SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
Direktorat Sumber Daya
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset dan Teknologi
ARAH KEBIJAKAN BKD
TAHUN 2021
DITJENDIKTI
Arah Kebijakan dan Strategi
(4 Prioritas Renstra )
Meningkatkan Angka
Partisipasi Pendidikan
Tinggi
Menguatkan Mutu dan
Relevansi Pendidikan
Tinggi
Menguatkan Mutu Dosen
dan Tenaga Kependidikan
Menguatkan Sistem Tata
Kelola Ditjen Pendidikan
Tinggi
DOSEN
PENGGERAK
DIREKTORAT SUMBERDAYA
Program Prioritas
(Pengembangan Mutu Dosen)
• Jabatan Fungsional Dosen
• Kepangkatan Dosen
• Sertifikasi Dosen/SERDOS
• Beban Kerja Dosen/BKD
• Jabatan Fungsional PLP Tendik
• Beasiswa Doktor (DN+LN)
• PMDSU
• Program Bridging
• Program SAME
• Magang Dosen Muda
• Talent Scouting
• Detasering
• Post Doctoral
• World Class Professor
• Lesson Study
• PAIIB
KEMDIKBUD
Kebijakan MB-KM
TRANSFORMASI SDM
KARIR
KUALIFIKASI
KOMPETENSI
PERAN STRATEGIS PROGRAM BKD
Pencapaian Indikator Kinerja Sasaran Strategis (IKSS) dan Indikator Kinerja Program (IKP)
Indikator Kinerja
Kementerian
Indikator Kinerja
PT
Indikator Kinerja
Dosen
BKD
KONTRIBUSI BEBAN KERJA DOSEN
PENINGKATAN
DOSEN
PENGGERAK
MHS
MHS PENDIDIKAN
PENGABDIAN MASY
PENELITIAN
• Magang/Praktek Kerja
• Proyek di Desa
• Mengajar di Kampus
• Pertukaran Mahasiswa
• Penelitian
• Wirausaha
• Proyek Independen
• Proyek kemanusiaan
PENUNJANG
UU No.14Tahun 2005
Tentang Guru dan Dosen, Pasal 72
4
BKD mencakup kegiatan pokok;
pembelajaran (merencanakan, melaksanakan
proses, dan melakukan evaluasi),
membimbing dan melatih, melakukan
penelitian, melakukan tugas tambahan, serta
melakukan pengabdian kepada masyarakat
BKD paling sedikit sepadan dengan 12 sks
dan paling banyak 16 sks
ketentuan lebih lanjut mengenai BKD diatur
oleh setiap satuan pendidikan tinggi sesuai
dengan peraturan perundang-undangan
BEBAN KERJA DOSEN
5
Menjaga penjaminan mutu pelaksanaan BKD
dalam hal kualitas, akuntabilitas dan
transparansi dosen sebagai pendidik profesional.
Direktorat Sumber Daya.
Ditjen PendidikanTinggi
Memiliki tugas;
Kebijakan BKD Tahun2021
1. Peraturan Mendikbud tentang
BKD
2. Pedoman Operasional BKD
3. Sistem BKD Terintegrasi
4. Evaluasi Mutu Asesor BKD
5. BKD = SKP Dosen PNS
(Masih usulan ke Menpan RB)
6
Mengatur Unsur / Tata Cara
Pelaksanaan BKD
Bersifat Nasional berlaku bagi PT
dibawah Kemdikbud dan K/L
lainnya
Mengatur Penilaian dan Penilai
KARIER
DOSEN
1. Konsep Peraturan Mendikbud tentang Karier Dosen
Mengatur Penghargaan dan Sanksi
BKD
SERDOS
PAK
2. PO BKD Tahun 2021
#MBKM
Kebijakan Merdeka Belajar Kampus
Merdeka masuk dalam Rubrik BKD.
Sesuai PO PAK 2019
Rubrik BKD disesuaikan dengan PO
PAK 2019.
Kinerja
Kinerja berorientasi “Outcome”
minimal “Output” dan bukan proses.
Kewajiban Khusus
Melaporkan Kewajiban Khusus Bagi
Dosen dengan Jafung AA, L, LK dan
Profesor setiap 3 Tahun.
Penghargaan/Sanksi
Penghargaan bagi Dosen berkinerja
Lebih dan Sanksi bagi dosen
berkinerja kurang (Sesuai kebijakan
internal PT dan peraturan perundang-
undangan yang berlaku).
Beban Kerja
Beban kerja dosen mengacu pada
ekuivalen waktu mengajar penuh
(Minimum 37,5 jam per minggu) serta
nisbah dosen dan mahasiswa (IPS=
1:45 dan IPA= 1:30)
8
PO BKD 2010 PO BKD 2021
PELAKSANAAN DISTANDARDISASI SESUAI PERMENDIKBUD NO. 3
TAHUN 2020 Pasal 30 ayat (5)
CAPAIAN LUARAN KEGIATAN BERBASIS ‘OUTCOME’ MINIMAL
‘OUTPUT’
RINCIAN KEGIATAN DOSEN MENGACU PADA TRIDHARMA PT DAN
ARAH ‘KEBIJAKAN MBKM’
MEMBERIKAN APRESIASI KEGIATAN LAYANAN DOSEN KEPADA
MAHASISWA , MEREDEFINISI SKS DARI ‘JAM BELAJAR’ MENJADI
‘JAM BERKEGIATAN’
KINERJA DOSEN TIDAK DIBATASI HANYA 16 SKS PER SEMESTER
KARENA ADANYA PENGHARGAAN ‘KINERJA LEBIH’
