SlideShare a Scribd company logo
Bagus Utomo (utomo.bagus@gmail.com)
Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia
(KPSI)
KPSI
Profil Organisasi
› Anggota komunitas/masyarakat
› Penyedia layanan kesehatan
› Organisasi komunitas
Komponen
Apa yang dimaksud komunitas?
Keluarga dan ODGJ dan masyarakat yang peduli
kesehatan jiwa
KPSI adalah komunitas pendukung Orang Dengan
Skizofrenia(ODS), Keluarga dan orang-orang yang peduli
dengan isu kesehatan jiwa.
KPSI menggunakan social media terutama facebook group
sebagai alat komunikasi antar anggota. Saat ini telah
bergabung lebih dari 53.797 anggota di seluruh Indonesia
dan telah dibentuk 15 kelompok lokal yang kami sebut
"Simpul" di berbagai kota atas inisiatif anggota masyarakat.
Apa itu KPSI
Filosofi simpul berasal dari konsep jejaring yg saling
terhubung melalui titik ikatan/simpul yg menyatukan kita
semua di seluruh indonesia.
Group facebook KPSI
https://www.facebook.com/groups/skizofrenia
Website KPSI:
http://www.skizofrenia.org/
Apa itu Simpul KPSI
Kegiatan Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia (KPSI)
adalah murni kegiatan sosial kemanusiaan dengan bentuk
Yayasan dengan nama Yayasan Peduli Skizofrenia
Indonesia.
Dengan demikian dilarang mencampurkan bisnis pribadi
atau kelompok yang bertentangan dengan visi misi kami ke
dalam kegiatan KPSI.
KPSI tidak berafiliasi dengan kepentingan politik atau partai
politik manapun.
Independensi
Struktur Organisasi
Dewan Pembina
HRD
Sekretaris
Bendahara
Fundraising
Internal Services
IT dan lain2
LitbangManager
Program
Manager
Simpul
Direktur Eksekutif
Divisi Indonesia Barat
Divisi Indonesia Tengah
Divisi Indonesia Timur
Simpul A
Simpul B
Simpul Z
Y
A
Y
A
S
A
n
P
A
G
U
Y
U
B
A
N
http://www.themedfomscu.org/media/elip/Empowerment-20--20the-20holy-20grail-20of-
20health-20promotion.pdf
› KPSI dimulai dengan pembelajaran saya sekeluarga dalam
menghadapi gangguan skizofrenia yang dialami oleh kakak
saya sekitar tahun 1995.
› Saya belajar dari internet dan sejumlah buku yang saya beli
secara online.
› Setelah kakak saya rutin menjalani pengobatan akhirnya
membaik.
› Pengalaman ini saya rasa sangat berharga untuk dibagikan
dengan keluarga lain.
› Saya menggunakan media online, mulai dari mailing list
yahoogroups, blog, website, hingga tumbuh pest di era media
social facebook.
Sejarah
› Dari facebook group, anggota kami mengalami kemajuan
pesat. Mungkin karena bisa saling melihat profile maka
tumbuh keterbukaan satu sama lain.
› Tumbuh solidaritas dan saling berbagi. Merasakan adanya
manfaat dari kebersamaan.
› Muncul kebutuhan untuk bertemu secara langsung. Kopi
darat pertama di tahun 2009 dihadiri 8 orang saja. Salah
satunya calon psikiater, dr Tika Prasetiawati.
› Mulai rutin mengadakan kopi darat. Mendapat tumpangan
tempat di Rumah Makan dapur 99 milik keluarga ODS.
› Pertemuan makin intens. Sehingga di akhir 2012 memutuskan
menyewa rumah untuk sekretariat.
› Mendapat dana dari Guislain Award untuk membentuk secretariat,
mengadakan keperluan kantor dan membangun program.
› Bersamaan dengan jalannya program dan kegiatan mulai ada ide
dan muncul kebutuhan untuk membuat legal formal organisasi.
Didorong kebutuhan untuk memberi perlindungan dan dasar hukum
atas kegiatan yang kami selenggarakan dan para aktifis kesehatan
jiwa yang bekerja di komunitas
› Pengurusan legal formal terbengkalai karena berbagai dinamika
organisasi.
› Tahun 2015 Yayasan Peduli Skizofrenia Indonesia mendapat
pengukuhan hukum.
› Support Group Orang Dengan Skizofrenia dan
keluarga
› Psikoedukasi keluarga
› Seminar Awam
› Promosi dan edukasi kesehatan jiwa melalui media
sosial. Antara lain melalui facebook fanpage dengan
184.000 follower, Facebooh group hampir 55.000 orang
anggota, Instagram dan kanal video Youtube.
› Pelatihan kesehatan jiwa untuk jurnalis
Program
› Program “Kesehatan Jiwa Menyapa Desa” yaitu kegiatan edukasi
masyarakat di tingkat desa atau kelurahan. Dengan target ibu-ibu PKK, karang
taruna, perangkat desa, tokoh adat dan tokoh agama di pedesaan serta
keluarga dan ODGJ yang telah pulih. Kegiatan ini didanai baik dari sumbangan
masyarakat khususnya keluarga pasien gangguan jiwa, juga pihak lain yang
berminat. Saat ini kami sudah melaksanakan di situbondo, DKI Jakarta dan
Kabupaten Lebak
› Pembuatan film pendek testimoni keluarga dan ODS yang telah pulih
› Program pembiayaan iuran BPJS bagi warga yang kurang mampu dan tidak
terdaftar di Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan.
› Program Bebas Pasung dan Pembiayaan transportasi pembebasan
pasung
› Bedah rumah ODGJ, khususnya eks pasung dan kondisi khusus lainnya
› Peer Support Group dengan kemitraan Puskesmas dan RS Jiwa
Terima Kasih
Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia - Pusat
Jl. Limo No. 26 A, RT 005/02, Balimester,
Jatinegara, Jakarta Timur
(di belakang Holland Bakery Kampung Melayu)
+62 21 851 4389
info.kpsi@gmail.com
Kontak KPSI
Terima kasih
Facebook:
https://www.facebook.com/groups/skizofrenia/
Instagram:
@peduliskizofrenia
Youtube:
@peduli skizofrenia

