SlideShare a Scribd company logo
1 of 35
MENGELOLA
PERUSAHAAN
DIGITAL
5 Faktor yang Dipertimbangkan dalam Menilai
Dampak TI pada Perusahaan Bisnis
1. Pertumbuhan Internet dan Bertemunya
Teknologi
2. Transformasi business enterprise
3. Pertumbuhan Ekonomi yang terhubung
secara global
4. Pertumbuhan Ekonomi Berbasis Ilmu dan
Informasi
5. Munculnya Perusahaan Digital
Perubahan Kontemporer dari
Lingkungan Bisnis
1. Pertumbuhan Internet dan Bertemunya
Teknologi:
 Teknologi bisnis baru dengan biaya yang
menguntungkan.
 E-business, e-commerce, e-government
 Perubahan pasar dan struktur pasar yang
cepat
 Model bisnis tradisional yang semakin usang
Lanj…
2. Transformasi Business Enterprise:
 Flattening
 Desentralisasi
 Fleksibilitas
 Kebebasan penentuan lokasi
 Biaya transaksi dan koordinasi yang rendah
 Pemberdayaan
 Tim kerja yang kolaboratif
Lanj…
3. Globalisasi:
 Manajemen & kontrol dalam pasar global
 Persaingan di pasar dunia
 Kelompok kerja global
 Sistem pengiriman global
Lanj…
4. Munculnya Ekonomi Informasi:
 Ekonomi berbasis ilmu dan informasi
 Produk dan jasa baru
 Ilmu pengetahuan: pusat modal strategik
dan produktif
 Time-based competition
 Kehidupan produk yang lebih pendek
 Lingkungan yang turbulen
 Keterbatasan pekerja yang berbasis ilmu
Lanj…
5. Munculnya Perusahaan Digital:
 Hubungan dengan customers, suppliers dan
karyawan yang dapat dilakukan secara digital
 Proses bisnis inti dapat dilakukan dengan
jaringan digital
 Modal utama perusahaan adalah manajemen
digital
 Respon yang cepat dan kepekaan terhadap
perubahan lingkungan
PERUSAHAAN DIGITAL
ELECTRONIC BUSINESS
Pabrik
-Produksi Just In Time
-Pengisian persediaan
terus menerus
-Perencanaan produksi
Kantor dan Kelompok Kerja
-Mengkomunikasikan rencana
dan kebijakan
-Kolaborasi kelompok
-Komunikasi elektronik
-Scheduling
Partner Bisnis
-Desain kerjasama
-Outsourcing
Supplier
-Pengadaan
-Manajemen Supply
Chain
Customers
-Online marketing
-Online sales
-Produk berdasar
pesanan
-Customer service
-Sales force automation
Keterangan:
 Perusahaan digital dapat menggunakan internet
dan teknologi digital secara intensif untuk e-
business. Informasi dapat mengalir dengan cepat
di antara bagian2 dalam perusahaan dan antara
perusahaan dengan pihak eksternal (customers,
suppliers, dan partner bisnisnya).
 Perusahaan dapat menggunakan teknologi
internet untuk transaksi e-commerce, mengelola
proses bisnis internal, dan untuk koordinasi
dengan suppliers, dan partner bisnis lainnya.
Perusahaan Digital/Digital Firm
 Perusahaan digital adalah perusahaan yang
semua hubungan bisnis yang signifikan
seperti pelanggan, pemasok dan tenaga kerja
dapat dimediasi dan dihubungkan secara
digital.
 Proses bisnis inti (core business
process)diselesaikan melalui jaringan digital
menjangkau seluruh organisasi atau
menghubungkan sejumlah organisasi.
“Untuk membentuk suatu perusahaan digital tidak
hanya sekedar melakukan komputerisasi di bagian
penjualan, pembelian, persediaan barang atau
keuangan saja, karena hal itu baru sebagian kecil
dari suatu rencana induk pembentukan
perusahaan digital”
4 Indikator Yang Harus Dipenuhi Dalam
Perusahaan Digital
1. sistem pengelolaan rantai pasokan
2. sistem pengelolaan relasi pelanggan
3. sistem perusahaan
4. sistem pengelolaan pengetahuan
1. SISTEM PENGELOLAAN RANTAI PASOKAN
 Melakukan otomatisasi terhadap sistem yang
mengalirkan informasi dari perusahaan
kepada pemasoknya dan sebaliknya.
Otomatisasi itu dilakukan dalam usaha untuk
mengoptimalkan perencanaan, persediaan
bahan baku, produksi, pengiriman produk
dan jasa. Jika aliran informasi ini berlangsung
dengan lancar dan cepat, maka perusahaan
tidak perlu memiliki gudang sendiri untuk
menyimpan bahan baku.
2. SISTEM PENGELOLAAN RELASI PELANGGAN
 Perusahaan tidak dapat menjaga
