SlideShare a Scribd company logo
Sistem Kendali
Gabriel Sianturi
Watt speed governor
Sistem
• Sistem: sekumpulan komponen yang
saling bekerja sama untuk melakukan
suatu fungsi.
• Suatu sistem berinteraksi dengan
lingkungannya dan dibatasi oleh batas
sistem (system boundary)
• Interaksi tersebut didefinisikan dengan
istilah variabel
- input sistem
- ouput sistem
- gangguan lingkungan
• Fungsi sistem dinyatakan dalam variabel
output yang diukur
• Operasi sistem dimanipulasi melalui
variabel kontrol input
• Operasi sistem juga dipengaruhi oleh
suatu yang tidak bisa dikontrol melalui
variabel input gangguan
Sistem Kendali
• Kontrol: proses yang menyebabkan suatu variabel sistem selaras
dengan suatu nilai yang diinginkan
• Kontrol manual : kontrol parameter dilakukan oleh manusia yang
bertindak sebagai operator. Mis: pengaturan air keran, pengaturan
volume radio, pengaturan kecepatan kendaraan
• Kontrol otomatis : kontrol dilakukan oleh mesin/peralatan yang
bekerja secara otomatis. Mis: pengontrolan pada lift, industri
makanan/minuman, robot, dll
• Sistem kendali (control system): interkoneksi komponen-komponen
yang membentuk suatu konfigurasi sistem yang akan menghasilkan
suatu respon sistem sesuai yang diinginkan
Control
System
Output
Signal
Input
Signal
Energy
Source
Diagram Blok
• Komponen atau proses yang dikontrol dapat
direpresentasikan dengan suatu diagram blok
• Hubungan input-output merepresentasikan sebab dan
akibat dari proses
• Sistem kendali dapat diklasifikasikan ke dalam 2 kategori:
- sistem kontrol loop terbuka (open loop control system)
- sistem kontrol loop tertutup (closed loop control system)
Process Output
Input
Open and Closed Loop
• Open Loop Control System : menggunakan suatu
aktuator untuk mengontrol proses secara langsung
tanpa adanya umpan balik (feedback)
• Closed Loop Control System :
Menggunakan pengukuran sinyal output dan feedback
output untuk membandingkannya dengan output yang
diinginkan (referensi)
Actuating
Device
Process Output
Desired Output
Response
Desired
Output
Respons
e
Measurement
Output
Controller Process
Compariso
n
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontroller
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
Komponen Sistem Kendali
Komponen Sistem Kendali
• Variabel yang dikontrol
– Variabel aktual yang dijaga
pada nilai tertentu yang
diinginkan di dalam proses.
• Variabel yang diukur
– Kondisi dari controlled
variable pada saat tertentu
dalam pengukuran
• Sensor
– Mengukur controlled variable
dan menghasilkan sinyal
output yang mewakili
statusnya
• Feedback
– Output dari measurement
device.
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontrolle
r
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
+
-
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontrolle
r
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
• Set Point
– Nilai dari controlled variable yang
diinginkan
• Error detector
– Pembanding set point dengan sinyal
feedback, dan menghasilkan sinyal
output yang sesuai dengan perbedaan
tersebut
• Sinyal error
– Output dari error detector
• Kontroler
– “Otak” dari sistem, yg menerima error
sebagai input dan menghasilkan sinyal
kontrol yang menyebabkan controlled
variable menjadi sama dengan set point
• Aktuator
– “Otot” dari sistem. Ini adalah alat yang
secara fisik melakukan keinginan kontroler
dengan masukan energi
Komponen Sistem Kendali
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontrolle
r
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
+
-
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontrolle
r
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
Komponen Sistem Kendali
• Variabel yang dimanipulasi
– Besaran fisik yang
merupakan hasil dari kerja
yang dilakukan aktuator.
• Plant/proses
– Object fisik yang dikontrol
• Disturbances/gangguan
– Faktor pengganggu,
menyebabkan perubahan
pada variabel yang
dikontrol
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontrolle
r
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
+
-
+
-
Error detector
(comparator)
Set Point
(input)
Sinyal
feedback
Sensor
Sinyal
error Kontrolle
r
Sinyal
kontrol
Aktuator
Energy or
fuel
Variabel
yg dimanipulasi
Plant/
Process
Variabel yg
dikontrol (output)
Disturbances
/gangguan
Variabel yg.
diukur
TURNTABLE SPEED CONTROL
• Application: CD player, computer disk drive
• Requirement: Constant speed of rotation
• Open loop control system:
• Block diagram representation:
TURNTABLE SPEED CONTROL
• Closed-loop control system:
• Block diagram representation:
Open Loop Control System
• Water level control, washing machine
• Motor control
Closed Loop Control System
• Sistem termal
Closed Loop Control System
• Kontrol pemanas ruangan
Open Loop vs Closed Loop
• Open loop
- konstruksi sederhana, perawatan mudah
- murah
- tidak ada persoalan kestabilan
- cocok untuk output yang sukar diukur
- tidak dapat memberikan koreksi jika gangguan
- Ketepatan hasil bergantung pada kalibrasi
• Closed loop
- bisa memberikan koreksi jika ada gangguan
- lebih komples dan mahal
Fungsi Transfer (1)
• Setiap komponen dalam sistem kontrol
mengubah energi dari satu bentuk ke bentuk
lainnya. Mis: sensor suhu mengubah derajat ke
tegangan
• Fungsi Transfer (Transfer Function/TF):
hubungan matematik antara input dan output
suatu komponen sistem kontrol
input
ouput
TF 
Fungsi Transfer (2)
• Contoh : Suatu sensor suhu mempunyai
fungsi transfer 0.01 V/oF. Tentukan
tegangan output sensor jika suhunya
600oF
maka: Output = TF x input
= 0.01 V/oF x 600oF= 6V
Fungsi Transfer (3)
• Fungsi transfer untuk sederetan
komponen (Combined transfer function) :
• TFtotal = TF1 x TF2 x TF3 x TF4 x……
Jika input sistem 12 V, maka outputnya adalah: output x TF total =
12 V x 100 rpm/V x 0.5 rpm/rpm x 3 in/min/rpm= 1800 inc/min
Sistem Kontrol Analog dan Digital
• Sistem kontrol analog: pengontrol tersusun
dari rangkaian analog
• Sistem kontrol digital : pengontrol tersusun
dari rangkaian digital
Sistem Kontrol Proses
• Jenis proses:
• - proses kontinu: bahan dasar masuk dari satu
ujung sistem dan produk yang diselesaikan
keluar dari ujung sistem yang lain. Mis: cat,
tekstil
• - proses tumpukan (batch): tidak ada aliran
bahan produksi dari satu bagian ke bagian
lainnya. Mis: bahan kimia, roti
• - proses individual: sederetan operasi
menghasilkan produk output yang bermanfaat.,
mis: produk yang perlu dilakukan pelubangan,
pemotongan, pengelasan
Konfigurasi Kontrol (1)
• Kontrol individual: digunakan untuk mengontrol
mesin tunggal. Jenis ini tidak memerlukan
komunikasi dengan kontrol yang lain
Konfigurasi Kontrol (2)
• Kontrol terpusat digunakan apabila
beberapa mesin atau pemroses dikontrol
oleh satu pengontrol pusat.
Konfigurasi Kontrol (3)
• Sistem kontrol distributif (Distributive Control
System/DCS): melibatkan dua komputer atau lebih yang
berkomunikasi satu sama lain untuk mencapai tugas
kontrol yang lengkap.

