SlideShare a Scribd company logo
Narapidana di Lembaga Permasyarakatan di
Riau
Oleh :
• Amalia Refina
• Alya Titania Annisaa’
• Insanul Kamila
• Tivani Dwi Nisa
• Ilham Arif
Jenis-Jenis Kasus Narapidana
A. Kriminalitas
Kriminalitas menurut bahasa adalah sama dengan kejahatan
(pelanggaran yang dapat dihukum) yaitu perkara kejahatan yang dapat
dihukum menurut Undang-Undang. Sedangkan pengertian kriminalitas
menurut istilah diartikan sebagai suatu kejahatan yang tergolong dalam
pelanggaran hukum positif (hukum yang berlaku dalam suatu
negara). Pengertian kejahatan sebagai unsur dalam pengertian kriminalitas,
secara sosiologis mempunyai dua unsur-unsur yaitu:
1) Kejahatan itu ialah perbuatan yang merugikan secara ekonomis dan
merugikan secara psikologis.
2) Melukai perasaan susila dari suatu segerombolan manusia, di mana
orang-orang itu berhak melahirkan celaan.
Dengan demikian, pengertian kriminalitas adalah segala
macam bentuk tindakan dan perbuatan yang merugikan secara
ekonomis dan psikologis yang melanggar hukum yang berlaku dalam
negara Indonesia serta norma-norma sosial dan agama.
Contoh Kasus Kriminalitas :
Empat Baterai Traffic Light Dicuri
KOTA (RIAUPOS.CO) - Sebanyak empat baterai traffic light yang berfungsi sebagai backup ketika listrik mati dicuri oleh
tangan-tangan jahil. Hal ini menyebabkan kerugian bagi Pemerintah Kota Pekanbaru, dan juga bakal menganggu kelancaran
arus lalu-lintas.
Hilangnya empat baterai traffic light ini diketahui Senin (15/9) malam. Kepala Dinas perhubungan Komunikasi dan Informatika
(Dishubkominfo) Ir Syafril MT begitu mendapat laporan langsung menuju TKP di mana traffic light itu baterainya sudah tidak
ada dalam box.
‘’Baterai traffic light sangat penting guna ketika listrik mati. Jadi ketika ada baterai itu, traffic light tetap bisa menyala sekitar 3-4
jam meski aliran listrik padam. Ini untuk ansitipasi kemacetan lalu-lintas dan masyarakat tetap tertib,’’ kata Syafril, Selasa
(16/9).
Disebutkannya, baterai traffic light yang hilang terjadi di simpang Jalan Delima - Jalan Lobak. Dan setelah dilakukan
pengecekan, ternyata traffic light di simpang Jalan Adisucipto - Jalan Rambutan juga hilang. Termasuk di simpang Jalan Imam
Munandar - Jalan Kelapa Sawit, dan simpang Jalan Sudirman - Jalan Tuanku Tambusai.
‘’Empat titik ini, baterai traffic light-nya hilang, dicuri. Dan kami sudah melaporkan ke pihak kepolisian,’’ tambah Syafril.
Untuk antisipasi ke depannya agar tidak dicuri lagi, Dishubkominfo akan memasang kerangkeng penutup box, tempat baterai
disimpan sebagai pengaman. ‘’Jadi kalau saat ini ada sejumlah traffic light yang mati, ada banyak penyebabnya. Kalau tidak
baterainya hilang, lampunya yang mati . Namun untuk lampu yang mati ini sudah kami ganti semua. Ada juga karena faktor
alam,’’ ungkapnya.
Ditanya berapa harga baterai tersebut, Syafril katakan lebih kurang Rp2juta.” Dan tidak sembarangan baterai karena untuk
traffic light itu khusus dan suku cadangnya susah,” sebutnya.
B. Narkoba
Narkotika dan Obat-obatan
terlarang (NARKOBA) atau Narkotik,
Psikotropika, dan Zat Aditif (NAPZA)
adalah bahan / zat yang dapat
mempengaruhi kondisi kejiwaan /
psikologi seseorang (pikiran, perasaan
dan perilaku) serta dapat menimbulkan
ketergantungan fisik dan psikologi.
Narkotika menurut UU RI No 22 /
1997, Narkotika, yaitu zat atau obat yang
berasal dari tanaman atau bukan
tanaman baik sintetis maupun
semisintetis yang dapat menyebabkan
penurunan atau perubahan kesadaran,
hilangnya rasa, mengurangi sampai
menghilangkan rasa nyeri, dan dapat
menimbulkan ketergantungan.
Contoh Kasus Narkoba :
Polda Riau Catat 20 Oknum PNS dan Polisi Terlibat
Kasus Narkoba
Jakarta, Aktual.co — Polda Provinsi Riau mencatat sebanyak 20 oknum pegawai negeri sipil dan 11
oknum anggota kepolisian yang bertugas di berbagai wilayah kabupaten dan kota di Riau terlibat kasus
peredaran dan pecandu narkoba selama 2014. Sepanjang 2014, Polda Riau juga telah menangkap dan
