SlideShare a Scribd company logo
Dosen : 
Aridhotul Haqiyah, S.Pd
KORELASI
TES: Sebuah instrumen yang dipakai untuk 
memperoleh informasi tentang seseorang 
atau objek tertentu (Observasi, wawancara, 
angket, tes skill, atau bentuk lain yang 
sesuai). 
PENGUKURAN : Proses pengumpulan data / 
informasi dari suatu obyek 
tertentu. ( skor, frekuensi, 
waktu, jarak) tinggi badan : 179 
cm, 165cm dsb. Hasilnya adalah 
data bersifat kuantitatif atau 
kualitatif.
DEFINISI EVALUASI 
1. Proses penentuan nilai atau kelayakan data 
yang terhimpun. 
2. Proses penilaian secara kualitatif data yang 
telah diperoleh melalui pengukuran. 
3. Suatu proses untuk memberikan gambaran 
terhadap pencapaian tujuan yang telah 
ditetapkan
1. Harus dilakukan untuk mencapai 
tujuan tertentu. 
2. Alat ukur yang digunakan hendaknya 
memenuhi syarat valid dan reliabel. 
3. Tes dan pengukuran dilaksanakan 
oleh para petugas yang terlatih dan 
berpengalaman dalam bidangnya
Kebutuhan Pengukuran 
di dalam proses penilaian 
Membangkitkan motivasi siswa di dalam pengajaran an juga dapat 
membantu guru dalam mencapai tujuan pengajaran dengan motivasi 
yang tinggi. 
Membantu guru menilai emampuan ara siswa 
Membantu siswa menilai pengetahuan dan keterampilannya sendiri 
Membantu guru secara obyektif mengukur perkembangan hasil 
belajar 
Membantu guru dalam menentukan yang harus dicapai dalam suatu 
program 
Membantu guru dalam menilai perbedaan metoda pengajaran 
Sebagai alat untuk menentukan prestasi siswa yang menonjol dalam 
kelompok mereka
Membantu guru untuk mengelompokkan siswa guna keperluan 
latihan dan pertandingan 
Keperluan mengadakan diagnosa dalam hubungan, body 
mekanik, fitness dan keterampilan gerak 
Membantu dalam menentukan norma kelompok ang 
berdasarkan kelompok umur dan jenis kelamin 
Menetukan status dan perubahan-perubahan dalam pendidikan 
jasmani untuk keperluan publikasi 
Penyampaian data untuk keperluan penelitian 
Membantu menentukan nilai-nilai relatif dari aktivitas dalam 
pencapaian tujuan pendidikan 
Menentukan kebutuhan siswa secara individual di dalam suatu 
program dan ke dalam tujuan pendidikan yang telah dicapainya 
Memungkinkan guru untuk menilai dirinya, dalam mengajar 
yang efektif
PRISIP-PRINSIP TES DAN 
PENGUKURAN DALAM 
PENILAIAN 
1. Sebagai alat untuk mencapai tujuan. Tes dan pengukuran harus 
dipertimbangkan sebagai alat untuk mencapai tujuan 
2. Berhubungan dengan tujuan, adapun yang menjadi tujuan 
pendidikan jasmani adalah sebagai berikut: 
- Mengembangkan kesegaran jasmani dan 
efesiensi fungsi organic 
- Mengembangkan keterampilan motorik 
- Mengembangkan social dan menyesuaikan 
emosi 
- Mengembangkan pengetahuan dan pengertian
1. Mengadakan klasifikasi siswa. 
2. Menentukan status siswa. 
3. Mengadakan diagnosa dan bimbingan. 
4. Pemberi motivasi. 
5. Perbaikan mengajar 
6. Menilai guru dan bahan 
7. Alat pembantu dalam survey 
8. Alat pembantu dalam penelitian
Kriteria Memilih Tes 
Kesahihan 
(Validity) 
Keterandalan 
(reliability) 
Obyektivitas 
Norma dan 
Ekonomis 
Tuntutan 
Pelaksanaa 
n/ 
kepraktisan
 Tes Anthropometrik danTes Kemampuan 
Fungsional (Cardiovascular) 
 Tes General Motor Ability danTes Motor Educability 
 Pengukuran Unsur-Unsur Kondisi Fisik 
 Tes Keterampilan Cabang Olahrga 
 PenyusunanTes Pengetahuan dan Analisis Butir Tes 
 Penyusunan Skala Sikap 
 PenyusunanTes Keterampilan 
 Pendekatan Acuan Penilaian dan SistemPenilaian
BentukTubuh 
1. Hipocrates : manusia dikelompokkan menjadi 2 bentuk, 
yaitu bentuk tinggi dan kurus atau pendek dan gemuk. 
2. Kretshemer : 4 tipe bentuk tubuh manusia, yaitu: 
a. Tipe Piknis 
b. Tipe Leptosom 
c. Tipe Atletis 
d. Tipe Diplatis 
3. Sheldon : struktur jasmani merupakan yang utama 
berpengaruh terhadap tingkah laku manusia. Tipe bentuk 
tubuh : 
a. Endomorph 
b. Mesomorph 
c. Ectomorph
Anthropometrik 
Berat Badan Ideal – 90 % (tinggi badan – 100)- FORMULA 
BROCCA Dengan proporsional 80 %– 120 % 
Pengukuran tinggi badan dan berat badan menggunakan 
Indeks MassaTubuh 
IMT = BB/TB² 
Pengukuran Presentasi LemakTubuh/ lipatan kulit (skinfold)
Nilai BMI Kategori 
< 17 Kurus 
17 – 23 Normal 
23 – 27 Kegemukan 
> 27 Obesitas 
Nilai BMI Kategori 
< 18 Kurus 
18 – 25 Normal 
25 – 27 Kegemukan 
> 27 Obesitas 
Laki – Laki 
Perempuan
TES CARDIOVASCULAR 
Pengukuran Denyut Nadi dan tekanan darah 
dalam berbagai macam posisi dan tingkatan 
kerja. 
Fungsi : 
1. Menentukan klasifikasi kesegaran jasmani 
siswa 
2. Menilai status kesegaran jasmani siswa 