More Related Content

What's hot

Dasar sistem kontrol
Dasar sistem kontrolDasar sistem kontrol
Dasar sistem kontrol
Aira Selamanya
 
9 sistem 3 phasa beban seimbang
9  sistem  3 phasa beban seimbang9  sistem  3 phasa beban seimbang
9 sistem 3 phasa beban seimbang
Simon Patabang
 
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
kiplaywibley
 
sifat sifat sistem
sifat sifat sistemsifat sifat sistem
sifat sifat sistem
Muhammad Taufik
 
Konsep Sinyal dan Sistem
Konsep Sinyal dan SistemKonsep Sinyal dan Sistem
Konsep Sinyal dan Sistem
yusufbf
 
dasar-sistem-kendali-7u10g21485.ppt
dasar-sistem-kendali-7u10g21485.pptdasar-sistem-kendali-7u10g21485.ppt
dasar-sistem-kendali-7u10g21485.ppt
zainmalik453426
 
Pertemuan 04. Diagram Blok
Pertemuan 04. Diagram BlokPertemuan 04. Diagram Blok
Pertemuan 04. Diagram Blok
Aprianti Putri
 
10 pengolahan sinyal diskrit
10 pengolahan sinyal diskrit10 pengolahan sinyal diskrit
10 pengolahan sinyal diskrit
Simon Patabang
 
sistem kontrol.ppt
sistem kontrol.pptsistem kontrol.ppt
sistem kontrol.ppt
MuhammadAdiRahman1
 
sharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasarsharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasarRinanda S
 
Dioda
DiodaDioda
Analisa respon sistem
Analisa respon sistemAnalisa respon sistem
Analisa respon sistem
Swadexi Istiqphara
 
Desain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon FrekuensiDesain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon FrekuensiRumah Belajar
 
Rangkaian dua pintu
Rangkaian dua pintuRangkaian dua pintu
Rangkaian dua pintu
Hendrica Winny
 
RL - RANGKAIAN 3 FASA
RL - RANGKAIAN 3 FASARL - RANGKAIAN 3 FASA
RL - RANGKAIAN 3 FASAMuhammad Dany
 
Contoh soal
Contoh soalContoh soal
Contoh soal
Nensy Suendri
 
Bab ii discrete time
Bab ii   discrete timeBab ii   discrete time
Bab ii discrete timeRumah Belajar
 

What's hot (20)

Dasar sistem kontrol
Dasar sistem kontrolDasar sistem kontrol
Dasar sistem kontrol
 
9 sistem 3 phasa beban seimbang
9  sistem  3 phasa beban seimbang9  sistem  3 phasa beban seimbang
9 sistem 3 phasa beban seimbang
 
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
 
sifat sifat sistem
sifat sifat sistemsifat sifat sistem
sifat sifat sistem
 
Konsep Sinyal dan Sistem
Konsep Sinyal dan SistemKonsep Sinyal dan Sistem
Konsep Sinyal dan Sistem
 
dasar-sistem-kendali-7u10g21485.ppt
dasar-sistem-kendali-7u10g21485.pptdasar-sistem-kendali-7u10g21485.ppt
dasar-sistem-kendali-7u10g21485.ppt
 
Pertemuan 04. Diagram Blok
Pertemuan 04. Diagram BlokPertemuan 04. Diagram Blok
Pertemuan 04. Diagram Blok
 
10 pengolahan sinyal diskrit
10 pengolahan sinyal diskrit10 pengolahan sinyal diskrit
10 pengolahan sinyal diskrit
 
sistem kontrol.ppt
sistem kontrol.pptsistem kontrol.ppt
sistem kontrol.ppt
 
sharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasarsharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasar
 
SISTEM KONTROL
SISTEM KONTROLSISTEM KONTROL
SISTEM KONTROL
 
Bab 2 sistem kontrol
Bab 2 sistem kontrolBab 2 sistem kontrol
Bab 2 sistem kontrol
 
Dioda
DiodaDioda
Dioda
 
Analisa respon sistem
Analisa respon sistemAnalisa respon sistem
Analisa respon sistem
 
Diktat sistem-linier
Diktat sistem-linierDiktat sistem-linier
Diktat sistem-linier
 
Desain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon FrekuensiDesain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
Desain Sistem Kendali dengan Respon Frekuensi
 
Rangkaian dua pintu
Rangkaian dua pintuRangkaian dua pintu
Rangkaian dua pintu
 
RL - RANGKAIAN 3 FASA
RL - RANGKAIAN 3 FASARL - RANGKAIAN 3 FASA
RL - RANGKAIAN 3 FASA
 
Contoh soal
Contoh soalContoh soal
Contoh soal
 
Bab ii discrete time
Bab ii   discrete timeBab ii   discrete time
Bab ii discrete time
 

