SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
NAMA : AYESHA VIKKY OCTORA
NIM : 44217120062
TUGAS 13 KEWIRAUSAHAAN
1. QUIS 13 : Jawablah Quiz ini dengan baik dan benar:
Jelalaskan Pengertian Manajemen Keungan dan Fungsi Manajemen
Keuangan baik yang bersumber dari materi minggu ini atau dari sumber
lain yang relevan.
Selamat menjawab Quiz minggu
Buatkan sumber jawaban saudara pada daftar referensi.
Bahasa Inggris dari manajemen adalah manage yang artinya mengelola atau
mengurus, mengendalikan, mengusahakan serta memimpin. Manajemen
merupakan sebuah proses untuk mencapai suatu tujuan dalam organisasi
dengan bekerja bersama dengan sumber daya yang dimiliki.
Fungsi Manajemen
Seperti yang telah dijelaskan di atas bahwa manajemen itu untuk mengelola.
Mengelola suatu persoalan yang sebelumnya belum tersusun rapi atau teratur.
Manajemen dapat dipakai di kehidupan sehari-hari.
Orang jika sudah biasa membentuk manajemen, maka tidak akan merasa
nyaman bila ada yang terlihat berantakan di sekitarnya. Mengapa demikian?
Karena, manajemen untuk memudahkan Anda dalam mengatur banyak hal,
misalnya pekerjaan.
Pada umumnya terdapat beberapa fungsi yang dapat diimplementasikan dalam
manajemen, yaitu:
Perencanaan (planning)
Salah satu dari fungsi manajemen yaitu perencanaan atau planning yang
merupakan kegiatan untuk membuat tujuan dari sebuah perusahaan dengan
beberapa rencana untuk mendapatkan tujuan.
Perencanaan adalah cara terbaik untuk mengejar dan membuat tujuan
perusahaan agar mampu teraih dengan baik. Karena memang tanpa adanya
perencanaan fungsi manajemen tak dapat berjalan.
Tugas dari perencanaan antara lain :
1) Membuat target.
2) Membuat rencana kegiatan yang dibutuhkan untuk pencapaian target.
3) Mengatur urutan pelaksanaan.
4) Menyusun anggaran biaya.
5) Membuat SOP mengenai pelaksanaan pekerjaan.
Pengorganisasian (organizing)
Pengorganisasian adalah membagi kegiatan besar menjadi kegiatan kecil.
Caranya dengan membagi setiap tugas supaya bisa secara mudah meraih
tujuan dari sebuah perusahaan.
Kegiatan menghubungkan serta mengatur pekerjaan dapat dilaksanakan dengan
secara efisien dan efektif dengan cara sebagai berikut:
1) Desain struktur organisasi.
2) Tentukan job description setiap jabatan untuk meraih sasaran organisasi.
3) Mendelegasikan tanggung jawab dan wewenang, menetapkan tanggung
jawab dari hasil yang sudah dicapai.
4) Membedakan antara atasan dan staff.
Pengarahan (directing)
Pengarahan adalah tindakan dan upaya supaya semua anggota kelompok bisa
berusaha untuk mendapatkan tujuan yang telah sesuai dengan perencanaan
manajerial dan usaha.
Proses implementasi sebuah program supaya mampu dilakukan oleh seluruh
pihak dalam organisasi tersebut. Selain itu juga dapat memotivasi seluruh pihak
supaya dapat melaksanakan tanggung jawab dan penuh kesadaran.
Fungsi pengarahan dan implementasi mempunyai tugas sebagai berikut:
1) Mengimplementasikan sebuah proses pembimbingan, kepemimpinan, dan
pemberian motivasi bagi tenaga kerja.
2) Memberikan tugas yang teratur mengenai pekerjaan.
3) Menjelaskan kebijakan yang sudah ditetapkan.
Penempatan (Staffing)
Penempatan tak jauh beda dengan pengorganisasian tetapi untuk staffing lebih
luas. Jika organizing lebih ke manajemen SDA (Sumber Daya manusia). Nah
sedangkan untuk penempatan tertuju pada sumber daya secara umum.
Contohnya peralatan yang dimiliki
Mengkoordinasi (Coordinating)
Mengkoordinasi adalah fungsi yang bertujuan demi meningkatkan efisiensi dan
efektifitas kinerja, membuat lingkungan kerja menjadi sehat, nyaman, dinamis,
dll. Fungsi ini dilakukan oleh seorang manajer. Jadi, manajer mempunyai fungsi
