SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
A. Karakteristik dan Persebaran Negara Maju
dan Berkembang di Dunia
B. Regionalisasi Kawasan Dunia Berdasarkan
Pusat Pertumbuhan Ekonomi
C. Bentuk-Bentuk dan Kerja Sama Negara
Maju dan Negara Berkembang
D. Dampak Pasar Bebas terhadap Indonesia
E. Strategi Pembangunan Indonesia untuk
Menjadi Negara Maju
Bab
4
BUKU SISWA Aktif dan Kreatif Belajar Geografi 3 untuk SMA/MA Kelas XII
Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial
Kerja Sama Negara Maju
dan Berkembang
Apa yang Anda ketahui mengenai Kerja sama Internasional? Dapatkan
sebuah negara tidak melakukan kerja sama internasional? Diskusikan
bersama teman-teman sekelas Anda.
A. Karakteristik dan Persebaran Negara Maju
dan Berkembang di Dunia
Pengelompokan Wilayah dalam Artian Negara
Regionalisasi terhadap muka bumi ini dapat juga memakai tolok ukur
perkembangan/pembangunan ekonomi dan karakter-karakter lain yang
berkaitan, menurut Linda Lau (1986), negara-negara di dunia dapat
dikelompokkan berdasarkan ukuran-ukuran sebagai berikut:
1. Tingkat perkembangan ekonomi
2. Tingkat penguasaan teknologi
3. Tingkat penggunaan mekanisasi
4. Tingkat standar hidup
5. Tingkat pertanian modern berorientasi kepada pasar
6. Tingkat keragaman industri
7. Tingkat sistem transportasi
8. Tingkat pendapatan perkapita
9. Tingkat standar kesehatan
Pengelompokan antara Negara Maju dan Berkembang dapat didasarkan pada ciri
seperti lahan pertanian, lahan industri, dan lain sebagainya. Pembagian ini
dilakukan oleh suatu lembaga atau organisasi yang bersifat internasional dengan
beberapa kriteria tertentu sebagai patokan.
Ciri-Ciri Negara Maju
Negara Maju umumnya tersebar pada Benua Eropa,
sedangkan di Asia, yang dapat dikategorikan
sebagai Negara Maju adalah Jepang, Korea, dan
Singapura.
Ciri-ciri dari Negara Maju, antara lain:
1. tingginya penguasaan ilmu pengetahuan dan
teknologi;
2. perekonomiannya bersandar pada sektor
industri dan jasa;
3. angka pengangguran rendah;
4. pendapatan per kapita tergolong cukup tinggi;
5. memiliki banyak modal untuk pembangunan.
Ciri-Ciri Negara Maju
Negara Berkembang umumnya tersebar pada kawasan
Asia Selatan, Asia Tengah, Asia Tenggara, Afrika, dan
Amerika Selatan. Beberapa negara yang tergolong sebagai
Negara Berkembang, yaitu Indonesia, Kazakhstan, India,
Kamerun, serta Brasil.
Ciri-ciri dari Negara Berkembang, antara lain:
1. bekas penjajahan negara lain;
2. sangat mengandalkan hasil pertanian;
3. memiliki masalah tekanan penduduk;
4. SDA belum dimanfaatkan secara maksimal;
5. kekurangan modal dalam hal pembangunan.
Kerjakan Kegiatan 4.1 halaman 136
untuk mengetahui ciri-ciri Negara Maju
dan Negara Berkembang.
B. Regionalisasi Kawasan Dunia Berdasarkan Pusat
Pertumbuhan Ekonomi
Menurut Coulumbis dan Wolfe, dalam bukunya, Introduction to International Relation,
Power and Justice, terdapat empat cara atau kriteria yang bisa dipergunakan untuk
mendefinisikan dan menunjuk sebuah kawasan atau region yang sebenarnya sangat
ditentukan oleh tujuan analisisnya. Keempat kriteria tersebut adalah:
1. Kriteria geografis: mengelompokkan negara berdasarkan lokasinya dalam benua,
sub-benua, kepulauan dan sebagainya, seperti Eropa dan Asia.
