SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Download to read offline
LK 1.1 Identifikasi Masalah
Nama Mahasiswa : THIMOTEUS SAHAT DARULI TUA PANJAITAN
Asal Sekolah : SMKN 1 PEMATANG SIANTAR
No Jenis
permasalahan
Masalah yang
diidentifikasi
Analisis identifikasi
masalah
1 Pedagogik,
literasi, dan
numerasi.
Pedagogik
- Guru mengajar dengan
motode klasik yang
monotone
- Peserta didik susah
bertanya dan
mengungkapkan
pendapat
- Minat dan motivasi
belajar peserta didik
rendah
- Sulit nya menentukan
model dan metode
pembelajaran untuk 1
materi
Literasi
- Minat Baca siswa kurang
- Peserta didik sulit
memahami teks yang
panjang
- Peserta didik lebih
senang bermain medsos
dan games daripada
membaca buku bacaan
fisik atau buku
elektronik
Pedagogik
- Guru tidak
meningkatkan
kemampuannya dalam
hal tehnologi sehingga
metode pembelajaran
yang digunakan tidak
sesuai dengan
kebutuhan siswa masa
kina (millenial)
- Kurangnya pelatihan
pelatihan terkait
Pedagogik yang
diadakan secara
internal dalam satuan
pendidikan
- Peserta didik kurang
percaya diri dan rasa
takut salah ketika
mengeluarkan
pendapat
- Guru masih
menggunakan metode
pembelajaran
membosankan
- Kurangnya motivasi
belajar dari lingkungan
keluarga
Literasi
-bacaan dalam buku
bacaan (Perpustakaan)
yang digunakan dalam
pembelajaran tidak
sesuai dengan
kebutuhan siswa
milenial sehingga siswa
cenderung malas
membaca
- tidak adanya jadwal
rutin kunjungan
perpustakaan
- media baca yang
kurang menarik
Numerasi
- Siswa tidak mampu
menerapkan langkah–
langkah teks prosedure
yang mengandung
komponen numerasi
- Guru masih
menggunakan metode
pembelajaran lama yang
monotone tidak
menggunakan alat
peraga yang konkrit
- hal ini terjadi karna
para siswa sudah biasa
menggunakan
smartphone dalam
menyelesaikan tugas
Numerasi
- Siswa kurang
memahami konsep
numerasi mis
(Pemahaman
penerapan Bisnis
Online dalam Email)
sehingga mereka
kesulitan dalam
menerapkan langkah –
langkah dalam teks
prosedure dengan tepat
- Peserta didik tidak
banyak berlatih dengan
teman atau mandiri
untuk mengulang
pelajaran
-
2 kesulitan belajar
siswa termasuk
siswa
berkebutuhan
khusus dan
masalah
pembelajaran
(berdiferensiasi)
di kelas
berdasarkan
pengalaman
mahasiswa saat
menjadi guru.
- Guru Cenderung
mengajar dengan
katogori tinggi sehingga
siswa dengan katogori
sedang dan bawah
susah mengikuti proses
pembelajaran
- Guru masih sulit
membuat RPP yang
berdiferensiasi
- Sarana prasarana dan
SDM ( Tenaga Pendidik)
untuk siswa ABK dalam
pendidikan
- Guru tidak
melaksanakan
diagnostik terlebih
dahulu untuk
mengetahui model
awal pengetahuan
siswa sehingga guru
cenderung mengajar
dengan kategori
tinggi, hal ini
berdampak pada
siswa dengan
kategori sedang dan
bawah susah
mengikuti proses
pembelajaran dengan
baik
- Guru belum
memahami cara
membuat RPP yang
sesuai dengan
karakteristik siswa
dikelas
- Guru masih kesulitan
bagaimana
mendeteksi awal
peserta didik untuk
mengetahui
kebutuhan masing-
masing peserta didik
- Minim pelatihan
- Kurangnya anggaran
dana untuk siswa
ABK
- Kurangnya perhatian
pihak sekolah dalam
menangani siswa
