SlideShare a Scribd company logo
TOPIK KE-7
 SUMBERDAYA ALAM adalah unsur lingkungan hidup
yang terdiri atas sumber daya hayati dan nonhayati
yang secara keseluruhan membentuk kesatuan
ekosistem.
 LINGKUNGAN HIDUP adalah kesatuan ruang dengan
semua benda, daya, keadaan, dan makhluk hidup,
termasuk manusia dan perilakunya, yang
mempengaruhi alam itu sendiri, kelangsungan
perikehidupan, dan kesejahteraan manusia serta
makhluk hidup lain.
Ada komponen/unsur abiotik(A), biotik (B) dan Sosial
budaya (C/culture); ada unsur alami dan buatan
(krn ada unsur manusia dan perilakunya)
EKOSISTEM adalah tatanan unsur lingkungan hidup
yang merupakan kesatuan utuh menyeluruh dan
saling mempengaruhi dalam membentuk
keseimbangan, stabilitas, dan produktivitas
lingkungan hidup.
Jadi: Sumberdaya alam adalah bagian dari
Lingkungan, dan Lingkungan adalah bagian dari
Ekosistem
 BERDASARKAN JENISNYA:
1. SDA HAYATI (BIOTIK) => Berasal dari
makhluk hidup
2. SDA NIRHAYATI (ABIOTIK) => Berasal dari
benda tak hidup (bahan tambang, dll.)
 BERDASARKAN SIFATNYA:
1. DAPAT DIPERBARUI (RENEWABLE RESOURCES)
=>Dapat digunakan berulang atau dilestarikan,
contoh: SDA Hayati
2. TIDAK DAPAT DIPERBARUI (NON RENEWABLE
RESOURCES) => Tidak dapat didaur ulang,
digunakan sekali saja/tdk dpt dilestarikan,
contoh: minyak bumi, batu bara, gas alam
3. TIDAK TERBATAS JUMLAHNYA (UNLIMITED): sinar
matahari, udara, arus laut
 BERDASARKAN PENGGUNAANNYA:
1. SDA PENGHASIL BAHAN BAKU => dapat digunakan
untuk menghasilkan benda/barang lain shg
bernilai lebih tinggi. Contoh: hasil hutan, barang
tambang
2. SDA PENGHASIL ENERGI: yg dapat menghasilkan
energi, contoh: ombak, panas bumi, arus air, sinar
matahari, minyak bumi, dsb.
 PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN
HIDUP adalah upaya sistematis dan terpadu yang
dilakukan untuk MELESTARIKAN FUNGSI
LINGKUNGAN HIDUP dan mencegah terjadinya
pencemaran dan/atau kerusakan lingkungan hidup
yang meliputi perencanaan, pemanfaatan,
pengendalian, pemeliharaan, pengawasan, dan
penegakan hukum (UURI NO. 32 Th 2009)
 KONSERVASI = PELESTARIAN
 PRESERVASI = PENGAWETAN
 Lebih tepat dg istilah konservasi, bukan preservasi
 Dari definisi pengelolaan lingkungan hidup,
maka Konservasi merupakan TUJUAN dari
Pengelolaan
 Pelestarian fungsi lingkungan hidup adalah
rangkaian upaya untuk memelihara kelangsungan
daya dukung dan daya tampung lingkungan hidup.
. Daya dukung lingkungan hidup adalah kemampuan
lingkungan hidup untuk mendukung perikehidupan
manusia, makhluk hidup lain, dan keseimbangan
antarkeduanya.
Daya tampung lingkungan hidup adalah kemampuan
lingkungan hidup untuk menyerap zat, energi,
dan/atau komponen lain yang masuk atau
dimasukkan ke dalamnya.
Dari kata bahasa Latin “Conservare” = menjaga
=> setara dg preservation (pengawetan),
guarding (penjagaan), dan protecting
(perlindungan).
= Pemanfaatan yang rasional atas lingkungan
hidup untuk mencapai kualitas kehidupan
yang terbaik bagi umat manusia (Raymond F.
Dasman, 2003)
 Konservasi SDA: pengelolaan SDA yang
pemanfaatannya secara bijaksana 
menjamin kesinambungan persediaan,
dengan tetap memelihara dan meningkatkan
kualitas keanekaragaman dan nilainya
 SDA: fisik (abiotik) dan hayati (biotik) 
merupakan unsur dari lingkungan hidup.
(Ingat!: komponen ABC)
 Konservasi SDA hayati dan ekosistemnya
berasaskan pelestarian kemampuan dan
pemanfaatan SDA hayati dan ekosistemnya
secara serasi dan seimbang.
 Tujuan: terwujudnya kelestarian SDA hayati
dan keseimbangan ekosistemnya sehingga
dapat lebih mendukung upaya peningkatan
kesejahteraan masyarakat dan mutu
kehidupanmanusia
 Dilakukan melalui kegiatan:
a. Perlindungan sistem penyangga kehidupan
b. Pengawetan keanekaragaman jenis
tumbuhan dan satwa beserta ekosistemnya
c. Pemanfaatan secara lestari SDA hayati dan
ekosistemnya
 Jadi, konservasi SDA mencakup kegiatan
pengelolaan lingkungan
 Pengelolaan Lingkungan Hidup (UURI No 32 Th
2009): upaya sistematis dan terpadu untuk
melestarikan fungsi lingkungan hidup, meliputi