utama dalam mengkoordinasi bawahannya agar dapat meningkatkan kinerjanya.
Mengontrol (Controlling)
Mengontrol merupakan fungsi terakhir manajemen. Setelah semua fungsi
dilakukan maka langkah yang terakhir yaitu mengontrolnya. Dalam fungsi ini ada
beberapa elemen penting, misalnya evaluasi serta membuat kebijakan baru.
Fungsi mengontrol cukup penting agar kinerja orang-orang tidak menurun, paling
tidak masih dalam batas standard, dan bagusnya adalah dapat meningkat.
Unsur-Unsur Manajemen
Ada beberapa unsur-unsur manajemen yang perlu Anda ketahui yaitu:
Human (Manusia)
Sarana utama setiap manajer adalah mencapai tujuan yang sudah ditentukan
oleh manusia terlebih dahulu. Tanpa ada manusia, seorang manajer tidak akan
dapat mencapai tujuannya.
Money (Uang)
Untuk melakukan berbagai kegiatan perusahaan diperlukan adanya uang. Uang
digunakan untuk membayar gaji karyawan, membeli peralatan dan bahan-
bahan. Nah, paling penting adalah Anda harus mampu menggunakannya secara
efektif supaya tujuan tercapai dengan menggunakan biaya yang rendah.
Materials (Bahan)
Material adalah faktor pendukung utama di dalam proses produksi. Material juga
mempengaruhi kelancaran proses produksi. Apabila tidak ada bahan, maka
proses produksi tidak bisa berjalan. Bahan-bahan yang diperlukan misalnya
adalah bahan baku dan juga bahan pembantu untuk menunjang proses produksi.
Machines (Mesin)
Saat ini teknologi sudah maju, sehingga perusahaan-perusahaan dapat
menggunakan mesin-mesin yang canggih dalam pelaksanaan kegiatan
perusahaan.
Methods (Metode)
Untuk melakukan kegiatan supaya berdaya guna serta berhasil guna, Anda
dihadapkan pada pilihan berbagai alternatif metode untuk melakukan pekerjaan.
Oleh karena itu, pilihlah metode yang benar guna mencapai tujuan.
Market (Pasar)
Pasar juga merupakan sarana yang penting dalam manajemen. Tanpa adanya
pasar, hasil produksi Anda tidak ada artinya. Sehingga tujuan dari perusahaan
tidak tercapai.
sumber : http://jojopayroll.com
2. FORUM : Jawablah Forum ini dengan baik dan benar:
Bagaimana implementasi Manajemen Keungan dan Fungsi Manajemen
Keuangan pada perusahaan saudara atau pada perusahaan yang
saudara amati.
Selamat menanggapi Forum minggu ini
Bahasa Inggris dari manajemen adalah manage yang artinya mengelola atau
mengurus, mengendalikan, mengusahakan serta memimpin. Manajemen
merupakan sebuah proses untuk mencapai suatu tujuan dalam organisasi
dengan bekerja bersama dengan sumber daya yang dimiliki.
Fungsi Manajemen
Seperti yang telah dijelaskan di atas bahwa manajemen itu untuk mengelola.
Mengelola suatu persoalan yang sebelumnya belum tersusun rapi atau teratur.
Manajemen dapat dipakai di kehidupan sehari-hari.
Orang jika sudah biasa membentuk manajemen, maka tidak akan merasa
nyaman bila ada yang terlihat berantakan di sekitarnya. Mengapa demikian?
Karena, manajemen untuk memudahkan Anda dalam mengatur banyak hal,
misalnya pekerjaan.
Pada umumnya terdapat beberapa fungsi yang dapat diimplementasikan dalam
manajemen, yaitu:
Perencanaan (planning)
Salah satu dari fungsi manajemen yaitu perencanaan atau planning yang
merupakan kegiatan untuk membuat tujuan dari sebuah perusahaan dengan
beberapa rencana untuk mendapatkan tujuan.
Perencanaan adalah cara terbaik untuk mengejar dan membuat tujuan
perusahaan agar mampu teraih dengan baik. Karena memang tanpa adanya
perencanaan fungsi manajemen tak dapat berjalan.
Tugas dari perencanaan antara lain :
1) Membuat target.
2) Membuat rencana kegiatan yang dibutuhkan untuk pencapaian target.
3) Mengatur urutan pelaksanaan.
4) Menyusun anggaran biaya.
5) Membuat SOP mengenai pelaksanaan pekerjaan.
Pengorganisasian (organizing)
Pengorganisasian adalah membagi kegiatan besar menjadi kegiatan kecil.
