SlideShare a Scribd company logo
Makna Pemulihan bagi ODGJ
Bagus Utomo –Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia
http://www.skizofrenia.org
FacebookGroup https://www.facebook.com/groups/skizofrenia
Twitter @kpsi_pusat
Email info.kpsi@gmail.com
Telp 6221 8579618
Apa arti pulih?
Hasil polling makna Pulih bagi Orang
Dengan Skizofrenia
di Facebook Group KPSI
Pada 3 Desember 2015
• Bisa bekerja
• Bisa nebus obat sendiri
• Normal lagi
• Bisa berfikir positif
• Bisa aktifitas lagi
• Tidak ada halusinasi dan waham
• Bisa sosialisasi tanpa ada paranoid
• Bisa lebih mandiri dan mikir masa depan
• Sadar dirinya butuh minum obat dan disiplin minum obat
sendiri
• Bisa bersosialisasi
• Gak jadi langganan IGD
• Bisa menerima nasib dan menjalaninya dengan enjoy
• Bisa menafkahi keluarga
• Walau nggak 100% tapi bisa hidup layak dengan
keluarga kecilnya
• Menyadari jatidirinya dan menerima kekurangan dengan
ikhlas, semangat menghadapi hari depan
• Mendekatkan diri padaTuhan
• Mensinergikan diri dengan apa yg sudah pernah dihadapi
dalam keseharian khususnya kesehatan
• Bisa kembali aktifitas seperti orang lain dan tidak menjadi
beban bagi orang lain. Meski gejala masih ada tapi sudah tidak
mengganggu
• Bisa kayak orang normal lain, bisa bekerja. Bisa produktif dan
aktif dalam lingkungan keluarga dan masyarakat
• Bisa merasa hidup itu indah, sayang kalo nggak dinikmatin
• Bisa lepas obat dan sembuh total
• Kembali seperti sediakala seperti sebelum sakit
• Bisa kembali menyatukan pecahan impian dan
melanjutkannya kembali
• Independent
• Dapat hidup mandiri meskipun harus dikontrol
caregiver. Mampu rawat diri, hidup seimbang dan
ngga banyak / ngga ada konflik sama keluarga
• Nggak denger suara/halusinasi lagi
• Kita(penderita) mampu mengontrol gejala yg efeknya
mampu menjalani aktifitas seperti orang pada
umumnya
• Pulih adalah sebuah kesempatan baru dan terbaik
• Menjalani hidup tanpa merasa terstigma dan tanpa
ada rasa rendah diri sabodo teuing sadayana ngomong
naon
• Bisa tidur nyenyak tanpa minum obat,dan halusinasi
hilang, seperti sebelum sakit
• Pulih adalah bisa menerima takdir yg spesifik
sbg ods dan dpt bersahabat dgn hallusinasi
sebagai bagian dunia maya,atau metafisika?
• pulih adalah gak banyak pikiran, gak mudah
marah/tersinggung, gak minum obat lagi, bisa
bekerja normal, bisa beraktifitas layaknya orang
normal.
Proses pemulihan diri
Menurut penelitian Franciscus Adi Prasetyo dalam disertasinya
pada tahun 2018 yang berjudul: “Sembuh ke Pulih pada Orang
Dengan Skizofrenia: Studi kasus di komunitas Peduli Skizofrenia
(KPSI). Proses pemulihan diri dapat melalui proses berikut:
1. Menemukan kesadaran untuk membuat perubahan
2. Latihan mengendalikan Emosi
3. Menghadapi Stigma
4. Mengelola Gejala Psikotik
5. Perilaku berobat
1. Menemukan kesadaran untuk membuat perubahan
“Sembuh itu bisa normal lagi seperti sebelum sakit, minum obat gak
apa-apalah, kayak penyakit, orang sama saja, orang diabetes,
kanker, minum obat terus ya udah gak apa-apa, minum minum aja..”
Diungkapkan oleh Ftr orang dengan skizofrenia, 9/7/2016
