SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Nama anggota:
1. Aviyanti.R (8)
2. Enrico Nabil Qois B. (14)
3. Maulida Noorul (20)
4. Sherina Salsabilla (32)

Bising gergaji mengoyak sepi dari hutan
Pohon-pohon tumbang
Mobil-mobil besar menggendongnya
Tergesa-gesa ke kota
Gunung dan lembah luka parah
Kulitnya terkelupas
Erang sakitnya merambah ke mana-mana
Burung-Burung Enggan
Bernyanyi
S
Burung-burung kehilangan dahan dan ranting
Enggan bernyanyi lagi
Bila pun ada tegur sapa di antara mereka
Tentulah pertanyaan yang menyesakkan
Ke mana kita harus mengungsi?
Pohon-pohon perdu dan melata itu
Bukanlah tempat tinggal yang ideal
Kita perlu gunung yang teduh
Lembah yang indah
Bukan yang luka parah begini
Karya: Mh. Surya Pernama
S

Makna dari Puisi
Sebagai manusia kita harus tetap menjaga
kelestarian hutan. Jangan dibiarkan gersang.
Karena hutan adalah tempat tinggal bagi satwa-
satwa. Ketika kegersangan itu terjadi banyak satwa
yang kehilangan tempat tinggalnya. Tidak ada lagi
kicauan burung, tidak ada lagi tempat berteduh,
bahkan kepunahan bagi satwa tertentu. Mari kita
lestarikan hutan jangan samapai ini terjadi.
S

 Teks Laporan (Teks Klasifikasi)
Teks yang memuat klasifikasi mengenai jenis sesuatu
berdasarkan kriteria tertentu
 Perbedaan Teks Laporan dengan Teks Deskripsi
 Teks Laporan
Sifat Global
Sifat Universal
 Teks Laporan Hasil Observasi
 Teks Deskripsi
Sifat Unik
Sifat Individual
A

 Harus mengandung fakta
 Bersifat objektif
 Harus ditulis sempurna dan lengkap
 Tidak memasukkan hal-hal yang menyimpang
 Tidak Mengandung Prasangka
 Disajikan dengan menarik dalam tata bahsa yang
jelas
 Isinya berbobot(ilmiah), maupun susunan logis
 Karakteristik Teks Laporan
Hasil Observasi
A