kelangsungan hidupnya tanpa adanya
pelanggan, maka pelanggan merupakan
faktor penting yang harus dikelola dengan
baik.
3.SISTEM PERUSAHAAN
 Indikator ketiga ini biasanya sudah lebih
dahulu dibangun oleh perusahaan, misalnya
dengan membuat aplikasi sistem informasi
penjualan, pembelian, persediaan barang,
keuangan dan akuntansi.
4.SISTEM PENGELOLAAN
PENGETAHUAN
 Indikator keempat merupakan puncak dari
gelombang inovasi teknologi informasi dalam
suatu perusahaan digital, yaitu dengan
membangun sistem yang mendukung untuk
menciptakan kreasi solusi, mencatat,
menyimpan dan menyebarkan pengetahuan
dan keahlian.
Tantangan Dalam Mengelola Bisnis Digital
1. Penciptaan strategi bisnis
2. Gelombang globalisasi
3. Perancangan infrastruktur dan arsitektur
informasi di dalam perusahaan
4. kontrol dan respon
Input
Proses
Klasifikasi
Kalkulasi
Output
Supplier
Lingkungan
Organisasi Pelanggan
FUNGSI SISTEM INFORMASI
Sistem Informasi
Feedback
Peraturan
Pemerintah Stockholders Pesaing
Keterangan
 SI terdiri dari informasi yang berkaitan dengan
organisasi dan lingkungan yang mengelilinginya.
 Tiga aktivitas utama yaitu input, proses dan output
menghasilkan informasi yang diperlukan organisasi.
 Feedback atau umpan balik adalah output yang
dikembalikan kepada orang atau aktivitas yang tepat
untuk mengevaluasi dan memperbaiki input.
 Faktor lingkungan seperti customers, suppliers,
pesaing, stakeholders, agen pembuat peraturan
berinteraksi dengan organisasi dan SI nya.
The Business Information Value Chain
Profitabilit
as
psh &
posisi
strategis
Proses Bisnis
SCM EM CM KM
Data
Collection &
Storage
Trans-
formasi
kedlm
proses
bisnis
Diseminasi
Planning
Coordinating
Controlling Modeling
& Decision
Making
Keterangan:
 SCM: Supply Chain Management
 EM: Enterprise Management
 CM: Customer Management
 KM: Knowledge Management
 Dari perspektif bisnis, informasi adalah bagian
dari serangkaian kegiatan value adding
(penambahan nilai) dari penguasaan,
transformasi, dan distribusi informasi yang dapat
digunakan oleh manajer untuk memperbaiki
pengambilan keputusan, meningkatkan kinerja
organisasi, dan pada akhirnya menambah
profitabilitas perusahaan.
PERSPEKTIF BISNIS SISTEM
INFORMASI
 Penggunaan sistem informasi secara efektif
memerlukan pemahaman tentang organisasi,
manajemen dan teknologi informasi yang
membentuk sistem.
 Semua sistem informasi dapat digambarkan
sebagai solusi organisasi dan manajemen
terhadap tantangan yang berasal dari
lingkungan.
 Untuk memahami sistem informasi, seorang
manajer harus memahami dimensi sistem
informasi yaitu organisasi, manajemen dan
teknologi informasi secara lebih luas dan
kemampuannya untuk menyediakan solusi
terhadap tantangan dan masalah dalam
lingkungan bisnis.
Sistem Informasi lebih luas daripada
komputer
Organisasi
Manajemen
Sistem
Informasi
Teknologi
Organisasi
 Elemen kunci dari organisasi adalah
manusia, struktur, proses bisnis, politik, dan
budaya.
 Seorang ahli akan dilatih dan dipekerjakan
untuk fungsi yang berbeda, termasuk
penjualan dan pemasaran, manufacturing
(pabrikasi), keuangan, akuntansi dan sumber
daya manusia.
 Sebuah organisasi mengkoordinasikan pekerjaan melalui hirarki
yang terstruktur dan proses bisnis.
 Hirarki akan mengatur orang dalam struktur piramid yang
menunjukkan pertambahan kekuasaan dan wewenang. Tingkat
paling atas dari hirarki terdiri dari manajerial, profesional dan
karyawan teknis. Sedangkan tingkat paling bawah adalah tenaga
operasional.
 Kebanyakan proses bisnis organisasi mencakup aturan formal yang
dikembangkan untuk jangka waktu yang lama untuk menyelesaikan
tugas tertentu. Aturan ini akan memandu karyawan dalam prosedur
yang bervariasi dari mulai penulisan faktur sampai dengan
bagaimana merespon komplain pelanggan.
Manajemen
 Manajer merasakan tantangan bisnis dalam lingkungan,