Caranya dengan membagi setiap tugas supaya bisa secara mudah meraih
tujuan dari sebuah perusahaan.
Kegiatan menghubungkan serta mengatur pekerjaan dapat dilaksanakan dengan
secara efisien dan efektif dengan cara sebagai berikut:
1) Desain struktur organisasi.
2) Tentukan job description setiap jabatan untuk meraih sasaran organisasi.
3) Mendelegasikan tanggung jawab dan wewenang, menetapkan tanggung
jawab dari hasil yang sudah dicapai.
4) Membedakan antara atasan dan staff.
Pengarahan (directing)
Pengarahan adalah tindakan dan upaya supaya semua anggota kelompok bisa
berusaha untuk mendapatkan tujuan yang telah sesuai dengan perencanaan
manajerial dan usaha.
Proses implementasi sebuah program supaya mampu dilakukan oleh seluruh
pihak dalam organisasi tersebut. Selain itu juga dapat memotivasi seluruh pihak
supaya dapat melaksanakan tanggung jawab dan penuh kesadaran.
Fungsi pengarahan dan implementasi mempunyai tugas sebagai berikut:
1) Mengimplementasikan sebuah proses pembimbingan, kepemimpinan, dan
pemberian motivasi bagi tenaga kerja.
2) Memberikan tugas yang teratur mengenai pekerjaan.
3) Menjelaskan kebijakan yang sudah ditetapkan.
Penempatan (Staffing)
Penempatan tak jauh beda dengan pengorganisasian tetapi untuk staffing lebih
luas. Jika organizing lebih ke manajemen SDA (Sumber Daya manusia). Nah
sedangkan untuk penempatan tertuju pada sumber daya secara umum.
Contohnya peralatan yang dimiliki
Mengkoordinasi (Coordinating)
Mengkoordinasi adalah fungsi yang bertujuan demi meningkatkan efisiensi dan
efektifitas kinerja, membuat lingkungan kerja menjadi sehat, nyaman, dinamis,
dll. Fungsi ini dilakukan oleh seorang manajer. Jadi, manajer mempunyai fungsi
utama dalam mengkoordinasi bawahannya agar dapat meningkatkan kinerjanya.
Mengontrol (Controlling)
Mengontrol merupakan fungsi terakhir manajemen. Setelah semua fungsi
dilakukan maka langkah yang terakhir yaitu mengontrolnya. Dalam fungsi ini ada
beberapa elemen penting, misalnya evaluasi serta membuat kebijakan baru.
Fungsi mengontrol cukup penting agar kinerja orang-orang tidak menurun, paling
tidak masih dalam batas standard, dan bagusnya adalah dapat meningkat.
Unsur-Unsur Manajemen
Ada beberapa unsur-unsur manajemen yang perlu Anda ketahui yaitu:
Human (Manusia)
Sarana utama setiap manajer adalah mencapai tujuan yang sudah ditentukan
oleh manusia terlebih dahulu. Tanpa ada manusia, seorang manajer tidak akan
dapat mencapai tujuannya.
Money (Uang)
Untuk melakukan berbagai kegiatan perusahaan diperlukan adanya uang. Uang
digunakan untuk membayar gaji karyawan, membeli peralatan dan bahan-
bahan. Nah, paling penting adalah Anda harus mampu menggunakannya secara
efektif supaya tujuan tercapai dengan menggunakan biaya yang rendah.
Materials (Bahan)
Material adalah faktor pendukung utama di dalam proses produksi. Material juga
mempengaruhi kelancaran proses produksi. Apabila tidak ada bahan, maka
proses produksi tidak bisa berjalan. Bahan-bahan yang diperlukan misalnya
adalah bahan baku dan juga bahan pembantu untuk menunjang proses produksi.
Machines (Mesin)
Saat ini teknologi sudah maju, sehingga perusahaan-perusahaan dapat
menggunakan mesin-mesin yang canggih dalam pelaksanaan kegiatan
perusahaan.
Methods (Metode)
Untuk melakukan kegiatan supaya berdaya guna serta berhasil guna, Anda
dihadapkan pada pilihan berbagai alternatif metode untuk melakukan pekerjaan.
Oleh karena itu, pilihlah metode yang benar guna mencapai tujuan.
Market (Pasar)
Pasar juga merupakan sarana yang penting dalam manajemen. Tanpa adanya
pasar, hasil produksi Anda tidak ada artinya. Sehingga tujuan dari perusahaan
tidak tercapai.

