SlideShare a Scribd company logo
PERUBAHAN TEKNOLOGI GURU:
BAGAIMANA PENGETAHUAN, PERCAYA
DIRI, KEPERCAYAAN, DAN CULTURE
INTERSECT
Sri Hertanti Wulan / 17705269001
Siti Mukminatun/ 17705264007
Ilmu Pendidikan Bahasa
Program Pascasarjana
Universitas Negeri Yogyakarta
 Guru yang inovatif sangat diharapkan di abad 21
dengan selalu mengikuti perkembangan
teknologi seperti halnya dengan bidang ilmu
lainnya seperti pada kedokteran, hukum,
otomotif, dll.
 Data yang diperoleh peningkatan professional
guru dlm penggunaan TIK (National Education
Association, 2008; Project Tomorrow, 2008),
dilaporkan penggunaan nya masih dianggap
“low-level” (Maddux & Johnson, 2006; Russell,
Bebell, O’Dwyer, & O’Connor, 2003).
Aktivitas-aktivitas yang mendukung seperti:
 instruksi langsung dari guru menggunakan
power point untuk mempresentasikan pelajaran,
mencari sumber informasi dari web)
 Atau fokus pada pengembangan dari
kemampuan siswa
(Tondeur, van Braak, & Valcke, 2007b).
HASIL DARI SURVEY NASIONAL SPEAK UP 2007
(PROJECT TOMORROW, 2008)
 51% dari guru responden (n = 13,027 / 25,544)
dilaporkan bahwa penggunaan teknologi utama
 “untuk memfasilitasi belajar siswa”
(a)menanyai siswa untuk menyelesaikan PR 
menulis laporan, mencari informasi dari
internet)
(b) melakukan praktik kerja  menggunakan
software drill-and-practice).
 Hasilnya presentase survey siswa kelas 6-12
sangat bervariasi, penggunaan TIK:
(a) menulis tugas (74%),
(b) melakukan penelitian online (72%),
(c) memeriksa tugas dan nilai online (58%)
PEMANFAATAN TEKNOLOGI UNTUK PELAJAR ABAD
KE 21
 Untuk memaksimalkan teknologi dalam belajar
mengajar (Lai, 2008; Law, 2008; %omas & Knezek,
2008), kita harus membantu para guru untuk
memanfaatkan teknologi memfasilitasi pelajaran
yang di desain supaya mudah dipelajari oleh siswa
yang terkait dengan pengetahuan dan nantinya
akan bisa diaplikasikan dalam siatuasi yang nyata.
 “teknologi dapat mengajarkan lebih praktis 
memungkinkan untuk “mendapatkan pendekatan
pembelajaran baru yang lebih baik untuk merubah
konten atau konteks pembelajaran, instruksi, dan
penilaian ” (Lawless & Pellegrino, 2007, p. 581).
BEBERAPA DIMENSI PERUBAHAN
DIBUTUHKAN OLEH PARA GURU:
a) kepercayaan, perilaku, atau ideology
kependidikan;
b) konten pengetahuan;
c) pengetahuan kependidikan dari instrukti
praktis, strategi, metode, atau pendekatan;
d) sumber pengetahuan terkait, teknologi, atau,
materi.
(Fullan & Stiegelbauer, 1991).
 Bagaimana bisa sekolah mendukung usaha
guru?
 Lawless and Pellegrino  “literasi teknologi
menjadi berkembang cepat sebagai keterampilan