kemudian menyusun strategi organisasi untuk merespon
tantangan tersebut, mengalokasikan sumber daya
keuangan dan manusia untuk mencapai strategi tersebut
dan mengkoordinasikan pekerjaan.
 Pekerjaan manajer adalah to make sense (peka) terhadap
berbagai situasi yang dihadapi oleh organisasi dan
memformulasikan rencana tindakan untuk memecahkan
masalah organisasi. Sistem informasi bisnis mencerminkan
harapan, impian dan kenyataan dari manajer.
Peran & Keputusan Manajer
 Peran dan keputusan manajerial berbeda-
beda tergantung pada levelnya dalam
organisasi.
 Manajer Senior membuat keputusan
strategik jangka panjang berkaitan dengan
barang/jasa yang dihasilkan.
 Manajer Menengah menjalankan program
dan rencana yang dibuat oleh manajer
senior.
 Manajer Operasional bertanggung jawab
untuk memonitor kegiatan sehari-hari
perusahaan.
Teknologi
 Teknologi informasi adalah salah satu dari
alat yang tersedia bagi manajer untuk
menangani perubahan.
 Hardware Computer adalah perlengkapan
fisik yang digunakan untuk kegiatan input,
proses dan output dalam sebuah sistem
informasi. Terdiri dari CPU, input yang
bervariasi, output dan storage device
(alat/lokasi penyimpanan data) dan media
fisik untuk mengaitkan lokasi/alat tersebut
bersama-sama.
 Software Computer terdiri dari instruksi pra
pemrograman secara detail yang
mengontrol dan mengkoordinasikan
komponen dalam computer hardware dalam
sistem informasi.
 Storage Technology mencakup media fisik
untuk penyimpanan data seperti disk atau
pita magnetik atau optik dan software yang
memerintah pengorganisasian data pada
media fisik.
 Communication Technology terdiri dari media
fisik dan software yang mengaitkan berbagai
hardware dan mentransfer data dari satu
lokasi fisik ke lokasi yang lain. Perlengkapan
komputer dan komunikasi dapat dihubungkan
dengan network/jaringan untuk menyebarkan
suara, data, gambar bahkan video. Network
menghubungkan 2 atau lebih komputer untuk
berbagi data atau sumber daya seperti
printer.
PENDEKATAN KONTEMPORER DARI
SISTEM INFORMASI
1. Pendekatan Teknis
 Menekankan pada model normatif berbasis
matematis pada ilmu sistem informasi
sebagaimana teknologi fisik dan kapabilitas formal
pada sistem.
 Disiplin yang disumbangkan pada pendekatan
teknis adalah ilmu komputer, ilmu manajemen dan
riset operasi. Ilmu komputer menekankan pada
teori tentang kemampuan menghitung, metode
komputasi, dan metode penyimpanan dan akses
data yang efisien. Ilmu manajemen menekankan
pada pengembangan model untuk pengambilan
keputusan dan praktek manajemen.
PENDEKATAN KONTEMPORER DARI
SISTEM INFORMASI
2. Pendekatan Keperilakuan
 Bagian penting dalam bidang sistem
informasi adalah isu perilaku yang muncul
dalam pengembangan dan pemeliharaan
jangka panjang dari sistem informasi. Isu
seperti integrasi strategik bisnis, desain,
implementasi, utilisasi dan manajemen tidak
dapat digali dengan baik dengan pendekatan
teknis.
Pendekatan lain: Sistem Sosioteknik
 SIM menggabungkan tataran teoritis dari ilmu
komputer, ilmu manajemen & riset operasi dengan
orientasi praktis melalui pembuatan sistem dan
aplikasi. Juga menekankan pada isu keperilakuan
yang diangkat oleh sosiologi, ekonomi dan psikologi.
 Perspektif sistem sosioteknik membantu
menghindari pendekatan teknologi murni pada
sistem informasi.
 Penekanannya adalah pada perlunya optimasi kinerja
sistem secara keseluruhan, baik teknis maupun
perilaku. Hal ini berarti bahwa teknologi harus
diubah dan didesain agar sejalan dengan kebutuhan
organisasi dan individu.
Tantangan Sistem Informasi
 Isu manajemen utama:
1. Tantangan investasi sistem informasi
2. Tantangan strategik bisnis
3. Tantangan globalisasi
4. Tantangan infrastruktur teknologi informasi
5. Tantangan tanggung jawab dan
pengawasan: etika dan keamanan.

