SlideShare a Scribd company logo
MAKALAH BAHASA INGGRIS
PARTICIPAL PHRASES
Dosen pegampu :Elsa pradana ,M .PD
Disusun oleh :kelompok 4
1.Patimah sitorus 23.02.0053
2. Laila maharani 23.02.0044
3 Dwi amanda 23.02.0061
4. Nurlela 23 ..02.0060
5. Nisa atika rahma 23. 02 .0063
6.Zafira nada nazifah 23.02. 0102
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
SEKOLAH TINGGI ISLAM (STAI) “UISU”
PEMANTANG SIANTAR
2024
KATA PENGANTAR
Bismillahirrahmanirrahim
Assalamualaikum wr .wb
Syukur Alhamdulillah senantiasa kami panjatkan kehadirat allah swt yang telah melimpahkan
rahmat dan karunia-nya, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini guna memenuhi
tugas kelompok untuk mata kuliah bahasa inggris .dan juga penyusun berterima kasih kepada
pak dosen elsa pradana.m.pd
Kami menyadari bahwa dalam penggarapan makalah ini tidak terlepas dari bantuan banyak
pihak yang dengan tulus memberikan saran dan kritik sehingga makalah ini dapat terselesaikan
Kami menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna dikarnakan
terbatasnya pengetahuan yang kami miliki .oleh karena itu kami mengharapkan segala bentuk
saran serta masukan bahkan kritik yang membangun dari berbagai pihak. Akhirnya kami
berharap semoga makalah ini dapat memberikan manfaat bagi perkembangan dunia
pendidikan .
Pematang siantar februari 2024
tim penyusun
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ……………………………………………………………………… i
DAFTAR ISI ……………………………………………………………………….ii
BAB 1 PENDAHULUAN ……………………………………………………………………….1
A .Latar belakang ………………………………………………………………………1
B .Rumusan masalah ………………………………………………………………….. 1
C .Tujuan masalah ……………………………………………………………………..2
BAB II PEMBAHASAN …………………………………………………………………. 3
A .Participal ..………………………………………………………………….. 3
B.Participal Phrases …………………………………………………………………….. 3
C. Participal Phrases to express means of manner ……………………………………………. 4
D. Participal Phrases as alternatives for adverbial phrases …………………………………… 4.
BAB III PENUTUP
A.Kesimpulan ………………………………………………………………………………………….. 6
B. Saran ………………………………………………………………………………………… 7
DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………………………………………………
BAB 1
PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional, yang mana bahasa yang digunakan pada
percakapan antar negara pada umumnya. Dalam bahasa Inggris terdapat aturan-aturan yang
harus digunakan untuk menata kalimat,
Salah satu materi yang terdapat dalam tata bahasa adalah Participal Phrases. Untuk membantu
kita memahami lebih dalam seperti apa Participal Phrases, dalam makalah ini penulis akan
berusaha menyampaikan materi Participal Phrases terhadap pembaca agar bisa membantu.
Sebelumnya penulis mengucapkan maaf apabila terdapat kesalahan dalam penyampaian
makalah ini dan semoga materi di dalamnya dapat menambah wawasan pembaca.
B.Rumusan Masalah
Adapun rumusan masalah yang akan dibahas pada makalah ini yaitu:
1Apa yang dimaksud Participal ?
2Apa yang dimaksud Participal Phrases ?
3Apa yang dimaksud Participal Phrases untuk mengungkapkan cara-cara ?
4Bagaimana Participal Phrases sebagai alternatif untuk Adverbial Phrases ?
C.Tujuan
Adapun tujuan dibuatnya makalah ini yaitu:
1.Untuk mengetahui Phrases,
2.Untuk mengetahui Participal Phrases,
3.Untuk mengetahui Participal Phrases untuk mengungkapkan cara-cara,
4.Untuk memahami Participal Phrases sebagai alternatif untuk Adverbial Phrases.
BAB II
PEMBAHASAN
A.Participal
Belajar Participial Phrase sebaiknya kita juga belajar pengertian dan maksud dari Phrases dan
Participal secara terpisah dan berurutan.
Pertama tentang Participal, Participal adalah verb-ing atau verbII dan verbIII yang berfungsi
sebagai verb, adjective dan adverb. Ada dua macam Participal, yaitu present participal (verb-ing
/active voice) dan past Participal (verbII dan verbIII / passive voice).
Present /Active participal merupakan kata kerja bentuk –ing yang menunjukan pada kegiatan
yang bersifat aktif. Sedangkan Past / passive Participal yaitu kata kerja bentuk V2 / V3 yang
menunjukan pada kegiatan yang bersifat passive.
Contoh:
The sun rising Present /Active participal sama-sama dari kata rise
(matahari bersinar) tetapi mempunyai
The sun risen Past / passive Participal makna yang berbeda.
(sinar matahari)
kedua tentang Phrase, sedikit mengulang tentang Phrases, Phrases is Two or more words; that
