 Kebugaran jasmani adalah 
kesanggupan dan kemampuan tubuh 
melakukan penyesuaian (adaptasi) 
terhadap pembebasan fisik yang 
diberikan kepadanya (dari kerja yang 
dilakukan sehari-hari) tanpa 
menimbulkan kelelahan yang 
berlebihan 
 Latihan kebugaran jasmani adalah jenis 
latihan fisik (jasmani) melalui gerakan-gerakan 
anggota tubuh atau gerakan 
tubuh secara keseluruhan, dengan 
maksud untuk meningkatkan dan 
mempertahankan kebugaran jasmani.
 . Manfaat Latihan Kebugaran Jasmani 
a. Mempertahankan atau meningkatkan 
derajat kebugaran jasmani (Physical Fitness). 
b. Untuk meningkatkan prestasi atlet. 
c. Meningkatkan produktivitas 
d. Mencegah cidera selama melakukan 
kegiatan fisik yang berat. 
e. Meningkatkan ketrampilan, kuat dan efisien 
dalam gerakannya. 
f. Meningkatkan kemampuan sistim sirkulasi 
dan kerja jantung. 
g. Respons yang cepat dari organisme tubuh 
kita apabila sewaktu-waktu diperlukan. 
h. Mengetahui perkembangan kemampuan 
fisik siswa. 
i. Sebagai salah satu bahan masukan dalam 
memberikan nilai pelajaran pendidikan jasmani 
kesehatan dari olahraga.
 2) Bentuk-bentuk Latihan Kebugaran 
 a) Latihan kekuatan otot lengan 
 (1) Tujuannya : menguatkan otot lengan 
 (2) Cara melakukannya : 
 (a) Mula-mula sikap badan jongkok, kedua kaki 
sedikit rapat, kedua tangan lurus berada di 
antara kedua paha mendekati lutut, telapak 
tangan terbuka, dan menumpu pada lantai. 
 (b) Kemudian sentuhkan pada ke bagian 
dalam dekat dengan siku tangan. 
 (c) Lalu angkatlah kedua kaki ke atas secara 
perlahan-lahan hingga lepas dari lantai, siku 
dapat berfungsi sebagai penahan pada paha. 
 (d) Sikap ini dipertahankan selama 5 sampai 8 
detik
 Perawatan Tubuh 
Tubuh sehat dan bugar adalah dambaan setiap orang. Tubuh 
yang segar tentu saja tidak diperoleh dengan instant. 
Perawatan tubuh diperlukan agar tubuh tetap segar. Berikut 
ini beberapa cara perawatan tubuh agar tetap segar. 
 1. Makanan yang cukup dan bergizi 
Fungsi makanan bagi mtubuh adalah untuk mendapatkan 
tenaga,zat-zat pembagun sel tubuh,meningkatkan daya 
tahan tubuh,dan kelancaran segala macam prosesyang 
terjadi dalam tubuh. Selain itu mengonsumsi air putih dan 
buah-buahan yang cukup dapat membuat kulit tampak 
segar. Buah-buahan mengandung anti oksidan yang dapat 
menunda penuaan kulit sehingga tubuh tampak lebih segar. 
 2. Membiasakan Hidup Sehat 
Kebiasaan hidup yang teratur dan sehat serta dikerjakan secara 
kontinu akan dapat memengaruhi tingkat kebugaran jasmani 
seseorang. Selain itu,kita perlu menghindari kebiasaan 
merokok,mabuk,dan mengonsumsi narkoba.
 3. Istirahat atau Tidur yang Cukup 
Orang yang kurang cukup tidur mudah 
mendapat gangguan jasmani maupun 
rohani. Ia akan sering merasa letih,tidak 
bertenaga,cemas,dan tidak tenang. Waktu 
tidur yang cukup rata-rata 8-10 jam per hari. 
 4. Olahraga Teratur 
Salah satu cara untuk meningkatkan 
kebugaran jasmani adalah berolahraga 
secara teratur dan kontinu. Dengan 
berolahraga peredaran darah menjadi 
lancar dan asupan oksigen ke dalam tubuh 
meningkat sehingga tubuh menjadi segar 
dan sehat. Olahraga teratur juga dapat 
memberikan sensasi semangat dalam tubuh 
kita sehingga membuat kita giat bekerja.
