SlideShare a Scribd company logo
PEMBAHASAN RENCANA PEMASUKAN
DAGING KERBAU BEKU DARI INDIA KE
WILAYAH NEGARA REPUBLIK INDONESIA
Kerangka Analisa Risiko Impor
Komisi Ahli Kesehatan Hewan, Kesehatan Masyarakat Veteriner
dan Karantina Hewan
Drh. Tri Satya Putri Naipospos MPhil PhD (Ketua Tim Audit)
Prof. Drh. Bambang Sumiarto ( Wakil Ketua)
Dr. Budi Tri Akoso MSc PhD (Anggota)
Prof. Drh. Widya Asmara (Anggota)
DR. Drh. Hadri Latif (Anggota)
November 2015 – Januari 2016
Status India
terkait PMK
Negara endemik PMK
Tidak memiliki zona
bebas PMK
Diakui sebagai negara
yang menjalankan
program pengendalian
resmi PMK sesuai
Chapter 8.8. Terrestrial
Code (lihat RESOLUTION
No. 18 – mulai berlaku
tanggal 30 Mei 2015)
Situasi PMK di India
• Endemik: ~ 2500 wabah antara 2007-2008; 238
wabah pada 2014 (sapi 168; kerbau 33)
• Insiden utama dilaporkan pada sapi dan kerbau
• Tiga serotipe yang paling umum ditemukan - O, A,
dan Asia 1
• 70-80% dari wabah disebabkan oleh tipe O diikuti
dengan A dan Asia 1. Serotipe ke-empat yaitu C
terakhir dilaporkan 1995
• Wabah terjadi sepanjang tahun
• Insiden tertinggi pada bulan-bulan musim dingin dan
sebelum musim kemarau
Project Directorate on Foot and
Mouth Disease (PD FMD)
• Indian Council of Agricultural Research (ICAR) adalah
suatu kelembagaan di bawah Department of Agricultural
Research and Education (DARE), Ministry of Agriculture
• Dikepalai oleh Director General of ICAR
• Deputy Director General adalah pemegang kebijakan
tertinggi untuk seluruh Sains Ternak yang berkaitan
dengan kegiatan penelitian yang dilakukan ICAR
• Assistant Director General membantu DDG dalam
semua hal yang terkait kesehatan hewan
• Project Director adalah Head of PD FMD
Central FMD Laboratory, IVRI
• Penelitian PMK dimulai
tahun 1929
• Upaya pengendalian
PMK dengan vaksinasi
sebelum 1943 dinyatakan
gagal
• Lemahnya pengetahuan
tentang epidemiologi
penyakit di negara
tersebut menghambat
upaya pengendalian
Struktur organisasi PD FMD
AICRP = All India Coordinated Research Project
All India Coordinated Research
Project (AICRP) on FMD
• ‘AICRP for FMD Virus Typing’ diinisiasi 1968 oleh ICAR
dengan berdirinya Central Laboratory di Mukteswar dan 3
Regional Centres berlokasi di Hissar, Hyderabad dan Calcutta
• Ruang lingkup proyek diperluas pada Juli 1971 menjadi
‘AICRP for Epidemiological studies on FMD’ dengan
peningkatan kapasitas Central Laboratory, 4 tambahan
Regional Centres and Epidemiological Units for extensive
FMD surveillance di seluruh negeri
• Pada Juli 2000, proyek ditingkatkan menjadi Project
Directorate dengan Central Laboratory at Mukteswar, 8
Regional Centers dan 15 Network Units tersebar di seluruh
negara bagian
Epidemiology Report 2012-2013
• Dibagi 6 geografikal region:
– Southern region
– Northern region
– Central region
– Western region
– Eastern region
– North Eastern region
• Berikut ini distribusi PMK menurut spasial
Epidemiology
Report
2012-2013
Southern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Southern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Northern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Northern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Northern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Central Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Western Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Western Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Eastern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
Eastern Region
Epidemiology
Report
2012-2013
North Eastern
Region
Epidemiology
Report
2012-2013
North Eastern
Region
Epidemiology
Report
2012-2013
North Eastern
Region
Epidemiology
Report
2012-2013
North Eastern
Region
Distribusi temporal PMK
Hasil sero-
epidemiologi
r3AB3 NSP
Elisa
(2011-2012)
SERO-PREVALENSI PENYAKIT MULUT
DAN KUKU DAN TITER ANTIBODI
PROTEKTIF PADA KERBAU
Buffalo Bulletin (December 2014) Vol.33 No.4
• Secara keseluruhan, 6,67% kerbau terinfeksi
PMK sedangkan 10,67% mempunyai titer
dengan tingkat yang terduga terhadap PMK
• Namun demikian, titer antibodi protektif terhadap
serotipe O, A dan Asia-1 berturut-turut adalah
62,67%, 20,00% dan 48,00%
Visi 2050: Upaya ke depan
• India akan mencapai status bebas PMK
dengan vaksinasi tahun 2025, dan
eradikasi (tanpa vaksinasi) tahun 2035