do not contain clause phrase can be short or quite long (dua kata atau lebih, bahwa frase tidak
mengandung klausa, bisa pendek atau cukup panjang).
Maksudnya rangkaian kata yang sudah mengandung suatu pengertian atau satu kesatuan
makna, tetapi tidak mempunyai subject dan predicat dan merupakan bagian dari suatu kalimat.
Apabila kata-kata dalam phrase tersebut kita pisah, maka mempunyai makna yang berbeda
apabila kata-kata tersebut disatukan.
Contoh:
After lunch, type two words, dan termasuk adverb phrase
Before the rains,
B.Participal Phrases
Participal Phrases adalah ungkapan yang mengandung participle yang biasanya berfungsi
sebagai adjective, yang menempel pada kata benda. Kegunaan Participal Phrases yaitu untuk
memodifikasi kata benda / kata ganti orang, atau memperjelas dengan kata sifat / objec dan
memperindah kalimat dengan di reduksi.
Participial terdiri dari participial, modifier, object, dan/atau complement. Participial phrase
diletakan sedekat mungkin dengan kata benda.
Contoh: talking long strides, she crossed the bridge
1.Posisi dan Tanda Baca
A. Posisi Participal Phrase dalam kalimat
· Di Awal kalimat
Contoh: crying for milk, the baby woke everyone up
(menangis karena susu, bayi membangunkan semua orang)
· Di Tengah kalimat
Contoh: The baby, crying for milk, woke everyone up
(bayi, menangis karena susu, membangunkan semua orang)
· Di Akhir kalimat
Contoh: The baby woke everyone up, crying for milk
(bayi membangunkan semua orang, menangis karena susu)
B.Pemakaian koma dalam participal phrase
Participal yang merupakan peringksan adjective clause tergantung adjective clause sendiri. Jika
berupa restrictive (sangat diperlukan), maka tanpa koma. Jika berupa non- restrictive
(tambahan), maka menggunakan koma.
· Restrictive
Contoh : Cats living in the wild may rarely get sick.
(Kucing-kucing yang hidup di alam liar mungkin jarang sakit.)
jika informasi yang dibawa participial phrase bersifat restrictive, maka koma tidak digunakan.
Karena jika dihilangkan, noun yang diterangkan menjadi terlalu general sehingga maksud
kalimat sebenarnya tidak tersampaikan.
· Non-restrictive
Contoh : The table, made of marble, has been repaired
(Meja tersebut, terbuat dari marmer, telah diperbaiki)
2.Bentuk- bentuk participle phrase adalah:
· Participle bersama objek
Contoh: Finding the problems resolved, he promised us a reward happily.
→ The problem adalah objek dari finding
· Participle being bersama complement
Contoh : Being lazy, he does not earn enough to support his
family.
(Menjadi malas, dia tidak mendapatkan cukup untuk menghidupi keluarganya.)
→ Lazy (adjective) sebagai complement dari being.
· Participle yang diterangkan adverb maupun adverb phrase.
Contoh : Studying hard, Robert passed the final exam.
(Belajar keras, Robert lulus ujian akhir).
→ Hard (adverb) menerangkan studying.
C.Participal Phrases to Express means of manner
1. Adverbial Participle
Adverbial Participle memodifikasi beberapa kata kerja lain dari kalimat di mana ia
berdiri, menjadi setara dengan frase adverbial atau klausa yang menunjukkan waktu, kondisi,
konsesi, penyebab, tujuan, berarti, cara, atau keadaan.
a.Participal Phrases to Express means (Adverbial Participle dari Sarana). Ini biasanya tidak
dapat diselesaikan dalam klausa.
b.Adverbial Participle dari Manner, menjelaskan cara di mana tindakan dilambangkan
dengan kata kerja yang dilakukan. Cara tindakan sering diungkapkan dengan Participle tersebut,
Participle digunakan untuk mengekspresikan cara, Participle sendiri dapat berupa Adjective
Participle digunakan secara substantif atau Adverbial Participle dari Manner.
Contoh :
he teaches as one having authority teaches (ia mengajar sebagai orang yang berkuasa
mengajarkan) atau
· he teaches as one teaches having authority. (ia mengajar sebagai salah satu yang memiliki
wewenang mengajar)
Dalam kedua kasus contoh diatas, diperlukan penyediaan kata kerja yang terbatas,
Bahwa participle adalah dalam beberapa kasus masih dirasa sebagai sesuatu yang
substantif (Adjective Participle digunakan secara substantif) tampaknya mungkin dari
penggunaan korelatif dengan kata sifat atau kata benda dan dari penggunaan sesekali
participle.
D.Participal Phrases as alternatives for adverbial phrases
