SlideShare a Scribd company logo
Kelompok 7
Elmin Nurkhasanah ( 11 015 104 )
Riva Ardi P ( 11 015 109 )
Fendi Aryo Wicaksono ( 11 015 114 )
Dian Novitasari ( 11 015 205 )


MASALAH ANAK YANG BERAT,
KOMPLEKS, DAN MASIH RAHASIA
Contoh Kasus

 Di sebuah keluarga, terdiri dari Ayah, Ibu, dan dua
  orang anak laki- laki. Anak yang pertama sudah
  sekolah SMP di kelas 2, jadi umurnya sekitar 14
  tahun. Dan adiknya, anak yang kedua dari keluarga
  tersebut sudah sekolah SD di kelas 3 (umurnya 8
  tahun). Anak yang kedua ini ternyata mengalami
  sebuah sindrom/ kelainan yang belum diketahui
  oleh kedua orang tuanya dan kakaknya atau masih
  rahasia. Sindrom tersebut disebut dislexia yaitu
  kesulitan dalam membaca dan menulis, jika dia
  disuruh membaca atau menulis oleh gurunya dalam
  benaknya seolah huruf- huruf dan angka- angka
  yang ada dibuku yang akan dibaca atau ditulisnya
  terbang menari- nari
 . Oleh karena itu dalam setiap ulangan atau
  mengerjakan tugas secara individu nilainya selalu
  jelek. Karena keadaannya dia dianggap sebagai
  siswa yang bodoh oleh guru-gurunya. Selain itu dia
  juga dikucilkan oleh teman- temannya karena
  dianggap aneh, kenapa dia dianggap aneh?. Itu
  karena dia selalu diam di kelas seperti sedang
  melamun dan jarang mengobrol dengan teman
  sekelasnya, dia lebih suka menyendiri. Akhirnya di
  kelas dia tidak banyak mempunyai teman.
  Sedangkan dari orang tuanya dia juga kurang
  mendapatkan perhatian yang serius, orang tuanya
  sangat ambisius dan mempunyai obsesi yang besar
  terhadap anak- anaknya.
 Saat ayahnya mengetahui bahwa nilai
 ulangan si adik jelek, ayahnya langsung
 memarahinya tanpa berpikir panjang.
 Ditambah dengan keadaan ini, semangat si
 adik menjadi luntur dan dia menjadi tidak
 bahagia dalam menjalani masa sekolahnya di
 SD
Studi kasus:
 Identitas diri anak
  Nama            : Raju
  TTL             : Bombay, 14 Agustus 1995
  Jenis Kelamin : laki- laki
  Hobi            : melukis
  Makanan Favorit           : nasi kare
 Latar belakang keluarga
  Status ekonomi            : mapan
  Pekerjaan Ayah            : Direktur di sebuah perusahaan swasta
  Pekerjaan Ibu             : Ibu rumah tangga
  Jumlah keluarga           : empat orang (Ayah, Ibu, Kakak, dan Raju)
 Kesehatan dan perkembangan jasmani
  Penyakit yang dahulu diderita                : cacingan dan tidak nafsu
  makan
  Kondisi tubuh : kurus, terlihat lesu
  Kondisi yang lainnya : belum bermasalah
 Latar belakang pendidikan
  TK : Kindergarten Bombay Club
  SD : Elementary School Bombay 1
  SMP         :-
  SMA         :-
  Kuliah      :-
  Kemampuan dasar
  IQ : 127 (pandai)
  SQ : baik
  EQ : emosi labil
  Bakat       : seni
  Minat       : berhubungan dengan kehidupan
 Tingkah laku sosial
  Latar belakang pergaulan     : tidak terbuka, masih sulit
  menerima orang baru
  Sikap       : diam dan suka melamun namun sewaktu kecil Raju
  adalah anak yang ceria dan suka bermain
 Dari masalah yang diadapi oleh anak diatas
  guru harus memberikan bantuan kepada
  anak tersebut agar masalah yang dihadapi
  oleh anak itu tidak berkepanjangan dan dapat
  diselesaikan     dengan     segera.   Proses
  pemberian layanan bimbingan itu dapat guru
  tempuh melalui langkah- langkah sebagai
  berikut :
1. Mengidentifikasi masalah
yang terjadi pada anak tersebut
 A. Melalui observasi : pendiam dan suka
  menyendiri.
 B. Dari hasil belajarnya : kesulitan dalam
  membaca dan menulis.
 C. Berdasarkan laporan dari guru, orangtua,
  dan teman : Dia tidak mempunyai banyak
  teman dikelasnya. Banyak guru yang
  menganggap dia sebagai siswa yang kurang
  pandai. Dia kurang diperhatikan oleh kedua
  orang tuanya.
 D. Dari hasil wawancara dengan teman-
  temannya : terlihat murung, tidak percaya
  diri, dan sebagainya.
 E. Dari pemeriksaan psikologis      : dia
  menderita sindrom dislexia
2.Diagnosis
       JENIS MASALAH       BENTUK MASALAH

 Kesulitan belajar     Nilainya tidak bagus diakibatkan

                       karena kurang bisa membaca dan

                       menulis, prestasi kurang baik.