2. Kriteria politik/militer: mengelompokkan negara-negara dengan berdasarkan pada
keikutsertaannya dalam berbagai aliansi, atau berdasarkan pada orientasi ideologis
dan orientasi politik, misalnya blok sosialis, blok kapitalis, NATO, dan Non-Blok.
3. Kriteria ekonomi: mengelompokkan negara-negara berdasarkan pada kriteria
terpilih dalam perkembangan pembangunan ekonomi, seperti, GNP, dan output
industri, misalnya negara-negara industri dan negara-negara yang sedang
berkembang atau terbelakang.
4. Kriteria transaksional: mengelompokkan negara-negara berdasarkan pada jumlah
frekuensi mobilitas penduduk, barang, dan jasa, seperti imigran, turis, perdagangan
dan berita. Contoh ini dapat pada wilayah Amerika, Kanada, dan Pasar Tunggal
Eropa.
Kerja sama antar negara-negara yang berada dalam suatu kawasan untuk
mencapai tujuan regional bersama adalah salah satu tujuan utama
mengemukanya regionalisme. Dengan membentuk organisasi regional dan atau
menjadi anggota organisasi regional, negara-negara tersebut telah menggalang
bentuk kerja sama intra-regional. Dengan kata lain, negara-negara dalam suatu
kawasan telah melakukan distribusi kekuasaan di antara mereka untuk mencapai
tujuan bersama
C. Bentuk-Bentuk dan Kerja Sama Negara Maju
dan Negara Berkembang
Berdasarkan bentuknya, kerja sama ekonomi internasional terbagi dalam (empat) macam,
yaitu sebagai berikut.
a. Kerja Sama Ekonomi Bilateral
Kerja sama ekonomi bilateral adalah kerja sama ekonomi yang melibatkan dua negara dan
bersifat saling membantu.
Contoh: kerja sama ekonomi antara Indonesia dengan Malaysia, Indonesia dengan Cina,
dan sebagainya.
b. Kerja Sama Ekonomi Regional
Kerja sama ekonomi regional adalah kerja sama ekonomi di antara beberapa negara yang
berada di kawasan tertentu.
Contoh: kerja sama ekonomi antara negara-negara di kawasan Asia Tenggara (ASEAN),
antara negara-negara di kawasan Eropa (MEE), antara negara-negara di kawasan Asia
Pasifik (APEC), dan sebagainya.
C Kerja Sama Ekonomi Multilateral/Internasional
Kerja sama ekonomi multilateral adalah kerja sama ekonomi yang melibatkan banyak
negara dan tidak terikat oleh wilayah atau kawasan negara tertentu. Kerja sama ini bisa
dalam satu kawasan seperti ASEAN, MEE tetapi dapat pula kerja sama antarnegara yang
berbeda kawasan seperti OPEC, WTO, dan IMF.
D Kerja Sama Ekonomi Antarregional
Kerja sama ekonomi antarregional yaitu kerja sama ekonomi di antara dua kelompok kerja
sama ekonomi regional.
Contoh: kerja sama antara MEE dengan ASEAN.
D. Dampak Pasar Bebas terhadap Indonesia
Dampak Positif bagi Indonesia
1. Mendorong pengusaha untuk lebih maju
karena akan bersaing di tingkat regional
maupun internasional
2. Memperluas penciptaan kesempatan
kerja yang dapat meningkatkan
pendapatan dan kesejahteraan
masyarakat
3. Meningkatkan kegiatan ekonomi melalui
investasi langsung, usaha patungan, dan
kredit
4. Meningkatkan devisa negara melalui
peningkatan perdagangan internasional
5. Dapat membuka peluang baru berupa
tersebarnya pasar yang berskala lebih
luas
Dampak Negatif bagi Indonesia
1. Persaingan yang tidak seimbang antara
Negara Maju dan Negara Berkembang
yang dapat menghambat perkembangan
ekonomi nasional
