SlideShare a Scribd company logo
SMA PGRI 1 TAMAN
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
FORMAT KLASIKAL
I. IDENTITAS
A. Satuan Pendidikan : SMA PGRI 1 Taman
B. Tahun Ajaran : 2014-2015, Semester I
C. Sasaran Pelayanan : Kelas X iis 2
D. Pelaksana : Wenita Diana Muktisari
E. Pihak Terkait : Siswa
II. WAKTU DAN TEMPAT
A. Tanggal : 28 Oktober 2014
B. Jam Pembelajaran/Pelayanan : Sesuai Jadwal
C. Volume Waktu (JP) : JP (@ 45 menit
D. Spesifikasi Tempat Belajar : Ruang Kelas
III. MATERI PEMBELAJARAN
A. Tema/Subtema : a. Tema : Masa Depan Yang Cerah
b. Subtema :
- Mempersiapkan Masa Depan Yang Cerah
- mampu merencanakan dan mengembangkan
masa depan yang cerah
B. Sumber Materi : http://tipskarir.com/ciri-ciri-orang-dengan-masa-
depan-yang-cerah/
IV. TUJUAN/ARAH PENGEMBANGAN
A. Pengembangan KES
1. Siswa dapat merencanakan masa depannya.
2. Siswa dapat merencanakan masa depannya melalui karir yang akan dipilihnya.
3. Siswa dapat merencanakan, mengambil keputusan karir mana yang akan
dipilihnya serta dapat mengembangkan keterampilan/kemampuannya melalui
karirnya tersebut,
B. Penanganan KES-T :
Untuk menghindari/menghilangkan dan mencegah kebingungan setelah lulus
sekolah, oleh karena itu siswa harus lebih dahulu merencanakan masa depannya
secara matang agar dapat mengembangkan kemampuannya.
V. METODE DAN TEKNIK
A. Jenis Layanan : Penguasaan Konten
(Format Klasikal)
B. Kegiatan Pendukung : - - - - -
VI. SARANA
A. Media : Jadwal Pelajaran dan Pelayanan BK Siswa SMA PGRI 1
Taman
B. Perlengkapan : Alat tulis siswa
VII. SASARAN PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Diperolehnya hal-hal baru oleh siswa terkait KES (Kehidupan Efektif Sehari-hari)
dengan unsur-unsur AKURS (Acuan, Kompetensi, Usaha, Rasa, Sungguh-sungguh).
1. KES :
a. Acuan (A): Adanya dan kegunaan dalam merencanakan dan mengembangkan
masa depan yang cerah.
b. Kompetensi (K): Apa yang perlu dilakukan siswa setelah merencanakan masa
depannya.
c. Usaha (U): usaha siswa untuk dapat mengejar dan melaksanakan dari apa yang
telah direncanakannya tersebut.
d. Rasa (R): Bagaimana siswa merasa setelah mengetahui dan memahami tentang
merencanakan masa depan yang cerah.
e. Sungguh-sungguh (S): Kesungguhan siswa untuk melakukan beberapa hal dari
apa yang telah direncanakan untuk meraih masa depan yang cerah.
2. KES-T :
Untuk menghindari/menghilangkan dan mencegah kebingungan, ketidakpedulian
dan kemalasan siswa terhadap pentingnya merencanakan masa depan dan
memahami karir yang diminatinya sebelum kelulusan sekolah
3. Ridho Tuhan, Bersyukur, Ikhlas dan Tabah :
Memohon ridho Tuhan Yang Maha Esa untuk suksesnya para siswa dalam
merencanakan masa depan dan memahami karir yang diminatnya agar dapat
terwujud..
VIII. LANGKAH KEGIATAN
A. LANGKAH PENGANTARAN
1. Mengucapkan salam dan mengajak siswa berdoa.
2. Mengecek kehadiran siswa, dan mengajak mereka untuk berempati kepada
yang tidak hadir.
3. Mengajak siswa untuk mengikuti kegiatan pembelajaran dengan penuh
perhatian, semangat dan penampilan dengan melakukan kegiatan berpikir,
merasa, bersikap, bertindak dan bertanggung jawab (BMB3) berkenaan
dengan materi pembelajaran yang akan dibahas.
4. Menyampaikan arah materi pokok pembelajaran, yaitu dengan judul
“Mempersiapkan Masa Depan Yang Cerah”.
5. Menyampaikan tujuan pembahasan yaitu dipahaminya oleh siswa tentang
adanya perencanann masa depan yang cerah untuk membantu sesuai kebutuhan
mereka.
B. LANGKAH PENJAJAKAN
1. Menanyakan kepada siswa hal apa yang akan dilakukan ketika melakukan
perencanaan masa depannya.
2. Menanyakan kepada siswa siapa yang sudah mempersiapkan masa depannya.
C. LANGKAH PENAFSIRAN
1. Pembahasan tentang makna “ Perencanaan masa depan yang cerah”.
2. Berdiskusi untuk membahas perencanaan masa depan yang cerah.
D. LANGKAH PEMBINAAN
1. Apa, bagaimana dan kapan siswa dapat merencanakan masa depannya.
2. Siswa diminta untuk melihat diri sendiri apakah ada sesuatu yang perlu
diperbaiki dalam perencanaan masa depannya.
3. Bagaimana siswa dapat menjadi panutan dan mengajak teman-teman untuk
merencanakan masa depan.
4. Apa yang perlu dipahami dan dilakukan siswa ketika merencanakan masa
depan..
E. LANGKAH PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT
1. Penilaian Hasil
Diakhir proses pembelajaran siswa diminta merefleskikan (secara lisan atau