• Meskipun demikian sampai seluruh dunia
bebas dari PMK, kesiapsiagaan untuk
diagnosa dini harus dipertahankan di
seluruh wilayah negara
Manajemen PMK sepanjang rantai pasar
MANAJEMENRISIKOKEAMANANPANGAN MANAJEMENRISIKOPENYAKITHEWAN
LAPANGAN
TRANSPORTASI
KARANTINA
RPH
PROSESING
LANJUTAN
PENGEMASAN &
TRANSPORTASI
Prasyarat program untuk keamanan
daging ditentukan oleh produsen
Higiene/praktek manufakturing
yang baik & implementasi pre- &
post pemeriksaan kesehatan
HACCP terakreditasi &Aplikasi
praktek higiene yang baik
HACCP terakreditasi & Aplikasi
higiene/praktek manufakturing yang baik
Prasyarat program untuk
manajemen penyakit hewan
ditentukan oleh produsen
Transportasi mekanik & Kendaraan
didekontaminasi/desinfeksi
Re-vaksinasi terutama PMK &
Pemeriksaan masuk & keluar
Pemeriksaan kesehatan pre- & post
penyembelihan & Pengendalian
temperatur karkas
Pelepasan tulang & lymfonoda
Maturasi (pH < 6,0)
Untuk produk tertentu, dipanaskan
sampai 700C
Memenuhi persyaratan
internasional & pembeli spesifik
Apakah RPH berlokasi di
wilayah yang memiliki
program resmi
pengendalian PMK?
Dapatkah RPH memenuhi
persyaratan TAHC Artikel
8.8.22?
Apakah daging yang
diproses memenuhi TAHC
Artikel 8.8.22?
Apakah manajemen PMK
dilakukan di sepanjang
rantai produksi daging?
Ya
Ya
Ya
Apakah persyaratan TAHC
Artikel 8.8.12 dapat
dipenuhi?
Produk daging disertifikasi
bebas PMK
Ya
Tidak Aplikasi ke OIE untuk
pengakuan zona bebas
PMK dengan vaksinasi
Apakah kompartemen-
talisasi bebas PMK dapat
dilakukan?
Tidak Sertifikasi
kompartemen bebas
PMK
Produk daging disertifikasi
bebas PMK
Tidak
Ya
Ya
Tidak
Alur persyaratan produk daging
untuk disertifikasi bebas PMK
Nomenklatur untuk kemungkinan
kualitatif (qualitative likelihood)
Kecenderungan
(likelihood)
Definisi deskriptif
High (Tinggi) Hal yang sangat mungkin terjadi
Moderate (Moderat)
Hal yang mungkin terjadi dengan
probabilitas yang sama
Low (Rendah) Hal yang tidak mungkin terjadi
Very Low (Sangat
rendah)
Hal yang sangat tidak mungkin terjadi
Extremely low (Ekstrim
rendah)
Hal yang ekstrimnya cenderung tidak
terjadi
Negligible (Diabaikan) Hal yang hampir pasti tidak terjadi
Matriks kategori risiko
High Moderate Low Very low
Extremely
low
Negligible
High High Moderate Low Very low
Extremely
low
Negligible
Moderate Moderate Low Low Very low
Extremely
low
Negligible
Low Low Low Very low Very low
Extremely
low
Negligible
Very low Very low Very low Very low
Extremely
low
Extremely
low
Negligible
Extremely
low
Extremely
low
Extremely
low
Extremely
low
Extremely
low
Negligible Negligible
Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible
Sumber: Pierce C. (2013)
Penilaian pengeluaran
(Release assessment)
PETERNAKAN
PENAMPUNGAN
PENGANGKUTAN
R P H
UNIT PENANGANAN
DAGING
PENGEMASAN &
TRANSPORTASI
1a) Apakah kerbau dipelihara selama 3
bulan di suatu wilayah yang memiliki
program resmi pengendalian PMK?
1b) Apakah kerbau telah divaksinasi 2
kali dengan vaksinasi terakhir tidak lebih
dari 6 bulan?
1c) Apakah kerbau ditempatkan dalam
kandang penampungan selama 30 hari
terakhir dan tidak ditemukan PMK dalam
radius 10 km?
1d) Apakah kerbau diangkut dengan
kendaraan yang telah dibersihkan dari
penampungan ke RPH tanpa ada kontak
dengan hewan-hewan lain?
1f) Apakah kerbau di potong di RPH yang
telah mendapat persetujuan
resmi untuk ekspor dan tidak PMK
dideteksi selama jangka waktu antara
pelaksanaan disinfeksi terakhir sebelum
penyembelihan dan pengapalan?
2) Deboning
- Pengemasan dan pelabelan
- Pre-shipment certificate for frozen buffalo meat
- Health certificate
- Persyaratan alat angkut
- Prevalensi PMK
- Surveilans PMK
- Vaksinasi 2 kali
- Kerbau dipelihara selama 3 bulan di
wilayah yang memiliki program
pengendalian resmi:
-Ternak tidak ditempatkan di kandang
penampungan selama 30 hari
- Tidak tidak ditemukan kasus PMK dalam
radius 10 Km
- Asal dan identifikasi ternak
- Kandang penampungan ternak
- Ante dan post mortem
- Deglanded: karkas
- Pelayuan (2oC minimum 24 jam)
- Pengecekan pH < 6,0)
- Deboning
- Pengemasan dan pelabelan
- Persyaratan alat angkut
LOW
PASAR HEWAN
1e) Apakah ada petugas yang melakukan
pemeriksaan kesehatan hewan dan
pengechekan vaksinasi 2 kali?
- Pemeriksaan kesehatan hewan
- Kartu vaksinasi
- Surat jalan
- Persyaratan alat angkut
