SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
MARIKENALI
DIARE
PKPA PROGRAM STUDY APOTEKER
UNIVERSITAS17 AGUSTUS 1945 JAKARTA
RSUD KOTA MATARAM
Apa itu Diare ?
Diare adalah suatu kondisi dimana
seseorang buang air besar dengan
konsistensi tinja lembek atau cair dan
frekuensinya lebih sering, (tiga kali atau
lebih) dalam sehari.
JENIS DIARE
DIARE AKUT
◦ Diare yang berlangsung kurang dari 14 hari
PENYEBAB : Infeksi bakteri atau penyakit
lain. Gejalanya tinja mendadak cair, badan
lemas dan demam, muntah yang berlangsung
beberapa jam sampai beberapa hari.
DIARE KRONIS
◦ Diare yang berlangsung lebih dari 14 hari.
PENYEBAB : Kondisi imunitas tubuh rendah,
seperti pada orang-orang dengan penyakit
autoimun, penyakit kekurangan antibodi
Imunoglobulin, dan AIDS. Jika daya tahan
tubuh rendah, maka bakteri, virus, dan parasit
mudah menyerang, sedangkan tubuh sendiri
tidak mampu memerangi infeksi karena daya
tahan tubuh yang rendah sehingga
menyebabkan diare kronis.
Gangguan kesehatan mental, seperti panik,
cemas, dan stress yang merupakan faktor
risiko untuk terjadinya Irritable Bowel
Syndrome (IBS) sehingga menyebabkan diare
kronis
Klasifikasi Diare
DIARE OSMOTIK
 Diare yang disebabkan karena sejumlah bahan makanan yang tidak dapat terabsorpsi dalam lumen usus
sehingga terjad hiperosmolaritas intralumen yang menimbulkan perpindahan cairan dari plasma kedalam lumen.
 Terjadi malabsorpsi makanan, obat-obatan, bakteri atau virus.
DIARE SEKRETORIK
 Biasanya disebabkan oleh gangguan transport elektrolit akibat peningkatan produksi dan sekresi air dan elektrolit,
namun kemampuan absorbs usus menurun. Penyebabnya adalah toksin bakteri seperti toksin collera, E. coli
DIARE EKSUDATIF
Diare yang terjadi akibat proses inflamasi atau peradangan yang disebabkan kerusakan mukosa baik usus halus
maupun usus besar. Dengan ciri ciri BAB berlendir dan berdarah
GEJALA DIARE
Gejala pada bayi dan anak:
Dehidrasi ringan atau sedang
 Gelisah, rewel
 Mata cekung
 Mulut kering dan sangat haus
 Kulit kering
Dehidrasi berat
 Lesu
 Tidak sadar
 Mata sangat cekung
 Mulut sangat kering
 Tidak bisa minum
Gejala pada orang dewasa :
 Frekuensi buang air besar melebihi normal
 Kotoran encer atau cair
 Sakit atau kejang perut
 Demam dan muntah
TATALAKSANA DIARE
a. Oralit
Tiap sachet 200 ml mengandung : natrium klorida
0.52 g, kalium klorida 0.3 gram, trisodium sitrat
dihidrat 0.58 g, glukosa anhydrat 2.7 gram, bahan
pembantu secukupnya.
Indikasi : untuk mencegah dan mengobati kurang
cairan (dehidrasi) akibat diare dan muntah
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
Beri oralit sampai diare berhenti. Bila muntah, tunggu 10
menit dan dilanjutkan sedikit demi sedikit.
- umur < 1 tahun diberi 50 – 100 ml setiap kali diare
- Umur > 1 tahun diberi 100 – 200 ml setiap kali diare
Cara pembuatan Oralit di rumah:
 Siapkan air putih matang 1 gelas (200 ml), garam ¼
sendok makan, gula 1 sendok makan.
 Tuangkan gula dan garam pada 1 gelas air putih (200
ml).
 Aduk secara merata dengan sendok selama 1 menit
sampai larut.
 Oralit siap di minum
b. L – Bio
Kandungan : per gram rice strarch, maltodextrin, lactobacillus casei, lactobacillus salivarius, lactobacillus
acidophilus, bifidobacterium longum, bifidobacterium lacti, bifidobacterium infantis, lactococcus lactis.
Indikasi : melindungi sistem pencernaan pada anak/mengembalikan fungsi norma saluran cerna, memelihara
keseimbngan flora usus normal, untuk fungsi fermentasi usus pada bayi.
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
Dibawah 2 tahun: sesuai dengan anjuran dokter
>2 tahun : 2 – 3 sachet/hari
C. Beri obat zinc
Beri zinc 10 hari berturut-turut walaupun diare sudah berhenti.
indikasi : untuk mengatasi diare dan juga mencegah kekurangan mineral (zink)
Untuk sediaan tablet zink dapat diberikan dengan cara dikunyah atau dilarutkan dalam 1 sendok air matang atau ASI.
- Umur < 6 bulan diberi 10 mg (1/2 tablet)per hari
- Umur > 6 bulan diberi 20 mg (1 tablet) per hari
Untuk sediaan sirup zink :
- bayi 2-6 bulan :5 ml sirup diberikan setiap hari selama 10 hari.
- Anak 6 bulan – 5 tahun : 10 ml sirup diberikan setiap hari selama 10 hari
Penyimpanan : suhu ruangan (15-25℃)
ADSORBEN DAN OBAT PEMBENTUK MASSA
a. Attapulgid
indikasi : terapi simptomatik untuk diare non spesifik
Untuk ibu hamil dan menyusui penggunaan attapulgid harus sesuai anjuran dokter.
Contoh obat attapulgid:
1. New Diatab
Dosis : dewasa dan anak >12 tahun : 2 tablet setiap setelah BAB.
Anak 6 – 12 tahun : 1 tablet setiap setelah BAB.
Dosis maksismal : 6 tablet dalam sehari
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
2. Diapet
Dosis : dewasa dan anak : 2 kapsul 2 kali sehari
untuk diare akut : 2 kapsul 2 kali sehari dengan interval 1 jam
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
B. Guanistrep Suspensi
Kandungan : kaolin, dan pektin
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
Terapi simptomatik pada diare dimana tidak diketahui penyebabnya dengan jelas
C. Norit
indikasi : Untuk mengatasi keracunan dan gangguan pencernaan.
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
untuk dewasa : 3-4 kapsul 3 kali sehari maksimal 12 kapsul sehari
Untuk anak-anak : harus sesuai dengan anjuran dokter
D. Loperamide
Indikasi : mengontrol dan meredakan gejala diare akut non spesifik. Diare kronik yang berhubungan dengan
penyakit radang usus.
Dosis :
- Diare akut dosis awal 4 mg, diikuti 2 mg setelah tiap BAB cair. Dosis maksimal 16 mg
- Diare kronik dosis awal 4 mg, diikuti 2 mg setelah tiap BAB cair sampai terkontrol. Dosis maksimal 16 mg
Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
TERAPI NON FARMAKOLOGI
 Minum banyak cairan (air, sari buah, sup bening) dan hindari alkohol, susu dan lain.
 Hindari makana padat dan makan makanan seperti bubur, roti, pisang selama 1 sampai 2 hari
 Minum airan dehidrasi oral (oralit atau larutan garam)
 Cucilah tangan dengan baik setiap habis bab dan sebelum makan
 Tutuplah makanan untuk mencegah kontaminasi tikus, lalat dan kecoa.
 Gunakan air bersih untuk memasak
 Jaga kebersihan lingkunga
 Bila diare berlanjut lebih 2 hari, bila dehidrasi, kotoran berdarah atau kejang perut, periksakan ke dokter