More Related Content

What's hot

POAC DAN SWOT ANIMATION
POAC DAN SWOT ANIMATIONPOAC DAN SWOT ANIMATION
POAC DAN SWOT ANIMATIONirvans669
 
Penerapan Teori Manajemen Dalam Perusahaan
Penerapan Teori Manajemen Dalam PerusahaanPenerapan Teori Manajemen Dalam Perusahaan
Penerapan Teori Manajemen Dalam PerusahaanIRAWANPERWANDA
 
9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...
9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...
9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...AgungRismawan1
 
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawanPoac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawanDodik Wijanarko
 
9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...
9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...
9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...FirinMohammad
 
Pengantar Bisnis - Manajemen
Pengantar Bisnis - ManajemenPengantar Bisnis - Manajemen
Pengantar Bisnis - Manajemenyunisarosa
 
Dasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.com
Dasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.comDasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.com
Dasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.comSEKOLAH BISNIS INDONESIA
 
Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2
Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2
Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2farhana zailan
 
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...RoniAnantaSuryaninda
 
Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikUlan SaProperti
 
Power point mengelola perusahaan bisnis
Power point mengelola perusahaan bisnisPower point mengelola perusahaan bisnis
Power point mengelola perusahaan bisnisSuprianto BM
 
Bab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie tepp
Bab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie teppBab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie tepp
Bab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie teppstephaniejessey
 

What's hot (20)

Pengantar Manajemen
Pengantar ManajemenPengantar Manajemen
Pengantar Manajemen
 
Tugas mingguan 9
Tugas mingguan 9Tugas mingguan 9
Tugas mingguan 9
 
POAC DAN SWOT ANIMATION
POAC DAN SWOT ANIMATIONPOAC DAN SWOT ANIMATION
POAC DAN SWOT ANIMATION
 
Penerapan Teori Manajemen Dalam Perusahaan
Penerapan Teori Manajemen Dalam PerusahaanPenerapan Teori Manajemen Dalam Perusahaan
Penerapan Teori Manajemen Dalam Perusahaan
 
9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...
9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...
9, kwh, agung rismawani, prof. dr. hapzi ali, cma, dasar manajemen dan fungsi...
 
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawanPoac dalam meningkatkan kinerja karyawan
Poac dalam meningkatkan kinerja karyawan
 
Topik4 : perancangan
Topik4 : perancanganTopik4 : perancangan
Topik4 : perancangan
 
9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...
9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...
9, wira usaha, mohamad mustagfirin, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi man...
 
Pengantar Bisnis - Manajemen
Pengantar Bisnis - ManajemenPengantar Bisnis - Manajemen
Pengantar Bisnis - Manajemen
 
Dasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.com
Dasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.comDasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.com
Dasar dasar-manajemen www.sekolahbisnisindonesia.com
 
Pert 1 mk manjemen 1
Pert 1 mk manjemen 1Pert 1 mk manjemen 1
Pert 1 mk manjemen 1
 
Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2
Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2
Nota pengajian-perniagaan-stpm-semester-2
 
52827151 fungsi-pengurusan
52827151 fungsi-pengurusan52827151 fungsi-pengurusan
52827151 fungsi-pengurusan
 
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
9, wira usaha, roni ananta s, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu ...
 
Unit11 : penstafan
Unit11 : penstafanUnit11 : penstafan
Unit11 : penstafan
 
Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategik
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
 
Unit5 : pengorganisasian
Unit5 : pengorganisasianUnit5 : pengorganisasian
Unit5 : pengorganisasian
 
Power point mengelola perusahaan bisnis
Power point mengelola perusahaan bisnisPower point mengelola perusahaan bisnis
Power point mengelola perusahaan bisnis
 
Bab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie tepp
Bab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie teppBab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie tepp
Bab vi mengelola perusahaan bisnis oleh stephanie tepp
 

Similar to Manajemen Keuangan Perusahaan

9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...FitriantoSugiono
 
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...FitriantoSugiono
 
9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...
9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...
9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...anditaoktavia
 
Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...
Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...
Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...Elsa_lee
 
Pertemuan 1 - Manajemen Industri.pdf
Pertemuan 1 - Manajemen Industri.pdfPertemuan 1 - Manajemen Industri.pdf
Pertemuan 1 - Manajemen Industri.pdfJuanWawanKurniawan
 
12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...
12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...
12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...Juliana Juliana
 
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...eka risma
 
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...Juliana Juliana
 
Prinsip dasar manajemen
Prinsip dasar manajemenPrinsip dasar manajemen
Prinsip dasar manajemenSubhan Afifi
 
Manajer dan Manajemen
Manajer dan ManajemenManajer dan Manajemen
Manajer dan ManajemenLee Gorgeouz
 
9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...
9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...
9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...Azahfadilah
 
PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01
PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01
PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01AlessandraLarasati
 
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...nelda pratiwi
 
1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx
1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx
1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptxLathifahNuraini8
 
Pengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemenPengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemenFerry Rinaldi
 
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfTerm 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfHospitality Industry
 
Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...
Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...
Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...indri agustiani
 

Similar to Manajemen Keuangan Perusahaan (20)

9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, un...
 