High x Moderate x Low x
Low = VERY LOW
High x Low = LOW
Moderate x Low = LOW
Low x Low = VERY LOW
Moderate x Low x Low x
Low x Low x Moderate =
VERY LOW
PETERNAKAN
PENAMPUNGAN
PENGANGKUTAN
R P H
UNIT PENANGANAN
DAGING
PENGEMASAN &
TRANSPORTASI
- Prevalensi PMK: High
- Surveilans PMK: Moderate
- Vaksinasi 2 kali: Low
- Kerbau dipelihara selama 3 bulan di
wilayah yang memiliki program
pengendalian resmi: Low
-Ternak tidak ditempatkan di kandang
penampungan selama 30 hari: High
- Tidak tidak ditemukan kasus PMK dalam
radius 10 Km: Low
- Asal dan identifikasi ternak: Moderate
- Kandang penampungan ternak: Low
- Ante dan post mortem: Low
- Deglanded: karkas Low
- Pelayuan (2oC minimum 24 jam: Low
- Pengecekan pH < 6,0): Moderate
- Deboning: Low
- Pengemasan dan pelabelan: Negligible
- Persyaratan alat angkut: Low
LOW
PASAR HEWAN
- Pemeriksaan kesehatan hewan: Low
- Kartu vaksinasi: Low
- Surat jalan: Moderate
- Persyaratan alat angkut: Low
LOW
Neglible x Low =
NEGLIBLE
Probabilitas kemungkinan
masuk (likelihood of entry)
• Kemungkinan Risiko (Risk likelihood) =
VERY LOW x LOW x LOW x LOW x
VERY LOW X LOW X NEGLIGIBLE =
NEGLIGIBLE
1) Sertifikat pra-pengapalan
• Sertikat pra-pengapalan untuk daging kerbau
beku tanpa tulang (Pre-shipment certificate for
Frozen Boneless Buffalo Meat)
– State Government Dept. of Animal Husbandry
– Mensertifikasi bahwa daging berasal dari hewan
sehat yang dipotong di RPH yang disetujui yang
telah dilakukan pemeriksaan ante dan post
mortem
2) Sertifikat Kesehatan Hewan
• Sertifikat Kesehatan Hewan (Health certificate)
– State Government Dept. of Animal Husbandry
– Karton – Daging kerbau beku India (Indian frozen
buffalo meat)
– Mensertifikasi bahwa daging telah dilakukan uji
biologik/investigasi mikrobiologik dan aman untuk
dikonsumsi manusia
– Berlaku untuk 90 hari setelah tanggal
dikeluarkannya sertifikat dengan kondisi
penyimpanan yang baik
Laporan pH proses daging dingin
KARANTINA
COLD STORAGE
(IMPORTIR)
COLD STORAGE
(DISTRIBUTOR)
Tindakan karantina
-Pemeriksaan dokumen
- Pemeriksaan fisik
- NKV
- Pengawasan Dinas
-NKV
- Pengawasan Dinas
KONSUMEN - Penanganan dan pengolahan
P1 = Apa probabilitas deteksi
daging beku terkontaminasi virus
PMK?
P2 = Apa probabilitas virus PMK
bertahan dalam daging beku?
P3 = Apa probabilitas
terdistribusinya daging beku
terkontaminasi?
P4 = Apa probabilitas daging beku
terkontaminasi menulari ternak
hidup?
Penilaian pendedahan
(Exposure assessment)
KARANTINA
COLD STORAGE
(IMPORTIR)
COLD STORAGE
(DISTRIBUTOR)
Tindakan karantina
- Pemeriksaan dokumen:
Extremely low
- Pemeriksaan fisik: Very low
- NKV: Very low
- Pengawasan Dinas: Extremely
low
-NKV: Low
- Pengawasan Dinas: Extremely
low
KONSUMEN - Penanganan dan pengolahan:
Extremely low
Extremely low x Very low =
EXTREMELY LOW
Very low x Extremely low =
EXTREMELY LOW
Low x Extremely low =
EXTREMELY LOW
EXTREMELY LOW
Probabilitas kemungkinan
terdedah (likelihood of exposure)
Kesimpulan: EXTREMELY LOW x NEGLIGIBLE = NEGLIGIBLE
• Risk manajemen:
– Daging disarankan hanya sebagai bahan baku
industri
– Pemeriksaan dokumen di karantina:
• Memastikan bahwa daging berasal dari RPH yang
disetujui oleh Pemerintah Indonesia (Establishment
No. dalam label kemasan)
• Virus survival berkaitan dengan pH daging
yang diperiksa
Hal yang perlu dipertimbangkan
Opsi risk manajemen
• ENTRY/Release assessment:
– Health requirement: ditambahkan perlunya ternak
kerbau diisolasi dalam suatu instalasi/tempat
penampungan selama 30 hari sebelum pemotongan
– RPH yang akan mengekspor daging kerbau
mendapat persetujuan dari Kementan dan diaudit
secara berkala
• Exposure assessment:
– Tempat pemasukan hanya tertentu dan ditetapkan
oleh Pemerintah cq Kementan
– Penguatan pengawasan peredaran (wasdar)
Surat Jalan
Kartu Vaksinasi
Contoh
Sertifikat
Kesehatan
Hewan
Contoh
sertifikat
pra-pengapalan
untuk daging
kerbau beku
tanpa tulang
Pemeriksaan
temperatur
internal daging
tidak > -180C
Pemeriksaan pH yang kurang praktis
Catatan pemeriksaan pH & fisik
untuk karkas kerbau dingin
Kandang penampungan (Lairage)
Pemeriksaan ante mortem
Register pemeriksaan ante mortem
Kerbau diberi tanda dengan cat
MARK IV
Pemeriksaan post mortem
Pasar hewan
Pemeriksaan kesehatan
kerbau di Pasar Hewan
Catatan Detil
Vaksinasi PMK
Terima kasih