3. Memberi motivasi kepada siswa agar lebih giat 
berlatih
Pergelangan tangan bagian depan sebelah 
atas pangkal ibu jari tangan (arteri radialis) 
Leher kanan/kiri depan otot sterno cleido 
mastoideus 
Dada sebelah kiri, tepat di jantung 
Pelipis
6 second •x 10 
10 second •x 6 
15 second •x 4 
30 second •x 2 
Berapa denyut 
nadi istirahat 
setiap menit ?
Nadi Basal 
Nadi 
Latihan 
Nadi 
Istirahat 
Nadi 
Pemulihan
Intensitas latihan = 60 – 90 % x (220 – usia)
TUGAS 1 
CARILAH GAMBAR DAN PENGERTIAN MENGENAI TIPE 
BENTUK TUBUH MENURUT PARA AHLI DIBAWAH INI : 
1. Hipocrates. 
2. Kretshemer , 4 tipe bentuk tubuh manusia, yaitu: 
a. Tipe Piknis 
b. Tipe Leptosom 
c. Tipe Atletis 
d. Tipe Diplatis 
3. Sheldon, Tipe bentuk tubuh : 
a. Endomorph 
b. Mesomorph 
c. Ectomorph
TUGAS 1 
4. HITUNGLAH DENYUT NADI ANDA : 
a. Denyut Nadi Basal 
b. Denyut Nadi Istirahat
1. Harvard Step Test 
2. Sloan Test 
3. Bleep Test 
4. Tes Lari Cepat 4.800 m (protokol Cooper) 
5. Tes Lari 2,4 km 
6. Tes Lari 12 Menit 
7. Tes Lari 15 Menit (Protokol Balke) 
8. PengukuranVO2 Max dengan Ergocycle 
9. PengukuranVO2 Max denganTreadmill 
(Protokol Bruce)
* 
*PERLENGKAPAN TES : 
Bangku setinggi 20 inches. 
Stop watch. 
Metronom. 
* PELAKSANAAN 
Subyek berdiri dengan salah satu kaki di atas bangku, bila ada aba-aba ya, 
kaki yang satu lagi naik ke atas bangku sehingga berdiri dan kedua lutut 
harus lurus. Kemudian salah satu kaki turun kebawah dan disusul dengan 
kaki yang lainnya. Lakukan gerakan turun naik bangku tersebut maksimum 
selama 5 menit, dengan kecepatan 30 step/menit. 
*CARA MENCATAT DENYUT NADI 
Setelah subyek melakukan latihan tersebut, subyek disuruh duduk 
kemudian denyut nadinya dicatat dalam tiga periode yaitu : 
*Selama 30 detik, setelah menit pertama istirahat. 
*Selama 30 detik, setelah menit kedua istirahat. 
*Selama 30 detik, setelah menit ketiga istirahat.
Untuk menafsirkan hasil tes tersebut dipergunakan rumus sebagai berikut : 
Fitness indek I : 
(lamanya melakukan latihan dalam detik) x 100 
2 x (jmlh denyut nadi yg dihitung dlm recovery) 
Norma : di bawah 55 - jelek 
55 - 64 kurang 
65 - 79 sedang/cukup 
80 - 89 baik 
diatas 90 – baik sekali. 
Fitness indek II : 
(lamanya melakukan latihan dalam detik) x 100 
5,5 (dyt nadi yg dihitung selama 30 dtk dlm recovery) 
Norma : di bawah 50 = jelek 
50 – 80 = sedang 
di atas 80 = baik 
catatan : denyut nadi di hitung pada menit pertama, setelah melakukan latihan, dan 
di catat selama 30 detik.
Merupakan modifikasi dari harvard step test, tetapi 
tinggi bangku hanya 18 inch, biasanya digunakan 
untuk puteri 
 Fitness Indeks : 
Lamanya melakukan latihan dlm detik x 100 
2 (jumlah denyut nadi dalam recovery) 
 Norma : 
< 55 = jelek 
50 -80 = kurang 
80 = Baik
Balke Test : Tes lari 15 menit (VO2 max) 
VO2 max : (Jarak Tempuh -133) 0.172 + 33.33 
15 
Tes Lari Multi Tahap (Bleep Test) 
pengukuran ambilan oksigen maksimum 
(maximum oxygen uptake)
Motor Ability Test 
TES GENERAL 
MOTOR ABILITY 
TES GENERAL 
MOTOR 
EDUCABILITY 
Kemampuan umum untuk bergerak : 
Aspek Kecepatan, Daya, Kelincahan, 
Koordinasi Mata Dan Tangan, 
Keseimbangan, Ex. Carpenter 
Motor Ability Test, Barrow Motor 
Ability Test 
Kemampuan seseorang untuk 
mempelajari gerakan yang baru 
(New Motor Skill) ex. Iowa-Brace 
Test
Form Tes General Motor Ability Untuk 
Sekolah Dasar 
No N a m a SR LTB SSPB LC 
1 
2 
3 
4 
5 
6 
7 
8 
SR : Shuttle Run 
SSPB : Stork Stand Positional Balance 
LTB : Lempar Tangkap Bola 
LC : Lari Cepat
Hasil Praktek Tes Motor Educability 
Nama : 
Tmpt/Tgl Lahir : 
Jns Kelamin : 
No Nama Tes Berhasil Gagal 
1 One Foot Touch Head 
2 Side Leaning Rest 
3 Graspevine 
4 One Knee Balance 
5 Strok Stand 
6 Double Heel Click 
7 Cross leg Squat 
8 Full Left Turn 
9 One Knee Head to Floor 
10 Hop Backward 
11 Forward Hand Kick 
12 Full 
13 Half Turn Jump Left Foot 
14 Three Dips 
15 Side Kick 
16 Knee Jump to Feet 
17 Russian Dance 
18 Full Right Turn 
19 The Top 
20 Single Squat Balance 
21 Jump Foot
TKJ
Anatomical 
Fitness 
Physiological 
Fitness 
Psychologycal 
Fitness 
Pertumbuhan dan 
perkembangan sejak 
masa pertumbuhan 
anak-anak. 
Ex : tinggi badan, berat 
badan 
kelengkapan dan 
ukuran anggota badan 
Kemampuan tubuh untuk 
menyesuaikan fungsi 
fisiologisnya terhadap 
keadaan lingkungan dan 
atau terhadap tugas fisik 
yang memerlkan kerja otak 
secara cukup efisien, tak 
mengalami kelelahan yang 
berlebihan 
Berkenaan dengan 
keadaan emosi yang 
stabil dalam mengatasi 
masalah-masalah setiap 