tertulis) apa yang mereka peroleh dengan pola BMB3 dalam unsur-unsur
AKURS
a. Berfikir: Apa yang mereka pikirkan tentang perencanaan masa depan (unsur
A).
b. Merasa: Apa yang mereka rasakan dengan adanya layanan penguasaan
konten tentang perencanaan masa depan yang cerah (unsur R).
c. Bersikap: Bagaimana mereka bersikap dan akan melakukan apa ketika siswa
sudah merencanakan masa depannya (unsur K dan U).
d. Bertindak: Bagaimana tindakan siswa setelah melakukan perencanaan masa
depan(unsur K dan U).
e. Bertanggung jawab: bagaimana mereka bersungguh-sungguh ketika sudah
merecanakan masa depan(unsur S).
2. Penilaian Proses
Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses pembelajaran untuk
memperoleh gambaran tentang perencanaan masa depan yang cerah.
3. LAPELPROG dan Tindak Lanjut
Setelah kegiatan pembelajaran atau pelayanan selesai disusun Laporan
Pelaksanaan Program Layanan (LAPELPROG) yang memuat data penilaian
hasil dan proses, dengan disertai arah tindak lanjutnya.
Petarukan, 28 November 2014
Guru Pamong/ Koordinator BK Pelaksana Mahasiswa PPL
Dedy Setianto, S. Pd Wenita Diana M
NPM. 1111500238
Materi Layanan
Ciri-Ciri Orang Dengan Masa Depan yang Cerah
Meraih masa depan yang cerah memang benar, kita tidak bisa memprediksikan masa
depan kita dengan pasti, akan tetapi tentunya seseorang bisa mempersiapkan dirinya untuk
menyambut masa depan yang nanti akan mereka raih.
Masa depan anda bukan hanya tergantung pada segi tertentu, dimisalkan pada karir yang
tengah anda jalani saat ini. Namun masa depan juga tergantung pada beberapa segi, misalkan
dari keluarga, kesehatan, spiritualitas dan masih banyak lagi. Agar bisa memiliki masa depan
yang cerah, pastinya anda harus melakukan persiapan sejak dini, siapkan segala sesuatunya
dengan matang serta prinsip hidup yang baik pula.
Guna menentukan apakah anda akan menjadi orang yang sukses di masa depan atau
tidakbisa anda lihat dari beberapa ciri yang bisa anda temukan pada diri anda sendiri. Dan
apakah ciri-ciri ini ada di dalam diri anda atau tidak?
1. Efektif menggunakan waktu
Orang-orang yang efektif dalam menggunakan waktu di dalam kehidupannya serta jarang
bermalas-malasan pastinya akan memiliki masa depan yang cerah. Orang yang sangatlah
efektif terhadap waktu yang diberikan pastinya akan berusaha guna menghasilkan suatu
hal yang memiliki manfaat yang baik, entah hal itu bagi dirinya sendiri atau bahkan bagi
orang lain.
2. Rajin belajar dari kesalahan dan kegagalan
Bagi sejumlah orang yang memiliki masa depan yang cerah, mereka tidak akan
menyerah dalam situasi seperti apapun, orang yang memiliki masa depan yang cerah akan
terus belajar dari setiap kesalahan serta kegagalan yang pernah dialaminya. Dan kesalahan
serta kegagalan ini nantinya akan menjadi suatu pondasiyang kuat untuk menjadi orang
yang lebih baik lagi dalam berbagai segi kehidupan.
3. Berfikir sebelum bertindak
Akan sangat penting bagi anda untuk berpikir sebelumanda bertindak. Mengapa
demikian? Sebab orang yang mampu berpikir sebelum bertindak sudah mengetahui
dengan pasti manfaat serta resiko atas setiap tindakan yang akan ia ambil.
4. Tidak minder dan sombong
Rasa minder atau kurang percaya diri akan membuat seseorang merasa ragu dalam
mengambil setiap keputusan dalam kehidupannya. Bahkan rasa minder ini mampu
menutup kesempatan untuk bertemu dengan banyak orang baru yang dapat menjanjikan
setiap kesempatan bagus yang diberikan kepadanya.
Bahkan sebaliknya, rasa congkak, angkuh, dan sombong bisa membuat seseorang
terlalu percaya diri dan semena-mena ketika mereka tengah mengammbil keputusan. Dan
akibatnya, mereka akan lebih cenderung ceroboh ketika mereka tengah mengambil
keputusan yang sangat penting. Bukan hanya itu, orang memiliki sifat sombong tidak
akan pernah bisa bergaul baik dengan orang lain.
Dan orang yang memiliki masa depan yang cerah pastinya tidak akan pernah memiliki
kedua sifat tersebut, melainkan mereka akan selalu bisa bersyukur atas apa yang telah
mereka dapatkan dengan tetap berusaha untuk menjadi orang yang lebih baik lagi.
5. Rajin menabung
Orang yang memiliki masa depan yang cerah dipastikan mereka sudah
mempersiapkan segala sesuatunya diawal termasuk dalam segi menabung. Walaupun
yang dikumpulkan tidaklah banyak, akan tetapi jika kebiasaan ini ditekuni pastinya akan
sangat berguna di masa yang akan datang.

