SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
ENGINE
SISTEM INJEKSI BENSIN K – JETRONIK
Tujuan Instruksional Umum :
• Peserta dapat mengetahui cara kerja dan tangki komponen K – Jetronik.
Tujuan Instruksional Khusus :
1. Peserta dapat menceritakan cara kerja K-Jetronik.
2. Peserta dapat menyebutkan fungsi komponen K-Jetronik
3. Peserta dapat menjelaskan cara kerja komponen K-Jetronik.
4. Peserta dapat menyebutkan komponen K-Jetronik.
Waktu : 60 menit
Alat bantu :
1. Transparant Sheet
2. Komponen K-Jetronik
3. Peraga sistem K-Jetronik
Kepustakaan :
1. K-Jetronik Peugeot
2. K-Jetronik BMW
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 1 of 12
Sfd/Hut Peb’98
STRUKTUR MATERI
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 2 of 12
Sfd/Hut Peb’98
SISTEM INJEKSI
BENSIN K-JETRONIK
PENDAHULUAN DIAGRAM K-JETRONIK
DIAGRAM CAMPURAN
BAHAN BAKAR DAN
UDARA
KOMPONEN
1. Air Flow sensor
2. Fuel Distributor
3. Fuel Accumulatro
4. Control Pressure Regulator
5. Injector
6. Thermal Timer
7. Start Injector
8. Supplementary Air Device
INSTRUCTOR GUIDANCE
Tahapan Mengajar Metode Alat bantu Waktu
1. Membangun Mentality
2. Motivasi
Bagaimana bahan bakar di
injeksi
secara mekanis
3. Elaborasi
3.1 Membahas kerja dasar
K-Jetronik dan diagram
campuran dan bahan
bakar.
3.2 Menerangkan sistem dan
komponen K-Jetronik
3.3 Menerangkan fungsi dan
cara kerja komponen.
4. Konsolidasi
5. Evaluasi
Test kompetensi
T-J
Cer, Dis
Cer, Dis,
demo
Cer, Dis,
Demo
T-J, Dis
Test, soal
Jarum suntik
L.L 1
Transparan
L.L2
Transparan,
peraga
L.L 3 – 10
L.L 11
Daftar
pertanyaan
2 menit
5 menit
10 menit
10 menit
63 menit
20 menit
10 menit
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 3 of 12
Sfd/Hut Peb’98
TEST KOMPETENSI
1. Jelaskan kerja dasar dari K-Jetronik
2. Sebutkan komponen K-Jetronik dan cara kerjanya dibawah ini.
1. Air flow sensor
2. Fuel Distributor
3. Fuel Accumulator
4. Control Pressure Regulator
5. Injector
6. Thermal Time
7. Start Injector
8. Supplementary air device
3. Pada saat start dingin terjadi peningkatan Rpm mesin mengapa ?
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 4 of 12
Sfd/Hut Peb’98
KERJA DASAR
K-Jetronik
K-Jetronik adalah sistem injeksi bahan bakar secara mekanis dimana
penyemprotan bahan bakarnya berjalan terus menerus /kontinue. Huruf K dari
kata continoun yang berarti terus menerus.
Diagram campuran bahan bakar dan udara
Bahan bakar
Udara
Mixture
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 5 of 12
Sfd/Hut Peb’98
Pompa bahan bakar
Pompa bahan bakar Accumulator
Filter bahan bakar
Air Mixture ==> Fuel
Flow sensor Control Unit Distributor
Throttle Valve Injektor
Intake Tube
Ruang Bakar
K-JETRONIK
Komponen
1. Tangki bensin 8. Auxilary air valve
2. Pompa bensin 9. Injektor start dingin
3. Akumulator 10. Switch start dingin
4. Filter bensin 11. Baterai
5. Air flow & Fuel ditributor 12. Kunci kontak
5.1. Pengukur udara (Air flow) 13. Distributor
5.2. Pembagi bahan bakar (Fuel distributor) 14. Relai pompa bensin
6. Injektor 15. Katup gas (Throttle)
7. Regulator panas mesin
Cara Kerja :
Jika udara bertambah jumlah bahan bakar yang di kabutkan bertambah, karena
sensor plate ini di hubungkan dengan tuas sehingga langsung menggerakan /
merubah posisi plunger.
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 6 of 12
Sfd/Hut Peb’98
Fuel Accumulator / Damper
1. Plat dan saluran peredam getaran
2. Saluran pengatur
3. Ruang penyimpan
4. Ruang pegas
5. Diafraghma
6. Pegas
7. Ventilasi
Fungsi :
• Untuk memperkecil / merendam denyutan pompa bahan bakar dan menjaga
agar tekanan bahan bakar tidak menurun saat mesin mati.
Cara kerja.
Apabila Fuel pump bekerja maka bahan bakar akan mengalir ke dalam
accumulator dimana tekanan bahan bakar akan mendorong diagfragma
memekan pegas. Bila mesin dimatikan fuel pump tidak bekerja tekanan bahan
bakar akan Menurun. Dengan adanya accumulator didalamnya terdapat
diafragma dan pegas, tekanan bahan bakar akan tetap ada. Sehingga akan
mempercepat menghidupkan mesin kembali.
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 7 of 12
Sfd/Hut Peb’98
Control Pressure Regulator
1. Terminal
2. Elemen Pemanas
3. Bimetal
4. Diafragma
5. Saluran pengatur bahan bakar