hari dari 
lingkungannya. 
Kelelahan yang 
berlebihan
1. Indiana Physical Fitness Test 
2. Navy Standar Physical Fitness Test 
3. Army Physical Efficiency Test 
4. Tes Kesegaran Jasmani Indonesia
Untuk anak laki-laki dan perempuan tingkat SMA, tes ini 
terdiri dari 4 butir tes yaitu : (1) Straddle clim, (2) Squat 
thrust selama 20 detik, (3) Push ups dan (4) Squat jump. 
Navy Standar Physical Fitness Test 
Untuk menentukan status kesegaran jasmani prajurit 
angkatan laut. Tes ini terdiri dari 5 butir tes, yaitu : (1) 
Squat thrust selama 60 detik, (2) Sit ups, (3) Push ups, (4) 
Squat jump dan (5) Pull up.
Untuk mengukur kemampuan fisik dasar bagi prajurit 
Angkatan Darat, yang meliputi unsur strength, 
endurance, agility dan coordination. Tes ini terdiri dari 5 
butir tes yaitu : (1) Pull up, (2) Squat jump, (3) Push up, 
(4) Sit up dan (5) Lari 300 yard (272,2 meter).
1. Sekolah Dasar 
kelas 1,2,3 
a. Lari cepat 30 meter 
b. Angkat Tubuh 30 detik 
c. Baring duduk 30 detik 
d. Loncat tegak 
e. Lari 600 meter 
2. Sekolah Dasar 
kelas 4,5,6 
a. Lari cepat 40 meter 
b. Angkat Tubuh 30 detik 
c. Baring duduk 30 detik 
d. Loncat tegak 
e. Lari 600 meter
3. SMP 
a. Lari cepat 50 meter 
b. Angkat Tubuh 30 detik 
(Putri) 
c. Angkat Tubuh 60 detik 
(Putra) 
d. Baring duduk 60 detik 
e. Loncat tegak 30 detik 
f. Lari 800 meter (Putri) 
g. Lari 1000 meter (Putra) 
4. SMA 
a. Lari cepat 60 meter 
b. Angkat Tubuh 30 detik 
(Putri) 
c. Angkat Tubuh 60 detik 
(Putra) 
d. Baring duduk 60 detik 
e. Loncat tegak 30 detik 
f. Lari 800 meter (Putri) 
g. Lari 1000 meter (Putra)
Unsur Kesegaran Jasmani 
• Strength (Kekuatan): kemampuan otot untuk membangkitkan 
tagangan/ force terhadap suatu tahanan. 
• Power (Daya Ledak) 
• Speed (Kecepatan): kemampuan untuk melakukan gerakan-gerakan 
yang sejenis secara berturut-turut dalam waktu yang 
sesingkat-singkatnya. 
• Flexibility (Kelentukan): kemampuan ruang-ruang persendian 
pada otot-otot tubuh untuk melakukan beberapa gerakan yang 
bervariatif. 
• Agility (Kelincahan): melakukan gerakan ke segala arah dengan 
perpindahan yang cepat tanpa kehilangan keseimbangan. 
• Endurance (Daya Tahan): Daya tahan adalah kemampuan 
seseorang dalam melakukan aktivitas fisik secara kontinu dalam 
waktu yang relative lama.
Daya Tahan Umum (Kardio respirasi): Kemampuan seseorang untuk 
melakukan suatu pekerjaan dalam waktu relatif lama, beban sub maksimal, 
dengan intensitas latihan yang konstan. Contoh : 
 Lari 12 menit 
 Lari 2.4 km 
 Ergo Cycle / sepeda statis 
 Tread Mill / landasan berjalan 
Daya Tahan Lokal (Otot):Kesanggupan otot mempertahankan 
aktivitasnya, statis maupun dinamis untuk waktu yang lama. Contoh : 
 Sit ups 
 Push ups 
 Squat jumps 
KECEPATAN (SPEED) : Kemampuan seseorang dalam melakukan 
gerakan-gerakan sejenis dalam waktu yang singkat dengan hasil yang 
sebaik-baiknya.Contoh : 
 Dash Sprint 
 Lari 60 yard 
 Lari cepat 50 m.
KOORDINASI (COORDINATION) : Kemampuan seseorang dalam 
mengintegrasikan berbagai gerakan menjadi suatu kebulatan gerak yang 
sempurna.Contoh : 
 Obstacle Race test 
 Squat Thrust Test 
KESEIMBANGAN (BALANCE) : Kemampuan seseorang untuk 
mengontrol alat-alat tubuh yang bersifat neuro-muscular.Contoh (statis) 
: 
 Stork Stand Test 
 Head Balance Test 
 Hand Stand Test 
 Base Stick TestDinamis : Dynamic Test of Positional balanceI. 
REAKSI(REACTION) : Interval waktu antara penerimaan rangsangan 
(stimulus) dengan jawaban (respons)Contoh : 
 The Nelson Hand Reaction Test 
 The Nelson Foot Reaction Test 
 The Nelson Speed of Movement Test.
POWER : Resultan dari kekuatan dan Kecepatan.Contoh : 
 Vertical Jump 
 Standing Broad Jump 
 Two Hand Medicine Ball Put 
 Shot Put 
KELENTUKAN (FLEXIBILITY) : Kemampuan seseorang untuk menggerakkan 
tubuh dan bagian-bagian tubuh dalam satu ruang gerak yang seluas mungkin tanpa 
mengalami cedera pada persendian dan otot di sekitar persendian itu, atau dengan 
kata lain “luasnya ruang gerak persendian”.Contoh : 
 Flexion of Trunk Test (standing bending reach) 
 Sitting Bending Reach 
 Bridge Up 
 Side Split 
KELINCAHAN (AGILITY) : Kemampuan seseorang untuk bergerak ke segala arah 
dengan mudah.Contoh : 
 Shuttle run test 
 Dodging run test 
 Zig-zag run test 
 Right Boomerang run test 
 Squat thrust. 
 Maze run test
Jelaskan instrumen unsur 
kesegaran jasmani minimal 1 tiap 
aspek (daya tahan, kecepatan, 
koordinasi, keseimbangan, 
reaksi, power, kelentukan, 
kelincahan) meliputi : 
perlengkapan tes, pelaksanaan 
dan skor)