dasar untuk mengajar” (2007, p 580). Guru akan
menyiapkan siswanya menjadi tanggap teknologi
(NETS-T standar guru (ISTE, 2008), pertama kali
dipublikasikan 1998)
 Penting bagi guru untuk mengajar dengan
teknologi  mengembangkan pengetahuan
kependidikan : aspek perencanaan,
pengimplementasian, dan proses evaluasi.
PENGETAHUAN GURU YANG HARUS
DIKUASAI DALAM PEMBELAJARAN BERBASIS
TEKNOLOGI
 Mengidentifikasikan teknologi mana yang dibutuhkan
untuk mendukung tujuan kurikulum tertentu
 Menspesifikasikan bagaimana alat yang digunakan untuk
membantu siswa mengerti dan mencapai tujuan
pembelajaran
 Membuat siswa mampu menggunakan teknologi secara
tepat guna dalam proses pembelajaran termasuk
eksplorasi, analisis, dan produksi
 Memilih dan menggunakan teknologi yang tepat untuk
mengidentifikasi kebutuhan, penyelesaian masalah, dan
mengatasi permasalahan yang berhubungan dengan
praktik dan perkembangan keahliannya. (p.10)
Cennamo, Ross, and Ertmer (2010)
EFIKASI DIRI SEBAGAI VARIABEL KUNCI
 waktu dan usaha harus digabungkan untuk
meningkatkan kepercayaan diri guru dalam
menggunakan teknologi.
 Tidak hanya untuk mencapai tugas administrasi,
akan tetapi untuk mencapai tujuan
pembelajaran siswa.
 Bagaimana kita dalam membantu guru untuk
percaya diri?
 Ketika guru menyadari bagaimana teknologi bisa
memfasilitasi kesuksesan siswa, kepercayaan
diri juga meningkat
(Ottenbreit-Leftwich, 2007)
VARIABEL KUNCI
 Rokeach (1972) mendefinisikan kepercayaan
sebagai sebuah konsep frasa “saya percaya
bahwa”  Semakin banyak kepercayaan yang
diberikan secara fugsional dan berhubungan
dengan atau terkomunikasikan dengan
kepercayaan yang lain, semakin banyak
implikasi dan konsekuensi yang didapatkan oleh
kepercayaan yang lain.
 Jadi, kepercayaan utama sulit untuk dirubah,
sebagaimana hubungannya dengan kepercayaan
lain yang butuh untuk disebutkan juga
(Richardson, 1996).
Guru tradisional lebih sedikit dalam
mengimplementasikan teknologi pada sebuah
pembelajaran dibanding guru kontruktivisme
(Judson,2006; Roehrig et al., 2007).
BUDAYA SEBAGAI VARIABEL KUNCI
 Guru bukanlan “agen bebas” dan pemanfaatan
ICT untuk belajar mengajar bergantung pada
pandangan budaya, sosial, dan konteks
organisasi dimana mereka tinggal dan bekerja
(Somekh, 2008, p.450).
 Brodie (2004) “tekanan budaya” dengan konsep
meme, yang di desain sebagai “representasi
dalam pada pengetahuan yang menghasilkan
output yang mempengaruhi dunia” (p.28) 
secara sederhana, meme merupakan produk
dari budaya yang mendapat pengaruh pada
keberulangan.