ABK
3 Membangun
relasi/hubungan
dengan siswa dan
orang tua siswa.
- Komunikasi guru dan
orang tua siswa kurang
terjalin dengan baik
- Belum optimal group
WA kelas dalam
penempatannya
- Kurangnya perhatian
atau motivasi orangtua
sehingga guru sulit
dalam memberikan
informasi tentang
perkembangan belajar
peserta didik
- Orangtua sibuk
dengan pekerjaan
masing – masing
sehingga anak
kurang perhatian
- Oangtua memiliki
pemikiran bahwa
pendidikan adalah
tanggung jawab
sekolah bukan
tanggung jawab
bersama
- Pengumuman yang
diberikan melalui WA
group terkadang
cepat hilang atau
tertutup oleh
banyaknya komentar
orangtua
- Terkadang orangtua
membahas hal-hal
diluar keperluan
sekolah dengan
bahasa yang kurang
baik
- Orangtua sibuk kerja
atau memiliki anak
banyak.
4 Pemahaman/
pemanfaatan
model-model
pembelajaran
inovatif
berdasarkan
karakteristik
materi dan siswa.
- Guru menggunakan cara
mengajar klasik
(ceramah) sehingga
cenderung monoton
- Guru kesulitan
mengeksplore
pembelajaran inovatif
- Guru tidak mau move on
pada model-model
pembejaran inovatif
berdasarkan kebutuhan
siswa
- Beberapa guru yang
notabene bukan
generasi millenial
cenderung
menerapkan metode
mengajar lama dan
enggan memperkaya
wawasannya dalam
hal pedagogik
- Kurangnya fasilitas
sekolah yang
memadai
- Kurangnya inisiatif
untuk mengikuti
seminar pelatihan
dan workshop
5 Materi terkait
Literasi
numerasi,
Advanced
material,
miskonsepsi,
HOTS.
- Guru melaksanakan
pembelajaran dan
memberikan evaluasi
pembelajaran dengan
tidak berbasis literasi
numerasi serta konsep
pembelajaran tipe HOTS
- Siswa belum lancar
membaca
- Siswa lemah dalam
memahami teks
- Guru tidak memahami
secara utuh apa itu
HOTS akibatnya tidak
mampu merancang
pembelajaran HOTS
begitu pula membuat
soal level HOTS
- Guru belum memahami
dengan baik penerapan
konsep literasi, numerasi
di sekolah.
- Ada beberapa guru
yang melaksanakan
pembelajaran dan
memberikan evaluasi
belajar dengan tipe
berpikir rendah
karena guru belum
sepenuhnya
memahami konsep
pembelajaran lietrasi
, numerasi dan HOTS
- Kurangnya perhatian
keluarga terhadap
aktifitas literasi anak
dirumah
- Siswa kurang
terbiasa mengerjakan
soal literasi
- Merasa cukup
dengan apa yang
dipahami dan tidak
merasa perlu
- Minim pelatihan
- Terbatasnya
pemahaman guru
terkait materi literasi
numerasi
6 Pemanfaatan
teknologi/inovasi
dalam
pembelajaran.
- Guru kurang menguasai
IPTEK
- Tidak dapat
mengoperasikan atau
menggunakan fasilitas
TIK dalam pembejaran
- Penggunaan media /
sarana prasarana yang
belum maksimal
-
- Guru tidak
meningkatkan
kemampuannya
dalam hal teknologi
sehingga metode
pembelajaran yang
digunakan tidak
sesuai dengan
kebutuhan siswa
masa kini (millenial)
- Guru tidak
mengginakan fasilitas
IT ( Proyektor
Bahasa) dalam
pembelajarannya
dengan alasan tidak
menguasai sistem
pengoperasiannya
7 Evaluasi
pelaksanaan
- Evaluasi PBM baik oleh
Supervisor atau oleh
- Sistem evaluasi siswa
berkelanjutan belum
belajar mengajar teman Guru jangan
dilakukan dan
kalaupun ada tidak ada
tindak lanjut yang
berkelanjutan
optimal dilakukan
oleh pihak terkait