kebijaksanaan 6P:
1. perencanaan,
2. pemanfaatan,
3. pengendalian,
4. pemeliharaan,
5. pengawasan, dan
6. penegakan hukum
Gambar 1. Skema Keterkaitan antara Konservasi Sumberdaya Alam dan Pengelolaan
Lingkungan
Conservation (preservation,
guarding, protecting)
Sumberdaya alam (SDA):
- SDA fisik (Abiotik)
- SDA Biotik
Pengelolaan Lingkungan:
_______________________
- Penataan
- Pemanfaatan
- Pengembangan
- Pemeliharaan
- Pemulihan
- Pengawasan
- Pengendalian
Jaminan:
- persediaan
- kualitas keanekaragaman
dan nilai terpelihara
Peningkatan kesejahteraan dan
mutu kehidupan manusia
Melestarikan fungsi lingkungan
hidup
Pengelolaan Lingkungan:
-Perencanaan
-Pemanfaatan
-Pengendalian
-Pemeliharaan
-Pengawasan
-Penegakan hukum
1. Ekologi
2. Teknologi
3. Ekonomi: insentif pajak, dll.
4. Agama dan ideologi (ajaran dlm kitab2 suci)
5. Sosial budaya: local wisdom/ indigenous
knowledge/ kearifan lokal
6. Pendidikan: formal (terintegrasi atau
monolitik), non formal, informal
7. Hukum/Peraturan: mengikat (AMDAL, dll),
tidak mengikat (ecolabelling)
 Dari sisi ekonomi, developing countries
(negara-negara sedang berkembang)
sangat bergantung pada SDA hayati dan
lingkungan alam (natural environments)
 Negara2 maju pada dasarnya mendapat
keuntungan dari konservasi SDA di
developing countries
 Di negara2 dunia III (developing
countries), SDA hayati adl SD utama
ekspor utama (penghasil devisa utama),
spt ikan dan produk2 pertanian
 Natural environments pada beberapa developing
countries mrp sumberdaya penting bagi
international tourist trade
 Jadi, keuntungan terbesar dari konservasi SDA
dan lingkungan adl bukan pada developing
countries tetapi pada developed countries
 Kekayaan hayati ada pada negara2 tropis dan
subtropis, padahal hampir semua negara maju
(developed countries) berada di luar area
tersebut
 Faktor ekonomi dan sosial yg membuat negara2
maju sulit untuk menerima kebijakan konservasi
di negara2 tersebut.
 Banyak spesies semakin terancam atau
menghilang terutama karena aktivitas
manusia
 Sebagai akibat dari perubahan ekonomi
dan teknologi:
1. Habitat banyak spesies semakin
bertambah rusak oleh manusia 
wildlife kehilangan makanan dan
tempat tinggal (life support)
2. Manusia mengambil (harvesting) populasi
banyak spesies lebih cepat dari sebelumnya,
bahkan dengan kecepatan yang tidak sesuai
dengan kepulihannya
3. Pada beberapa kasus, bahkan mengambil
habitatnya  manusia berkompetisi semakin
intensif dengan banyak spesies untuk
sumberdaya yang vital, mis air.
4. Sebagai akibat dari polusi dan degradasi biosfer
oleh aktivitas ekonomi  mengeliminasi elemen
vital dari life supporting system dari banyak
spesies
Faktor penting yang berkontribusi pada
kerusakan lingkungan adl pertumbuhan
populasi penduduk dan meningkatnya tingkat
konsumsi barang.
Hal ini terkait dengan pertumbuhan penduduk
dan naiknya pendapatan per kepala.
 Berkembangnya sistem transportasi yang mudah
dan murah dan sistem komunikasi  terintegrasi
pada sistem market (pasar)  sistem ekonomi
dunia  integrated area
 Terbukanya akses modal dan teknologi untuk
eksploitasi SDA
 Komunitas yg sebelumnya terisolasi
menemukan pasar bagi SDA yg sebelumnya tidak
tereksploitasi atau digunakan pada skala
terbatas
=> Ekspansi sistem pasar membawa keuntungan
ekonomi  eksploitasi SDA dan mengurangi
konservasi lingkungan.
 Teknologi baru (dan juga modal) yg
diimpor/didapat dari luar negeri
mempercepat eksploitasi SDA di dunia III
 Kecepatan harvesting spesies2 liar, termasuk
spesies2 ikan, naik dengan cepat karena
pertumbuhan penduduk, dan lebih
dipercepat dengan masuknya teknologi
harvesting yg baru yang masuk.
 Buatlah uraian tentang permasalahan konservasi SDA
yang ada di Indonesia terkait dengan materi kuliah yg
telah disampaikan. Uraian tersebut harus didukung
dengan data dari referensi2 yg ada. Akan lebih baik
kalau Anda mengambil contoh kasus (ada
referensinya)
 Susun paper Anda dalam format power point. Minggu
depan presentasikan di depan kelas untuk didiskusikan
bersama.

