SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Panduan Evaluasi Ekonomi
Penilaian Teknologi Kesehatan
BAB 9
PENDAHULUAN
Penilaian teknologi kesehatan (PTK) atau health technology assessment (HTA) merupakan
analisis kebijakan yang dilakukan secara sistematis dengan pendekatan multidisiplin untuk
menilai dampak penyebaran dan penggunaan teknologi kesehatan. Proses PTK meliputi
aspek klinis, epidemiologi, statistika, sosial-budaya, etika, dan ekonomis.
PTK di Indonesia merupakan amanat Perpres No. 12 tahun 2013 pasal 43
Komponen PTK adalah evaluasi ekonomi yang dapat membantu para penentu kebijakan
untuk memutuskan apakah suatu teknologi kesehatan layak untuk dimasukkan ke dalam
paket manfaat yang dijamin oleh Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) ataukah tidak.
Penilaian Teknologi Kesehatan
ASESMEN
( Assessment) MENELAAH & MENILAI
(APPRAISAL)
Assesment untuk mendapatkan mendapatkan bukti bahwa suatu intervensi tertentu
memiliki nilai ekonomis (disebut sebagai proses generate evidence atau melakukan studi
evaluasi ekonomi). Oleh universitas dan Lembaga riset
Appraisal adalah apakah asesmen yang dilakukan memenuhi standar yang ditetapkan
oleh Komite PTK
Tujuan panduan ekonomi
Panduan ini bertujuan untuk membantu para pemangku kepentingan dalam
menilai dan melakukan kajian evaluasi ekonomi dalam bidang kesehatan,
sehingga diharapkan akan tercapai:
• Konsistensi dalam kajian PTK (standar metode dan laporan hasil kajian)
• Transparansi dan hasil yang sistematis (systematic manners)
LINGKUP
• Panduan evaluasi ekonomi ini dimaksudkan untuk menjadi acuan atau
standar dalam melaksanakan evaluasi ekonomi sebagai bagian dari PTK.
• PTK mencakup berbagai teknologi kesehatan seperti obat, alat kesehatan,
prosedur diagnostik dan terapi, dan sebagainya
• PTK dimaksudkan untuk membantu memutuskan apakah intervensi / obat
baru dapat masuk ke dalam paket manfaat karena memiliki “value for
money”, demikian juga untuk membantu dalam konteks PTK di rumah sakit
(hospital-based HTA) atau kajian oleh agen PTK lain sesuai dengan
kesepakatan dengan pihak penentu kebijakan dan BPJS.
BAB 10
EVALUASI EKONOMI
Memberikan informasi penting kepada para penentu kebijakan, dan ingin
menjawab pertanyaan apakah suatu prosedur, layanan, atau program
memiliki nilai lebih (worth doing) dibanding dengan alternatif lain dalam
pemanfaatan sumber daya yang terbatas.
JENIS EVALUASI EKONOMI
• Dapatkah intervensi ini dilaksanakan (can it work)? Jenis evaluasi ini
berkaitan dengan efikasi (kemanjuran)
• Apakah intervensi ini dapat berjalan dengan baik (does it work)? Jenis
evaluasi ini berkaitan dengan efektivitas atau manfaat dari hasilnya. Fakta
memang menunjukkan keberhasilan dalam uji klinis (clinical trial) yang
dikontrol ketat sangat berbeda dengan keberhasilan di dunia nyata.
• Apakah intervensi ini mampu menyentuh masyarakat yang benar-benar
membutuhkan? Isu ini terkait dengan ketersediaan serta isu pemerataan
yang adil (equity).
Jenis-jenis evaluasi ekonomi dalam bidang kesehatan
Cost-minimization analysis
CMA
CMA
• Digunakan untuk membandingkan dua atau lebih teknologi Kesehatan yang memberikan
hasil atau iuran klinis yang sama, serupa atau setara dan dianggap setara
Contohnya adalah perbandingan antara biaya tindakan bedah dengan rawat
inap dengan tindakan bedah tanpa rawat inap (pasien diijinkan pulang setelah
operasi selesai). Bila luaran klinis menurut dokter bedah adalah sama, maka
yang dibandingkan adalah biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan kedua
tata laksana pasien tersebut
Cost-effectiveness analysis
CEA
CEA
CEA
• Analisis efektivitas baiaya membandingkan dua atau lebih intervensi kesehtaan yang memberikan
bedaran iuran yang berbeda
misal berapa mmHg penurunan tekanan darah diastolik (oleh obat antihipertensi),
banyaknya kasus katarak yang dapat dioperasi dengan sejumlah biaya tertentu
(dengan prosedur yang berbeda), sampai jumlah kematian yang dapat dicegah atau
life year saved (misalnya pada program skrining kanker payudara, vaksinasi
meningitis, dan upaya preventif lainnya).
Cost utility analysis
CUA
• CUA mirip dengan CEA namun luarannya dinyatakan dengan utilitas yang terkait dengan
perubahan lama hidup dan kualitas hidup akibat intervensi kesehatan.
• Unit utilitas yang digunakan kemudian dihitung menjadi ‘jumlah tahun yang disesuaikan’ atau
quality-adjusted life years (QALY) setelah mempertimbangkan tambahan tahun hidup pasien
• QALY tersebut diukur dengan dua pendekatan, yakni kuantitas atau lama hidup (length of life)
dan kualitas hidup (quality of life).
Cost-benefit analysis
CBA
• CBA atau analisis manfaat biaya digunakan untuk membandingkan dua
atau lebih intervensi dengan tujuan dan luaran yang berbeda.
• Baik biaya maupun luaran diukur dalam nilai moneter (rupiah), yang
disesuaikan dengan kurun waktu perhitungan (discounted)
• Dasar dari CBA adalah surplus manfaat (net benefit), yaitu manfaat yang
dapat diperoleh dikurangi dengan surplus biaya. Dapat juga rasio benefit
dibandingkan dengan biaya. Bila nilainya positif, maka intervensi tersebut
memiliki “value for money”, dapat diterima untuk dilaksanakan.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to BAB 9 - 10.pptx

Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...
Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...
Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...
retnoapriliap
 
Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Nasiatul Salim
 
Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)
Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)
Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)
Singgih Pudjirahardjo
 

Similar to BAB 9 - 10.pptx (20)

mapping program dan teori
mapping program dan teorimapping program dan teori
mapping program dan teori
 
Chapter 7 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 7 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...Chapter 7 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 7 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
 
Disiplin dan standar pelayanan kebidanan
Disiplin dan standar pelayanan kebidananDisiplin dan standar pelayanan kebidanan
Disiplin dan standar pelayanan kebidanan
 
31 121-1-pb
31 121-1-pb31 121-1-pb
31 121-1-pb
 
Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...
Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...
Tugas Ekoks_Ke. 4_Ringkas Implementasi Clinical Pathway dengan sadar mutu dan...
 
Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 2 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
 
Menyusun Indikator Mutu Rumah Sakit
Menyusun Indikator Mutu Rumah SakitMenyusun Indikator Mutu Rumah Sakit
Menyusun Indikator Mutu Rumah Sakit
 
Pasien safety
Pasien safetyPasien safety
Pasien safety
 
Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
Chapter 3 - Apa Itu Riset ImplementasiChapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
 
Chapter 1 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
Chapter 1 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health careChapter 1 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
Chapter 1 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
 
Chapter 6 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 6 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...Chapter 6 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
Chapter 6 dari Buku Getting Health Reform Right : A Guide to Improving Perfor...
 
Cp anak
Cp anakCp anak
Cp anak
 
Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)
Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)
Bab i pmkp (kelompok standart manajemen akreditasi rs)
 
Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
Chapter 3 - Apa Itu Riset ImplementasiChapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
 
Sesi 3. mapping program dan teori
Sesi 3. mapping program dan teoriSesi 3. mapping program dan teori
Sesi 3. mapping program dan teori
 
Kma363 manajemen mutu pelayanan kesehatan-kj101-5661, fitri andriasari, nama ...
Kma363 manajemen mutu pelayanan kesehatan-kj101-5661, fitri andriasari, nama ...Kma363 manajemen mutu pelayanan kesehatan-kj101-5661, fitri andriasari, nama ...
Kma363 manajemen mutu pelayanan kesehatan-kj101-5661, fitri andriasari, nama ...
 
Chapter 3 Buku The Health care Quality Book
Chapter 3 Buku The Health care Quality BookChapter 3 Buku The Health care Quality Book
Chapter 3 Buku The Health care Quality Book
 
MANAGEMEN MUTU.pptx
MANAGEMEN MUTU.pptxMANAGEMEN MUTU.pptx
MANAGEMEN MUTU.pptx
 
Evidence based nursing
Evidence based nursingEvidence based nursing
Evidence based nursing
 
Chapter 8 Buku The Health care Quality Book
Chapter 8 Buku The Health care Quality BookChapter 8 Buku The Health care Quality Book
Chapter 8 Buku The Health care Quality Book
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 

Recently uploaded (20)

Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

BAB 9 - 10.pptx

  • 2. BAB 9 PENDAHULUAN Penilaian teknologi kesehatan (PTK) atau health technology assessment (HTA) merupakan analisis kebijakan yang dilakukan secara sistematis dengan pendekatan multidisiplin untuk menilai dampak penyebaran dan penggunaan teknologi kesehatan. Proses PTK meliputi aspek klinis, epidemiologi, statistika, sosial-budaya, etika, dan ekonomis. PTK di Indonesia merupakan amanat Perpres No. 12 tahun 2013 pasal 43 Komponen PTK adalah evaluasi ekonomi yang dapat membantu para penentu kebijakan untuk memutuskan apakah suatu teknologi kesehatan layak untuk dimasukkan ke dalam paket manfaat yang dijamin oleh Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) ataukah tidak.
  • 3. Penilaian Teknologi Kesehatan ASESMEN ( Assessment) MENELAAH & MENILAI (APPRAISAL) Assesment untuk mendapatkan mendapatkan bukti bahwa suatu intervensi tertentu memiliki nilai ekonomis (disebut sebagai proses generate evidence atau melakukan studi evaluasi ekonomi). Oleh universitas dan Lembaga riset Appraisal adalah apakah asesmen yang dilakukan memenuhi standar yang ditetapkan oleh Komite PTK
  • 4. Tujuan panduan ekonomi Panduan ini bertujuan untuk membantu para pemangku kepentingan dalam menilai dan melakukan kajian evaluasi ekonomi dalam bidang kesehatan, sehingga diharapkan akan tercapai: • Konsistensi dalam kajian PTK (standar metode dan laporan hasil kajian) • Transparansi dan hasil yang sistematis (systematic manners)
  • 5. LINGKUP • Panduan evaluasi ekonomi ini dimaksudkan untuk menjadi acuan atau standar dalam melaksanakan evaluasi ekonomi sebagai bagian dari PTK. • PTK mencakup berbagai teknologi kesehatan seperti obat, alat kesehatan, prosedur diagnostik dan terapi, dan sebagainya • PTK dimaksudkan untuk membantu memutuskan apakah intervensi / obat baru dapat masuk ke dalam paket manfaat karena memiliki “value for money”, demikian juga untuk membantu dalam konteks PTK di rumah sakit (hospital-based HTA) atau kajian oleh agen PTK lain sesuai dengan kesepakatan dengan pihak penentu kebijakan dan BPJS.
  • 6. BAB 10 EVALUASI EKONOMI Memberikan informasi penting kepada para penentu kebijakan, dan ingin menjawab pertanyaan apakah suatu prosedur, layanan, atau program memiliki nilai lebih (worth doing) dibanding dengan alternatif lain dalam pemanfaatan sumber daya yang terbatas.
  • 7. JENIS EVALUASI EKONOMI • Dapatkah intervensi ini dilaksanakan (can it work)? Jenis evaluasi ini berkaitan dengan efikasi (kemanjuran) • Apakah intervensi ini dapat berjalan dengan baik (does it work)? Jenis evaluasi ini berkaitan dengan efektivitas atau manfaat dari hasilnya. Fakta memang menunjukkan keberhasilan dalam uji klinis (clinical trial) yang dikontrol ketat sangat berbeda dengan keberhasilan di dunia nyata. • Apakah intervensi ini mampu menyentuh masyarakat yang benar-benar membutuhkan? Isu ini terkait dengan ketersediaan serta isu pemerataan yang adil (equity).
  • 8. Jenis-jenis evaluasi ekonomi dalam bidang kesehatan
  • 9. Cost-minimization analysis CMA CMA • Digunakan untuk membandingkan dua atau lebih teknologi Kesehatan yang memberikan hasil atau iuran klinis yang sama, serupa atau setara dan dianggap setara Contohnya adalah perbandingan antara biaya tindakan bedah dengan rawat inap dengan tindakan bedah tanpa rawat inap (pasien diijinkan pulang setelah operasi selesai). Bila luaran klinis menurut dokter bedah adalah sama, maka yang dibandingkan adalah biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan kedua tata laksana pasien tersebut
  • 10. Cost-effectiveness analysis CEA CEA CEA • Analisis efektivitas baiaya membandingkan dua atau lebih intervensi kesehtaan yang memberikan bedaran iuran yang berbeda misal berapa mmHg penurunan tekanan darah diastolik (oleh obat antihipertensi), banyaknya kasus katarak yang dapat dioperasi dengan sejumlah biaya tertentu (dengan prosedur yang berbeda), sampai jumlah kematian yang dapat dicegah atau life year saved (misalnya pada program skrining kanker payudara, vaksinasi meningitis, dan upaya preventif lainnya).
  • 11. Cost utility analysis CUA • CUA mirip dengan CEA namun luarannya dinyatakan dengan utilitas yang terkait dengan perubahan lama hidup dan kualitas hidup akibat intervensi kesehatan. • Unit utilitas yang digunakan kemudian dihitung menjadi ‘jumlah tahun yang disesuaikan’ atau quality-adjusted life years (QALY) setelah mempertimbangkan tambahan tahun hidup pasien • QALY tersebut diukur dengan dua pendekatan, yakni kuantitas atau lama hidup (length of life) dan kualitas hidup (quality of life).
  • 12. Cost-benefit analysis CBA • CBA atau analisis manfaat biaya digunakan untuk membandingkan dua atau lebih intervensi dengan tujuan dan luaran yang berbeda. • Baik biaya maupun luaran diukur dalam nilai moneter (rupiah), yang disesuaikan dengan kurun waktu perhitungan (discounted) • Dasar dari CBA adalah surplus manfaat (net benefit), yaitu manfaat yang dapat diperoleh dikurangi dengan surplus biaya. Dapat juga rasio benefit dibandingkan dengan biaya. Bila nilainya positif, maka intervensi tersebut memiliki “value for money”, dapat diterima untuk dilaksanakan.