memproses hukum 3 orang terlibat narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba) dengan status anak-anak
atau di bawah umur. Kemudian, lanjut dia, ada juga tersangka kasus narkoba yang tamatan SD yakni 189
orang, SLTP sebanyak 313, dan SLTA sebanyak 681 orang. Brigjen Dolly mengatakan, para tersangka baik
pengedar maupun pengguna narkoba yang diamankan rata-rata berumur 30 tahun ke bawah dan tamatan
SLTA. "Dari pengedar itu, petugas mengamankan 6 warga negara asing, 1.116 warga Indonesia berjenis
kelamin laki-laki dan 85 orang perempuan.“
Dia mengatakan, dari berbagai wilayah kabupaten dan kota di Riau, Polresta Pekanbaru
merupakan jajaran yang paling banyak mengamankan tersangka yaitu 234 orang, diikuti Direktorat Reserse
Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Riau yang menangkap 127 tersangka.
.
C. Korupsi
Korupsi atau rasuah aqdalah tindakan pejabat
publik, baik politisi maupun pegawai negeri, serta pihak
lain yang terlibat dalam tindakan itu yang secara tidak
wajar dan tidak legal menyalahgunakan kepercayaan
publik yang dikuasakan kepada mereka untuk
mendapatkan keuntungan sepihak.
Jenis tindak pidana korupsi diantaranya :
1. Memberi atau menerima hadiah atau janji
(penyuapan) penggelapan dalam jabatan
2. Pemrerasan dalam jabatan
3. Penggelapan dalam jabatan
4. Menerima gratifikasi (bagi pegawai
negeri/penyelenggara negara)
Kondisi yang mendukung munculnya korupsi:
1. Konsentrasi kekuasaan di pengambil keputusan
pemerintah.
2. Proyek yang melibatkan uang rakyat dalam
jumlah besar
3. Lingkungan tertutup yang mementingan diri
sendiri dan jaringan teman lama
4. Lemahnya ketertiban hukum
5. Lemahnya profesi hukum
6. Kurangnya kebebasan berpendapat
7. `Gaji pemerintah yang kecil
D. Pelecehan Seksual
Pelecehan seksual adalah perilaku pendekatan yang
berkaitan dengan seks yang diinginkan, termasuk permintaan
untuk melakukan seks dan perilaku lainnya yang secara verbal
ataupun fisik merujuk pada seks.
Macam-macam perilaku yang digolongkan dalam pelecehan
seksual :
1. Penyiksaan secara verbal akan hal-hal terkait dengan seks.
2. Memegang ataupun menyentuh dengan tujuan seksual.
3. Secara berulang menunjukkan perilaku yang mengarah
pada hasrat seks.
4. Membuat atau mengirimkan gambar-gambar yang dirasa
melanggar etika/batas.
Pencegahan :
1. Sebaiknya tidak berpergian sendiri di malam
hari.
2. Dianjurkan untuk pergi bersama teman
lainnya apabila ada keperluan yang
menggunakan angkutan umum dan
memastikan bahwa keberadaan diri diketahui
oleh orang lain.
3. Sebaiknya berpakaian secara rapi dan sopan
untuk menghindari kejadian yang tidak
diinginkan.
E. Pelanggaran HAM
HAM adalah singakatan dari Hak Asasi Manusia
yang mana telah dimiliki oleh setiap orang sejak lahir.
Menurut pasal 1 angka 6 UU Republik Indonesia Nomor 9
tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia, yang dimaksud
dengan pelanggaran HAM adalah setiap perbuatan
seseorang atau kelompok orang termasuk aparat negarra,
baik disengaja maupun tidak sengaja, atau kelalaian yang
secara hukum mengurangi, menghalangi, membatasi, dan
atau mencabut HAM seseeorang atau sekelompok orang
yang dijamin oleh undang-undang dan tidak
mendapatkan atau dikhawatirkan tidak akan memperoleh
penyelesaian hukum yang adil dan benar berdasarkan
mekanisme hukum yang berlaku.
Contoh kasus :
• Peristiwa Trisakti dan
Semanggi.
Peristiwa ini terjadi pada
tahun 1998. peristiwa ini
berkaitan dengan gerakan di era
reformasi tahun 1998. gerakan
ini dipicu oleh krisis moneter
dan tindakan KKN Presiden
Soeharto, sehingga para
mahasiswa kemudian
melakukan demo di berbagai
wilayah yang kemudian bentrok
dengan aparat kepolisian. Hal ini
memicu meninggalnya 4
mahasiswa dari Universitas
Trisakti dan 5 mahasiswa di
Semanggi. Mereka tewas setelah
terkena tembakan peluru aparat
kepolisian. Peristiwa ini menjadi
salah satu sejarah kelam bagi
bangsa.