More Related Content

What's hot

Perkembangan konseptual teknologi pendidikan
Perkembangan konseptual teknologi pendidikan Perkembangan konseptual teknologi pendidikan
Perkembangan konseptual teknologi pendidikan affanash
 
Desain Teknologi Pembelajaran
Desain Teknologi PembelajaranDesain Teknologi Pembelajaran
Desain Teknologi Pembelajarannana
 
Konsep teknologi pendidikan
Konsep teknologi pendidikanKonsep teknologi pendidikan
Konsep teknologi pendidikanMui Peng Soon
 
Review Tp 1 4
Review Tp 1 4Review Tp 1 4
Review Tp 1 4nana
 
Inovasi dalam pengajaran dan pembelajaran
Inovasi dalam pengajaran dan pembelajaranInovasi dalam pengajaran dan pembelajaran
Inovasi dalam pengajaran dan pembelajaran
Syahrul Nizam Junaini
 
Kegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi Pendidikan
Kegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi PendidikanKegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi Pendidikan
Kegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi Pendidikan
Abdul Jalil
 
Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...
Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...
Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...
sharifah nursiah syed akil
 
Presentase tik value
Presentase tik valuePresentase tik value
Presentase tik valueSusi Yanti
 
Classroom Action Research dalam Bahasa Sederhana
Classroom Action Research dalam Bahasa SederhanaClassroom Action Research dalam Bahasa Sederhana
Classroom Action Research dalam Bahasa Sederhana
Uwes Chaeruman
 
HYPERMEDIA
HYPERMEDIAHYPERMEDIA
HYPERMEDIA
SYIFA MUFIDAH
 
Definisi tep tahun 1977 1994 2008
Definisi tep tahun 1977 1994 2008Definisi tep tahun 1977 1994 2008
Definisi tep tahun 1977 1994 2008
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
2017 tpack-edited
2017 tpack-edited2017 tpack-edited
2017 tpack-edited
Sumitra Kan
 
K15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikan
K15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikanK15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikan
K15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikan
SK Seri Tualang
 
2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy
2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy
2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy
Sumitra Kan
 
Pergeseran istilah educational technology
Pergeseran istilah educational technologyPergeseran istilah educational technology
Pergeseran istilah educational technology
Jajang Nurjaman
 
Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004 Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004 rofieamirasyka
 
Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008
Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008
Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARANKAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
UNIVERSITY OF ADI BUANA SURABAYA
 

What's hot (20)

Perkembangan konseptual teknologi pendidikan
Perkembangan konseptual teknologi pendidikan Perkembangan konseptual teknologi pendidikan
Perkembangan konseptual teknologi pendidikan
 
Desain Teknologi Pembelajaran
Desain Teknologi PembelajaranDesain Teknologi Pembelajaran
Desain Teknologi Pembelajaran
 
Konsep teknologi pendidikan
Konsep teknologi pendidikanKonsep teknologi pendidikan
Konsep teknologi pendidikan
 
Review Tp 1 4
Review Tp 1 4Review Tp 1 4
Review Tp 1 4
 
Teknologi Pendidikan
Teknologi PendidikanTeknologi Pendidikan
Teknologi Pendidikan
 
Inovasi dalam pengajaran dan pembelajaran
Inovasi dalam pengajaran dan pembelajaranInovasi dalam pengajaran dan pembelajaran
Inovasi dalam pengajaran dan pembelajaran
 
Kegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi Pendidikan
Kegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi PendidikanKegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi Pendidikan
Kegiatan Belajar 3 - Landasan Aksiologi Teknologi Pendidikan
 
Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...
Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...
Hubungan motivasi pelajar dalam guru skeberkesanan serta perkaitan penggunaan...
 
Presentase tik value
Presentase tik valuePresentase tik value
Presentase tik value
 
Classroom Action Research dalam Bahasa Sederhana
Classroom Action Research dalam Bahasa SederhanaClassroom Action Research dalam Bahasa Sederhana
Classroom Action Research dalam Bahasa Sederhana
 
HYPERMEDIA
HYPERMEDIAHYPERMEDIA
HYPERMEDIA
 
Definisi tep tahun 1977 1994 2008
Definisi tep tahun 1977 1994 2008Definisi tep tahun 1977 1994 2008
Definisi tep tahun 1977 1994 2008
 
2017 tpack-edited
2017 tpack-edited2017 tpack-edited
2017 tpack-edited
 
K15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikan
K15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikanK15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikan
K15 adaptasi pelbagai perkembangan inovasi dan perubahan pendidikan
 
Prinsip prinsip teknologi-pendidikan
Prinsip prinsip teknologi-pendidikanPrinsip prinsip teknologi-pendidikan
Prinsip prinsip teknologi-pendidikan
 
2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy
2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy
2.3 trialogical learning-alat-bm2018jan4 - copy
 
Pergeseran istilah educational technology
Pergeseran istilah educational technologyPergeseran istilah educational technology
Pergeseran istilah educational technology
 
Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004 Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004
 
Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008
Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008
Ringkasan paradigma tep 1977,1994,2008
 
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARANKAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
 