More Related Content

What's hot

Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014
Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014
Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014
Bagus Utomo
 
KPSI Strategi ke depan
KPSI Strategi ke depanKPSI Strategi ke depan
KPSI Strategi ke depan
Bagus Utomo
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJ
Bagus Utomo
 
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Bagus Utomo
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primer
Bagus Utomo
 
Pembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdha
Pembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdhaPembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdha
Pembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdha
Mahzar Wahyudi
 
Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...
Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...
Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...
Bagus Utomo
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Bagus Utomo
 
Kebijakan pengembangan puskesmas santun lansia
Kebijakan pengembangan puskesmas santun lansiaKebijakan pengembangan puskesmas santun lansia
Kebijakan pengembangan puskesmas santun lansiaLENY WIDI ASTUTI
 
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
Bagus Utomo
 
Kesehatan jiwa masyarakat
Kesehatan jiwa masyarakatKesehatan jiwa masyarakat
Kesehatan jiwa masyarakat
fikri asyura
 
94956101 lap-posyandu-lansia
94956101 lap-posyandu-lansia94956101 lap-posyandu-lansia
94956101 lap-posyandu-lansiaKumaidi Potter
 
Keterampilan terapis
Keterampilan terapisKeterampilan terapis
Keterampilan terapis
andisgrasi
 
Uu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwa
Uu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwaUu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwa
Uu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwaWinarto Winartoap
 
Rehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakat
Rehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakatRehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakat
Rehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakat
Bagus Utomo
 
Program usila di puskesmas
Program usila di puskesmasProgram usila di puskesmas
Program usila di puskesmasJoni Iswanto
 
Posyandu-lansia
Posyandu-lansiaPosyandu-lansia
Posyandu-lansia
Abi Muhlies
 
Askep lansia panti werdha
Askep lansia panti werdhaAskep lansia panti werdha
Askep lansia panti werdha
UNMER Surabaya n SMK Roudlotul Hikmah
 

What's hot (20)

Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014
Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014
Penerima Sertifikat Apresiasi Kesehatan Jiwa HKJS 2014
 
KPSI Strategi ke depan
KPSI Strategi ke depanKPSI Strategi ke depan
KPSI Strategi ke depan
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJ
 
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primer
 
Pembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdha
Pembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdhaPembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdha
Pembinaan kesehatan usia lanjut di panti werdha
 
Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...
Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...
Dokumen.tips peranan dokter-puskesmas-dalam-peningkatan-kualitas-pelayanan-ke...
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
 
Kebijakan pengembangan puskesmas santun lansia
Kebijakan pengembangan puskesmas santun lansiaKebijakan pengembangan puskesmas santun lansia
Kebijakan pengembangan puskesmas santun lansia
 