6. Saluran ke plunger control pengontrol
7. Pegas
8. Ventilasi
Fungsi :
Mempertahankan tekanan bahan bakar pada sistem dan menurunkan tekanan
sistem pada kondisi engine dingin.
Cara Kerja Saat Engine dingin
Membran akan tertarik kebawah oleh bimetal sehingga tekanan sistem rendah
dan langsung terinjeksi ke injektor start dingin dengan debit yang besar ,
sebahagian kecil melalui injektor masing-masing silinder karena tekanan sistem
masih rendah.
Cara Kerja Saat Engine Panas
Apabila tekanan bahan bakar pada sistem berlebihan spring regulator yang
menahan membran akan terdorong sehingga saluran balik ke tangki akan
terbuka, tekanan sistem akan turun karena sebahagian bahan bakar kembali ke
tangki bahanbakar hingga tekanan membran lebih besar dan tertutup kembali.
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 8 of 12
Sfd/Hut Peb’98
KOMPONEN K-JETRONIK
1. Air Flow Sensor
1. Corong udara
2. Plat sensor
3. Penampang perintang
4. Sekrup penyetel
5. Bobot pengembang
6. Penghalang
7. Tuas utama
8. Per bilah
Fungsi : Secara terus menerus mengukur jumlah udara yang masuk dan
merupakan satu kesatuan dengan fuel distributor
Cara kerja : Arus udara kevakuman akan mengakibatkan sensor plat terhisap,
sehingga udara yang masuk pun bertambah banyak apabila
kevakuman bertambah tinggi akibat membuka throttle valve
2. Fuel Distributor
Fungsi :
1. Pengontrol jumlah bahan bakar yang
masuk ke injektor
2. Membagikan ke setiap injektor
3. Mencegah bahan bakar kembali jika
mesin dimatikan
Cara kerja :
Jika udara bertambah jumlah bahan bakar yang dikabutkan pun bertambah,
karena sensor plate ini dihubungkan dengan tuas sehingga langsung
menggerakkan / merubah posisi plunger
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 9 of 12
Sfd/Hut Peb’98
INJECTOR, Untuk K-Jetronik
Keterangan
1. Katup jarum
2. Ruang katup jarum
3. Filter
4. Ring
5. Rumah
6. Saluran masuk
bahan bakar
a,b,c,d = Bentuk penyemprotan
a = Penyemprotan baik
b = Penyemprotan/tekanan
kecil
c = Penyemprotan tidak
merata
d = Penyemprotan bengkok
Injector dipasang pada intake manifold tepat dihadapan katup hisap. Injector
menyemprotkan bahan bakar dalam bentuk kabut / atomisasi.
Pengaturan jumlah bahan bakar pada injector tergantung pada kevacuman
intake manifold / putaran mesin, fuel distributor, warm up & pressure regulator
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 10 of 12
Sfd/Hut Peb’98
THERMAL TIMER SWITCH
Berfungsi untuk mengontrol temperature
mesin untuk dapat menghidupkan cold
start injector.
Prinsip Kerja :
Pada saat mesin dingin < 200
C maka kontrol switch berhubungan, arus listrik
iniyang dialirkan untuk menggerakkan katup electro magnet pada cold start
injector. Apabila temperature mesin sudah panas maka bimetal akan
melengkung karena adanya pemanasan secara kelistrikan dan kontak switch
pun terputus. Sehingga tidak ada arus yang mengalir ke cold start injector.
COLD START INJECTOR
1. Lubang penyemprot
2. Batang katup jarum
3. Kumparan magnet listrik
4. Pegas
5. Terminal
6. Saringan
7. Inlet
START INJECTOR
Berfungsi untuk mensupply bahan bakar ekstra pada saat menhidupkan mesin
dalam keadaan dingin, hal ini dikontrol oleh thermal timer. Start injector dapat
pula disebut COLD START INJECTOR.
Cara Kerja
Bekerja secara electro magnetis, apabila arus listrik dialirkan ke cold injector
maka katup electro magnet terangkat melawan spring sehingga terjadi
penyemprotan.
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 11 of 12
Sfd/Hut Peb’98
1 2 3 4 5 6 7
SUPLEMENTARY AIR DIVICE / AUXILIARY AIR VALVE
1. Terminal
2. Elemen Pemanas
3. Bimetal
4. Katup penutup saluran
5. Saluran masuk udara
tambahan
6. Pegas penarik
Fungsi
• Mempertinggi mesin dingin pada saat mesin dingin dan pemanasan. Terdiri
dari saluran udara dan pegas bimetalic untuk mengontrol saluran udara.
Cara kerja
Pada saat mesin dingin bypass throttle valve masih terbuka sehingga ada
penambahan udara pada intake manifold hal ini untuk mngimbangi campuran
yang terjadi karena pada saat start mesin masih dingin ada penambahan bahan
bakar dari cold start injector
TRAINING
CENTRE
ASTRA MOBIL
Nama : 10 20 01 07
Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 12 of 12
Sfd/Hut Peb’98