A. Latihan Fisik Kebugaran Jasmani 
1. Latihan Sit-up 
Latihan ini bertujuan untuk melatih 
kekuatan otot perut. Berikut ini cara 
melakukannya. 
a. Sikap Awal 
Tidur terlentang, kedua lutut 
ditekuk dan kedua tangan 
diletakkan belakang 
kepala(bila dilakukan dengan 
bantuan teman maka fungsiteman 
adalah memegang kaki agar tidak 
terangkat dari lantai)
b. Gerakan 
Bangun dengan cara badan diangkat 
ke atas hingga dalam posisi duduk, 
kedua tangan tetap berada di 
belakang kepala, kemudian kembali ke 
sikap awal tidur terlentang. Gerakan ini 
dilakukan sebanyak-banyaknya. 
2. Latihan Push-Up 
Latihan push-up bertujuan melatih 
kekuatan otot lengan. Berikut ini cara 
melakukannya. 
a. Sikap Awal 
1) Tidur terlungkup, kedua kaki dirapatkan 
dan lurus ke belakang, ujung kaki 
bertumpu pada lantai. 
2) Kedua telapak tangan menumpu 
disamping dada dengan posisi jari-jari 
tangan menunjuk ke depan kedua siku 
ditekuk pandangan bisa menoleh ke 
kanan/kiri dengan agar muka/wajah tidak 
terkena lantai.
b. Gerakan 
1. Angkatlah badan ke atas hingga kedua tangan lurus, 
badan dan kaki merupakan satu garis lurus. 
2. Badan diturunkan kembali (pada saat turun wajah 
menoleh ke kanan/kiri) dengan cara 
membengkokkan atau menekuk kedua siku, 
badan dan kedua kaki tetap. 
3. Gerakan ini dilakukan sebanyak-banyaknya. 
3. Latihan Chin-up 
Latihan ini untuk melatih otot bisep dan punggung. 
Berikut ini cara melakukan latihan chin-up. 
a. Sikap Awal 
Berdiri tegak dengan posisi kedua tangan 
berpegangan pada palang (dengan grip underhand) 
b. Gerakan 
1. Tarik tubuh ke atas hingga dagu berada di atas 
palang. 
2. Turunkan badan kembali pada posisi semula 
3. Lakukan gerakan tersebut sebanyak 10 hingga 15 kali 
4. Variasi gerakan dengan menggunakan pegangan dari 
atas(grip overhand) atau memanjat tali.
Lari di Tempat atau Lari Menempuh Jarak 100 m 
Latihan ini bertujuan melatih daya tahan 
(cardio respiratory endurance). 
Lari Bolak-balik (shuttle Run) 
Latihan ini bertujuan melatih kelincahan. 
Berikut ini cara melakukannya.
Push Up 
Back Up 
Sit Up 
Angkat 
Besi 
Angkat 
Barbel 
Pull Up 
Scout 
Jump

kebugaran jasmani

  • 2.
     Kebugaran jasmaniadalah kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan penyesuaian (adaptasi) terhadap pembebasan fisik yang diberikan kepadanya (dari kerja yang dilakukan sehari-hari) tanpa menimbulkan kelelahan yang berlebihan  Latihan kebugaran jasmani adalah jenis latihan fisik (jasmani) melalui gerakan-gerakan anggota tubuh atau gerakan tubuh secara keseluruhan, dengan maksud untuk meningkatkan dan mempertahankan kebugaran jasmani.
  • 3.
     . ManfaatLatihan Kebugaran Jasmani a. Mempertahankan atau meningkatkan derajat kebugaran jasmani (Physical Fitness). b. Untuk meningkatkan prestasi atlet. c. Meningkatkan produktivitas d. Mencegah cidera selama melakukan kegiatan fisik yang berat. e. Meningkatkan ketrampilan, kuat dan efisien dalam gerakannya. f. Meningkatkan kemampuan sistim sirkulasi dan kerja jantung. g. Respons yang cepat dari organisme tubuh kita apabila sewaktu-waktu diperlukan. h. Mengetahui perkembangan kemampuan fisik siswa. i. Sebagai salah satu bahan masukan dalam memberikan nilai pelajaran pendidikan jasmani kesehatan dari olahraga.
  • 4.
     2) Bentuk-bentukLatihan Kebugaran  a) Latihan kekuatan otot lengan  (1) Tujuannya : menguatkan otot lengan  (2) Cara melakukannya :  (a) Mula-mula sikap badan jongkok, kedua kaki sedikit rapat, kedua tangan lurus berada di antara kedua paha mendekati lutut, telapak tangan terbuka, dan menumpu pada lantai.  (b) Kemudian sentuhkan pada ke bagian dalam dekat dengan siku tangan.  (c) Lalu angkatlah kedua kaki ke atas secara perlahan-lahan hingga lepas dari lantai, siku dapat berfungsi sebagai penahan pada paha.  (d) Sikap ini dipertahankan selama 5 sampai 8 detik
  • 5.