More Related Content

What's hot

RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
Sun Ndary
 
379137187 rpl-bidang-pribadi
379137187 rpl-bidang-pribadi379137187 rpl-bidang-pribadi
379137187 rpl-bidang-pribadi
Tatakustara
 
RPL BK FORMAT KLASIKAL ( POLA HIDUP SEHAT )
RPL BK FORMAT KLASIKAL (  POLA HIDUP SEHAT )RPL BK FORMAT KLASIKAL (  POLA HIDUP SEHAT )
RPL BK FORMAT KLASIKAL ( POLA HIDUP SEHAT )
izar jk
 
Rpl bimbingan kelompok
Rpl bimbingan kelompokRpl bimbingan kelompok
Rpl bimbingan kelompok
Nur Arifaizal Basri
 
Rpl konseling individu
Rpl konseling individuRpl konseling individu
Rpl konseling individu
Universitas Panca Sakti TEGAL
 
Sejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerika
Sejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerikaSejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerika
Sejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerikaNur Arifaizal Basri
 
21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)
21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)
21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)
aji ali mabruri
 
Metode evaluasi kegiatan bimbingan klasikal
Metode evaluasi kegiatan bimbingan klasikalMetode evaluasi kegiatan bimbingan klasikal
Metode evaluasi kegiatan bimbingan klasikal
Sunawan Sunawan
 
Pengertian perencanaan layanan Bimbingan dan Konesing
Pengertian perencanaan layanan Bimbingan dan KonesingPengertian perencanaan layanan Bimbingan dan Konesing
Pengertian perencanaan layanan Bimbingan dan Konesing
Deniganteng93
 
Contoh lembar instrumen evaluasi bkp
Contoh lembar instrumen evaluasi bkpContoh lembar instrumen evaluasi bkp
Contoh lembar instrumen evaluasi bkp
Universitas Negeri Semarang
 
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docxRPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
MiltanWaja
 
KONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BKKONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BK
Nur Arifaizal Basri
 
CONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOK
CONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOKCONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOK
CONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOK
Nur Arifaizal Basri
 
Rpl ti dlm bk karier
Rpl ti dlm bk karierRpl ti dlm bk karier
Rpl ti dlm bk karier
yuni wustoharo
 
Hakikat dan kedudukan bimbingan dan konseling
Hakikat dan kedudukan bimbingan dan konselingHakikat dan kedudukan bimbingan dan konseling
Hakikat dan kedudukan bimbingan dan konselinglusimaya
 
Pendekatan konseling sfbt
Pendekatan konseling sfbtPendekatan konseling sfbt
Pendekatan konseling sfbtvarizalamir
 
Contoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompokContoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompok
Nur Arifaizal Basri
 
7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)
7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)
7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)
aji ali mabruri
 
RPL BK
RPL BK RPL BK
Mengelola Emosi
Mengelola EmosiMengelola Emosi
Mengelola Emosi
arrumd
 

What's hot (20)

RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
 
379137187 rpl-bidang-pribadi
379137187 rpl-bidang-pribadi379137187 rpl-bidang-pribadi
379137187 rpl-bidang-pribadi
 