KINERJA DOSEN DIBATASI 16 SKS PER SEMESTER
PELAKSANAAN ‘BERVARIASI TIDAK TERSTANDAR’
CAPAIAN LUARAN KEGIATAN DOSEN BKD BERBASIS ‘PROSES
RINCIAN KEGIATAN DOSEN TIDAK TERSTANDAR
MASIH MENEKANKAN KEGIATAN DALAM KAMPUS DAN
BELUM MENGAPRESIASI LAYANAN DOSEN KEPADA
MAHASISWA
KEWAJIBAN KHUSUS DIBERLAKUKAN HANYA UNTUK
JENJANG JABATAN FUNGSIONAL ‘PROFESOR’
DATA BKD TIDAK BERMAKNA.
KEWAJIBAN KHUSUS DIBERLAKUKAN UNTUK SEMUA JENJANG
JABATAN FUNGSIONAL ( AA, L, LK, DAN PROFESOR)
DATA BKD DAPAT DIGUNAKAN UNTUK LAYANAN KARIER DOSEN
YANG LAIN
PO BKD 2010 PO BKD 2021
MEREDUKSI BEBAN ADMINISTRASI DOSEN
PELAKSANAAN ‘DARING’ MENGGUNAKAN SISTEM TERINTEGRASI
SUMBERDAYA DAN PD DIKTI
PORTOFOLIO BKD DOKUMEN YANG SECARA KUMULATIF
DIGUNAKAN UNTUK PENGEMBANGAN KARIER DOSEN
CAPAIAN KINERJA BKD BERKONTRIBUSI LANGSUNG PADA
CAPAIAN IKU PT
PT MELAPORKAN PENILAIAN BKD KEPADA DITJEN DIKTI
KEMENDIKBUD PADA BULAN NOVEMBER SETIAP TAHUNNYA
PT MELAPORKAN / TIDAK MELAPORKAN PENILAIAN BKD
KEPADA DITJEN DIKTI KEMENDIKBUD
MENJADI BEBAN ADMINISTRASI DOSEN
PELAKSANAAN ‘LURING’ PORTOFOLIO SECARA MANUAL
PORTOFOLIO BKD MERUPAKAN DOKUMEN PENUNJANG
PENGEMBANGAN KARIER DOSEN
CAPAIAN KINERJA BKD TIDAK BERKONTRIBUSI PADA
CAPAIAN IKU PT
TIDAK TERDAPAT PENGHARGAAN DAN SANKSI TERHADAP
DOSEN
ASESOR BKD MENDAPAT NIRA JIKA MENGIKUTI
PERSAMAAN PERSEPSI
PT MEMBERIKAN PENGHARGAAN KEPADA DOSEN DENGAN
BEBAN LEBIH DAN MEMBERI SANKSI BAGI DOSEN YANG TIDAK
DAPAT MEMENUHI
ASESOR BKD ADALAH DOSEN YANG LULUS TES SELEKSI CALON
ASESOR BKD, MEMILIKI SERTIFIKAT ASESOR DAN DITETAPKAN
OLEH PIMPINAN PT
KEBIJAKAN TRANSFORMASI DIGITAL SDM
PENDIDIKAN TINGGI
Kebijakan
Transformasi
Manajemen SDM
Pendidikan Tinggi
Peningkatan
Layanan,
Teknologi, dan
Sistem Keamanan
Sistem Informasi
Sumber Daya
Terintegrasi
(SISTER) BKD
https://sister.kemdikbud.go.id/
3. Sistem BKD
Terintegrasi
12
• SISTER terintegrasi dengan PDDIKTI,
mendukung Big Data Perguruan
Tinggi
• SISTER Layanan BKD terintegrasi
dengan Layanan Serdos dan PAK
• SISTER telah tersertifikasi oleh Balai
Sertifikasi Elektronik (BSrE) sebagai
legalitas penggunakan e-sertifikat
serta pengamanan informasi
Rekrutmen Asesor
BKD
NIRA BKD diterbitkan
Jika LULUS Tes Seleksi
Asesor
4. Evaluasi MUTU Asesor BKD
Penguatan Mutu Asesor
Lama
Mengukur Kembali
Kompetensi dalam
Melakukan Penilaian
Portofolio Dosen
Kriteria ASESOR BKD
❑ Dosen tetap yang masih aktif dan tercatat di PD Dikti;
❑ Kualifikasi pendidikan minimal Doktor dengan jabatan minimal Lektor atau
Magister dengan jabatan minimal Lektor Kepala;
❑ Memiliki Sertifikat Pendidik Dosen (SERDOS);
❑ Mempunyai NIRA (Nomor Identifikasi Registrasi Asesor) BKD dan sertifikat digital
asesor BKD yang diterbitkan oleh Ditjen Dikti Kemdikbud; dan
❑ Untuk mendapatkan NIRA ; Lulus pelatihan Persamaan Persepsi dan seleksi
asesor BKD yang diselenggarakan oleh Kemdikbud atau PT dengan narasumber
Tim BKD Ditjen Dikti Kemdikbud, yang ditugaskan oleh Direktur Sumber Daya,
Ditjen Dikti Kemdikbud;
14
INOVASI KEBIJAKAN BKD TAHUN2021
Hasil Akhir
Dokumen
• Kebijakan #MBKM masuk
dalam Rubrik BKD
• Kinerja berorientasi
‘outcome’ minimal ‘output’
dan bukan proses
• Mereduksi beban
administrasi dosen
Mekanisme
• Input dokumen dan
Penilaian secara daring
melalui SISTER
• Asesor BKD Lulus Tes
Kompetensi
• Dosen Unggul
• Rekomendasi Ditjen Dikti
tentang Pemenuhan kinerja
Dosen
Terima Kasih
#DiktiSIGAPmelayani
Kelompok Subtansi Karier Pendidik dan
Tenaga Kependidikan
Direktorat Sumber Daya – Ditjen Dikti
Kemendikbudristek
karierpendidik@kemdikbud.go.id
Jl. Pintu Satu Senayan, Lingkungan
Kemdikbud, Gedung D Lantai 5 Jakarta
2
Pertanyaan dan Pengaduan ?