More Related Content

What's hot

Daya dukung lingkungan
Daya dukung lingkunganDaya dukung lingkungan
Daya dukung lingkungan
Riska_21
 
Ekosistem darat & ekosistem akuatik ppt
Ekosistem darat & ekosistem akuatik pptEkosistem darat & ekosistem akuatik ppt
Ekosistem darat & ekosistem akuatik ppt
sunaryono
 

What's hot (20)

Pengelolaan das
Pengelolaan dasPengelolaan das
Pengelolaan das
 
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan LingkunganPembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
 
Konsep pembangunan berwawasan lingkungan
Konsep pembangunan berwawasan lingkunganKonsep pembangunan berwawasan lingkungan
Konsep pembangunan berwawasan lingkungan
 
Daya dukung lingkungan
Daya dukung lingkunganDaya dukung lingkungan
Daya dukung lingkungan
 
Sumber Daya Alam
Sumber Daya AlamSumber Daya Alam
Sumber Daya Alam
 
konservasi
konservasikonservasi
konservasi
 
Materi presentasi mangrove oleh El Kail
Materi presentasi mangrove oleh El KailMateri presentasi mangrove oleh El Kail
Materi presentasi mangrove oleh El Kail
 
Pesisir 01 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR
Pesisir 01 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIRPesisir 01 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR
Pesisir 01 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR
 
Rekling02a ekologi ekosistem
Rekling02a ekologi ekosistemRekling02a ekologi ekosistem
Rekling02a ekologi ekosistem
 
