SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
dr. Febby Oktavianti, SpOG, M.Kes
ETIKA DAN KESELAMATAN PASIEN (PATIENT
SAFETY) DALAM PELAYANAN KELUARGA
BERERNCANA
Hasil Belajar dan
Indikator Hasil Belajar
A. Hasil Belajar
Setelah mengikuti mata pelatihan ini, peserta mampu
memahami tentang etika dan keselamatan pasien
(patient safety) dalam pelayanan KB.
B. Indikator Hasil Belajar
Setelah mengikuti mata pelatihan ini peserta mampu:
1. Menjelaskan etika dalam pelayanan KB
2. Menjelaskan tentang keselamatan pasien (patient
safety)
Materi Pokok dan Sub-materi
Pokok
3
01
MP 1. Etika dalam Pelayanan KB
Sub Materi Pokok 1
a. Prinsip Etika Medis
b. Prinsip Etika Komunikasi Pasien
02
MP 2. Prinsip Keselamatan Pasien
Sub Materi Pokok 2
a.Pengertian
b.Insiden Keselamatan Pasien
Etika dan Patient Safety
KEWAJIBAN UMUM
Berkewajiban untuk memberikan pelayanan secara
kompeten dengan kebebasan teknis dan moral
sepenuhnya, disertai rasa kasih sayang
(compassion), dan penghormatan atas martabat
manusia.
Setiap tenaga kesehatan
wajib memberikan
kesempatan pasiennya agar
senantiasa dapat
berinteraksi dengan
keluarga dan penasihatnya,
termasuk dalam beribadat
dan atau penyelesaian
masalah pribadi lainnya.
KEWAJIBAN
TERHADAP PASIEN
Sumber: Pasal 15 KODEKI
2012
Etika dan Patient Safety
Wajib memberikan kesempatan kepada pasiennya
untuk menentukan jenis atau metode pelayanan
medis, termasuk dalam pelayanan keluarga
berencana.
Mematuhi peraturan
rumah sakit,
menggunakan fasilitas
secara bertanggung
jawab, menghormati hak
pasien lain, memberikan
informasi yang jujur
KEWAJIBAN
PASIEN
Sumber: Permenkes no. 4 tahun 2018.
MATERI POKOK 1
ETIKA DALAM PELAYANAN KB
Beneficence/
Kebaikan
Prinsip ini tidak
hanya berusaha
untuk tidak
membahayakan
pasien tetapi juga
berusaha
untuk
memberikan
pelayanan yang
terbaik
Non-
Maleficient
Memiliki arti
bahwa dalam
melakukan
pelayanan
seorang
tenaga medis
harus berusaha
untuk
tidak
merugikan
atau
membahayakan
pasien/klien
Autonomy
PELAYANA
N
Memiliki arti
menghormati
hak
pendapat
orang lain
Contohnya :
Menghormati
privasi klien dan
mendapatkan
persetujuan
pasien/klien
sebelum
melakukan
tindakan
PRINSIP ETIKA
Justice/
Keadilan
PELAYANAN
Memiliki arti
perlakuan
yang sama dan
adil bagi setiap
klien/pasien
dengan tidak
membeda-
bedakan
Dalam melaksanakan pelayanan, etika
medis
perlu diperhatikan dan dijunjung oleh setiap
tenaga medis supaya tidak terjadi kelalaian
Dalam dunia medis, kelalaian berarti
suatu perbuatan
salah oleh seorang tenaga medis dalam
melaksanakan pekerjaan atau
kewajibannya sehingga menyebabkan
kerugian kepada pasien
Pemberian sanksi dalam kelalaian medis bergantung pula terhadap
berat ringannya pelanggaran yang dilakukan di antaranya
pemberian nasihat, peringatan lisan, peringatan tertulis,
pembinaan perilaku, pendidikan ulang, dan pencabutan dari
keanggotaan.
B. Prinsip Etika Komunikasi
Pasien
01
02
03
Veracity/ Kejujuran
Prinsip veracity memiliki arti penyampaian informasi yang jujur,
akurat objektif dan komprehensif
Confidentiality/Menjaga Kerahasiaan Pasien
Kerahasiaan ini bermakna bahwa informasi pasien/klien hanya dapat
dibagikan dengan mereka yang terlibat dalam pelayanan
Fidelity
Prinsip Fidelity memiliki arti setia, menepati janji dan mendahulukan
pasien. Prinsip ini membentuk hubungan saling percaya dan
memelihara suasana yang positif antara pasien/klien dan tenaga
medis.
04 Privacy
Prinsip Privacy memiliki arti menghormati hak pribadi pasien
terhadap dirinya sendiriPrinsip ini selaras dengan prinsip kerahasiaan
informasi pasien seperti melakukan pemeriksaan atau tindakan di
tempat yang tertutup secara memadai
Proses atau tindakan yang
mengurangi dampak buruk
akibat suatu tindakan medis
baik untuk tenaga medis
maupun untuk pasien.
PATIENT
SAFETY
Sumber: WHO. Guide for Developing National Patient Safety Policy and Strategic Plan. 2014. Congo: World Health Organ
p.1-30.
Materi Pokok 2
KELALAIAN TERHADAP
ETIKA MEDIS
Disebut lalai apabila terdapat empat aspek berikut :
Sumber: Kurniawan RA. Risiko medis dan kelalaian terhadap dugaan malpraktik medis di Indonesia. Perspektif. 2013;18(3):148-156