More Related Content

What's hot

1. arah kebijakan bkd september 2021
1. arah kebijakan bkd september 20211. arah kebijakan bkd september 2021
1. arah kebijakan bkd september 2021EnyBoediOrbawati
 
Bahan Paparan Teknis Penyelenggaraan
Bahan Paparan Teknis PenyelenggaraanBahan Paparan Teknis Penyelenggaraan
Bahan Paparan Teknis PenyelenggaraanCoach RFIRMANS
 
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15wasio kadir
 
Laporan supervisi
Laporan supervisiLaporan supervisi
Laporan supervisiMasnur .
 
Modul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyekModul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyekDhiangga Jauhary
 
6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir
6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir
6. pendampingan kur 2013 sma rev akhirOtto Ono Gallery
 
Dr. taufiq damarjati manajemen bantuan lanjutan coe 2021
Dr. taufiq damarjati   manajemen bantuan lanjutan coe 2021Dr. taufiq damarjati   manajemen bantuan lanjutan coe 2021
Dr. taufiq damarjati manajemen bantuan lanjutan coe 2021RohadiBantul1
 
Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16
Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16
Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16Politeknik Port Dickson
 
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-revPanduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-revwasio kadir
 
Laporan analisis eds 2013 cianjur
Laporan analisis eds 2013 cianjurLaporan analisis eds 2013 cianjur
Laporan analisis eds 2013 cianjurJamaludin ..
 
