = -34/-17
y= 2
3x + 4y = 11 x7 21x + 28y = 77
x + 7y = 15 x4 4x + 28y = 60
17x = 17
X = 1
Jadi penyelesaiannya adalah x = 1 dan y = 2
2. Cara Subtitusi
3x + 4y = 11 ……1)
x + 7y = 15 …….2)
Dari persamaan …2)
x + 7y = 15 x = 15 – 7y….3) di masukkan ke persamaan
…1 (mengganti nilai x)
3x + 4y = 11
3(15 – 7y) + 4y = 11
45 – 21y +4y = 11
-17y = -34
y = -34/-17
y= 2
Nilai y = 2 di subtitusikan ke…3)
x = 15 – 7y
x = 15 – 7(2)
x = 15-14
x = 1
Jadi penyelesaiannya x = 1 dan y = 2
3. Gabungan eliminasi dan subtitusi
3x + 4y = 11 ……1)
x + 7y = 15 …….2)
eliminasi persamaan …1) dan ….2)
3x + 4y = 11 x 1 3x + 4y = 11
x + 7y = 15 x 3 3x + 21y = 45
-17y = -34
y = 2.......3)
Subtitusi pers …3) ke pers ….2)
x+7y=15
x+7(2)=15
x=15-14
x=1
Jadi penyelesaiannya x = 1 dan y = 2
4. Cara Determinan (cara cramer)
A=
𝑎 𝑏
𝑐 𝑑
maka determinan A= 𝑎𝑑 − 𝑏𝑐
3x + 4y = 11
x + 7y = 15
D = = 3(7 )– 4(1) = 21 – 4 = 17
Dx = = 11(7) – 4(15) = 77 – 60 = 17
Dy = = 3(15) – 11(1) = 45 – 11 = 34
Jadi penyelesaiannya
x =
dan y =






7
1
4
3






7
15
4
11






15
1
11
3
1
17
17


D
Dx
2
17
34


D
Dy
Contoh Soal
UNBK IPA MTK 2018
Pada soal disampaikan bahwa harga 2 buku tulis dan 8 buku gambar adalah
48.000 dan 3 buku tulis dan 5 buku gambar adalah 37.000
Dengan memisalkan buku tulis = x dan buku gambar = y, maka secara simbolis
bisa kita tuliskan
2x+8y=48.000 persamaan 1
3x+5y=37.000 persamaan 2
Eliminasi kedua persamaan
2x+8y=48.000 x3
3x+5y=37.000 x2
6x+24y=144.000
6x+10y= 74.000
14y=70.000
y=5.000 maka harga 1 buku gambar = 5000
Subtitusi y=5000 ke persamaan 2
3x+5y=37.000
3x+5(5000)=37.000
3x=37.000-25.000
x=12.000/3
x=4000 maka harga 1 buku tulis =4000
Maka harga yang harus dibayar untuk 1 buku gambar dan 2 buku tulis adalah
1(5000)+2(4000)=13.000
Pilihan yang sesuai adalah E. Rp. 13.000
TERIMAKASIH
PEMBAHASAN SOAL QUIZ
Pada tahun 2001 usia Bayu 7 tahun lebih tua dari usia
Andi, sedangkan jumlah umur mereka pada tahun
2007 adalah 43 tahun. Pada tahun 2018 usia Bayu
adalah… (UNBK MTK IPA 2019)
A. 39 Tahun
B. 38 Tahun
C. 37 Tahun
D. 36 Tahun
E. 35 Tahun
Kita misalkan umur andi dan bayu pada tahun 2018 adalah Andi=A dan
Bayu=B
Dengan patokan tahun 2018, tahun 2001 adalah 17 tahun yang lalu, sehingga
umur mereka adalah (A-17) dan (B-17), berlaku
(A-17)+7=(B-17)
A-10=B-17
A-B=-7 (pers 1)
Dengan patokan tahun 2018, tahun 2007 adalah 11 tahun yang lalu, sehingga
umur mereka adalah (A-11) dan (B-11), berlaku
(A-11)+(B-11)=43
A+B=43+22
A+B = 65 (pers 2)
Dari pers 1 dan pers 2 kita peroleh
A – B = -7
A + B = 65
-2B=-72
B=36
Maka usia Bayu pada tahun 2018 adalah 36 tahun
Jika penyelesaian sistem persamaan
𝑎 + 2 𝑥 + 𝑦 = 0
𝑥 + 𝑎 + 2 𝑦 = 0
Tidak hanya (x,y) = (0,0) saja, maka nilai terbesar 𝑎2 +
3𝑎 + 9 = … (UTBK SAINTEK 2019)
A. 7 B. 9 C. 11 D. 13 E.27
Penyelesaian:
Penyelesaian sistem persamaan diatas lebih dari satu,
maka perbandingan koefisien variabelnya sama,
sehingga dapat kita tuliskan
SOAL SBMPTN 2018
Eliminasi kedua persamaan
Subtitusi y=1 ke persamaan 1