2. Akibat persaingan yang tidak seimbang,
Negara Berkembang semakin ketinggalan
dan tergantung kepada Negara-negara
Maju
3. Masuknya teknologi canggih yang
sebetulnya belum dibutuhkan oleh
Negara Berkembang
E. Strategi Pembangunan Indonesia untuk Menjadi
Negara Maju
Pemerintah Republik Indonesia menyusun lima strategi yang akan dimasukkan ke dalam Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019.
1. strategi pertama mewujudkan pertumbuhan ekonomi inklusif dan berkelanjutan dengan
meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) melalui bidang pendidikan dan
kesehatan. Diperkirakan jumlah penduduk Indonesia akan terus meningkat menjadi 305,6
juta jiwa pada 2035.
2. strategi kedua adalah meningkatkan iklim investasi. Saat ini peranan investasi dalam
perekonomian Indonesia cukup besar. Diketahui, pada 2013 kontribusi investasi terhadap
produk domestik bruto (PDB) mencapai 31,7 persen.
3. Strategi ketiga adalah mendorong peningkatan ilmu pengetahuan (iptek) dan Inovasi untuk
menciptakan produktivitas kegiatan perekonomian
4. Strategi keempat adalah meningkatkan pembangunan industri di mana industrialisasi ke
depan harus memanfaatkan sumber daya alam (SDA) agar nilai tambahnya dapat digunakan
untuk kepentingan rakyat
5. Strategi kelima membangun institusi yang lebih baik, terutama reformasi birokrasi yang terus
disempurnakan. Selain itu, kemitraan strategis antara pemerintah dan masyarakat dalam
pembangunan ekonomi perlu dikembangkan.
Tuhan telah menciptakan makhluk hidup
dengan susunan yang kompleks mulai dari
molekul, sel, jaringan, organ, sistem, hingga
menjadi organisme. Semuanya bekerja sama
dengan baik hingga tercipta keselarasan dalam
hidup.
2. Aturan Kerja di Laboratorium
Kerjakan Akivitas Ilmiah 1.3 halaman 22
untuk memahami prosedur keselamatan
kerja di laboratorium.
3. Pertolongan Pertama pada Kecelakaan di Laboratorium
Pertolongan pertama pada kecelakaan di laboratorium adalah
pertolongan yang diberikan segera setelah kecelakaan, yaitu dengan
memberikan pengobatan dan perawatan darurat dan cepat bagi korban
sebelum pertolongan yang lebih akurat diberikan oleh petugas
kesehatan, puskesmas, atau rumah sakit.
Kerjakan Uji Kompetensi 1.5 di Buku
Aktif dan Kreatif Belajar Biologi 1
halaman 24.
Kesimpulan
Carilah informasi lebih tentang
kerja sama yang dilakukan oleh
negara Indonesia dengan negara-
negara lain pada:
• www. bappenas.go.id
http://www.academia.
edu/5190488/Kerja
sama_Ekonomi_
Internasional_Kerja
sama_EKONOMI_
INTERNASIONAL
Kemukakanlah pertanyaan
atau pendapat Anda
tentang materi
pembelajaran bab ini.
1. Apa saja yang termasuk ruang lingkup ilmu Biologi?
2. Apakah ada ilmu pengetahuan lain yang mempelajari mengenai
makhluk hidup seperti yang dipelajari oleh Biologi? Jelaskan.
3. Mengapa Biologi penting untuk dipelajari? Jelaskan.
Kuis
Kerjakan Uji Kompetensi Bab 1 di
Buku Siswa Aktif dan Kreatif
Belajar Biologi 1 halaman 25.
Terima Kasih
Untuk mewujudkan hal-hal besar, Anda harus memimpikannya dan juga
melakukannya.
Thomas Alfa Edison
Sumber Gambar
• www.medicalexpo.com
• scientiis.com
• www.123rf.com
• www.monasette.com
• www.csacoalition.org
• roofshampoo.com
Referensi
Created By:
Irvan Noor Taufik