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...
9, wira usaha,fitrianto, hapzi, ali, enterpreneurship, universitas mercu buan...
 
Manajemen organisasi
Manajemen organisasiManajemen organisasi
Manajemen organisasi
 
9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...
9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...
9 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen dan empat fungsi dasar manajemen,...
 
Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...
Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...
Kewirausahaan, elsa annastasya, 42317110032, prof. dr. ir. hapzi ali cma, mm,...
 
Pertemuan 1 - Manajemen Industri.pdf
Pertemuan 1 - Manajemen Industri.pdfPertemuan 1 - Manajemen Industri.pdf
Pertemuan 1 - Manajemen Industri.pdf
 
12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...
12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...
12. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen d...
 
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
10, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
 
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Dasar Manajemen dan fungsi Manajemen dalam Organis...
 
Prinsip dasar manajemen
Prinsip dasar manajemenPrinsip dasar manajemen
Prinsip dasar manajemen
 
Manajemen.pptx
Manajemen.pptxManajemen.pptx
Manajemen.pptx
 
Manajer dan Manajemen
Manajer dan ManajemenManajer dan Manajemen
Manajer dan Manajemen
 
9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...
9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...
9. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajem...
 
PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01
PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01
PPT MANAJEMEN - Alessandra XIS3/01
 
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
10, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Manajemen Fungsional,...
 
1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx
1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx
1. Pengantar Manajemen Perusahaan.pptx
 
Pengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemenPengertian dan Fungsi manajemen
Pengertian dan Fungsi manajemen
 
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfTerm 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
 
Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...
Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...
Usaha,indri agustiani,hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen dalam o...
 
Chapter 1 Pengantar Manajemen
Chapter 1 Pengantar Manajemen Chapter 1 Pengantar Manajemen
Chapter 1 Pengantar Manajemen
 

More from ayeshavikky

Tugas 14 kewirausahaan 1
Tugas 14 kewirausahaan 1Tugas 14 kewirausahaan 1
Tugas 14 kewirausahaan 1ayeshavikky
 
Tugas 12 kewirausahaan 1
Tugas 12 kewirausahaan 1Tugas 12 kewirausahaan 1
Tugas 12 kewirausahaan 1ayeshavikky
 
Tugas 11 kewirausahaan 1
Tugas 11 kewirausahaan 1Tugas 11 kewirausahaan 1
Tugas 11 kewirausahaan 1ayeshavikky
 
Tugas 10 kewirausahaan 1
Tugas 10 kewirausahaan 1Tugas 10 kewirausahaan 1
Tugas 10 kewirausahaan 1ayeshavikky
 
Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1ayeshavikky
 
Tugas 4 kewirausahaan 1
Tugas 4 kewirausahaan 1Tugas 4 kewirausahaan 1
Tugas 4 kewirausahaan 1ayeshavikky
 
Tugas 1 kewirausahaan 1
Tugas 1 kewirausahaan 1Tugas 1 kewirausahaan 1
Tugas 1 kewirausahaan 1ayeshavikky
 

More from ayeshavikky (7)

Tugas 14 kewirausahaan 1
Tugas 14 kewirausahaan 1Tugas 14 kewirausahaan 1
Tugas 14 kewirausahaan 1
 
Tugas 12 kewirausahaan 1
Tugas 12 kewirausahaan 1Tugas 12 kewirausahaan 1
Tugas 12 kewirausahaan 1
 
Tugas 11 kewirausahaan 1
Tugas 11 kewirausahaan 1Tugas 11 kewirausahaan 1
Tugas 11 kewirausahaan 1
 
Tugas 10 kewirausahaan 1
Tugas 10 kewirausahaan 1Tugas 10 kewirausahaan 1
Tugas 10 kewirausahaan 1
 
Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1
 
Tugas 4 kewirausahaan 1
Tugas 4 kewirausahaan 1Tugas 4 kewirausahaan 1
Tugas 4 kewirausahaan 1
 