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022Politeknik Port Dickson
 
20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi
20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi
20. luh putri adnyani rancanan aktualisasiLuh Putri Adnyani
 
Pusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bk
Pusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bkPusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bk
Pusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bkYgrex Thebygdanns
 
Pelan strategik pelan operasi rbt 2016
Pelan strategik pelan operasi rbt 2016 Pelan strategik pelan operasi rbt 2016
Pelan strategik pelan operasi rbt 2016 Oja Hadiningrat
 

What's hot (20)

1. arah kebijakan bkd september 2021
1. arah kebijakan bkd september 20211. arah kebijakan bkd september 2021
1. arah kebijakan bkd september 2021
 
Monev kurikulum 2013 worshop
Monev kurikulum 2013 worshopMonev kurikulum 2013 worshop
Monev kurikulum 2013 worshop
 
Presentasi ppp-prodep-27 januari
Presentasi ppp-prodep-27 januariPresentasi ppp-prodep-27 januari
Presentasi ppp-prodep-27 januari
 
Pembekalan Panitia Pelatihan Kurikulum 2013
Pembekalan Panitia Pelatihan Kurikulum 2013Pembekalan Panitia Pelatihan Kurikulum 2013
Pembekalan Panitia Pelatihan Kurikulum 2013
 
Bahan Paparan Teknis Penyelenggaraan
Bahan Paparan Teknis PenyelenggaraanBahan Paparan Teknis Penyelenggaraan
Bahan Paparan Teknis Penyelenggaraan
 
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
 
Risalah akademik
Risalah akademikRisalah akademik
Risalah akademik
 
Laporan supervisi
Laporan supervisiLaporan supervisi
Laporan supervisi
 
Lampiran pedoman-implementasi-remunerasi-blu-unpad
Lampiran pedoman-implementasi-remunerasi-blu-unpadLampiran pedoman-implementasi-remunerasi-blu-unpad
Lampiran pedoman-implementasi-remunerasi-blu-unpad
 
Modul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyekModul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyek
 
6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir
6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir
6. pendampingan kur 2013 sma rev akhir
 
Dr. taufiq damarjati manajemen bantuan lanjutan coe 2021
Dr. taufiq damarjati   manajemen bantuan lanjutan coe 2021Dr. taufiq damarjati   manajemen bantuan lanjutan coe 2021
Dr. taufiq damarjati manajemen bantuan lanjutan coe 2021
 
Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16
Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16
Laporan Sistem Penasihatan Akademik (SPAk) PoliPD Jun 16
 
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASISEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
 
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-revPanduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-rev
 
Laporan analisis eds 2013 cianjur
Laporan analisis eds 2013 cianjurLaporan analisis eds 2013 cianjur
Laporan analisis eds 2013 cianjur
 
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
 
20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi
20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi
20. luh putri adnyani rancanan aktualisasi
 
Pusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bk
Pusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bkPusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bk
Pusbangprodik pelatihan kurikulum 2013 ta 2014 p4 tk penjas bk
 
Pelan strategik pelan operasi rbt 2016
Pelan strategik pelan operasi rbt 2016 Pelan strategik pelan operasi rbt 2016
Pelan strategik pelan operasi rbt 2016
 

Similar to Arah kebijakan bkd mei 2021 update

02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...RumahPeradabanSNCAlA
 
00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf
00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf
00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdflokdomaagaian
 
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdfMateri-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdfHariMulyani1
 
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptxKomangRauh
 
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptxKomangRauh
 
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptxMateri diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptxarif rahman
 
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdfPPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdfMuhibburRidho
 
Bahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKH
Bahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKHBahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKH
Bahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKHtriindahkusumawati25
 
Asn corpu zoom meeting
Asn corpu zoom meetingAsn corpu zoom meeting
Asn corpu zoom meetingKutsiyatinMSi
 
2021 madrasah digital_platform_v1.1
2021 madrasah digital_platform_v1.12021 madrasah digital_platform_v1.1
2021 madrasah digital_platform_v1.1Nanang Kurniawan
 
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdfSosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdfFedyaDiajengAryani1
 
Pengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptx
Pengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptxPengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptx
Pengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptxZaenal Ariefin
 
10.PKG 2019.pptx
10.PKG 2019.pptx10.PKG 2019.pptx
10.PKG 2019.pptxKomangRauh
 
KURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptx
KURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptxKURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptx
KURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptxBabaAlfaSikarLeu
 
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianTkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianKhoirunnisa Nisa
 

Similar to Arah kebijakan bkd mei 2021 update (20)

Bahan SIPKD.ppt
Bahan SIPKD.pptBahan SIPKD.ppt
Bahan SIPKD.ppt
 
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
 
00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf
00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf
00 Profil dan Model Komp Guru dan Kepala Sekolah.pdf
 
