SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
51
Artikel 16
“DEMOCRAZY”
Rina Rizka
MAN Darussalam Banda Aceh
Dalam kehidupan bermasyarakat sering terjadi benturan kepentingan atau
perbedaaan pendapat dalam menghadapi suatu masalah. Masyarakat pada umumnya
menginginkan kehidupan yang aman tertip dan damai. Agar perbedaan pendapat
tersebut diselesaikan dan tidak menimbulkan konflik perlu adanya suatu upaya untuk
menyatukan pendapat-pendapat agar diperoleh kesepakatan yang selanjutnya di taati
dan di laksanakan bersama. Upaya tersebut dinamakan musyawarah. Prinsip
musyawarah dapat di terapkan di berbagai bidang kehidupan, baik dalam
keluarga,sekolah, masyarakat maupun dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara.prinsip musyawarah tersebut kemudian dinamakan Demokrasi. Berikut ini
beberapa pengertian demokrasi yang dikemukakan oleh para ahli :
Abraham Lincoln mengemukakan bahwa “ Demokrasi adalah Pemerintahan
dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat”. Menurut Hans Kelsen “demokrasi adalah
Pemerintahan oleh rakyat dan untuk rakyat yang melaksanakan kekuasaan negara
adalah wakil-wakil rakyat yang terpilih. Dimana rakyat telah yakin bahwa segala
kehendak dan kepentingannya akan diperhatikan didalam melaksanakan kekuasaan
negara.
Menurut Yusuf Al-Qordhawi “demokrasi adalah wadah dalam memilih
seseorang untuk mengurus dan mengatur urusan mereka. Pimpinannya bukan orang
yang mereka benci, peraturannya bukan yang tidak mereka kehendaki, dan mereka
berhak meminta pertanggung jawaban penguasa jika pemimpin tersebut salah.
Merekapun berhak memecatnya jika menyeleweng, mereka juga tidak boleh dibawa
ke sistem ekonomi, sosial, budaya atau sistem politik ang tidak mereka kenal dan
mereka sukai.
Menurut International Commision of Jurist “ demokrasi adalah suatu bentuk
pemerintahan dimana hak untuk membuat keputusan-keputusan politik
diselenggarakan oleh warga negara melalui wakil-wakil yang di pilih oleh mereka dan
bertanggung jawab kepada mereka melalui proses pemilihan yang bebas.
Jadi, demokrasi merupakan suatu sistem yang menekankan pada kepentingan
masyarakat bukan mengutamakan individu ataupun golongan. Dalam demokrasi
rakyat menjadi penentu dalam pengambilan keputusan-keputusan, keputusan
tersebut diambil untuk berbagai macam kepentingan misalnya memilih pemimpin,
membuat suatu kebijakan, dan lain sebagainya.
Demokrasi telah memberikan pengertian kepada kita bahwa dalam
pelaksanaan kekuasaan pemerintah terdapat batas-batas dalam pelaksanaannya.
Pembatasan tersebut berhubungan dengan pembagian kekuasaan sebagaimana teori
Trias Politica yang dikemukakan oleh Montesqueiu. Teori ini dilatar belakangi
pemikriran bahwa kekuasaaan-kekuasaan pada sebuah pemerintahan tidak dapat
diserahkan kepada orang yang sama dan harus dipisahkan menjadi dua atau lebih
52
kesatuan yang bebas untuk mencegah penyalah gunaan kekuasaan oleh pihak yang
berkuasa. Dengan demikian, diharapkan hak-hak asasi warga negara dapat lebih
terjamin. Dalam bukunya yang berjudul L’esprit des louis montesquieu bagi kekuastan
negara menjadi 3 kekuasaan agar kekuasaan dalam negara tidak berpusat pada
tangan seorang raja penguasa tunggal, yaitu legislatif (membuat undang-undang),
Eksekutif (menjalankan undang-undang) dan yudikatif (mengawasi pelaksanaan
Undang-undang). Ide pemisaha kekuasaan tersebut menurut Montesquieu
dimaksudkan untuk memelihan kebebasan politik yang tidak akan terwujud kecuali
bila terdapat keamanan masyarakat dalam negeri. Montesquieu menekankan bahwa
satu orang atau lembaga akan cenderung untuk mendomnasi kekuasaan dan merusak
keamanan masyarakat tersebut bila kekuasaan berpusat padanya, agar pemusatan
kekuasaan tidak terjadi, haruslah ada pemisahan kekuasaan yang akan mencegah
adanya dominasi atau kekuasaan terhadap kekuasaan lainnya.
Sebagaimana negara-negara lain, negara kita Republik Indonesia adalah negara