 Pergaulan             Kurang bisa bergaul dengan teman,

                       tidak    percaya      diri,      sering

                       menyendiri.

 Keluarga              Merasa kurang diperhatikan oleh

                       kedua orang tuanya.

 Psikologis            Merasa takut dan kesepian.
3. Prognosis
 Strategi instruksional
      Guru mengajak anak didiknya untuk belajar diluar
  kelas, untuk membuat suatu karya.
 Strategi interaktif
      Guru memberikan pelajaran individual kepada
  penderita dislexia tersebut agar bisa membaca dan menulis
  dengan berbagai cara seperti memberikan les privat,
  pembelajaran yang menyenangkan, dan sebagainya.
 Strategi pendekatan sistem
      Guru bekerjasama dengan pihak sekolah dan para
  orang tua peserta didik untuk mengadakan lomba yaitu
  lomba melukis.
4. Pemberian bantuan
 memberikan          bantuan
  individual            seperti
  memberikan        les    dan
  dibimbing secara perlahan
 guru     mengajak       anak
  didiknya untuk belajar
  diluar     kelas,      untuk
  membuat suatu karya agar
  mengetahui bakat yang
  dimiliki
 guru bekerjasama dengan
  pihak sekolah dan dengan
  para orang tua dari peserta
  didik
5. Evaluasi dan Tindak lanjut

      Setelah guru melaksanakan bantuan yang sudah
  diuraikan diatas ditemukan hasil sebagai berikut:
 Ketika diberikan pembelajaran individual dalam les
  privat anak yang menderita dislexia itu sedikit- demi
  sedikit mulai bisa membaca dan menulis.
 Di dalam kelas anak yang menderita dislexia
  tersebut mulai kembali percaya diri, berani untuk
  bergaul dengan teman, dan bersemangat dalam
  menerima pelajaran dari gurunya.
 Dan orang tuanya mulai memperhatikan anak
  tersebut.
 Setelah dilakukan evaluasi ternyata hasilnya
  cukup baik karena anak itu mengalami
  kemajuan dalam belajar, dan hasil karyanya
  dihargai oleh semua orang.
 Sebagai tindak lanjut kedepan, guru selalu
  mendampingi dan membimbing anak itu
  secara kontinyu agar anak tersebut bisa
  mengoptimalkan bakatnya dan tetap
  bersemangat dalam        menjalani masa
  sekolahnya untuk mewujudkan cita-citanya.
Kesimpulan

 Dari uraian diatas dapat kita simpulkan bahwa
  setiap anak itu mempunyai masalah yang harus
  diatasi untuk diselesaikan. Karena masalah
  tersebut dapat menghambat perkembangan
  anak dalam mengembangkan potensi yang dia
  miliki. Dan semua itu membutuhkan bantuan
  dari guru yang bekerja sama dengan pihak
  sekolah dan orang tua peserta didik.
 Khusus untuk orang tua peserta didik sebaiknya
  dapat memahami dan mengerti keadaan yang
  dialami oleh anaknya agar mereka bisa
  mengarahkan ke arah yang lebih baik.

More Related Content

What's hot

Tanya jawab mpp
Tanya jawab mppTanya jawab mpp
Tanya jawab mpp
Aprilia Hapsari
 
Bab 15 regresi
Bab 15 regresiBab 15 regresi
Bab 15 regresi
farah fauziah
 
Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESISMASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
Ai Solihat
 
Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)
Kelinci Coklat
 
prosedur pengujian hipotesis
prosedur pengujian hipotesisprosedur pengujian hipotesis
prosedur pengujian hipotesis
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
IndriyantiGinting
 
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
 Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp... Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
Yogyakarta State University
 
Perbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitian
Perbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitianPerbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitian
Perbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitian
Warman Tateuteu
 
Skala Pengukuran data Statistika
Skala Pengukuran data StatistikaSkala Pengukuran data Statistika
Skala Pengukuran data Statistika
Azlan Abdurrahman
 
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiContoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiazrin10
 