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdfMateri-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
Materi-diskusi-Tahapan-Smart-Serdos.pdf
 
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
 
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
01. PROFIL DAN MODEL KOMP GURU DAN KEPALA SEKOLAH.pptx RAUH.pptx
 
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptxMateri diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
Materi diskusi Tahapan Smart Serdos.pptx
 
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdfPPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
 
Bahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKH
Bahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKHBahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKH
Bahan-Paparan-Konsep-SIPKD.pptGHVJHBYUGGKH
 
Asn corpu zoom meeting
Asn corpu zoom meetingAsn corpu zoom meeting
Asn corpu zoom meeting
 
2021 madrasah digital_platform_v1.1
2021 madrasah digital_platform_v1.12021 madrasah digital_platform_v1.1
2021 madrasah digital_platform_v1.1
 
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdfSosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
Sosialisasi_Serdos_2022_PSD_PTU_dan_Peserta (1).pdf
 
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptxRESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
 
Pengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptx
Pengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptxPengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptx
Pengelolaan Kenerja_Kemendikbud_suhar.pptx
 
10.PKG 2019.pptx
10.PKG 2019.pptx10.PKG 2019.pptx
10.PKG 2019.pptx
 
1pengembangan k2013
1pengembangan k20131pengembangan k2013
1pengembangan k2013
 
Overview pkks 1_2012
Overview pkks 1_2012Overview pkks 1_2012
Overview pkks 1_2012
 
KURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptx
KURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptxKURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptx
KURIKULUM-OBE-DAN-PELAKSANAAN-PjBL-L2DIKTI-4-19-10-2021.pptx
 
RTL
RTLRTL
RTL
 
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianTkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
 

More from Irawan Setyabudi

pembelajaran kolaboratif partisipatif.ppt
pembelajaran kolaboratif partisipatif.pptpembelajaran kolaboratif partisipatif.ppt
pembelajaran kolaboratif partisipatif.pptIrawan Setyabudi
 
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdfEdukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdfIrawan Setyabudi
 
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdfCapacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdfIrawan Setyabudi
 
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfBimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfIrawan Setyabudi
 
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdfPermendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdfIrawan Setyabudi
 
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdfSalinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdfIrawan Setyabudi
 
Kalender Akademik 2022-2023 (1).pdf
Kalender Akademik 2022-2023 (1).pdfKalender Akademik 2022-2023 (1).pdf
Kalender Akademik 2022-2023 (1).pdfIrawan Setyabudi
 
Kalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdf
Kalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdfKalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdf
Kalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdfIrawan Setyabudi
 
Kalender akademik 2021 2022
Kalender akademik 2021 2022Kalender akademik 2021 2022
Kalender akademik 2021 2022Irawan Setyabudi
 
Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)
Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)
Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)Irawan Setyabudi
 
Layanan bkd asesor 28062021
Layanan bkd   asesor 28062021Layanan bkd   asesor 28062021
Layanan bkd asesor 28062021Irawan Setyabudi
 
Materi peluncuran program pertukaran mahasiswa merdeka
Materi peluncuran program pertukaran mahasiswa merdekaMateri peluncuran program pertukaran mahasiswa merdeka
Materi peluncuran program pertukaran mahasiswa merdekaIrawan Setyabudi
 
Contoh screenshot vlearning unesa
Contoh screenshot vlearning unesaContoh screenshot vlearning unesa
Contoh screenshot vlearning unesaIrawan Setyabudi
 
Ringkasan slide program sekolah penggerak
Ringkasan slide program sekolah penggerakRingkasan slide program sekolah penggerak
Ringkasan slide program sekolah penggerakIrawan Setyabudi
 

More from Irawan Setyabudi (20)

pembelajaran kolaboratif partisipatif.ppt
pembelajaran kolaboratif partisipatif.pptpembelajaran kolaboratif partisipatif.ppt
pembelajaran kolaboratif partisipatif.ppt
 
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdfEdukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
 
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdfCapacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
Capacity Building Kekerasan Seksual dan Peranan kampus.pdf
 
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdfBimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
Bimtek Pencegahan Kekerasan dalam Rumah Tangga.pdf
 
Bimtek Paralegal.pdf
Bimtek Paralegal.pdfBimtek Paralegal.pdf
Bimtek Paralegal.pdf
 
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdfPermendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
 