demokrasi, akan tetapi dalam kehidupan sehari-hari masih sering kita temui berbagai
macam perilaku yang tidak demokrasi misalnya, berupa tindakan sewenang-wenang,
tidak menghargai perbedaan, tidak mematuhi aturan atau kesepakatan yang telah
diputuskan. Pernahkan kalian mendengar ungkapan bahwa pemilihan umum adalah
pesta demokrasi meskipun kalian belum mempunyai hak pilih, akan tetapi tentu
kalian menyaksikan suasana kemeriahan ketika orangtuamu, kakakmu, dan dan para
tetanggamu brbondong-bondong menuju ke tempat pemugutan suara (TPS) apa yang
mereka kerjakan ? mereka semua sedang menggunakan haknya sebagai warga negara
yaitu hak pilih untuk memilih wakil-wakil rakyat yang akan duduk di lembaga-
lembaga perwakilan rakyat. Bagaimana kondisi kehidupan demokrasi dalam
masyarakat kita? meskipun konsep demokrasi banyak dipandang dari negara-negara
barat/Eropa, akan tetapi sesungguhnya budaya Demokrasi sudah lama dipraktikkan
dalam kehidupan bangsa Indonesia. Dalam tradisi masyarakat di Indonesia sangat
dikenal adanya kebiasaan bermusyawarah seperti yang telah kita bahas di atas.
Betapapun sederhana corak demokrasi yang telah diuraikan akan tetapi hal itu tetap
memiliki nilai yang berharga dalam proses perkembangan demokrasi di Indonesia .
Jika dilihat dalam pelaksanaanya saat ini demokrasi hanya berlaku untuk
segolongan warga negara yang dianggap golongan atas, sedangkan golongan
mayoritas di Indonesia adalah golongan menengah bawah dan di Indonesia sekarang
suara rakyat dapat di beli. Apakah ini yang dinamakan Demokrasi? seharusnya
Indonesia sebagai penganut Demokrasi harus lebih transparan, tidak boleh
memperjual belikan suara rakyat. apakah tujuan demokrasi untuk memperbodohkan
rakyat kecil dengan membeli suara mereka untuk memenangkan suatu jabatan dan
setelah mendapatkan jabatan tersebut para petinggi melupakan mereka ? inilah
perbedaan yang terjadi antara demokrasi yang dulu dengan demokrasi yang di
jalankan sekarang, para pendahulu kita lebih menjalankan transparansi sedangkan
sekarang lebih banyak setingannya.hal ini bisa di lihat dari sistem pemerintahannya,
banyak sekali para pemerintah dan penguasa sekarang dalam proses
pemerintahannya lebih mementingkan kepentingan individu dan kelompok tanpa
memikirkan nasib rakyatnya.
53
Di bagian akhir tulisan ini saya ingin mengajak para pembaca untuk berfikir
bagaimana membangun demokrasi kita sejak saat ini agar menjadi lebih baik lagi di
kemudian hari, dalam hal ini ada beberapa hal yang harus kita lakukan untuk
membangun demokrasi di negara kita.
Pertama, kita harus menunjukkan sikap positif terhadaf pelaksanaan
demokrasi dalam berbagai bidang kehidupan,sikap positif itu perlu di buktikan
dengan sikap dan perbuatan yang sejalan dengan unsur-unsur atau syarat-syarat
demokrasi
Kedua, demokrasi perlu di wujudkan menjadi suatu keyataan hidup dalam
bidang apapun bagi semua warga negara tanpa kecuali,baik itu penguasa maupun
rakyat biasa harus membiasakan untuk hidup demokratis. Karena kehidupan yang
demokratis adalah kehidupan yang intinya melibatkan partisipasi rakyat dan di
tunjukkan untuk kepentingan rakyat.
Ketiga, bagi penguasa, kekuasaan yang dimiliki harus dijalankan sesuai
dengan prinsip-prinsip demokrasi. Penguasa harus menunjukkan kemauan politik
(political will) untuk menyesuaikan setiap langkah dan kebijaksanaan denga
demokrasi. Selain itu sikap dan tingkah lakunya harus mencerminkan sikap pribadi
seorang demokrat.
Keempat, bagi rakyat biasa mereka harus menyadari berbagai hak dan
kewajibannya sebagai warga negara dan melaksanakannya dengan baik. Rakyat harus
mampu memilih pemimpin secara cerdas, berani menyampaikan pendapat serta ikut
mengawasi proses jalannya pemerintahan, namun demikian rakyat juga harus
mematuhi hukum, menghormati pemerintah yang sah, menjaga ketertiban umum dan
lainnya.