Menerima bahwa diri kita mengalami gangguan jiwa. Gangguan jiwa
bisa dialami siapapun. Sama dengan penyakit fisik lainnya. Solusinya
dengan minum obat dan kemudian beraktifitas lagi seperti sebelum
mengalami masalah kejiwaan.
2. Latihan mengendalikan Emosi
“Menerima Skizofrenia, tidak berarti seluruh permasalahan
yang diakibatkannya juga ikut selesai. Ftr harus mengupayakan
menguasai gejala-gejala yang masih dirasakannya walaupun
sudah dalam proses terapi obat kembali.”
Berdamai dengan situasi di rumah, bersabar mengantri
berobat, bersabar mencari pekerjaan, bersabar menghadapi
stigma di masyarakat dan lain-lain. Orang sabar dikasihi oleh
Tuhan.
3. Menghadapi Stigma
Orang Dengan gangguan Jiwa tidak perlu terus menyembunyikan
statusnya di masyarakat.
Meskipun stigmaGila dan stigma lainnya masih besar. Kita perlu
terus menerus melakukan edukasi, pada ODGJ bahwa gangguan jiwa
bukan aib tapi sama seperti penyakit lainnya, bisa dialami siapapun.
Kita juga perlu terus menerus mengkampanyekan penghapusan
stigma di masyarakat. Sehingga ODGJ dapat diterima kembali di
masyarakat.
Gangguan Jiwa bukan Gila.Yang pantes dibilang gila itu KORUPTOR.
4. Mengelola Gejala Psikotik
Perlunya edukasi tentang penyakit yang terus menerus baik
bagi keluarga maupun ODGJ. Dengan mengenal gejala yang
dialaminya, ia akan lebih memiliki kemampuan untuk
mengendalikan gejala, bukan sebaliknya. Mengambil alih
kendali diri di atas gejala merupakan langkah awal pemulihan.
Salah satu cara mengambil alih kendali adalah dengan rajin
minum obat dan berkonsultasi ke psikiater atau pekerja sosial.
5. Perilaku berobat
Berobat tidak akan membebani keluarga, karena sudah
ditanggung biayanya oleh BPJS Kesehatan.
Berkonsultasi ke psikiater di rumah sakit jiwa dan minum obat
bukan kelemahan, tapi sikap positif untuk pemulihan.
Perlu dilatih untuk mampu berobat secara mandiri mengikuti
sistem rujukan berjenjang BPJS Kesehatan.
Dengan demikian kondisi kesehatan jiwa ODGJ dapat terjaga
dalam jangka panjang atau sepanjang hidup tidak kambuh lagi
bahkan mampu mandiri dan prodiktif.
Pemulihan / Recovery
“Pemulihan kesehatan mental adalah suatu perjalanan
penyembuhan dan transformasi yang memungkinkan
orang dengan disabilitas mental untuk menjalani
kehidupan yang bermakna di komunitas pilihannya
sementara itu terus berjuang untuk mencapai potensinya”
(Anthony, 1993)
Setiap orang yang pulih dari penyakit
adalah pemenang, penyintas, SURVIVOR.
Pulih dari Gangguan Jiwa adalah proses
transformasi diri menemukan makna
hidup yang lebih baik.
Recovery is Possible
Pulih itu BISA
Terima kasih
Caption
Kepustakaan
• http://en.wikibooks.org/wiki/The_History_of_the_Mental_Health_
Consumer_Movement
• http://en.wikibooks.org/wiki/The_History_of_the_Mental_Health_
Consumer_Movement/The_Rise_of_the_Consumer_Movement
• http://www.recoverywithinreach.org/Recovery/history
• http://www.rwjf.org/en/library/articles-and-news/2013/04/is-the-
mental-health-recovery-movement-best-for-patients-.html
• http://www.annmccranie.net/site/McCranie_Recovery.pdf