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

Penanggulangan diare
Penanggulangan diarePenanggulangan diare
Penanggulangan diare
 
Diare Pada Anak
Diare Pada AnakDiare Pada Anak
Diare Pada Anak
 
Diare
Diare Diare
Diare
 
Diare
DiareDiare
Diare
 
Diare - penyuluhan
Diare -  penyuluhan Diare -  penyuluhan
Diare - penyuluhan
 
Diare
Diare Diare
Diare
 
Diare & Pneumonia
Diare & PneumoniaDiare & Pneumonia
Diare & Pneumonia
 
Diare & water related disease
Diare & water related diseaseDiare & water related disease
Diare & water related disease
 
Diare - Power Point
Diare - Power PointDiare - Power Point
Diare - Power Point
 
Kasus diare pada anak
Kasus diare pada anakKasus diare pada anak
Kasus diare pada anak
 
WASPADA DIARE PADA ANAK ANDA
WASPADA DIARE PADA ANAK ANDAWASPADA DIARE PADA ANAK ANDA
WASPADA DIARE PADA ANAK ANDA
 
Penyuluhan Diare mencret pada ibu pkk
Penyuluhan Diare mencret pada ibu pkkPenyuluhan Diare mencret pada ibu pkk
Penyuluhan Diare mencret pada ibu pkk
 