More Related Content

What's hot

Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...
Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...
Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...Doris Agusnita
 
Pengertian Budaya Demokrasi
Pengertian Budaya DemokrasiPengertian Budaya Demokrasi
Pengertian Budaya DemokrasiLusiana Diyan
 
Power poin budaya demokrasi
Power poin budaya demokrasiPower poin budaya demokrasi
Power poin budaya demokrasiznathar
 
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan BernegaraPerkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan BernegaraSMA BRUDERAN PURWOREJO
 
budaya demokrasi menuju masyarakat madani
budaya demokrasi menuju masyarakat madanibudaya demokrasi menuju masyarakat madani
budaya demokrasi menuju masyarakat madaniMaeko Kaoin
 
Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)
Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)
Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)Kiki Nurcahyo
 
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)HasimurRahman Hanie
 
Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...
Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...
Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...SMAN 01 GIRI
 
Demokrasi Indonesia
Demokrasi IndonesiaDemokrasi Indonesia
Demokrasi IndonesiaMuhamad Yogi
 
Bab 3 dinamika demokrasi di indonesia
Bab 3 dinamika demokrasi di indonesiaBab 3 dinamika demokrasi di indonesia
Bab 3 dinamika demokrasi di indonesiaAriani Ghomaisha
 
Booklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records Bandung
Booklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records BandungBooklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records Bandung
Booklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records BandungIro Ni
 
Pkn ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’
Pkn  ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’Pkn  ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’
Pkn ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’Mulia Fathan
 
PKN "Hakikat Demokrasi"
PKN "Hakikat Demokrasi"PKN "Hakikat Demokrasi"
PKN "Hakikat Demokrasi"Syifa Sahaliya
 

What's hot (20)

Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...
Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...
Ppt Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan...
 
Budaya demokrasi XI
Budaya demokrasi XIBudaya demokrasi XI
Budaya demokrasi XI
 
Demokrasi pancasila ppt
Demokrasi pancasila pptDemokrasi pancasila ppt
Demokrasi pancasila ppt
 
Pengertian Budaya Demokrasi
Pengertian Budaya DemokrasiPengertian Budaya Demokrasi
Pengertian Budaya Demokrasi
 
Power poin budaya demokrasi
Power poin budaya demokrasiPower poin budaya demokrasi
Power poin budaya demokrasi
 
Hakikat demokrasi
Hakikat demokrasiHakikat demokrasi
Hakikat demokrasi
 
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan BernegaraPerkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
 
budaya demokrasi menuju masyarakat madani
budaya demokrasi menuju masyarakat madanibudaya demokrasi menuju masyarakat madani
budaya demokrasi menuju masyarakat madani
 
Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)
Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)
Laporan pp demokrasi pancasila (smk taruna mandiri)
 
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
 
Materi 8
Materi 8Materi 8
Materi 8
 
Yourma 2
Yourma 2Yourma 2
Yourma 2
 
Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...
Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...
Ppkn 8 - Pentingnya kehidupan demokratis dalam bermasyarakat berbangsa dan be...
 