More Related Content

What's hot

Chapter iv komponen komponen alat berat
Chapter iv komponen komponen alat beratChapter iv komponen komponen alat berat
Chapter iv komponen komponen alat berat
praptome
 
Basic engine
Basic engineBasic engine
Basic engine
Agunk Aji
 
Sistem Bahan Bakar pada Motor Bakar
Sistem Bahan Bakar pada Motor BakarSistem Bahan Bakar pada Motor Bakar
Sistem Bahan Bakar pada Motor Bakar
Robiyatul Adawiyah
 
Komponen dan pengertian karburator
Komponen dan pengertian karburator Komponen dan pengertian karburator
Komponen dan pengertian karburator
Andre Ace
 
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdkPpt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
dewi inne kumalasari
 
fungsi-dan-cara-kerja-common rail.
fungsi-dan-cara-kerja-common rail.fungsi-dan-cara-kerja-common rail.
fungsi-dan-cara-kerja-common rail.
Eko Soeripno
 

What's hot (20)

Sistem pelumasan
Sistem pelumasanSistem pelumasan
Sistem pelumasan
 
Info msn diesel ruri
Info msn diesel ruriInfo msn diesel ruri
Info msn diesel ruri
 
B engine
B engineB engine
B engine
 
Sistem pada engine
Sistem pada engineSistem pada engine
Sistem pada engine
 
Chapter iv komponen komponen alat berat
Chapter iv komponen komponen alat beratChapter iv komponen komponen alat berat
Chapter iv komponen komponen alat berat
 
Basic engine
Basic engineBasic engine
Basic engine
 
Sistem Bahan Bakar pada Motor Bakar
Sistem Bahan Bakar pada Motor BakarSistem Bahan Bakar pada Motor Bakar
Sistem Bahan Bakar pada Motor Bakar
 
SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI
SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI
SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI
 
Komponen mobil dan fungsi nya.
Komponen mobil dan fungsi nya.Komponen mobil dan fungsi nya.
Komponen mobil dan fungsi nya.
 