More Related Content

What's hot

Pendidikan anti korupsi
Pendidikan anti korupsiPendidikan anti korupsi
Pendidikan anti korupsi
Maghfirotul Imma
 
HAM tugas Pkn
HAM tugas PknHAM tugas Pkn
HAM tugas Pkn
pierse
 
Bab 5 upaya pemberantasan korupsi
Bab 5 upaya pemberantasan korupsiBab 5 upaya pemberantasan korupsi
Bab 5 upaya pemberantasan korupsi
danianggara
 
Halaman 1
Halaman 1Halaman 1
Esay hukuman bagi koruptor
Esay hukuman bagi koruptorEsay hukuman bagi koruptor
Esay hukuman bagi koruptor
Agewen Stifford
 
Pelanggaran HAM
Pelanggaran HAMPelanggaran HAM
Pelanggaran HAM
Euodia Prastika
 
Anti korupsi hitam putih
Anti korupsi hitam putihAnti korupsi hitam putih
Anti korupsi hitam putih
Musanif Efendi
 
Jenayah bukan indeks
Jenayah bukan indeksJenayah bukan indeks
Jenayah bukan indeks
Noor Aidah Usul
 
Makalah Wacana hukuman mati bagi koruptor
Makalah Wacana hukuman mati bagi koruptorMakalah Wacana hukuman mati bagi koruptor
Makalah Wacana hukuman mati bagi koruptor
Ika Nurrohmah
 
Materi Sosiologi: Ketidakadilan
Materi Sosiologi: KetidakadilanMateri Sosiologi: Ketidakadilan
Materi Sosiologi: Ketidakadilan
Arga Puspita Aji
 
Keadilan di indonesia !
Keadilan di indonesia !Keadilan di indonesia !
Keadilan di indonesia !
Fairuz Dida
 
UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...
UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI  JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI  JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...
UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...
Muhammad Rafi Kambara
 
Daftar tangkapan terbesar kpk
Daftar tangkapan terbesar kpkDaftar tangkapan terbesar kpk
Daftar tangkapan terbesar kpk
Misbachul Munirul E
 
papua bisa
papua bisapapua bisa
papua bisa
albert giban
 
Proposal Skripsi
Proposal Skripsi Proposal Skripsi
Proposal Skripsi
Norsel Maranden
 
pendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsi
pendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsipendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsi
pendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsi
harjunode
 
Bab 4 faktor faktor penyebab korupsi
Bab 4 faktor faktor penyebab korupsiBab 4 faktor faktor penyebab korupsi
Bab 4 faktor faktor penyebab korupsi
natal kristiono
 
Kronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kampar
Kronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kamparKronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kampar
Kronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kampar
People Power
 
Edisi Februari I 2014
Edisi Februari I 2014Edisi Februari I 2014
Edisi Februari I 2014faktagarut
 

What's hot (20)

Pendidikan anti korupsi
Pendidikan anti korupsiPendidikan anti korupsi
Pendidikan anti korupsi
 
Korupsi
KorupsiKorupsi
Korupsi
 
HAM tugas Pkn
HAM tugas PknHAM tugas Pkn
HAM tugas Pkn
 
Bab 5 upaya pemberantasan korupsi
Bab 5 upaya pemberantasan korupsiBab 5 upaya pemberantasan korupsi
Bab 5 upaya pemberantasan korupsi
 
Halaman 1
Halaman 1Halaman 1
Halaman 1
 
Esay hukuman bagi koruptor
Esay hukuman bagi koruptorEsay hukuman bagi koruptor
Esay hukuman bagi koruptor
 
Pelanggaran HAM
Pelanggaran HAMPelanggaran HAM
Pelanggaran HAM
 
Anti korupsi hitam putih
Anti korupsi hitam putihAnti korupsi hitam putih
Anti korupsi hitam putih
 
Jenayah bukan indeks
Jenayah bukan indeksJenayah bukan indeks
Jenayah bukan indeks
 
Makalah Wacana hukuman mati bagi koruptor
Makalah Wacana hukuman mati bagi koruptorMakalah Wacana hukuman mati bagi koruptor
Makalah Wacana hukuman mati bagi koruptor
 
Materi Sosiologi: Ketidakadilan
Materi Sosiologi: KetidakadilanMateri Sosiologi: Ketidakadilan
Materi Sosiologi: Ketidakadilan
 
Keadilan di indonesia !
Keadilan di indonesia !Keadilan di indonesia !
Keadilan di indonesia !
 
UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...
UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI  JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI  JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...
UPAYA PENANGGULANGAN KORUPSI JALUR PENAL MELALUI PEMBAHARUAN RKUHP DENGAN UU...
 