More Related Content

Similar to LK. 1.1. Identifikasi Masalah pembelajaran peserta didik SMK-1.pdf

LK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdf
LK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdfLK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdf
LK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdf
ERWANDIMANTARA2
 
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdf
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdfLK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdf
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdf
NoviRianingsih1
 
LK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptx
LK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptxLK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptx
LK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptx
YOPISOLEHUDIN3
 
LK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docx
LK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docxLK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docx
LK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docx
DianAnggraeni88
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docx
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docxLK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docx
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docx
SolihinSolihin35
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah.pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah.pdf
DhieSyerin
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdf
riduwanriduwan4
 

Similar to LK. 1.1. Identifikasi Masalah pembelajaran peserta didik SMK-1.pdf (20)

LK. 1.1 identifikasi masalah mahdiyah al mutiah.pdf
LK. 1.1 identifikasi masalah mahdiyah al mutiah.pdfLK. 1.1 identifikasi masalah mahdiyah al mutiah.pdf
LK. 1.1 identifikasi masalah mahdiyah al mutiah.pdf
 
LK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdf
LK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdfLK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdf
LK 1.1 Lembar Kerja Belajar Mandiri Erwan Dimantara.docx.pdf
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum_Sri Hertati.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum_Sri Hertati.pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum_Sri Hertati.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum_Sri Hertati.pdf
 
Pendalaman Materi.pptx
Pendalaman Materi.pptxPendalaman Materi.pptx
Pendalaman Materi.pptx
 
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdf
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdfLK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdf
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_NOVI RIANINGSIH New.pdf
 
LK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptx
LK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptxLK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptx
LK 1.1 Indentifikasi Masalah (YOPI SOLEHUDIN) .pptx
 
tugas LK 1.1 IDENTIFIKASI MASALAH.pdf
tugas LK 1.1 IDENTIFIKASI MASALAH.pdftugas LK 1.1 IDENTIFIKASI MASALAH.pdf
tugas LK 1.1 IDENTIFIKASI MASALAH.pdf
 
LK Identifikasi Masalah.doc
LK Identifikasi Masalah.docLK Identifikasi Masalah.doc
LK Identifikasi Masalah.doc
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah - PPG Dalam Jabtan-Kimia.pdf
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah - PPG Dalam Jabtan-Kimia.pdfLK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah - PPG Dalam Jabtan-Kimia.pdf
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah - PPG Dalam Jabtan-Kimia.pdf
 
LK. 1.1. Identifikasi Masalah DONI SUHENDRA.docx
LK. 1.1. Identifikasi Masalah DONI SUHENDRA.docxLK. 1.1. Identifikasi Masalah DONI SUHENDRA.docx
LK. 1.1. Identifikasi Masalah DONI SUHENDRA.docx
 
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_ida nurlaila.pdf
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_ida nurlaila.pdfLK. 1.1. Identifikasi Masalah_ida nurlaila.pdf
LK. 1.1. Identifikasi Masalah_ida nurlaila.pdf
 
LK. 1-1. MUTIAH ROHMA (1).pdf
LK. 1-1. MUTIAH ROHMA (1).pdfLK. 1-1. MUTIAH ROHMA (1).pdf
LK. 1-1. MUTIAH ROHMA (1).pdf
 
PPT Kel. 1 - LK.11 MANDIRI.pptx
PPT Kel. 1 - LK.11 MANDIRI.pptxPPT Kel. 1 - LK.11 MANDIRI.pptx
PPT Kel. 1 - LK.11 MANDIRI.pptx
 
LK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docx
LK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docxLK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docx
LK. 1.2 DIAN ANGGRAENI PROF LUFRI.docx
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docx
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docxLK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docx
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.docx
 