Komponen dan pengertian karburator
Komponen dan pengertian karburator Komponen dan pengertian karburator
Komponen dan pengertian karburator
 
SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI
SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI
SISTEM BAHAN BAKAR INJEKSI
 
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdkPpt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
 
Sistem bahan bakar mesin diesel
Sistem bahan bakar mesin dieselSistem bahan bakar mesin diesel
Sistem bahan bakar mesin diesel
 
fungsi-dan-cara-kerja-common rail.
fungsi-dan-cara-kerja-common rail.fungsi-dan-cara-kerja-common rail.
fungsi-dan-cara-kerja-common rail.
 
SISTEM BAHAN BAKAR MOTOR BENSIN
SISTEM BAHAN BAKAR MOTOR BENSIN SISTEM BAHAN BAKAR MOTOR BENSIN
SISTEM BAHAN BAKAR MOTOR BENSIN
 
Bab 3-mekanisme-katup
Bab 3-mekanisme-katupBab 3-mekanisme-katup
Bab 3-mekanisme-katup
 
Modul pemeliharaan komponen engine
Modul pemeliharaan komponen engineModul pemeliharaan komponen engine
Modul pemeliharaan komponen engine
 
Bab 11-sistem-injeksi
Bab 11-sistem-injeksiBab 11-sistem-injeksi
Bab 11-sistem-injeksi
 
Sistem Pengatur Katup Elekronik
Sistem Pengatur Katup ElekronikSistem Pengatur Katup Elekronik
Sistem Pengatur Katup Elekronik
 
Motor diesel Presentation
Motor diesel PresentationMotor diesel Presentation
Motor diesel Presentation
 

Viewers also liked

Pengenalan komponen mesin daihatsu training center
Pengenalan komponen mesin daihatsu training centerPengenalan komponen mesin daihatsu training center
Pengenalan komponen mesin daihatsu training center
Eko Supriyadi
 
Modul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensin
Modul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensinModul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensin
Modul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensin
Nur Hidayati Cipari
 
Ch28 electronic fuel injection
Ch28 electronic fuel injectionCh28 electronic fuel injection
Ch28 electronic fuel injection
biradar59
 

Viewers also liked (20)

Pengenalan komponen mesin daihatsu training center
Pengenalan komponen mesin daihatsu training centerPengenalan komponen mesin daihatsu training center
Pengenalan komponen mesin daihatsu training center
 
Pengapian guru 1030 0102
Pengapian guru 1030 0102Pengapian guru 1030 0102
Pengapian guru 1030 0102
 
Glowplug guru
Glowplug guruGlowplug guru
Glowplug guru
 
Step1 electricalbasicelectronic
Step1 electricalbasicelectronicStep1 electricalbasicelectronic
Step1 electricalbasicelectronic
 
rpp efi
rpp efirpp efi
rpp efi
 
Modul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensin
Modul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensinModul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensin
Modul smk pemeliharaan servis sistem bahan bakar bensin
 
Dasar Kerja Sistem EFI
Dasar Kerja Sistem EFIDasar Kerja Sistem EFI
Dasar Kerja Sistem EFI
 
Pengapian
PengapianPengapian
Pengapian
 
1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan
 
Kelistrikan body
Kelistrikan bodyKelistrikan body
Kelistrikan body
 
Baterai jadi
Baterai jadiBaterai jadi
Baterai jadi
 
Ch28 electronic fuel injection
Ch28 electronic fuel injectionCh28 electronic fuel injection
Ch28 electronic fuel injection
 
5 pengukuran dan kesalahan
5 pengukuran dan kesalahan5 pengukuran dan kesalahan
5 pengukuran dan kesalahan
 
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
 
Indonesia AutoBook Preview
Indonesia AutoBook PreviewIndonesia AutoBook Preview
Indonesia AutoBook Preview
 
Engine Management System
Engine Management SystemEngine Management System
Engine Management System
 
Industry & Competitive Analysis - Automotive Industry
Industry & Competitive Analysis - Automotive IndustryIndustry & Competitive Analysis - Automotive Industry
Industry & Competitive Analysis - Automotive Industry
 
Efi 2
Efi 2Efi 2
Efi 2
 
Types of Sensors Used in Automobile Engine
Types of Sensors Used in Automobile EngineTypes of Sensors Used in Automobile Engine
Types of Sensors Used in Automobile Engine
 