Participal Phrase digunakan pada adjective clause dan adverbial clause yang direduksi. Pada
reduksi adjective clause, participle digunakan menggantikan relative pronoun dan verb yang
direduksi. Pada reduksi adverbial clause, subject, verb, dan/tanpa conjunction dapat digantikan
dengan Participle jika subject pada adverbial clause dan independent clause sama.
Contoh:
· adverbial clause Because she was learning Math, she turned off the TV. (Karena
dia sedang belajar matematika, dia mematikan TV.)
· Participal Phrase learning Math, she turned off the TV (Belajar Matematika, ia
mematikan TV)
v participle yang merupakan peringkasan adverb clause / arti atau pengertian dari kalimat
yang mengandung Participial Phrase dapat menunjukkan :
1.Waktu
a. After (sesudah)
· Having finished all the work, she went home. (Setelah dia menyelesaikan semua pekerjaan,
dia pulang.)
2.While or When (=ketika)
. Walking along the street, I met a friend whom I had not seen for along time. (Ketika saya
berjalan sepanjang jalan, saya bertemu teman yang telah lama saya tidak berjumpa.)
A..Sebab Akibat
· Having worked hard all his life, he decided to take a long vacation. (Karena dia telah bekerja
keras sepanjang hidupnya, maka dia memutuskan untuk mengambil liburan panjang)
. Tetapi kadang-kadang dapat juga menunjukkan pengertian waktu dan sebab bersama-sama.
.Having eaten too much, he became sleepy. (Karena dia makan terlalu banyak, dia jadi
mengantuk)
v Posisi adverb dalam participle phrase
A.Sebelum atau setelah participle phrase
· Contoh: Quickly clearing the table, she went into the kitchen to bring out the coffe. (Cepat
membersihkan meja, ia pergi ke dapur untuk membawa keluar coffe.)
. Clearing the table quickly, she went into the kitchen to bring out the coffee. (Membersihkan
meja dengan cepat, dia pergi ke dapur untuk membawa keluar kopi.)
→ Quickly ( adverb ) menerangkan clearing the table.
B.Sebelum atau setelah auxiliary yang ada dalam participle phrase
Contoh:
·Never having gone to Indonesia, they didn’t know about Bali. (Tidak pernah pergi ke Indonesia,
mereka tidak tahu tentang Bali)
→ Never (adverb) menerangkan having gone to Indonesia.
BAB III
PENUTUP
A.Kesimpulan
Participal Phrases adalah ungkapan yang mengandung participle yang biasanya berfungsi
sebagai adjective, yang menempel pada kata benda. Kegunaan Participal Phrases yaitu untuk
memodifikasi kata benda / kata ganti orang, atau memperjelas dengan kata sifat / objec dan
memperindah kalimat dengan di reduksi.
Participal adalah verb-ing atau verbII dan verbIII yang berfungsi sebagai verb, adjective dan
adverb. Ada dua macam Participal, yaitu present participal (verb-ing /active voice) dan past
Participal (verbII dan verbIII / passive voice).
Adverbial Participle memodifikasi beberapa kata kerja lain dari kalimat dimana ia berdiri,
menjadi setara dengan frase adverbial atau klausa yang menunjukkan waktu, kondisi, konsesi,
penyebab, tujuan, berarti, cara, atau keadaan.
Participal Phrase digunakan pada adjective clause dan adverbial clause yang direduksi. Pada
reduksi adjective clause, participle digunakan menggantikan relative pronoun dan verb yang
direduksi. Pada reduksi adverbial clause, subject, verb, dan/tanpa conjunction dapat digantikan
dengan Participle jika subject pada adverbial clause dan independent clause sama.
B.Saran
Apabila terjadi kesalahan penulis berharap sekali kritik dan saran yang membangun agar bisa
membuat makalah lebih baik lagi kedepannya dan apabila materi di dalam terdapat kesalahan
penulis meminta maaf karena kurangnya sumber referensi dan pemhaman penulis yang masih
membutuhkan bantuan dari semua.
DAFTAR PUSTAKA
http://www.dabar.org/burtonmoodstenses/ADVERBIAL-PARTICIPLE.html (diakses pada pukul
15.03; tanggal 22 september 2015; hari selasa)
http://www.ef.co.id/englishfirst/englishstudy/pemahaman-mengenai-participial-phrase.aspx
(diakses pada pukul 09.12; tanggal 01oktober 2015; hari kamis)
http://ikrar10.blogspot.ca/2011/11participle-phrase.html (diakses pada pukul 08.30; tanggal 22
september 2015; hari selasa)
http://tanyajawabsemua.blogspot.com/2012/12/phrase.html (diakses pada pukul 20.30;
tanggal 27 september 2015; hari minggu)
http://www.wordsmile.com/pengertian-contoh-kalimat-participial phrase (diakses pada pukul
19.30; tanggal 27 september 2015; hari minggu)