More Related Content

What's hot

Power Point Kerja Sama Ekonomi Internasional
Power Point Kerja Sama Ekonomi InternasionalPower Point Kerja Sama Ekonomi Internasional
Power Point Kerja Sama Ekonomi InternasionalRizqiy Amelia
 
Negara maju &berkembang
Negara maju &berkembangNegara maju &berkembang
Negara maju &berkembangUmi Pujiati
 
Power point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIPower point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIJhonBalok1
 
MATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINT
MATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINTMATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINT
MATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINTVinkaAngelica81
 
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)Agnes Yodo
 
Media Pembelajaran IPS
Media Pembelajaran IPSMedia Pembelajaran IPS
Media Pembelajaran IPSJhonBalok1
 
Dinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIDinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIMafilindati du
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesiaaswansetiawan
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaAbiyu Muhammad Akmal
 
[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme
[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme
[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialismeDyno Hatake Madara
 
Nasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di IndonesiaNasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di IndonesiaIfan Islami
 
Perang Dunia II
Perang Dunia IIPerang Dunia II
Perang Dunia IIamirapp
 
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsaPPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsaPatriciaDelinda
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petatitienlaily
 
Kerja sama kawasan utara selatan
Kerja sama kawasan utara selatanKerja sama kawasan utara selatan
Kerja sama kawasan utara selatanadhy_sama
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptxRafaGibraltar1
 
Proklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesiaProklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesiaSindhu Rizky
 
PPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah PeminatanPPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah PeminatanRayse Aulia
 
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi ParlementerSistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi ParlementerNesha Mutiara
 

What's hot (20)

Power Point Kerja Sama Ekonomi Internasional
Power Point Kerja Sama Ekonomi InternasionalPower Point Kerja Sama Ekonomi Internasional
Power Point Kerja Sama Ekonomi Internasional
 
Negara maju &berkembang
Negara maju &berkembangNegara maju &berkembang
Negara maju &berkembang
 
Power point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIPower point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIII
 
MATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINT
MATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINTMATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINT
MATERI SEJARAH PROKLAMASI POWER POINT
 
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
 
Media Pembelajaran IPS
Media Pembelajaran IPSMedia Pembelajaran IPS
Media Pembelajaran IPS
 
Dinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIDinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIII
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
 
[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme
[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme
[Kelompok 7] sejarah kolonialisme dan imperialisme
 
Modernisasi 130924080718-phpapp01
Modernisasi 130924080718-phpapp01Modernisasi 130924080718-phpapp01
Modernisasi 130924080718-phpapp01
 
Nasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di IndonesiaNasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di Indonesia
 
Perang Dunia II
Perang Dunia IIPerang Dunia II
Perang Dunia II
 
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsaPPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
 
Kerja sama kawasan utara selatan
Kerja sama kawasan utara selatanKerja sama kawasan utara selatan
Kerja sama kawasan utara selatan
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
 
Proklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesiaProklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesia
 
PPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah PeminatanPPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
 
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi ParlementerSistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
 

Similar to Bab 4 Geo XII KERJASAMA NEGARA MAJU.pptx

Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12
Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12
Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12AthayaIrfan
 
Cp2 mbi kelas b
Cp2 mbi kelas bCp2 mbi kelas b
Cp2 mbi kelas bmuhamadf83
 
Resume ekonomi internasional 1
Resume ekonomi internasional 1Resume ekonomi internasional 1
Resume ekonomi internasional 1Rizki Safarina
 
Resume ekonomi internasional
Resume ekonomi internasionalResume ekonomi internasional
Resume ekonomi internasionalciciliya11
 
resume ekonomi internasional 1
resume ekonomi internasional 1resume ekonomi internasional 1
resume ekonomi internasional 1Rahmi Putrhii II
 
04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx
04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx
04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptxmadrasahaliyahsumbab
 