Tugas 1 kewirausahaan 1
Tugas 1 kewirausahaan 1Tugas 1 kewirausahaan 1
Tugas 1 kewirausahaan 1
 

Recently uploaded

TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 

Recently uploaded (20)

TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 

Manajemen Keuangan Perusahaan

  • 1. NAMA : AYESHA VIKKY OCTORA NIM : 44217120062 TUGAS 13 KEWIRAUSAHAAN 1. QUIS 13 : Jawablah Quiz ini dengan baik dan benar: Jelalaskan Pengertian Manajemen Keungan dan Fungsi Manajemen Keuangan baik yang bersumber dari materi minggu ini atau dari sumber lain yang relevan. Selamat menjawab Quiz minggu Buatkan sumber jawaban saudara pada daftar referensi. Bahasa Inggris dari manajemen adalah manage yang artinya mengelola atau mengurus, mengendalikan, mengusahakan serta memimpin. Manajemen merupakan sebuah proses untuk mencapai suatu tujuan dalam organisasi dengan bekerja bersama dengan sumber daya yang dimiliki. Fungsi Manajemen Seperti yang telah dijelaskan di atas bahwa manajemen itu untuk mengelola. Mengelola suatu persoalan yang sebelumnya belum tersusun rapi atau teratur. Manajemen dapat dipakai di kehidupan sehari-hari. Orang jika sudah biasa membentuk manajemen, maka tidak akan merasa nyaman bila ada yang terlihat berantakan di sekitarnya. Mengapa demikian? Karena, manajemen untuk memudahkan Anda dalam mengatur banyak hal, misalnya pekerjaan. Pada umumnya terdapat beberapa fungsi yang dapat diimplementasikan dalam manajemen, yaitu: Perencanaan (planning) Salah satu dari fungsi manajemen yaitu perencanaan atau planning yang merupakan kegiatan untuk membuat tujuan dari sebuah perusahaan dengan beberapa rencana untuk mendapatkan tujuan.
  • 2. Perencanaan adalah cara terbaik untuk mengejar dan membuat tujuan perusahaan agar mampu teraih dengan baik. Karena memang tanpa adanya perencanaan fungsi manajemen tak dapat berjalan. Tugas dari perencanaan antara lain : 1) Membuat target. 2) Membuat rencana kegiatan yang dibutuhkan untuk pencapaian target. 3) Mengatur urutan pelaksanaan. 4) Menyusun anggaran biaya. 5) Membuat SOP mengenai pelaksanaan pekerjaan. Pengorganisasian (organizing) Pengorganisasian adalah membagi kegiatan besar menjadi kegiatan kecil. Caranya dengan membagi setiap tugas supaya bisa secara mudah meraih tujuan dari sebuah perusahaan. Kegiatan menghubungkan serta mengatur pekerjaan dapat dilaksanakan dengan secara efisien dan efektif dengan cara sebagai berikut: 1) Desain struktur organisasi. 2) Tentukan job description setiap jabatan untuk meraih sasaran organisasi. 3) Mendelegasikan tanggung jawab dan wewenang, menetapkan tanggung jawab dari hasil yang sudah dicapai. 4) Membedakan antara atasan dan staff. Pengarahan (directing) Pengarahan adalah tindakan dan upaya supaya semua anggota kelompok bisa berusaha untuk mendapatkan tujuan yang telah sesuai dengan perencanaan manajerial dan usaha. Proses implementasi sebuah program supaya mampu dilakukan oleh seluruh pihak dalam organisasi tersebut. Selain itu juga dapat memotivasi seluruh pihak supaya dapat melaksanakan tanggung jawab dan penuh kesadaran. Fungsi pengarahan dan implementasi mempunyai tugas sebagai berikut: 1) Mengimplementasikan sebuah proses pembimbingan, kepemimpinan, dan pemberian motivasi bagi tenaga kerja. 2) Memberikan tugas yang teratur mengenai pekerjaan. 3) Menjelaskan kebijakan yang sudah ditetapkan. Penempatan (Staffing) Penempatan tak jauh beda dengan pengorganisasian tetapi untuk staffing lebih luas. Jika organizing lebih ke manajemen SDA (Sumber Daya manusia). Nah sedangkan untuk penempatan tertuju pada sumber daya secara umum. Contohnya peralatan yang dimiliki