Rantai Markov 1
Rantai Markov 1Rantai Markov 1
Rantai Markov 1
Onggo Wiryawan
 
Problematika kebudayaan
Problematika kebudayaanProblematika kebudayaan
Problematika kebudayaan
Haidar Bashofi
 
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
Kuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswaKuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswa
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
Bhagaskoro Kurniawan
 
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
eyepaste
 
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUALPENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
Bedah ISO 9000 14000
Bedah ISO 9000 14000Bedah ISO 9000 14000
Bedah ISO 9000 14000dian Paramita
 

What's hot (20)

Tanya jawab mpp
Tanya jawab mppTanya jawab mpp
Tanya jawab mpp
 
Kuasi eksperimen
Kuasi eksperimenKuasi eksperimen
Kuasi eksperimen
 
Bab 15 regresi
Bab 15 regresiBab 15 regresi
Bab 15 regresi
 
Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
Pertemuan 4
 
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESISMASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
MASALAH, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS
 
Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)
 
prosedur pengujian hipotesis
prosedur pengujian hipotesisprosedur pengujian hipotesis
prosedur pengujian hipotesis
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
 
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
 Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp... Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
 
Pertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasiPertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasi
 
Perbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitian
Perbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitianPerbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitian
Perbedaan artikel penelitian dengan nonpenelitian
 
Skala Pengukuran data Statistika
Skala Pengukuran data StatistikaSkala Pengukuran data Statistika
Skala Pengukuran data Statistika
 
Transformasi box-cox
Transformasi box-coxTransformasi box-cox
Transformasi box-cox
 
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiContoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
 
Rantai Markov 1
Rantai Markov 1Rantai Markov 1
Rantai Markov 1
 
Problematika kebudayaan
Problematika kebudayaanProblematika kebudayaan
Problematika kebudayaan
 
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
Kuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswaKuesioner    evaluasi  proses pembelajaran  oleh  mahasiswa
Kuesioner evaluasi proses pembelajaran oleh mahasiswa
 
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
 
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUALPENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
PENELITIAN OPERASIONAL - PROGRAMA LINIER - METODE PRIMAL DUAL
 
Bedah ISO 9000 14000
Bedah ISO 9000 14000Bedah ISO 9000 14000
Bedah ISO 9000 14000
 

Similar to Masalah anak yang berat, kompleks, dan

deskripsi diagnosis film taare zameen par
deskripsi diagnosis film taare zameen pardeskripsi diagnosis film taare zameen par
deskripsi diagnosis film taare zameen par
Nur Arifaizal Basri
 
Pendidikan Inklusi
Pendidikan InklusiPendidikan Inklusi
Pendidikan Inklusi
MOH. SHOFI'I
 
deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class
deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class
deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class
Nur Arifaizal Basri
 
Disleksia dari aspek emosi dan tingkah laku
Disleksia dari aspek emosi dan tingkah lakuDisleksia dari aspek emosi dan tingkah laku
Disleksia dari aspek emosi dan tingkah laku
cikgusuepkhas
 
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docxBayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
ZULKAEKADEWIKANSIL
 
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 rahaCv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
Operator Warnet Vast Raha
 
Case study of psycholinguistics
Case study of psycholinguisticsCase study of psycholinguistics
Case study of psycholinguistics
Nurul Faradillah
 
Hubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswa
Hubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswaHubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswa
Hubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswa
Ika Lestari
 
Analisis video
Analisis videoAnalisis video
Analisis video
Ika Lestari
 
MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )
MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )
MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )Stephanie Unsil
 
Presentasi kasus a
Presentasi kasus aPresentasi kasus a
Presentasi kasus aDiana Ratri
 
PPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTA
PPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTAPPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTA
PPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTA
firafaris
 
WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...
WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...
WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...
Riska Nur'Akhidah Sari
 
Kemampuan guru
Kemampuan guruKemampuan guru
Kemampuan guru
SMKN 36 JAKARTA UTARA
 
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di smaLaporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di smaSiti Khoirunika
 
Ingkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcement
Ingkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcementIngkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcement
Ingkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcementfaisalahmadf
 
Bk
BkBk

Similar to Masalah anak yang berat, kompleks, dan (20)

deskripsi diagnosis film taare zameen par
deskripsi diagnosis film taare zameen pardeskripsi diagnosis film taare zameen par
deskripsi diagnosis film taare zameen par
 
Pendidikan Inklusi
Pendidikan InklusiPendidikan Inklusi
Pendidikan Inklusi
 
deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class
deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class
deskripsi diagnosis film taare zameen par dan front of the class
 
Disleksia dari aspek emosi dan tingkah laku
Disleksia dari aspek emosi dan tingkah lakuDisleksia dari aspek emosi dan tingkah laku
Disleksia dari aspek emosi dan tingkah laku
 