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTANLINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
 
PPT Konservasi Kel 2.pptx
PPT Konservasi Kel 2.pptxPPT Konservasi Kel 2.pptx
PPT Konservasi Kel 2.pptx
 
Rekling03 konservasi
Rekling03 konservasiRekling03 konservasi
Rekling03 konservasi
 
konservasi keanekaragaman hayati
konservasi keanekaragaman hayatikonservasi keanekaragaman hayati
konservasi keanekaragaman hayati
 
Hutan hujan tropis
Hutan hujan tropisHutan hujan tropis
Hutan hujan tropis
 
Sumber Daya Laut dan Pantai
Sumber Daya Laut dan PantaiSumber Daya Laut dan Pantai
Sumber Daya Laut dan Pantai
 
Ekosistem darat & ekosistem akuatik ppt
Ekosistem darat & ekosistem akuatik pptEkosistem darat & ekosistem akuatik ppt
Ekosistem darat & ekosistem akuatik ppt
 
DAYA DUKUNG LINGKUNGAN DAN DAYA TAMPUNG LINGKUNGAN
DAYA DUKUNG LINGKUNGAN DAN DAYA TAMPUNG LINGKUNGANDAYA DUKUNG LINGKUNGAN DAN DAYA TAMPUNG LINGKUNGAN
DAYA DUKUNG LINGKUNGAN DAN DAYA TAMPUNG LINGKUNGAN
 
Makalah pemanfaatan sumber daya alam
Makalah pemanfaatan sumber daya alamMakalah pemanfaatan sumber daya alam
Makalah pemanfaatan sumber daya alam
 
Pelestarian lingkungan hidup ppt
Pelestarian lingkungan hidup pptPelestarian lingkungan hidup ppt
Pelestarian lingkungan hidup ppt
 
Kebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Pengelolaan Lingkungan HidupKebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup
 

Similar to materi 7: konservasi sumberdaya alam

Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannyaManusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Tantik Dahlia
 
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanianPrinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
ar_
 
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanianPrinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
ar_
 
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanianPrinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Riyou ShAma
 
Sumber daya alam nita andriani
Sumber daya alam nita andrianiSumber daya alam nita andriani
Sumber daya alam nita andriani
hannitaandriani
 
sumber daya alam 1
sumber daya alam 1sumber daya alam 1
sumber daya alam 1
Mia Mancani
 

Similar to materi 7: konservasi sumberdaya alam (20)

Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannyaManusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
Manusia tidak dapat terlepas dari alam dan lingkungannya
 
Tm 2 sistem pertanian (PIP_1)
Tm 2 sistem pertanian (PIP_1)Tm 2 sistem pertanian (PIP_1)
Tm 2 sistem pertanian (PIP_1)
 
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
 
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan BerkelanjutanHubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Hubungan Pelestarian Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
 
Hukum sda analisis
Hukum sda analisisHukum sda analisis
Hukum sda analisis
 
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptxbab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
 
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanianPrinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
 
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanianPrinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
 
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanianPrinsip ekosistem ekologi pertanian
Prinsip ekosistem ekologi pertanian
 
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptxbab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
 
51292133 ppt-pendidikan-alam-sekitar
51292133 ppt-pendidikan-alam-sekitar51292133 ppt-pendidikan-alam-sekitar
51292133 ppt-pendidikan-alam-sekitar
 
Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4
 
Tugas ilmu lingkungan
Tugas ilmu lingkunganTugas ilmu lingkungan
Tugas ilmu lingkungan
 
Sumber daya alam nita andriani
Sumber daya alam nita andrianiSumber daya alam nita andriani
Sumber daya alam nita andriani
 
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan BerkelanjutanPengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
 
sumber daya alam 1
sumber daya alam 1sumber daya alam 1
sumber daya alam 1
 
Biologi kelas 1
Biologi kelas 1Biologi kelas 1
Biologi kelas 1
 
KELOMPOK 1 fisling.pptx
KELOMPOK 1 fisling.pptxKELOMPOK 1 fisling.pptx
KELOMPOK 1 fisling.pptx
 