Kw spm jiwa napza
Kw spm jiwa   napzaKw spm jiwa   napza
Kw spm jiwa napza
 
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
 
Kesehatan jiwa masyarakat
Kesehatan jiwa masyarakatKesehatan jiwa masyarakat
Kesehatan jiwa masyarakat
 
94956101 lap-posyandu-lansia
94956101 lap-posyandu-lansia94956101 lap-posyandu-lansia
94956101 lap-posyandu-lansia
 
Puskesmas santun Lansia
Puskesmas santun LansiaPuskesmas santun Lansia
Puskesmas santun Lansia
 
Keterampilan terapis
Keterampilan terapisKeterampilan terapis
Keterampilan terapis
 
Uu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwa
Uu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwaUu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwa
Uu nomor 18 tahun 2014 tentang kesehatan jiwa
 
Rehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakat
Rehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakatRehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakat
Rehabilitasi psikososial: jembatan bagi ODS untuk kembali ke masyarakat
 
Program usila di puskesmas
Program usila di puskesmasProgram usila di puskesmas
Program usila di puskesmas
 
Posyandu-lansia
Posyandu-lansiaPosyandu-lansia
Posyandu-lansia
 
Askep lansia panti werdha
Askep lansia panti werdhaAskep lansia panti werdha
Askep lansia panti werdha
 

Similar to Profil KPSI

Pemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakat
Pemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakatPemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakat
Pemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakat
Bagus Utomo
 
Laporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesia
Laporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesiaLaporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesia
Laporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesia
Bagus Utomo
 
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
WanAidah
 
Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)
Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)
Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)Tyaseta Sardjono
 
Proposal yayasan al farizzy 2021
Proposal yayasan al farizzy 2021Proposal yayasan al farizzy 2021
Proposal yayasan al farizzy 2021
azefkamal
 
Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di Desa Sicini, Kecamatan ...
Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di  Desa Sicini, Kecamatan ...Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di  Desa Sicini, Kecamatan ...
Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di Desa Sicini, Kecamatan ...
Munawwarah Nasir
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
Idan Hamdani
 
Nancy setiyawati (media)
Nancy setiyawati (media)Nancy setiyawati (media)
Nancy setiyawati (media)Chy28
 
Peran mental health support group
Peran mental health support groupPeran mental health support group
Peran mental health support group
Bagus Utomo
 
Bersama kami bisa
Bersama kami bisaBersama kami bisa
Bersama kami bisa
Agus Thea
 
Implementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitas
Implementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitasImplementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitas
Implementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitas
prih wardoyo
 
pp jiwa puskesmas.pptx
pp jiwa puskesmas.pptxpp jiwa puskesmas.pptx
pp jiwa puskesmas.pptx
puskesmasbintara
 
Bina autis indonesia presentasi
Bina autis indonesia presentasiBina autis indonesia presentasi
Bina autis indonesia presentasiHusnul Khatimah
 
Peran supportgroup
Peran supportgroupPeran supportgroup
Peran supportgroup
Bagus Utomo
 
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...
rumahbersalin99
 
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...
rumahbersalin99
 
Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial
Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial
Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial
Bagus Utomo
 
Profil pelita per. ii
Profil pelita per. iiProfil pelita per. ii
Profil pelita per. iiswirawan
 
0851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 2015
0851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 20150851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 2015
0851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 2015
Beasiswa S-1 Sinergi Foundation
 
085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...
085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...
085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...
Bantuan Muslim Rohingya Sinergi Foundation
 

Similar to Profil KPSI (20)

Pemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakat
Pemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakatPemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakat
Pemberdayaan komunitas untuk meningkatkan kemandirian rehabilitant di masyarakat
 
Laporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesia
Laporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesiaLaporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesia
Laporan Tahunan YPSI 2014 - Bahasa indonesia
 
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
 
Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)
Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)
Leaflet kpsi (v2, 8.7, monochrome)
 
Proposal yayasan al farizzy 2021
Proposal yayasan al farizzy 2021Proposal yayasan al farizzy 2021
Proposal yayasan al farizzy 2021
 
Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di Desa Sicini, Kecamatan ...
Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di  Desa Sicini, Kecamatan ...Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di  Desa Sicini, Kecamatan ...
Laporan Praktikum Pengorganisasian Masyarakat PKK di Desa Sicini, Kecamatan ...
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
 
Nancy setiyawati (media)
Nancy setiyawati (media)Nancy setiyawati (media)
Nancy setiyawati (media)
 