Automotive Electronics In Automobile | Electronic control unit
Automotive  Electronics In Automobile | Electronic control unitAutomotive  Electronics In Automobile | Electronic control unit
Automotive Electronics In Automobile | Electronic control unit
 

Similar to Efi daihatsu training center

Pendukung mesin guru 1020 0103
Pendukung mesin guru 1020 0103Pendukung mesin guru 1020 0103
Pendukung mesin guru 1020 0103
Eko Supriyadi
 
Pemeliharaan komponen enginee
Pemeliharaan komponen engineePemeliharaan komponen enginee
Pemeliharaan komponen enginee
hasimaja45
 
Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101
Eko Supriyadi
 
Bahan bakar diesel guru 1020 0115
Bahan bakar diesel guru 1020 0115Bahan bakar diesel guru 1020 0115
Bahan bakar diesel guru 1020 0115
Eko Supriyadi
 
Karburator guru 1010 0104
Karburator guru  1010 0104Karburator guru  1010 0104
Karburator guru 1010 0104
Eko Supriyadi
 
Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01
Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01
Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01
Andri Prasetyo
 
Motor bakar guru 1020 0102
Motor bakar guru 1020 0102Motor bakar guru 1020 0102
Motor bakar guru 1020 0102
Eko Supriyadi
 
Praktikum manajemen perawatan edit
Praktikum manajemen perawatan  editPraktikum manajemen perawatan  edit
Praktikum manajemen perawatan edit
Nina Maulani
 
HEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptx
HEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptxHEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptx
HEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptx
dondon94
 
Design inhaust valve
Design inhaust valveDesign inhaust valve
Design inhaust valve
Chodiq Waela
 
Pengapian guru 1030 0102
Pengapian guru 1030 0102Pengapian guru 1030 0102
Pengapian guru 1030 0102
Eko Supriyadi
 

Similar to Efi daihatsu training center (20)

Pendukung mesin guru 1020 0103
Pendukung mesin guru 1020 0103Pendukung mesin guru 1020 0103
Pendukung mesin guru 1020 0103
 
Pemeliharaan komponen enginee
Pemeliharaan komponen engineePemeliharaan komponen enginee
Pemeliharaan komponen enginee
 
Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101
 
65150515 efi1
65150515  efi165150515  efi1
65150515 efi1
 
Bahan bakar diesel guru 1020 0115
Bahan bakar diesel guru 1020 0115Bahan bakar diesel guru 1020 0115
Bahan bakar diesel guru 1020 0115
 
Karburator guru 1010 0104
Karburator guru  1010 0104Karburator guru  1010 0104
Karburator guru 1010 0104
 
Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01
Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01
Bab 11-sistem-injeksi-121001221458-phpapp01
 
Sistem Pendiginan Pada Mobil
Sistem Pendiginan Pada Mobil Sistem Pendiginan Pada Mobil
Sistem Pendiginan Pada Mobil
 
Motor bakar guru 1020 0102
Motor bakar guru 1020 0102Motor bakar guru 1020 0102
Motor bakar guru 1020 0102
 
Modul produktif
Modul produktifModul produktif
Modul produktif
 
Sistem pendingin
Sistem pendinginSistem pendingin
Sistem pendingin
 
ppt. sistem bahan bakar konvensional.ppt
ppt. sistem bahan bakar konvensional.pptppt. sistem bahan bakar konvensional.ppt
ppt. sistem bahan bakar konvensional.ppt
 
Praktikum manajemen perawatan edit
Praktikum manajemen perawatan  editPraktikum manajemen perawatan  edit
Praktikum manajemen perawatan edit
 
HEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptx
HEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptxHEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptx
HEUI, Injector Nozzle, Pre-Heating systems _ Vacuum Pump.pptx
 
Design inhaust valve
Design inhaust valveDesign inhaust valve
Design inhaust valve
 
Pengapian guru 1030 0102
Pengapian guru 1030 0102Pengapian guru 1030 0102
Pengapian guru 1030 0102
 