Duty: bentuk kelalaian
yang dilakukan
sebenarnya
merupakan suatu
bentuk kewajiban
profesi medis
Derelection of that
duty: penyimpangan
dari kewajiban/standar
medis
Direct Causation:
adanya hubungan
langsung antara
tindakan dan akibat
yang ditimbulkan
Damage: terjadi
kerugian
SANKSI ETIKA MEDIS
Sumber: Rozaliyani A, Meilia PDI, Librianty N. Prinsip penetapan sanksi bagi pelanggaran etik kedokteran. Jurnal Etika Kedokteran Indonesia.
2018;2(1):19-22.
Nasihat
Peringatan
lisan
Peringatan
tertulis
Pembinaan
perilaku
Pendidikan
ulang
Pencabutan
dari
keanggotaan
INSIDEN KESELAMATAN
PASIEN
Kejadian/situasi yang dapat membahayakan pasien
yang seharusnya tidak terjadi
Sumber: Tutiany, Lindawati, Krisanti S. Bahan Ajar Keperawatan: Manajemen Keselamatan Pasien. 2017. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. p.1-12.
Kejadian Tidak Diharapkan (KTD)
• Kejadian yang menyebabkan cedera akibat suatu tindakan
atau tidak melakukan tindakan, bukan akibat kondisi dasar
pasien
Kejadian Nyaris Cedera (KNC)
• Insiden yang timbul tidak/belum terjadi ke pasien sehingga
tidak terjadi cedera
Kejadian Tidak Cedera (KTC)
• Insiden yang sudah terjadi ke pasien namun tidak
menimbulkan suatu dampak atau dampak yang timbul lebih
ringan dari yang seharusnya.
INSIDEN KESELAMATAN
PASIEN
Sumber: Tutiany, Lindawati, Krisanti S. Bahan Ajar Keperawatan: Manajemen Keselamatan Pasien. 2017. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. p.1-12.
Kejadian Potensial Cedera (KPC)
• Kondisi yang sangat memiliki potensi untuk
menyebabkan cedera namun tidak/belum
terjadi insiden
Kejadian Sentinel
• KTD yang menyebabkan kematian atau
cedera yang sudah diduga/tidak dapat
diterima
TINDAKAN KESELAMATAN
PASIEN
World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
TINDAKAN
KESELAMATAN
PASIEN
• Perhatikan nama obat
• Risiko dan efek samping
• Apakah ada alternatif pengobatan yang lebih
tepat/baik?
• Melaporkan alergi dan kondisi medis terkait
• Cara penyimpanan obat
World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
TINDAKAN
KESELAMATAN
PASIEN
• Kapan dan seberapa banyak dosis yang harus
dikonsumsi
• Cara konsumsi/menggunakan obat
• Apakah ada makanan atau minuman yang
mempengaruhi obat
• Bagaimana bila ada dosis yang lewat
• Bagaimana bila efek samping obat timbul
World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
TINDAKAN
KESELAMATAN
PASIEN
• Apakah obat lain memang diperlukan?
• Informasi mengenai obat lain yang sudah dikonsumsi pasien
• Apakah obat yang ditambahkan dapat mempengaruhi obat
lainnya
• Bagaimana bila terdapat interaksi?
• Apakah pasien dapat mengonsumsi/memakai beberapa jenis
obat
World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
TINDAKAN
KESELAMATAN
PASIEN
• Daftar obat-obatan yang dikonsumsi
• Hingga berapa lama obat harus dikonsumsi
• Apakah ada pengobatan yang seharusnya sudah
tidak dikonsumsi lagi?
• Kontrol obat-obatan yang digunakan/dikonsumsi
pasien
World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
TINDAKAN
KESELAMATAN
PASIEN
• Kapan pengobatan dihentikan
• Apakah semua obat dihentikan secara langsung?
• Bagaimana bila pasien kehabisan obat
• Bila hendak menghentikan obat karena efek
samping, bagaimana caranya?
• Apa yang harus dilakukan dengan sisa atau obat
yang kadaluarsa?
World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
TINDAKAN KESELAMATAN
PASIEN
Hand
hygiene
Pengendalian
infeksi
Kontrol
administratif
Pencegahan
resistensi
antibiotik
World Health Organization. World Patient Safety Day Goals 2020-21. Geneva: WHO. 2020.
TINDAKAN KESELAMATAN
PASIEN
World Health Organization. World Patient Safety Day Goals 2020-21. Geneva: WHO. 2020.
• Kurangi injeksi apabila tidak diperlukan
• Implementasi program pelatihan mengenai
pencegahan risiko medis
• Penerapan pemakaian alat pelindung diri
• Memastikan lingkungan kerja yang tetap
bersih, penerapan hand hygiene,
penggunaan jarum suntik sekali pakai, dan
pembuangan limbah yang tepat
• Manajemen stress
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to ETIKA DAN KESELAMATAN PASIEN - CTU Malut.pptx

PEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.doc
PEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.docPEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.doc
PEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.documma16
 
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan ProfesionalIssue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesionalpjj_kemenkes
 
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan ProfesionalIssue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesionalpjj_kemenkes
 
Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)
Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)
Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)Adeline Dlin
 
Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA
Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA
Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Bab i manajemen safety fix
Bab i manajemen safety fixBab i manajemen safety fix
Bab i manajemen safety fixSri Rahayu
 
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdfPandutNdut
 
2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx
2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx
2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptxMariaankira
 
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...Operator Warnet Vast Raha
 
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...Operator Warnet Vast Raha
 
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptxKONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx2023t0988
 
Kb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sd
Kb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sdKb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sd
Kb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sdpjj_kemenkes
 
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper Concept
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper ConceptBuku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper Concept
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper ConceptBPJS Kesehatan RI
 
PEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdf
PEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdfPEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdf
PEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdffifinoktaviani
 

Similar to ETIKA DAN KESELAMATAN PASIEN - CTU Malut.pptx (20)

PEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.doc
PEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.docPEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.doc
PEDOMAN KESELAMATAN PASIEN K3.doc
 
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan ProfesionalIssue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
 
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan ProfesionalIssue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
Issue Legal dan Tantangan Praktik Keperawatan Profesional
 
Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)
Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)
Referat konseling kontrasepsi (pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG)
 
Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA
Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA
Aspek hukum dalam praktik kebidanan intan AKPER PEMKAB MUNA
 
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
 
Bab i manajemen safety fix
Bab i manajemen safety fixBab i manajemen safety fix
Bab i manajemen safety fix
 
Ondra
OndraOndra
Ondra
 
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
1-1 dr. Husaini, Sp.PD ETIK Dan PATIENT SAFETY IMEC VI.pdf
 
2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx
2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx
2023 PRINSIP PP DAN ETIKA KEMKES dr. Maria.pptx
 
Prinsip justice
Prinsip justicePrinsip justice
Prinsip justice
 
Dokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatanDokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatan
 
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
 
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
Mampu memahami pengantar ilmu hukum dan memahami tentang aspek hukum dalam pr...
 
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptxKONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
 
Kb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sd
Kb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sdKb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sd
Kb1 etik dan legal praktik keperawatan pasien dengan prosedur sd
 
Seri bpjs kesehatan gate keeper concept
Seri bpjs kesehatan gate keeper conceptSeri bpjs kesehatan gate keeper concept
Seri bpjs kesehatan gate keeper concept
 
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper Concept
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper ConceptBuku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper Concept
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Gate Keeper Concept
 
PEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdf
PEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdfPEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdf
PEDOMAN ORGANISASI TIM KESELAMATAN PASIEN RS,f.pdf
 