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdfSalinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
Salinan_UU_Nomor_12_Tahun_2022 TPKS.pdf
 
SK Satgas PPKS.pdf
SK Satgas PPKS.pdfSK Satgas PPKS.pdf
SK Satgas PPKS.pdf
 
Proposal PMM 3 Unitri
Proposal PMM 3 UnitriProposal PMM 3 Unitri
Proposal PMM 3 Unitri
 
Kalender Akademik 2022-2023 (1).pdf
Kalender Akademik 2022-2023 (1).pdfKalender Akademik 2022-2023 (1).pdf
Kalender Akademik 2022-2023 (1).pdf
 
Kalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdf
Kalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdfKalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdf
Kalender Akademik TA 2022-2023 dan 2023-2024.pdf
 
Kalender akademik 2021 2022
Kalender akademik 2021 2022Kalender akademik 2021 2022
Kalender akademik 2021 2022
 
Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)
Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)
Salinan kepdirjendikti tentang po bkd (1)
 
Layanan bkd asesor 28062021
Layanan bkd   asesor 28062021Layanan bkd   asesor 28062021
Layanan bkd asesor 28062021
 
Arah kebijakan bkd 2021
Arah kebijakan bkd 2021Arah kebijakan bkd 2021
Arah kebijakan bkd 2021
 
Panduan untuk mahasiswa
Panduan untuk mahasiswaPanduan untuk mahasiswa
Panduan untuk mahasiswa
 
Materi peluncuran program pertukaran mahasiswa merdeka
Materi peluncuran program pertukaran mahasiswa merdekaMateri peluncuran program pertukaran mahasiswa merdeka
Materi peluncuran program pertukaran mahasiswa merdeka
 
Contoh screenshot vlearning unesa
Contoh screenshot vlearning unesaContoh screenshot vlearning unesa
Contoh screenshot vlearning unesa
 
Ringkasan slide program sekolah penggerak
Ringkasan slide program sekolah penggerakRingkasan slide program sekolah penggerak
Ringkasan slide program sekolah penggerak
 
Sosialisasi Wira Desa
Sosialisasi Wira DesaSosialisasi Wira Desa
Sosialisasi Wira Desa
 

Recently uploaded

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 

Recently uploaded (20)