Motor Bakar Presentation Politeknik Of Gajah Tunggal.pptx
Motor Bakar Presentation Politeknik Of Gajah Tunggal.pptxMotor Bakar Presentation Politeknik Of Gajah Tunggal.pptx
Motor Bakar Presentation Politeknik Of Gajah Tunggal.pptx
 
TINJAUAN TEORITIS PERFORMANSI MESIN BERTEKNOLOGI VVT-i
TINJAUAN TEORITIS PERFORMANSI MESIN BERTEKNOLOGI VVT-iTINJAUAN TEORITIS PERFORMANSI MESIN BERTEKNOLOGI VVT-i
TINJAUAN TEORITIS PERFORMANSI MESIN BERTEKNOLOGI VVT-i
 
Efi
EfiEfi
Efi
 
Tune up
Tune upTune up
Tune up
 

More from Eko Supriyadi

1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
Eko Supriyadi
 
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Eko Supriyadi
 
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Eko Supriyadi
 
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Eko Supriyadi
 
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar   marsaria primadonnaAsesmen merdeka belajar   marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
Eko Supriyadi
 
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
Eko Supriyadi
 
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
Eko Supriyadi
 
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjjContoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
Eko Supriyadi
 

More from Eko Supriyadi (20)

4. materi mpls belajar efektif
4. materi mpls belajar efektif4. materi mpls belajar efektif
4. materi mpls belajar efektif
 
2020.08.28 jakarta pandai
2020.08.28 jakarta pandai2020.08.28 jakarta pandai
2020.08.28 jakarta pandai
 
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
 
10072020122807
1007202012280710072020122807
10072020122807
 
2020 program semester 1 kelas 6
2020 program semester 1  kelas 62020 program semester 1  kelas 6
2020 program semester 1 kelas 6
 
6. suplemen kelas_6_full
6. suplemen kelas_6_full6. suplemen kelas_6_full
6. suplemen kelas_6_full
 
06 penguatan penilaian hots1
06 penguatan penilaian hots106 penguatan penilaian hots1
06 penguatan penilaian hots1
 
5 6332201083426832664
5 63322010834268326645 6332201083426832664
5 6332201083426832664
 
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
 
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
 
Project based learning ok
Project based learning okProject based learning ok
Project based learning ok
 
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
 
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
 
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar   marsaria primadonnaAsesmen merdeka belajar   marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
 
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
 
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
 
Manual webinar gtk
Manual webinar gtkManual webinar gtk
Manual webinar gtk
 
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjjContoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
 
Asesmen pjj stc_130720
Asesmen pjj stc_130720Asesmen pjj stc_130720
Asesmen pjj stc_130720
 