More Related Content

What's hot

Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...
Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...
Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...
Tata Naipospos
 
Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...
Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...
Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...
Tata Naipospos
 
Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...
Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...
Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...
Tata Naipospos
 
Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021
Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021
Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021
Tata Naipospos
 
Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...
Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...
Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...
Tata Naipospos
 
International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...
International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...
International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...
Tata Naipospos
 
Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...
Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...
Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...
Tata Naipospos
 
Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...
Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...
Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...
Tata Naipospos
 
Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...
Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...
Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...
Tata Naipospos
 
Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021
Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021
Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021
Tata Naipospos
 
Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...
Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...
Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...
Tata Naipospos
 
Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas PMK - Pusli...
Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas  PMK - Pusli...Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas  PMK - Pusli...
Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas PMK - Pusli...
Tata Naipospos
 
Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014
Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014
Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014
Tata Naipospos
 
Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...
Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...
Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...
Tata Naipospos
 
Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006
Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006
Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006
Tata Naipospos
 
Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019
Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019
Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019
Tata Naipospos
 
Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...
Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...
Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...
Tata Naipospos
 
Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...
Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...
Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...
Tata Naipospos
 
Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...
Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...
Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...
Tata Naipospos
 
Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021
Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021
Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021
Tata Naipospos
 

What's hot (20)

Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...
Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...
Mempertahankan Indonesia Bebas PMK Sesuai Kaidah OIE TAHC - Ditkeswan, Denpas...
 
Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...
Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...
Persyaratan Pemasukan Sapi Dari Negara Berisiko Tinggi PMK - Pusat KH dan Keh...
 
Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...
Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...
Dokumentasi dan Kategorisasi Penggunaan Antimikroba di Sektor Peternakan - CI...
 
Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021
Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021
Persyaratan Kelompok Ternak Bebas Brucellosis - Presentasi Zoom, 1 Maret 2021
 
Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...
Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...
Kajian Singkat Importasi Bahan Pakan Asal Hewan Dari Brazil ke Indonesia - Di...
 
International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...
International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...
International Health Regulations dan Performance of Veterinary Services - FKF...
 
Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...
Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...
Kerja Sama Koordinasi Antar Instansi Dalam Pembebasan Penyakit Hewan - Pusat ...
 
Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...
Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...
Kompartemen Bebas Penyakit Hewan Menular - Ditkeswan - Presentasi Zoom, 8 Mar...
 
Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...
Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...
Kesiagaan Darurat Wabah Penyakit Hewan - Australia Indonesia Partnership Emer...
 
Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021
Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021
Aquatic Animal Health Code dan ALOP - BKIPM-KKP, 29 Oktober 2021
 
Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...
Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...
Restrukturisasi Sektor Perunggasan Dalam Rangka Avian Influenza - IMAKAHI dan...
 
Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas PMK - Pusli...
Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas  PMK - Pusli...Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas  PMK - Pusli...
Peluang dan Risiko Impor Ternak dan Produk Hewan Dari Zona Bebas PMK - Pusli...
 
Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014
Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014
Implementasi Standar Kesehatan Hewan Akuatik OIE - BUSKPIM, KKP, 12 Juni 2014
 
Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...
Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...
Perjanjian Internasional yang Mengikat Negara Dalam Isu Veteriner - LKKV PDHI...
 
Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006
Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006
Konsep Kompartemen Bebas Avian Influenza - Komnas FBPI, Kemenko Kesra, 2006
 
Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019
Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019
Analisa Risiko Penyakit Hewan - BUTTMKP, 11 Februari 2019
 
Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...
Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...
Pentingnya Analisis Risiko Dalam Fungsi Karantina Hewan - Pusat KH dan Kehani...
 
Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...
Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...
Penggolongan Penyakit Hewan Karantina - Pusat Karantina Hewan dan Keamanan Ha...
 
Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...
Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...
Biosekuriti di Pulau Karantina - Pusat KH dan Kehani, BARANTAN, Bogor, 8-10 J...
 
Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021
Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021
Kepentingan Pengaturan Praktik Kedokteran Hewan - PDHI, 12 Maret 2021
 

Similar to Pembahasan Rencana Importasi Daging Kerbau Dari India (Nov 2015 - Jan 2016) - Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan

Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...
Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...
Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...
Tata Naipospos
 
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...
Tata Naipospos
 
Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...
Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...
Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...
Tata Naipospos
 
Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...
Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...
Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...
Tata Naipospos
 
Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...
Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...
Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...
Tata Naipospos
 
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...
Tata Naipospos
 
Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...
Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...
Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...
Tata Naipospos
 
Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...
Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...
Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...
Tata Naipospos
 
Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...
Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...
Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...
Tata Naipospos
 
Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...
Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...
Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...
Tata Naipospos
 
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...
Tata Naipospos
 
Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...
Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...
Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...
Tata Naipospos
 
Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...
Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...
Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...
Tata Naipospos
 
Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...
Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...
Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...
Tata Naipospos
 
Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...
Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...
Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...
Tata Naipospos
 
Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...
Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...
Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...
Tata Naipospos
 
Materi Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptx
Materi Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptxMateri Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptx
Materi Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptx
fauzichandra95
 
Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...
Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...
Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...
Tata Naipospos
 
Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021
Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021
Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021
Tata Naipospos
 

Similar to Pembahasan Rencana Importasi Daging Kerbau Dari India (Nov 2015 - Jan 2016) - Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (20)

Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...
Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...
Mungkinkah Kompartemen Bebas PMK di Indonesia? - Ditkeswan, Jakarta, 12-13 Ju...
 