RPL BK FORMAT KLASIKAL ( POLA HIDUP SEHAT )
RPL BK FORMAT KLASIKAL (  POLA HIDUP SEHAT )RPL BK FORMAT KLASIKAL (  POLA HIDUP SEHAT )
RPL BK FORMAT KLASIKAL ( POLA HIDUP SEHAT )
 
Rpl bimbingan kelompok
Rpl bimbingan kelompokRpl bimbingan kelompok
Rpl bimbingan kelompok
 
Rpl konseling individu
Rpl konseling individuRpl konseling individu
Rpl konseling individu
 
Sejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerika
Sejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerikaSejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerika
Sejarah perkembangan bimbingan dan konseling di indonesia dan di amerika
 
21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)
21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)
21. rpl perencanaan karir masa depan (genap)
 
Metode evaluasi kegiatan bimbingan klasikal
Metode evaluasi kegiatan bimbingan klasikalMetode evaluasi kegiatan bimbingan klasikal
Metode evaluasi kegiatan bimbingan klasikal
 
Pengertian perencanaan layanan Bimbingan dan Konesing
Pengertian perencanaan layanan Bimbingan dan KonesingPengertian perencanaan layanan Bimbingan dan Konesing
Pengertian perencanaan layanan Bimbingan dan Konesing
 
Contoh lembar instrumen evaluasi bkp
Contoh lembar instrumen evaluasi bkpContoh lembar instrumen evaluasi bkp
Contoh lembar instrumen evaluasi bkp
 
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docxRPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
 
KONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BKKONSEP DASAR ASESMENT BK
KONSEP DASAR ASESMENT BK
 
CONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOK
CONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOKCONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOK
CONTOH RPL K13 KONSELING KELOMPOK
 
Rpl ti dlm bk karier
Rpl ti dlm bk karierRpl ti dlm bk karier
Rpl ti dlm bk karier
 
Hakikat dan kedudukan bimbingan dan konseling
Hakikat dan kedudukan bimbingan dan konselingHakikat dan kedudukan bimbingan dan konseling
Hakikat dan kedudukan bimbingan dan konseling
 
Pendekatan konseling sfbt
Pendekatan konseling sfbtPendekatan konseling sfbt
Pendekatan konseling sfbt
 
Contoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompokContoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompok
 
7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)
7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)
7. rpl motivasi berprestasi (ganjil)
 
RPL BK
RPL BK RPL BK
RPL BK
 
Mengelola Emosi
Mengelola EmosiMengelola Emosi
Mengelola Emosi
 

Viewers also liked

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELING
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELINGRENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELING
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELING
1115500020BBK
 
Rpl sosial
Rpl sosialRpl sosial
Rpl sosial
isti18
 
RPL bidang belajar
RPL bidang belajarRPL bidang belajar
RPL bidang belajar
Irull15
 
RPL bidang sosial
RPL bidang sosialRPL bidang sosial
RPL bidang sosial
Irull15
 
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRANCONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
Nur Arifaizal Basri
 
RPL Pemahaman Karier
RPL Pemahaman Karier RPL Pemahaman Karier
RPL Pemahaman Karier
Irull15
 

Viewers also liked (6)

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELING
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELINGRENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELING
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN ( RPL ) BIMBINGAN KONSELING
 
Rpl sosial
Rpl sosialRpl sosial
Rpl sosial
 
RPL bidang belajar
RPL bidang belajarRPL bidang belajar
RPL bidang belajar
 
RPL bidang sosial
RPL bidang sosialRPL bidang sosial
RPL bidang sosial
 
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRANCONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
 
RPL Pemahaman Karier
RPL Pemahaman Karier RPL Pemahaman Karier
RPL Pemahaman Karier
 

Similar to RPL BK Klasikal Mempersiapkan masa depan yang cerah

Rpl pribadi
Rpl pribadiRpl pribadi
Rpl pribadi
isti18
 
Tips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depan
Tips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depanTips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depan
Tips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depan
Sun Ndary
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
MyraAstria1
 
Ferri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptx
Ferri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptxFerri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptx
Ferri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptx
FerriAriyanto2
 
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
ssuserd6a846
 
A20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdf
A20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdfA20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdf
A20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdf
Mochamad Yahya
 
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docxAksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
IdawatiIdawati4
 
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docxAksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
IdawatiIdawati4
 
AKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah diedit
AKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah dieditAKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah diedit
AKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah diedit
MichaelLaa2
 
MODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docx
RezkyNovadepita1
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
siampurnomo90
 