Menelusuri dinamika demokrasi
Menelusuri dinamika demokrasiMenelusuri dinamika demokrasi
Menelusuri dinamika demokrasi
 
Demokrasi Indonesia
Demokrasi IndonesiaDemokrasi Indonesia
Demokrasi Indonesia
 
Bab 3 dinamika demokrasi di indonesia
Bab 3 dinamika demokrasi di indonesiaBab 3 dinamika demokrasi di indonesia
Bab 3 dinamika demokrasi di indonesia
 
Booklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records Bandung
Booklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records BandungBooklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records Bandung
Booklet part from V/A "Memobilisasi Kemuakan" by Grimloc Records Bandung
 
Pkn ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’
Pkn  ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’Pkn  ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’
Pkn ‘Menampilkan Prilaku Budaya Demokrasi Dalam Kehidupan Sehari-hari’
 
NILAI NILAI DEMOKRASI
NILAI NILAI DEMOKRASINILAI NILAI DEMOKRASI
NILAI NILAI DEMOKRASI
 
PKN "Hakikat Demokrasi"
PKN "Hakikat Demokrasi"PKN "Hakikat Demokrasi"
PKN "Hakikat Demokrasi"
 

Similar to DEMOKRASI DI MASYARAKAT

Similar to DEMOKRASI DI MASYARAKAT (20)

demokrasi (2012)
demokrasi  (2012)demokrasi  (2012)
demokrasi (2012)
 
Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Makalalah demokrasi pancasila
Makalalah  demokrasi pancasilaMakalalah  demokrasi pancasila
Makalalah demokrasi pancasila
 
1. Sistem dan Dinamika Demokrasi.doc
1. Sistem dan Dinamika Demokrasi.doc1. Sistem dan Dinamika Demokrasi.doc
1. Sistem dan Dinamika Demokrasi.doc
 
Makalah Demokrasi
Makalah DemokrasiMakalah Demokrasi
Makalah Demokrasi
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Babi 5~1
Babi 5~1Babi 5~1
Babi 5~1
 
Makalah demokrasi
Makalah demokrasiMakalah demokrasi
Makalah demokrasi
 
Demokrasi Indonesia.pdf
Demokrasi Indonesia.pdfDemokrasi Indonesia.pdf
Demokrasi Indonesia.pdf
 
Demokrasi Indonesia.docx
Demokrasi Indonesia.docxDemokrasi Indonesia.docx
Demokrasi Indonesia.docx
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
PENGERTIAN DEMOKRASI.pptx
PENGERTIAN DEMOKRASI.pptxPENGERTIAN DEMOKRASI.pptx
PENGERTIAN DEMOKRASI.pptx
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikatAnalisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
 
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
 
DEMOKRASI.pptx
DEMOKRASI.pptxDEMOKRASI.pptx
DEMOKRASI.pptx
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Paper Demokrasi
Paper DemokrasiPaper Demokrasi
Paper Demokrasi
 
Makalah demokrasi di indonesia
Makalah demokrasi di indonesiaMakalah demokrasi di indonesia
Makalah demokrasi di indonesia
 

More from Konsultan Pendidikan

Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...Konsultan Pendidikan
 
Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...
Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...
Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...Konsultan Pendidikan
 
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Konsultan Pendidikan
 
Shella Gebrina, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Shella Gebrina, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...Shella Gebrina, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Shella Gebrina, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...Konsultan Pendidikan
 
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...Konsultan Pendidikan
 
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...Konsultan Pendidikan
 

More from Konsultan Pendidikan (20)

Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Afdhalul Yusfira, MAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...
Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...
Nuraiyan, SMAN 9 Tunas Bangsa Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara...
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Shella Gebrina, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Shella Gebrina, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...Shella Gebrina, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
Shella Gebrina, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menul...
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
 
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
Abdi Kurniawan, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Men...
 

Recently uploaded

Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 

Recently uploaded (20)

Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 

DEMOKRASI DI MASYARAKAT

  • 1. 51 Artikel 16 “DEMOCRAZY” Rina Rizka MAN Darussalam Banda Aceh Dalam kehidupan bermasyarakat sering terjadi benturan kepentingan atau perbedaaan pendapat dalam menghadapi suatu masalah. Masyarakat pada umumnya menginginkan kehidupan yang aman tertip dan damai. Agar perbedaan pendapat tersebut diselesaikan dan tidak menimbulkan konflik perlu adanya suatu upaya untuk menyatukan pendapat-pendapat agar diperoleh kesepakatan yang selanjutnya di taati dan di laksanakan bersama. Upaya tersebut dinamakan musyawarah. Prinsip musyawarah dapat di terapkan di berbagai bidang kehidupan, baik dalam keluarga,sekolah, masyarakat maupun dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.prinsip musyawarah tersebut kemudian dinamakan Demokrasi. Berikut ini beberapa pengertian demokrasi yang dikemukakan oleh para ahli : Abraham Lincoln mengemukakan bahwa “ Demokrasi adalah Pemerintahan dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat”. Menurut Hans Kelsen “demokrasi adalah Pemerintahan oleh rakyat dan untuk rakyat yang melaksanakan kekuasaan negara adalah wakil-wakil rakyat yang terpilih. Dimana rakyat telah yakin bahwa segala kehendak dan kepentingannya akan diperhatikan didalam melaksanakan kekuasaan negara. Menurut Yusuf Al-Qordhawi “demokrasi adalah wadah dalam memilih seseorang untuk mengurus dan mengatur urusan mereka. Pimpinannya bukan orang yang mereka benci, peraturannya bukan yang tidak mereka kehendaki, dan mereka berhak meminta pertanggung jawaban penguasa jika pemimpin tersebut salah. Merekapun berhak memecatnya jika menyeleweng, mereka juga tidak boleh dibawa ke sistem ekonomi, sosial, budaya atau sistem politik ang tidak mereka kenal dan mereka sukai. Menurut International Commision of Jurist “ demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan dimana hak untuk membuat keputusan-keputusan politik diselenggarakan oleh warga negara melalui wakil-wakil yang di pilih oleh mereka dan bertanggung jawab kepada mereka melalui proses pemilihan yang bebas. Jadi, demokrasi merupakan suatu sistem yang menekankan pada kepentingan masyarakat bukan mengutamakan individu ataupun golongan. Dalam demokrasi rakyat menjadi penentu dalam pengambilan keputusan-keputusan, keputusan tersebut diambil untuk berbagai macam kepentingan misalnya memilih pemimpin, membuat suatu kebijakan, dan lain sebagainya. Demokrasi telah memberikan pengertian kepada kita bahwa dalam pelaksanaan kekuasaan pemerintah terdapat batas-batas dalam pelaksanaannya. Pembatasan tersebut berhubungan dengan pembagian kekuasaan sebagaimana teori Trias Politica yang dikemukakan oleh Montesqueiu. Teori ini dilatar belakangi pemikriran bahwa kekuasaaan-kekuasaan pada sebuah pemerintahan tidak dapat diserahkan kepada orang yang sama dan harus dipisahkan menjadi dua atau lebih
  • 2. 52 kesatuan yang bebas untuk mencegah penyalah gunaan kekuasaan oleh pihak yang berkuasa. Dengan demikian, diharapkan hak-hak asasi warga negara dapat lebih terjamin. Dalam bukunya yang berjudul L’esprit des louis montesquieu bagi kekuastan negara menjadi 3 kekuasaan agar kekuasaan dalam negara tidak berpusat pada tangan seorang raja penguasa tunggal, yaitu legislatif (membuat undang-undang), Eksekutif (menjalankan undang-undang) dan yudikatif (mengawasi pelaksanaan Undang-undang). Ide pemisaha kekuasaan tersebut menurut Montesquieu dimaksudkan untuk memelihan kebebasan politik yang tidak akan terwujud kecuali bila terdapat keamanan masyarakat dalam negeri. Montesquieu menekankan bahwa satu orang atau lembaga akan cenderung untuk mendomnasi kekuasaan dan merusak keamanan masyarakat tersebut bila kekuasaan berpusat padanya, agar pemusatan kekuasaan tidak terjadi, haruslah ada pemisahan kekuasaan yang akan mencegah adanya dominasi atau kekuasaan terhadap kekuasaan lainnya. Sebagaimana