SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Download to read offline
TUGAS 1
MMaattaa KKuulliiaahh
DDEESSAAIINN PPEEMMBBEELLAAJJAARRAANN
PPeennuulliiss::
CCeecceepp KKuussttaannddii
PPRROOGGRRAAMM SSTTUUDDII TTEEKKNNOOLLOOGGII PPEENNDDIIDDIIKKAANN
PPAASSCCAASSAARRJJAANNAA
UUNNIIVVEERRSSIITTAASS NNEEGGEERRII JJAAKKAARRTTAA
22001144
Inovasi (Pembaharuan) dalam Praktek Pembelajaran/Perkuliahan
No Prinsip Dasar
Implikasi dalam
Pembelajaran
Aplikasi dalam Pembelajaran
1 RESPON BARU
DIULANG SEBAGAI
AKIBAT RESPON
TERSEBUT
 Perlu pemberian
umpan balik yang
positif
 Mahasiswa harus
aktif membuat
respon
 Penggunaan pendekatan
Student/learner centered.
 Mahasiswa dilibatkan dalam
membuat kesimpulan
2 PRILAKU BERADA DI
BAWAH PENGARUH
KONDISI
LINGKUNGAN
 Tujuan perlu
dinyatakan secara
jelas
 Penggunaan
media dan
metode agar
mendorong
keaktifan
mahasiswa
 Terdapat uraian yang jelas
mengenai tujuan
pembelajaran dalam bentuk
operasional yang terukur
 Penggunaan media belajar
yang variatif sesuai dengan
perkermbangan dan
berdasarkan kebutuhan
 Penggunaan strategi
active learning dan
cooperative learning
3 PRILAKU YANG
DIHASILKAN
AKAN HILANG BILA
TIDAK DIPERKUAT
 Isi pelajaran harus
bermanfaat dalam
kehidupan
 Penghargaan atas
keberhasilan
 Pemberian latihan
dan tes yang sering
disertai nilai yang
adil disertai pujian
 Pemanfaatan Strategi
Contextual Teaching
Learning dalam perkuliahan.
 Pemberian quiz dan latihan
yang reguler untuk melihat
penguasaan konsep yang
telah diberikan sebelumnya
 Pekerjaan mahasiswa
dikoreksi disertai pemberian
nilai yang objektif
4 RESPON TERHADAP
TANDA-TANDA
TERBATAS AKAN
DITRANSFER
SECARA TERBATAS
PULA
 Menghadirkan
dunia nyata ke
dalam kelas
 Penyajian
diperkaya dengan
contoh yang positif
dan contoh negatif
(non-contoh)
 Strategi pembelajaran
diarahkan pada
pemahaman konsep aktual
dan kontekstual bukan
hapalan
 Pemaparan materi
perkuliahan dilengkapi
dengan banyak contoh dan
non contoh
5 GENERALISASI DAN
MEMBEDAKAN
ADALAH DASAR
UNTUK BELAJAR
YANG KOMPLEKS
 Belajar
pemecahan
masalah diawali
dengan belajar
membuat
kesimpulan dan
membandingkan
 Penggunaan Strategi
Pembelajaran Problem
Solving dan Problem based
Learning
 Tujuan pembelajaran
meliputi kemampuan
peserta didik dalam
membuat kesimpulan dan
membandingkan antara
contoh dan non contoh
6 STATUS MENTAL
MENGHADAPI
PELAJARAN
AKAN
MEMPENGARUHI
KETEKUNAN PESERTA
DIDIK SELAMA PROSES
BELAJAR
 Penyajian
perkuliahan harus
menarik
perhatian
dengan
menjelaskan
 Perkuliahan harus
bermakna dan
bermanfaat
 Dosen harus
melakukan
langkah-langkah
instruksional
yang sistematik
 Perkuliahan dimulai dengan
membahas kontrak kuliah
 Terdapat penjelasan
mengenai tujuan, manfaat
tahapan pembelajaran
yang sistematik berupa
materi ajar yang terjadwal,
penyajian yang menarik,
dan pemberian nilai yang
adil
7 KEGIATAN BELAJAR
DIBAGI MENJADI
LANGKAH-LANGKAH
KECIL
 Materi
perkuliahan
disajikan secara
bertahap
 Materi
perkuliahan
dimulai dari
pengetahuan
awal peserta
didik
 Perkuliahan diawali dengan
dilakukan brainstorming atau
apersepsi untuk melihat
sejauhmana pengetahuan
awal peserta didik mengenai
konsep yang akan
disampaikan
8 MENYEDERHANAKAN
MATERI YANG
KOMPLEKS DENGAN
MENGGUNAKAN
MODEL
 Pemanfaatan
media dan
metode secara
tepat
 Pemanfaatan
model-model
pembelajaran
sesuai dengan
kebutuhan
 Perkuliahan dilakukan
dengan memanfaatkan
berbagai model dan
metode disertai dengan
penyajian contoh
 Perkuliahan menghindari
verbalisme
9 KETERAMPILAN
TINGKAT TINGGI
TERBENTUK DARI
KETERAMPILAN
DASAR YANG LEBIH
SEDERHANA
 Tujuan
dirumuskan
dalam bentuk
hasil belajar yang
dapat dianalisis
menjadi prilaku
yang lebih
 Tujuan perkuliahan
dirumuskan dalam kalimat
yang operasional
 Pelaksanaan perkuliahan
dilakukan dengan
bertahap/berurutan mulai
dari pengetahuan yang
paling sederhana ke tingkat
khusus
 Kegiatan
instruksional
bertahap dan
berurutan
 Urutan pelajaran
dimulai dari yang
sederhana
menuju yang
kompleks
pengetahuan yang lebih
tinggi
10 BELAJAR MENJADI
LEBIH CEPAT DAN
EFISIEN
BILA SISWA
DIBERITAHU
KEMAJUANNYA
 Kemajuan siswa
diinformasikan
secara bertahap,
teratur dan
periodik
 Tugas mahasiswa diperiksa
kemudian diberikan
feedback oleh dosen
 Mahasiswa berhak
mendapatkan pelaporan
atas nilai yang didapat dari
tugas, ujian dan bentuk
evaluasi lainnya.
11 PERKEMBANGAN
DAN KECEPATAN