Satuan layanan bk karir
Satuan layanan bk karirSatuan layanan bk karir
Satuan layanan bk karirsiti rahma
 
RPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docx
RPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docxRPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docx
RPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docx
RahimaSyahnePutri1
 
Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptx
Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptxDemonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptx
Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptx
KarnilasariKarnilasa
 
MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)
MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)
MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)
MythaChan
 
SPPKB
SPPKBSPPKB
SPPKB
MythaChan
 
RANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptx
RANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptxRANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptx
RANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptx
gusnanox
 
demstrasi kontekstal.docx
demstrasi kontekstal.docxdemstrasi kontekstal.docx
demstrasi kontekstal.docx
AnwarSyuhudi2
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
tugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptx
tugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptxtugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptx
tugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptx
TitinAmalia2
 

Similar to RPL BK Klasikal Mempersiapkan masa depan yang cerah (20)

Rpl pribadi
Rpl pribadiRpl pribadi
Rpl pribadi
 
Tips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depan
Tips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depanTips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depan
Tips atau cara belajar merencanakan dan mempersiapkan masa depan
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
 
Ferri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptx
Ferri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptxFerri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptx
Ferri Ariyanto_A7_1.3.a.5_ RUANG KOLABORASI PRESENTASI.pptx
 
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
 
A20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdf
A20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdfA20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdf
A20b3_YAHYA_LK Aksi Nyata_Deasain Layanan Bimbingan dan Konseling.pdf
 
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docxAksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
 
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docxAksi Nyata Modul 3.2.docx
Aksi Nyata Modul 3.2.docx
 
AKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah diedit
AKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah dieditAKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah diedit
AKSI NYATA MODUL 3.2 terbaru yang sudah diedit
 
MODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK_TEMA KEBEKERJAAN_KENALI DUNIA KERJA.docx
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
Satuan layanan bk karir
Satuan layanan bk karirSatuan layanan bk karir
Satuan layanan bk karir
 
RPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docx
RPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docxRPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docx
RPL Stop Mengeluh, Selalu Bersyukur.docx
 
Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptx
Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptxDemonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptx
Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 KARNILASARI.pptx
 
MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)
MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)
MAKALAH STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR (SPPKB)
 
SPPKB
SPPKBSPPKB
SPPKB
 
RANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptx
RANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptxRANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptx
RANCANGAN STRATEGI VISI-BAGJA.pptx
 
demstrasi kontekstal.docx
demstrasi kontekstal.docxdemstrasi kontekstal.docx
demstrasi kontekstal.docx
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
tugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptx
tugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptxtugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptx
tugas 1.3.1.6 kanvas bagja titin amalia.pptx
 

More from Donny kurnianto

Laporan konsultasi bimbingan dan konseling
Laporan konsultasi bimbingan dan konselingLaporan konsultasi bimbingan dan konseling
Laporan konsultasi bimbingan dan konseling
Donny kurnianto
 
Laporan kolaborasi bimbingan dan konseling
Laporan kolaborasi bimbingan dan konselingLaporan kolaborasi bimbingan dan konseling
Laporan kolaborasi bimbingan dan konseling
Donny kurnianto
 
IMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-uman
IMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-umanIMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-uman
IMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-uman
Donny kurnianto
 
IMPLIKASI PENERAPAN Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN BK prof-sunaryo
IMPLIKASI PENERAPAN  Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN  BK  prof-sunaryoIMPLIKASI PENERAPAN  Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN  BK  prof-sunaryo
IMPLIKASI PENERAPAN Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN BK prof-sunaryo
Donny kurnianto
 
panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016
panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016
panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016
Donny kurnianto
 
panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.
panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.
panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.
Donny kurnianto
 
panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016
panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016
panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016
Donny kurnianto
 
panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,
panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,
panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,
Donny kurnianto
 
Konseling individual
Konseling individualKonseling individual
Konseling individual
Donny kurnianto
 
KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)
KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)
KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)
Donny kurnianto
 
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Donny kurnianto
 
Konseling Kelompok Kurtilas
Konseling Kelompok KurtilasKonseling Kelompok Kurtilas
Konseling Kelompok Kurtilas
Donny kurnianto
 
Bimbingan Kelompok Kurtilas
Bimbingan Kelompok KurtilasBimbingan Kelompok Kurtilas
Bimbingan Kelompok Kurtilas
Donny kurnianto
 
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
Donny kurnianto
 
pelaksanaan program bk smk
pelaksanaan program bk smkpelaksanaan program bk smk
pelaksanaan program bk smk
Donny kurnianto
 
CARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan Umum
CARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan UmumCARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan Umum
CARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan Umum
Donny kurnianto
 
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUMDampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Donny kurnianto
 
Dampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUM
Dampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUMDampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUM
Dampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUM
Donny kurnianto
 
Problem dan bentuk bentuk keluarga
Problem dan bentuk bentuk keluargaProblem dan bentuk bentuk keluarga
Problem dan bentuk bentuk keluarga
Donny kurnianto
 
Bagan pola 17 plus
Bagan pola 17 plusBagan pola 17 plus
Bagan pola 17 plus
Donny kurnianto
 

More from Donny kurnianto (20)

Laporan konsultasi bimbingan dan konseling
Laporan konsultasi bimbingan dan konselingLaporan konsultasi bimbingan dan konseling
Laporan konsultasi bimbingan dan konseling
 
Laporan kolaborasi bimbingan dan konseling
Laporan kolaborasi bimbingan dan konselingLaporan kolaborasi bimbingan dan konseling
Laporan kolaborasi bimbingan dan konseling
 
IMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-uman
IMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-umanIMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-uman
IMPELEMENTASI BIMBINGAN DAN KONSELING i-prof-uman
 
IMPLIKASI PENERAPAN Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN BK prof-sunaryo
IMPLIKASI PENERAPAN  Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN  BK  prof-sunaryoIMPLIKASI PENERAPAN  Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN  BK  prof-sunaryo
IMPLIKASI PENERAPAN Panduan OPERASIONAL PeNYELENGGARAAN BK prof-sunaryo
 
panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016
panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016
panduan bimbingan konseling sekolah dasar 2016
 
panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.
panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.
panduan bimbingan konseling sekolah menengah kejuruan 2016.
 
panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016
panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016
panduan bimbingan konseling sekolah menengah pertama 2016
 
panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,
panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,
panduan bimbingan konseling sekolah menengah atas 2016,
 
Konseling individual
Konseling individualKonseling individual
Konseling individual
 
KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)
KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)
KONSELING KELOMPOK (PENDEKATAN BEHAVIORAL)
 
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
 
Konseling Kelompok Kurtilas
Konseling Kelompok KurtilasKonseling Kelompok Kurtilas
Konseling Kelompok Kurtilas
 
Bimbingan Kelompok Kurtilas
Bimbingan Kelompok KurtilasBimbingan Kelompok Kurtilas
Bimbingan Kelompok Kurtilas
 
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
 
pelaksanaan program bk smk
pelaksanaan program bk smkpelaksanaan program bk smk
pelaksanaan program bk smk
 
CARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan Umum
CARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan UmumCARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan Umum
CARA MELATIH KONSENTRASI - Untuk SMP, SMA dan Umum
 
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUMDampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
 
Dampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUM
Dampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUMDampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUM
Dampak Rokok 1 - Untuk anak SMP, SMA serta UMUM
 
Problem dan bentuk bentuk keluarga
Problem dan bentuk bentuk keluargaProblem dan bentuk bentuk keluarga
Problem dan bentuk bentuk keluarga
 
Bagan pola 17 plus
Bagan pola 17 plusBagan pola 17 plus
Bagan pola 17 plus
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 