Similar to Sistem Kendali.ppt

Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptxSistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
fahmifebrian777
 
Simulink PID
Simulink PIDSimulink PID
Simulink PIDdenaadi
 
Unrika sistem kontrol dan plc
Unrika sistem kontrol dan plcUnrika sistem kontrol dan plc
Unrika sistem kontrol dan plc
Pamor Gunoto
 
Sistem kendali tugas
Sistem kendali tugasSistem kendali tugas
Sistem kendali tugas
Muji Ajhaei Ajhaei
 
pengantar teknik kendali
 pengantar teknik kendali pengantar teknik kendali
pengantar teknik kendali
Randi Putra
 
Ksk unrika proses kontrol
Ksk unrika proses kontrolKsk unrika proses kontrol
Ksk unrika proses kontrol
Pamor Gunoto
 
Pengertian kontrol
Pengertian kontrolPengertian kontrol
Pengertian kontrol
arie eric
 
Sistem kendali otomatis
Sistem kendali otomatis Sistem kendali otomatis
Sistem kendali otomatis Puti Andini
 
Dasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptx
Dasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptx
Dasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptx
remanumyeye
 
1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt
adhanefendi
 
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)Innes Annindita
 
Alat kendali untuk final 2011
Alat kendali untuk final 2011Alat kendali untuk final 2011
Alat kendali untuk final 2011Ekaa DC
 
02 sistem-pengukuran
02 sistem-pengukuran02 sistem-pengukuran
02 sistem-pengukuranNita Maulina
 
Pertemuan 1 Sistem Pengendali Elektronik
Pertemuan 1   Sistem Pengendali ElektronikPertemuan 1   Sistem Pengendali Elektronik
Pertemuan 1 Sistem Pengendali Elektronik
Ahmad Nawawi, S.Kom
 
Sistem kendali
Sistem kendaliSistem kendali
Sistem kendali
Rudy Dicinta
 
Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses
Rahmah Fadhilah
 
Signal Conditioning
Signal ConditioningSignal Conditioning
Signal ConditioningMuhammad AR
 
5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt
5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt
5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt
FahrulNurlatif
 
Sensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.ppt
Sensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.pptSensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.ppt
Sensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.ppt
MelanyFebrina
 

Similar to Sistem Kendali.ppt (20)

Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptxSistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
Sistem Kendali_Pertemuan22222222222.pptx
 
Simulink PID
Simulink PIDSimulink PID
Simulink PID
 
Unrika sistem kontrol dan plc
Unrika sistem kontrol dan plcUnrika sistem kontrol dan plc
Unrika sistem kontrol dan plc
 
Sistem kendali tugas
Sistem kendali tugasSistem kendali tugas
Sistem kendali tugas
 
pengantar teknik kendali
 pengantar teknik kendali pengantar teknik kendali
pengantar teknik kendali
 
Ksk unrika proses kontrol
Ksk unrika proses kontrolKsk unrika proses kontrol
Ksk unrika proses kontrol
 
Pengertian kontrol
Pengertian kontrolPengertian kontrol
Pengertian kontrol
 
Sistem kendali otomatis
Sistem kendali otomatis Sistem kendali otomatis
Sistem kendali otomatis
 
Dasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptx
Dasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptx
Dasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptxDasar_Sistem_Kontrol_dan_pptx.pptx
 
Mengenal PLC
Mengenal PLCMengenal PLC
Mengenal PLC
 
1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt1_Introduction Control System and Automation.ppt
1_Introduction Control System and Automation.ppt
 
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
 
Alat kendali untuk final 2011
Alat kendali untuk final 2011Alat kendali untuk final 2011
Alat kendali untuk final 2011
 
02 sistem-pengukuran
02 sistem-pengukuran02 sistem-pengukuran
02 sistem-pengukuran
 