Peran mental health support group
Peran mental health support groupPeran mental health support group
Peran mental health support group
 
Bersama kami bisa
Bersama kami bisaBersama kami bisa
Bersama kami bisa
 
Implementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitas
Implementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitasImplementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitas
Implementasi pelayanan lanjut usia berbasis keluarga dan komunitas
 
pp jiwa puskesmas.pptx
pp jiwa puskesmas.pptxpp jiwa puskesmas.pptx
pp jiwa puskesmas.pptx
 
Bina autis indonesia presentasi
Bina autis indonesia presentasiBina autis indonesia presentasi
Bina autis indonesia presentasi
 
Peran supportgroup
Peran supportgroupPeran supportgroup
Peran supportgroup
 
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Gratis Untuk Ibu ...
 
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...
Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation Klinik Bersalin Di Bandung Untuk ...
 
Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial
Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial
Workplan kpsi bandung: Kampanye di Media Sosial
 
Profil pelita per. ii
Profil pelita per. iiProfil pelita per. ii
Profil pelita per. ii
 
0851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 2015
0851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 20150851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 2015
0851 0004 2009 ( Telkomsel), Beasiswa Kuliah, Beasiswa Untuk s-1, Beasiswa 2015
 
085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...
085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...
085100042009 (Telkomsel), Beasiswa Pendidikan S1, Beasiswa Pendidikan Indones...
 

More from Bagus Utomo

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
Bagus Utomo
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Bagus Utomo
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Bagus Utomo
 
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Bagus Utomo
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Bagus Utomo
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Bagus Utomo
 
Makna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgjMakna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgj
Bagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
Bagus Utomo
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bagus Utomo
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Bagus Utomo
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Bagus Utomo
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Bagus Utomo
 
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Bagus Utomo
 
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Bagus Utomo
 
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifGangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Bagus Utomo
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiPresentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - PsikoedukasiPresentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 
Presentation4 komunikasi efektif - Psikoedukasi
Presentation4 komunikasi efektif - PsikoedukasiPresentation4 komunikasi efektif - Psikoedukasi
Presentation4 komunikasi efektif - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 
Presentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation3 memahami skizofrenia - PsikoedukasiPresentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Bagus Utomo
 

More from Bagus Utomo (20)

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
 
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
 
Makna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgjMakna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgj
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
 
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
 
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
 
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifGangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
 
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiPresentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
 
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - PsikoedukasiPresentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
 
Presentation4 komunikasi efektif - Psikoedukasi
Presentation4 komunikasi efektif - PsikoedukasiPresentation4 komunikasi efektif - Psikoedukasi
Presentation4 komunikasi efektif - Psikoedukasi
 
Presentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation3 memahami skizofrenia - PsikoedukasiPresentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
royalbalidigitalprin
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CAREGerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
liamasliha1
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptxPENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
SRIWIDOWATI5
 

Recently uploaded (9)

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CAREGerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
Gerakan Sayang Ibu dan Bayi WOMEN_CENTERED_CARE
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptxPENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
PENGELOLAAN POSYANDU ILP DI WILAYAH.pptx
 