Pengantar biodiversitas
Pengantar biodiversitasPengantar biodiversitas
Pengantar biodiversitas
 
Pengantar Biodiversitas
Pengantar Biodiversitas Pengantar Biodiversitas
Pengantar Biodiversitas
 

More from Yuningsih Yuningsih

More from Yuningsih Yuningsih (20)

Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
 
E book gratis-premium-panduan-menulis-buku
E book gratis-premium-panduan-menulis-bukuE book gratis-premium-panduan-menulis-buku
E book gratis-premium-panduan-menulis-buku
 
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasiPanduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
 
Buku pintar ramadhan
Buku pintar ramadhanBuku pintar ramadhan
Buku pintar ramadhan
 
1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup
 
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistemppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
 
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistemReview jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
 
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologiPengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
 
Lks klasifikasi tumbuhan
Lks klasifikasi tumbuhanLks klasifikasi tumbuhan
Lks klasifikasi tumbuhan
 
Jenis dan karakteristik media pembelajaran
Jenis dan karakteristik media pembelajaranJenis dan karakteristik media pembelajaran
Jenis dan karakteristik media pembelajaran
 
Emagazine keluarga mawaddah 12
Emagazine keluarga mawaddah 12Emagazine keluarga mawaddah 12
Emagazine keluarga mawaddah 12
 
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
 
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidupmateri 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
 
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidupmateri 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
 
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannyamateri 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
 
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidupMateri 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
 
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
 
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice ResearchersProceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
 
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
 
Makalah DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
Makalah DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)Makalah DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
Makalah DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 