DIARE
DIAREDIARE
DIARE
 
Diare pada balita
Diare pada balita Diare pada balita
Diare pada balita
 
Buku saku lintas diare
Buku saku lintas diareBuku saku lintas diare
Buku saku lintas diare
 
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
 
Leaflet diare
Leaflet diareLeaflet diare
Leaflet diare
 
FLiPCHART DiARRHEA
FLiPCHART DiARRHEAFLiPCHART DiARRHEA
FLiPCHART DiARRHEA
 
Simpo pkb kegawatan pada diare dengan dehidrasi berat
Simpo pkb kegawatan pada diare dengan dehidrasi beratSimpo pkb kegawatan pada diare dengan dehidrasi berat
Simpo pkb kegawatan pada diare dengan dehidrasi berat
 
Satuan acara penyuluhan diare
Satuan acara penyuluhan diareSatuan acara penyuluhan diare
Satuan acara penyuluhan diare
 

Similar to Mari kenali fix (1)

pp diare bu lusi.pptx
pp diare bu lusi.pptxpp diare bu lusi.pptx
pp diare bu lusi.pptxnarindaika
 
Leaflet _ Diare Pada Anak
Leaflet _ Diare Pada AnakLeaflet _ Diare Pada Anak
Leaflet _ Diare Pada Anaklidyasrprb
 
TATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docx
TATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docxTATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docx
TATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docxUGDPKMMARIDAN
 
Pencegahan Muntaber pada Anak Usia Dini
Pencegahan Muntaber pada Anak Usia DiniPencegahan Muntaber pada Anak Usia Dini
Pencegahan Muntaber pada Anak Usia Dinirositasarihutabarat
 
Leaflet demam dan diader
Leaflet demam dan diaderLeaflet demam dan diader
Leaflet demam dan diaderWarnet Raha
 
Diare akut dehidrasi
Diare akut dehidrasiDiare akut dehidrasi
Diare akut dehidrasiMalika Jamal
 
Diare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anak
Diare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anakDiare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anak
Diare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anakGefilem98
 
Diare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptx
Diare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptxDiare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptx
Diare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptxudjkw
 
Asuhan keperawatan diare
Asuhan keperawatan diareAsuhan keperawatan diare
Asuhan keperawatan diareYudha09
 
Kejadian diare dan Stunting pada anak-anak
Kejadian diare dan Stunting pada anak-anakKejadian diare dan Stunting pada anak-anak
Kejadian diare dan Stunting pada anak-anakemasister2023
 
treatment of dhiarrea MHS.pptx
treatment of dhiarrea MHS.pptxtreatment of dhiarrea MHS.pptx
treatment of dhiarrea MHS.pptxDiniMardhiyani4
 
Tatalaksana_diare_251016(1).pptx
Tatalaksana_diare_251016(1).pptxTatalaksana_diare_251016(1).pptx
Tatalaksana_diare_251016(1).pptximas78
 
SOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docxSOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docxrida90
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBSmoharip1
 

Similar to Mari kenali fix (1) (20)

pp diare bu lusi.pptx
pp diare bu lusi.pptxpp diare bu lusi.pptx
pp diare bu lusi.pptx
 
mamuju tengah.pptx
mamuju tengah.pptxmamuju tengah.pptx
mamuju tengah.pptx
 
Leaflet _ Diare Pada Anak
Leaflet _ Diare Pada AnakLeaflet _ Diare Pada Anak
Leaflet _ Diare Pada Anak
 
TATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docx
TATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docxTATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docx
TATALAKSANA DIARE AKUT PADA ANAK (EFIR).docx
 
Pencegahan Muntaber pada Anak Usia Dini
Pencegahan Muntaber pada Anak Usia DiniPencegahan Muntaber pada Anak Usia Dini
Pencegahan Muntaber pada Anak Usia Dini
 
Leaflet demam dan diader
Leaflet demam dan diaderLeaflet demam dan diader
Leaflet demam dan diader
 
Diare akut dehidrasi
Diare akut dehidrasiDiare akut dehidrasi
Diare akut dehidrasi
 
Diare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anak
Diare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anakDiare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anak
Diare akut yang disertai dehidrasi ringan sedang pada anak
 
Diare Akut
Diare AkutDiare Akut
Diare Akut
 
Diare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptx
Diare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptxDiare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptx
Diare akut 1234kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk.pptx
 