More Related Content

What's hot

KISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docx
KISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docxKISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docx
KISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docx
Yidhaachmad
 
Lampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru junior
Lampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru juniorLampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru junior
Lampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru junior
Endin Salahudin
 
Contoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian KinerjaContoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian Kinerja
Siti Mugi Rahayu
 
penilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerjapenilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerja
Mayzumrotul Hasanah
 
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
Grace Ginting
 
07 rpp aktivitas kebugaran jasmani 71
07 rpp aktivitas kebugaran jasmani 7107 rpp aktivitas kebugaran jasmani 71
07 rpp aktivitas kebugaran jasmani 71Dian Kardiansah
 
Alat pembelajaran
Alat pembelajaranAlat pembelajaran
Alat pembelajaran
Romza Baher
 
Sop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipa
Sop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipaSop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipa
Sop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipa
Yani Adhayanti
 
Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2
wahyu dwi nugroho
 
Instrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalorInstrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalor
Winda Oktori
 
ATP IPA 7,8,9.docx
ATP IPA 7,8,9.docxATP IPA 7,8,9.docx
ATP IPA 7,8,9.docx
ssuser8b60ec
 
laporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxlaporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docx
EllianiElliani
 
"INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
 "INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS" "INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
"INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
Nursa Fatri Nofriati
 
Asesmen bagi anak berkebutuhan khusus
Asesmen bagi anak berkebutuhan khususAsesmen bagi anak berkebutuhan khusus
Asesmen bagi anak berkebutuhan khususAgus Wagianto
 
PPT MODUL 6.pptx
PPT MODUL 6.pptxPPT MODUL 6.pptx
PPT MODUL 6.pptx
MelaHanifa
 
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SDPerkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SDElysa Nurhani
 
Program-Kerja-7-k-SD.docx
Program-Kerja-7-k-SD.docxProgram-Kerja-7-k-SD.docx
Program-Kerja-7-k-SD.docx
NurulNisa26
 
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docxPerencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
MNurulKafid
 
Penilaian kompetensi guru
Penilaian kompetensi guruPenilaian kompetensi guru
Penilaian kompetensi guruSani Assyifa
 

What's hot (20)

KISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docx
KISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docxKISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docx
KISI - KISI UJIAN PRAKTEK PJOK TAHUN 2022.docx
 
Lampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru junior
Lampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru juniorLampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru junior
Lampiran 3 instrumen kegiatan supervisi guru junior
 
Contoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian KinerjaContoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian Kinerja
 
penilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerjapenilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerja
 
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
 
07 rpp aktivitas kebugaran jasmani 71
07 rpp aktivitas kebugaran jasmani 7107 rpp aktivitas kebugaran jasmani 71
07 rpp aktivitas kebugaran jasmani 71
 
Alat pembelajaran
Alat pembelajaranAlat pembelajaran
Alat pembelajaran
 
Penilaian pembelajaran ips
Penilaian pembelajaran ipsPenilaian pembelajaran ips
Penilaian pembelajaran ips
 
Sop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipa
Sop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipaSop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipa
Sop pelaksanaan praktikum di laboratorium ipa
 
Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2
 
Instrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalorInstrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalor
 
ATP IPA 7,8,9.docx
ATP IPA 7,8,9.docxATP IPA 7,8,9.docx
ATP IPA 7,8,9.docx
 
laporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxlaporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docx
 
"INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
 "INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS" "INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
"INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
 
Asesmen bagi anak berkebutuhan khusus
Asesmen bagi anak berkebutuhan khususAsesmen bagi anak berkebutuhan khusus
Asesmen bagi anak berkebutuhan khusus
 
PPT MODUL 6.pptx
PPT MODUL 6.pptxPPT MODUL 6.pptx
PPT MODUL 6.pptx
 
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SDPerkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
 
Program-Kerja-7-k-SD.docx
Program-Kerja-7-k-SD.docxProgram-Kerja-7-k-SD.docx
Program-Kerja-7-k-SD.docx
 
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docxPerencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
 
Penilaian kompetensi guru
Penilaian kompetensi guruPenilaian kompetensi guru
Penilaian kompetensi guru
 

Viewers also liked

Tes kesegaran jasmani indonesia
Tes kesegaran jasmani indonesiaTes kesegaran jasmani indonesia
Tes kesegaran jasmani indonesia
ruce lee
 
tes-kebugaran-jasmani
tes-kebugaran-jasmanites-kebugaran-jasmani
tes-kebugaran-jasmani
Arief Ace
 
Komponen kondisi fisik
Komponen kondisi fisikKomponen kondisi fisik
Komponen kondisi fisik
MiraRaudhotulJannah
 
Flexiblity (Kelentukan)
Flexiblity (Kelentukan)Flexiblity (Kelentukan)
Flexiblity (Kelentukan)
Azmy Ramadhan
 
Cabang olahraga atletik
Cabang olahraga atletikCabang olahraga atletik
Cabang olahraga atletik
Imelda SaRi
 
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmaniUpaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmaniMuhammad Faruq Amrullah
 
JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013
JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013
JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013bimo kontaning
 