 Bahasa Singkat, Padat, dan Jelas
Teks laporan harus disajikan dengan menggunakan
bahsa yang jelas,mudah dipahami, dan tidak berbeli-belit.
 Sesuai Fakta
Informasi harus disajikan sesuai dengan fakta/data yang
didapatkan dari observasi.
 Bersifat Global
Dalam laporan observasi, informasi juga harus
disampaikan secara global/menyeluruh.
 Karakteristik Kebahasaan
E
 Judul
Judul dibuat semenarik mungkin agar pembaca merasa tertarik
untuk membaca laporan tersebut. Judul juga harus disajikan secara singkat,
padat, dan jelas.
 Klasifikasi Umum (Definisi Umum)
Berupa pendahuluan yang berisi gambaran tentang sesuatu yang
akan diteliti atau diamati.
 Aspek yang diamati (Deskripsi Bagian)
Pelaksanaan Observasi: Tempat, waktu, objek, dan
sebagainya.
Hasil Observasi: Isi
 Deskripsi Manfaat
Penjelasan tentang manfaat yang diobservasi.
 Struktur Teks Laporan
Hasil Observasi
E
Kantin SMA 67
Makanan
Makanan Ringan
Beng beng Chiki
Biskuit Makaroni
Wafer Es Krim
Makanan Berat
Nasi
goreng
Nasi
uduk
Mie ayam Nasi cumi
Nasi
ayam
Nasi ikan
Nasi telur
goreng
Burger
Minuman
Dingin
Air
mineral
Pop ice
Good day
dingin
Es milo
Panas
Jeruk
hangat
Kopi
hangat
Teh
hangat
Susu
hangat
E
Lingkungan adalah sesuatu yang ada di sekitar manusia yang
dapat memengaruhi kehidupan manusia. Lingkungan hidup adalah
kesatuan ruang dengan benda dan kesatuan mahluk hidup termasuk
manusia terlibat di dalamnya. Manusia harus menyadari bahwa lingkungan
merupakan sarana pengembangan hidup yang harus dijaga kelestariannya.
Dalam lingkungan hidup terdapat ekosistem, yaitu tatanan unsur
lingkungan hidup yang merupakan kesatuan utuh menyeluruh dan saling
mempengaruhi dalam membentuk keseimbangan, stabilitas, dan
produktivitas lingkungan hidup.
Kelestarian Lingkungan Hidup
M
Lingkungan hidup dapat dibedakan menjadi tiga, yaitu: Unsur
hayati (biotk), unsur sosial budaya, dan unsur fisik (abiotik). Unsur hayati
(biotk), yaitu unsur lingkungan hidup yang terdiri dari mahluk hidup
seperti manusia, hewan, tumbuhan dan jasad renik. Unsur sosial budaya,
yaitu lingkungan sosial dan budaya yang dibuat oleh manusia berupa
sistem nilai, gagasan, dan keyakinan dalam prilaku sebagai mahluk sosial.
Unsur fisik (abiotik), yaitu unsur lingkungan hidup yang terdiri dari mahluk
tak hidup seperti tanah, air, iklim, udara dan lain sebagainya. Keberadaan
unsur ini sangat besar bagi kelangsungan hidup segenap kehidupan di
bumi.
Dari hasil pengamatan yang dilakukan di lingkungan sekitar,
masalah lingkungan disebabkan oleh dua faktor:
a. Ulah manusia.
Coba saja perhatikan. Kerusakan lingkungan dapat disebabkan oleh limbah
industri (pabrik), penebangan hutan yang tak terkendali, pembakaran hutan,
perdagangan (misal: sampah di pasar), dan pembasmian hewan liar yang
dilindungi.
b. Faktor alam.
Perhatikan saja, kerusakan alam juga disebabkan oleh pengaruh cuaca,
iklim, sifat alam, dan faktor alam lainnya misalnya gunung meletus, banjir
bandang, gempa bumi, kekeringan panjang, dan lain sebagainya.
Lingkungan hidup harus kita jaga kelestariannya sampai dunia
ini berakhir. Siapapun wajib menjaga keindahan dan kenyamanannya.
Jangan sampai lingkungan kita hancur karena ulah kita sendiri.
Meskipun dalam suatu pemerintahan terdapat peraturan tentang
pelestarian lingkungan, tapi masih banyak manusia yang belum sadar
bahwa pelestarian lingkungan merupakan kewajiban kita. Hal ini sangat
penting, karena generasi berikutnya akan ikut merasakan hidup di bumi.
Kita tidak boleh memberikan beban lingkungan kepada anak cucu kita.
Tapi mereka tetap harus kita ajarkan mengenai manfaat menjaga
lingkungan.
 Definisi umum :
Terletak pada paragraf pertama yang bunyinya " Lingkungan
adalah... s/d ... dijaga kelestariannya“
 Definisi bagian :
Terletak pada paragraf 2 & 3 " Dalam lingkungan hidup
terdapat ekosistem.... s/d ...kehidupan di bumi“
 Deskripsi manfaat :
Terletak pada paragraf 4 & 5 " Dari hasil pengamatan... s/d
...manfaat menjaga lingkungan"
 Hasil Analisis Struktur
S

 Disusun dengan:
1. Bahasa yang jelas
2. Tidak Berbelit-belit
3. Mudah Dipahami
4. Sesuai fakta
5. Bersifat global
 Karakteristik Kebahasaan
S
Teks laporan