More Related Content

What's hot

Keputusan investasi
Keputusan investasiKeputusan investasi
Keputusan investasitonyherman87
 
Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1
Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1
Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1alfatfatoha
 
Akuntansi manajemen kontemporer
Akuntansi manajemen kontemporerAkuntansi manajemen kontemporer
Akuntansi manajemen kontemporerAKHMADMUZAD
 
Bab 2 akuntansi biaya
Bab 2 akuntansi biayaBab 2 akuntansi biaya
Bab 2 akuntansi biayaNugroho Adi
 
Penentuan Harga Transfer
Penentuan Harga TransferPenentuan Harga Transfer
Penentuan Harga TransferMuhammad Fajar
 
Pertemuan 2 konsep dasar manajemen biaya
Pertemuan 2 konsep dasar manajemen biayaPertemuan 2 konsep dasar manajemen biaya
Pertemuan 2 konsep dasar manajemen biayayasirafandy
 
Ppt akuntansi differensial
Ppt akuntansi differensialPpt akuntansi differensial
Ppt akuntansi differensialYoshita Elsyanti
 
Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas
Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas
Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas Hasta Prayuna Lolyta
 
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoHerna Ferari
 
Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)
Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)
Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)Eka Wahyuliana
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Majid
 
Pengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansiPengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansiADE NURZEN
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Judianto Nugroho
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Mandiri Sekuritas
 
Presentasi Manajemen Biaya
Presentasi Manajemen BiayaPresentasi Manajemen Biaya
Presentasi Manajemen BiayaRose Meea
 
Jelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docx
Jelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docxJelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docx
Jelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docxWahidiyahNrl
 
Economic order quantity
Economic order quantityEconomic order quantity
Economic order quantityTito Riyanto
 

What's hot (20)

Keputusan investasi
Keputusan investasiKeputusan investasi
Keputusan investasi
 
Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1
Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1
Materi kuliah-matematika-ekonomi-tingkat-1-semester-1
 
Akuntansi manajemen kontemporer
Akuntansi manajemen kontemporerAkuntansi manajemen kontemporer
Akuntansi manajemen kontemporer
 
Bab 2 akuntansi biaya
Bab 2 akuntansi biayaBab 2 akuntansi biaya
Bab 2 akuntansi biaya
 
Penentuan Harga Transfer
Penentuan Harga TransferPenentuan Harga Transfer
Penentuan Harga Transfer
 
Pertemuan 2 konsep dasar manajemen biaya
Pertemuan 2 konsep dasar manajemen biayaPertemuan 2 konsep dasar manajemen biaya
Pertemuan 2 konsep dasar manajemen biaya
 
Anggaran Perusahaan
Anggaran PerusahaanAnggaran Perusahaan
Anggaran Perusahaan
 
Ppt akuntansi differensial
Ppt akuntansi differensialPpt akuntansi differensial
Ppt akuntansi differensial
 
Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas
Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas
Bab 5 Manajemen Berdasarkan Aktivitas
 
sistem informasi keuangan
sistem informasi keuangansistem informasi keuangan
sistem informasi keuangan
 
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
 
Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)
Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)
Anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian (indonesia title)
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
 
Pengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansiPengendalian dan sistem informasi akuntansi
Pengendalian dan sistem informasi akuntansi
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5
 
Modul penganggaran perusahaan
Modul penganggaran perusahaanModul penganggaran perusahaan
Modul penganggaran perusahaan
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
 
Presentasi Manajemen Biaya
Presentasi Manajemen BiayaPresentasi Manajemen Biaya
Presentasi Manajemen Biaya
 
Jelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docx
Jelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docxJelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docx
Jelaskanlah peran pelaporan keuangan pada pengembanan akuntansi manajmen.docx
 
Economic order quantity
Economic order quantityEconomic order quantity
Economic order quantity
 

Similar to Mengelola perusahaan digiital

Dasar dasar sistem informasi manajemen -
Dasar dasar sistem informasi manajemen -Dasar dasar sistem informasi manajemen -
Dasar dasar sistem informasi manajemen -akbar
 
Sistem informasi manajemen nur alvin
Sistem informasi manajemen nur alvinSistem informasi manajemen nur alvin
Sistem informasi manajemen nur alvinAlvinAqiela
 