materi 7: konservasi sumberdaya alam

  • 2.  SUMBERDAYA ALAM adalah unsur lingkungan hidup yang terdiri atas sumber daya hayati dan nonhayati yang secara keseluruhan membentuk kesatuan ekosistem.
  • 3.  LINGKUNGAN HIDUP adalah kesatuan ruang dengan semua benda, daya, keadaan, dan makhluk hidup, termasuk manusia dan perilakunya, yang mempengaruhi alam itu sendiri, kelangsungan perikehidupan, dan kesejahteraan manusia serta makhluk hidup lain. Ada komponen/unsur abiotik(A), biotik (B) dan Sosial budaya (C/culture); ada unsur alami dan buatan (krn ada unsur manusia dan perilakunya)
  • 4. EKOSISTEM adalah tatanan unsur lingkungan hidup yang merupakan kesatuan utuh menyeluruh dan saling mempengaruhi dalam membentuk keseimbangan, stabilitas, dan produktivitas lingkungan hidup. Jadi: Sumberdaya alam adalah bagian dari Lingkungan, dan Lingkungan adalah bagian dari Ekosistem
  • 5.  BERDASARKAN JENISNYA: 1. SDA HAYATI (BIOTIK) => Berasal dari makhluk hidup 2. SDA NIRHAYATI (ABIOTIK) => Berasal dari benda tak hidup (bahan tambang, dll.)
  • 6.  BERDASARKAN SIFATNYA: 1. DAPAT DIPERBARUI (RENEWABLE RESOURCES) =>Dapat digunakan berulang atau dilestarikan, contoh: SDA Hayati 2. TIDAK DAPAT DIPERBARUI (NON RENEWABLE RESOURCES) => Tidak dapat didaur ulang, digunakan sekali saja/tdk dpt dilestarikan, contoh: minyak bumi, batu bara, gas alam 3. TIDAK TERBATAS JUMLAHNYA (UNLIMITED): sinar matahari, udara, arus laut
  • 7.  BERDASARKAN PENGGUNAANNYA: 1. SDA PENGHASIL BAHAN BAKU => dapat digunakan untuk menghasilkan benda/barang lain shg bernilai lebih tinggi. Contoh: hasil hutan, barang tambang 2. SDA PENGHASIL ENERGI: yg dapat menghasilkan energi, contoh: ombak, panas bumi, arus air, sinar matahari, minyak bumi, dsb.
  • 8.  PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP adalah upaya sistematis dan terpadu yang dilakukan untuk MELESTARIKAN FUNGSI LINGKUNGAN HIDUP dan mencegah terjadinya pencemaran dan/atau kerusakan lingkungan hidup yang meliputi perencanaan, pemanfaatan, pengendalian, pemeliharaan, pengawasan, dan penegakan hukum (UURI NO. 32 Th 2009)
  • 9.  KONSERVASI = PELESTARIAN  PRESERVASI = PENGAWETAN  Lebih tepat dg istilah konservasi, bukan preservasi  Dari definisi pengelolaan lingkungan hidup, maka Konservasi merupakan TUJUAN dari Pengelolaan
  • 10.  Pelestarian fungsi lingkungan hidup adalah rangkaian upaya untuk memelihara kelangsungan daya dukung dan daya tampung lingkungan hidup. . Daya dukung lingkungan hidup adalah kemampuan lingkungan hidup untuk mendukung perikehidupan manusia, makhluk hidup lain, dan keseimbangan antarkeduanya. Daya tampung lingkungan hidup adalah kemampuan lingkungan hidup untuk menyerap zat, energi, dan/atau komponen lain yang masuk atau dimasukkan ke dalamnya.
  • 11. Dari kata bahasa Latin “Conservare” = menjaga => setara dg preservation (pengawetan), guarding (penjagaan), dan protecting (perlindungan). = Pemanfaatan yang rasional atas lingkungan hidup untuk mencapai kualitas kehidupan yang terbaik bagi umat manusia (Raymond F. Dasman, 2003)
  • 12.  Konservasi SDA: pengelolaan SDA yang pemanfaatannya secara bijaksana  menjamin kesinambungan persediaan, dengan tetap memelihara dan meningkatkan kualitas keanekaragaman dan nilainya  SDA: fisik (abiotik) dan hayati (biotik)  merupakan unsur dari lingkungan hidup. (Ingat!: komponen ABC)
  • 13.  Konservasi SDA hayati dan ekosistemnya berasaskan pelestarian kemampuan dan pemanfaatan SDA hayati dan ekosistemnya secara serasi dan seimbang.  Tujuan: terwujudnya kelestarian SDA hayati dan keseimbangan ekosistemnya sehingga dapat lebih mendukung upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat dan mutu kehidupanmanusia
  • 14.  Dilakukan melalui kegiatan: a. Perlindungan sistem penyangga kehidupan b. Pengawetan keanekaragaman jenis tumbuhan dan satwa beserta ekosistemnya c. Pemanfaatan secara lestari SDA hayati dan ekosistemnya
  • 15.  Jadi, konservasi SDA mencakup kegiatan pengelolaan lingkungan  Pengelolaan Lingkungan Hidup (UURI No 32 Th 2009): upaya sistematis dan terpadu untuk melestarikan fungsi lingkungan hidup, meliputi kebijaksanaan 6P: 1. perencanaan, 2. pemanfaatan, 3. pengendalian, 4. pemeliharaan, 5. pengawasan, dan 6. penegakan hukum