More Related Content

What's hot

LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTANLINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTANSeger Sugiyanto
 
Artikel PENTINGNYA EKOLOGI LINGKUNGAN DALAM KEHIDUPAN
Artikel PENTINGNYA EKOLOGI  LINGKUNGAN  DALAM KEHIDUPAN Artikel PENTINGNYA EKOLOGI  LINGKUNGAN  DALAM KEHIDUPAN
Artikel PENTINGNYA EKOLOGI LINGKUNGAN DALAM KEHIDUPAN SMPN 4 Kerinci
 
materi 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alammateri 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alamYuningsih Yuningsih
 
Materi konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkunganMateri konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkunganJaniarto Paradise
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alampuput_rahma
 
Ruang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alamRuang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alamAhmad Baihaki
 
Kesundaan dan kearifan lokal
Kesundaan dan kearifan lokalKesundaan dan kearifan lokal
Kesundaan dan kearifan lokalAlfan Muhammad
 
alam sekitar
alam sekitar alam sekitar
alam sekitar Aziz Mus
 
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)UNIB
 
[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan
[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan
[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutanMeileni Nurhayati
 
Kliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamKliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamMaulana_Hasanudin
 
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan BerkelanjutanHubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan BerkelanjutanIpin Okehzz
 
Rekling03 konservasi
Rekling03 konservasiRekling03 konservasi
Rekling03 konservasiArif Rahman
 
Materi 7 peduli lingkungan hidup
Materi 7 peduli lingkungan hidupMateri 7 peduli lingkungan hidup
Materi 7 peduli lingkungan hidupIin Ernawati
 
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)nastya chila
 
Ruang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alamRuang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alamAnda D
 

What's hot (20)

LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTANLINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
 
Artikel PENTINGNYA EKOLOGI LINGKUNGAN DALAM KEHIDUPAN
Artikel PENTINGNYA EKOLOGI  LINGKUNGAN  DALAM KEHIDUPAN Artikel PENTINGNYA EKOLOGI  LINGKUNGAN  DALAM KEHIDUPAN
Artikel PENTINGNYA EKOLOGI LINGKUNGAN DALAM KEHIDUPAN
 
materi 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alammateri 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alam
 
Materi konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkunganMateri konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkungan
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
konservasi
konservasikonservasi
konservasi
 
Ruang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alamRuang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alam
 
Kesundaan dan kearifan lokal
Kesundaan dan kearifan lokalKesundaan dan kearifan lokal
Kesundaan dan kearifan lokal
 
alam sekitar
alam sekitar alam sekitar
alam sekitar
 
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
 
Makalah pemanfaatan sumber daya alam
Makalah pemanfaatan sumber daya alamMakalah pemanfaatan sumber daya alam
Makalah pemanfaatan sumber daya alam
 
[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan
[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan
[PRESENTASI SMAN 1 JEMBER- XII IPS 1] Implementasi pembangunan berkelanjutan
 
Kliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamKliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alam
 
Makalah ekologi umum
Makalah ekologi umumMakalah ekologi umum
Makalah ekologi umum
 
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan BerkelanjutanHubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
 
Materi 4 amdal
Materi 4 amdalMateri 4 amdal
Materi 4 amdal
 
Rekling03 konservasi
Rekling03 konservasiRekling03 konservasi
Rekling03 konservasi
 
Materi 7 peduli lingkungan hidup
Materi 7 peduli lingkungan hidupMateri 7 peduli lingkungan hidup
Materi 7 peduli lingkungan hidup
 
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
 
Ruang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alamRuang lingkup manajemen sumber daya alam
Ruang lingkup manajemen sumber daya alam
 

Similar to Teks laporan

Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaAlveraadk
 
Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...
Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...
Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...fitria rusadi
 
Makalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanMakalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanhenengsuseno
 
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannyaManusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannyaTantik Dahlia
 
Makalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusia
Makalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusiaMakalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusia
Makalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusiaSevent Saja
 
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)Erato Dido Evandra
 
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasarMateri pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasarIhsan Sulistyawan
 
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan MOSES HADUN
 
Cinta lingkungan hidup
Cinta lingkungan hidupCinta lingkungan hidup
Cinta lingkungan hidupyudha_komas
 
Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4
Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4
Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4huda_ahmad
 
PPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptx
PPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptxPPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptx
PPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptxAzepRikiKeyboardis
 
Makalah kawasan konservasi ahmad afandi
Makalah kawasan konservasi ahmad afandiMakalah kawasan konservasi ahmad afandi
Makalah kawasan konservasi ahmad afandiJackAbidin
 
lingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannyalingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannyaAprilia Hapsari
 
Makalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+loggingMakalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+loggingAba Abdillah
 
Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)
Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)
Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)Eun Sippirilly
 
Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)
Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)
Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)melly ntt
 

Similar to Teks laporan (20)

Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
 
Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...
Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...
Alam yang serasi adalah alam yang mengandung berbagai komponen ekosistem seca...
 
Biologi kelas 1
Biologi kelas 1Biologi kelas 1
Biologi kelas 1
 
Makalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanMakalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutan
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannyaManusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
 
Makalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusia
Makalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusiaMakalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusia
Makalah kerusakan lingkungan hidup akibat populasi manusia
 
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
 
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasarMateri pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
Materi pembelajaran ips kelas 3 sekolah dasar
 
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
 
Cinta lingkungan hidup
Cinta lingkungan hidupCinta lingkungan hidup
Cinta lingkungan hidup
 
Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4
Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4
Panduan membuat karangan_Kepentingan melestarikan alam sekitar 3_m4
 
PPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptx
PPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptxPPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptx
PPT KELOMPOK 1 PENDIDIKAN LINGKUNGAN SD .pptx
 
Makalah kawasan konservasi ahmad afandi
Makalah kawasan konservasi ahmad afandiMakalah kawasan konservasi ahmad afandi
Makalah kawasan konservasi ahmad afandi
 
lingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannyalingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannya
 
Makalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+loggingMakalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+logging
 
Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)
Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)
Rppterpadukelas4 130114011732-phpapp02(1)
 
Modul 3 kb 2
Modul 3 kb 2Modul 3 kb 2
Modul 3 kb 2
 
Ilmu alamiah dasar bab 5
Ilmu alamiah dasar bab 5Ilmu alamiah dasar bab 5
Ilmu alamiah dasar bab 5
 
Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)
Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)
Soal pts 1 kelas 5 smt 1 (datadikdasmen.com)
 

More from Enrico NQB

Kerajaan samudra pasai dan aceh
Kerajaan samudra pasai dan acehKerajaan samudra pasai dan aceh
Kerajaan samudra pasai dan acehEnrico NQB
 
Sikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber daya
Sikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber dayaSikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber daya
Sikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber dayaEnrico NQB
 
Pasar oligopoli
Pasar oligopoliPasar oligopoli
Pasar oligopoliEnrico NQB
 

More from Enrico NQB (10)

Nilai mutlak
Nilai mutlakNilai mutlak
Nilai mutlak
 
Kimia [ksp]
Kimia [ksp]Kimia [ksp]
Kimia [ksp]
 
Kamera & Lup
Kamera & LupKamera & Lup
Kamera & Lup
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Vektor&Skalar
Vektor&SkalarVektor&Skalar
Vektor&Skalar
 
Kerajaan samudra pasai dan aceh
Kerajaan samudra pasai dan acehKerajaan samudra pasai dan aceh
Kerajaan samudra pasai dan aceh
 
Okonomiyaki
OkonomiyakiOkonomiyaki
Okonomiyaki
 
Sikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber daya
Sikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber dayaSikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber daya
Sikap rasional dalam menghadapi keterbatasan sumber daya
 