Tugas sim musawwir
Tugas sim   musawwirTugas sim   musawwir
Tugas sim musawwirmusawwir12
 
Tugas sim rosa sikteubun
Tugas sim   rosa sikteubunTugas sim   rosa sikteubun
Tugas sim rosa sikteubunmusawwir12
 
Tugas Sistem Informasi Manajemen rosa sikteubun
Tugas Sistem Informasi Manajemen  rosa sikteubunTugas Sistem Informasi Manajemen  rosa sikteubun
Tugas Sistem Informasi Manajemen rosa sikteubunRosa Clementin Sikteubun
 
sistem informasi manajemen
sistem informasi manajemensistem informasi manajemen
sistem informasi manajemenrahman syam
 
Tugas sistem informasi manajemen musawwir
Tugas sistem informasi manajemen   musawwirTugas sistem informasi manajemen   musawwir
Tugas sistem informasi manajemen musawwirmusawwir12
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Qurniatilillahi
 
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
SIM  -  Ghabidar Ghali M HararaSIM  -  Ghabidar Ghali M Harara
SIM - Ghabidar Ghali M HararaGhabidar Ghali
 
SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019
SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019
SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019filzza
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenGanti Faref
 
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISTEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISWinata Syahdan
 
Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)
Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)
Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)Jilly Tamahiwu
 
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1biaggijulian
 

Similar to Mengelola perusahaan digiital (20)

Dasar dasar sistem informasi manajemen -
Dasar dasar sistem informasi manajemen -Dasar dasar sistem informasi manajemen -
Dasar dasar sistem informasi manajemen -
 
Sistem informasi manajemen nur alvin
Sistem informasi manajemen nur alvinSistem informasi manajemen nur alvin
Sistem informasi manajemen nur alvin
 
Tugas sim musawwir
Tugas sim   musawwirTugas sim   musawwir
Tugas sim musawwir
 
Tugas sim rosa sikteubun
Tugas sim   rosa sikteubunTugas sim   rosa sikteubun
Tugas sim rosa sikteubun
 
Tugas Sistem Informasi Manajemen rosa sikteubun
Tugas Sistem Informasi Manajemen  rosa sikteubunTugas Sistem Informasi Manajemen  rosa sikteubun
Tugas Sistem Informasi Manajemen rosa sikteubun
 
sistem informasi manajemen
sistem informasi manajemensistem informasi manajemen
sistem informasi manajemen
 
Tugas sistem informasi manajemen musawwir
Tugas sistem informasi manajemen   musawwirTugas sistem informasi manajemen   musawwir
Tugas sistem informasi manajemen musawwir
 
Tugas sim muhajir
Tugas sim muhajirTugas sim muhajir
Tugas sim muhajir
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
SIM  -  Ghabidar Ghali M HararaSIM  -  Ghabidar Ghali M Harara
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
 
SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019
SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019
SIM-1,Filza Naufal, Prof. Dr. Hapzi Ali MM, Universitas Mercu Buana, 2019
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISTEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)
Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)
Sistem informasi manajemen (jilly tamahiwu)
 
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
 
SIM-Duma Simbolon
SIM-Duma SimbolonSIM-Duma Simbolon
SIM-Duma Simbolon
 
Hendra awalludin
Hendra awalludinHendra awalludin
Hendra awalludin
 
Tugas sim nicson
Tugas sim nicsonTugas sim nicson
Tugas sim nicson
 
Tugas sim kurniawan
Tugas sim kurniawanTugas sim kurniawan
Tugas sim kurniawan
 

More from Erliyan Redy Susanto (9)

perancangan sistem
perancangan sistemperancangan sistem
perancangan sistem
 
SELECT
SELECTSELECT
SELECT
 
normalisasi
normalisasinormalisasi
normalisasi
 
Database Modelling
Database ModellingDatabase Modelling
Database Modelling
 
Komponen sistem database
Komponen sistem databaseKomponen sistem database
Komponen sistem database
 
Database
DatabaseDatabase
Database
 
Sistem Informasi di Dalam Perusahaan
Sistem Informasi di Dalam PerusahaanSistem Informasi di Dalam Perusahaan
Sistem Informasi di Dalam Perusahaan
 
Dokumen Persyaratan Perangkat Lunak
Dokumen Persyaratan Perangkat LunakDokumen Persyaratan Perangkat Lunak
Dokumen Persyaratan Perangkat Lunak
 
Sms gateway bu endang
Sms gateway bu endangSms gateway bu endang
Sms gateway bu endang
 

Recently uploaded

Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxSintaDosi
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024HelmyTransformasi
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptxEtika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx23May1983
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...FORTRESS
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiSeta Wicaksana
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 