Baterai tes Olahraga Anggar
Baterai tes Olahraga AnggarBaterai tes Olahraga Anggar
Baterai tes Olahraga Anggar
Aqilah Liony Lucas
 
long jump
long jump long jump
long jump
Agus Kiske
 
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
vina serevina
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran JasmaniKebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
Radenmas Pardisupardi
 
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
universitas negeri padang
 
Pengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmaniPengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmaniDimas Kusuma Wijanarko
 
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatanPedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatanIrene Susilo
 
Upaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahragaUpaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahragaJoni Iswanto
 
Makalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmaniMakalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmani
Miftahuddin Saja
 
Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2
Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2
Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2
zulkarnainiskandar
 

Viewers also liked (20)

Tes kesegaran jasmani indonesia
Tes kesegaran jasmani indonesiaTes kesegaran jasmani indonesia
Tes kesegaran jasmani indonesia
 
tes-kebugaran-jasmani
tes-kebugaran-jasmanites-kebugaran-jasmani
tes-kebugaran-jasmani
 
Komponen kondisi fisik
Komponen kondisi fisikKomponen kondisi fisik
Komponen kondisi fisik
 
Flexiblity (Kelentukan)
Flexiblity (Kelentukan)Flexiblity (Kelentukan)
Flexiblity (Kelentukan)
 
Cabang olahraga atletik
Cabang olahraga atletikCabang olahraga atletik
Cabang olahraga atletik
 
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmaniUpaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
 
JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013
JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013
JOB SHEET UJIAN SEKOLAH PENJASORKES 2013
 
Navy advancementcenter v2
Navy advancementcenter v2Navy advancementcenter v2
Navy advancementcenter v2
 
Baterai tes Olahraga Anggar
Baterai tes Olahraga AnggarBaterai tes Olahraga Anggar
Baterai tes Olahraga Anggar
 
Baterai tes Olahraga cricket
Baterai tes Olahraga cricketBaterai tes Olahraga cricket
Baterai tes Olahraga cricket
 
long jump
long jump long jump
long jump
 
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran JasmaniKebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
 
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
 
kebugaran jasmani
kebugaran jasmani kebugaran jasmani
kebugaran jasmani
 
Pengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmaniPengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmani
 
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatanPedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
Pedoman pembinaan-kebugaran-jasmani-jemaah-haji-bagi-petugas-kesehatan
 
Upaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahragaUpaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahraga
 
Makalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmaniMakalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmani
 
Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2
Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2
Manfaat aktivitas fisik dan olahraga untuk kesehatan 2
 

Similar to Tes dan pengukuran dalam penjaskes

Panduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.ppt
Panduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.pptPanduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.ppt
Panduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.ppt
norzarieynaazirawati
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segak
narazlanzz
 
Bab 8
Bab 8Bab 8
Bab 8
1habib
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segakJimmy Siow
 
Segak murni mei 2007
Segak murni mei 2007Segak murni mei 2007
Segak murni mei 2007
jefriamer
 
20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)
20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)
20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)sham7482
 
Draf buku panduan segak gambar lebih jelas
Draf buku panduan segak gambar lebih jelasDraf buku panduan segak gambar lebih jelas
Draf buku panduan segak gambar lebih jelasSiot Sapian
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segak
Rosliza Yacob
 
Buku panduan segak (1)
Buku panduan segak (1)Buku panduan segak (1)
Buku panduan segak (1)Sobri Ismail
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segakJimmy Siow
 
Buku panduan SEGAK
Buku panduan SEGAKBuku panduan SEGAK
Buku panduan SEGAK
ezdiani abdul rahaman
 
Buku panduan segak rendah mei
Buku panduan segak rendah meiBuku panduan segak rendah mei
Buku panduan segak rendah meirosfariza
 
Ass hbpe 2203 pjk (recovered)
Ass hbpe 2203 pjk (recovered)Ass hbpe 2203 pjk (recovered)
Ass hbpe 2203 pjk (recovered)Lianah77
 
Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani
rullyyanuari
 
Aktivitas Kebugaran Jasmani.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani.pptxAktivitas Kebugaran Jasmani.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani.pptx
IkraDesa
 
Rpp kebugaran jasmani 2013
Rpp kebugaran jasmani 2013Rpp kebugaran jasmani 2013
Rpp kebugaran jasmani 2013adipurwoko85
 
Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)
Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)
Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)
FAJAR AJI WIBOWO
 
Rpp atletik langgeng
Rpp atletik langgengRpp atletik langgeng
Rpp atletik langgengLanggeng BM
 

Similar to Tes dan pengukuran dalam penjaskes (20)

Makalah tkji smp
Makalah tkji smpMakalah tkji smp
Makalah tkji smp
 
Panduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.ppt
Panduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.pptPanduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.ppt
Panduan perlaksanaan segak sekolah rendah dan menegah.ppt
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segak
 
Bab 8
Bab 8Bab 8
Bab 8
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segak
 
Segak murni mei 2007
Segak murni mei 2007Segak murni mei 2007
Segak murni mei 2007
 
20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)
20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)
20908113 buku-panduan-segak-2009 (1)
 
Draf buku panduan segak gambar lebih jelas
Draf buku panduan segak gambar lebih jelasDraf buku panduan segak gambar lebih jelas
Draf buku panduan segak gambar lebih jelas
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segak
 
Buku panduan segak (1)
Buku panduan segak (1)Buku panduan segak (1)
Buku panduan segak (1)
 
Buku panduan segak
Buku panduan segakBuku panduan segak
Buku panduan segak
 
Buku panduan SEGAK
Buku panduan SEGAKBuku panduan SEGAK
Buku panduan SEGAK
 
Buku panduan segak rendah mei
Buku panduan segak rendah meiBuku panduan segak rendah mei
Buku panduan segak rendah mei
 
Segak
SegakSegak
Segak
 
Ass hbpe 2203 pjk (recovered)
Ass hbpe 2203 pjk (recovered)Ass hbpe 2203 pjk (recovered)
Ass hbpe 2203 pjk (recovered)
 
Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani
 
Aktivitas Kebugaran Jasmani.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani.pptxAktivitas Kebugaran Jasmani.pptx
Aktivitas Kebugaran Jasmani.pptx
 
Rpp kebugaran jasmani 2013
Rpp kebugaran jasmani 2013Rpp kebugaran jasmani 2013
Rpp kebugaran jasmani 2013
 
Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)
Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)
Lampiran tes kesegaran jasmani indonesia (2)
 
Rpp atletik langgeng
Rpp atletik langgengRpp atletik langgeng
Rpp atletik langgeng
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 

Tes dan pengukuran dalam penjaskes

  • 1. Dosen : Aridhotul Haqiyah, S.Pd
  • 3. TES: Sebuah instrumen yang dipakai untuk memperoleh informasi tentang seseorang atau objek tertentu (Observasi, wawancara, angket, tes skill, atau bentuk lain yang sesuai). PENGUKURAN : Proses pengumpulan data / informasi dari suatu obyek tertentu. ( skor, frekuensi, waktu, jarak) tinggi badan : 179 cm, 165cm dsb. Hasilnya adalah data bersifat kuantitatif atau kualitatif.
  • 4. DEFINISI EVALUASI 1. Proses penentuan nilai atau kelayakan data yang terhimpun. 2. Proses penilaian secara kualitatif data yang telah diperoleh melalui pengukuran. 3. Suatu proses untuk memberikan gambaran terhadap pencapaian tujuan yang telah ditetapkan
  • 5. 1. Harus dilakukan untuk mencapai tujuan tertentu. 2. Alat ukur yang digunakan hendaknya memenuhi syarat valid dan reliabel. 3. Tes dan pengukuran dilaksanakan oleh para petugas yang terlatih dan berpengalaman dalam bidangnya
  • 6. Kebutuhan Pengukuran di dalam proses penilaian Membangkitkan motivasi siswa di dalam pengajaran an juga dapat membantu guru dalam mencapai tujuan pengajaran dengan motivasi yang tinggi. Membantu guru menilai emampuan ara siswa Membantu siswa menilai pengetahuan dan keterampilannya sendiri Membantu guru secara obyektif mengukur perkembangan hasil belajar Membantu guru dalam menentukan yang harus dicapai dalam suatu program Membantu guru dalam menilai perbedaan metoda pengajaran Sebagai alat untuk menentukan prestasi siswa yang menonjol dalam kelompok mereka
  • 7. Membantu guru untuk mengelompokkan siswa guna keperluan latihan dan pertandingan Keperluan mengadakan diagnosa dalam hubungan, body mekanik, fitness dan keterampilan gerak Membantu dalam menentukan norma kelompok ang berdasarkan kelompok umur dan jenis kelamin Menetukan status dan perubahan-perubahan dalam pendidikan jasmani untuk keperluan publikasi Penyampaian data untuk keperluan penelitian Membantu menentukan nilai-nilai relatif dari aktivitas dalam pencapaian tujuan pendidikan Menentukan kebutuhan siswa secara individual di dalam suatu program dan ke dalam tujuan pendidikan yang telah dicapainya Memungkinkan guru untuk menilai dirinya, dalam mengajar yang efektif
  • 8. PRISIP-PRINSIP TES DAN PENGUKURAN DALAM PENILAIAN 1. Sebagai alat untuk mencapai tujuan. Tes dan pengukuran harus dipertimbangkan sebagai alat untuk mencapai tujuan 2. Berhubungan dengan tujuan, adapun yang menjadi tujuan pendidikan jasmani adalah sebagai berikut: - Mengembangkan kesegaran jasmani dan efesiensi fungsi organic - Mengembangkan keterampilan motorik - Mengembangkan social dan menyesuaikan emosi - Mengembangkan pengetahuan dan pengertian
  • 9. 1. Mengadakan klasifikasi siswa. 2. Menentukan status siswa. 3. Mengadakan diagnosa dan bimbingan. 4. Pemberi motivasi. 5. Perbaikan mengajar 6. Menilai guru dan bahan 7. Alat pembantu dalam survey 8. Alat pembantu dalam penelitian
  • 10. Kriteria Memilih Tes Kesahihan (Validity) Keterandalan (reliability) Obyektivitas Norma dan Ekonomis Tuntutan Pelaksanaa n/ kepraktisan
  • 11.  Tes Anthropometrik danTes Kemampuan Fungsional (Cardiovascular)  Tes General Motor Ability danTes Motor Educability  Pengukuran Unsur-Unsur Kondisi Fisik  Tes Keterampilan Cabang Olahrga  PenyusunanTes Pengetahuan dan Analisis Butir Tes  Penyusunan Skala Sikap  PenyusunanTes Keterampilan  Pendekatan Acuan Penilaian dan SistemPenilaian
  • 12.
  • 13. BentukTubuh 1. Hipocrates : manusia dikelompokkan menjadi 2 bentuk, yaitu bentuk tinggi dan kurus atau pendek dan gemuk. 2. Kretshemer : 4 tipe bentuk tubuh manusia, yaitu: a. Tipe Piknis b. Tipe Leptosom c. Tipe Atletis d. Tipe Diplatis 3. Sheldon : struktur jasmani merupakan yang utama berpengaruh terhadap tingkah laku manusia. Tipe bentuk tubuh : a. Endomorph b. Mesomorph c. Ectomorph
  • 14. Anthropometrik Berat Badan Ideal – 90 % (tinggi badan – 100)- FORMULA BROCCA Dengan proporsional 80 %– 120 % Pengukuran tinggi badan dan berat badan menggunakan Indeks MassaTubuh IMT = BB/TB² Pengukuran Presentasi LemakTubuh/ lipatan kulit (skinfold)