Asuhan keperawatan diare
Asuhan keperawatan diareAsuhan keperawatan diare
Asuhan keperawatan diare
 
Kejadian diare dan Stunting pada anak-anak
Kejadian diare dan Stunting pada anak-anakKejadian diare dan Stunting pada anak-anak
Kejadian diare dan Stunting pada anak-anak
 
treatment of dhiarrea MHS.pptx
treatment of dhiarrea MHS.pptxtreatment of dhiarrea MHS.pptx
treatment of dhiarrea MHS.pptx
 
Tatalaksana_diare_251016(1).pptx
Tatalaksana_diare_251016(1).pptxTatalaksana_diare_251016(1).pptx
Tatalaksana_diare_251016(1).pptx
 
DIARE.pptx
DIARE.pptxDIARE.pptx
DIARE.pptx
 
SOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docxSOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docx
 
himbauan.docx
himbauan.docxhimbauan.docx
himbauan.docx
 
Leaflet diare akper muna 2
Leaflet diare akper muna 2Leaflet diare akper muna 2
Leaflet diare akper muna 2
 
Leaflet diare akper muna 2
Leaflet diare akper muna 2Leaflet diare akper muna 2
Leaflet diare akper muna 2
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBS
 

Recently uploaded

Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 

Recently uploaded (20)

Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 

Mari kenali fix (1)