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 

Arah kebijakan bkd mei 2021 update

  • 1. Direktorat Sumber Daya Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi ARAH KEBIJAKAN BKD TAHUN 2021
  • 2. DITJENDIKTI Arah Kebijakan dan Strategi (4 Prioritas Renstra ) Meningkatkan Angka Partisipasi Pendidikan Tinggi Menguatkan Mutu dan Relevansi Pendidikan Tinggi Menguatkan Mutu Dosen dan Tenaga Kependidikan Menguatkan Sistem Tata Kelola Ditjen Pendidikan Tinggi DOSEN PENGGERAK DIREKTORAT SUMBERDAYA Program Prioritas (Pengembangan Mutu Dosen) • Jabatan Fungsional Dosen • Kepangkatan Dosen • Sertifikasi Dosen/SERDOS • Beban Kerja Dosen/BKD • Jabatan Fungsional PLP Tendik • Beasiswa Doktor (DN+LN) • PMDSU • Program Bridging • Program SAME • Magang Dosen Muda • Talent Scouting • Detasering • Post Doctoral • World Class Professor • Lesson Study • PAIIB KEMDIKBUD Kebijakan MB-KM TRANSFORMASI SDM KARIR KUALIFIKASI KOMPETENSI PERAN STRATEGIS PROGRAM BKD
  • 3. Pencapaian Indikator Kinerja Sasaran Strategis (IKSS) dan Indikator Kinerja Program (IKP) Indikator Kinerja Kementerian Indikator Kinerja PT Indikator Kinerja Dosen BKD KONTRIBUSI BEBAN KERJA DOSEN PENINGKATAN DOSEN PENGGERAK MHS MHS PENDIDIKAN PENGABDIAN MASY PENELITIAN • Magang/Praktek Kerja • Proyek di Desa • Mengajar di Kampus • Pertukaran Mahasiswa • Penelitian • Wirausaha • Proyek Independen • Proyek kemanusiaan PENUNJANG
  • 4. UU No.14Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen, Pasal 72 4 BKD mencakup kegiatan pokok; pembelajaran (merencanakan, melaksanakan proses, dan melakukan evaluasi), membimbing dan melatih, melakukan penelitian, melakukan tugas tambahan, serta melakukan pengabdian kepada masyarakat BKD paling sedikit sepadan dengan 12 sks dan paling banyak 16 sks ketentuan lebih lanjut mengenai BKD diatur oleh setiap satuan pendidikan tinggi sesuai dengan peraturan perundang-undangan BEBAN KERJA DOSEN
  • 5. 5 Menjaga penjaminan mutu pelaksanaan BKD dalam hal kualitas, akuntabilitas dan transparansi dosen sebagai pendidik profesional. Direktorat Sumber Daya. Ditjen PendidikanTinggi Memiliki tugas;
  • 6. Kebijakan BKD Tahun2021 1. Peraturan Mendikbud tentang BKD 2. Pedoman Operasional BKD 3. Sistem BKD Terintegrasi 4. Evaluasi Mutu Asesor BKD 5. BKD = SKP Dosen PNS (Masih usulan ke Menpan RB) 6
  • 7. Mengatur Unsur / Tata Cara Pelaksanaan BKD Bersifat Nasional berlaku bagi PT dibawah Kemdikbud dan K/L lainnya Mengatur Penilaian dan Penilai KARIER DOSEN 1. Konsep Peraturan Mendikbud tentang Karier Dosen Mengatur Penghargaan dan Sanksi BKD SERDOS PAK
  • 8. 2. PO BKD Tahun 2021 #MBKM Kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka masuk dalam Rubrik BKD. Sesuai PO PAK 2019 Rubrik BKD disesuaikan dengan PO PAK 2019. Kinerja Kinerja berorientasi “Outcome” minimal “Output” dan bukan proses. Kewajiban Khusus Melaporkan Kewajiban Khusus Bagi Dosen dengan Jafung AA, L, LK dan Profesor setiap 3 Tahun. Penghargaan/Sanksi Penghargaan bagi Dosen berkinerja Lebih dan Sanksi bagi dosen berkinerja kurang (Sesuai kebijakan internal PT dan peraturan perundang- undangan yang berlaku). Beban Kerja Beban kerja dosen mengacu pada ekuivalen waktu mengajar penuh (Minimum 37,5 jam per minggu) serta nisbah dosen dan mahasiswa (IPS= 1:45 dan IPA= 1:30) 8