Recently uploaded (20)

Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptxEtika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 

Mengelola perusahaan digiital

  • 2. 5 Faktor yang Dipertimbangkan dalam Menilai Dampak TI pada Perusahaan Bisnis 1. Pertumbuhan Internet dan Bertemunya Teknologi 2. Transformasi business enterprise 3. Pertumbuhan Ekonomi yang terhubung secara global 4. Pertumbuhan Ekonomi Berbasis Ilmu dan Informasi 5. Munculnya Perusahaan Digital
  • 3. Perubahan Kontemporer dari Lingkungan Bisnis 1. Pertumbuhan Internet dan Bertemunya Teknologi:  Teknologi bisnis baru dengan biaya yang menguntungkan.  E-business, e-commerce, e-government  Perubahan pasar dan struktur pasar yang cepat  Model bisnis tradisional yang semakin usang
  • 4. Lanj… 2. Transformasi Business Enterprise:  Flattening  Desentralisasi  Fleksibilitas  Kebebasan penentuan lokasi  Biaya transaksi dan koordinasi yang rendah  Pemberdayaan  Tim kerja yang kolaboratif
  • 5. Lanj… 3. Globalisasi:  Manajemen & kontrol dalam pasar global  Persaingan di pasar dunia  Kelompok kerja global  Sistem pengiriman global
  • 6. Lanj… 4. Munculnya Ekonomi Informasi:  Ekonomi berbasis ilmu dan informasi  Produk dan jasa baru  Ilmu pengetahuan: pusat modal strategik dan produktif  Time-based competition  Kehidupan produk yang lebih pendek  Lingkungan yang turbulen  Keterbatasan pekerja yang berbasis ilmu
  • 7. Lanj… 5. Munculnya Perusahaan Digital:  Hubungan dengan customers, suppliers dan karyawan yang dapat dilakukan secara digital  Proses bisnis inti dapat dilakukan dengan jaringan digital  Modal utama perusahaan adalah manajemen digital  Respon yang cepat dan kepekaan terhadap perubahan lingkungan
  • 8. PERUSAHAAN DIGITAL ELECTRONIC BUSINESS Pabrik -Produksi Just In Time -Pengisian persediaan terus menerus -Perencanaan produksi Kantor dan Kelompok Kerja -Mengkomunikasikan rencana dan kebijakan -Kolaborasi kelompok -Komunikasi elektronik -Scheduling Partner Bisnis -Desain kerjasama -Outsourcing Supplier -Pengadaan -Manajemen Supply Chain Customers -Online marketing -Online sales -Produk berdasar pesanan -Customer service -Sales force automation
  • 9. Keterangan:  Perusahaan digital dapat menggunakan internet dan teknologi digital secara intensif untuk e- business. Informasi dapat mengalir dengan cepat di antara bagian2 dalam perusahaan dan antara perusahaan dengan pihak eksternal (customers, suppliers, dan partner bisnisnya).  Perusahaan dapat menggunakan teknologi internet untuk transaksi e-commerce, mengelola proses bisnis internal, dan untuk koordinasi dengan suppliers, dan partner bisnis lainnya.
  • 10. Perusahaan Digital/Digital Firm  Perusahaan digital adalah perusahaan yang semua hubungan bisnis yang signifikan seperti pelanggan, pemasok dan tenaga kerja dapat dimediasi dan dihubungkan secara digital.  Proses bisnis inti (core business process)diselesaikan melalui jaringan digital menjangkau seluruh organisasi atau menghubungkan sejumlah organisasi.
  • 11. “Untuk membentuk suatu perusahaan digital tidak hanya sekedar melakukan komputerisasi di bagian penjualan, pembelian, persediaan barang atau keuangan saja, karena hal itu baru sebagian kecil dari suatu rencana induk pembentukan perusahaan digital”
  • 12. 4 Indikator Yang Harus Dipenuhi Dalam Perusahaan Digital 1. sistem pengelolaan rantai pasokan 2. sistem pengelolaan relasi pelanggan 3. sistem perusahaan 4. sistem pengelolaan pengetahuan
  • 13. 1. SISTEM PENGELOLAAN RANTAI PASOKAN  Melakukan otomatisasi terhadap sistem yang mengalirkan informasi dari perusahaan kepada pemasoknya dan sebaliknya. Otomatisasi itu dilakukan dalam usaha untuk mengoptimalkan perencanaan, persediaan bahan baku, produksi, pengiriman produk dan jasa. Jika aliran informasi ini berlangsung dengan lancar dan cepat, maka perusahaan tidak perlu memiliki gudang sendiri untuk menyimpan bahan baku.