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 1) - Ditjen PKH, Bogo...
 
Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...
Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...
Kompartementalisasi Unit Peternakan Ruminansia Pada Situasi Wabah PMK dan LSD...
 
Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...
Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...
Pentingnya Azas Regionalisasi Dalam Meningkatkan Perdagangan Indonesia di Sub...
 
Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...
Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...
Kaitan antara Progressive Control Pathways (PCP) untuk PMK dan Performance of...
 
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 3) - Ditjen PKH, Bogo...
 
Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...
Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...
Upaya Mempertahankan Daerah Bebas Rabies - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pang...
 
Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...
Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...
Penyebaran PMK Melalui Alat Angkut dan Peralatan - PKHKehani, BARANTAN - Bogo...
 
Hog cholera
Hog choleraHog cholera
Hog cholera
 
Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...
Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...
Progressive Control Pathway (PCP) Penyakit Mulut dan Kuku - Ditkeswan-AIHSP, ...
 
Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...
Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...
Rencana Kontinjensi Pada Unit Kompartemen Bebas Penyakit - Ditkeswan - Bogor,...
 
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...
Analisis Situasi Penyakit Mulut dan Kuku di India (Bag. 2) - Ditjen PKH, Bogo...
 
Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...
Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...
Kompartemen Bebas African Swine Fever (ASF) - Ditkeswan, Jakarta, 16-17 Maret...
 
Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...
Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...
Penyampaian Pendapat Ahli Mahkamah Konstitusi Tentang Zona Bebas PMK - Kement...
 
Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...
Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...
Roadmap Pembebasan Rabies Menuju Indonesia Bebas Rabies 2030 - PUSVETMA, Sura...
 
Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...
Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...
Situasi PMK di Dunia dan Pengaruh Perdagangan Global Terhadap Ancaman PMK di ...
 
Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...
Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...
Potensi dampak ekonomi apabila terjadi wabah penyakit mulut-dan-kuku di Indon...
 
Materi Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptx
Materi Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptxMateri Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptx
Materi Sosialisasi Permentan_Bogor_Sept 2022_11m.pptx
 
Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...
Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...
Bahan Pembahasan Penyusunan Peta Jalan Pengendalian PMK - Ditkeswan-AIHSP, 24...
 
Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021
Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021
Rencana Kontinjensi LSD di Indonesia - Ditjen PKH & AIHSP - 6 Agustus 2021
 

More from Tata Naipospos

Risk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdf
Risk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdfRisk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdf
Risk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdf
Tata Naipospos
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Tata Naipospos
 
Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024
Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024
Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024
Tata Naipospos
 
Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...
Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...
Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...
Tata Naipospos
 
Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024
Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024
Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024
Tata Naipospos
 
Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023
Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023
Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023
Tata Naipospos
 
Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023
Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023
Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023
Tata Naipospos
 
Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...
Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...
Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...
Tata Naipospos
 
Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...
Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...
Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...
Tata Naipospos
 
Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...
Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...
Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...
Tata Naipospos
 
Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...
Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...
Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...
Tata Naipospos
 
Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...
Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...
Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...
Tata Naipospos
 
Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...
Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi  Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi  Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...
Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...
Tata Naipospos
 
Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...
Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...
Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...
Tata Naipospos
 
Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023
Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023
Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023
Tata Naipospos
 
A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023
A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023
A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023
Tata Naipospos
 
Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...
Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...
Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...
Tata Naipospos
 
Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...
Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...
Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...
Tata Naipospos
 
Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...
Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...
Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...
Tata Naipospos
 
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...
Tata Naipospos
 

More from Tata Naipospos (20)

Risk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdf
Risk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdfRisk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdf
Risk mapping Penyakit Hewan dan Zoonosis di Kenya Afrika - 30 Januari 2024.pdf
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
 
Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024
Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024
Usulan Konsepsi SISKESWANNAS - Ditkeswan dan AIHSP - 15 Maret 2024
 
Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...
Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...
Vaksinasi PMK dan Masa Kadaluwarsa Vaksin - Ditkeswan dan AIHSP - 29-30 Janua...
 
Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024
Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024
Bahan diskusi: Kondisi Peternakan Indonesia - CIVAS - 20 Januari 2024
 
Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023
Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023
Analisis Risiko PMK - Pangkal Pinang, Kepulauan Riau, 4-5 Desember 2023
 
Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023
Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023
Preparation PVS Evaluation Follow-up INDONESIA 2023
 
Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...
Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...
Update situasi epidemiologi Avian Influenza di Indonesia, CEVA Scientific Mee...
 
Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...
Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...
Keterlibatan WOAH dalam Peningkatan Kesadaran dan Pengetahun AMR di Indonesia...
 
Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...
Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...
Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku dan Lumpy Skin Disease serta Kewaspadaan...
 
Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...
Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...
Keterkaitan UU Pendidikan Kedokteran Hewan, Konsil Kedokteran Hewan dan Kuali...
 
Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...
Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...
Dampak Penerapan Kesejahteraan Hewan Terhadap Perdagangan Internasional dan S...
 
Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...
Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi  Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi  Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...
Pengantar: Penilaian Bersama Implementasi Penatagunaan AMU Pada Peternakan U...
 
Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...
Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...
Pentingnya Veterinary Statutory Body bagi Peningkatan Kualitas Profesi Kedokt...
 
Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023
Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023
Kewaspadaan Dini Terhadap Peste des Petits Ruminants - IDHSI, zoom 15 April 2023
 
A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023
A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023
A - Z Lumpy Skin Disease - Perspektif Global - Dr. B. Show - 25 Maret 2023
 
Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...
Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...
Resiliensi SISKESWANNAS Menghadapi Tantangan Wabah Penyakit Yang Berpotensi M...
 
Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...
Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...
Pengendalian Lalu Lintas dan Vaksinasi Khususnya di Daerah Bebas PMK - Rakor ...
 
Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...
Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...
Kewaspadaan dan Antisipasi Peste des Petits Ruminants - Rakor Balai Veteriner...
 
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...
Pencegahan dan Pengendalian Penyakit ASF, LSD, PMK, dan AI pada Burung Liar -...
 

Recently uploaded

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 

Recently uploaded (20)

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 

Pembahasan Rencana Importasi Daging Kerbau Dari India (Nov 2015 - Jan 2016) - Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan

  • 1. PEMBAHASAN RENCANA PEMASUKAN DAGING KERBAU BEKU DARI INDIA KE WILAYAH NEGARA REPUBLIK INDONESIA Kerangka Analisa Risiko Impor Komisi Ahli Kesehatan Hewan, Kesehatan Masyarakat Veteriner dan Karantina Hewan Drh. Tri Satya Putri Naipospos MPhil PhD (Ketua Tim Audit) Prof. Drh. Bambang Sumiarto ( Wakil Ketua) Dr. Budi Tri Akoso MSc PhD (Anggota) Prof. Drh. Widya Asmara (Anggota) DR. Drh. Hadri Latif (Anggota) November 2015 – Januari 2016
  • 2.
  • 3. Status India terkait PMK Negara endemik PMK Tidak memiliki zona bebas PMK Diakui sebagai negara yang menjalankan program pengendalian resmi PMK sesuai Chapter 8.8. Terrestrial Code (lihat RESOLUTION No. 18 – mulai berlaku tanggal 30 Mei 2015)
  • 4. Situasi PMK di India • Endemik: ~ 2500 wabah antara 2007-2008; 238 wabah pada 2014 (sapi 168; kerbau 33) • Insiden utama dilaporkan pada sapi dan kerbau • Tiga serotipe yang paling umum ditemukan - O, A, dan Asia 1 • 70-80% dari wabah disebabkan oleh tipe O diikuti dengan A dan Asia 1. Serotipe ke-empat yaitu C terakhir dilaporkan 1995 • Wabah terjadi sepanjang tahun • Insiden tertinggi pada bulan-bulan musim dingin dan sebelum musim kemarau
  • 5. Project Directorate on Foot and Mouth Disease (PD FMD) • Indian Council of Agricultural Research (ICAR) adalah suatu kelembagaan di bawah Department of Agricultural Research and Education (DARE), Ministry of Agriculture • Dikepalai oleh Director General of ICAR • Deputy Director General adalah pemegang kebijakan tertinggi untuk seluruh Sains Ternak yang berkaitan dengan kegiatan penelitian yang dilakukan ICAR • Assistant Director General membantu DDG dalam semua hal yang terkait kesehatan hewan • Project Director adalah Head of PD FMD
  • 6. Central FMD Laboratory, IVRI • Penelitian PMK dimulai tahun 1929 • Upaya pengendalian PMK dengan vaksinasi sebelum 1943 dinyatakan gagal • Lemahnya pengetahuan tentang epidemiologi penyakit di negara tersebut menghambat upaya pengendalian
  • 7. Struktur organisasi PD FMD AICRP = All India Coordinated Research Project
  • 8. All India Coordinated Research Project (AICRP) on FMD • ‘AICRP for FMD Virus Typing’ diinisiasi 1968 oleh ICAR dengan berdirinya Central Laboratory di Mukteswar dan 3 Regional Centres berlokasi di Hissar, Hyderabad dan Calcutta • Ruang lingkup proyek diperluas pada Juli 1971 menjadi ‘AICRP for Epidemiological studies on FMD’ dengan peningkatan kapasitas Central Laboratory, 4 tambahan Regional Centres and Epidemiological Units for extensive FMD surveillance di seluruh negeri • Pada Juli 2000, proyek ditingkatkan menjadi Project Directorate dengan Central Laboratory at Mukteswar, 8 Regional Centers dan 15 Network Units tersebar di seluruh negara bagian