BELAJAR SETIAP
ORANG BERBEDA
 Penguasaan
prasyarat sangat
penting
 Belajar tuntas,
maju menurut
kecepatan
masing-masing
 Terdapat matakuliah
prasyarat untuk bisa
mengambil mata kuliah
selanjutnya
 Pengayaan bagi mahasiswa
dengan percepatan belajar
baik melalui pemberian
bahan belajar tambahan
 Kriteria kelulusan yang jelas
12 ADVANCE
ORGANIZER
 Pemberian
kemungkinan
belajar yang
fleksibel
 Bahan ajar perlu
didesain
 Perlu disusun
panduan belajar
 Dengan persiapan, peserta
didik
 dapat mengorganisasikan
kegiatan belajarnya sendiri
 Penjelasan mengenai
sumber belajar alternatif
 Tugas terstruktur
 Penyediaan bahan ajar
berupa modul/ handout
 Individual Learning
Pemanfaatan Aliran Psikologi dalam Praktek
Pembelajaran/Perkuliahan
No Aliran Psikologi Aplikasi dalam Pembelajaran
a Humanisme  Merumuskan tujuan perkuliahan yang jelas
 Mengusahakan partisipasi aktif mahasiswa
melalui kontrak belajar/kuliah yang bersifat
jelas, jujur dan positif.
 Mendorong mahasiswa dalam
mengembangkan kesanggupannya untuk
belajar atas inisiatif sendiri
 Mendorong mahasiswa untuk peka berpikir
kritis, memaknai proses pembelajaran secara
mandiri
 Mahasiswa didorong untuk bebas
mengemukakan pendapat, memilih
pilihannya sendiri, melakukkan apa yang
diinginkan dan menanggung resiko
dariperilaku yang ditunjukkan.
 Dosen menerima mahasiswa apa adanya,
berusaha memahami jalan pikiran
mahasiswa, tidak menilai secara normatif
tetapi mendorong mahasiswa untuk
bertanggungjawab atas segala resiko
perbuatan atau proses belajarnya.
 Mahasiswa diberikan Kebebasan berinteraksi
dengan lingkungannya
 Memberikan kesempatan mahasiswa untuk
maju sesuai dengan kecepatannya
 Evaluasi diberikan secara individual
berdasarkan perolehan prestasi mahasiswa
tersebut
b Behaviorisme  Hasil belajar harus segera diberitahukan kepada
mahasiswa, jika salah dibetulkan, jika benar diberi
penguat.
 Proses belajar harus mengikuti irama dari yang
belajar.
 Materi perkuliahan, digunakan sistem modul.
 Dalam proses perkuliahan, tidak digunkan
hukuman. Untuk itu lingkungan perlu diubah, untuk
menghindari adanya hukuman.
 Dalam proses perkuliahan, lebih dipentingkan
aktifitas sendiri.
 Tingkah laku yang diinginkan dosen, diberi hadiah,
dan sebaiknya hadiah diberikan dengan
digunakannya jadwal variabel Rasio reinforcer.
 Dalam perkuliahan digunakan
shaping/penguatan
c Kognitifisme  Bahasa dan cara berfikir mahasiswa berbeda
dengan dosen. Oleh karena itu dosen
melaksanakan perkuliahan dengan
menggunakan bahasa yang sesuai dengan
cara berfikir mahasiswa.
 Perubahan struktur kognitif mahasiswa adalah
tujuan utama pembelajaran/perkuliahan
 Mahasiswa akan belajar lebih baik apabila
dapat menghadapi lingkungan dengan baik.
Dosen harus membantu mahasiswa agar
dapat berinteraksi dengan lingkungan
sebaik-baiknya.
 Bahan yang harus dipelajari mahasiswa
hendaknya dirasakan baru tetapi tidak asing.
 Berikan peluang agar mahasiswa belajar
sesuai tahap perkembangannya.
 Di dalam kelas, mahasiswa hendaknya diberi
peluang untuk saling berbicara dan diskusi
dengan teman-temanya.
 Dosen memberikan kriteria kelulusan yang
jelas
d Konstruktivisme  Menyediakan pengalaman belajar yang
memungkinkan mahasiswa bertanggung
jawab, mengajar atau berceramah bukanlah
tugas utama seorang dosen.
 Menyediakan atau memberikan kegiatan-
kegiatan yang merangsang keingintahuan
mahasiswa dan membantu mereka untuk
mengekspresikan gagasannya.
 Dosen perlu menyemangati mahasiswa dan
menyediakan pengalaman konflik.
 Belajar dengan pengalaman konkrit,
kontekstual dan bermakna.
 Memonitor, mengevaluasi dan menunjukkan
apakah pemikiran mahasiswa berjalan atau
tidak. Dosen menunjukkan dan
mempertanyakan apakah pengetahuan
mahasiswa dapat diberlakukan untuk
menghadapi persoalan baru yang berkaitan.
 Brainstorming pada setiap awal pembelajaran
 Mengaitkan materi pembelajaran dengan dunia
nyata
e Cybernetisme  Tes penguasaan konsep diberikan dalam bentuk
soal uraian yang mengukur kemampuan
memahami, menerapkan, menganalisis,
mengevaluasi dan menganalisis konsep yang
disampaikan
 Menentukan tujuan – tujuan pembelajaran
 Mementukan materi pembelajaran
 Mengkaji sistem informasi yang terkandung
dalam materi pembelajaran/perkuliahan
 Menentukan pendekatan belajar yang sesuai
dengan sistem informasi tersebut (apakah
algoritmik atau heuristik)