Pertemuan 1 Sistem Pengendali Elektronik
Pertemuan 1   Sistem Pengendali ElektronikPertemuan 1   Sistem Pengendali Elektronik
Pertemuan 1 Sistem Pengendali Elektronik
 
Sistem kendali
Sistem kendaliSistem kendali
Sistem kendali
 
Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses Sistem kontrol proses
Sistem kontrol proses
 
Signal Conditioning
Signal ConditioningSignal Conditioning
Signal Conditioning
 
5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt
5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt
5.-Sensor-Aktuator-Dan-Komponen-Sistem-Kendali-Lainnya.ppt
 
Sensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.ppt
Sensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.pptSensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.ppt
Sensor_Aktuator_Dan_Komponen_Sistem_Ken.ppt
 

Sistem Kendali.ppt

  • 2.
  • 4. Sistem • Sistem: sekumpulan komponen yang saling bekerja sama untuk melakukan suatu fungsi. • Suatu sistem berinteraksi dengan lingkungannya dan dibatasi oleh batas sistem (system boundary) • Interaksi tersebut didefinisikan dengan istilah variabel - input sistem - ouput sistem - gangguan lingkungan • Fungsi sistem dinyatakan dalam variabel output yang diukur • Operasi sistem dimanipulasi melalui variabel kontrol input • Operasi sistem juga dipengaruhi oleh suatu yang tidak bisa dikontrol melalui variabel input gangguan
  • 5. Sistem Kendali • Kontrol: proses yang menyebabkan suatu variabel sistem selaras dengan suatu nilai yang diinginkan • Kontrol manual : kontrol parameter dilakukan oleh manusia yang bertindak sebagai operator. Mis: pengaturan air keran, pengaturan volume radio, pengaturan kecepatan kendaraan • Kontrol otomatis : kontrol dilakukan oleh mesin/peralatan yang bekerja secara otomatis. Mis: pengontrolan pada lift, industri makanan/minuman, robot, dll • Sistem kendali (control system): interkoneksi komponen-komponen yang membentuk suatu konfigurasi sistem yang akan menghasilkan suatu respon sistem sesuai yang diinginkan Control System Output Signal Input Signal Energy Source
  • 6. Diagram Blok • Komponen atau proses yang dikontrol dapat direpresentasikan dengan suatu diagram blok • Hubungan input-output merepresentasikan sebab dan akibat dari proses • Sistem kendali dapat diklasifikasikan ke dalam 2 kategori: - sistem kontrol loop terbuka (open loop control system) - sistem kontrol loop tertutup (closed loop control system) Process Output Input
  • 7. Open and Closed Loop • Open Loop Control System : menggunakan suatu aktuator untuk mengontrol proses secara langsung tanpa adanya umpan balik (feedback) • Closed Loop Control System : Menggunakan pengukuran sinyal output dan feedback output untuk membandingkannya dengan output yang diinginkan (referensi) Actuating Device Process Output Desired Output Response Desired Output Respons e Measurement Output Controller Process Compariso n
  • 8. + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontroller Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur Komponen Sistem Kendali
  • 9. Komponen Sistem Kendali • Variabel yang dikontrol – Variabel aktual yang dijaga pada nilai tertentu yang diinginkan di dalam proses. • Variabel yang diukur – Kondisi dari controlled variable pada saat tertentu dalam pengukuran • Sensor – Mengukur controlled variable dan menghasilkan sinyal output yang mewakili statusnya • Feedback – Output dari measurement device. + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontrolle r Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur + - + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontrolle r Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur
  • 10. • Set Point – Nilai dari controlled variable yang diinginkan • Error detector – Pembanding set point dengan sinyal feedback, dan menghasilkan sinyal output yang sesuai dengan perbedaan tersebut • Sinyal error – Output dari error detector • Kontroler – “Otak” dari sistem, yg menerima error sebagai input dan menghasilkan sinyal kontrol yang menyebabkan controlled variable menjadi sama dengan set point • Aktuator – “Otot” dari sistem. Ini adalah alat yang secara fisik melakukan keinginan kontroler dengan masukan energi Komponen Sistem Kendali + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontrolle r Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur + - + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontrolle r Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur
  • 11. Komponen Sistem Kendali • Variabel yang dimanipulasi – Besaran fisik yang merupakan hasil dari kerja yang dilakukan aktuator. • Plant/proses – Object fisik yang dikontrol • Disturbances/gangguan – Faktor pengganggu, menyebabkan perubahan pada variabel yang dikontrol + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontrolle r Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur + - + - Error detector (comparator) Set Point (input) Sinyal feedback Sensor Sinyal error Kontrolle r Sinyal kontrol Aktuator Energy or fuel Variabel yg dimanipulasi Plant/ Process Variabel yg dikontrol (output) Disturbances /gangguan Variabel yg. diukur
  • 12. TURNTABLE SPEED CONTROL • Application: CD player, computer disk drive • Requirement: Constant speed of rotation • Open loop control system: • Block diagram representation:
  • 13. TURNTABLE SPEED CONTROL • Closed-loop control system: • Block diagram representation:
  • 14. Open Loop Control System • Water level control, washing machine • Motor control
  • 15.
  • 16.
  • 17. Closed Loop Control System • Sistem termal
  • 18. Closed Loop Control System • Kontrol pemanas ruangan
  • 19.
  • 20.
  • 21.
  • 22. Open Loop vs Closed Loop • Open loop - konstruksi sederhana, perawatan mudah - murah - tidak ada persoalan kestabilan - cocok untuk output yang sukar diukur - tidak dapat memberikan koreksi jika gangguan - Ketepatan hasil bergantung pada kalibrasi • Closed loop - bisa memberikan koreksi jika ada gangguan - lebih komples dan mahal
  • 23. Fungsi Transfer (1) • Setiap komponen dalam sistem kontrol mengubah energi dari satu bentuk ke bentuk lainnya. Mis: sensor suhu mengubah derajat ke tegangan • Fungsi Transfer (Transfer Function/TF): hubungan matematik antara input dan output suatu komponen sistem kontrol input ouput TF 
  • 24. Fungsi Transfer (2) • Contoh : Suatu sensor suhu mempunyai fungsi transfer 0.01 V/oF. Tentukan tegangan output sensor jika suhunya 600oF maka: Output = TF x input = 0.01 V/oF x 600oF= 6V
  • 25. Fungsi Transfer (3) • Fungsi transfer untuk sederetan komponen (Combined transfer function) : • TFtotal = TF1 x TF2 x TF3 x TF4 x……
  • 26. Jika input sistem 12 V, maka outputnya adalah: output x TF total = 12 V x 100 rpm/V x 0.5 rpm/rpm x 3 in/min/rpm= 1800 inc/min
  • 27. Sistem Kontrol Analog dan Digital • Sistem kontrol analog: pengontrol tersusun dari rangkaian analog • Sistem kontrol digital : pengontrol tersusun dari rangkaian digital
  • 28. Sistem Kontrol Proses • Jenis proses: • - proses kontinu: bahan dasar masuk dari satu ujung sistem dan produk yang diselesaikan keluar dari ujung sistem yang lain. Mis: cat, tekstil • - proses tumpukan (batch): tidak ada aliran bahan produksi dari satu bagian ke bagian lainnya. Mis: bahan kimia, roti • - proses individual: sederetan operasi menghasilkan produk output yang bermanfaat., mis: produk yang perlu dilakukan pelubangan, pemotongan, pengelasan
  • 29. Konfigurasi Kontrol (1) • Kontrol individual: digunakan untuk mengontrol mesin tunggal. Jenis ini tidak memerlukan komunikasi dengan kontrol yang lain
  • 30. Konfigurasi Kontrol (2) • Kontrol terpusat digunakan apabila beberapa mesin atau pemroses dikontrol oleh satu pengontrol pusat.
  • 31. Konfigurasi Kontrol (3) • Sistem kontrol distributif (Distributive Control System/DCS): melibatkan dua komputer atau lebih yang berkomunikasi satu sama lain untuk mencapai tugas kontrol yang lengkap.