PPT LK 1.1.pptx
PPT LK 1.1.pptxPPT LK 1.1.pptx
PPT LK 1.1.pptx
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah (Zenny Virgian).pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah (Zenny Virgian).pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah (Zenny Virgian).pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah (Zenny Virgian).pdf
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah.pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah.pdf
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - Umum.pdf
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah - IINdocx.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - IINdocx.pdfLK 1.1 Identifikasi Masalah - IINdocx.pdf
LK 1.1 Identifikasi Masalah - IINdocx.pdf
 

Recently uploaded

PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
MegaFebryanika
 
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptxppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
MegaFebryanika
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
MiaZahir
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
Agustinus791932
 

Recently uploaded (10)

PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptxppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
 
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAWIDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
 
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
 
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
 
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
 

LK. 1.1. Identifikasi Masalah pembelajaran peserta didik SMK-1.pdf

  • 1. LK 1.1 Identifikasi Masalah Nama Mahasiswa : THIMOTEUS SAHAT DARULI TUA PANJAITAN Asal Sekolah : SMKN 1 PEMATANG SIANTAR No Jenis permasalahan Masalah yang diidentifikasi Analisis identifikasi masalah 1 Pedagogik, literasi, dan numerasi. Pedagogik - Guru mengajar dengan motode klasik yang monotone - Peserta didik susah bertanya dan mengungkapkan pendapat - Minat dan motivasi belajar peserta didik rendah - Sulit nya menentukan model dan metode pembelajaran untuk 1 materi Literasi - Minat Baca siswa kurang - Peserta didik sulit memahami teks yang panjang - Peserta didik lebih senang bermain medsos dan games daripada membaca buku bacaan fisik atau buku elektronik Pedagogik - Guru tidak meningkatkan kemampuannya dalam hal tehnologi sehingga metode pembelajaran yang digunakan tidak sesuai dengan kebutuhan siswa masa kina (millenial) - Kurangnya pelatihan pelatihan terkait Pedagogik yang diadakan secara internal dalam satuan pendidikan - Peserta didik kurang percaya diri dan rasa takut salah ketika mengeluarkan pendapat - Guru masih menggunakan metode pembelajaran membosankan - Kurangnya motivasi belajar dari lingkungan keluarga Literasi -bacaan dalam buku bacaan (Perpustakaan) yang digunakan dalam pembelajaran tidak sesuai dengan kebutuhan siswa milenial sehingga siswa cenderung malas membaca - tidak adanya jadwal rutin kunjungan perpustakaan - media baca yang kurang menarik
  • 2. Numerasi - Siswa tidak mampu menerapkan langkah– langkah teks prosedure yang mengandung komponen numerasi - Guru masih menggunakan metode pembelajaran lama yang monotone tidak menggunakan alat peraga yang konkrit - hal ini terjadi karna para siswa sudah biasa menggunakan smartphone dalam menyelesaikan tugas Numerasi - Siswa kurang memahami konsep numerasi mis (Pemahaman penerapan Bisnis Online dalam Email) sehingga mereka kesulitan dalam menerapkan langkah – langkah dalam teks prosedure dengan tepat - Peserta didik tidak banyak berlatih dengan teman atau mandiri untuk mengulang pelajaran - 2 kesulitan belajar siswa termasuk siswa berkebutuhan khusus dan masalah pembelajaran (berdiferensiasi) di kelas berdasarkan pengalaman mahasiswa saat menjadi guru. - Guru Cenderung mengajar dengan katogori tinggi sehingga siswa dengan katogori sedang dan