 Belajar secara sistematik dan sistemik untuk
mencari, menerima, menyimpan, dan
memanfaatkan pengetahuan.
 Menyusun materi pelajaran/perkuliahan dalam
urutan yang sesuai dengan sistem informasinya.
 Menyajikan materi dan membimbing mahasiswa
belajar dengan pola yang sesuai dengan urutan
pelajaran.
Contoh Penerapan dalam Pembelajaran
Urutan
Kegiatan
Garis Besar Isi/Materi Contoh Penerapam
TAHAP PENDAHULUAN
Deskripsi
Singkat Isi
Media memiliki kontribusi
dalam meningkatkan mutu
dan kualitas pembelajaran.
Kehadiran media tidak saja
membantu pembelajar
dalam menyampaikan
materi ajarnya, tetapi
memberikan nilai tambah
pada kegiatan
pembelajaran.
 Terdapat matakuliah prasyarat
untuk bisa mengambil mata
kuliah Pengembangan Media
Sederhana
 Dengan persiapan, mahasiswa
dapat mengorganisasikan
kegiatan belajarnya sendiri
Relevansi
&
Manfaat
Hakikat Media Sederhana
perlu diberikan karena
Mata kuliah ini
mempersiapkan mahasiswa
untuk memiliki keterampilan
mengembangkan media
pembelajaran
 Perkuliahan dimulai dengan
membahas kontrak kuliah
 Penjelasan mengenai sumber
belajar alternatif
 Penyediaan bahan ajar berupa
modul/ handout
TIK Jika ditunjukan peristiwa
belajar di dalam kelas
mahasiswa mata kuliah
pengembangan Media
Sederhana akan dapat
menguraikan Hakikat
Media Sederhana dengan
minimal 80% benar
 Terdapat uraian yang jelas
mengenai tujuan pembelajaran
dalam bentuk operasional yang
terukur
 Tujuan pembelajaran meliputi
kemampuan peserta didik
dalam membuat kesimpulan
dan membandingkan antara
contoh dan non contoh
TAHAP PENYAJIAN
Uraian Penjelasan tentang:
1. Pengertian Media
Pembelajaran
2. Perkembangan
Media Pembelajaran
3. Landasan Teoretis
Penggunaan Media
Pembelajaran
4. Ciri-ciri Media
Pembeljaran
 Terdapat tahapan
pembelajaran yang sistematik
berupa materi ajar yang
terjadwal, penyajian yang
menarik, dan pemberian nilai
yang adil
 Perkuliahan diawali dengan
dilakukan brainstorming atau
apersepsi untuk melihat
sejauhmana pengetahuan
awal peserta didik mengenai
konsep yang akan
disampaikan
 Perkuliahan dilakukan
dengan memanfaatkan
berbagai model dan metode
disertai dengan penyajian
contoh seperti: Student/Learner
Centered, Active Learning,
Contextual Teaching
Learning Cooperative Learning
Problem Solving, Problem
Based Learning, dll.
 Strategi pembelajaran
diarahkan pada
pemahaman konsep aktual
dan kontekstual bukan
hapalan
 Perkuliahan menghindari
verbalisme
 Penggunaan media belajar
yang variatif sesuai dengan
perkermbangan dan
berdasarkan kebutuhan
 Pelaksanaan perkuliahan
dilakukan dengan
bertahap/berurutan mulai
dari pengetahuan yang
paling sederhana ke tingkat
pengetahuan yang lebih
tinggi
Contoh
dan Non
Contoh
Contoh-contoh:
1. Media Generasi I
2. Media Generasi II
3. Media Generasi III
4. Ciri Fiksatif
5. Ciri Manipulatif
6. Ciri Distributif
 Pemaparan materi
perkuliahan dilengkapi
dengan banyak contoh dan
non contoh
Tes
Formatif &
Umpan
Balik
Pelaksanaan tes bentuk
pilihan ganda 10 butir soal.
Penilaian dilakukan untuk
menilai tingkat
penguasaan mahasiswa.
Mengidentifikasi kesulitan
yang masih dirasakan oleh
mahasiswa sehubungan
dengan uraian materi dan
tugas/latihan
 Pemberian quiz dan latihan
yang reguler untuk melihat
penguasaan konsep yang
telah diberikan sebelumnya
 Pekerjaan mahasiswa
dikoreksi disertai pemberian
nilai yang objektif
Rangkum
an
 Pengertian media
 Perkembangan media
secara umum terdiri atas
3 generasi utama
 Istilah-istilah instructional
material, audio-visual
communication, visual
education, educational
technology
 Tiga tingkatan utama
modus belajar: enactive,
iconic, symbolic, Fixative
Property, Manipulative
Property, Distributive
Property
 Mahasiswa dilibatkan dalam
membuat kesimpulan
Glosari Pengertian media, media
pembelajaran, instructional
material, audio-visual
communication, visual
education, educational
technology, enactive,
iconic, symbolic, Fixative
Property, Manipulative
Property, Distributive
Property
TAHAP PENUTUP
Tindak
Lanjut
Penjelasan kembali bagian-
bagian yang belum
dimengerti
 Tugas terstruktur
 Tugas mahasiswa diperiksa
kemudian diberikan
feedback oleh dosen
 Mahasiswa berhak
mendapatkan pelaporan
atas nilai yang didapat dari
tugas, ujian dan bentuk
evaluasi lainnya.
 Pengayaan bagi mahasiswa
dengan percepatan belajar
baik melalui pemberian
bahan belajar tambahan
 Kriteria kelulusan yang jelas