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docxBayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
 
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 rahaCv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
 
Case study of psycholinguistics
Case study of psycholinguisticsCase study of psycholinguistics
Case study of psycholinguistics
 
Hubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswa
Hubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswaHubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswa
Hubungan yang sering terjadi antara orang tua - anak atau guru - siswa
 
Analisis video
Analisis videoAnalisis video
Analisis video
 
MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )
MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )
MZU 3116 Kurikulum & Pengajaran Muzik II ( SEMESTER 5 )
 
Presentasi kasus a
Presentasi kasus aPresentasi kasus a
Presentasi kasus a
 
PPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTA
PPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTAPPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTA
PPT OBSERVASI DI SLB A YKAB SURAKARTA
 
WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...
WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...
WAWACARA DAN OBSERVASI PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN PSI...
 
Kemampuan guru
Kemampuan guruKemampuan guru
Kemampuan guru
 
Penyebab anak malas belajar
Penyebab anak malas belajarPenyebab anak malas belajar
Penyebab anak malas belajar
 
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di smaLaporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
Laporan hasil observasi dan wawancara peserta didik di sma
 
Ingkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcement
Ingkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcementIngkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcement
Ingkatan prestasi belajar siswa dengan metode reinforcement
 
Bk
BkBk
Bk
 

Recently uploaded

Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
niswati10
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptxmodul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
IrfanAudah1
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 

Recently uploaded (20)

Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptxmodul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 