bawah susah mengikuti proses pembelajaran - Guru masih sulit membuat RPP yang berdiferensiasi - Sarana prasarana dan SDM ( Tenaga Pendidik) untuk siswa ABK dalam pendidikan - Guru tidak melaksanakan diagnostik terlebih dahulu untuk mengetahui model awal pengetahuan siswa sehingga guru cenderung mengajar dengan kategori tinggi, hal ini berdampak pada siswa dengan kategori sedang dan bawah susah mengikuti proses pembelajaran dengan baik - Guru belum memahami cara membuat RPP yang sesuai dengan karakteristik siswa dikelas - Guru masih kesulitan bagaimana mendeteksi awal peserta didik untuk mengetahui kebutuhan masing-
  • 3. masing peserta didik - Minim pelatihan - Kurangnya anggaran dana untuk siswa ABK - Kurangnya perhatian pihak sekolah dalam menangani siswa ABK 3 Membangun relasi/hubungan dengan siswa dan orang tua siswa. - Komunikasi guru dan orang tua siswa kurang terjalin dengan baik - Belum optimal group WA kelas dalam penempatannya - Kurangnya perhatian atau motivasi orangtua sehingga guru sulit dalam memberikan informasi tentang perkembangan belajar peserta didik - Orangtua sibuk dengan pekerjaan masing – masing sehingga anak kurang perhatian - Oangtua memiliki pemikiran bahwa pendidikan adalah tanggung jawab sekolah bukan tanggung jawab bersama - Pengumuman yang diberikan melalui WA group terkadang cepat hilang atau tertutup oleh banyaknya komentar orangtua - Terkadang orangtua membahas hal-hal diluar keperluan sekolah dengan bahasa yang kurang baik - Orangtua sibuk kerja atau memiliki anak banyak. 4 Pemahaman/ pemanfaatan model-model pembelajaran inovatif berdasarkan karakteristik materi dan siswa. - Guru menggunakan cara mengajar klasik (ceramah) sehingga cenderung monoton - Guru kesulitan mengeksplore pembelajaran inovatif - Guru tidak mau move on pada model-model pembejaran inovatif berdasarkan kebutuhan siswa - Beberapa guru yang notabene bukan generasi millenial cenderung menerapkan metode mengajar lama dan enggan memperkaya wawasannya dalam hal pedagogik - Kurangnya fasilitas sekolah yang memadai - Kurangnya inisiatif untuk mengikuti seminar pelatihan dan workshop
  • 4. 5 Materi terkait Literasi numerasi, Advanced material, miskonsepsi, HOTS. - Guru melaksanakan pembelajaran dan memberikan evaluasi pembelajaran dengan tidak berbasis literasi numerasi serta konsep pembelajaran tipe HOTS - Siswa belum lancar membaca - Siswa lemah dalam memahami teks - Guru tidak memahami secara utuh apa itu HOTS akibatnya tidak mampu merancang pembelajaran HOTS begitu pula membuat soal level HOTS - Guru belum memahami dengan baik penerapan konsep literasi, numerasi di sekolah. - Ada beberapa guru yang melaksanakan pembelajaran dan memberikan evaluasi belajar dengan tipe berpikir rendah karena guru belum sepenuhnya memahami konsep pembelajaran lietrasi , numerasi dan HOTS - Kurangnya perhatian keluarga terhadap aktifitas literasi anak dirumah - Siswa kurang terbiasa mengerjakan soal literasi - Merasa cukup dengan apa yang dipahami dan tidak merasa perlu - Minim pelatihan - Terbatasnya pemahaman guru terkait materi literasi numerasi 6 Pemanfaatan teknologi/inovasi dalam pembelajaran. - Guru kurang menguasai IPTEK - Tidak dapat mengoperasikan atau menggunakan fasilitas TIK dalam pembejaran - Penggunaan media / sarana prasarana yang belum maksimal - - Guru tidak meningkatkan kemampuannya dalam hal teknologi sehingga metode pembelajaran yang digunakan tidak sesuai dengan kebutuhan siswa masa kini (millenial) - Guru tidak mengginakan fasilitas IT ( Proyektor Bahasa) dalam pembelajarannya dengan alasan tidak menguasai sistem pengoperasiannya 7 Evaluasi pelaksanaan - Evaluasi PBM baik oleh Supervisor atau oleh - Sistem evaluasi siswa berkelanjutan belum
  • 5. belajar mengajar teman Guru jangan dilakukan dan kalaupun ada tidak ada tindak lanjut yang berkelanjutan optimal dilakukan oleh pihak terkait