Daftar tangkapan terbesar kpk
Daftar tangkapan terbesar kpkDaftar tangkapan terbesar kpk
Daftar tangkapan terbesar kpk
 
papua bisa
papua bisapapua bisa
papua bisa
 
Proposal Skripsi
Proposal Skripsi Proposal Skripsi
Proposal Skripsi
 
pendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsi
pendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsipendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsi
pendidikan anti korupsin .Faktor2 penyebap korupsi
 
Bab 4 faktor faktor penyebab korupsi
Bab 4 faktor faktor penyebab korupsiBab 4 faktor faktor penyebab korupsi
Bab 4 faktor faktor penyebab korupsi
 
Kronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kampar
Kronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kamparKronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kampar
Kronologis kejadian dugaan kriminalisasi petani di polres kampar
 
Edisi Februari I 2014
Edisi Februari I 2014Edisi Februari I 2014
Edisi Februari I 2014
 

Viewers also liked

The Ukrainian crisis danake bank - aug 12
The Ukrainian crisis danake bank -  aug 12The Ukrainian crisis danake bank -  aug 12
The Ukrainian crisis danake bank - aug 12
Andrew Gelston
 
Portfolio logotyper
Portfolio logotyperPortfolio logotyper
Portfolio logotyper
Cecilia Waxberg
 
система управління робочими органами
система управління робочими органамисистема управління робочими органами
система управління робочими органами
Николай Завирюха
 
How to Build & Lead Teams
How to Build & Lead TeamsHow to Build & Lead Teams
How to Build & Lead Teams
Sachin Bansal
 
Ukrainian banking sector in turmoil finald report aug 14
Ukrainian banking sector in turmoil finald report   aug 14Ukrainian banking sector in turmoil finald report   aug 14
Ukrainian banking sector in turmoil finald report aug 14
Andrew Gelston
 
Трансформація освіти в Україні традиції і новаторство
Трансформація освіти в Україні традиції і новаторствоТрансформація освіти в Україні традиції і новаторство
Трансформація освіти в Україні традиції і новаторствоsansanych86
 
ASCI Meghalaya Proposal
ASCI Meghalaya Proposal ASCI Meghalaya Proposal
ASCI Meghalaya Proposal
Miftahul Barbaruah
 
วิธีเลือก Software ให้โดนใจ
วิธีเลือก Software ให้โดนใจวิธีเลือก Software ให้โดนใจ
วิธีเลือก Software ให้โดนใจ
Double Pine Software
 
The CQ 002 - Blessing the Unblessable
The CQ 002 - Blessing the UnblessableThe CQ 002 - Blessing the Unblessable
The CQ 002 - Blessing the Unblessable
Jesus College
 
Ppt batuan metamorf
Ppt batuan metamorfPpt batuan metamorf
Ppt batuan metamorf
jangtot4349
 
e-magazine arsitektur. ruang 07|2013
e-magazine arsitektur. ruang 07|2013e-magazine arsitektur. ruang 07|2013
e-magazine arsitektur. ruang 07|2013
akudanruang
 
Resume - Manisha Singh
Resume -  Manisha SinghResume -  Manisha Singh
Resume - Manisha Singh
Manisha Singh
 
Pharmacy law and regulations 2014
Pharmacy law and regulations 2014Pharmacy law and regulations 2014
Pharmacy law and regulations 2014
Khairi Mustafa Salem F. Elboum
 
Redesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retention
Redesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retentionRedesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retention
Redesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retention
Cathrine Gunasekara
 
Nairobi Tech Scene
Nairobi Tech SceneNairobi Tech Scene
Nairobi Tech Scene
M4ID Team
 
Ji cuadrada sheet5
Ji cuadrada sheet5Ji cuadrada sheet5
Ji cuadrada sheet5
Diana Morales
 
طلب مرصد بخصوص تعديلات القا نون
طلب مرصد بخصوص تعديلات القا نونطلب مرصد بخصوص تعديلات القا نون
طلب مرصد بخصوص تعديلات القا نون
Hussein El-ghorory
 

Viewers also liked (17)

The Ukrainian crisis danake bank - aug 12
The Ukrainian crisis danake bank -  aug 12The Ukrainian crisis danake bank -  aug 12
The Ukrainian crisis danake bank - aug 12
 
Portfolio logotyper
Portfolio logotyperPortfolio logotyper
Portfolio logotyper
 
система управління робочими органами
система управління робочими органамисистема управління робочими органами
система управління робочими органами
 
How to Build & Lead Teams
How to Build & Lead TeamsHow to Build & Lead Teams
How to Build & Lead Teams
 
Ukrainian banking sector in turmoil finald report aug 14
Ukrainian banking sector in turmoil finald report   aug 14Ukrainian banking sector in turmoil finald report   aug 14
Ukrainian banking sector in turmoil finald report aug 14
 
Трансформація освіти в Україні традиції і новаторство
Трансформація освіти в Україні традиції і новаторствоТрансформація освіти в Україні традиції і новаторство
Трансформація освіти в Україні традиції і новаторство
 
ASCI Meghalaya Proposal
ASCI Meghalaya Proposal ASCI Meghalaya Proposal
ASCI Meghalaya Proposal
 
วิธีเลือก Software ให้โดนใจ
วิธีเลือก Software ให้โดนใจวิธีเลือก Software ให้โดนใจ
วิธีเลือก Software ให้โดนใจ
 
The CQ 002 - Blessing the Unblessable
The CQ 002 - Blessing the UnblessableThe CQ 002 - Blessing the Unblessable
The CQ 002 - Blessing the Unblessable
 
Ppt batuan metamorf
Ppt batuan metamorfPpt batuan metamorf
Ppt batuan metamorf
 
e-magazine arsitektur. ruang 07|2013
e-magazine arsitektur. ruang 07|2013e-magazine arsitektur. ruang 07|2013
e-magazine arsitektur. ruang 07|2013
 