More Related Content

Similar to MAKALAH BAHASA INGGRIS participal phrases.docx

Nuraini (037117152)
Nuraini (037117152)Nuraini (037117152)
Nuraini (037117152)
Ainfxx
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesia
Yuan Dae
 
Pengertian wacana
Pengertian wacanaPengertian wacana
Pengertian wacana
febrino
 
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan MajemukMakalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
dwikar92
 

Similar to MAKALAH BAHASA INGGRIS participal phrases.docx (20)

MAKALAH BAHASA INDONESIA RAGAM ILMIAH
MAKALAH BAHASA INDONESIA  RAGAM ILMIAHMAKALAH BAHASA INDONESIA  RAGAM ILMIAH
MAKALAH BAHASA INDONESIA RAGAM ILMIAH
 
ppt indo kel 4.pptx
ppt indo kel 4.pptxppt indo kel 4.pptx
ppt indo kel 4.pptx
 
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdf
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdfJenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdf
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata .pdf
 
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata.docx
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata.docxJenis Kata dan Klasifikasi Kata.docx
Jenis Kata dan Klasifikasi Kata.docx
 
Frasa Adjektiva
Frasa AdjektivaFrasa Adjektiva
Frasa Adjektiva
 
Pengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.docx
Pengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.docxPengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.docx
Pengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.docx
 
Pengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.pdf
Pengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.pdfPengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.pdf
Pengertian Kalimat dan Klasifikasi Kalimat.pdf
 
Nuraini (037117152)
Nuraini (037117152)Nuraini (037117152)
Nuraini (037117152)
 
ini adalaha sebuah makalah tentang -paragraf.pdf
ini adalaha sebuah makalah tentang -paragraf.pdfini adalaha sebuah makalah tentang -paragraf.pdf
ini adalaha sebuah makalah tentang -paragraf.pdf
 