More Related Content

What's hot

Bahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptkBahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptkrayon30
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptkaljauzy
 
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIObjek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIQonita Aliyatunnuha
 
Penelitian tindakan kelas (ptk)
Penelitian tindakan kelas (ptk)Penelitian tindakan kelas (ptk)
Penelitian tindakan kelas (ptk)Hida II
 
BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)
BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)
BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)Fizz Scopio
 
Modul plpg PTK KIMIA
Modul plpg PTK KIMIAModul plpg PTK KIMIA
Modul plpg PTK KIMIAEKO SUPRIYADI
 
Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
Penelitian Tindakan Kelas (PTK)Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
Penelitian Tindakan Kelas (PTK)reditayuke
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranrestya21
 
Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019
Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019
Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019Qonita Aliyatunnuha
 
Teori penelitian tindakan-kelas sd
Teori penelitian tindakan-kelas sdTeori penelitian tindakan-kelas sd
Teori penelitian tindakan-kelas sdeli priyatna laidan
 
Panduan Usulan Dan Laporan Ptk
Panduan Usulan Dan Laporan PtkPanduan Usulan Dan Laporan Ptk
Panduan Usulan Dan Laporan Ptkruro kenzim
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptkohasmart
 
penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)Prasetyo Widodo
 
Karya ilmiah bu sumi 1
Karya ilmiah bu sumi 1Karya ilmiah bu sumi 1
Karya ilmiah bu sumi 1Fahma Bepee
 
Siklus penelitian tindakan kelas
Siklus penelitian tindakan kelasSiklus penelitian tindakan kelas
Siklus penelitian tindakan kelasMAFIA '11
 
Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa sinupid
 
Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016
Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016
Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016Heri Triyono
 
Materi kuliah ptk
Materi kuliah ptkMateri kuliah ptk
Materi kuliah ptkfadlum
 

What's hot (20)

Bahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptkBahan presentasi ptk
Bahan presentasi ptk
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptk
 
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIObjek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
 
Penelitian tindakan kelas (ptk)
Penelitian tindakan kelas (ptk)Penelitian tindakan kelas (ptk)
Penelitian tindakan kelas (ptk)
 
BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)
BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)
BBD 10302 pedagogi (KEMAHIRAN PENGAJARAN)
 
Modul plpg PTK KIMIA
Modul plpg PTK KIMIAModul plpg PTK KIMIA
Modul plpg PTK KIMIA
 
16. kimia (ptk)
16. kimia (ptk)16. kimia (ptk)
16. kimia (ptk)
 
Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
Penelitian Tindakan Kelas (PTK)Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaran
 
Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019
Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019
Resume UAS - Pembelajaran Inovatif smst V thn 2019
 
Teori penelitian tindakan-kelas sd
Teori penelitian tindakan-kelas sdTeori penelitian tindakan-kelas sd
Teori penelitian tindakan-kelas sd
 
Panduan Usulan Dan Laporan Ptk
Panduan Usulan Dan Laporan PtkPanduan Usulan Dan Laporan Ptk
Panduan Usulan Dan Laporan Ptk
 
Teknik penutup
Teknik penutupTeknik penutup
Teknik penutup
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptk
 
penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)
 
Karya ilmiah bu sumi 1
Karya ilmiah bu sumi 1Karya ilmiah bu sumi 1
Karya ilmiah bu sumi 1
 
Siklus penelitian tindakan kelas
Siklus penelitian tindakan kelasSiklus penelitian tindakan kelas
Siklus penelitian tindakan kelas
 
Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa
 
Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016
Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016
Ptk jumanah ctl pkn bab iii iv v 6 april 2016
 
Materi kuliah ptk
Materi kuliah ptkMateri kuliah ptk
Materi kuliah ptk
 

Similar to Tugas 1 mata kuliah desain instruksional

Download Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawatDownload Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawatsriagunggb
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1FKIP UHO
 
Teknik2 mengajar
Teknik2 mengajarTeknik2 mengajar
Teknik2 mengajarbaharnizam
 
Teknik-teknik mengajar
Teknik-teknik mengajarTeknik-teknik mengajar
Teknik-teknik mengajarcikgufoo
 
Strategi dan Kaedah Pengajaran
Strategi dan Kaedah PengajaranStrategi dan Kaedah Pengajaran
Strategi dan Kaedah PengajaranNURFITRAH ZAINAL
 
68284275 asmn-kepentingan-rph
68284275 asmn-kepentingan-rph68284275 asmn-kepentingan-rph
68284275 asmn-kepentingan-rphWei Fen Chua
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&padminipda
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&pNor Afendi
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&psyahnorain
 
Teori & model p&p (1)
Teori & model p&p (1)Teori & model p&p (1)
Teori & model p&p (1)syahnorain
 
Kaedah mengajar nismaliza
Kaedah mengajar nismalizaKaedah mengajar nismaliza
Kaedah mengajar nismalizacikgunis
 
Macam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya MengajarMacam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya MengajarWahyuniMappa
 
Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1tbpck
 
Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf 2
Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf  2Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf  2
Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf 2Heri Suryono
 
LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V Eman Syukur
 
PENGAJARAN MIKRO
PENGAJARAN MIKROPENGAJARAN MIKRO
PENGAJARAN MIKROkeryman313
 

Similar to Tugas 1 mata kuliah desain instruksional (20)

Bg ucok i
Bg ucok iBg ucok i
Bg ucok i
 
Download Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawatDownload Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawat
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Teknik2 mengajar
Teknik2 mengajarTeknik2 mengajar
Teknik2 mengajar
 
Teknik-teknik mengajar
Teknik-teknik mengajarTeknik-teknik mengajar
Teknik-teknik mengajar
 