Resume - Manisha Singh
Resume -  Manisha SinghResume -  Manisha Singh
Resume - Manisha Singh
 
Pharmacy law and regulations 2014
Pharmacy law and regulations 2014Pharmacy law and regulations 2014
Pharmacy law and regulations 2014
 
Redesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retention
Redesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retentionRedesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retention
Redesign exploration of Expedia iOS app side menu for increased retention
 
Nairobi Tech Scene
Nairobi Tech SceneNairobi Tech Scene
Nairobi Tech Scene
 
Ji cuadrada sheet5
Ji cuadrada sheet5Ji cuadrada sheet5
Ji cuadrada sheet5
 
طلب مرصد بخصوص تعديلات القا نون
طلب مرصد بخصوص تعديلات القا نونطلب مرصد بخصوص تعديلات القا نون
طلب مرصد بخصوص تعديلات القا نون
 

Similar to Narapidana di lembaga permasyarakatan di Riau

Kasus abepura
Kasus abepuraKasus abepura
BAB 1. kelas 11.pptx
BAB 1. kelas 11.pptxBAB 1. kelas 11.pptx
BAB 1. kelas 11.pptx
yasintapratiwi1
 
MANUSIA, NILAI, MORAL, DAN HUKUM
MANUSIA,  NILAI,  MORAL,  DAN HUKUM MANUSIA,  NILAI,  MORAL,  DAN HUKUM
MANUSIA, NILAI, MORAL, DAN HUKUM
soeswono
 
Dokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus Narkotika
Dokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus NarkotikaDokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus Narkotika
Dokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus Narkotika
LBH Masyarakat
 
materi-ttg-perdagangan-orang.ppt
materi-ttg-perdagangan-orang.pptmateri-ttg-perdagangan-orang.ppt
materi-ttg-perdagangan-orang.ppt
mridhadjalil
 
Makalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran hamMakalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran ham
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran hamMakalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran ham
Operator Warnet Vast Raha
 
Harmonisasi HAM dengan Pancasila.pptx
Harmonisasi HAM dengan Pancasila.pptxHarmonisasi HAM dengan Pancasila.pptx
Harmonisasi HAM dengan Pancasila.pptx
None None
 
Bahaya Laten Korupsi
Bahaya Laten KorupsiBahaya Laten Korupsi
Bahaya Laten Korupsi
Azinuddin Haq
 
presentation sosiologi - kriminalitas
presentation sosiologi - kriminalitaspresentation sosiologi - kriminalitas
presentation sosiologi - kriminalitasFaula Abdul
 
Softskill jilid 2
Softskill jilid 2Softskill jilid 2
Softskill jilid 2
Ennas Otong
 
Paparan P4GN BPPTIK.pptx
Paparan P4GN BPPTIK.pptxPaparan P4GN BPPTIK.pptx
Paparan P4GN BPPTIK.pptx
ssuser9ba027
 
Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2
Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2
Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2
Ibnu1810
 
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptxUPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
riopongsarani88
 
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptxUPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
riopongsarani88
 
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptxUPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
riopongsarani88
 
Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02
Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02
Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02Ennas Otong
 

Similar to Narapidana di lembaga permasyarakatan di Riau (20)

Kasus abepura
Kasus abepuraKasus abepura
Kasus abepura
 
BAB 1. kelas 11.pptx
BAB 1. kelas 11.pptxBAB 1. kelas 11.pptx
BAB 1. kelas 11.pptx
 
MANUSIA, NILAI, MORAL, DAN HUKUM
MANUSIA,  NILAI,  MORAL,  DAN HUKUM MANUSIA,  NILAI,  MORAL,  DAN HUKUM
MANUSIA, NILAI, MORAL, DAN HUKUM
 
Dokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus Narkotika
Dokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus NarkotikaDokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus Narkotika
Dokumentasi Pelanggaran Hak Tersangka Kasus Narkotika
 
materi-ttg-perdagangan-orang.ppt
materi-ttg-perdagangan-orang.pptmateri-ttg-perdagangan-orang.ppt
materi-ttg-perdagangan-orang.ppt
 
Makalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran hamMakalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran ham
 
Makalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran hamMakalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran ham
 
Makalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran hamMakalah pelanggaran ham
Makalah pelanggaran ham
 
HAM
HAMHAM
HAM
 
Harmonisasi HAM dengan Pancasila.pptx
Harmonisasi HAM dengan Pancasila.pptxHarmonisasi HAM dengan Pancasila.pptx
Harmonisasi HAM dengan Pancasila.pptx
 
Bahaya Laten Korupsi
Bahaya Laten KorupsiBahaya Laten Korupsi
Bahaya Laten Korupsi
 
presentation sosiologi - kriminalitas
presentation sosiologi - kriminalitaspresentation sosiologi - kriminalitas
presentation sosiologi - kriminalitas
 