More Related Content

What's hot

Gaya Sehat Remaja
Gaya Sehat  Remaja Gaya Sehat  Remaja
Gaya Sehat Remaja
mbanarti
 
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPATMENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
Ratna Imas Indriyani (Ratna Fadhilah Al-mumtazah)
 
Leaflet kanker payudara_docx
Leaflet kanker payudara_docxLeaflet kanker payudara_docx
Leaflet kanker payudara_docx
Roni Anasoka
 
Konsepsehat sakit
Konsepsehat sakitKonsepsehat sakit
Konsepsehat sakit
Al-wariz Kira Kopites
 
PENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING II
PENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING IIPENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING II
PENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING II
Dayu Agung Dewi Sawitri
 
PPT Asuhan Keperawatan Jiwa
PPT Asuhan Keperawatan JiwaPPT Asuhan Keperawatan Jiwa
PPT Asuhan Keperawatan Jiwa
Ferdiansah Umar
 
PPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health center
PPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health centerPPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health center
PPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health center
Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Malang
 
Konsep perawatan luka bersih dan angkat jahitan
Konsep perawatan luka bersih dan angkat jahitanKonsep perawatan luka bersih dan angkat jahitan
Konsep perawatan luka bersih dan angkat jahitan
Sulistia Rini
 
presentasi materi TTV pada ibu nifas
presentasi materi TTV pada ibu nifaspresentasi materi TTV pada ibu nifas
presentasi materi TTV pada ibu nifas
wayan suarni Quetz
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
DiniHadianingsih
 
Tugas individu tanda bahaya kehamilan
Tugas individu tanda bahaya kehamilanTugas individu tanda bahaya kehamilan
Tugas individu tanda bahaya kehamilan
Intan Rafy'ah Salsabila
 
Konsep dasar keperawatan komunitas
Konsep dasar keperawatan komunitasKonsep dasar keperawatan komunitas
Konsep dasar keperawatan komunitas
Amalia Senja
 
AKDR.ppt
AKDR.pptAKDR.ppt
AKDR.ppt
FauziAbdillah12
 
Percakapan konseling antara bidan dengan pada ibu hamil
Percakapan konseling antara  bidan dengan pada ibu hamilPercakapan konseling antara  bidan dengan pada ibu hamil
Percakapan konseling antara bidan dengan pada ibu hamilOperator Warnet Vast Raha
 
ASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMALASKEB NIFAS NORMAL
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
powerpoint2910
 
Asuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansia
Asuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansiaAsuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansia
Asuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansiaheri damanik
 

What's hot (20)

Gaya Sehat Remaja
Gaya Sehat  Remaja Gaya Sehat  Remaja
Gaya Sehat Remaja
 
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPATMENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
 
Leaflet kanker payudara_docx
Leaflet kanker payudara_docxLeaflet kanker payudara_docx
Leaflet kanker payudara_docx
 
Konsepsehat sakit
Konsepsehat sakitKonsepsehat sakit
Konsepsehat sakit
 
PENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING II
PENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING IIPENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING II
PENGENALAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. KESMAS TAMPAKSIRING II
 
PPT Asuhan Keperawatan Jiwa
PPT Asuhan Keperawatan JiwaPPT Asuhan Keperawatan Jiwa
PPT Asuhan Keperawatan Jiwa
 
IMT
IMTIMT
IMT
 
PPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health center
PPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health centerPPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health center
PPT Kewirausahaan Kepererawatan Baby spa health center
 
Konsep perawatan luka bersih dan angkat jahitan
Konsep perawatan luka bersih dan angkat jahitanKonsep perawatan luka bersih dan angkat jahitan
Konsep perawatan luka bersih dan angkat jahitan
 
presentasi materi TTV pada ibu nifas
presentasi materi TTV pada ibu nifaspresentasi materi TTV pada ibu nifas
presentasi materi TTV pada ibu nifas
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
 
KEMATIAN
KEMATIANKEMATIAN
KEMATIAN
 
Tugas individu tanda bahaya kehamilan
Tugas individu tanda bahaya kehamilanTugas individu tanda bahaya kehamilan
Tugas individu tanda bahaya kehamilan
 
Konsep dasar keperawatan komunitas
Konsep dasar keperawatan komunitasKonsep dasar keperawatan komunitas
Konsep dasar keperawatan komunitas
 