  • 1. MARIKENALI DIARE PKPA PROGRAM STUDY APOTEKER UNIVERSITAS17 AGUSTUS 1945 JAKARTA RSUD KOTA MATARAM
  • 2. Apa itu Diare ? Diare adalah suatu kondisi dimana seseorang buang air besar dengan konsistensi tinja lembek atau cair dan frekuensinya lebih sering, (tiga kali atau lebih) dalam sehari.
  • 3. JENIS DIARE DIARE AKUT ◦ Diare yang berlangsung kurang dari 14 hari PENYEBAB : Infeksi bakteri atau penyakit lain. Gejalanya tinja mendadak cair, badan lemas dan demam, muntah yang berlangsung beberapa jam sampai beberapa hari. DIARE KRONIS ◦ Diare yang berlangsung lebih dari 14 hari. PENYEBAB : Kondisi imunitas tubuh rendah, seperti pada orang-orang dengan penyakit autoimun, penyakit kekurangan antibodi Imunoglobulin, dan AIDS. Jika daya tahan tubuh rendah, maka bakteri, virus, dan parasit mudah menyerang, sedangkan tubuh sendiri tidak mampu memerangi infeksi karena daya tahan tubuh yang rendah sehingga menyebabkan diare kronis. Gangguan kesehatan mental, seperti panik, cemas, dan stress yang merupakan faktor risiko untuk terjadinya Irritable Bowel Syndrome (IBS) sehingga menyebabkan diare kronis
  • 4. Klasifikasi Diare DIARE OSMOTIK  Diare yang disebabkan karena sejumlah bahan makanan yang tidak dapat terabsorpsi dalam lumen usus sehingga terjad hiperosmolaritas intralumen yang menimbulkan perpindahan cairan dari plasma kedalam lumen.  Terjadi malabsorpsi makanan, obat-obatan, bakteri atau virus. DIARE SEKRETORIK  Biasanya disebabkan oleh gangguan transport elektrolit akibat peningkatan produksi dan sekresi air dan elektrolit, namun kemampuan absorbs usus menurun. Penyebabnya adalah toksin bakteri seperti toksin collera, E. coli DIARE EKSUDATIF Diare yang terjadi akibat proses inflamasi atau peradangan yang disebabkan kerusakan mukosa baik usus halus maupun usus besar. Dengan ciri ciri BAB berlendir dan berdarah
  • 5. GEJALA DIARE Gejala pada bayi dan anak: Dehidrasi ringan atau sedang  Gelisah, rewel  Mata cekung  Mulut kering dan sangat haus  Kulit kering Dehidrasi berat  Lesu  Tidak sadar  Mata sangat cekung  Mulut sangat kering  Tidak bisa minum Gejala pada orang dewasa :  Frekuensi buang air besar melebihi normal  Kotoran encer atau cair  Sakit atau kejang perut  Demam dan muntah
  • 6. TATALAKSANA DIARE a. Oralit Tiap sachet 200 ml mengandung : natrium klorida 0.52 g, kalium klorida 0.3 gram, trisodium sitrat dihidrat 0.58 g, glukosa anhydrat 2.7 gram, bahan pembantu secukupnya. Indikasi : untuk mencegah dan mengobati kurang cairan (dehidrasi) akibat diare dan muntah Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃) Beri oralit sampai diare berhenti. Bila muntah, tunggu 10 menit dan dilanjutkan sedikit demi sedikit. - umur < 1 tahun diberi 50 – 100 ml setiap kali diare - Umur > 1 tahun diberi 100 – 200 ml setiap kali diare Cara pembuatan Oralit di rumah:  Siapkan air putih matang 1 gelas (200 ml), garam ¼ sendok makan, gula 1 sendok makan.  Tuangkan gula dan garam pada 1 gelas air putih (200 ml).  Aduk secara merata dengan sendok selama 1 menit sampai larut.  Oralit siap di minum
  • 7. b. L – Bio Kandungan : per gram rice strarch, maltodextrin, lactobacillus casei, lactobacillus salivarius, lactobacillus acidophilus, bifidobacterium longum, bifidobacterium lacti, bifidobacterium infantis, lactococcus lactis. Indikasi : melindungi sistem pencernaan pada anak/mengembalikan fungsi norma saluran cerna, memelihara keseimbngan flora usus normal, untuk fungsi fermentasi usus pada bayi. Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃) Dibawah 2 tahun: sesuai dengan anjuran dokter >2 tahun : 2 – 3 sachet/hari
  • 8. C. Beri obat zinc Beri zinc 10 hari berturut-turut walaupun diare sudah berhenti. indikasi : untuk mengatasi diare dan juga mencegah kekurangan mineral (zink) Untuk sediaan tablet zink dapat diberikan dengan cara dikunyah atau dilarutkan dalam 1 sendok air matang atau ASI. - Umur < 6 bulan diberi 10 mg (1/2 tablet)per hari - Umur > 6 bulan diberi 20 mg (1 tablet) per hari Untuk sediaan sirup zink : - bayi 2-6 bulan :5 ml sirup diberikan setiap hari selama 10 hari. - Anak 6 bulan – 5 tahun : 10 ml sirup diberikan setiap hari selama 10 hari Penyimpanan : suhu ruangan (15-25℃)
  • 9. ADSORBEN DAN OBAT PEMBENTUK MASSA a. Attapulgid indikasi : terapi simptomatik untuk diare non spesifik Untuk ibu hamil dan menyusui penggunaan attapulgid harus sesuai anjuran dokter. Contoh obat attapulgid: 1. New Diatab Dosis : dewasa dan anak >12 tahun : 2 tablet setiap setelah BAB. Anak 6 – 12 tahun : 1 tablet setiap setelah BAB. Dosis maksismal : 6 tablet dalam sehari Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃) 2. Diapet Dosis : dewasa dan anak : 2 kapsul 2 kali sehari untuk diare akut : 2 kapsul 2 kali sehari dengan interval 1 jam Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
  • 10. B. Guanistrep Suspensi Kandungan : kaolin, dan pektin Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃) Terapi simptomatik pada diare dimana tidak diketahui penyebabnya dengan jelas
  • 11. C. Norit indikasi : Untuk mengatasi keracunan dan gangguan pencernaan. Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃) untuk dewasa : 3-4 kapsul 3 kali sehari maksimal 12 kapsul sehari Untuk anak-anak : harus sesuai dengan anjuran dokter
  • 12. D. Loperamide Indikasi : mengontrol dan meredakan gejala diare akut non spesifik. Diare kronik yang berhubungan dengan penyakit radang usus. Dosis : - Diare akut dosis awal 4 mg, diikuti 2 mg setelah tiap BAB cair. Dosis maksimal 16 mg - Diare kronik dosis awal 4 mg, diikuti 2 mg setelah tiap BAB cair sampai terkontrol. Dosis maksimal 16 mg Penyimpanan: suhu ruangan (15-25℃)
  • 13. TERAPI NON FARMAKOLOGI  Minum banyak cairan (air, sari buah, sup bening) dan hindari alkohol, susu dan lain.  Hindari makana padat dan makan makanan seperti bubur, roti, pisang selama 1 sampai 2 hari  Minum airan dehidrasi oral (oralit atau larutan garam)  Cucilah tangan dengan baik setiap habis bab dan sebelum makan  Tutuplah makanan untuk mencegah kontaminasi tikus, lalat dan kecoa.  Gunakan air bersih untuk memasak  Jaga kebersihan lingkunga  Bila diare berlanjut lebih 2 hari, bila dehidrasi, kotoran berdarah atau kejang perut, periksakan ke dokter