RPL BK Klasikal Mempersiapkan masa depan yang cerah

  • 1. SMA PGRI 1 TAMAN RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING FORMAT KLASIKAL I. IDENTITAS A. Satuan Pendidikan : SMA PGRI 1 Taman B. Tahun Ajaran : 2014-2015, Semester I C. Sasaran Pelayanan : Kelas X iis 2 D. Pelaksana : Wenita Diana Muktisari E. Pihak Terkait : Siswa II. WAKTU DAN TEMPAT A. Tanggal : 28 Oktober 2014 B. Jam Pembelajaran/Pelayanan : Sesuai Jadwal C. Volume Waktu (JP) : JP (@ 45 menit D. Spesifikasi Tempat Belajar : Ruang Kelas III. MATERI PEMBELAJARAN A. Tema/Subtema : a. Tema : Masa Depan Yang Cerah b. Subtema : - Mempersiapkan Masa Depan Yang Cerah - mampu merencanakan dan mengembangkan masa depan yang cerah B. Sumber Materi : http://tipskarir.com/ciri-ciri-orang-dengan-masa- depan-yang-cerah/ IV. TUJUAN/ARAH PENGEMBANGAN A. Pengembangan KES 1. Siswa dapat merencanakan masa depannya. 2. Siswa dapat merencanakan masa depannya melalui karir yang akan dipilihnya. 3. Siswa dapat merencanakan, mengambil keputusan karir mana yang akan dipilihnya serta dapat mengembangkan keterampilan/kemampuannya melalui karirnya tersebut, B. Penanganan KES-T : Untuk menghindari/menghilangkan dan mencegah kebingungan setelah lulus sekolah, oleh karena itu siswa harus lebih dahulu merencanakan masa depannya secara matang agar dapat mengembangkan kemampuannya.
  • 2. V. METODE DAN TEKNIK A. Jenis Layanan : Penguasaan Konten (Format Klasikal) B. Kegiatan Pendukung : - - - - - VI. SARANA A. Media : Jadwal Pelajaran dan Pelayanan BK Siswa SMA PGRI 1 Taman B. Perlengkapan : Alat tulis siswa VII. SASARAN PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN Diperolehnya hal-hal baru oleh siswa terkait KES (Kehidupan Efektif Sehari-hari) dengan unsur-unsur AKURS (Acuan, Kompetensi, Usaha, Rasa, Sungguh-sungguh). 1. KES : a. Acuan (A): Adanya dan kegunaan dalam merencanakan dan mengembangkan masa depan yang cerah. b. Kompetensi (K): Apa yang perlu dilakukan siswa setelah merencanakan masa depannya. c. Usaha (U): usaha siswa untuk dapat mengejar dan melaksanakan dari apa yang telah direncanakannya tersebut. d. Rasa (R): Bagaimana siswa merasa setelah mengetahui dan memahami tentang merencanakan masa depan yang cerah. e. Sungguh-sungguh (S): Kesungguhan siswa untuk melakukan beberapa hal dari apa yang telah direncanakan untuk meraih masa depan yang cerah. 2. KES-T : Untuk menghindari/menghilangkan dan mencegah kebingungan, ketidakpedulian dan kemalasan siswa terhadap pentingnya merencanakan masa depan dan memahami karir yang diminatinya sebelum kelulusan sekolah 3. Ridho Tuhan, Bersyukur, Ikhlas dan Tabah : Memohon ridho Tuhan Yang Maha Esa untuk suksesnya para siswa dalam merencanakan masa depan dan memahami karir yang diminatnya agar dapat terwujud.. VIII. LANGKAH KEGIATAN A. LANGKAH PENGANTARAN 1. Mengucapkan salam dan mengajak siswa berdoa. 2. Mengecek kehadiran siswa, dan mengajak mereka untuk berempati kepada yang tidak hadir.
  • 3. 3. Mengajak siswa untuk mengikuti kegiatan pembelajaran dengan penuh perhatian, semangat dan penampilan dengan melakukan kegiatan berpikir, merasa, bersikap, bertindak dan bertanggung jawab (BMB3) berkenaan dengan materi pembelajaran yang akan dibahas. 4. Menyampaikan arah materi pokok pembelajaran, yaitu dengan judul “Mempersiapkan Masa Depan Yang Cerah”. 5. Menyampaikan tujuan pembahasan yaitu dipahaminya oleh siswa tentang adanya perencanann masa depan yang cerah untuk membantu sesuai kebutuhan mereka. B. LANGKAH PENJAJAKAN 1. Menanyakan kepada siswa hal apa yang akan dilakukan ketika melakukan perencanaan masa depannya. 2. Menanyakan kepada siswa siapa yang sudah mempersiapkan masa depannya. C. LANGKAH PENAFSIRAN 1. Pembahasan tentang makna “ Perencanaan masa depan yang cerah”. 2. Berdiskusi untuk membahas perencanaan masa depan yang cerah. D. LANGKAH PEMBINAAN 1. Apa, bagaimana dan kapan siswa dapat merencanakan masa depannya. 2. Siswa diminta untuk melihat diri sendiri apakah ada sesuatu yang perlu diperbaiki dalam perencanaan masa depannya. 3. Bagaimana siswa dapat menjadi panutan dan mengajak teman-teman untuk merencanakan masa depan. 4. Apa yang perlu dipahami dan dilakukan siswa ketika merencanakan masa depan.. E. LANGKAH PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT 1. Penilaian Hasil Diakhir proses pembelajaran siswa diminta merefleskikan (secara lisan atau tertulis) apa yang mereka peroleh dengan pola BMB3 dalam unsur-unsur AKURS a. Berfikir: Apa yang mereka pikirkan tentang perencanaan masa depan (unsur A).