  • 9.
  • 10. Epidemiology Report 2012-2013 • Dibagi 6 geografikal region: – Southern region – Northern region – Central region – Western region – Eastern region – North Eastern region • Berikut ini distribusi PMK menurut spasial
  • 27. SERO-PREVALENSI PENYAKIT MULUT DAN KUKU DAN TITER ANTIBODI PROTEKTIF PADA KERBAU Buffalo Bulletin (December 2014) Vol.33 No.4 • Secara keseluruhan, 6,67% kerbau terinfeksi PMK sedangkan 10,67% mempunyai titer dengan tingkat yang terduga terhadap PMK • Namun demikian, titer antibodi protektif terhadap serotipe O, A dan Asia-1 berturut-turut adalah 62,67%, 20,00% dan 48,00%
  • 28. Visi 2050: Upaya ke depan • India akan mencapai status bebas PMK dengan vaksinasi tahun 2025, dan eradikasi (tanpa vaksinasi) tahun 2035 • Meskipun demikian sampai seluruh dunia bebas dari PMK, kesiapsiagaan untuk diagnosa dini harus dipertahankan di seluruh wilayah negara
  • 29. Manajemen PMK sepanjang rantai pasar MANAJEMENRISIKOKEAMANANPANGAN MANAJEMENRISIKOPENYAKITHEWAN LAPANGAN TRANSPORTASI KARANTINA RPH PROSESING LANJUTAN PENGEMASAN & TRANSPORTASI Prasyarat program untuk keamanan daging ditentukan oleh produsen Higiene/praktek manufakturing yang baik & implementasi pre- & post pemeriksaan kesehatan HACCP terakreditasi &Aplikasi praktek higiene yang baik HACCP terakreditasi & Aplikasi higiene/praktek manufakturing yang baik Prasyarat program untuk manajemen penyakit hewan ditentukan oleh produsen Transportasi mekanik & Kendaraan didekontaminasi/desinfeksi Re-vaksinasi terutama PMK & Pemeriksaan masuk & keluar Pemeriksaan kesehatan pre- & post penyembelihan & Pengendalian temperatur karkas Pelepasan tulang & lymfonoda Maturasi (pH < 6,0) Untuk produk tertentu, dipanaskan sampai 700C Memenuhi persyaratan internasional & pembeli spesifik
  • 30. Apakah RPH berlokasi di wilayah yang memiliki program resmi pengendalian PMK? Dapatkah RPH memenuhi persyaratan TAHC Artikel 8.8.22? Apakah daging yang diproses memenuhi TAHC Artikel 8.8.22? Apakah manajemen PMK dilakukan di sepanjang rantai produksi daging? Ya Ya Ya Apakah persyaratan TAHC Artikel 8.8.12 dapat dipenuhi? Produk daging disertifikasi bebas PMK Ya Tidak Aplikasi ke OIE untuk pengakuan zona bebas PMK dengan vaksinasi Apakah kompartemen- talisasi bebas PMK dapat dilakukan? Tidak Sertifikasi kompartemen bebas PMK Produk daging disertifikasi bebas PMK Tidak Ya Ya Tidak Alur persyaratan produk daging untuk disertifikasi bebas PMK
  • 31. Nomenklatur untuk kemungkinan kualitatif (qualitative likelihood) Kecenderungan (likelihood) Definisi deskriptif High (Tinggi) Hal yang sangat mungkin terjadi Moderate (Moderat) Hal yang mungkin terjadi dengan probabilitas yang sama Low (Rendah) Hal yang tidak mungkin terjadi Very Low (Sangat rendah) Hal yang sangat tidak mungkin terjadi Extremely low (Ekstrim rendah) Hal yang ekstrimnya cenderung tidak terjadi Negligible (Diabaikan) Hal yang hampir pasti tidak terjadi
  • 32. Matriks kategori risiko High Moderate Low Very low Extremely low Negligible High High Moderate Low Very low Extremely low Negligible Moderate Moderate Low Low Very low Extremely low Negligible Low Low Low Very low Very low Extremely low Negligible Very low Very low Very low Very low Extremely low Extremely low Negligible Extremely low Extremely low Extremely low Extremely low Extremely low Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Negligible Sumber: Pierce C. (2013)
  • 34. PETERNAKAN PENAMPUNGAN PENGANGKUTAN R P H UNIT PENANGANAN DAGING PENGEMASAN & TRANSPORTASI 1a) Apakah kerbau dipelihara selama 3 bulan di suatu wilayah yang memiliki program resmi pengendalian PMK? 1b) Apakah kerbau telah divaksinasi 2 kali dengan vaksinasi terakhir tidak lebih dari 6 bulan? 1c) Apakah kerbau ditempatkan dalam kandang penampungan selama 30 hari terakhir dan tidak ditemukan PMK dalam radius 10 km? 1d) Apakah kerbau diangkut dengan kendaraan yang telah dibersihkan dari penampungan ke RPH tanpa ada kontak dengan hewan-hewan lain? 1f) Apakah kerbau di potong di RPH yang telah mendapat persetujuan resmi untuk ekspor dan tidak PMK dideteksi selama jangka waktu antara pelaksanaan disinfeksi terakhir sebelum penyembelihan dan pengapalan? 2) Deboning - Pengemasan dan pelabelan - Pre-shipment certificate for frozen buffalo meat - Health certificate - Persyaratan alat angkut - Prevalensi PMK - Surveilans PMK - Vaksinasi 2 kali - Kerbau dipelihara selama 3 bulan di wilayah yang memiliki program pengendalian resmi: -Ternak tidak ditempatkan di kandang penampungan selama 30 hari - Tidak tidak ditemukan kasus PMK dalam radius 10 Km - Asal dan identifikasi ternak - Kandang penampungan ternak - Ante dan post mortem - Deglanded: karkas - Pelayuan (2oC minimum 24 jam) - Pengecekan pH < 6,0) - Deboning - Pengemasan dan pelabelan - Persyaratan alat angkut LOW PASAR HEWAN 1e) Apakah ada petugas yang melakukan pemeriksaan kesehatan hewan dan pengechekan vaksinasi 2 kali? - Pemeriksaan kesehatan hewan - Kartu vaksinasi - Surat jalan - Persyaratan alat angkut