Masalah anak yang berat, kompleks, dan

  • 1. Kelompok 7 Elmin Nurkhasanah ( 11 015 104 ) Riva Ardi P ( 11 015 109 ) Fendi Aryo Wicaksono ( 11 015 114 ) Dian Novitasari ( 11 015 205 ) MASALAH ANAK YANG BERAT, KOMPLEKS, DAN MASIH RAHASIA
  • 2. Contoh Kasus  Di sebuah keluarga, terdiri dari Ayah, Ibu, dan dua orang anak laki- laki. Anak yang pertama sudah sekolah SMP di kelas 2, jadi umurnya sekitar 14 tahun. Dan adiknya, anak yang kedua dari keluarga tersebut sudah sekolah SD di kelas 3 (umurnya 8 tahun). Anak yang kedua ini ternyata mengalami sebuah sindrom/ kelainan yang belum diketahui oleh kedua orang tuanya dan kakaknya atau masih rahasia. Sindrom tersebut disebut dislexia yaitu kesulitan dalam membaca dan menulis, jika dia disuruh membaca atau menulis oleh gurunya dalam benaknya seolah huruf- huruf dan angka- angka yang ada dibuku yang akan dibaca atau ditulisnya terbang menari- nari
  • 3.  . Oleh karena itu dalam setiap ulangan atau mengerjakan tugas secara individu nilainya selalu jelek. Karena keadaannya dia dianggap sebagai siswa yang bodoh oleh guru-gurunya. Selain itu dia juga dikucilkan oleh teman- temannya karena dianggap aneh, kenapa dia dianggap aneh?. Itu karena dia selalu diam di kelas seperti sedang melamun dan jarang mengobrol dengan teman sekelasnya, dia lebih suka menyendiri. Akhirnya di kelas dia tidak banyak mempunyai teman. Sedangkan dari orang tuanya dia juga kurang mendapatkan perhatian yang serius, orang tuanya sangat ambisius dan mempunyai obsesi yang besar terhadap anak- anaknya.
  • 4.  Saat ayahnya mengetahui bahwa nilai ulangan si adik jelek, ayahnya langsung memarahinya tanpa berpikir panjang. Ditambah dengan keadaan ini, semangat si adik menjadi luntur dan dia menjadi tidak bahagia dalam menjalani masa sekolahnya di SD
  • 5. Studi kasus:  Identitas diri anak Nama : Raju TTL : Bombay, 14 Agustus 1995 Jenis Kelamin : laki- laki Hobi : melukis Makanan Favorit : nasi kare  Latar belakang keluarga Status ekonomi : mapan Pekerjaan Ayah : Direktur di sebuah perusahaan swasta Pekerjaan Ibu : Ibu rumah tangga Jumlah keluarga : empat orang (Ayah, Ibu, Kakak, dan Raju)  Kesehatan dan perkembangan jasmani Penyakit yang dahulu diderita : cacingan dan tidak nafsu makan Kondisi tubuh : kurus, terlihat lesu Kondisi yang lainnya : belum bermasalah
  • 6.  Latar belakang pendidikan TK : Kindergarten Bombay Club SD : Elementary School Bombay 1 SMP :- SMA :- Kuliah :- Kemampuan dasar IQ : 127 (pandai) SQ : baik EQ : emosi labil Bakat : seni Minat : berhubungan dengan kehidupan  Tingkah laku sosial Latar belakang pergaulan : tidak terbuka, masih sulit menerima orang baru Sikap : diam dan suka melamun namun sewaktu kecil Raju adalah anak yang ceria dan suka bermain
  • 7.  Dari masalah yang diadapi oleh anak diatas guru harus memberikan bantuan kepada anak tersebut agar masalah yang dihadapi oleh anak itu tidak berkepanjangan dan dapat diselesaikan dengan segera. Proses pemberian layanan bimbingan itu dapat guru tempuh melalui langkah- langkah sebagai berikut :
  • 8. 1. Mengidentifikasi masalah yang terjadi pada anak tersebut  A. Melalui observasi : pendiam dan suka menyendiri.  B. Dari hasil belajarnya : kesulitan dalam membaca dan menulis.  C. Berdasarkan laporan dari guru, orangtua, dan teman : Dia tidak mempunyai banyak teman dikelasnya. Banyak guru yang menganggap dia sebagai siswa yang kurang pandai. Dia kurang diperhatikan oleh kedua orang tuanya.
  • 9.  D. Dari hasil wawancara dengan teman- temannya : terlihat murung, tidak percaya diri, dan sebagainya.  E. Dari pemeriksaan psikologis : dia menderita sindrom dislexia
  • 10.
  • 11. 2.Diagnosis JENIS MASALAH BENTUK MASALAH Kesulitan belajar Nilainya tidak bagus diakibatkan karena kurang bisa membaca dan menulis, prestasi kurang baik. Pergaulan Kurang bisa bergaul dengan teman, tidak percaya diri, sering menyendiri. Keluarga Merasa kurang diperhatikan oleh kedua orang tuanya. Psikologis Merasa takut dan kesepian.
  • 12. 3. Prognosis  Strategi instruksional Guru mengajak anak didiknya untuk belajar diluar kelas, untuk membuat suatu karya.  Strategi interaktif Guru memberikan pelajaran individual kepada penderita dislexia tersebut agar bisa membaca dan menulis dengan berbagai cara seperti memberikan les privat, pembelajaran yang menyenangkan, dan sebagainya.  Strategi pendekatan sistem Guru bekerjasama dengan pihak sekolah dan para orang tua peserta didik untuk mengadakan lomba yaitu lomba melukis.
  • 13.
  • 14. 4. Pemberian bantuan  memberikan bantuan individual seperti memberikan les dan dibimbing secara perlahan  guru mengajak anak didiknya untuk belajar diluar kelas, untuk membuat suatu karya agar mengetahui bakat yang dimiliki  guru bekerjasama dengan pihak sekolah dan dengan para orang tua dari peserta didik
  • 15. 5. Evaluasi dan Tindak lanjut Setelah guru melaksanakan bantuan yang sudah diuraikan diatas ditemukan hasil sebagai berikut:  Ketika diberikan pembelajaran individual dalam les privat anak yang menderita dislexia itu sedikit- demi sedikit mulai bisa membaca dan menulis.  Di dalam kelas anak yang menderita dislexia tersebut mulai kembali percaya diri, berani untuk bergaul dengan teman, dan bersemangat dalam menerima pelajaran dari gurunya.  Dan orang tuanya mulai memperhatikan anak tersebut.
  • 16.
  • 17.  Setelah dilakukan evaluasi ternyata hasilnya cukup baik karena anak itu mengalami kemajuan dalam belajar, dan hasil karyanya dihargai oleh semua orang.  Sebagai tindak lanjut kedepan, guru selalu mendampingi dan membimbing anak itu secara kontinyu agar anak tersebut bisa mengoptimalkan bakatnya dan tetap bersemangat dalam menjalani masa sekolahnya untuk mewujudkan cita-citanya.
  • 18.
  • 19. Kesimpulan  Dari uraian diatas dapat kita simpulkan bahwa setiap anak itu mempunyai masalah yang harus diatasi untuk diselesaikan. Karena masalah tersebut dapat menghambat perkembangan anak dalam mengembangkan potensi yang dia miliki. Dan semua itu membutuhkan bantuan dari guru yang bekerja sama dengan pihak sekolah dan orang tua peserta didik.  Khusus untuk orang tua peserta didik sebaiknya dapat memahami dan mengerti keadaan yang dialami oleh anaknya agar mereka bisa mengarahkan ke arah yang lebih baik.