Nematoda
NematodaNematoda
Nematoda
 
Pasar oligopoli
Pasar oligopoliPasar oligopoli
Pasar oligopoli
 

Recently uploaded

MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananriniaandayani
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)BashoriAlwi4
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 

Teks laporan

  • 1. Nama anggota: 1. Aviyanti.R (8) 2. Enrico Nabil Qois B. (14) 3. Maulida Noorul (20) 4. Sherina Salsabilla (32)
  • 2.  Bising gergaji mengoyak sepi dari hutan Pohon-pohon tumbang Mobil-mobil besar menggendongnya Tergesa-gesa ke kota Gunung dan lembah luka parah Kulitnya terkelupas Erang sakitnya merambah ke mana-mana Burung-Burung Enggan Bernyanyi S
  • 3. Burung-burung kehilangan dahan dan ranting Enggan bernyanyi lagi Bila pun ada tegur sapa di antara mereka Tentulah pertanyaan yang menyesakkan Ke mana kita harus mengungsi? Pohon-pohon perdu dan melata itu Bukanlah tempat tinggal yang ideal Kita perlu gunung yang teduh Lembah yang indah Bukan yang luka parah begini Karya: Mh. Surya Pernama S
  • 4.  Makna dari Puisi Sebagai manusia kita harus tetap menjaga kelestarian hutan. Jangan dibiarkan gersang. Karena hutan adalah tempat tinggal bagi satwa- satwa. Ketika kegersangan itu terjadi banyak satwa yang kehilangan tempat tinggalnya. Tidak ada lagi kicauan burung, tidak ada lagi tempat berteduh, bahkan kepunahan bagi satwa tertentu. Mari kita lestarikan hutan jangan samapai ini terjadi. S
  • 5.   Teks Laporan (Teks Klasifikasi) Teks yang memuat klasifikasi mengenai jenis sesuatu berdasarkan kriteria tertentu  Perbedaan Teks Laporan dengan Teks Deskripsi  Teks Laporan Sifat Global Sifat Universal  Teks Laporan Hasil Observasi  Teks Deskripsi Sifat Unik Sifat Individual A
  • 6.   Harus mengandung fakta  Bersifat objektif  Harus ditulis sempurna dan lengkap  Tidak memasukkan hal-hal yang menyimpang  Tidak Mengandung Prasangka  Disajikan dengan menarik dalam tata bahsa yang jelas  Isinya berbobot(ilmiah), maupun susunan logis  Karakteristik Teks Laporan Hasil Observasi A
  • 7.   Bahasa Singkat, Padat, dan Jelas Teks laporan harus disajikan dengan menggunakan bahsa yang jelas,mudah dipahami, dan tidak berbeli-belit.  Sesuai Fakta Informasi harus disajikan sesuai dengan fakta/data yang didapatkan dari observasi.  Bersifat Global Dalam laporan observasi, informasi juga harus disampaikan secara global/menyeluruh.  Karakteristik Kebahasaan E
  • 8.  Judul Judul dibuat semenarik mungkin agar pembaca merasa tertarik untuk membaca laporan tersebut. Judul juga harus disajikan secara singkat, padat, dan jelas.  Klasifikasi Umum (Definisi Umum) Berupa pendahuluan yang berisi gambaran tentang sesuatu yang akan diteliti atau diamati.  Aspek yang diamati (Deskripsi Bagian) Pelaksanaan Observasi: Tempat, waktu, objek, dan sebagainya. Hasil Observasi: Isi  Deskripsi Manfaat Penjelasan tentang manfaat yang diobservasi.  Struktur Teks Laporan Hasil Observasi E
  • 9. Kantin SMA 67 Makanan Makanan Ringan Beng beng Chiki Biskuit Makaroni Wafer Es Krim Makanan Berat Nasi goreng Nasi uduk Mie ayam Nasi cumi Nasi ayam Nasi ikan Nasi telur goreng Burger Minuman Dingin Air mineral Pop ice Good day dingin Es milo Panas Jeruk hangat Kopi hangat Teh hangat Susu hangat E
