SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Disampaikan oleh :

H.SAID ADLIN,S.Pd.
MENINGKATKAN IMAN DAN TAQWA
KEPADA ALLAH SWT

Apa itu Iman ?
Iman adalah kondisi hati yang yakin dengan
sesungguhnya terhadap keberadaan dan
kekuasaan Allah SWT.
Yakin terhadap kebesaran Allah ?

Fahami 20 sifat-sifat Allah :
Wujud = Ada , Qidam = Sedia ( Huwal awwalu
wal akhiru ) Baqa = Kekal , Mukholafatu lil
hawadist = Tidak sama dengan apa pun ,
Qiyamuhu binafsih = Berdiri dengan sendirinya,
wahdaniyah = Maha Esa , Qudrat = Kuasa ,
Iradat = Menentukan , ‘Ilmu = Mengetahui , Hayat =
Hidup , sama’ = Mendengar , Bashar = Melihat ,
Kalam = Berkata-kata , Qodirun = Menguasai , Muriidun =
Menentukan , ‘Aalimun = Maha mengetahui , Hayyun = Maha hidup ,
Samii’un = Maha mendengar , Basyiirun = Maha melihat ,
Mutakallimuun = Maha berkata-kata
Yakin dengan kekuasaan Allah ?
Bacalah tanda-tanda kekuasaan Allah :
 Adakah yang mampu melawan takdir Allah ?
 Adakah yang mampu menyaingi ciptaan Allah ?
Jika jawabannya TIDAK , maka maka yakinilah
dengan sesungguhnya Allah itu ADA dan DIALAH
YANG MAHA KUASA
Apa itu Taqwa ?
Taqwa adalah : Buah dari iman yang
menyebabkan hati dan anggota tubuh kita
tunduk dan patuh kepada Allah.
Jika hati telah tunduk dan patuh kepada Allah ,
maka anggota tubuh kita juga patuh
mengerjakan Perintah Allah , dan sebaliknya
menjadi enggan mengerjakan larangan-Nya.
Langkah untuk meningkatkan Iman
dan Taqwa
 Langkah untuk meningkatkan iman dan taqwa kepada

Allah adalah dengan senantiasa mendekatkan diri
kepada allah
 Langkah pertama untuk mendekatkan diri kepada
Allah adalah bertaubat ( Istighfar )
Firman Allah,Surah Hud Ayat 3 :
Artinya :
Dan hendaklah kamu meminta ampun kepada tuhanmu
dan bertaubatlah kepadanya.( Jika kamu mengerjakan
yang demikian ) niscaya dia akan memberikan kenikmatan
yang baik ( Terus menerus ) kepadamu sampai pada
waktu yang telah ditentukan .
Dan Dia akan memberikan kepada tiap-tiap orang yang
mempunyai keutamaan ( balasan ) keutamaannya.Jika
kamu berpaling maka sesungguhnya aku takut kamu akan
ditimpa siksa pada hari kiamat.
Firman Allah : Surah Al Hujurat: Ayat 12
 Dan bertaqwalah kepada Allah.Sesungguhnya Allah

Maha penerima taubat,lagi maha penyayang.
Langkah berikutnya mendirikan sholat dan berzikir
sesudahnya.
Allah mencintai sholat yang tepat pada waktunya dan
membenci bagi yang melalaikannya.
 Hadist : Dari Ibnu Mas’ud Ra,ia berkata : Aku bertanya
kepada Nabi SAW : Amal apakah yang paling disukai Allah
? Beliau menjawab : Sholat tepat pada waktunya.
Kemudian apa lagi ? Beliau bersabda : Berbuat baik kepada
kedua orang tua. Kemudian apa lagi ? Beliau bersabda :
Berjihad di jalan Allah.
( HR.Bukhori-Muslim )
 Langkah 3 : Senantiasa memohon perlindungan