  • 15. Nilai BMI Kategori < 17 Kurus 17 – 23 Normal 23 – 27 Kegemukan > 27 Obesitas Nilai BMI Kategori < 18 Kurus 18 – 25 Normal 25 – 27 Kegemukan > 27 Obesitas Laki – Laki Perempuan
  • 16. TES CARDIOVASCULAR Pengukuran Denyut Nadi dan tekanan darah dalam berbagai macam posisi dan tingkatan kerja. Fungsi : 1. Menentukan klasifikasi kesegaran jasmani siswa 2. Menilai status kesegaran jasmani siswa 3. Memberi motivasi kepada siswa agar lebih giat berlatih
  • 17. Pergelangan tangan bagian depan sebelah atas pangkal ibu jari tangan (arteri radialis) Leher kanan/kiri depan otot sterno cleido mastoideus Dada sebelah kiri, tepat di jantung Pelipis
  • 18. 6 second •x 10 10 second •x 6 15 second •x 4 30 second •x 2 Berapa denyut nadi istirahat setiap menit ?
  • 19. Nadi Basal Nadi Latihan Nadi Istirahat Nadi Pemulihan
  • 20. Intensitas latihan = 60 – 90 % x (220 – usia)
  • 21. TUGAS 1 CARILAH GAMBAR DAN PENGERTIAN MENGENAI TIPE BENTUK TUBUH MENURUT PARA AHLI DIBAWAH INI : 1. Hipocrates. 2. Kretshemer , 4 tipe bentuk tubuh manusia, yaitu: a. Tipe Piknis b. Tipe Leptosom c. Tipe Atletis d. Tipe Diplatis 3. Sheldon, Tipe bentuk tubuh : a. Endomorph b. Mesomorph c. Ectomorph
  • 22. TUGAS 1 4. HITUNGLAH DENYUT NADI ANDA : a. Denyut Nadi Basal b. Denyut Nadi Istirahat
  • 23. 1. Harvard Step Test 2. Sloan Test 3. Bleep Test 4. Tes Lari Cepat 4.800 m (protokol Cooper) 5. Tes Lari 2,4 km 6. Tes Lari 12 Menit 7. Tes Lari 15 Menit (Protokol Balke) 8. PengukuranVO2 Max dengan Ergocycle 9. PengukuranVO2 Max denganTreadmill (Protokol Bruce)
  • 24. * *PERLENGKAPAN TES : Bangku setinggi 20 inches. Stop watch. Metronom. * PELAKSANAAN Subyek berdiri dengan salah satu kaki di atas bangku, bila ada aba-aba ya, kaki yang satu lagi naik ke atas bangku sehingga berdiri dan kedua lutut harus lurus. Kemudian salah satu kaki turun kebawah dan disusul dengan kaki yang lainnya. Lakukan gerakan turun naik bangku tersebut maksimum selama 5 menit, dengan kecepatan 30 step/menit. *CARA MENCATAT DENYUT NADI Setelah subyek melakukan latihan tersebut, subyek disuruh duduk kemudian denyut nadinya dicatat dalam tiga periode yaitu : *Selama 30 detik, setelah menit pertama istirahat. *Selama 30 detik, setelah menit kedua istirahat. *Selama 30 detik, setelah menit ketiga istirahat.
  • 25. Untuk menafsirkan hasil tes tersebut dipergunakan rumus sebagai berikut : Fitness indek I : (lamanya melakukan latihan dalam detik) x 100 2 x (jmlh denyut nadi yg dihitung dlm recovery) Norma : di bawah 55 - jelek 55 - 64 kurang 65 - 79 sedang/cukup 80 - 89 baik diatas 90 – baik sekali. Fitness indek II : (lamanya melakukan latihan dalam detik) x 100 5,5 (dyt nadi yg dihitung selama 30 dtk dlm recovery) Norma : di bawah 50 = jelek 50 – 80 = sedang di atas 80 = baik catatan : denyut nadi di hitung pada menit pertama, setelah melakukan latihan, dan di catat selama 30 detik.
  • 26.
  • 27. Merupakan modifikasi dari harvard step test, tetapi tinggi bangku hanya 18 inch, biasanya digunakan untuk puteri  Fitness Indeks : Lamanya melakukan latihan dlm detik x 100 2 (jumlah denyut nadi dalam recovery)  Norma : < 55 = jelek 50 -80 = kurang 80 = Baik
  • 28. Balke Test : Tes lari 15 menit (VO2 max) VO2 max : (Jarak Tempuh -133) 0.172 + 33.33 15 Tes Lari Multi Tahap (Bleep Test) pengukuran ambilan oksigen maksimum (maximum oxygen uptake)
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32. Motor Ability Test TES GENERAL MOTOR ABILITY TES GENERAL MOTOR EDUCABILITY Kemampuan umum untuk bergerak : Aspek Kecepatan, Daya, Kelincahan, Koordinasi Mata Dan Tangan, Keseimbangan, Ex. Carpenter Motor Ability Test, Barrow Motor Ability Test Kemampuan seseorang untuk mempelajari gerakan yang baru (New Motor Skill) ex. Iowa-Brace Test
  • 33. Form Tes General Motor Ability Untuk Sekolah Dasar No N a m a SR LTB SSPB LC 1 2 3 4 5 6 7 8 SR : Shuttle Run SSPB : Stork Stand Positional Balance LTB : Lempar Tangkap Bola LC : Lari Cepat
  • 34. Hasil Praktek Tes Motor Educability Nama : Tmpt/Tgl Lahir : Jns Kelamin : No Nama Tes Berhasil Gagal 1 One Foot Touch Head 2 Side Leaning Rest 3 Graspevine 4 One Knee Balance 5 Strok Stand 6 Double Heel Click 7 Cross leg Squat 8 Full Left Turn 9 One Knee Head to Floor 10 Hop Backward 11 Forward Hand Kick 12 Full 13 Half Turn Jump Left Foot 14 Three Dips 15 Side Kick 16 Knee Jump to Feet 17 Russian Dance 18 Full Right Turn 19 The Top 20 Single Squat Balance 21 Jump Foot
  • 35. TKJ