Similar to Perubahan teknologi guru

Bab1 pengenalan teknologi pendidikan
Bab1 pengenalan teknologi pendidikanBab1 pengenalan teknologi pendidikan
Bab1 pengenalan teknologi pendidikanSiti Zulaikha
 
Farid & Rahmi_Desain Intruksional.pptx
Farid & Rahmi_Desain Intruksional.pptxFarid & Rahmi_Desain Intruksional.pptx
Farid & Rahmi_Desain Intruksional.pptx
HidayatulQuddus
 
PenerapanTPACKdiIndonesia.pdf
PenerapanTPACKdiIndonesia.pdfPenerapanTPACKdiIndonesia.pdf
PenerapanTPACKdiIndonesia.pdf
NurindahIhsanNizar
 
Tugasan 3 kajian tinjauan kpt6044
Tugasan 3  kajian tinjauan kpt6044Tugasan 3  kajian tinjauan kpt6044
Tugasan 3 kajian tinjauan kpt6044nik_mastura
 
Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004 Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004 rofieamirasyka
 
Aplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah Pembelajaran
Aplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah PembelajaranAplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah Pembelajaran
Aplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah PembelajaranFarah Liyana Sholehhuddin
 
Kepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematikKepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematik
fae_eyzah
 
Kepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematikKepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematikfae_eyzah
 
Teknologi dalam pendidikan
Teknologi dalam pendidikanTeknologi dalam pendidikan
Teknologi dalam pendidikan
Munirah Sobri
 
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanHubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanSupratno Ani
 
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanHubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanSupratno Ani
 
Aplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitas
Aplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitasAplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitas
Aplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitaschaya pebiyana
 
Pemanfatan ict dalam_pembelajaran
Pemanfatan ict dalam_pembelajaranPemanfatan ict dalam_pembelajaran
Pemanfatan ict dalam_pembelajaran
tugaspasca
 
Definisi teknologi pendidikan 2004
Definisi teknologi pendidikan 2004Definisi teknologi pendidikan 2004
Definisi teknologi pendidikan 2004
Ahmad Jayadi
 
Pengaruh tp terhadap pola mengajar
Pengaruh tp terhadap pola mengajarPengaruh tp terhadap pola mengajar
Pengaruh tp terhadap pola mengajar
Romi Dwi Syahri
 
PPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdf
PPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdfPPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdf
PPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdf
nurrohmatulamaliyah1
 
Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)
Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)
Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)Dancy Jimmy
 

Similar to Perubahan teknologi guru (20)

Bab1 pengenalan teknologi pendidikan
Bab1 pengenalan teknologi pendidikanBab1 pengenalan teknologi pendidikan
Bab1 pengenalan teknologi pendidikan
 
Farid & Rahmi_Desain Intruksional.pptx
Farid & Rahmi_Desain Intruksional.pptxFarid & Rahmi_Desain Intruksional.pptx
Farid & Rahmi_Desain Intruksional.pptx
 
PenerapanTPACKdiIndonesia.pdf
PenerapanTPACKdiIndonesia.pdfPenerapanTPACKdiIndonesia.pdf
PenerapanTPACKdiIndonesia.pdf
 
Modul istilah
Modul istilahModul istilah
Modul istilah
 
Tugasan 3 kajian tinjauan kpt6044
Tugasan 3  kajian tinjauan kpt6044Tugasan 3  kajian tinjauan kpt6044
Tugasan 3 kajian tinjauan kpt6044
 
Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004 Landasan dan kawasan tp 2004
Landasan dan kawasan tp 2004
 
Aplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah Pembelajaran
Aplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah PembelajaranAplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah Pembelajaran
Aplikasi Teknologi Untuk Pelajar Masalah Pembelajaran
 
Kepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematikKepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematik
 
Kepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematikKepercayaan guru terhadap matematik
Kepercayaan guru terhadap matematik
 
Tugasan 1
Tugasan 1Tugasan 1
Tugasan 1
 
Esei siap
Esei siapEsei siap
Esei siap
 
Teknologi dalam pendidikan
Teknologi dalam pendidikanTeknologi dalam pendidikan
Teknologi dalam pendidikan
 