  • 14. 2. SISTEM PENGELOLAAN RELASI PELANGGAN  Perusahaan tidak dapat menjaga kelangsungan hidupnya tanpa adanya pelanggan, maka pelanggan merupakan faktor penting yang harus dikelola dengan baik.
  • 15. 3.SISTEM PERUSAHAAN  Indikator ketiga ini biasanya sudah lebih dahulu dibangun oleh perusahaan, misalnya dengan membuat aplikasi sistem informasi penjualan, pembelian, persediaan barang, keuangan dan akuntansi.
  • 16. 4.SISTEM PENGELOLAAN PENGETAHUAN  Indikator keempat merupakan puncak dari gelombang inovasi teknologi informasi dalam suatu perusahaan digital, yaitu dengan membangun sistem yang mendukung untuk menciptakan kreasi solusi, mencatat, menyimpan dan menyebarkan pengetahuan dan keahlian.
  • 17. Tantangan Dalam Mengelola Bisnis Digital 1. Penciptaan strategi bisnis 2. Gelombang globalisasi 3. Perancangan infrastruktur dan arsitektur informasi di dalam perusahaan 4. kontrol dan respon
  • 18. Input Proses Klasifikasi Kalkulasi Output Supplier Lingkungan Organisasi Pelanggan FUNGSI SISTEM INFORMASI Sistem Informasi Feedback Peraturan Pemerintah Stockholders Pesaing
  • 19. Keterangan  SI terdiri dari informasi yang berkaitan dengan organisasi dan lingkungan yang mengelilinginya.  Tiga aktivitas utama yaitu input, proses dan output menghasilkan informasi yang diperlukan organisasi.  Feedback atau umpan balik adalah output yang dikembalikan kepada orang atau aktivitas yang tepat untuk mengevaluasi dan memperbaiki input.  Faktor lingkungan seperti customers, suppliers, pesaing, stakeholders, agen pembuat peraturan berinteraksi dengan organisasi dan SI nya.
  • 20. The Business Information Value Chain Profitabilit as psh & posisi strategis Proses Bisnis SCM EM CM KM Data Collection & Storage Trans- formasi kedlm proses bisnis Diseminasi Planning Coordinating Controlling Modeling & Decision Making
  • 21. Keterangan:  SCM: Supply Chain Management  EM: Enterprise Management  CM: Customer Management  KM: Knowledge Management  Dari perspektif bisnis, informasi adalah bagian dari serangkaian kegiatan value adding (penambahan nilai) dari penguasaan, transformasi, dan distribusi informasi yang dapat digunakan oleh manajer untuk memperbaiki pengambilan keputusan, meningkatkan kinerja organisasi, dan pada akhirnya menambah profitabilitas perusahaan.
  • 22. PERSPEKTIF BISNIS SISTEM INFORMASI  Penggunaan sistem informasi secara efektif memerlukan pemahaman tentang organisasi, manajemen dan teknologi informasi yang membentuk sistem.  Semua sistem informasi dapat digambarkan sebagai solusi organisasi dan manajemen terhadap tantangan yang berasal dari lingkungan.
  • 23.  Untuk memahami sistem informasi, seorang manajer harus memahami dimensi sistem informasi yaitu organisasi, manajemen dan teknologi informasi secara lebih luas dan kemampuannya untuk menyediakan solusi terhadap tantangan dan masalah dalam lingkungan bisnis.
  • 24. Sistem Informasi lebih luas daripada komputer Organisasi Manajemen Sistem Informasi Teknologi
  • 25. Organisasi  Elemen kunci dari organisasi adalah manusia, struktur, proses bisnis, politik, dan budaya.  Seorang ahli akan dilatih dan dipekerjakan untuk fungsi yang berbeda, termasuk penjualan dan pemasaran, manufacturing (pabrikasi), keuangan, akuntansi dan sumber daya manusia.
  • 26.  Sebuah organisasi mengkoordinasikan pekerjaan melalui hirarki yang terstruktur dan proses bisnis.  Hirarki akan mengatur orang dalam struktur piramid yang menunjukkan pertambahan kekuasaan dan wewenang. Tingkat paling atas dari hirarki terdiri dari manajerial, profesional dan karyawan teknis. Sedangkan tingkat paling bawah adalah tenaga operasional.  Kebanyakan proses bisnis organisasi mencakup aturan formal yang dikembangkan untuk jangka waktu yang lama untuk menyelesaikan tugas tertentu. Aturan ini akan memandu karyawan dalam prosedur yang bervariasi dari mulai penulisan faktur sampai dengan bagaimana merespon komplain pelanggan.