  • 16. Gambar 1. Skema Keterkaitan antara Konservasi Sumberdaya Alam dan Pengelolaan Lingkungan Conservation (preservation, guarding, protecting) Sumberdaya alam (SDA): - SDA fisik (Abiotik) - SDA Biotik Pengelolaan Lingkungan: _______________________ - Penataan - Pemanfaatan - Pengembangan - Pemeliharaan - Pemulihan - Pengawasan - Pengendalian Jaminan: - persediaan - kualitas keanekaragaman dan nilai terpelihara Peningkatan kesejahteraan dan mutu kehidupan manusia Melestarikan fungsi lingkungan hidup Pengelolaan Lingkungan: -Perencanaan -Pemanfaatan -Pengendalian -Pemeliharaan -Pengawasan -Penegakan hukum
  • 17. 1. Ekologi 2. Teknologi 3. Ekonomi: insentif pajak, dll. 4. Agama dan ideologi (ajaran dlm kitab2 suci) 5. Sosial budaya: local wisdom/ indigenous knowledge/ kearifan lokal 6. Pendidikan: formal (terintegrasi atau monolitik), non formal, informal 7. Hukum/Peraturan: mengikat (AMDAL, dll), tidak mengikat (ecolabelling)
  • 18.
  • 19.  Dari sisi ekonomi, developing countries (negara-negara sedang berkembang) sangat bergantung pada SDA hayati dan lingkungan alam (natural environments)  Negara2 maju pada dasarnya mendapat keuntungan dari konservasi SDA di developing countries  Di negara2 dunia III (developing countries), SDA hayati adl SD utama ekspor utama (penghasil devisa utama), spt ikan dan produk2 pertanian
  • 20.  Natural environments pada beberapa developing countries mrp sumberdaya penting bagi international tourist trade  Jadi, keuntungan terbesar dari konservasi SDA dan lingkungan adl bukan pada developing countries tetapi pada developed countries  Kekayaan hayati ada pada negara2 tropis dan subtropis, padahal hampir semua negara maju (developed countries) berada di luar area tersebut  Faktor ekonomi dan sosial yg membuat negara2 maju sulit untuk menerima kebijakan konservasi di negara2 tersebut.
  • 21.  Banyak spesies semakin terancam atau menghilang terutama karena aktivitas manusia  Sebagai akibat dari perubahan ekonomi dan teknologi: 1. Habitat banyak spesies semakin bertambah rusak oleh manusia  wildlife kehilangan makanan dan tempat tinggal (life support)
  • 22. 2. Manusia mengambil (harvesting) populasi banyak spesies lebih cepat dari sebelumnya, bahkan dengan kecepatan yang tidak sesuai dengan kepulihannya 3. Pada beberapa kasus, bahkan mengambil habitatnya  manusia berkompetisi semakin intensif dengan banyak spesies untuk sumberdaya yang vital, mis air. 4. Sebagai akibat dari polusi dan degradasi biosfer oleh aktivitas ekonomi  mengeliminasi elemen vital dari life supporting system dari banyak spesies
  • 23. Faktor penting yang berkontribusi pada kerusakan lingkungan adl pertumbuhan populasi penduduk dan meningkatnya tingkat konsumsi barang. Hal ini terkait dengan pertumbuhan penduduk dan naiknya pendapatan per kepala.
  • 24.  Berkembangnya sistem transportasi yang mudah dan murah dan sistem komunikasi  terintegrasi pada sistem market (pasar)  sistem ekonomi dunia  integrated area  Terbukanya akses modal dan teknologi untuk eksploitasi SDA  Komunitas yg sebelumnya terisolasi menemukan pasar bagi SDA yg sebelumnya tidak tereksploitasi atau digunakan pada skala terbatas => Ekspansi sistem pasar membawa keuntungan ekonomi  eksploitasi SDA dan mengurangi konservasi lingkungan.
  • 25.  Teknologi baru (dan juga modal) yg diimpor/didapat dari luar negeri mempercepat eksploitasi SDA di dunia III  Kecepatan harvesting spesies2 liar, termasuk spesies2 ikan, naik dengan cepat karena pertumbuhan penduduk, dan lebih dipercepat dengan masuknya teknologi harvesting yg baru yang masuk.
  • 26.  Buatlah uraian tentang permasalahan konservasi SDA yang ada di Indonesia terkait dengan materi kuliah yg telah disampaikan. Uraian tersebut harus didukung dengan data dari referensi2 yg ada. Akan lebih baik kalau Anda mengambil contoh kasus (ada referensinya)  Susun paper Anda dalam format power point. Minggu depan presentasikan di depan kelas untuk didiskusikan bersama.