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanHubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan
 
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikanHubungan teknologi dengan dunia pendidikan
Hubungan teknologi dengan dunia pendidikan
 
Aplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitas
Aplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitasAplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitas
Aplikasi teknologi pendidikan dalam meningkatkan produktivitas
 
Pemanfatan ict dalam_pembelajaran
Pemanfatan ict dalam_pembelajaranPemanfatan ict dalam_pembelajaran
Pemanfatan ict dalam_pembelajaran
 
Definisi teknologi pendidikan 2004
Definisi teknologi pendidikan 2004Definisi teknologi pendidikan 2004
Definisi teknologi pendidikan 2004
 
Pengaruh tp terhadap pola mengajar
Pengaruh tp terhadap pola mengajarPengaruh tp terhadap pola mengajar
Pengaruh tp terhadap pola mengajar
 
PPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdf
PPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdfPPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdf
PPT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Kel.6.pdf
 
Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)
Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)
Web 2.0 (penggunaan ipad dalam pendidikan)
 

Recently uploaded

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
indrawatiahmad62
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
AndiCoc
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
repyjayanti
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
DWIHANDOYOPUTRO2
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
SriayuAnisaToip
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdfLAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
pkbmattariqpaud
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Fathan Emran
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
EviRohimah3
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
DWIHANDOYOPUTRO2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdfLAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 