AKDR.ppt
AKDR.pptAKDR.ppt
AKDR.ppt
 
Percakapan konseling antara bidan dengan pada ibu hamil
Percakapan konseling antara  bidan dengan pada ibu hamilPercakapan konseling antara  bidan dengan pada ibu hamil
Percakapan konseling antara bidan dengan pada ibu hamil
 
ASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMALASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMAL
 
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
 
Asuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansia
Asuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansiaAsuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansia
Asuhan keperawatan komunitas kelompok khusus lansia
 

Similar to Makna pemulihan bagi odgj

Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSIPemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Bagus Utomo
 
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiPresentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 
Stigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwaStigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwa
Bagus Utomo
 
Hypno sleeping
Hypno sleepingHypno sleeping
Hypno sleeping
nufir2203
 
Pemulihan: Model Medis dan Model Konsumen
Pemulihan: Model Medis dan Model KonsumenPemulihan: Model Medis dan Model Konsumen
Pemulihan: Model Medis dan Model Konsumen
Bagus Utomo
 
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Bagus Utomo
 
mental health.pptx
mental health.pptxmental health.pptx
mental health.pptx
windahandika
 
keswa dan RBM.pptx
keswa dan RBM.pptxkeswa dan RBM.pptx
keswa dan RBM.pptx
FitriNurHidayah9
 
5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx
marsiwaru
 
Presentasi memampukan odgj stabil & berkarya
Presentasi memampukan odgj stabil & berkaryaPresentasi memampukan odgj stabil & berkarya
Presentasi memampukan odgj stabil & berkarya
PatrickMatthewGodlee
 
Mental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptxMental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptx
Frans Judea Samosir
 
Hypno stress
Hypno stressHypno stress
Hypno stressnufir2203
 
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukanSetelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Bagus Utomo
 
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Lautan Jiwa
 
METAL HEALTH
METAL HEALTH METAL HEALTH
METAL HEALTH
joniawaludin1
 
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Lahargo Kembaren
 
Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]
Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]
Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]
Lautan Jiwa
 
Hypnotherapi
HypnotherapiHypnotherapi
Hypnotherapi
Jaim Wong CHt,CI NLP
 
Kader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwaKader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwa
astridamayanti5
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 

Similar to Makna pemulihan bagi odgj (20)

Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSIPemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
 
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiPresentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
 
Stigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwaStigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwa
 
Hypno sleeping
Hypno sleepingHypno sleeping
Hypno sleeping
 
Pemulihan: Model Medis dan Model Konsumen
Pemulihan: Model Medis dan Model KonsumenPemulihan: Model Medis dan Model Konsumen
Pemulihan: Model Medis dan Model Konsumen
 
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
 
mental health.pptx
mental health.pptxmental health.pptx
mental health.pptx
 
keswa dan RBM.pptx
keswa dan RBM.pptxkeswa dan RBM.pptx
keswa dan RBM.pptx
 
5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx
 
Presentasi memampukan odgj stabil & berkarya
Presentasi memampukan odgj stabil & berkaryaPresentasi memampukan odgj stabil & berkarya
Presentasi memampukan odgj stabil & berkarya
 
Mental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptxMental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptx
 
Hypno stress
Hypno stressHypno stress
Hypno stress
 
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukanSetelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
 
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
 
METAL HEALTH
METAL HEALTH METAL HEALTH
METAL HEALTH
 
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
 
Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]
Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]
Mengenal Gangguan Bipolar [dr. Lahargo Kembaren, SpKJ]
 
Hypnotherapi
HypnotherapiHypnotherapi
Hypnotherapi
 
Kader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwaKader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwa
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
 

More from Bagus Utomo

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
Bagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
Bagus Utomo
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Bagus Utomo
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primer
Bagus Utomo
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Bagus Utomo
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Bagus Utomo
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJ
Bagus Utomo
 
What do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesWhat do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health services
Bagus Utomo
 
Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021
Bagus Utomo
 
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Bagus Utomo
 
Profil KPSI
Profil KPSIProfil KPSI
Profil KPSI
Bagus Utomo
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Bagus Utomo
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Bagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
Bagus Utomo
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bagus Utomo
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Bagus Utomo
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Bagus Utomo
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Bagus Utomo
 