KATA DASAR
KATA DASARKATA DASAR
KATA DASAR
 
Kalimat dan kalimat_efektif
Kalimat dan kalimat_efektifKalimat dan kalimat_efektif
Kalimat dan kalimat_efektif
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesia
 
Kesalahan berbahasa pada tataran sintaksis
Kesalahan berbahasa pada tataran sintaksisKesalahan berbahasa pada tataran sintaksis
Kesalahan berbahasa pada tataran sintaksis
 
Pengertian wacana
Pengertian wacanaPengertian wacana
Pengertian wacana
 
Makalah Bahasa Indonesia
Makalah Bahasa IndonesiaMakalah Bahasa Indonesia
Makalah Bahasa Indonesia
 
Bahasa indonesia kata frasa .pptx
Bahasa indonesia kata frasa .pptxBahasa indonesia kata frasa .pptx
Bahasa indonesia kata frasa .pptx
 
KELOMPOK 5.pdf
KELOMPOK 5.pdfKELOMPOK 5.pdf
KELOMPOK 5.pdf
 
340590097-power-point-tata-kalimat-pptx.pptx
340590097-power-point-tata-kalimat-pptx.pptx340590097-power-point-tata-kalimat-pptx.pptx
340590097-power-point-tata-kalimat-pptx.pptx
 
Frasa ajektif
Frasa ajektifFrasa ajektif
Frasa ajektif
 
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan MajemukMakalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
 

Recently uploaded

Umpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docx
Umpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docxUmpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docx
Umpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docx
sapudin2
 

Recently uploaded (20)

Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Arlianda_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Arlianda_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfArlianda_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Arlianda_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
piktogram 12345. pdf
piktogram 12345.                     pdfpiktogram 12345.                     pdf
piktogram 12345. pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Umpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docx
Umpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docxUmpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docx
Umpan Balik Memahami perbedaan individual peserta Didik.docx
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 