  • 9. PO BKD 2010 PO BKD 2021 PELAKSANAAN DISTANDARDISASI SESUAI PERMENDIKBUD NO. 3 TAHUN 2020 Pasal 30 ayat (5) CAPAIAN LUARAN KEGIATAN BERBASIS ‘OUTCOME’ MINIMAL ‘OUTPUT’ RINCIAN KEGIATAN DOSEN MENGACU PADA TRIDHARMA PT DAN ARAH ‘KEBIJAKAN MBKM’ MEMBERIKAN APRESIASI KEGIATAN LAYANAN DOSEN KEPADA MAHASISWA , MEREDEFINISI SKS DARI ‘JAM BELAJAR’ MENJADI ‘JAM BERKEGIATAN’ KINERJA DOSEN TIDAK DIBATASI HANYA 16 SKS PER SEMESTER KARENA ADANYA PENGHARGAAN ‘KINERJA LEBIH’ KINERJA DOSEN DIBATASI 16 SKS PER SEMESTER PELAKSANAAN ‘BERVARIASI TIDAK TERSTANDAR’ CAPAIAN LUARAN KEGIATAN DOSEN BKD BERBASIS ‘PROSES RINCIAN KEGIATAN DOSEN TIDAK TERSTANDAR MASIH MENEKANKAN KEGIATAN DALAM KAMPUS DAN BELUM MENGAPRESIASI LAYANAN DOSEN KEPADA MAHASISWA KEWAJIBAN KHUSUS DIBERLAKUKAN HANYA UNTUK JENJANG JABATAN FUNGSIONAL ‘PROFESOR’ DATA BKD TIDAK BERMAKNA. KEWAJIBAN KHUSUS DIBERLAKUKAN UNTUK SEMUA JENJANG JABATAN FUNGSIONAL ( AA, L, LK, DAN PROFESOR) DATA BKD DAPAT DIGUNAKAN UNTUK LAYANAN KARIER DOSEN YANG LAIN
  • 10. PO BKD 2010 PO BKD 2021 MEREDUKSI BEBAN ADMINISTRASI DOSEN PELAKSANAAN ‘DARING’ MENGGUNAKAN SISTEM TERINTEGRASI SUMBERDAYA DAN PD DIKTI PORTOFOLIO BKD DOKUMEN YANG SECARA KUMULATIF DIGUNAKAN UNTUK PENGEMBANGAN KARIER DOSEN CAPAIAN KINERJA BKD BERKONTRIBUSI LANGSUNG PADA CAPAIAN IKU PT PT MELAPORKAN PENILAIAN BKD KEPADA DITJEN DIKTI KEMENDIKBUD PADA BULAN NOVEMBER SETIAP TAHUNNYA PT MELAPORKAN / TIDAK MELAPORKAN PENILAIAN BKD KEPADA DITJEN DIKTI KEMENDIKBUD MENJADI BEBAN ADMINISTRASI DOSEN PELAKSANAAN ‘LURING’ PORTOFOLIO SECARA MANUAL PORTOFOLIO BKD MERUPAKAN DOKUMEN PENUNJANG PENGEMBANGAN KARIER DOSEN CAPAIAN KINERJA BKD TIDAK BERKONTRIBUSI PADA CAPAIAN IKU PT TIDAK TERDAPAT PENGHARGAAN DAN SANKSI TERHADAP DOSEN ASESOR BKD MENDAPAT NIRA JIKA MENGIKUTI PERSAMAAN PERSEPSI PT MEMBERIKAN PENGHARGAAN KEPADA DOSEN DENGAN BEBAN LEBIH DAN MEMBERI SANKSI BAGI DOSEN YANG TIDAK DAPAT MEMENUHI ASESOR BKD ADALAH DOSEN YANG LULUS TES SELEKSI CALON ASESOR BKD, MEMILIKI SERTIFIKAT ASESOR DAN DITETAPKAN OLEH PIMPINAN PT
  • 11. KEBIJAKAN TRANSFORMASI DIGITAL SDM PENDIDIKAN TINGGI Kebijakan Transformasi Manajemen SDM Pendidikan Tinggi Peningkatan Layanan, Teknologi, dan Sistem Keamanan Sistem Informasi Sumber Daya Terintegrasi (SISTER) BKD https://sister.kemdikbud.go.id/ 3. Sistem BKD Terintegrasi
  • 12. 12 • SISTER terintegrasi dengan PDDIKTI, mendukung Big Data Perguruan Tinggi • SISTER Layanan BKD terintegrasi dengan Layanan Serdos dan PAK • SISTER telah tersertifikasi oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE) sebagai legalitas penggunakan e-sertifikat serta pengamanan informasi
  • 13. Rekrutmen Asesor BKD NIRA BKD diterbitkan Jika LULUS Tes Seleksi Asesor 4. Evaluasi MUTU Asesor BKD Penguatan Mutu Asesor Lama Mengukur Kembali Kompetensi dalam Melakukan Penilaian Portofolio Dosen
  • 14. Kriteria ASESOR BKD ❑ Dosen tetap yang masih aktif dan tercatat di PD Dikti; ❑ Kualifikasi pendidikan minimal Doktor dengan jabatan minimal Lektor atau Magister dengan jabatan minimal Lektor Kepala; ❑ Memiliki Sertifikat Pendidik Dosen (SERDOS); ❑ Mempunyai NIRA (Nomor Identifikasi Registrasi Asesor) BKD dan sertifikat digital asesor BKD yang diterbitkan oleh Ditjen Dikti Kemdikbud; dan ❑ Untuk mendapatkan NIRA ; Lulus pelatihan Persamaan Persepsi dan seleksi asesor BKD yang diselenggarakan oleh Kemdikbud atau PT dengan narasumber Tim BKD Ditjen Dikti Kemdikbud, yang ditugaskan oleh Direktur Sumber Daya, Ditjen Dikti Kemdikbud; 14
  • 15. INOVASI KEBIJAKAN BKD TAHUN2021 Hasil Akhir Dokumen • Kebijakan #MBKM masuk dalam Rubrik BKD • Kinerja berorientasi ‘outcome’ minimal ‘output’ dan bukan proses • Mereduksi beban administrasi dosen Mekanisme • Input dokumen dan Penilaian secara daring melalui SISTER • Asesor BKD Lulus Tes Kompetensi • Dosen Unggul • Rekomendasi Ditjen Dikti tentang Pemenuhan kinerja Dosen
  • 17. Kelompok Subtansi Karier Pendidik dan Tenaga Kependidikan Direktorat Sumber Daya – Ditjen Dikti Kemendikbudristek karierpendidik@kemdikbud.go.id Jl. Pintu Satu Senayan, Lingkungan Kemdikbud, Gedung D Lantai 5 Jakarta 2 Pertanyaan dan Pengaduan ?