kepada Allah dari godaan setan yang menjatuhkan
iman kita.
Doa mohon perlindungan :
 Allahumma auzubika min hamazaati sayatiini wa
auzubika Robbi an yadhurruun.
 Artinya : Wahai Allah,aku berlindung kepadamu dari
bisikan-bisikan setan.Dan aku berlindung kepada Mu
dari kedatangan mereka kepadaku.
( Surah Almu’minuun 97-98 )
Langkah 4 : Mendirikan Sholat-sholat sunnah
Sebuah Hadist Qudsi :
“Sesungguhnya Allah berfirman : Barang siapa yang
memerangi waliku , maka sungguh aku telah
mengumumkan perang kepadanya , dan tidaklah hambaku
mendekatkan diri kepadaku dengan sesuatu amalan yang
lebih aku cintai dari pada amalan-amalan yang telah aku
wajibkan kepadanya . Dan hambaku akan senantiasa
mendekatkan dirinya kepadaku hingga aku mencintainya.
Dan apabila aku telah mencintainya,maka aku adalah
pendengarannya yang dengannya ia mendengar,dan aku
adalah penglihatannya yang dengannya dia melihat, dan
aku adalah tangannya yang dengannya dia meraih sesuatu,
dan aku adalah kakinya yang dengannya dia melangkah.
Dan apabila dia meminta kepada-Ku maka sungguh
Aku akan mengabulkannya,dan apabila dia meminta
perlindungan kepada-Ku,maka sungguh Aku akan
memberinya perlindungan.Dan tidaklah aku bimbang
akan sesuatu terhadap sesuatu .Akulah
pelakunya,sebagaimana kebimbanganku akan jiwa
seorang mukmin yang tidak menyukai kematian
sedangkan aku tidak menyukai perbuatan buruknya”.
( Riwayat AlBukhori)
 Bagi yang menunaikan sholat-sholat sunnah setelah

menunaikan sholat-sholat wajib,akan menjadi orang
yang paling dicintai Allah dan apabilah Allah telah
mencintai hamba Nya maka Allah akan
menyibukkannya dengan berzikir dan taat kepadanya
dan Allah akan menjaganya dari setan. Dan
menggunakan seluruh anggota tubuhnya dalam
ketaatan dan akan menjadikannya cinta akan bacaan
Alquran dan zikir.
Itulah Orang yang Beriman dan
Bertaqwa
Merenunglah bahwa kita hidup di dunia ini
hanya sementara dan kelak akan kembali
kepada Allah.Dan bersyukurlah kepada allah
bahwa sampai hari ini kita masih dalam
Perlindungan dan Rahmat-Nya.
Wassalam bil ma’af
Assalamu alaikum Wr.Wb.

More Related Content

What's hot

Ilmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan AmalIlmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan Amalilmihusna
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiErwin Wahyu
 
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaPentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaErwin Wahyu
 
Ramadan move on
Ramadan move onRamadan move on
Ramadan move onAgus Salim
 
Arti Iltizam dalam dakwah
Arti Iltizam dalam dakwahArti Iltizam dalam dakwah
Arti Iltizam dalam dakwahmawardi ardi
 
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)Ulin Nuha
 
Meraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro Triono
Meraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro TrionoMeraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro Triono
Meraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro TrionoKafi Hidonis
 
Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...
Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...
Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...Namin AB Ibnu Solihin
 
Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’Nur Rohim
 
Meraih taqwa sebagai buah ramadhan
Meraih taqwa sebagai buah ramadhanMeraih taqwa sebagai buah ramadhan
Meraih taqwa sebagai buah ramadhanUmi Sa'adah
 
Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'el-hafiy
 
Konsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-QuranKonsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-QuranErwin Wahyu
 

What's hot (20)

Ilmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan AmalIlmu, Iman Dan Amal
Ilmu, Iman Dan Amal
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan Ngaji
 
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
 
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaPentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk Kita
 
Ramadan move on
Ramadan move onRamadan move on
Ramadan move on
 
Halal bihalal
Halal bihalalHalal bihalal
Halal bihalal
 
Tafsir al 'ashr
Tafsir al 'ashrTafsir al 'ashr
Tafsir al 'ashr
 
Arti Iltizam dalam dakwah
Arti Iltizam dalam dakwahArti Iltizam dalam dakwah
Arti Iltizam dalam dakwah
 
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
 
Meraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro Triono
Meraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro TrionoMeraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro Triono
Meraih Amalan Tertinggi - Ust Dwi Condro Triono
 
Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...
Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...
Materi Pesantren Ramadhan Menjadi Pelajar Berakhal Dan Berprestasi SD Al-Azha...
 
konsep aqidah
konsep aqidahkonsep aqidah
konsep aqidah
 
Islam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup SempurnaIslam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup Sempurna
 
Syukur dan sabar
Syukur dan sabarSyukur dan sabar
Syukur dan sabar
 
Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’
 