MAKALAH BAHASA INGGRIS participal phrases.docx

  • 1. MAKALAH BAHASA INGGRIS PARTICIPAL PHRASES Dosen pegampu :Elsa pradana ,M .PD Disusun oleh :kelompok 4 1.Patimah sitorus 23.02.0053 2. Laila maharani 23.02.0044 3 Dwi amanda 23.02.0061 4. Nurlela 23 ..02.0060 5. Nisa atika rahma 23. 02 .0063 6.Zafira nada nazifah 23.02. 0102 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SEKOLAH TINGGI ISLAM (STAI) “UISU” PEMANTANG SIANTAR 2024
  • 2. KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum wr .wb Syukur Alhamdulillah senantiasa kami panjatkan kehadirat allah swt yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini guna memenuhi tugas kelompok untuk mata kuliah bahasa inggris .dan juga penyusun berterima kasih kepada pak dosen elsa pradana.m.pd Kami menyadari bahwa dalam penggarapan makalah ini tidak terlepas dari bantuan banyak pihak yang dengan tulus memberikan saran dan kritik sehingga makalah ini dapat terselesaikan Kami menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna dikarnakan terbatasnya pengetahuan yang kami miliki .oleh karena itu kami mengharapkan segala bentuk saran serta masukan bahkan kritik yang membangun dari berbagai pihak. Akhirnya kami berharap semoga makalah ini dapat memberikan manfaat bagi perkembangan dunia pendidikan . Pematang siantar februari 2024 tim penyusun
  • 3. DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ……………………………………………………………………… i DAFTAR ISI ……………………………………………………………………….ii BAB 1 PENDAHULUAN ……………………………………………………………………….1 A .Latar belakang ………………………………………………………………………1 B .Rumusan masalah ………………………………………………………………….. 1 C .Tujuan masalah ……………………………………………………………………..2 BAB II PEMBAHASAN …………………………………………………………………. 3 A .Participal ..………………………………………………………………….. 3 B.Participal Phrases …………………………………………………………………….. 3 C. Participal Phrases to express means of manner ……………………………………………. 4 D. Participal Phrases as alternatives for adverbial phrases …………………………………… 4. BAB III PENUTUP A.Kesimpulan ………………………………………………………………………………………….. 6 B. Saran ………………………………………………………………………………………… 7 DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………………………………………………
  • 4. BAB 1 PENDAHULUAN A.Latar Belakang Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional, yang mana bahasa yang digunakan pada percakapan antar negara pada umumnya. Dalam bahasa Inggris terdapat aturan-aturan yang harus digunakan untuk menata kalimat, Salah satu materi yang terdapat dalam tata bahasa adalah Participal Phrases. Untuk membantu kita memahami lebih dalam seperti apa Participal Phrases, dalam makalah ini penulis akan berusaha menyampaikan materi Participal Phrases terhadap pembaca agar bisa membantu. Sebelumnya penulis mengucapkan maaf apabila terdapat kesalahan dalam penyampaian makalah ini dan semoga materi di dalamnya dapat menambah wawasan pembaca. B.Rumusan Masalah Adapun rumusan masalah yang akan dibahas pada makalah ini yaitu: 1Apa yang dimaksud Participal ? 2Apa yang dimaksud Participal Phrases ? 3Apa yang dimaksud Participal Phrases untuk mengungkapkan cara-cara ? 4Bagaimana Participal Phrases sebagai alternatif untuk Adverbial Phrases ? C.Tujuan Adapun tujuan dibuatnya makalah ini yaitu: 1.Untuk mengetahui Phrases, 2.Untuk mengetahui Participal Phrases, 3.Untuk mengetahui Participal Phrases untuk mengungkapkan cara-cara, 4.Untuk memahami Participal Phrases sebagai alternatif untuk Adverbial Phrases.
  • 5. BAB II PEMBAHASAN A.Participal Belajar Participial Phrase sebaiknya kita juga belajar pengertian dan maksud dari Phrases dan Participal secara terpisah dan berurutan. Pertama tentang Participal, Participal adalah verb-ing atau verbII dan verbIII yang berfungsi sebagai verb, adjective dan adverb. Ada dua macam Participal, yaitu present participal (verb-ing /active voice) dan past Participal (verbII dan verbIII / passive voice). Present /Active participal merupakan kata kerja bentuk –ing yang menunjukan pada kegiatan yang bersifat aktif. Sedangkan Past / passive Participal yaitu kata kerja bentuk V2 / V3 yang menunjukan pada kegiatan yang bersifat passive. Contoh: The sun rising Present /Active participal sama-sama dari kata rise (matahari bersinar) tetapi mempunyai The sun risen Past / passive Participal makna yang berbeda. (sinar matahari) kedua tentang Phrase, sedikit mengulang tentang Phrases, Phrases is Two or more words; that do not contain clause phrase can be short or quite long (dua kata atau lebih, bahwa frase tidak mengandung klausa, bisa pendek atau cukup panjang). Maksudnya rangkaian kata yang sudah mengandung suatu pengertian atau satu kesatuan makna, tetapi tidak mempunyai subject dan predicat dan merupakan bagian dari suatu kalimat. Apabila kata-kata dalam phrase tersebut kita pisah, maka mempunyai makna yang berbeda apabila kata-kata tersebut disatukan. Contoh: After lunch, type two words, dan termasuk adverb phrase Before the rains,