Softskill jilid 2
Softskill jilid 2Softskill jilid 2
Softskill jilid 2
 
Paparan P4GN BPPTIK.pptx
Paparan P4GN BPPTIK.pptxPaparan P4GN BPPTIK.pptx
Paparan P4GN BPPTIK.pptx
 
Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2
Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2
Tugas makalah pendidikan kewarganegaaraan bab 2
 
Softskill okky
Softskill okkySoftskill okky
Softskill okky
 
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptxUPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
 
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptxUPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
 
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptxUPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
UPAYAH PEMBERANTASAN KORUPSI KELOMPOK 4 (1)-2.pptx
 
Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02
Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02
Tugasmakalahpendidikankewarganegaaraanbab2 140419153647-phpapp02
 

More from Alya Titania Annisaa

Report Text
Report TextReport Text
Procedure Text
Procedure TextProcedure Text
Procedure Text
Alya Titania Annisaa
 
IMPERATIVES
IMPERATIVESIMPERATIVES
Vocabulary Building
Vocabulary BuildingVocabulary Building
Vocabulary Building
Alya Titania Annisaa
 
RANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UAN
RANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UANRANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UAN
RANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UAN
Alya Titania Annisaa
 
Rangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMA
Rangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMARangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMA
Rangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMA
Alya Titania Annisaa
 
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiRangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Alya Titania Annisaa
 
Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016
Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016
Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016
Alya Titania Annisaa
 
Rangkuman Kimia Siap UN SMA
Rangkuman Kimia Siap UN SMARangkuman Kimia Siap UN SMA
Rangkuman Kimia Siap UN SMA
Alya Titania Annisaa
 
Sistem Sirkulasi Manusia
Sistem Sirkulasi ManusiaSistem Sirkulasi Manusia
Sistem Sirkulasi Manusia
Alya Titania Annisaa
 
Manfaat Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang
Manfaat Penginderaan Jauh di Berbagai BidangManfaat Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang
Manfaat Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang
Alya Titania Annisaa
 
Formal and Informal Letter Writing
Formal and Informal Letter WritingFormal and Informal Letter Writing
Formal and Informal Letter Writing
Alya Titania Annisaa
 
Skl UN SMA Matematika IPA 2016
Skl UN SMA Matematika IPA 2016Skl UN SMA Matematika IPA 2016
Skl UN SMA Matematika IPA 2016
Alya Titania Annisaa
 
Tulang dan Persendian
Tulang dan PersendianTulang dan Persendian
Tulang dan Persendian
Alya Titania Annisaa
 
Peranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan Hukum
Peranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan HukumPeranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan Hukum
Peranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan Hukum
Alya Titania Annisaa
 
Mutasi
MutasiMutasi
Pembentukan minyak bumi
Pembentukan minyak bumiPembentukan minyak bumi
Pembentukan minyak bumi
Alya Titania Annisaa
 
Soal Latihan dan Pembahasan Limit Fungsi
Soal Latihan dan Pembahasan Limit FungsiSoal Latihan dan Pembahasan Limit Fungsi
Soal Latihan dan Pembahasan Limit Fungsi
Alya Titania Annisaa
 
Komposisi Fungsi dan Fungsi Invers
Komposisi Fungsi dan Fungsi InversKomposisi Fungsi dan Fungsi Invers
Komposisi Fungsi dan Fungsi Invers
Alya Titania Annisaa
 

More from Alya Titania Annisaa (20)

Report Text
Report TextReport Text
Report Text
 
Procedure Text
Procedure TextProcedure Text
Procedure Text
 
IMPERATIVES
IMPERATIVESIMPERATIVES
IMPERATIVES
 
Vocabulary Building
Vocabulary BuildingVocabulary Building
Vocabulary Building
 
RANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UAN
RANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UANRANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UAN
RANGKUMAN BIOLOGI SMA JELANG UAN
 
Rangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMA
Rangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMARangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMA
Rangkuman Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Materi Biologi SMA
 
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiRangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
 
Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016
Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016
Pembahasan SBMPTN KIMIA 2016
 
Rangkuman Kimia Siap UN SMA
Rangkuman Kimia Siap UN SMARangkuman Kimia Siap UN SMA
Rangkuman Kimia Siap UN SMA
 
Dkbm indonesia
Dkbm indonesiaDkbm indonesia
Dkbm indonesia
 
Sistem Sirkulasi Manusia
Sistem Sirkulasi ManusiaSistem Sirkulasi Manusia
Sistem Sirkulasi Manusia
 
Manfaat Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang
Manfaat Penginderaan Jauh di Berbagai BidangManfaat Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang
Manfaat Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang
 
Formal and Informal Letter Writing
Formal and Informal Letter WritingFormal and Informal Letter Writing
Formal and Informal Letter Writing
 
Skl UN SMA Matematika IPA 2016
Skl UN SMA Matematika IPA 2016Skl UN SMA Matematika IPA 2016
Skl UN SMA Matematika IPA 2016
 
Tulang dan Persendian
Tulang dan PersendianTulang dan Persendian
Tulang dan Persendian
 
Peranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan Hukum
Peranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan HukumPeranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan Hukum
Peranan KPK dan Kehakiman Dalam Melindungi dan Menegakkan Hukum
 
Mutasi
MutasiMutasi
Mutasi
 
Pembentukan minyak bumi
Pembentukan minyak bumiPembentukan minyak bumi
Pembentukan minyak bumi
 
Soal Latihan dan Pembahasan Limit Fungsi
Soal Latihan dan Pembahasan Limit FungsiSoal Latihan dan Pembahasan Limit Fungsi
Soal Latihan dan Pembahasan Limit Fungsi
 
Komposisi Fungsi dan Fungsi Invers
Komposisi Fungsi dan Fungsi InversKomposisi Fungsi dan Fungsi Invers
Komposisi Fungsi dan Fungsi Invers
 

Recently uploaded

92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 

Narapidana di lembaga permasyarakatan di Riau

  • 1. Narapidana di Lembaga Permasyarakatan di Riau Oleh : • Amalia Refina • Alya Titania Annisaa’ • Insanul Kamila • Tivani Dwi Nisa • Ilham Arif
  • 2. Jenis-Jenis Kasus Narapidana A. Kriminalitas Kriminalitas menurut bahasa adalah sama dengan kejahatan (pelanggaran yang dapat dihukum) yaitu perkara kejahatan yang dapat dihukum menurut Undang-Undang. Sedangkan pengertian kriminalitas menurut istilah diartikan sebagai suatu kejahatan yang tergolong dalam pelanggaran hukum positif (hukum yang berlaku dalam suatu negara). Pengertian kejahatan sebagai unsur dalam pengertian kriminalitas, secara sosiologis mempunyai dua unsur-unsur yaitu: 1) Kejahatan itu ialah perbuatan yang merugikan secara ekonomis dan merugikan secara psikologis. 2) Melukai perasaan susila dari suatu segerombolan manusia, di mana orang-orang itu berhak melahirkan celaan. Dengan demikian, pengertian kriminalitas adalah segala macam bentuk tindakan dan perbuatan yang merugikan secara ekonomis dan psikologis yang melanggar hukum yang berlaku dalam negara Indonesia serta norma-norma sosial dan agama.
  • 3. Contoh Kasus Kriminalitas : Empat Baterai Traffic Light Dicuri KOTA (RIAUPOS.CO) - Sebanyak empat baterai traffic light yang berfungsi sebagai backup ketika listrik mati dicuri oleh tangan-tangan jahil. Hal ini menyebabkan kerugian bagi Pemerintah Kota Pekanbaru, dan juga bakal menganggu kelancaran arus lalu-lintas. Hilangnya empat baterai traffic light ini diketahui Senin (15/9) malam. Kepala Dinas perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Ir Syafril MT begitu mendapat laporan langsung menuju TKP di mana traffic light itu baterainya sudah tidak ada dalam box. ‘’Baterai traffic light sangat penting guna ketika listrik mati. Jadi ketika ada baterai itu, traffic light tetap bisa menyala sekitar 3-4 jam meski aliran listrik padam. Ini untuk ansitipasi kemacetan lalu-lintas dan masyarakat tetap tertib,’’ kata Syafril, Selasa (16/9). Disebutkannya, baterai traffic light yang hilang terjadi di simpang Jalan Delima - Jalan Lobak. Dan setelah dilakukan pengecekan, ternyata traffic light di simpang Jalan Adisucipto - Jalan Rambutan juga hilang. Termasuk di simpang Jalan Imam Munandar - Jalan Kelapa Sawit, dan simpang Jalan Sudirman - Jalan Tuanku Tambusai. ‘’Empat titik ini, baterai traffic light-nya hilang, dicuri. Dan kami sudah melaporkan ke pihak kepolisian,’’ tambah Syafril. Untuk antisipasi ke depannya agar tidak dicuri lagi, Dishubkominfo akan memasang kerangkeng penutup box, tempat baterai disimpan sebagai pengaman. ‘’Jadi kalau saat ini ada sejumlah traffic light yang mati, ada banyak penyebabnya. Kalau tidak baterainya hilang, lampunya yang mati . Namun untuk lampu yang mati ini sudah kami ganti semua. Ada juga karena faktor alam,’’ ungkapnya. Ditanya berapa harga baterai tersebut, Syafril katakan lebih kurang Rp2juta.” Dan tidak sembarangan baterai karena untuk traffic light itu khusus dan suku cadangnya susah,” sebutnya.
  • 4. B. Narkoba Narkotika dan Obat-obatan terlarang (NARKOBA) atau Narkotik, Psikotropika, dan Zat Aditif (NAPZA) adalah bahan / zat yang dapat mempengaruhi kondisi kejiwaan / psikologi seseorang (pikiran, perasaan dan perilaku) serta dapat menimbulkan ketergantungan fisik dan psikologi. Narkotika menurut UU RI No 22 / 1997, Narkotika, yaitu zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semisintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan.