Asesmen program pjj
Asesmen program pjjAsesmen program pjj
Asesmen program pjj
 

Efi daihatsu training center

  • 1. ENGINE SISTEM INJEKSI BENSIN K – JETRONIK Tujuan Instruksional Umum : • Peserta dapat mengetahui cara kerja dan tangki komponen K – Jetronik. Tujuan Instruksional Khusus : 1. Peserta dapat menceritakan cara kerja K-Jetronik. 2. Peserta dapat menyebutkan fungsi komponen K-Jetronik 3. Peserta dapat menjelaskan cara kerja komponen K-Jetronik. 4. Peserta dapat menyebutkan komponen K-Jetronik. Waktu : 60 menit Alat bantu : 1. Transparant Sheet 2. Komponen K-Jetronik 3. Peraga sistem K-Jetronik Kepustakaan : 1. K-Jetronik Peugeot 2. K-Jetronik BMW TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 1 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 2. STRUKTUR MATERI TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 2 of 12 Sfd/Hut Peb’98 SISTEM INJEKSI BENSIN K-JETRONIK PENDAHULUAN DIAGRAM K-JETRONIK DIAGRAM CAMPURAN BAHAN BAKAR DAN UDARA KOMPONEN 1. Air Flow sensor 2. Fuel Distributor 3. Fuel Accumulatro 4. Control Pressure Regulator 5. Injector 6. Thermal Timer 7. Start Injector 8. Supplementary Air Device
  • 3. INSTRUCTOR GUIDANCE Tahapan Mengajar Metode Alat bantu Waktu 1. Membangun Mentality 2. Motivasi Bagaimana bahan bakar di injeksi secara mekanis 3. Elaborasi 3.1 Membahas kerja dasar K-Jetronik dan diagram campuran dan bahan bakar. 3.2 Menerangkan sistem dan komponen K-Jetronik 3.3 Menerangkan fungsi dan cara kerja komponen. 4. Konsolidasi 5. Evaluasi Test kompetensi T-J Cer, Dis Cer, Dis, demo Cer, Dis, Demo T-J, Dis Test, soal Jarum suntik L.L 1 Transparan L.L2 Transparan, peraga L.L 3 – 10 L.L 11 Daftar pertanyaan 2 menit 5 menit 10 menit 10 menit 63 menit 20 menit 10 menit TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 3 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 4. TEST KOMPETENSI 1. Jelaskan kerja dasar dari K-Jetronik 2. Sebutkan komponen K-Jetronik dan cara kerjanya dibawah ini. 1. Air flow sensor 2. Fuel Distributor 3. Fuel Accumulator 4. Control Pressure Regulator 5. Injector 6. Thermal Time 7. Start Injector 8. Supplementary air device 3. Pada saat start dingin terjadi peningkatan Rpm mesin mengapa ? TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 4 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 5. KERJA DASAR K-Jetronik K-Jetronik adalah sistem injeksi bahan bakar secara mekanis dimana penyemprotan bahan bakarnya berjalan terus menerus /kontinue. Huruf K dari kata continoun yang berarti terus menerus. Diagram campuran bahan bakar dan udara Bahan bakar Udara Mixture TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 5 of 12 Sfd/Hut Peb’98 Pompa bahan bakar Pompa bahan bakar Accumulator Filter bahan bakar Air Mixture ==> Fuel Flow sensor Control Unit Distributor Throttle Valve Injektor Intake Tube Ruang Bakar
  • 6. K-JETRONIK Komponen 1. Tangki bensin 8. Auxilary air valve 2. Pompa bensin 9. Injektor start dingin 3. Akumulator 10. Switch start dingin 4. Filter bensin 11. Baterai 5. Air flow & Fuel ditributor 12. Kunci kontak 5.1. Pengukur udara (Air flow) 13. Distributor 5.2. Pembagi bahan bakar (Fuel distributor) 14. Relai pompa bensin 6. Injektor 15. Katup gas (Throttle) 7. Regulator panas mesin Cara Kerja : Jika udara bertambah jumlah bahan bakar yang di kabutkan bertambah, karena sensor plate ini di hubungkan dengan tuas sehingga langsung menggerakan / merubah posisi plunger. TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 6 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 7. Fuel Accumulator / Damper 1. Plat dan saluran peredam getaran 2. Saluran pengatur 3. Ruang penyimpan 4. Ruang pegas 5. Diafraghma 6. Pegas 7. Ventilasi Fungsi : • Untuk memperkecil / merendam denyutan pompa bahan bakar dan menjaga agar tekanan bahan bakar tidak menurun saat mesin mati. Cara kerja. Apabila Fuel pump bekerja maka bahan bakar akan mengalir ke dalam accumulator dimana tekanan bahan bakar akan mendorong diagfragma memekan pegas. Bila mesin dimatikan fuel pump tidak bekerja tekanan bahan bakar akan Menurun. Dengan adanya accumulator didalamnya terdapat diafragma dan pegas, tekanan bahan bakar akan tetap ada. Sehingga akan mempercepat menghidupkan mesin kembali. TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 7 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 8. Control Pressure