More Related Content

Similar to SPLDV.pptx

Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018Mathematics Sport
 
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009AkademiMasIrfan1
 
Kumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdf
Kumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdfKumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdf
Kumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdfMasterZ8
 
kumpulan rumus matematika.pdf
kumpulan rumus matematika.pdfkumpulan rumus matematika.pdf
kumpulan rumus matematika.pdfrreabearry
 
Sistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptx
Sistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptxSistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptx
Sistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptxIykenavy1
 
Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21
Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21
Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21Diyah Sri Hariyanti
 
Solusi uji coba osp 2013
Solusi uji coba osp 2013Solusi uji coba osp 2013
Solusi uji coba osp 2013Didik Sadianto
 
persamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelpersamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelVirga Arya Putra
 
Pertemuan 1 fuingsi
Pertemuan 1 fuingsiPertemuan 1 fuingsi
Pertemuan 1 fuingsiAgus arwani
 
PPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptx
PPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptxPPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptx
PPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptxDrKancil1
 
Persamaanlinierduavariabel
PersamaanlinierduavariabelPersamaanlinierduavariabel
Persamaanlinierduavariabelyus01
 
TRYOUT DKI MATEMATIKA C 2014
TRYOUT DKI MATEMATIKA  C 2014TRYOUT DKI MATEMATIKA  C 2014
TRYOUT DKI MATEMATIKA C 2014Kasmadi Rais
 
media pembelajaran spldv dan spltv.pptx
media pembelajaran spldv dan spltv.pptxmedia pembelajaran spldv dan spltv.pptx
media pembelajaran spldv dan spltv.pptxWisnaAgusti
 
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01Dita Qoirunisa
 

Similar to SPLDV.pptx (20)

Bahan ajar matematika spldv
Bahan ajar matematika spldvBahan ajar matematika spldv
Bahan ajar matematika spldv
 
X
XX
X
 
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
 
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
 
Kumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdf
Kumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdfKumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdf
Kumpulan-Rumus-Matematika-SMP.pdf
 
kumpulan rumus matematika.pdf
kumpulan rumus matematika.pdfkumpulan rumus matematika.pdf
kumpulan rumus matematika.pdf
 
Sistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptx
Sistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptxSistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptx
Sistem_Persamaan_Linear_Dua_Variabel.pptx
 
Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21
Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21
Kristina apriliawati kelas 6 c nomor 21
 
Smart solution
Smart solutionSmart solution
Smart solution
 
Solusi uji coba osp 2013
Solusi uji coba osp 2013Solusi uji coba osp 2013
Solusi uji coba osp 2013
 
Materi Aljabar Persamaan Linear
Materi Aljabar Persamaan LinearMateri Aljabar Persamaan Linear
Materi Aljabar Persamaan Linear
 
Power point spl
Power point splPower point spl
Power point spl
 
persamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelpersamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabel
 
Pertemuan 1 fuingsi
Pertemuan 1 fuingsiPertemuan 1 fuingsi
Pertemuan 1 fuingsi
 
PPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptx
PPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptxPPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptx
PPT SPLTV ELIMINASI Pertemuan 1.pptx
 
Persamaanlinierduavariabel
PersamaanlinierduavariabelPersamaanlinierduavariabel
Persamaanlinierduavariabel
 
Nopri litanti 1830206106 spldv
Nopri litanti 1830206106 spldvNopri litanti 1830206106 spldv
Nopri litanti 1830206106 spldv
 
TRYOUT DKI MATEMATIKA C 2014
TRYOUT DKI MATEMATIKA  C 2014TRYOUT DKI MATEMATIKA  C 2014
TRYOUT DKI MATEMATIKA C 2014
 
media pembelajaran spldv dan spltv.pptx
media pembelajaran spldv dan spltv.pptxmedia pembelajaran spldv dan spltv.pptx
media pembelajaran spldv dan spltv.pptx
 
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
 

Recently uploaded

PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarAureliaAflahAzZahra
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxtressa8
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanaji guru
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptRahmaniaPamungkas2
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxAmmar Ahmad
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