  • 6. B.Participal Phrases Participal Phrases adalah ungkapan yang mengandung participle yang biasanya berfungsi sebagai adjective, yang menempel pada kata benda. Kegunaan Participal Phrases yaitu untuk memodifikasi kata benda / kata ganti orang, atau memperjelas dengan kata sifat / objec dan memperindah kalimat dengan di reduksi. Participial terdiri dari participial, modifier, object, dan/atau complement. Participial phrase diletakan sedekat mungkin dengan kata benda. Contoh: talking long strides, she crossed the bridge 1.Posisi dan Tanda Baca A. Posisi Participal Phrase dalam kalimat · Di Awal kalimat Contoh: crying for milk, the baby woke everyone up (menangis karena susu, bayi membangunkan semua orang) · Di Tengah kalimat Contoh: The baby, crying for milk, woke everyone up (bayi, menangis karena susu, membangunkan semua orang) · Di Akhir kalimat Contoh: The baby woke everyone up, crying for milk (bayi membangunkan semua orang, menangis karena susu) B.Pemakaian koma dalam participal phrase Participal yang merupakan peringksan adjective clause tergantung adjective clause sendiri. Jika berupa restrictive (sangat diperlukan), maka tanpa koma. Jika berupa non- restrictive (tambahan), maka menggunakan koma. · Restrictive Contoh : Cats living in the wild may rarely get sick. (Kucing-kucing yang hidup di alam liar mungkin jarang sakit.)
  • 7. jika informasi yang dibawa participial phrase bersifat restrictive, maka koma tidak digunakan. Karena jika dihilangkan, noun yang diterangkan menjadi terlalu general sehingga maksud kalimat sebenarnya tidak tersampaikan. · Non-restrictive Contoh : The table, made of marble, has been repaired (Meja tersebut, terbuat dari marmer, telah diperbaiki) 2.Bentuk- bentuk participle phrase adalah: · Participle bersama objek Contoh: Finding the problems resolved, he promised us a reward happily. → The problem adalah objek dari finding · Participle being bersama complement Contoh : Being lazy, he does not earn enough to support his family. (Menjadi malas, dia tidak mendapatkan cukup untuk menghidupi keluarganya.) → Lazy (adjective) sebagai complement dari being. · Participle yang diterangkan adverb maupun adverb phrase. Contoh : Studying hard, Robert passed the final exam. (Belajar keras, Robert lulus ujian akhir). → Hard (adverb) menerangkan studying.
  • 8. C.Participal Phrases to Express means of manner 1. Adverbial Participle Adverbial Participle memodifikasi beberapa kata kerja lain dari kalimat di mana ia berdiri, menjadi setara dengan frase adverbial atau klausa yang menunjukkan waktu, kondisi, konsesi, penyebab, tujuan, berarti, cara, atau keadaan. a.Participal Phrases to Express means (Adverbial Participle dari Sarana). Ini biasanya tidak dapat diselesaikan dalam klausa. b.Adverbial Participle dari Manner, menjelaskan cara di mana tindakan dilambangkan dengan kata kerja yang dilakukan. Cara tindakan sering diungkapkan dengan Participle tersebut, Participle digunakan untuk mengekspresikan cara, Participle sendiri dapat berupa Adjective Participle digunakan secara substantif atau Adverbial Participle dari Manner. Contoh : he teaches as one having authority teaches (ia mengajar sebagai orang yang berkuasa mengajarkan) atau · he teaches as one teaches having authority. (ia mengajar sebagai salah satu yang memiliki wewenang mengajar) Dalam kedua kasus contoh diatas, diperlukan penyediaan kata kerja yang terbatas, Bahwa participle adalah dalam beberapa kasus masih dirasa sebagai sesuatu yang substantif (Adjective Participle digunakan secara substantif) tampaknya mungkin dari penggunaan korelatif dengan kata sifat atau kata benda dan dari penggunaan sesekali participle.