     Perawatan Tubuh Tubuh sehat dan bugar adalah dambaan setiap orang. Tubuh yang segar tentu saja tidak diperoleh dengan instant. Perawatan tubuh diperlukan agar tubuh tetap segar. Berikut ini beberapa cara perawatan tubuh agar tetap segar.  1. Makanan yang cukup dan bergizi Fungsi makanan bagi mtubuh adalah untuk mendapatkan tenaga,zat-zat pembagun sel tubuh,meningkatkan daya tahan tubuh,dan kelancaran segala macam prosesyang terjadi dalam tubuh. Selain itu mengonsumsi air putih dan buah-buahan yang cukup dapat membuat kulit tampak segar. Buah-buahan mengandung anti oksidan yang dapat menunda penuaan kulit sehingga tubuh tampak lebih segar.  2. Membiasakan Hidup Sehat Kebiasaan hidup yang teratur dan sehat serta dikerjakan secara kontinu akan dapat memengaruhi tingkat kebugaran jasmani seseorang. Selain itu,kita perlu menghindari kebiasaan merokok,mabuk,dan mengonsumsi narkoba.
  • 6.
     3. Istirahatatau Tidur yang Cukup Orang yang kurang cukup tidur mudah mendapat gangguan jasmani maupun rohani. Ia akan sering merasa letih,tidak bertenaga,cemas,dan tidak tenang. Waktu tidur yang cukup rata-rata 8-10 jam per hari.  4. Olahraga Teratur Salah satu cara untuk meningkatkan kebugaran jasmani adalah berolahraga secara teratur dan kontinu. Dengan berolahraga peredaran darah menjadi lancar dan asupan oksigen ke dalam tubuh meningkat sehingga tubuh menjadi segar dan sehat. Olahraga teratur juga dapat memberikan sensasi semangat dalam tubuh kita sehingga membuat kita giat bekerja.
  • 8.
    A. Latihan FisikKebugaran Jasmani 1. Latihan Sit-up Latihan ini bertujuan untuk melatih kekuatan otot perut. Berikut ini cara melakukannya. a. Sikap Awal Tidur terlentang, kedua lutut ditekuk dan kedua tangan diletakkan belakang kepala(bila dilakukan dengan bantuan teman maka fungsiteman adalah memegang kaki agar tidak terangkat dari lantai)
  • 9.
    b. Gerakan Bangundengan cara badan diangkat ke atas hingga dalam posisi duduk, kedua tangan tetap berada di belakang kepala, kemudian kembali ke sikap awal tidur terlentang. Gerakan ini dilakukan sebanyak-banyaknya. 2. Latihan Push-Up Latihan push-up bertujuan melatih kekuatan otot lengan. Berikut ini cara melakukannya. a. Sikap Awal 1) Tidur terlungkup, kedua kaki dirapatkan dan lurus ke belakang, ujung kaki bertumpu pada lantai. 2) Kedua telapak tangan menumpu disamping dada dengan posisi jari-jari tangan menunjuk ke depan kedua siku ditekuk pandangan bisa menoleh ke kanan/kiri dengan agar muka/wajah tidak terkena lantai.
  • 10.
    b. Gerakan 1.Angkatlah badan ke atas hingga kedua tangan lurus, badan dan kaki merupakan satu garis lurus. 2. Badan diturunkan kembali (pada saat turun wajah menoleh ke kanan/kiri) dengan cara membengkokkan atau menekuk kedua siku, badan dan kedua kaki tetap. 3. Gerakan ini dilakukan sebanyak-banyaknya. 3. Latihan Chin-up Latihan ini untuk melatih otot bisep dan punggung. Berikut ini cara melakukan latihan chin-up. a. Sikap Awal Berdiri tegak dengan posisi kedua tangan berpegangan pada palang (dengan grip underhand) b. Gerakan 1. Tarik tubuh ke atas hingga dagu berada di atas palang. 2. Turunkan badan kembali pada posisi semula 3. Lakukan gerakan tersebut sebanyak 10 hingga 15 kali 4. Variasi gerakan dengan menggunakan pegangan dari atas(grip overhand) atau memanjat tali.
  • 11.
    Lari di Tempatatau Lari Menempuh Jarak 100 m Latihan ini bertujuan melatih daya tahan (cardio respiratory endurance). Lari Bolak-balik (shuttle Run) Latihan ini bertujuan melatih kelincahan. Berikut ini cara melakukannya.
  • 12.
    Push Up BackUp Sit Up Angkat Besi Angkat Barbel Pull Up Scout Jump