SPLDV.pptx

  • 2. PERSAMAAN LINIER SATU VARIABEL  Bentuk umun persamaan linear satu variabel ax + b = 0 dengan a,bєR ; a≠0, x adalah variabel  Contoh: Tentukan penyelesaian dari 4x+8 = 20 Penyelesaian . 4x + 8 = 20 4x = 20 – 8 4x = 12 x = 3
  • 3. Persamaan Linier Dua Variabel Bentuk umum: ax + by + c = 0 dengan a,b,cєR; a≠0, x dan y adalah variabel Untuk menyelesaikan sistem ini ada 4 cara, yaitu: 1. Cara Eliminasi 2. Cara subtitusi 3. Gabungan eliminasi dan subtitusi 4. Cara Determinan (cara cramer)
  • 4. Contoh: Tentukan penyelesaian dari kedua persamaan berikut: 3x + 4y = 11 ……1) x + 7y = 15 ……2) Penyelesaian 1. Cara Eliminasi 3x + 4y = 11 x 1 3x + 4y = 11 x + 7y = 15 x 3 3x + 21y = 45 -17y = -34 y = -34/-17 y= 2 3x + 4y = 11 x7 21x + 28y = 77 x + 7y = 15 x4 4x + 28y = 60 17x = 17 X = 1 Jadi penyelesaiannya adalah x = 1 dan y = 2
  • 5. 2. Cara Subtitusi 3x + 4y = 11 ……1) x + 7y = 15 …….2) Dari persamaan …2) x + 7y = 15 x = 15 – 7y….3) di masukkan ke persamaan …1 (mengganti nilai x) 3x + 4y = 11 3(15 – 7y) + 4y = 11 45 – 21y +4y = 11 -17y = -34 y = -34/-17 y= 2 Nilai y = 2 di subtitusikan ke…3) x = 15 – 7y x = 15 – 7(2) x = 15-14 x = 1 Jadi penyelesaiannya x = 1 dan y = 2
  • 6. 3. Gabungan eliminasi dan subtitusi 3x + 4y = 11 ……1) x + 7y = 15 …….2) eliminasi persamaan …1) dan ….2) 3x + 4y = 11 x 1 3x + 4y = 11 x + 7y = 15 x 3 3x + 21y = 45 -17y = -34 y = 2.......3) Subtitusi pers …3) ke pers ….2) x+7y=15 x+7(2)=15 x=15-14 x=1 Jadi penyelesaiannya x = 1 dan y = 2
  • 7. 4. Cara Determinan (cara cramer) A= 𝑎 𝑏 𝑐 𝑑 maka determinan A= 𝑎𝑑 − 𝑏𝑐 3x + 4y = 11 x + 7y = 15 D = = 3(7 )– 4(1) = 21 – 4 = 17 Dx = = 11(7) – 4(15) = 77 – 60 = 17 Dy = = 3(15) – 11(1) = 45 – 11 = 34 Jadi penyelesaiannya x = dan y =       7 1 4 3       7 15 4 11       15 1 11 3 1 17 17   D Dx 2 17 34   D Dy
  • 9. Pada soal disampaikan bahwa harga 2 buku tulis dan 8 buku gambar adalah 48.000 dan 3 buku tulis dan 5 buku gambar adalah 37.000 Dengan memisalkan buku tulis = x dan buku gambar = y, maka secara simbolis bisa kita tuliskan 2x+8y=48.000 persamaan 1 3x+5y=37.000 persamaan 2 Eliminasi kedua persamaan 2x+8y=48.000 x3 3x+5y=37.000 x2 6x+24y=144.000 6x+10y= 74.000 14y=70.000 y=5.000 maka harga 1 buku gambar = 5000 Subtitusi y=5000 ke persamaan 2 3x+5y=37.000 3x+5(5000)=37.000 3x=37.000-25.000 x=12.000/3 x=4000 maka harga 1 buku tulis =4000 Maka harga yang harus dibayar untuk 1 buku gambar dan 2 buku tulis adalah 1(5000)+2(4000)=13.000 Pilihan yang sesuai adalah E. Rp. 13.000
  • 11. PEMBAHASAN SOAL QUIZ Pada tahun 2001 usia Bayu 7 tahun lebih tua dari usia Andi, sedangkan jumlah umur mereka pada tahun 2007 adalah 43 tahun. Pada tahun 2018 usia Bayu adalah… (UNBK MTK IPA 2019) A. 39 Tahun B. 38 Tahun C. 37 Tahun D. 36 Tahun E. 35 Tahun
  • 12. Kita misalkan umur andi dan bayu pada tahun 2018 adalah Andi=A dan Bayu=B Dengan patokan tahun 2018, tahun 2001 adalah 17 tahun yang lalu, sehingga umur mereka adalah (A-17) dan (B-17), berlaku (A-17)+7=(B-17) A-10=B-17 A-B=-7 (pers 1) Dengan patokan tahun 2018, tahun 2007 adalah 11 tahun yang lalu, sehingga umur mereka adalah (A-11) dan (B-11), berlaku (A-11)+(B-11)=43 A+B=43+22 A+B = 65 (pers 2) Dari pers 1 dan pers 2 kita peroleh A – B = -7 A + B = 65 -2B=-72 B=36 Maka usia Bayu pada tahun 2018 adalah 36 tahun
  • 13. Jika penyelesaian sistem persamaan 𝑎 + 2 𝑥 + 𝑦 = 0 𝑥 + 𝑎 + 2 𝑦 = 0 Tidak hanya (x,y) = (0,0) saja, maka nilai terbesar 𝑎2 + 3𝑎 + 9 = … (UTBK SAINTEK 2019) A. 7 B. 9 C. 11 D. 13 E.27 Penyelesaian: Penyelesaian sistem persamaan diatas lebih dari satu, maka perbandingan koefisien variabelnya sama, sehingga dapat kita tuliskan
  • 14.