Strategi dan Kaedah Pengajaran
Strategi dan Kaedah PengajaranStrategi dan Kaedah Pengajaran
Strategi dan Kaedah Pengajaran
 
68284275 asmn-kepentingan-rph
68284275 asmn-kepentingan-rph68284275 asmn-kepentingan-rph
68284275 asmn-kepentingan-rph
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&p
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&p
 
Teori2011
Teori2011Teori2011
Teori2011
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&p
 
Teori & model p&p
Teori & model p&pTeori & model p&p
Teori & model p&p
 
Teori & model p&p (1)
Teori & model p&p (1)Teori & model p&p (1)
Teori & model p&p (1)
 
Kaedah mengajar nismaliza
Kaedah mengajar nismalizaKaedah mengajar nismaliza
Kaedah mengajar nismaliza
 
Macam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya MengajarMacam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya Mengajar
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1
 
Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf 2
Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf  2Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf  2
Buku panduan kerja kepala sekolah.pdf 2
 
LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V
 
PENGAJARAN MIKRO
PENGAJARAN MIKROPENGAJARAN MIKRO
PENGAJARAN MIKRO
 

More from Cecep Kustandi

Konsep, Nilai, Norma, Moral dan Hukum
Konsep, Nilai, Norma, Moral dan HukumKonsep, Nilai, Norma, Moral dan Hukum
Konsep, Nilai, Norma, Moral dan HukumCecep Kustandi
 
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...Cecep Kustandi
 
Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...
Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...
Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...Cecep Kustandi
 
Lingkungan Hidup dan Masalah Sosial
Lingkungan Hidup dan Masalah SosialLingkungan Hidup dan Masalah Sosial
Lingkungan Hidup dan Masalah SosialCecep Kustandi
 
Hakikat dan Makna Lingkungan bagi Manusia
Hakikat dan Makna Lingkungan bagi ManusiaHakikat dan Makna Lingkungan bagi Manusia
Hakikat dan Makna Lingkungan bagi ManusiaCecep Kustandi
 
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi Manusia
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi ManusiaHakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi Manusia
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi ManusiaCecep Kustandi
 
Hakikat, Fungsi Nilai, Moral dan Hukum
Hakikat, Fungsi Nilai, Moral dan HukumHakikat, Fungsi Nilai, Moral dan Hukum
Hakikat, Fungsi Nilai, Moral dan HukumCecep Kustandi
 
Keberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika Sosial
Keberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika SosialKeberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika Sosial
Keberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika SosialCecep Kustandi
 
Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...
Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...
Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...Cecep Kustandi
 
Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...
Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...
Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...Cecep Kustandi
 
Manusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan Berestetika
Manusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan BerestetikaManusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan Berestetika
Manusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan BerestetikaCecep Kustandi
 
Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD
Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD
Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD Cecep Kustandi
 
Beberapa Perkembangan Teknologi Penting
Beberapa Perkembangan Teknologi PentingBeberapa Perkembangan Teknologi Penting
Beberapa Perkembangan Teknologi PentingCecep Kustandi
 
Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan Manusia
Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan ManusiaIlmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan Manusia
Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan ManusiaCecep Kustandi
 
Sumberdaya Alam dan Lingkungan
Sumberdaya Alam dan LingkunganSumberdaya Alam dan Lingkungan
Sumberdaya Alam dan LingkunganCecep Kustandi
 
Makhluk Hidup dan Ekosistem Alami
Makhluk Hidup dan Ekosistem AlamiMakhluk Hidup dan Ekosistem Alami
Makhluk Hidup dan Ekosistem AlamiCecep Kustandi
 
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan PersebarannyaKeanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan PersebarannyaCecep Kustandi
 
Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan Alam
Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan AlamPerkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan Alam
Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan AlamCecep Kustandi
 

More from Cecep Kustandi (20)

Konsep, Nilai, Norma, Moral dan Hukum
Konsep, Nilai, Norma, Moral dan HukumKonsep, Nilai, Norma, Moral dan Hukum
Konsep, Nilai, Norma, Moral dan Hukum
 
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi, Seni dan Dampak Pemanfaatannya Teknologi ...
 
Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...
Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...
Hakikat, Fungsi, Norma, Moral dan Hukum dalam Mendapatkan Keadilan, Ketertiba...
 
Lingkungan Hidup dan Masalah Sosial
Lingkungan Hidup dan Masalah SosialLingkungan Hidup dan Masalah Sosial
Lingkungan Hidup dan Masalah Sosial
 
Hakikat dan Makna Lingkungan bagi Manusia
Hakikat dan Makna Lingkungan bagi ManusiaHakikat dan Makna Lingkungan bagi Manusia
Hakikat dan Makna Lingkungan bagi Manusia
 
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi Manusia
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi ManusiaHakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi Manusia
Hakikat dan Makna Sains, Teknologi dan Seni Bagi Manusia
 
Hakikat, Fungsi Nilai, Moral dan Hukum
Hakikat, Fungsi Nilai, Moral dan HukumHakikat, Fungsi Nilai, Moral dan Hukum
Hakikat, Fungsi Nilai, Moral dan Hukum
 
Keberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika Sosial
Keberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika SosialKeberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika Sosial
Keberagaman dan Kesetaraan Manusia, Kemajuan dalam Dinamika Sosial
 
Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...
Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...
Hakikat Peradaban, Makhluk Beradab, Masyarakat Beradab, Evolusi Budaya dan Wu...
 
Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...
Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...
Manusia sebagai Individu dan Makhluk Sosial, Dinamika dan Dilema Interaksi So...
 
Manusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan Berestetika
Manusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan BerestetikaManusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan Berestetika
Manusia sebagai Makhluk Berbudaya, Beretika dan Berestetika
 
Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD
Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD
Pengantar, Tujuan Ruang Lingkup ISBD
 
Isu Lingkungan
Isu LingkunganIsu Lingkungan
Isu Lingkungan
 
Beberapa Perkembangan Teknologi Penting
Beberapa Perkembangan Teknologi PentingBeberapa Perkembangan Teknologi Penting
Beberapa Perkembangan Teknologi Penting
 
Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan Manusia
Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan ManusiaIlmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan Manusia
Ilmu Pengetahuan Alam dan Teknologi Bagi Kehidupan Manusia
 
Sumberdaya Alam dan Lingkungan
Sumberdaya Alam dan LingkunganSumberdaya Alam dan Lingkungan
Sumberdaya Alam dan Lingkungan
 
Makhluk Hidup dan Ekosistem Alami
Makhluk Hidup dan Ekosistem AlamiMakhluk Hidup dan Ekosistem Alami
Makhluk Hidup dan Ekosistem Alami
 
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan PersebarannyaKeanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
 
Bumi dan Alam Semesta
Bumi dan Alam SemestaBumi dan Alam Semesta
Bumi dan Alam Semesta
 
Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan Alam
Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan AlamPerkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan Alam
Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan Alam
 