Sifat-sifat Allah
Sifat-sifat AllahSifat-sifat Allah
Sifat-sifat Allah
 
Meraih taqwa sebagai buah ramadhan
Meraih taqwa sebagai buah ramadhanMeraih taqwa sebagai buah ramadhan
Meraih taqwa sebagai buah ramadhan
 
Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'
 
Konsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-QuranKonsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-Quran
 
Ghazwul fikri
Ghazwul fikriGhazwul fikri
Ghazwul fikri
 

Viewers also liked

IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA
IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESAIMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA
IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESADwi Wahyu Alfajar
 
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam KehidupanPentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam KehidupanErwin Wahyu
 
Ma'rifatul insan
Ma'rifatul insanMa'rifatul insan
Ma'rifatul insanbieroe
 
Maksud taqwa menurut imam ghazali
Maksud taqwa menurut imam ghazaliMaksud taqwa menurut imam ghazali
Maksud taqwa menurut imam ghazaliJaladi Muda
 
Pengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaanPengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaaneryeryey
 
Mengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia Hidup
Mengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia HidupMengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia Hidup
Mengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia Hidupandrew gromiko
 
Iman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islamIman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islammarwahhh
 
Bagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakBagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakRizal Fuadi Muhammad
 
10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islamazizan azfar
 
47. belajar berpikir
47.  belajar berpikir47.  belajar berpikir
47. belajar berpikirAhmad Harmoko
 
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududiDasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududiRahmat Hidayat
 
Sejarah Ekonomi Islam -Al maududi
Sejarah Ekonomi Islam -Al maududiSejarah Ekonomi Islam -Al maududi
Sejarah Ekonomi Islam -Al maududiMayar_ni
 
Pemikiran Politik Abu A’la Al-Maududi
Pemikiran Politik Abu A’la Al-MaududiPemikiran Politik Abu A’la Al-Maududi
Pemikiran Politik Abu A’la Al-MaududiAr Rayyan
 
Time for Success Ramadhan 1436 H
Time for Success Ramadhan 1436 HTime for Success Ramadhan 1436 H
Time for Success Ramadhan 1436 HErwin Wahyu
 

Viewers also liked (20)

IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA
IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESAIMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA
IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA
 
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam KehidupanPentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
 
IMAN DAN TAQWA
IMAN DAN TAQWAIMAN DAN TAQWA
IMAN DAN TAQWA
 
Ma'rifatul insan
Ma'rifatul insanMa'rifatul insan
Ma'rifatul insan
 
Maksud taqwa menurut imam ghazali
Maksud taqwa menurut imam ghazaliMaksud taqwa menurut imam ghazali
Maksud taqwa menurut imam ghazali
 
Pengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaanPengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaan
 
Iman dan Taqwa
Iman dan TaqwaIman dan Taqwa
Iman dan Taqwa
 
Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan
 
Ma’rifatul islam
Ma’rifatul islamMa’rifatul islam
Ma’rifatul islam
 
Marifatul insan bag-1
Marifatul insan bag-1Marifatul insan bag-1
Marifatul insan bag-1
 
Mengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia Hidup
Mengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia HidupMengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia Hidup
Mengenal Diri Mengenal Pencipta Terbukalah Rahasia Hidup
 
Iman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islamIman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islam
 
Bagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakBagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anak
 
10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam
 
47. belajar berpikir
47.  belajar berpikir47.  belajar berpikir
47. belajar berpikir
 
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududiDasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
 
Ma'rifatul ilmu
Ma'rifatul ilmuMa'rifatul ilmu
Ma'rifatul ilmu
 
Sejarah Ekonomi Islam -Al maududi
Sejarah Ekonomi Islam -Al maududiSejarah Ekonomi Islam -Al maududi
Sejarah Ekonomi Islam -Al maududi
 
Pemikiran Politik Abu A’la Al-Maududi
Pemikiran Politik Abu A’la Al-MaududiPemikiran Politik Abu A’la Al-Maududi
Pemikiran Politik Abu A’la Al-Maududi
 
Time for Success Ramadhan 1436 H
Time for Success Ramadhan 1436 HTime for Success Ramadhan 1436 H
Time for Success Ramadhan 1436 H
 

Similar to Pembinaan Iman dan Taqwa Bagi Generasi Muda

Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)Mohamed Fadeel
 
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...MukarobinspdMukarobi
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzon
Rencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzonRencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzon
Rencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzonbardieandesta
 