  • 35. High x Moderate x Low x Low = VERY LOW High x Low = LOW Moderate x Low = LOW Low x Low = VERY LOW Moderate x Low x Low x Low x Low x Moderate = VERY LOW PETERNAKAN PENAMPUNGAN PENGANGKUTAN R P H UNIT PENANGANAN DAGING PENGEMASAN & TRANSPORTASI - Prevalensi PMK: High - Surveilans PMK: Moderate - Vaksinasi 2 kali: Low - Kerbau dipelihara selama 3 bulan di wilayah yang memiliki program pengendalian resmi: Low -Ternak tidak ditempatkan di kandang penampungan selama 30 hari: High - Tidak tidak ditemukan kasus PMK dalam radius 10 Km: Low - Asal dan identifikasi ternak: Moderate - Kandang penampungan ternak: Low - Ante dan post mortem: Low - Deglanded: karkas Low - Pelayuan (2oC minimum 24 jam: Low - Pengecekan pH < 6,0): Moderate - Deboning: Low - Pengemasan dan pelabelan: Negligible - Persyaratan alat angkut: Low LOW PASAR HEWAN - Pemeriksaan kesehatan hewan: Low - Kartu vaksinasi: Low - Surat jalan: Moderate - Persyaratan alat angkut: Low LOW Neglible x Low = NEGLIBLE
  • 36. Probabilitas kemungkinan masuk (likelihood of entry) • Kemungkinan Risiko (Risk likelihood) = VERY LOW x LOW x LOW x LOW x VERY LOW X LOW X NEGLIGIBLE = NEGLIGIBLE
  • 37. 1) Sertifikat pra-pengapalan • Sertikat pra-pengapalan untuk daging kerbau beku tanpa tulang (Pre-shipment certificate for Frozen Boneless Buffalo Meat) – State Government Dept. of Animal Husbandry – Mensertifikasi bahwa daging berasal dari hewan sehat yang dipotong di RPH yang disetujui yang telah dilakukan pemeriksaan ante dan post mortem
  • 38. 2) Sertifikat Kesehatan Hewan • Sertifikat Kesehatan Hewan (Health certificate) – State Government Dept. of Animal Husbandry – Karton – Daging kerbau beku India (Indian frozen buffalo meat) – Mensertifikasi bahwa daging telah dilakukan uji biologik/investigasi mikrobiologik dan aman untuk dikonsumsi manusia – Berlaku untuk 90 hari setelah tanggal dikeluarkannya sertifikat dengan kondisi penyimpanan yang baik
  • 39. Laporan pH proses daging dingin
  • 40.
  • 41. KARANTINA COLD STORAGE (IMPORTIR) COLD STORAGE (DISTRIBUTOR) Tindakan karantina -Pemeriksaan dokumen - Pemeriksaan fisik - NKV - Pengawasan Dinas -NKV - Pengawasan Dinas KONSUMEN - Penanganan dan pengolahan P1 = Apa probabilitas deteksi daging beku terkontaminasi virus PMK? P2 = Apa probabilitas virus PMK bertahan dalam daging beku? P3 = Apa probabilitas terdistribusinya daging beku terkontaminasi? P4 = Apa probabilitas daging beku terkontaminasi menulari ternak hidup? Penilaian pendedahan (Exposure assessment)
  • 42. KARANTINA COLD STORAGE (IMPORTIR) COLD STORAGE (DISTRIBUTOR) Tindakan karantina - Pemeriksaan dokumen: Extremely low - Pemeriksaan fisik: Very low - NKV: Very low - Pengawasan Dinas: Extremely low -NKV: Low - Pengawasan Dinas: Extremely low KONSUMEN - Penanganan dan pengolahan: Extremely low Extremely low x Very low = EXTREMELY LOW Very low x Extremely low = EXTREMELY LOW Low x Extremely low = EXTREMELY LOW EXTREMELY LOW Probabilitas kemungkinan terdedah (likelihood of exposure) Kesimpulan: EXTREMELY LOW x NEGLIGIBLE = NEGLIGIBLE
  • 43. • Risk manajemen: – Daging disarankan hanya sebagai bahan baku industri – Pemeriksaan dokumen di karantina: • Memastikan bahwa daging berasal dari RPH yang disetujui oleh Pemerintah Indonesia (Establishment No. dalam label kemasan) • Virus survival berkaitan dengan pH daging yang diperiksa Hal yang perlu dipertimbangkan
  • 44. Opsi risk manajemen • ENTRY/Release assessment: – Health requirement: ditambahkan perlunya ternak kerbau diisolasi dalam suatu instalasi/tempat penampungan selama 30 hari sebelum pemotongan – RPH yang akan mengekspor daging kerbau mendapat persetujuan dari Kementan dan diaudit secara berkala • Exposure assessment: – Tempat pemasukan hanya tertentu dan ditetapkan oleh Pemerintah cq Kementan – Penguatan pengawasan peredaran (wasdar)
  • 50. Pemeriksaan pH yang kurang praktis
  • 51. Catatan pemeriksaan pH & fisik untuk karkas kerbau dingin
  • 55. Kerbau diberi tanda dengan cat