  • 36. Anatomical Fitness Physiological Fitness Psychologycal Fitness Pertumbuhan dan perkembangan sejak masa pertumbuhan anak-anak. Ex : tinggi badan, berat badan kelengkapan dan ukuran anggota badan Kemampuan tubuh untuk menyesuaikan fungsi fisiologisnya terhadap keadaan lingkungan dan atau terhadap tugas fisik yang memerlkan kerja otak secara cukup efisien, tak mengalami kelelahan yang berlebihan Berkenaan dengan keadaan emosi yang stabil dalam mengatasi masalah-masalah setiap hari dari lingkungannya. Kelelahan yang berlebihan
  • 37. 1. Indiana Physical Fitness Test 2. Navy Standar Physical Fitness Test 3. Army Physical Efficiency Test 4. Tes Kesegaran Jasmani Indonesia
  • 38. Untuk anak laki-laki dan perempuan tingkat SMA, tes ini terdiri dari 4 butir tes yaitu : (1) Straddle clim, (2) Squat thrust selama 20 detik, (3) Push ups dan (4) Squat jump. Navy Standar Physical Fitness Test Untuk menentukan status kesegaran jasmani prajurit angkatan laut. Tes ini terdiri dari 5 butir tes, yaitu : (1) Squat thrust selama 60 detik, (2) Sit ups, (3) Push ups, (4) Squat jump dan (5) Pull up.
  • 39. Untuk mengukur kemampuan fisik dasar bagi prajurit Angkatan Darat, yang meliputi unsur strength, endurance, agility dan coordination. Tes ini terdiri dari 5 butir tes yaitu : (1) Pull up, (2) Squat jump, (3) Push up, (4) Sit up dan (5) Lari 300 yard (272,2 meter).
  • 40. 1. Sekolah Dasar kelas 1,2,3 a. Lari cepat 30 meter b. Angkat Tubuh 30 detik c. Baring duduk 30 detik d. Loncat tegak e. Lari 600 meter 2. Sekolah Dasar kelas 4,5,6 a. Lari cepat 40 meter b. Angkat Tubuh 30 detik c. Baring duduk 30 detik d. Loncat tegak e. Lari 600 meter
  • 41. 3. SMP a. Lari cepat 50 meter b. Angkat Tubuh 30 detik (Putri) c. Angkat Tubuh 60 detik (Putra) d. Baring duduk 60 detik e. Loncat tegak 30 detik f. Lari 800 meter (Putri) g. Lari 1000 meter (Putra) 4. SMA a. Lari cepat 60 meter b. Angkat Tubuh 30 detik (Putri) c. Angkat Tubuh 60 detik (Putra) d. Baring duduk 60 detik e. Loncat tegak 30 detik f. Lari 800 meter (Putri) g. Lari 1000 meter (Putra)
  • 42. Unsur Kesegaran Jasmani • Strength (Kekuatan): kemampuan otot untuk membangkitkan tagangan/ force terhadap suatu tahanan. • Power (Daya Ledak) • Speed (Kecepatan): kemampuan untuk melakukan gerakan-gerakan yang sejenis secara berturut-turut dalam waktu yang sesingkat-singkatnya. • Flexibility (Kelentukan): kemampuan ruang-ruang persendian pada otot-otot tubuh untuk melakukan beberapa gerakan yang bervariatif. • Agility (Kelincahan): melakukan gerakan ke segala arah dengan perpindahan yang cepat tanpa kehilangan keseimbangan. • Endurance (Daya Tahan): Daya tahan adalah kemampuan seseorang dalam melakukan aktivitas fisik secara kontinu dalam waktu yang relative lama.
  • 43. Daya Tahan Umum (Kardio respirasi): Kemampuan seseorang untuk melakukan suatu pekerjaan dalam waktu relatif lama, beban sub maksimal, dengan intensitas latihan yang konstan. Contoh :  Lari 12 menit  Lari 2.4 km  Ergo Cycle / sepeda statis  Tread Mill / landasan berjalan Daya Tahan Lokal (Otot):Kesanggupan otot mempertahankan aktivitasnya, statis maupun dinamis untuk waktu yang lama. Contoh :  Sit ups  Push ups  Squat jumps KECEPATAN (SPEED) : Kemampuan seseorang dalam melakukan gerakan-gerakan sejenis dalam waktu yang singkat dengan hasil yang sebaik-baiknya.Contoh :  Dash Sprint  Lari 60 yard  Lari cepat 50 m.
  • 44. KOORDINASI (COORDINATION) : Kemampuan seseorang dalam mengintegrasikan berbagai gerakan menjadi suatu kebulatan gerak yang sempurna.Contoh :  Obstacle Race test  Squat Thrust Test KESEIMBANGAN (BALANCE) : Kemampuan seseorang untuk mengontrol alat-alat tubuh yang bersifat neuro-muscular.Contoh (statis) :  Stork Stand Test  Head Balance Test  Hand Stand Test  Base Stick TestDinamis : Dynamic Test of Positional balanceI. REAKSI(REACTION) : Interval waktu antara penerimaan rangsangan (stimulus) dengan jawaban (respons)Contoh :  The Nelson Hand Reaction Test  The Nelson Foot Reaction Test  The Nelson Speed of Movement Test.
  • 45. POWER : Resultan dari kekuatan dan Kecepatan.Contoh :  Vertical Jump  Standing Broad Jump  Two Hand Medicine Ball Put  Shot Put KELENTUKAN (FLEXIBILITY) : Kemampuan seseorang untuk menggerakkan tubuh dan bagian-bagian tubuh dalam satu ruang gerak yang seluas mungkin tanpa mengalami cedera pada persendian dan otot di sekitar persendian itu, atau dengan kata lain “luasnya ruang gerak persendian”.Contoh :  Flexion of Trunk Test (standing bending reach)  Sitting Bending Reach  Bridge Up  Side Split KELINCAHAN (AGILITY) : Kemampuan seseorang untuk bergerak ke segala arah dengan mudah.Contoh :  Shuttle run test  Dodging run test  Zig-zag run test  Right Boomerang run test  Squat thrust.  Maze run test
  • 46. Jelaskan instrumen unsur kesegaran jasmani minimal 1 tiap aspek (daya tahan, kecepatan, koordinasi, keseimbangan, reaksi, power, kelentukan, kelincahan) meliputi : perlengkapan tes, pelaksanaan dan skor)