Materi pai kelas vii smp
Materi pai kelas vii smpMateri pai kelas vii smp
Materi pai kelas vii smpzahmier
 
Ahlak Kepada Allah dan Rasullulah
Ahlak Kepada Allah dan RasullulahAhlak Kepada Allah dan Rasullulah
Ahlak Kepada Allah dan RasullulahMuhamad Yogi
 
Agama Kelompok Moenica
Agama Kelompok MoenicaAgama Kelompok Moenica
Agama Kelompok MoenicaMoenica
 
Konsep menanti jodoh
Konsep menanti jodohKonsep menanti jodoh
Konsep menanti jodohSyaiful Hadi
 
membiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzan
membiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzanmembiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzan
membiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzanAn Nes Niwayatul
 
asmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptx
asmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptxasmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptx
asmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptxkurokotetsuya51
 
PPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptxPPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptxfathin27
 

Similar to Pembinaan Iman dan Taqwa Bagi Generasi Muda (20)

Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
 
Makalah "Taqwa"
Makalah "Taqwa"Makalah "Taqwa"
Makalah "Taqwa"
 
Aqidah
AqidahAqidah
Aqidah
 
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzon
Rencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzonRencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzon
Rencana pelaksanaan pembelajaran khusnuzon
 
agama islam
agama islamagama islam
agama islam
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Ridho
RidhoRidho
Ridho
 
Materi pai kelas vii smp
Materi pai kelas vii smpMateri pai kelas vii smp
Materi pai kelas vii smp
 
Ahlak Kepada Allah dan Rasullulah
Ahlak Kepada Allah dan RasullulahAhlak Kepada Allah dan Rasullulah
Ahlak Kepada Allah dan Rasullulah
 
Agama Kelompok Moenica
Agama Kelompok MoenicaAgama Kelompok Moenica
Agama Kelompok Moenica
 
Konsep menanti jodoh
Konsep menanti jodohKonsep menanti jodoh
Konsep menanti jodoh
 
Firar
FirarFirar
Firar
 
membiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzan
membiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzanmembiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzan
membiasakan perilaku terpuji (akhlak terpuji) husnudzan
 
Riyâdhah
RiyâdhahRiyâdhah
Riyâdhah
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
asmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptx
asmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptxasmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptx
asmaul-husna-materi-pai-kelas-10.pptx
 
PPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptxPPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptx
 
Husnudzon
HusnudzonHusnudzon
Husnudzon
 

Recently uploaded

Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 

Recently uploaded (20)

Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 

Pembinaan Iman dan Taqwa Bagi Generasi Muda

  • 2. MENINGKATKAN IMAN DAN TAQWA KEPADA ALLAH SWT Apa itu Iman ? Iman adalah kondisi hati yang yakin dengan sesungguhnya terhadap keberadaan dan kekuasaan Allah SWT.
  • 3. Yakin terhadap kebesaran Allah ? Fahami 20 sifat-sifat Allah : Wujud = Ada , Qidam = Sedia ( Huwal awwalu wal akhiru ) Baqa = Kekal , Mukholafatu lil hawadist = Tidak sama dengan apa pun , Qiyamuhu binafsih = Berdiri dengan sendirinya, wahdaniyah = Maha Esa , Qudrat = Kuasa , Iradat = Menentukan , ‘Ilmu = Mengetahui , Hayat = Hidup , sama’ = Mendengar , Bashar = Melihat , Kalam = Berkata-kata , Qodirun = Menguasai , Muriidun = Menentukan , ‘Aalimun = Maha mengetahui , Hayyun = Maha hidup , Samii’un = Maha mendengar , Basyiirun = Maha melihat , Mutakallimuun = Maha berkata-kata
  • 4. Yakin dengan kekuasaan Allah ? Bacalah tanda-tanda kekuasaan Allah :  Adakah yang mampu melawan takdir Allah ?  Adakah yang mampu menyaingi ciptaan Allah ? Jika jawabannya TIDAK , maka maka yakinilah dengan sesungguhnya Allah itu ADA dan DIALAH YANG MAHA KUASA
  • 5. Apa itu Taqwa ? Taqwa adalah : Buah dari iman yang menyebabkan hati dan anggota tubuh kita tunduk dan patuh kepada Allah. Jika hati telah tunduk dan patuh kepada Allah , maka anggota tubuh kita juga patuh mengerjakan Perintah Allah , dan sebaliknya menjadi enggan mengerjakan larangan-Nya.
  • 6. Langkah untuk meningkatkan Iman dan Taqwa  Langkah untuk meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah adalah dengan senantiasa mendekatkan diri kepada allah  Langkah pertama untuk mendekatkan diri kepada Allah adalah bertaubat ( Istighfar )
  • 7. Firman Allah,Surah Hud Ayat 3 : Artinya : Dan hendaklah kamu meminta ampun kepada tuhanmu dan bertaubatlah kepadanya.( Jika kamu mengerjakan yang demikian ) niscaya dia akan memberikan kenikmatan yang baik ( Terus menerus ) kepadamu sampai pada waktu yang telah ditentukan . Dan Dia akan memberikan kepada tiap-tiap orang yang mempunyai keutamaan ( balasan ) keutamaannya.Jika kamu berpaling maka sesungguhnya aku takut kamu akan ditimpa siksa pada hari kiamat.
  • 8. Firman Allah : Surah Al Hujurat: Ayat 12  Dan bertaqwalah kepada Allah.Sesungguhnya Allah Maha penerima taubat,lagi maha penyayang.
  • 9. Langkah berikutnya mendirikan sholat dan berzikir sesudahnya. Allah mencintai sholat yang tepat pada waktunya dan membenci bagi yang melalaikannya.  Hadist : Dari Ibnu Mas’ud Ra,ia berkata : Aku bertanya kepada Nabi SAW : Amal apakah yang paling disukai Allah ? Beliau menjawab : Sholat tepat pada waktunya. Kemudian apa lagi ? Beliau bersabda : Berbuat baik kepada kedua orang tua. Kemudian apa lagi ? Beliau bersabda : Berjihad di jalan Allah. ( HR.Bukhori-Muslim )
  • 10.  Langkah 3 : Senantiasa memohon perlindungan kepada Allah dari godaan setan yang menjatuhkan iman kita. Doa mohon perlindungan :  Allahumma auzubika min hamazaati sayatiini wa auzubika Robbi an yadhurruun.  Artinya : Wahai Allah,aku berlindung kepadamu dari bisikan-bisikan setan.Dan aku berlindung kepada Mu dari kedatangan mereka kepadaku. ( Surah Almu’minuun 97-98 )
  • 11. Langkah 4 : Mendirikan Sholat-sholat sunnah Sebuah Hadist Qudsi : “Sesungguhnya Allah berfirman : Barang siapa yang memerangi waliku , maka sungguh aku telah mengumumkan perang kepadanya , dan tidaklah hambaku mendekatkan diri kepadaku dengan sesuatu amalan yang lebih aku cintai dari pada amalan-amalan yang telah aku wajibkan kepadanya . Dan hambaku akan senantiasa mendekatkan dirinya kepadaku hingga aku mencintainya. Dan apabila aku telah mencintainya,maka aku adalah pendengarannya yang dengannya ia mendengar,dan aku adalah penglihatannya yang dengannya dia melihat, dan aku adalah tangannya yang dengannya dia meraih sesuatu, dan aku adalah kakinya yang dengannya dia melangkah.
  • 12. Dan apabila dia meminta kepada-Ku maka sungguh Aku akan mengabulkannya,dan apabila dia meminta perlindungan kepada-Ku,maka sungguh Aku akan memberinya perlindungan.Dan tidaklah aku bimbang akan sesuatu terhadap sesuatu .Akulah pelakunya,sebagaimana kebimbanganku akan jiwa seorang mukmin yang tidak menyukai kematian sedangkan aku tidak menyukai perbuatan buruknya”. ( Riwayat AlBukhori)
  • 13.  Bagi yang menunaikan sholat-sholat sunnah setelah menunaikan sholat-sholat wajib,akan menjadi orang yang paling dicintai Allah dan apabilah Allah telah mencintai hamba Nya maka Allah akan menyibukkannya dengan berzikir dan taat kepadanya dan Allah akan menjaganya dari setan. Dan menggunakan seluruh anggota tubuhnya dalam ketaatan dan akan menjadikannya cinta akan bacaan Alquran dan zikir.
  • 14. Itulah Orang yang Beriman dan Bertaqwa Merenunglah bahwa kita hidup di dunia ini hanya sementara dan kelak akan kembali kepada Allah.Dan bersyukurlah kepada allah bahwa sampai hari ini kita masih dalam Perlindungan dan Rahmat-Nya.