  • 10. Lingkungan adalah sesuatu yang ada di sekitar manusia yang dapat memengaruhi kehidupan manusia. Lingkungan hidup adalah kesatuan ruang dengan benda dan kesatuan mahluk hidup termasuk manusia terlibat di dalamnya. Manusia harus menyadari bahwa lingkungan merupakan sarana pengembangan hidup yang harus dijaga kelestariannya. Dalam lingkungan hidup terdapat ekosistem, yaitu tatanan unsur lingkungan hidup yang merupakan kesatuan utuh menyeluruh dan saling mempengaruhi dalam membentuk keseimbangan, stabilitas, dan produktivitas lingkungan hidup. Kelestarian Lingkungan Hidup M
  • 11. Lingkungan hidup dapat dibedakan menjadi tiga, yaitu: Unsur hayati (biotk), unsur sosial budaya, dan unsur fisik (abiotik). Unsur hayati (biotk), yaitu unsur lingkungan hidup yang terdiri dari mahluk hidup seperti manusia, hewan, tumbuhan dan jasad renik. Unsur sosial budaya, yaitu lingkungan sosial dan budaya yang dibuat oleh manusia berupa sistem nilai, gagasan, dan keyakinan dalam prilaku sebagai mahluk sosial. Unsur fisik (abiotik), yaitu unsur lingkungan hidup yang terdiri dari mahluk tak hidup seperti tanah, air, iklim, udara dan lain sebagainya. Keberadaan unsur ini sangat besar bagi kelangsungan hidup segenap kehidupan di bumi. Dari hasil pengamatan yang dilakukan di lingkungan sekitar, masalah lingkungan disebabkan oleh dua faktor: a. Ulah manusia. Coba saja perhatikan. Kerusakan lingkungan dapat disebabkan oleh limbah industri (pabrik), penebangan hutan yang tak terkendali, pembakaran hutan, perdagangan (misal: sampah di pasar), dan pembasmian hewan liar yang dilindungi. b. Faktor alam. Perhatikan saja, kerusakan alam juga disebabkan oleh pengaruh cuaca, iklim, sifat alam, dan faktor alam lainnya misalnya gunung meletus, banjir bandang, gempa bumi, kekeringan panjang, dan lain sebagainya.
  • 12. Lingkungan hidup harus kita jaga kelestariannya sampai dunia ini berakhir. Siapapun wajib menjaga keindahan dan kenyamanannya. Jangan sampai lingkungan kita hancur karena ulah kita sendiri. Meskipun dalam suatu pemerintahan terdapat peraturan tentang pelestarian lingkungan, tapi masih banyak manusia yang belum sadar bahwa pelestarian lingkungan merupakan kewajiban kita. Hal ini sangat penting, karena generasi berikutnya akan ikut merasakan hidup di bumi. Kita tidak boleh memberikan beban lingkungan kepada anak cucu kita. Tapi mereka tetap harus kita ajarkan mengenai manfaat menjaga lingkungan.
  • 13.  Definisi umum : Terletak pada paragraf pertama yang bunyinya " Lingkungan adalah... s/d ... dijaga kelestariannya“  Definisi bagian : Terletak pada paragraf 2 & 3 " Dalam lingkungan hidup terdapat ekosistem.... s/d ...kehidupan di bumi“  Deskripsi manfaat : Terletak pada paragraf 4 & 5 " Dari hasil pengamatan... s/d ...manfaat menjaga lingkungan"  Hasil Analisis Struktur S
  • 14.   Disusun dengan: 1. Bahasa yang jelas 2. Tidak Berbelit-belit 3. Mudah Dipahami 4. Sesuai fakta 5. Bersifat global  Karakteristik Kebahasaan S