Perubahan teknologi guru

  • 1. PERUBAHAN TEKNOLOGI GURU: BAGAIMANA PENGETAHUAN, PERCAYA DIRI, KEPERCAYAAN, DAN CULTURE INTERSECT Sri Hertanti Wulan / 17705269001 Siti Mukminatun/ 17705264007 Ilmu Pendidikan Bahasa Program Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta
  • 2.  Guru yang inovatif sangat diharapkan di abad 21 dengan selalu mengikuti perkembangan teknologi seperti halnya dengan bidang ilmu lainnya seperti pada kedokteran, hukum, otomotif, dll.
  • 3.  Data yang diperoleh peningkatan professional guru dlm penggunaan TIK (National Education Association, 2008; Project Tomorrow, 2008), dilaporkan penggunaan nya masih dianggap “low-level” (Maddux & Johnson, 2006; Russell, Bebell, O’Dwyer, & O’Connor, 2003).
  • 4. Aktivitas-aktivitas yang mendukung seperti:  instruksi langsung dari guru menggunakan power point untuk mempresentasikan pelajaran, mencari sumber informasi dari web)  Atau fokus pada pengembangan dari kemampuan siswa (Tondeur, van Braak, & Valcke, 2007b).
  • 5. HASIL DARI SURVEY NASIONAL SPEAK UP 2007 (PROJECT TOMORROW, 2008)  51% dari guru responden (n = 13,027 / 25,544) dilaporkan bahwa penggunaan teknologi utama  “untuk memfasilitasi belajar siswa” (a)menanyai siswa untuk menyelesaikan PR  menulis laporan, mencari informasi dari internet) (b) melakukan praktik kerja  menggunakan software drill-and-practice).
  • 6.  Hasilnya presentase survey siswa kelas 6-12 sangat bervariasi, penggunaan TIK: (a) menulis tugas (74%), (b) melakukan penelitian online (72%), (c) memeriksa tugas dan nilai online (58%)
  • 7. PEMANFAATAN TEKNOLOGI UNTUK PELAJAR ABAD KE 21  Untuk memaksimalkan teknologi dalam belajar mengajar (Lai, 2008; Law, 2008; %omas & Knezek, 2008), kita harus membantu para guru untuk memanfaatkan teknologi memfasilitasi pelajaran yang di desain supaya mudah dipelajari oleh siswa yang terkait dengan pengetahuan dan nantinya akan bisa diaplikasikan dalam siatuasi yang nyata.  “teknologi dapat mengajarkan lebih praktis  memungkinkan untuk “mendapatkan pendekatan pembelajaran baru yang lebih baik untuk merubah konten atau konteks pembelajaran, instruksi, dan penilaian ” (Lawless & Pellegrino, 2007, p. 581).
  • 8. BEBERAPA DIMENSI PERUBAHAN DIBUTUHKAN OLEH PARA GURU: a) kepercayaan, perilaku, atau ideology kependidikan; b) konten pengetahuan; c) pengetahuan kependidikan dari instrukti praktis, strategi, metode, atau pendekatan; d) sumber pengetahuan terkait, teknologi, atau, materi. (Fullan & Stiegelbauer, 1991).
  • 9.  Bagaimana bisa sekolah mendukung usaha guru?
  • 10.  Lawless and Pellegrino  “literasi teknologi menjadi berkembang cepat sebagai keterampilan dasar untuk mengajar” (2007, p 580). Guru akan menyiapkan siswanya menjadi tanggap teknologi (NETS-T standar guru (ISTE, 2008), pertama kali dipublikasikan 1998)
  • 11.  Penting bagi guru untuk mengajar dengan teknologi  mengembangkan pengetahuan kependidikan : aspek perencanaan, pengimplementasian, dan proses evaluasi.
  • 12. PENGETAHUAN GURU YANG HARUS DIKUASAI DALAM PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI  Mengidentifikasikan teknologi mana yang dibutuhkan untuk mendukung tujuan kurikulum tertentu  Menspesifikasikan bagaimana alat yang digunakan untuk membantu siswa mengerti dan mencapai tujuan pembelajaran  Membuat siswa mampu menggunakan teknologi secara tepat guna dalam proses pembelajaran termasuk eksplorasi, analisis, dan produksi  Memilih dan menggunakan teknologi yang tepat untuk mengidentifikasi kebutuhan, penyelesaian masalah, dan mengatasi permasalahan yang berhubungan dengan praktik dan perkembangan keahliannya. (p.10) Cennamo, Ross, and Ertmer (2010)
  • 13. EFIKASI DIRI SEBAGAI VARIABEL KUNCI  waktu dan usaha harus digabungkan untuk meningkatkan kepercayaan diri guru dalam menggunakan teknologi.  Tidak hanya untuk mencapai tugas administrasi, akan tetapi untuk mencapai tujuan pembelajaran siswa.  Bagaimana kita dalam membantu guru untuk percaya diri?
  • 14.  Ketika guru menyadari bagaimana teknologi bisa memfasilitasi kesuksesan siswa, kepercayaan diri juga meningkat (Ottenbreit-Leftwich, 2007)
  • 15. VARIABEL KUNCI  Rokeach (1972) mendefinisikan kepercayaan sebagai sebuah konsep frasa “saya percaya bahwa”  Semakin banyak kepercayaan yang diberikan secara fugsional dan berhubungan dengan atau terkomunikasikan dengan kepercayaan yang lain, semakin banyak implikasi dan konsekuensi yang didapatkan oleh kepercayaan yang lain.  Jadi, kepercayaan utama sulit untuk dirubah, sebagaimana hubungannya dengan kepercayaan lain yang butuh untuk disebutkan juga (Richardson, 1996).
  • 16. Guru tradisional lebih sedikit dalam mengimplementasikan teknologi pada sebuah pembelajaran dibanding guru kontruktivisme (Judson,2006; Roehrig et al., 2007).
  • 17. BUDAYA SEBAGAI VARIABEL KUNCI  Guru bukanlan “agen bebas” dan pemanfaatan ICT untuk belajar mengajar bergantung pada pandangan budaya, sosial, dan konteks organisasi dimana mereka tinggal dan bekerja (Somekh, 2008, p.450).
  • 18.  Brodie (2004) “tekanan budaya” dengan konsep meme, yang di desain sebagai “representasi dalam pada pengetahuan yang menghasilkan output yang mempengaruhi dunia” (p.28)  secara sederhana, meme merupakan produk dari budaya yang mendapat pengaruh pada keberulangan.