15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx
15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx
15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptxakmaldzakiedu
 
Resume ekonomi internasional 1 UTS
Resume ekonomi internasional 1 UTSResume ekonomi internasional 1 UTS
Resume ekonomi internasional 1 UTSRidick Ridick
 
Pembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomiPembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomiinda noviani
 
Resume 1 ekonomi internasional (UTS)
Resume 1 ekonomi internasional (UTS)Resume 1 ekonomi internasional (UTS)
Resume 1 ekonomi internasional (UTS)SuryadiSurya3
 
Perbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
Perbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomiPerbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
Perbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomimayonknet
 
Kerja Sama Ekonomi Internasional
Kerja Sama Ekonomi InternasionalKerja Sama Ekonomi Internasional
Kerja Sama Ekonomi InternasionalGading21
 
Makalah ekonomi internasional
Makalah ekonomi internasionalMakalah ekonomi internasional
Makalah ekonomi internasionalmulyanahsari
 
Tugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiTugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiirmayanti39
 
Makalah ekonomi internasional UTS[1]
Makalah ekonomi internasional UTS[1]Makalah ekonomi internasional UTS[1]
Makalah ekonomi internasional UTS[1]oppi novitasari
 
Pembangunan dan pertumbuhan ekonomi
Pembangunan dan pertumbuhan ekonomiPembangunan dan pertumbuhan ekonomi
Pembangunan dan pertumbuhan ekonomiIra Kusuma
 
Economy International for SHS in Kurmere
Economy International for SHS in KurmereEconomy International for SHS in Kurmere
Economy International for SHS in Kurmerefaridamaya2
 

Similar to Bab 4 Geo XII KERJASAMA NEGARA MAJU.pptx (20)

Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12
Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12
Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang - Kelas 12
 
Resume I
Resume IResume I
Resume I
 
Ekonomi
EkonomiEkonomi
Ekonomi
 
Cp2 mbi kelas b
Cp2 mbi kelas bCp2 mbi kelas b
Cp2 mbi kelas b
 
Resume ekonomi internasional 1
Resume ekonomi internasional 1Resume ekonomi internasional 1
Resume ekonomi internasional 1
 
Resume ekonomi internasional
Resume ekonomi internasionalResume ekonomi internasional
Resume ekonomi internasional
 
Makalah tugas 1
Makalah tugas 1Makalah tugas 1
Makalah tugas 1
 
resume ekonomi internasional 1
resume ekonomi internasional 1resume ekonomi internasional 1
resume ekonomi internasional 1
 
04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx
04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx
04. PPT Geografi XII - www.ilmuguru.org.pptx
 
15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx
15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx
15. Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang.pptx
 
Resume ekonomi internasional 1 UTS
Resume ekonomi internasional 1 UTSResume ekonomi internasional 1 UTS
Resume ekonomi internasional 1 UTS
 
Pembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomiPembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomi
 
Resume 1 ekonomi internasional (UTS)
Resume 1 ekonomi internasional (UTS)Resume 1 ekonomi internasional (UTS)
Resume 1 ekonomi internasional (UTS)
 
Perbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
Perbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomiPerbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
Perbedaan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
 
Kerja Sama Ekonomi Internasional
Kerja Sama Ekonomi InternasionalKerja Sama Ekonomi Internasional
Kerja Sama Ekonomi Internasional
 
Makalah ekonomi internasional
Makalah ekonomi internasionalMakalah ekonomi internasional
Makalah ekonomi internasional
 
Tugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiTugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayanti
 
Makalah ekonomi internasional UTS[1]
Makalah ekonomi internasional UTS[1]Makalah ekonomi internasional UTS[1]
Makalah ekonomi internasional UTS[1]
 
Pembangunan dan pertumbuhan ekonomi
Pembangunan dan pertumbuhan ekonomiPembangunan dan pertumbuhan ekonomi
Pembangunan dan pertumbuhan ekonomi
 