Profil KPSI

  • 1. Bagus Utomo (utomo.bagus@gmail.com) Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia (KPSI) KPSI Profil Organisasi
  • 2. › Anggota komunitas/masyarakat › Penyedia layanan kesehatan › Organisasi komunitas Komponen Apa yang dimaksud komunitas? Keluarga dan ODGJ dan masyarakat yang peduli kesehatan jiwa
  • 3. KPSI adalah komunitas pendukung Orang Dengan Skizofrenia(ODS), Keluarga dan orang-orang yang peduli dengan isu kesehatan jiwa. KPSI menggunakan social media terutama facebook group sebagai alat komunikasi antar anggota. Saat ini telah bergabung lebih dari 53.797 anggota di seluruh Indonesia dan telah dibentuk 15 kelompok lokal yang kami sebut "Simpul" di berbagai kota atas inisiatif anggota masyarakat. Apa itu KPSI
  • 4. Filosofi simpul berasal dari konsep jejaring yg saling terhubung melalui titik ikatan/simpul yg menyatukan kita semua di seluruh indonesia. Group facebook KPSI https://www.facebook.com/groups/skizofrenia Website KPSI: http://www.skizofrenia.org/ Apa itu Simpul KPSI
  • 5. Kegiatan Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia (KPSI) adalah murni kegiatan sosial kemanusiaan dengan bentuk Yayasan dengan nama Yayasan Peduli Skizofrenia Indonesia. Dengan demikian dilarang mencampurkan bisnis pribadi atau kelompok yang bertentangan dengan visi misi kami ke dalam kegiatan KPSI. KPSI tidak berafiliasi dengan kepentingan politik atau partai politik manapun. Independensi
  • 6. Struktur Organisasi Dewan Pembina HRD Sekretaris Bendahara Fundraising Internal Services IT dan lain2 LitbangManager Program Manager Simpul Direktur Eksekutif Divisi Indonesia Barat Divisi Indonesia Tengah Divisi Indonesia Timur Simpul A Simpul B Simpul Z Y A Y A S A n P A G U Y U B A N
  • 8. › KPSI dimulai dengan pembelajaran saya sekeluarga dalam menghadapi gangguan skizofrenia yang dialami oleh kakak saya sekitar tahun 1995. › Saya belajar dari internet dan sejumlah buku yang saya beli secara online. › Setelah kakak saya rutin menjalani pengobatan akhirnya membaik. › Pengalaman ini saya rasa sangat berharga untuk dibagikan dengan keluarga lain. › Saya menggunakan media online, mulai dari mailing list yahoogroups, blog, website, hingga tumbuh pest di era media social facebook. Sejarah
  • 9. › Dari facebook group, anggota kami mengalami kemajuan pesat. Mungkin karena bisa saling melihat profile maka tumbuh keterbukaan satu sama lain. › Tumbuh solidaritas dan saling berbagi. Merasakan adanya manfaat dari kebersamaan. › Muncul kebutuhan untuk bertemu secara langsung. Kopi darat pertama di tahun 2009 dihadiri 8 orang saja. Salah satunya calon psikiater, dr Tika Prasetiawati. › Mulai rutin mengadakan kopi darat. Mendapat tumpangan tempat di Rumah Makan dapur 99 milik keluarga ODS.
  • 10. › Pertemuan makin intens. Sehingga di akhir 2012 memutuskan menyewa rumah untuk sekretariat. › Mendapat dana dari Guislain Award untuk membentuk secretariat, mengadakan keperluan kantor dan membangun program. › Bersamaan dengan jalannya program dan kegiatan mulai ada ide dan muncul kebutuhan untuk membuat legal formal organisasi. Didorong kebutuhan untuk memberi perlindungan dan dasar hukum atas kegiatan yang kami selenggarakan dan para aktifis kesehatan jiwa yang bekerja di komunitas › Pengurusan legal formal terbengkalai karena berbagai dinamika organisasi. › Tahun 2015 Yayasan Peduli Skizofrenia Indonesia mendapat pengukuhan hukum.
  • 11. › Support Group Orang Dengan Skizofrenia dan keluarga › Psikoedukasi keluarga › Seminar Awam › Promosi dan edukasi kesehatan jiwa melalui media sosial. Antara lain melalui facebook fanpage dengan 184.000 follower, Facebooh group hampir 55.000 orang anggota, Instagram dan kanal video Youtube. › Pelatihan kesehatan jiwa untuk jurnalis Program
  • 12. › Program “Kesehatan Jiwa Menyapa Desa” yaitu kegiatan edukasi masyarakat di tingkat desa atau kelurahan. Dengan target ibu-ibu PKK, karang taruna, perangkat desa, tokoh adat dan tokoh agama di pedesaan serta keluarga dan ODGJ yang telah pulih. Kegiatan ini didanai baik dari sumbangan masyarakat khususnya keluarga pasien gangguan jiwa, juga pihak lain yang berminat. Saat ini kami sudah melaksanakan di situbondo, DKI Jakarta dan Kabupaten Lebak › Pembuatan film pendek testimoni keluarga dan ODS yang telah pulih › Program pembiayaan iuran BPJS bagi warga yang kurang mampu dan tidak terdaftar di Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan. › Program Bebas Pasung dan Pembiayaan transportasi pembebasan pasung › Bedah rumah ODGJ, khususnya eks pasung dan kondisi khusus lainnya › Peer Support Group dengan kemitraan Puskesmas dan RS Jiwa
  • 14. Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia - Pusat Jl. Limo No. 26 A, RT 005/02, Balimester, Jatinegara, Jakarta Timur (di belakang Holland Bakery Kampung Melayu) +62 21 851 4389 info.kpsi@gmail.com Kontak KPSI