  • 5. Contoh Kasus Narkoba : Polda Riau Catat 20 Oknum PNS dan Polisi Terlibat Kasus Narkoba Jakarta, Aktual.co — Polda Provinsi Riau mencatat sebanyak 20 oknum pegawai negeri sipil dan 11 oknum anggota kepolisian yang bertugas di berbagai wilayah kabupaten dan kota di Riau terlibat kasus peredaran dan pecandu narkoba selama 2014. Sepanjang 2014, Polda Riau juga telah menangkap dan memproses hukum 3 orang terlibat narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba) dengan status anak-anak atau di bawah umur. Kemudian, lanjut dia, ada juga tersangka kasus narkoba yang tamatan SD yakni 189 orang, SLTP sebanyak 313, dan SLTA sebanyak 681 orang. Brigjen Dolly mengatakan, para tersangka baik pengedar maupun pengguna narkoba yang diamankan rata-rata berumur 30 tahun ke bawah dan tamatan SLTA. "Dari pengedar itu, petugas mengamankan 6 warga negara asing, 1.116 warga Indonesia berjenis kelamin laki-laki dan 85 orang perempuan.“ Dia mengatakan, dari berbagai wilayah kabupaten dan kota di Riau, Polresta Pekanbaru merupakan jajaran yang paling banyak mengamankan tersangka yaitu 234 orang, diikuti Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Riau yang menangkap 127 tersangka. .
  • 6. C. Korupsi Korupsi atau rasuah aqdalah tindakan pejabat publik, baik politisi maupun pegawai negeri, serta pihak lain yang terlibat dalam tindakan itu yang secara tidak wajar dan tidak legal menyalahgunakan kepercayaan publik yang dikuasakan kepada mereka untuk mendapatkan keuntungan sepihak. Jenis tindak pidana korupsi diantaranya : 1. Memberi atau menerima hadiah atau janji (penyuapan) penggelapan dalam jabatan 2. Pemrerasan dalam jabatan 3. Penggelapan dalam jabatan 4. Menerima gratifikasi (bagi pegawai negeri/penyelenggara negara)
  • 7. Kondisi yang mendukung munculnya korupsi: 1. Konsentrasi kekuasaan di pengambil keputusan pemerintah. 2. Proyek yang melibatkan uang rakyat dalam jumlah besar 3. Lingkungan tertutup yang mementingan diri sendiri dan jaringan teman lama 4. Lemahnya ketertiban hukum 5. Lemahnya profesi hukum 6. Kurangnya kebebasan berpendapat 7. `Gaji pemerintah yang kecil
  • 8. D. Pelecehan Seksual Pelecehan seksual adalah perilaku pendekatan yang berkaitan dengan seks yang diinginkan, termasuk permintaan untuk melakukan seks dan perilaku lainnya yang secara verbal ataupun fisik merujuk pada seks. Macam-macam perilaku yang digolongkan dalam pelecehan seksual : 1. Penyiksaan secara verbal akan hal-hal terkait dengan seks. 2. Memegang ataupun menyentuh dengan tujuan seksual. 3. Secara berulang menunjukkan perilaku yang mengarah pada hasrat seks. 4. Membuat atau mengirimkan gambar-gambar yang dirasa melanggar etika/batas.
  • 9. Pencegahan : 1. Sebaiknya tidak berpergian sendiri di malam hari. 2. Dianjurkan untuk pergi bersama teman lainnya apabila ada keperluan yang menggunakan angkutan umum dan memastikan bahwa keberadaan diri diketahui oleh orang lain. 3. Sebaiknya berpakaian secara rapi dan sopan untuk menghindari kejadian yang tidak diinginkan.
  • 10. E. Pelanggaran HAM HAM adalah singakatan dari Hak Asasi Manusia yang mana telah dimiliki oleh setiap orang sejak lahir. Menurut pasal 1 angka 6 UU Republik Indonesia Nomor 9 tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia, yang dimaksud dengan pelanggaran HAM adalah setiap perbuatan seseorang atau kelompok orang termasuk aparat negarra, baik disengaja maupun tidak sengaja, atau kelalaian yang secara hukum mengurangi, menghalangi, membatasi, dan atau mencabut HAM seseeorang atau sekelompok orang yang dijamin oleh undang-undang dan tidak mendapatkan atau dikhawatirkan tidak akan memperoleh penyelesaian hukum yang adil dan benar berdasarkan mekanisme hukum yang berlaku.
  • 11. Contoh kasus : • Peristiwa Trisakti dan Semanggi. Peristiwa ini terjadi pada tahun 1998. peristiwa ini berkaitan dengan gerakan di era reformasi tahun 1998. gerakan ini dipicu oleh krisis moneter dan tindakan KKN Presiden Soeharto, sehingga para mahasiswa kemudian melakukan demo di berbagai wilayah yang kemudian bentrok dengan aparat kepolisian. Hal ini memicu meninggalnya 4 mahasiswa dari Universitas Trisakti dan 5 mahasiswa di Semanggi. Mereka tewas setelah terkena tembakan peluru aparat kepolisian. Peristiwa ini menjadi salah satu sejarah kelam bagi bangsa.