Economy International for SHS in Kurmere
Economy International for SHS in KurmereEconomy International for SHS in Kurmere
Economy International for SHS in Kurmere
 

Recently uploaded

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 

Recently uploaded (20)

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 

Bab 4 Geo XII KERJASAMA NEGARA MAJU.pptx

  • 1. A. Karakteristik dan Persebaran Negara Maju dan Berkembang di Dunia B. Regionalisasi Kawasan Dunia Berdasarkan Pusat Pertumbuhan Ekonomi C. Bentuk-Bentuk dan Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang D. Dampak Pasar Bebas terhadap Indonesia E. Strategi Pembangunan Indonesia untuk Menjadi Negara Maju Bab 4 BUKU SISWA Aktif dan Kreatif Belajar Geografi 3 untuk SMA/MA Kelas XII Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial Kerja Sama Negara Maju dan Berkembang
  • 2. Apa yang Anda ketahui mengenai Kerja sama Internasional? Dapatkan sebuah negara tidak melakukan kerja sama internasional? Diskusikan bersama teman-teman sekelas Anda.
  • 3. A. Karakteristik dan Persebaran Negara Maju dan Berkembang di Dunia Pengelompokan Wilayah dalam Artian Negara Regionalisasi terhadap muka bumi ini dapat juga memakai tolok ukur perkembangan/pembangunan ekonomi dan karakter-karakter lain yang berkaitan, menurut Linda Lau (1986), negara-negara di dunia dapat dikelompokkan berdasarkan ukuran-ukuran sebagai berikut: 1. Tingkat perkembangan ekonomi 2. Tingkat penguasaan teknologi 3. Tingkat penggunaan mekanisasi 4. Tingkat standar hidup 5. Tingkat pertanian modern berorientasi kepada pasar 6. Tingkat keragaman industri 7. Tingkat sistem transportasi 8. Tingkat pendapatan perkapita 9. Tingkat standar kesehatan
  • 4. Pengelompokan antara Negara Maju dan Berkembang dapat didasarkan pada ciri seperti lahan pertanian, lahan industri, dan lain sebagainya. Pembagian ini dilakukan oleh suatu lembaga atau organisasi yang bersifat internasional dengan beberapa kriteria tertentu sebagai patokan. Ciri-Ciri Negara Maju Negara Maju umumnya tersebar pada Benua Eropa, sedangkan di Asia, yang dapat dikategorikan sebagai Negara Maju adalah Jepang, Korea, dan Singapura. Ciri-ciri dari Negara Maju, antara lain: 1. tingginya penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi; 2. perekonomiannya bersandar pada sektor industri dan jasa; 3. angka pengangguran rendah; 4. pendapatan per kapita tergolong cukup tinggi; 5. memiliki banyak modal untuk pembangunan.
  • 5. Ciri-Ciri Negara Maju Negara Berkembang umumnya tersebar pada kawasan Asia Selatan, Asia Tengah, Asia Tenggara, Afrika, dan Amerika Selatan. Beberapa negara yang tergolong sebagai Negara Berkembang, yaitu Indonesia, Kazakhstan, India, Kamerun, serta Brasil. Ciri-ciri dari Negara Berkembang, antara lain: 1. bekas penjajahan negara lain; 2. sangat mengandalkan hasil pertanian; 3. memiliki masalah tekanan penduduk; 4. SDA belum dimanfaatkan secara maksimal; 5. kekurangan modal dalam hal pembangunan. Kerjakan Kegiatan 4.1 halaman 136 untuk mengetahui ciri-ciri Negara Maju dan Negara Berkembang.