  • 9. D.Participal Phrases as alternatives for adverbial phrases Participal Phrase digunakan pada adjective clause dan adverbial clause yang direduksi. Pada reduksi adjective clause, participle digunakan menggantikan relative pronoun dan verb yang direduksi. Pada reduksi adverbial clause, subject, verb, dan/tanpa conjunction dapat digantikan dengan Participle jika subject pada adverbial clause dan independent clause sama. Contoh: · adverbial clause Because she was learning Math, she turned off the TV. (Karena dia sedang belajar matematika, dia mematikan TV.) · Participal Phrase learning Math, she turned off the TV (Belajar Matematika, ia mematikan TV) v participle yang merupakan peringkasan adverb clause / arti atau pengertian dari kalimat yang mengandung Participial Phrase dapat menunjukkan : 1.Waktu a. After (sesudah) · Having finished all the work, she went home. (Setelah dia menyelesaikan semua pekerjaan, dia pulang.) 2.While or When (=ketika) . Walking along the street, I met a friend whom I had not seen for along time. (Ketika saya berjalan sepanjang jalan, saya bertemu teman yang telah lama saya tidak berjumpa.) A..Sebab Akibat · Having worked hard all his life, he decided to take a long vacation. (Karena dia telah bekerja keras sepanjang hidupnya, maka dia memutuskan untuk mengambil liburan panjang) . Tetapi kadang-kadang dapat juga menunjukkan pengertian waktu dan sebab bersama-sama. .Having eaten too much, he became sleepy. (Karena dia makan terlalu banyak, dia jadi mengantuk)
  • 10. v Posisi adverb dalam participle phrase A.Sebelum atau setelah participle phrase · Contoh: Quickly clearing the table, she went into the kitchen to bring out the coffe. (Cepat membersihkan meja, ia pergi ke dapur untuk membawa keluar coffe.) . Clearing the table quickly, she went into the kitchen to bring out the coffee. (Membersihkan meja dengan cepat, dia pergi ke dapur untuk membawa keluar kopi.) → Quickly ( adverb ) menerangkan clearing the table. B.Sebelum atau setelah auxiliary yang ada dalam participle phrase Contoh: ·Never having gone to Indonesia, they didn’t know about Bali. (Tidak pernah pergi ke Indonesia, mereka tidak tahu tentang Bali) → Never (adverb) menerangkan having gone to Indonesia.
  • 11. BAB III PENUTUP A.Kesimpulan Participal Phrases adalah ungkapan yang mengandung participle yang biasanya berfungsi sebagai adjective, yang menempel pada kata benda. Kegunaan Participal Phrases yaitu untuk memodifikasi kata benda / kata ganti orang, atau memperjelas dengan kata sifat / objec dan memperindah kalimat dengan di reduksi. Participal adalah verb-ing atau verbII dan verbIII yang berfungsi sebagai verb, adjective dan adverb. Ada dua macam Participal, yaitu present participal (verb-ing /active voice) dan past Participal (verbII dan verbIII / passive voice). Adverbial Participle memodifikasi beberapa kata kerja lain dari kalimat dimana ia berdiri, menjadi setara dengan frase adverbial atau klausa yang menunjukkan waktu, kondisi, konsesi, penyebab, tujuan, berarti, cara, atau keadaan. Participal Phrase digunakan pada adjective clause dan adverbial clause yang direduksi. Pada reduksi adjective clause, participle digunakan menggantikan relative pronoun dan verb yang direduksi. Pada reduksi adverbial clause, subject, verb, dan/tanpa conjunction dapat digantikan dengan Participle jika subject pada adverbial clause dan independent clause sama. B.Saran Apabila terjadi kesalahan penulis berharap sekali kritik dan saran yang membangun agar bisa membuat makalah lebih baik lagi kedepannya dan apabila materi di dalam terdapat kesalahan penulis meminta maaf karena kurangnya sumber referensi dan pemhaman penulis yang masih membutuhkan bantuan dari semua.
  • 12. DAFTAR PUSTAKA http://www.dabar.org/burtonmoodstenses/ADVERBIAL-PARTICIPLE.html (diakses pada pukul 15.03; tanggal 22 september 2015; hari selasa) http://www.ef.co.id/englishfirst/englishstudy/pemahaman-mengenai-participial-phrase.aspx (diakses pada pukul 09.12; tanggal 01oktober 2015; hari kamis) http://ikrar10.blogspot.ca/2011/11participle-phrase.html (diakses pada pukul 08.30; tanggal 22 september 2015; hari selasa) http://tanyajawabsemua.blogspot.com/2012/12/phrase.html (diakses pada pukul 20.30; tanggal 27 september 2015; hari minggu) http://www.wordsmile.com/pengertian-contoh-kalimat-participial phrase (diakses pada pukul 19.30; tanggal 27 september 2015; hari minggu)