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Bagus Utomo
 
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Bagus Utomo
 

More from Bagus Utomo (20)

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primer
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJ
 
What do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesWhat do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health services
 
Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021
 
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
 
Profil KPSI
Profil KPSIProfil KPSI
Profil KPSI
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
 
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
 
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
 

Recently uploaded

Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
GregoryStevanusGulto
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Rizkiyahnovianti
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
lidyanimargareth23
 
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
HestyGrariwa2
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
AdheaPriyanka1
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
ShaoranAulia1
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
kartikaoktarini
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
maya746072
 

Recently uploaded (10)

Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
 
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
 

Makna pemulihan bagi odgj

  • 1. Makna Pemulihan bagi ODGJ Bagus Utomo –Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia http://www.skizofrenia.org FacebookGroup https://www.facebook.com/groups/skizofrenia Twitter @kpsi_pusat Email info.kpsi@gmail.com Telp 6221 8579618
  • 3. Hasil polling makna Pulih bagi Orang Dengan Skizofrenia di Facebook Group KPSI Pada 3 Desember 2015
  • 4.
  • 5.
  • 6. • Bisa bekerja • Bisa nebus obat sendiri • Normal lagi • Bisa berfikir positif • Bisa aktifitas lagi • Tidak ada halusinasi dan waham • Bisa sosialisasi tanpa ada paranoid • Bisa lebih mandiri dan mikir masa depan
  • 7. • Sadar dirinya butuh minum obat dan disiplin minum obat sendiri • Bisa bersosialisasi • Gak jadi langganan IGD • Bisa menerima nasib dan menjalaninya dengan enjoy • Bisa menafkahi keluarga • Walau nggak 100% tapi bisa hidup layak dengan keluarga kecilnya • Menyadari jatidirinya dan menerima kekurangan dengan ikhlas, semangat menghadapi hari depan
  • 8. • Mendekatkan diri padaTuhan • Mensinergikan diri dengan apa yg sudah pernah dihadapi dalam keseharian khususnya kesehatan • Bisa kembali aktifitas seperti orang lain dan tidak menjadi beban bagi orang lain. Meski gejala masih ada tapi sudah tidak mengganggu • Bisa kayak orang normal lain, bisa bekerja. Bisa produktif dan aktif dalam lingkungan keluarga dan masyarakat • Bisa merasa hidup itu indah, sayang kalo nggak dinikmatin
  • 9. • Bisa lepas obat dan sembuh total • Kembali seperti sediakala seperti sebelum sakit • Bisa kembali menyatukan pecahan impian dan melanjutkannya kembali • Independent • Dapat hidup mandiri meskipun harus dikontrol caregiver. Mampu rawat diri, hidup seimbang dan ngga banyak / ngga ada konflik sama keluarga • Nggak denger suara/halusinasi lagi
  • 10. • Kita(penderita) mampu mengontrol gejala yg efeknya mampu menjalani aktifitas seperti orang pada umumnya • Pulih adalah sebuah kesempatan baru dan terbaik • Menjalani hidup tanpa merasa terstigma dan tanpa ada rasa rendah diri sabodo teuing sadayana ngomong naon • Bisa tidur nyenyak tanpa minum obat,dan halusinasi hilang, seperti sebelum sakit
  • 11. • Pulih adalah bisa menerima takdir yg spesifik sbg ods dan dpt bersahabat dgn hallusinasi sebagai bagian dunia maya,atau metafisika? • pulih adalah gak banyak pikiran, gak mudah marah/tersinggung, gak minum obat lagi, bisa bekerja normal, bisa beraktifitas layaknya orang normal.