  • 6. B. Regionalisasi Kawasan Dunia Berdasarkan Pusat Pertumbuhan Ekonomi Menurut Coulumbis dan Wolfe, dalam bukunya, Introduction to International Relation, Power and Justice, terdapat empat cara atau kriteria yang bisa dipergunakan untuk mendefinisikan dan menunjuk sebuah kawasan atau region yang sebenarnya sangat ditentukan oleh tujuan analisisnya. Keempat kriteria tersebut adalah: 1. Kriteria geografis: mengelompokkan negara berdasarkan lokasinya dalam benua, sub-benua, kepulauan dan sebagainya, seperti Eropa dan Asia. 2. Kriteria politik/militer: mengelompokkan negara-negara dengan berdasarkan pada keikutsertaannya dalam berbagai aliansi, atau berdasarkan pada orientasi ideologis dan orientasi politik, misalnya blok sosialis, blok kapitalis, NATO, dan Non-Blok. 3. Kriteria ekonomi: mengelompokkan negara-negara berdasarkan pada kriteria terpilih dalam perkembangan pembangunan ekonomi, seperti, GNP, dan output industri, misalnya negara-negara industri dan negara-negara yang sedang berkembang atau terbelakang. 4. Kriteria transaksional: mengelompokkan negara-negara berdasarkan pada jumlah frekuensi mobilitas penduduk, barang, dan jasa, seperti imigran, turis, perdagangan dan berita. Contoh ini dapat pada wilayah Amerika, Kanada, dan Pasar Tunggal Eropa.
  • 7. Kerja sama antar negara-negara yang berada dalam suatu kawasan untuk mencapai tujuan regional bersama adalah salah satu tujuan utama mengemukanya regionalisme. Dengan membentuk organisasi regional dan atau menjadi anggota organisasi regional, negara-negara tersebut telah menggalang bentuk kerja sama intra-regional. Dengan kata lain, negara-negara dalam suatu kawasan telah melakukan distribusi kekuasaan di antara mereka untuk mencapai tujuan bersama C. Bentuk-Bentuk dan Kerja Sama Negara Maju dan Negara Berkembang
  • 8. Berdasarkan bentuknya, kerja sama ekonomi internasional terbagi dalam (empat) macam, yaitu sebagai berikut. a. Kerja Sama Ekonomi Bilateral Kerja sama ekonomi bilateral adalah kerja sama ekonomi yang melibatkan dua negara dan bersifat saling membantu. Contoh: kerja sama ekonomi antara Indonesia dengan Malaysia, Indonesia dengan Cina, dan sebagainya. b. Kerja Sama Ekonomi Regional Kerja sama ekonomi regional adalah kerja sama ekonomi di antara beberapa negara yang berada di kawasan tertentu. Contoh: kerja sama ekonomi antara negara-negara di kawasan Asia Tenggara (ASEAN), antara negara-negara di kawasan Eropa (MEE), antara negara-negara di kawasan Asia Pasifik (APEC), dan sebagainya. C Kerja Sama Ekonomi Multilateral/Internasional Kerja sama ekonomi multilateral adalah kerja sama ekonomi yang melibatkan banyak negara dan tidak terikat oleh wilayah atau kawasan negara tertentu. Kerja sama ini bisa dalam satu kawasan seperti ASEAN, MEE tetapi dapat pula kerja sama antarnegara yang berbeda kawasan seperti OPEC, WTO, dan IMF. D Kerja Sama Ekonomi Antarregional Kerja sama ekonomi antarregional yaitu kerja sama ekonomi di antara dua kelompok kerja sama ekonomi regional. Contoh: kerja sama antara MEE dengan ASEAN.
  • 9. D. Dampak Pasar Bebas terhadap Indonesia Dampak Positif bagi Indonesia 1. Mendorong pengusaha untuk lebih maju karena akan bersaing di tingkat regional maupun internasional 2. Memperluas penciptaan kesempatan kerja yang dapat meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat 3. Meningkatkan kegiatan ekonomi melalui investasi langsung, usaha patungan, dan kredit 4. Meningkatkan devisa negara melalui peningkatan perdagangan internasional 5. Dapat membuka peluang baru berupa tersebarnya pasar yang berskala lebih luas Dampak Negatif bagi Indonesia 1. Persaingan yang tidak seimbang antara Negara Maju dan Negara Berkembang yang dapat menghambat perkembangan ekonomi nasional 2. Akibat persaingan yang tidak seimbang, Negara Berkembang semakin ketinggalan dan tergantung kepada Negara-negara Maju 3. Masuknya teknologi canggih yang sebetulnya belum dibutuhkan oleh Negara Berkembang