Recently uploaded

Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 

Tugas 1 mata kuliah desain instruksional

  • 1. TUGAS 1 MMaattaa KKuulliiaahh DDEESSAAIINN PPEEMMBBEELLAAJJAARRAANN PPeennuulliiss:: CCeecceepp KKuussttaannddii PPRROOGGRRAAMM SSTTUUDDII TTEEKKNNOOLLOOGGII PPEENNDDIIDDIIKKAANN PPAASSCCAASSAARRJJAANNAA UUNNIIVVEERRSSIITTAASS NNEEGGEERRII JJAAKKAARRTTAA 22001144
  • 2. Inovasi (Pembaharuan) dalam Praktek Pembelajaran/Perkuliahan No Prinsip Dasar Implikasi dalam Pembelajaran Aplikasi dalam Pembelajaran 1 RESPON BARU DIULANG SEBAGAI AKIBAT RESPON TERSEBUT  Perlu pemberian umpan balik yang positif  Mahasiswa harus aktif membuat respon  Penggunaan pendekatan Student/learner centered.  Mahasiswa dilibatkan dalam membuat kesimpulan 2 PRILAKU BERADA DI BAWAH PENGARUH KONDISI LINGKUNGAN  Tujuan perlu dinyatakan secara jelas  Penggunaan media dan metode agar mendorong keaktifan mahasiswa  Terdapat uraian yang jelas mengenai tujuan pembelajaran dalam bentuk operasional yang terukur  Penggunaan media belajar yang variatif sesuai dengan perkermbangan dan berdasarkan kebutuhan  Penggunaan strategi active learning dan cooperative learning 3 PRILAKU YANG DIHASILKAN AKAN HILANG BILA TIDAK DIPERKUAT  Isi pelajaran harus bermanfaat dalam kehidupan  Penghargaan atas keberhasilan  Pemberian latihan dan tes yang sering disertai nilai yang adil disertai pujian  Pemanfaatan Strategi Contextual Teaching Learning dalam perkuliahan.  Pemberian quiz dan latihan yang reguler untuk melihat penguasaan konsep yang telah diberikan sebelumnya  Pekerjaan mahasiswa dikoreksi disertai pemberian nilai yang objektif 4 RESPON TERHADAP TANDA-TANDA TERBATAS AKAN DITRANSFER SECARA TERBATAS PULA  Menghadirkan dunia nyata ke dalam kelas  Penyajian diperkaya dengan contoh yang positif dan contoh negatif (non-contoh)  Strategi pembelajaran diarahkan pada pemahaman konsep aktual dan kontekstual bukan hapalan  Pemaparan materi perkuliahan dilengkapi dengan banyak contoh dan non contoh 5 GENERALISASI DAN MEMBEDAKAN ADALAH DASAR UNTUK BELAJAR YANG KOMPLEKS  Belajar pemecahan masalah diawali dengan belajar membuat kesimpulan dan membandingkan  Penggunaan Strategi Pembelajaran Problem Solving dan Problem based Learning  Tujuan pembelajaran meliputi kemampuan peserta didik dalam
  • 3. membuat kesimpulan dan membandingkan antara contoh dan non contoh 6 STATUS MENTAL MENGHADAPI PELAJARAN AKAN MEMPENGARUHI KETEKUNAN PESERTA DIDIK SELAMA PROSES BELAJAR  Penyajian perkuliahan harus menarik perhatian dengan menjelaskan  Perkuliahan harus bermakna dan bermanfaat  Dosen harus melakukan langkah-langkah instruksional yang sistematik  Perkuliahan dimulai dengan membahas kontrak kuliah  Terdapat penjelasan mengenai tujuan, manfaat tahapan pembelajaran yang sistematik berupa materi ajar yang terjadwal, penyajian yang menarik, dan pemberian nilai yang adil 7 KEGIATAN BELAJAR DIBAGI MENJADI LANGKAH-LANGKAH KECIL  Materi perkuliahan disajikan secara bertahap  Materi perkuliahan dimulai dari pengetahuan awal peserta didik  Perkuliahan diawali dengan dilakukan brainstorming atau apersepsi untuk melihat sejauhmana pengetahuan awal peserta didik mengenai konsep yang akan disampaikan 8 MENYEDERHANAKAN MATERI YANG KOMPLEKS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL  Pemanfaatan media dan metode secara tepat  Pemanfaatan model-model pembelajaran sesuai dengan kebutuhan  Perkuliahan dilakukan dengan memanfaatkan berbagai model dan metode disertai dengan penyajian contoh  Perkuliahan menghindari verbalisme 9 KETERAMPILAN TINGKAT TINGGI TERBENTUK DARI KETERAMPILAN DASAR YANG LEBIH SEDERHANA  Tujuan dirumuskan dalam bentuk hasil belajar yang dapat dianalisis menjadi prilaku yang lebih  Tujuan perkuliahan dirumuskan dalam kalimat yang operasional  Pelaksanaan perkuliahan dilakukan dengan bertahap/berurutan mulai dari pengetahuan yang paling sederhana ke tingkat
  • 4. khusus  Kegiatan instruksional bertahap dan berurutan  Urutan pelajaran dimulai dari yang sederhana menuju yang kompleks pengetahuan yang lebih tinggi 10 BELAJAR MENJADI LEBIH CEPAT DAN EFISIEN BILA SISWA DIBERITAHU KEMAJUANNYA  Kemajuan siswa diinformasikan secara bertahap, teratur dan periodik  Tugas mahasiswa diperiksa kemudian diberikan feedback oleh dosen  Mahasiswa berhak mendapatkan pelaporan atas nilai yang didapat dari tugas, ujian dan bentuk evaluasi lainnya. 11 PERKEMBANGAN DAN KECEPATAN BELAJAR SETIAP ORANG BERBEDA  Penguasaan prasyarat sangat penting  Belajar tuntas, maju menurut kecepatan masing-masing  Terdapat matakuliah prasyarat untuk bisa mengambil mata kuliah selanjutnya  Pengayaan bagi mahasiswa dengan percepatan belajar baik melalui pemberian bahan belajar tambahan  Kriteria kelulusan yang jelas 12 ADVANCE ORGANIZER  Pemberian kemungkinan belajar yang fleksibel  Bahan ajar perlu didesain  Perlu disusun panduan belajar  Dengan persiapan, peserta didik  dapat mengorganisasikan kegiatan belajarnya sendiri  Penjelasan mengenai sumber belajar alternatif  Tugas terstruktur  Penyediaan bahan ajar berupa modul/ handout  Individual Learning
  • 5. Pemanfaatan Aliran Psikologi dalam Praktek Pembelajaran/Perkuliahan No Aliran Psikologi Aplikasi dalam Pembelajaran a Humanisme  Merumuskan tujuan perkuliahan yang jelas  Mengusahakan partisipasi aktif mahasiswa melalui kontrak belajar/kuliah yang bersifat jelas, jujur dan positif.  Mendorong mahasiswa dalam mengembangkan kesanggupannya untuk belajar atas inisiatif sendiri  Mendorong mahasiswa untuk peka berpikir kritis, memaknai proses pembelajaran secara mandiri  Mahasiswa didorong untuk bebas mengemukakan pendapat, memilih pilihannya sendiri, melakukkan apa yang diinginkan dan menanggung resiko dariperilaku yang ditunjukkan.  Dosen menerima mahasiswa apa adanya, berusaha memahami jalan pikiran mahasiswa, tidak menilai secara normatif tetapi mendorong mahasiswa untuk bertanggungjawab atas segala resiko perbuatan atau proses belajarnya.  Mahasiswa diberikan Kebebasan berinteraksi dengan lingkungannya  Memberikan kesempatan mahasiswa untuk maju sesuai dengan kecepatannya  Evaluasi diberikan secara individual berdasarkan perolehan prestasi mahasiswa tersebut b Behaviorisme  Hasil belajar harus segera diberitahukan kepada mahasiswa, jika salah dibetulkan, jika benar diberi penguat.  Proses belajar harus mengikuti irama dari yang belajar.  Materi perkuliahan, digunakan sistem modul.  Dalam proses perkuliahan, tidak digunkan hukuman. Untuk itu lingkungan perlu diubah, untuk menghindari adanya hukuman.  Dalam proses perkuliahan, lebih dipentingkan aktifitas sendiri.  Tingkah laku yang diinginkan dosen, diberi hadiah, dan sebaiknya hadiah diberikan dengan digunakannya jadwal variabel Rasio reinforcer.  Dalam perkuliahan digunakan shaping/penguatan