negara-negara lain, negara kita Republik Indonesia adalah negara demokrasi, akan tetapi dalam kehidupan sehari-hari masih sering kita temui berbagai macam perilaku yang tidak demokrasi misalnya, berupa tindakan sewenang-wenang, tidak menghargai perbedaan, tidak mematuhi aturan atau kesepakatan yang telah diputuskan. Pernahkan kalian mendengar ungkapan bahwa pemilihan umum adalah pesta demokrasi meskipun kalian belum mempunyai hak pilih, akan tetapi tentu kalian menyaksikan suasana kemeriahan ketika orangtuamu, kakakmu, dan dan para tetanggamu brbondong-bondong menuju ke tempat pemugutan suara (TPS) apa yang mereka kerjakan ? mereka semua sedang menggunakan haknya sebagai warga negara yaitu hak pilih untuk memilih wakil-wakil rakyat yang akan duduk di lembaga- lembaga perwakilan rakyat. Bagaimana kondisi kehidupan demokrasi dalam masyarakat kita? meskipun konsep demokrasi banyak dipandang dari negara-negara barat/Eropa, akan tetapi sesungguhnya budaya Demokrasi sudah lama dipraktikkan dalam kehidupan bangsa Indonesia. Dalam tradisi masyarakat di Indonesia sangat dikenal adanya kebiasaan bermusyawarah seperti yang telah kita bahas di atas. Betapapun sederhana corak demokrasi yang telah diuraikan akan tetapi hal itu tetap memiliki nilai yang berharga dalam proses perkembangan demokrasi di Indonesia . Jika dilihat dalam pelaksanaanya saat ini demokrasi hanya berlaku untuk segolongan warga negara yang dianggap golongan atas, sedangkan golongan mayoritas di Indonesia adalah golongan menengah bawah dan di Indonesia sekarang suara rakyat dapat di beli. Apakah ini yang dinamakan Demokrasi? seharusnya Indonesia sebagai penganut Demokrasi harus lebih transparan, tidak boleh memperjual belikan suara rakyat. apakah tujuan demokrasi untuk memperbodohkan rakyat kecil dengan membeli suara mereka untuk memenangkan suatu jabatan dan setelah mendapatkan jabatan tersebut para petinggi melupakan mereka ? inilah perbedaan yang terjadi antara demokrasi yang dulu dengan demokrasi yang di jalankan sekarang, para pendahulu kita lebih menjalankan transparansi sedangkan sekarang lebih banyak setingannya.hal ini bisa di lihat dari sistem pemerintahannya, banyak sekali para pemerintah dan penguasa sekarang dalam proses pemerintahannya lebih mementingkan kepentingan individu dan kelompok tanpa memikirkan nasib rakyatnya.
  • 3. 53 Di bagian akhir tulisan ini saya ingin mengajak para pembaca untuk berfikir bagaimana membangun demokrasi kita sejak saat ini agar menjadi lebih baik lagi di kemudian hari, dalam hal ini ada beberapa hal yang harus kita lakukan untuk membangun demokrasi di negara kita. Pertama, kita harus menunjukkan sikap positif terhadaf pelaksanaan demokrasi dalam berbagai bidang kehidupan,sikap positif itu perlu di buktikan dengan sikap dan perbuatan yang sejalan dengan unsur-unsur atau syarat-syarat demokrasi Kedua, demokrasi perlu di wujudkan menjadi suatu keyataan hidup dalam bidang apapun bagi semua warga negara tanpa kecuali,baik itu penguasa maupun rakyat biasa harus membiasakan untuk hidup demokratis. Karena kehidupan yang demokratis adalah kehidupan yang intinya melibatkan partisipasi rakyat dan di tunjukkan untuk kepentingan rakyat. Ketiga, bagi penguasa, kekuasaan yang dimiliki harus dijalankan sesuai dengan prinsip-prinsip demokrasi. Penguasa harus menunjukkan kemauan politik (political will) untuk menyesuaikan setiap langkah dan kebijaksanaan denga demokrasi. Selain itu sikap dan tingkah lakunya harus mencerminkan sikap pribadi seorang demokrat. Keempat, bagi rakyat biasa mereka harus menyadari berbagai hak dan kewajibannya sebagai warga negara dan melaksanakannya dengan baik. Rakyat harus mampu memilih pemimpin secara cerdas, berani menyampaikan pendapat serta ikut mengawasi proses jalannya pemerintahan, namun demikian rakyat juga harus mematuhi hukum, menghormati pemerintah yang sah, menjaga ketertiban umum dan lainnya.