  • 27. Manajemen  Manajer merasakan tantangan bisnis dalam lingkungan, kemudian menyusun strategi organisasi untuk merespon tantangan tersebut, mengalokasikan sumber daya keuangan dan manusia untuk mencapai strategi tersebut dan mengkoordinasikan pekerjaan.  Pekerjaan manajer adalah to make sense (peka) terhadap berbagai situasi yang dihadapi oleh organisasi dan memformulasikan rencana tindakan untuk memecahkan masalah organisasi. Sistem informasi bisnis mencerminkan harapan, impian dan kenyataan dari manajer.
  • 28. Peran & Keputusan Manajer  Peran dan keputusan manajerial berbeda- beda tergantung pada levelnya dalam organisasi.  Manajer Senior membuat keputusan strategik jangka panjang berkaitan dengan barang/jasa yang dihasilkan.  Manajer Menengah menjalankan program dan rencana yang dibuat oleh manajer senior.  Manajer Operasional bertanggung jawab untuk memonitor kegiatan sehari-hari perusahaan.
  • 29. Teknologi  Teknologi informasi adalah salah satu dari alat yang tersedia bagi manajer untuk menangani perubahan.  Hardware Computer adalah perlengkapan fisik yang digunakan untuk kegiatan input, proses dan output dalam sebuah sistem informasi. Terdiri dari CPU, input yang bervariasi, output dan storage device (alat/lokasi penyimpanan data) dan media fisik untuk mengaitkan lokasi/alat tersebut bersama-sama.
  • 30.  Software Computer terdiri dari instruksi pra pemrograman secara detail yang mengontrol dan mengkoordinasikan komponen dalam computer hardware dalam sistem informasi.  Storage Technology mencakup media fisik untuk penyimpanan data seperti disk atau pita magnetik atau optik dan software yang memerintah pengorganisasian data pada media fisik.
  • 31.  Communication Technology terdiri dari media fisik dan software yang mengaitkan berbagai hardware dan mentransfer data dari satu lokasi fisik ke lokasi yang lain. Perlengkapan komputer dan komunikasi dapat dihubungkan dengan network/jaringan untuk menyebarkan suara, data, gambar bahkan video. Network menghubungkan 2 atau lebih komputer untuk berbagi data atau sumber daya seperti printer.
  • 32. PENDEKATAN KONTEMPORER DARI SISTEM INFORMASI 1. Pendekatan Teknis  Menekankan pada model normatif berbasis matematis pada ilmu sistem informasi sebagaimana teknologi fisik dan kapabilitas formal pada sistem.  Disiplin yang disumbangkan pada pendekatan teknis adalah ilmu komputer, ilmu manajemen dan riset operasi. Ilmu komputer menekankan pada teori tentang kemampuan menghitung, metode komputasi, dan metode penyimpanan dan akses data yang efisien. Ilmu manajemen menekankan pada pengembangan model untuk pengambilan keputusan dan praktek manajemen.
  • 33. PENDEKATAN KONTEMPORER DARI SISTEM INFORMASI 2. Pendekatan Keperilakuan  Bagian penting dalam bidang sistem informasi adalah isu perilaku yang muncul dalam pengembangan dan pemeliharaan jangka panjang dari sistem informasi. Isu seperti integrasi strategik bisnis, desain, implementasi, utilisasi dan manajemen tidak dapat digali dengan baik dengan pendekatan teknis.
  • 34. Pendekatan lain: Sistem Sosioteknik  SIM menggabungkan tataran teoritis dari ilmu komputer, ilmu manajemen & riset operasi dengan orientasi praktis melalui pembuatan sistem dan aplikasi. Juga menekankan pada isu keperilakuan yang diangkat oleh sosiologi, ekonomi dan psikologi.  Perspektif sistem sosioteknik membantu menghindari pendekatan teknologi murni pada sistem informasi.  Penekanannya adalah pada perlunya optimasi kinerja sistem secara keseluruhan, baik teknis maupun perilaku. Hal ini berarti bahwa teknologi harus diubah dan didesain agar sejalan dengan kebutuhan organisasi dan individu.
  • 35. Tantangan Sistem Informasi  Isu manajemen utama: 1. Tantangan investasi sistem informasi 2. Tantangan strategik bisnis 3. Tantangan globalisasi 4. Tantangan infrastruktur teknologi informasi 5. Tantangan tanggung jawab dan pengawasan: etika dan keamanan.