Hormon
HormonHormon
Hormon
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

ETIKA DAN KESELAMATAN PASIEN - CTU Malut.pptx

  • 1. dr. Febby Oktavianti, SpOG, M.Kes ETIKA DAN KESELAMATAN PASIEN (PATIENT SAFETY) DALAM PELAYANAN KELUARGA BERERNCANA
  • 2. Hasil Belajar dan Indikator Hasil Belajar A. Hasil Belajar Setelah mengikuti mata pelatihan ini, peserta mampu memahami tentang etika dan keselamatan pasien (patient safety) dalam pelayanan KB. B. Indikator Hasil Belajar Setelah mengikuti mata pelatihan ini peserta mampu: 1. Menjelaskan etika dalam pelayanan KB 2. Menjelaskan tentang keselamatan pasien (patient safety)
  • 3. Materi Pokok dan Sub-materi Pokok 3 01 MP 1. Etika dalam Pelayanan KB Sub Materi Pokok 1 a. Prinsip Etika Medis b. Prinsip Etika Komunikasi Pasien 02 MP 2. Prinsip Keselamatan Pasien Sub Materi Pokok 2 a.Pengertian b.Insiden Keselamatan Pasien
  • 4. Etika dan Patient Safety KEWAJIBAN UMUM Berkewajiban untuk memberikan pelayanan secara kompeten dengan kebebasan teknis dan moral sepenuhnya, disertai rasa kasih sayang (compassion), dan penghormatan atas martabat manusia.
  • 5. Setiap tenaga kesehatan wajib memberikan kesempatan pasiennya agar senantiasa dapat berinteraksi dengan keluarga dan penasihatnya, termasuk dalam beribadat dan atau penyelesaian masalah pribadi lainnya. KEWAJIBAN TERHADAP PASIEN Sumber: Pasal 15 KODEKI 2012
  • 6. Etika dan Patient Safety Wajib memberikan kesempatan kepada pasiennya untuk menentukan jenis atau metode pelayanan medis, termasuk dalam pelayanan keluarga berencana.
  • 7. Mematuhi peraturan rumah sakit, menggunakan fasilitas secara bertanggung jawab, menghormati hak pasien lain, memberikan informasi yang jujur KEWAJIBAN PASIEN Sumber: Permenkes no. 4 tahun 2018.
  • 8. MATERI POKOK 1 ETIKA DALAM PELAYANAN KB Beneficence/ Kebaikan Prinsip ini tidak hanya berusaha untuk tidak membahayakan pasien tetapi juga berusaha untuk memberikan pelayanan yang terbaik Non- Maleficient Memiliki arti bahwa dalam melakukan pelayanan seorang tenaga medis harus berusaha untuk tidak merugikan atau membahayakan pasien/klien Autonomy PELAYANA N Memiliki arti menghormati hak pendapat orang lain Contohnya : Menghormati privasi klien dan mendapatkan persetujuan pasien/klien sebelum melakukan tindakan PRINSIP ETIKA Justice/ Keadilan PELAYANAN Memiliki arti perlakuan yang sama dan adil bagi setiap klien/pasien dengan tidak membeda- bedakan
  • 9. Dalam melaksanakan pelayanan, etika medis perlu diperhatikan dan dijunjung oleh setiap tenaga medis supaya tidak terjadi kelalaian Dalam dunia medis, kelalaian berarti suatu perbuatan salah oleh seorang tenaga medis dalam melaksanakan pekerjaan atau kewajibannya sehingga menyebabkan kerugian kepada pasien Pemberian sanksi dalam kelalaian medis bergantung pula terhadap berat ringannya pelanggaran yang dilakukan di antaranya pemberian nasihat, peringatan lisan, peringatan tertulis, pembinaan perilaku, pendidikan ulang, dan pencabutan dari keanggotaan.
  • 10. B. Prinsip Etika Komunikasi Pasien 01 02 03 Veracity/ Kejujuran Prinsip veracity memiliki arti penyampaian informasi yang jujur, akurat objektif dan komprehensif Confidentiality/Menjaga Kerahasiaan Pasien Kerahasiaan ini bermakna bahwa informasi pasien/klien hanya dapat dibagikan dengan mereka yang terlibat dalam pelayanan Fidelity Prinsip Fidelity memiliki arti setia, menepati janji dan mendahulukan pasien. Prinsip ini membentuk hubungan saling percaya dan memelihara suasana yang positif antara pasien/klien dan tenaga medis. 04 Privacy Prinsip Privacy memiliki arti menghormati hak pribadi pasien terhadap dirinya sendiriPrinsip ini selaras dengan prinsip kerahasiaan informasi pasien seperti melakukan pemeriksaan atau tindakan di tempat yang tertutup secara memadai
  • 11. Proses atau tindakan yang mengurangi dampak buruk akibat suatu tindakan medis baik untuk tenaga medis maupun untuk pasien. PATIENT SAFETY Sumber: WHO. Guide for Developing National Patient Safety Policy and Strategic Plan. 2014. Congo: World Health Organ p.1-30. Materi Pokok 2