Regulator 1. Terminal 2. Elemen Pemanas 3. Bimetal 4. Diafragma 5. Saluran pengatur bahan bakar 6. Saluran ke plunger control pengontrol 7. Pegas 8. Ventilasi Fungsi : Mempertahankan tekanan bahan bakar pada sistem dan menurunkan tekanan sistem pada kondisi engine dingin. Cara Kerja Saat Engine dingin Membran akan tertarik kebawah oleh bimetal sehingga tekanan sistem rendah dan langsung terinjeksi ke injektor start dingin dengan debit yang besar , sebahagian kecil melalui injektor masing-masing silinder karena tekanan sistem masih rendah. Cara Kerja Saat Engine Panas Apabila tekanan bahan bakar pada sistem berlebihan spring regulator yang menahan membran akan terdorong sehingga saluran balik ke tangki akan terbuka, tekanan sistem akan turun karena sebahagian bahan bakar kembali ke tangki bahanbakar hingga tekanan membran lebih besar dan tertutup kembali. TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 8 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 9. KOMPONEN K-JETRONIK 1. Air Flow Sensor 1. Corong udara 2. Plat sensor 3. Penampang perintang 4. Sekrup penyetel 5. Bobot pengembang 6. Penghalang 7. Tuas utama 8. Per bilah Fungsi : Secara terus menerus mengukur jumlah udara yang masuk dan merupakan satu kesatuan dengan fuel distributor Cara kerja : Arus udara kevakuman akan mengakibatkan sensor plat terhisap, sehingga udara yang masuk pun bertambah banyak apabila kevakuman bertambah tinggi akibat membuka throttle valve 2. Fuel Distributor Fungsi : 1. Pengontrol jumlah bahan bakar yang masuk ke injektor 2. Membagikan ke setiap injektor 3. Mencegah bahan bakar kembali jika mesin dimatikan Cara kerja : Jika udara bertambah jumlah bahan bakar yang dikabutkan pun bertambah, karena sensor plate ini dihubungkan dengan tuas sehingga langsung menggerakkan / merubah posisi plunger TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 9 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 10. INJECTOR, Untuk K-Jetronik Keterangan 1. Katup jarum 2. Ruang katup jarum 3. Filter 4. Ring 5. Rumah 6. Saluran masuk bahan bakar a,b,c,d = Bentuk penyemprotan a = Penyemprotan baik b = Penyemprotan/tekanan kecil c = Penyemprotan tidak merata d = Penyemprotan bengkok Injector dipasang pada intake manifold tepat dihadapan katup hisap. Injector menyemprotkan bahan bakar dalam bentuk kabut / atomisasi. Pengaturan jumlah bahan bakar pada injector tergantung pada kevacuman intake manifold / putaran mesin, fuel distributor, warm up & pressure regulator TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 10 of 12 Sfd/Hut Peb’98
  • 11. THERMAL TIMER SWITCH Berfungsi untuk mengontrol temperature mesin untuk dapat menghidupkan cold start injector. Prinsip Kerja : Pada saat mesin dingin < 200 C maka kontrol switch berhubungan, arus listrik iniyang dialirkan untuk menggerakkan katup electro magnet pada cold start injector. Apabila temperature mesin sudah panas maka bimetal akan melengkung karena adanya pemanasan secara kelistrikan dan kontak switch pun terputus. Sehingga tidak ada arus yang mengalir ke cold start injector. COLD START INJECTOR 1. Lubang penyemprot 2. Batang katup jarum 3. Kumparan magnet listrik 4. Pegas 5. Terminal 6. Saringan 7. Inlet START INJECTOR Berfungsi untuk mensupply bahan bakar ekstra pada saat menhidupkan mesin dalam keadaan dingin, hal ini dikontrol oleh thermal timer. Start injector dapat pula disebut COLD START INJECTOR. Cara Kerja Bekerja secara electro magnetis, apabila arus listrik dialirkan ke cold injector maka katup electro magnet terangkat melawan spring sehingga terjadi penyemprotan. TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 11 of 12 Sfd/Hut Peb’98 1 2 3 4 5 6 7
  • 12. SUPLEMENTARY AIR DIVICE / AUXILIARY AIR VALVE 1. Terminal 2. Elemen Pemanas 3. Bimetal 4. Katup penutup saluran 5. Saluran masuk udara tambahan 6. Pegas penarik Fungsi • Mempertinggi mesin dingin pada saat mesin dingin dan pemanasan. Terdiri dari saluran udara dan pegas bimetalic untuk mengontrol saluran udara. Cara kerja Pada saat mesin dingin bypass throttle valve masih terbuka sehingga ada penambahan udara pada intake manifold hal ini untuk mngimbangi campuran yang terjadi karena pada saat start mesin masih dingin ada penambahan bahan bakar dari cold start injector TRAINING CENTRE ASTRA MOBIL Nama : 10 20 01 07 Perusahaan : Penyusun : Tanggal : 12 of 12 Sfd/Hut Peb’98