  • 4. b. Merasa: Apa yang mereka rasakan dengan adanya layanan penguasaan konten tentang perencanaan masa depan yang cerah (unsur R). c. Bersikap: Bagaimana mereka bersikap dan akan melakukan apa ketika siswa sudah merencanakan masa depannya (unsur K dan U). d. Bertindak: Bagaimana tindakan siswa setelah melakukan perencanaan masa depan(unsur K dan U). e. Bertanggung jawab: bagaimana mereka bersungguh-sungguh ketika sudah merecanakan masa depan(unsur S). 2. Penilaian Proses Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses pembelajaran untuk memperoleh gambaran tentang perencanaan masa depan yang cerah. 3. LAPELPROG dan Tindak Lanjut Setelah kegiatan pembelajaran atau pelayanan selesai disusun Laporan Pelaksanaan Program Layanan (LAPELPROG) yang memuat data penilaian hasil dan proses, dengan disertai arah tindak lanjutnya. Petarukan, 28 November 2014 Guru Pamong/ Koordinator BK Pelaksana Mahasiswa PPL Dedy Setianto, S. Pd Wenita Diana M NPM. 1111500238
  • 5. Materi Layanan Ciri-Ciri Orang Dengan Masa Depan yang Cerah Meraih masa depan yang cerah memang benar, kita tidak bisa memprediksikan masa depan kita dengan pasti, akan tetapi tentunya seseorang bisa mempersiapkan dirinya untuk menyambut masa depan yang nanti akan mereka raih. Masa depan anda bukan hanya tergantung pada segi tertentu, dimisalkan pada karir yang tengah anda jalani saat ini. Namun masa depan juga tergantung pada beberapa segi, misalkan dari keluarga, kesehatan, spiritualitas dan masih banyak lagi. Agar bisa memiliki masa depan yang cerah, pastinya anda harus melakukan persiapan sejak dini, siapkan segala sesuatunya dengan matang serta prinsip hidup yang baik pula. Guna menentukan apakah anda akan menjadi orang yang sukses di masa depan atau tidakbisa anda lihat dari beberapa ciri yang bisa anda temukan pada diri anda sendiri. Dan apakah ciri-ciri ini ada di dalam diri anda atau tidak? 1. Efektif menggunakan waktu Orang-orang yang efektif dalam menggunakan waktu di dalam kehidupannya serta jarang bermalas-malasan pastinya akan memiliki masa depan yang cerah. Orang yang sangatlah efektif terhadap waktu yang diberikan pastinya akan berusaha guna menghasilkan suatu hal yang memiliki manfaat yang baik, entah hal itu bagi dirinya sendiri atau bahkan bagi orang lain. 2. Rajin belajar dari kesalahan dan kegagalan Bagi sejumlah orang yang memiliki masa depan yang cerah, mereka tidak akan menyerah dalam situasi seperti apapun, orang yang memiliki masa depan yang cerah akan terus belajar dari setiap kesalahan serta kegagalan yang pernah dialaminya. Dan kesalahan serta kegagalan ini nantinya akan menjadi suatu pondasiyang kuat untuk menjadi orang yang lebih baik lagi dalam berbagai segi kehidupan.
  • 6. 3. Berfikir sebelum bertindak Akan sangat penting bagi anda untuk berpikir sebelumanda bertindak. Mengapa demikian? Sebab orang yang mampu berpikir sebelum bertindak sudah mengetahui dengan pasti manfaat serta resiko atas setiap tindakan yang akan ia ambil. 4. Tidak minder dan sombong Rasa minder atau kurang percaya diri akan membuat seseorang merasa ragu dalam mengambil setiap keputusan dalam kehidupannya. Bahkan rasa minder ini mampu menutup kesempatan untuk bertemu dengan banyak orang baru yang dapat menjanjikan setiap kesempatan bagus yang diberikan kepadanya. Bahkan sebaliknya, rasa congkak, angkuh, dan sombong bisa membuat seseorang terlalu percaya diri dan semena-mena ketika mereka tengah mengammbil keputusan. Dan akibatnya, mereka akan lebih cenderung ceroboh ketika mereka tengah mengambil keputusan yang sangat penting. Bukan hanya itu, orang memiliki sifat sombong tidak akan pernah bisa bergaul baik dengan orang lain. Dan orang yang memiliki masa depan yang cerah pastinya tidak akan pernah memiliki kedua sifat tersebut, melainkan mereka akan selalu bisa bersyukur atas apa yang telah mereka dapatkan dengan tetap berusaha untuk menjadi orang yang lebih baik lagi. 5. Rajin menabung Orang yang memiliki masa depan yang cerah dipastikan mereka sudah mempersiapkan segala sesuatunya diawal termasuk dalam segi menabung. Walaupun yang dikumpulkan tidaklah banyak, akan tetapi jika kebiasaan ini ditekuni pastinya akan sangat berguna di masa yang akan datang.