  • 12. KELALAIAN TERHADAP ETIKA MEDIS Disebut lalai apabila terdapat empat aspek berikut : Sumber: Kurniawan RA. Risiko medis dan kelalaian terhadap dugaan malpraktik medis di Indonesia. Perspektif. 2013;18(3):148-156 Duty: bentuk kelalaian yang dilakukan sebenarnya merupakan suatu bentuk kewajiban profesi medis Derelection of that duty: penyimpangan dari kewajiban/standar medis Direct Causation: adanya hubungan langsung antara tindakan dan akibat yang ditimbulkan Damage: terjadi kerugian
  • 13. SANKSI ETIKA MEDIS Sumber: Rozaliyani A, Meilia PDI, Librianty N. Prinsip penetapan sanksi bagi pelanggaran etik kedokteran. Jurnal Etika Kedokteran Indonesia. 2018;2(1):19-22. Nasihat Peringatan lisan Peringatan tertulis Pembinaan perilaku Pendidikan ulang Pencabutan dari keanggotaan
  • 14. INSIDEN KESELAMATAN PASIEN Kejadian/situasi yang dapat membahayakan pasien yang seharusnya tidak terjadi Sumber: Tutiany, Lindawati, Krisanti S. Bahan Ajar Keperawatan: Manajemen Keselamatan Pasien. 2017. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. p.1-12. Kejadian Tidak Diharapkan (KTD) • Kejadian yang menyebabkan cedera akibat suatu tindakan atau tidak melakukan tindakan, bukan akibat kondisi dasar pasien Kejadian Nyaris Cedera (KNC) • Insiden yang timbul tidak/belum terjadi ke pasien sehingga tidak terjadi cedera Kejadian Tidak Cedera (KTC) • Insiden yang sudah terjadi ke pasien namun tidak menimbulkan suatu dampak atau dampak yang timbul lebih ringan dari yang seharusnya.
  • 15. INSIDEN KESELAMATAN PASIEN Sumber: Tutiany, Lindawati, Krisanti S. Bahan Ajar Keperawatan: Manajemen Keselamatan Pasien. 2017. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. p.1-12. Kejadian Potensial Cedera (KPC) • Kondisi yang sangat memiliki potensi untuk menyebabkan cedera namun tidak/belum terjadi insiden Kejadian Sentinel • KTD yang menyebabkan kematian atau cedera yang sudah diduga/tidak dapat diterima
  • 16. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
  • 17. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN • Perhatikan nama obat • Risiko dan efek samping • Apakah ada alternatif pengobatan yang lebih tepat/baik? • Melaporkan alergi dan kondisi medis terkait • Cara penyimpanan obat World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
  • 18. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN • Kapan dan seberapa banyak dosis yang harus dikonsumsi • Cara konsumsi/menggunakan obat • Apakah ada makanan atau minuman yang mempengaruhi obat • Bagaimana bila ada dosis yang lewat • Bagaimana bila efek samping obat timbul World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
  • 19. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN • Apakah obat lain memang diperlukan? • Informasi mengenai obat lain yang sudah dikonsumsi pasien • Apakah obat yang ditambahkan dapat mempengaruhi obat lainnya • Bagaimana bila terdapat interaksi? • Apakah pasien dapat mengonsumsi/memakai beberapa jenis obat World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
  • 20. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN • Daftar obat-obatan yang dikonsumsi • Hingga berapa lama obat harus dikonsumsi • Apakah ada pengobatan yang seharusnya sudah tidak dikonsumsi lagi? • Kontrol obat-obatan yang digunakan/dikonsumsi pasien World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
  • 21. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN • Kapan pengobatan dihentikan • Apakah semua obat dihentikan secara langsung? • Bagaimana bila pasien kehabisan obat • Bila hendak menghentikan obat karena efek samping, bagaimana caranya? • Apa yang harus dilakukan dengan sisa atau obat yang kadaluarsa? World Health Organization. 5 Moment for Medication Safety. Geneva: WHO. 2019.
  • 23. TINDAKAN KESELAMATAN PASIEN World Health Organization. World Patient Safety Day Goals 2020-21. Geneva: WHO. 2020. • Kurangi injeksi apabila tidak diperlukan • Implementasi program pelatihan mengenai pencegahan risiko medis • Penerapan pemakaian alat pelindung diri • Memastikan lingkungan kerja yang tetap bersih, penerapan hand hygiene, penggunaan jarum suntik sekali pakai, dan pembuangan limbah yang tepat • Manajemen stress