  • 6. c Kognitifisme  Bahasa dan cara berfikir mahasiswa berbeda dengan dosen. Oleh karena itu dosen melaksanakan perkuliahan dengan menggunakan bahasa yang sesuai dengan cara berfikir mahasiswa.  Perubahan struktur kognitif mahasiswa adalah tujuan utama pembelajaran/perkuliahan  Mahasiswa akan belajar lebih baik apabila dapat menghadapi lingkungan dengan baik. Dosen harus membantu mahasiswa agar dapat berinteraksi dengan lingkungan sebaik-baiknya.  Bahan yang harus dipelajari mahasiswa hendaknya dirasakan baru tetapi tidak asing.  Berikan peluang agar mahasiswa belajar sesuai tahap perkembangannya.  Di dalam kelas, mahasiswa hendaknya diberi peluang untuk saling berbicara dan diskusi dengan teman-temanya.  Dosen memberikan kriteria kelulusan yang jelas d Konstruktivisme  Menyediakan pengalaman belajar yang memungkinkan mahasiswa bertanggung jawab, mengajar atau berceramah bukanlah tugas utama seorang dosen.  Menyediakan atau memberikan kegiatan- kegiatan yang merangsang keingintahuan mahasiswa dan membantu mereka untuk mengekspresikan gagasannya.  Dosen perlu menyemangati mahasiswa dan menyediakan pengalaman konflik.  Belajar dengan pengalaman konkrit, kontekstual dan bermakna.  Memonitor, mengevaluasi dan menunjukkan apakah pemikiran mahasiswa berjalan atau tidak. Dosen menunjukkan dan mempertanyakan apakah pengetahuan mahasiswa dapat diberlakukan untuk menghadapi persoalan baru yang berkaitan.  Brainstorming pada setiap awal pembelajaran  Mengaitkan materi pembelajaran dengan dunia nyata e Cybernetisme  Tes penguasaan konsep diberikan dalam bentuk soal uraian yang mengukur kemampuan memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi dan menganalisis konsep yang disampaikan
  • 7.  Menentukan tujuan – tujuan pembelajaran  Mementukan materi pembelajaran  Mengkaji sistem informasi yang terkandung dalam materi pembelajaran/perkuliahan  Menentukan pendekatan belajar yang sesuai dengan sistem informasi tersebut (apakah algoritmik atau heuristik)  Belajar secara sistematik dan sistemik untuk mencari, menerima, menyimpan, dan memanfaatkan pengetahuan.  Menyusun materi pelajaran/perkuliahan dalam urutan yang sesuai dengan sistem informasinya.  Menyajikan materi dan membimbing mahasiswa belajar dengan pola yang sesuai dengan urutan pelajaran.
  • 8. Contoh Penerapan dalam Pembelajaran Urutan Kegiatan Garis Besar Isi/Materi Contoh Penerapam TAHAP PENDAHULUAN Deskripsi Singkat Isi Media memiliki kontribusi dalam meningkatkan mutu dan kualitas pembelajaran. Kehadiran media tidak saja membantu pembelajar dalam menyampaikan materi ajarnya, tetapi memberikan nilai tambah pada kegiatan pembelajaran.  Terdapat matakuliah prasyarat untuk bisa mengambil mata kuliah Pengembangan Media Sederhana  Dengan persiapan, mahasiswa dapat mengorganisasikan kegiatan belajarnya sendiri Relevansi & Manfaat Hakikat Media Sederhana perlu diberikan karena Mata kuliah ini mempersiapkan mahasiswa untuk memiliki keterampilan mengembangkan media pembelajaran  Perkuliahan dimulai dengan membahas kontrak kuliah  Penjelasan mengenai sumber belajar alternatif  Penyediaan bahan ajar berupa modul/ handout TIK Jika ditunjukan peristiwa belajar di dalam kelas mahasiswa mata kuliah pengembangan Media Sederhana akan dapat menguraikan Hakikat Media Sederhana dengan minimal 80% benar  Terdapat uraian yang jelas mengenai tujuan pembelajaran dalam bentuk operasional yang terukur  Tujuan pembelajaran meliputi kemampuan peserta didik dalam membuat kesimpulan dan membandingkan antara contoh dan non contoh TAHAP PENYAJIAN Uraian Penjelasan tentang: 1. Pengertian Media Pembelajaran 2. Perkembangan Media Pembelajaran 3. Landasan Teoretis Penggunaan Media Pembelajaran 4. Ciri-ciri Media Pembeljaran  Terdapat tahapan pembelajaran yang sistematik berupa materi ajar yang terjadwal, penyajian yang menarik, dan pemberian nilai yang adil  Perkuliahan diawali dengan dilakukan brainstorming atau apersepsi untuk melihat sejauhmana pengetahuan awal peserta didik mengenai konsep yang akan disampaikan
  • 9.  Perkuliahan dilakukan dengan memanfaatkan berbagai model dan metode disertai dengan penyajian contoh seperti: Student/Learner Centered, Active Learning, Contextual Teaching Learning Cooperative Learning Problem Solving, Problem Based Learning, dll.  Strategi pembelajaran diarahkan pada pemahaman konsep aktual dan kontekstual bukan hapalan  Perkuliahan menghindari verbalisme  Penggunaan media belajar yang variatif sesuai dengan perkermbangan dan berdasarkan kebutuhan  Pelaksanaan perkuliahan dilakukan dengan bertahap/berurutan mulai dari pengetahuan yang paling sederhana ke tingkat pengetahuan yang lebih tinggi Contoh dan Non Contoh Contoh-contoh: 1. Media Generasi I 2. Media Generasi II 3. Media Generasi III 4. Ciri Fiksatif 5. Ciri Manipulatif 6. Ciri Distributif  Pemaparan materi perkuliahan dilengkapi dengan banyak contoh dan non contoh Tes Formatif & Umpan Balik Pelaksanaan tes bentuk pilihan ganda 10 butir soal. Penilaian dilakukan untuk menilai tingkat penguasaan mahasiswa. Mengidentifikasi kesulitan yang masih dirasakan oleh mahasiswa sehubungan dengan uraian materi dan tugas/latihan  Pemberian quiz dan latihan yang reguler untuk melihat penguasaan konsep yang telah diberikan sebelumnya  Pekerjaan mahasiswa dikoreksi disertai pemberian nilai yang objektif
  • 10. Rangkum an  Pengertian media  Perkembangan media secara umum terdiri atas 3 generasi utama  Istilah-istilah instructional material, audio-visual communication, visual education, educational technology  Tiga tingkatan utama modus belajar: enactive, iconic, symbolic, Fixative Property, Manipulative Property, Distributive Property  Mahasiswa dilibatkan dalam membuat kesimpulan Glosari Pengertian media, media pembelajaran, instructional material, audio-visual communication, visual education, educational technology, enactive, iconic, symbolic, Fixative Property, Manipulative Property, Distributive Property TAHAP PENUTUP Tindak Lanjut Penjelasan kembali bagian- bagian yang belum dimengerti  Tugas terstruktur  Tugas mahasiswa diperiksa kemudian diberikan feedback oleh dosen  Mahasiswa berhak mendapatkan pelaporan atas nilai yang didapat dari tugas, ujian dan bentuk evaluasi lainnya.  Pengayaan bagi mahasiswa dengan percepatan belajar baik melalui pemberian bahan belajar tambahan  Kriteria kelulusan yang jelas