  • 3. Mengkoordinasi (Coordinating) Mengkoordinasi adalah fungsi yang bertujuan demi meningkatkan efisiensi dan efektifitas kinerja, membuat lingkungan kerja menjadi sehat, nyaman, dinamis, dll. Fungsi ini dilakukan oleh seorang manajer. Jadi, manajer mempunyai fungsi utama dalam mengkoordinasi bawahannya agar dapat meningkatkan kinerjanya. Mengontrol (Controlling) Mengontrol merupakan fungsi terakhir manajemen. Setelah semua fungsi dilakukan maka langkah yang terakhir yaitu mengontrolnya. Dalam fungsi ini ada beberapa elemen penting, misalnya evaluasi serta membuat kebijakan baru. Fungsi mengontrol cukup penting agar kinerja orang-orang tidak menurun, paling tidak masih dalam batas standard, dan bagusnya adalah dapat meningkat. Unsur-Unsur Manajemen Ada beberapa unsur-unsur manajemen yang perlu Anda ketahui yaitu: Human (Manusia) Sarana utama setiap manajer adalah mencapai tujuan yang sudah ditentukan oleh manusia terlebih dahulu. Tanpa ada manusia, seorang manajer tidak akan dapat mencapai tujuannya. Money (Uang) Untuk melakukan berbagai kegiatan perusahaan diperlukan adanya uang. Uang digunakan untuk membayar gaji karyawan, membeli peralatan dan bahan- bahan. Nah, paling penting adalah Anda harus mampu menggunakannya secara efektif supaya tujuan tercapai dengan menggunakan biaya yang rendah. Materials (Bahan) Material adalah faktor pendukung utama di dalam proses produksi. Material juga mempengaruhi kelancaran proses produksi. Apabila tidak ada bahan, maka proses produksi tidak bisa berjalan. Bahan-bahan yang diperlukan misalnya adalah bahan baku dan juga bahan pembantu untuk menunjang proses produksi. Machines (Mesin) Saat ini teknologi sudah maju, sehingga perusahaan-perusahaan dapat menggunakan mesin-mesin yang canggih dalam pelaksanaan kegiatan perusahaan. Methods (Metode) Untuk melakukan kegiatan supaya berdaya guna serta berhasil guna, Anda dihadapkan pada pilihan berbagai alternatif metode untuk melakukan pekerjaan. Oleh karena itu, pilihlah metode yang benar guna mencapai tujuan. Market (Pasar) Pasar juga merupakan sarana yang penting dalam manajemen. Tanpa adanya pasar, hasil produksi Anda tidak ada artinya. Sehingga tujuan dari perusahaan tidak tercapai.
  • 4. sumber : http://jojopayroll.com 2. FORUM : Jawablah Forum ini dengan baik dan benar: Bagaimana implementasi Manajemen Keungan dan Fungsi Manajemen Keuangan pada perusahaan saudara atau pada perusahaan yang saudara amati. Selamat menanggapi Forum minggu ini Bahasa Inggris dari manajemen adalah manage yang artinya mengelola atau mengurus, mengendalikan, mengusahakan serta memimpin. Manajemen merupakan sebuah proses untuk mencapai suatu tujuan dalam organisasi dengan bekerja bersama dengan sumber daya yang dimiliki. Fungsi Manajemen Seperti yang telah dijelaskan di atas bahwa manajemen itu untuk mengelola. Mengelola suatu persoalan yang sebelumnya belum tersusun rapi atau teratur. Manajemen dapat dipakai di kehidupan sehari-hari. Orang jika sudah biasa membentuk manajemen, maka tidak akan merasa nyaman bila ada yang terlihat berantakan di sekitarnya. Mengapa demikian? Karena, manajemen untuk memudahkan Anda dalam mengatur banyak hal, misalnya pekerjaan. Pada umumnya terdapat beberapa fungsi yang dapat diimplementasikan dalam manajemen, yaitu: Perencanaan (planning) Salah satu dari fungsi manajemen yaitu perencanaan atau planning yang merupakan kegiatan untuk membuat tujuan dari sebuah perusahaan dengan beberapa rencana untuk mendapatkan tujuan. Perencanaan adalah cara terbaik untuk mengejar dan membuat tujuan perusahaan agar mampu teraih dengan baik. Karena memang tanpa adanya perencanaan fungsi manajemen tak dapat berjalan. Tugas dari perencanaan antara lain : 1) Membuat target. 2) Membuat rencana kegiatan yang dibutuhkan untuk pencapaian target. 3) Mengatur urutan pelaksanaan. 4) Menyusun anggaran biaya. 5) Membuat SOP mengenai pelaksanaan pekerjaan. Pengorganisasian (organizing) Pengorganisasian adalah membagi kegiatan besar menjadi kegiatan kecil. Caranya dengan membagi setiap tugas supaya bisa secara mudah meraih tujuan dari sebuah perusahaan. Kegiatan menghubungkan serta mengatur pekerjaan dapat dilaksanakan dengan secara efisien dan efektif dengan cara sebagai berikut:
  • 5. 1) Desain struktur organisasi. 2) Tentukan job description setiap jabatan untuk meraih sasaran organisasi. 3) Mendelegasikan tanggung jawab dan wewenang, menetapkan tanggung jawab dari hasil yang sudah dicapai. 4) Membedakan antara atasan dan staff. Pengarahan (directing) Pengarahan adalah tindakan dan upaya supaya semua anggota kelompok bisa berusaha untuk mendapatkan tujuan yang telah sesuai dengan perencanaan manajerial dan usaha. Proses implementasi sebuah program supaya mampu dilakukan oleh seluruh pihak dalam organisasi tersebut. Selain itu juga dapat memotivasi seluruh pihak supaya dapat melaksanakan tanggung jawab dan penuh kesadaran. Fungsi pengarahan dan implementasi mempunyai tugas sebagai berikut: 1) Mengimplementasikan sebuah proses pembimbingan, kepemimpinan, dan pemberian motivasi bagi tenaga kerja. 2) Memberikan tugas yang teratur mengenai pekerjaan. 3) Menjelaskan kebijakan yang sudah ditetapkan. Penempatan (Staffing) Penempatan tak jauh beda dengan pengorganisasian tetapi untuk staffing lebih luas. Jika organizing lebih ke manajemen SDA (Sumber Daya manusia). Nah sedangkan untuk penempatan tertuju pada sumber daya secara umum. Contohnya peralatan yang dimiliki Mengkoordinasi (Coordinating) Mengkoordinasi adalah fungsi yang bertujuan demi meningkatkan efisiensi dan efektifitas kinerja, membuat lingkungan kerja menjadi sehat, nyaman, dinamis, dll. Fungsi ini dilakukan oleh seorang manajer. Jadi, manajer mempunyai fungsi utama dalam mengkoordinasi bawahannya agar dapat meningkatkan kinerjanya. Mengontrol (Controlling) Mengontrol merupakan fungsi terakhir manajemen. Setelah semua fungsi dilakukan maka langkah yang terakhir yaitu mengontrolnya. Dalam fungsi ini ada beberapa elemen penting, misalnya evaluasi serta membuat kebijakan baru. Fungsi mengontrol cukup penting agar kinerja orang-orang tidak menurun, paling tidak masih dalam batas standard, dan bagusnya adalah dapat meningkat. Unsur-Unsur Manajemen Ada beberapa unsur-unsur manajemen yang perlu Anda ketahui yaitu: Human (Manusia) Sarana utama setiap manajer adalah mencapai tujuan yang sudah ditentukan oleh manusia terlebih dahulu. Tanpa ada manusia, seorang manajer tidak akan dapat mencapai tujuannya.
  • 6. Money (Uang) Untuk melakukan berbagai kegiatan perusahaan diperlukan adanya uang. Uang digunakan untuk membayar gaji karyawan, membeli peralatan dan bahan- bahan. Nah, paling penting adalah Anda harus mampu menggunakannya secara efektif supaya tujuan tercapai dengan menggunakan biaya yang rendah. Materials (Bahan) Material adalah faktor pendukung utama di dalam proses produksi. Material juga mempengaruhi kelancaran proses produksi. Apabila tidak ada bahan, maka proses produksi tidak bisa berjalan. Bahan-bahan yang diperlukan misalnya adalah bahan baku dan juga bahan pembantu untuk menunjang proses produksi. Machines (Mesin) Saat ini teknologi sudah maju, sehingga perusahaan-perusahaan dapat menggunakan mesin-mesin yang canggih dalam pelaksanaan kegiatan perusahaan. Methods (Metode) Untuk melakukan kegiatan supaya berdaya guna serta berhasil guna, Anda dihadapkan pada pilihan berbagai alternatif metode untuk melakukan pekerjaan. Oleh karena itu, pilihlah metode yang benar guna mencapai tujuan. Market (Pasar) Pasar juga merupakan sarana yang penting dalam manajemen. Tanpa adanya pasar, hasil produksi Anda tidak ada artinya. Sehingga tujuan dari perusahaan tidak tercapai.