  • 10. E. Strategi Pembangunan Indonesia untuk Menjadi Negara Maju Pemerintah Republik Indonesia menyusun lima strategi yang akan dimasukkan ke dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019. 1. strategi pertama mewujudkan pertumbuhan ekonomi inklusif dan berkelanjutan dengan meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) melalui bidang pendidikan dan kesehatan. Diperkirakan jumlah penduduk Indonesia akan terus meningkat menjadi 305,6 juta jiwa pada 2035. 2. strategi kedua adalah meningkatkan iklim investasi. Saat ini peranan investasi dalam perekonomian Indonesia cukup besar. Diketahui, pada 2013 kontribusi investasi terhadap produk domestik bruto (PDB) mencapai 31,7 persen. 3. Strategi ketiga adalah mendorong peningkatan ilmu pengetahuan (iptek) dan Inovasi untuk menciptakan produktivitas kegiatan perekonomian 4. Strategi keempat adalah meningkatkan pembangunan industri di mana industrialisasi ke depan harus memanfaatkan sumber daya alam (SDA) agar nilai tambahnya dapat digunakan untuk kepentingan rakyat 5. Strategi kelima membangun institusi yang lebih baik, terutama reformasi birokrasi yang terus disempurnakan. Selain itu, kemitraan strategis antara pemerintah dan masyarakat dalam pembangunan ekonomi perlu dikembangkan.
  • 11. Tuhan telah menciptakan makhluk hidup dengan susunan yang kompleks mulai dari molekul, sel, jaringan, organ, sistem, hingga menjadi organisme. Semuanya bekerja sama dengan baik hingga tercipta keselarasan dalam hidup.
  • 12. 2. Aturan Kerja di Laboratorium Kerjakan Akivitas Ilmiah 1.3 halaman 22 untuk memahami prosedur keselamatan kerja di laboratorium. 3. Pertolongan Pertama pada Kecelakaan di Laboratorium Pertolongan pertama pada kecelakaan di laboratorium adalah pertolongan yang diberikan segera setelah kecelakaan, yaitu dengan memberikan pengobatan dan perawatan darurat dan cepat bagi korban sebelum pertolongan yang lebih akurat diberikan oleh petugas kesehatan, puskesmas, atau rumah sakit. Kerjakan Uji Kompetensi 1.5 di Buku Aktif dan Kreatif Belajar Biologi 1 halaman 24.
  • 13. Kesimpulan Carilah informasi lebih tentang kerja sama yang dilakukan oleh negara Indonesia dengan negara- negara lain pada: • www. bappenas.go.id http://www.academia. edu/5190488/Kerja sama_Ekonomi_ Internasional_Kerja sama_EKONOMI_ INTERNASIONAL Kemukakanlah pertanyaan atau pendapat Anda tentang materi pembelajaran bab ini.
  • 14. 1. Apa saja yang termasuk ruang lingkup ilmu Biologi? 2. Apakah ada ilmu pengetahuan lain yang mempelajari mengenai makhluk hidup seperti yang dipelajari oleh Biologi? Jelaskan. 3. Mengapa Biologi penting untuk dipelajari? Jelaskan. Kuis Kerjakan Uji Kompetensi Bab 1 di Buku Siswa Aktif dan Kreatif Belajar Biologi 1 halaman 25.
  • 15. Terima Kasih Untuk mewujudkan hal-hal besar, Anda harus memimpikannya dan juga melakukannya. Thomas Alfa Edison
  • 16. Sumber Gambar • www.medicalexpo.com • scientiis.com • www.123rf.com • www.monasette.com • www.csacoalition.org • roofshampoo.com Referensi