  • 12. Proses pemulihan diri Menurut penelitian Franciscus Adi Prasetyo dalam disertasinya pada tahun 2018 yang berjudul: “Sembuh ke Pulih pada Orang Dengan Skizofrenia: Studi kasus di komunitas Peduli Skizofrenia (KPSI). Proses pemulihan diri dapat melalui proses berikut: 1. Menemukan kesadaran untuk membuat perubahan 2. Latihan mengendalikan Emosi 3. Menghadapi Stigma 4. Mengelola Gejala Psikotik 5. Perilaku berobat
  • 13. 1. Menemukan kesadaran untuk membuat perubahan “Sembuh itu bisa normal lagi seperti sebelum sakit, minum obat gak apa-apalah, kayak penyakit, orang sama saja, orang diabetes, kanker, minum obat terus ya udah gak apa-apa, minum minum aja..” Diungkapkan oleh Ftr orang dengan skizofrenia, 9/7/2016 Menerima bahwa diri kita mengalami gangguan jiwa. Gangguan jiwa bisa dialami siapapun. Sama dengan penyakit fisik lainnya. Solusinya dengan minum obat dan kemudian beraktifitas lagi seperti sebelum mengalami masalah kejiwaan.
  • 14. 2. Latihan mengendalikan Emosi “Menerima Skizofrenia, tidak berarti seluruh permasalahan yang diakibatkannya juga ikut selesai. Ftr harus mengupayakan menguasai gejala-gejala yang masih dirasakannya walaupun sudah dalam proses terapi obat kembali.” Berdamai dengan situasi di rumah, bersabar mengantri berobat, bersabar mencari pekerjaan, bersabar menghadapi stigma di masyarakat dan lain-lain. Orang sabar dikasihi oleh Tuhan.
  • 15. 3. Menghadapi Stigma Orang Dengan gangguan Jiwa tidak perlu terus menyembunyikan statusnya di masyarakat. Meskipun stigmaGila dan stigma lainnya masih besar. Kita perlu terus menerus melakukan edukasi, pada ODGJ bahwa gangguan jiwa bukan aib tapi sama seperti penyakit lainnya, bisa dialami siapapun. Kita juga perlu terus menerus mengkampanyekan penghapusan stigma di masyarakat. Sehingga ODGJ dapat diterima kembali di masyarakat. Gangguan Jiwa bukan Gila.Yang pantes dibilang gila itu KORUPTOR.
  • 16. 4. Mengelola Gejala Psikotik Perlunya edukasi tentang penyakit yang terus menerus baik bagi keluarga maupun ODGJ. Dengan mengenal gejala yang dialaminya, ia akan lebih memiliki kemampuan untuk mengendalikan gejala, bukan sebaliknya. Mengambil alih kendali diri di atas gejala merupakan langkah awal pemulihan. Salah satu cara mengambil alih kendali adalah dengan rajin minum obat dan berkonsultasi ke psikiater atau pekerja sosial.
  • 17. 5. Perilaku berobat Berobat tidak akan membebani keluarga, karena sudah ditanggung biayanya oleh BPJS Kesehatan. Berkonsultasi ke psikiater di rumah sakit jiwa dan minum obat bukan kelemahan, tapi sikap positif untuk pemulihan. Perlu dilatih untuk mampu berobat secara mandiri mengikuti sistem rujukan berjenjang BPJS Kesehatan. Dengan demikian kondisi kesehatan jiwa ODGJ dapat terjaga dalam jangka panjang atau sepanjang hidup tidak kambuh lagi bahkan mampu mandiri dan prodiktif.
  • 18. Pemulihan / Recovery “Pemulihan kesehatan mental adalah suatu perjalanan penyembuhan dan transformasi yang memungkinkan orang dengan disabilitas mental untuk menjalani kehidupan yang bermakna di komunitas pilihannya sementara itu terus berjuang untuk mencapai potensinya” (Anthony, 1993)
  • 19. Setiap orang yang pulih dari penyakit adalah pemenang, penyintas, SURVIVOR. Pulih dari Gangguan Jiwa adalah proses transformasi diri menemukan makna hidup yang lebih baik.
  • 22. Kepustakaan • http://en.wikibooks.org/wiki/The_History_of_the_Mental_Health_ Consumer_Movement • http://en.wikibooks.org/wiki/The_History_of_the_Mental_Health_ Consumer_Movement/The_Rise_of_the_Consumer_Movement • http://www.recoverywithinreach.org/Recovery/history • http://www.rwjf.org/en/library/articles-and-news/2013/04/is-the- mental-health-recovery-movement-best-for-patients-.html • http://www.annmccranie.net/site/McCranie_Recovery.pdf