SlideShare a Scribd company logo
MAKALAH AGAMA ISLAM
“KHUTBAH”
Afidya Pramesti
XI – MIA 1 / 01
A. PengertianKhutbah
Kutbah adalah berpidato di atas mimbar sesuai syarat dan rukun dengan tujuan
mengajak pendengar untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah swt..
B. Syarat-syarat Khutbah
1. Khatib harus suci dari hadats, baik hadats besar maupun hadats kecil.
2. Khatib harus suci dari najis, baik badan, pakaian, maupun tempatnya.
3. Khatib harus menutup auratnya.
4. Khatib harus berdiri bila mampu.
5. Khutbah harus dilaksanakan pada waktu dzuhur.
6. Khutbah harus disampaikan dengan suara keras sekira dapat didengar oleh
empat puluh orang yang hadir.
7. Khatib harus duduk sebentar dengan thuma’ninah (tenang seluruh anggota
badannya) di antara dua khutbah.
8. Khutbah pertama dan khutbah kedua harus dilaksanakan secara berturut-turut,
begitu pula antara khutbah dan shalat jum’ah.
9. Rukun-rukun khutbah harus disampaikan dengan bahasa arab, adapun selain
rukun boleh dengan bahasa lain.
C. Tata Cara Pelaksanaan Shalat Jum’at
1. Khatib naik ke atas mimbar setelah waktu dzuhur (tergelincirnya matahari),
kemudian Khatib memberi salam dan selanjutnya ia duduk.
2. Sedangkan Muadzin mengumandangkan suara adzan, yakni sebagaimana
biasanya adzan dzuhur.
3. Khutbah pertama: Khatib berdiri untuk segera melakukan khutbah yang
dimulai dengan bacaan hamdalah serta pujian kepada Allah SWT. dan
kemudian membacakan shalawat kepada Rasulullah SAW.
selanjutnya memberikan suatu nasehat kepada para jama’ah Jum’at, dan
mengingatkan kepada mereka dengan suara yang lantang dan tegas (anjuran /
rekomendasi), menyampaikan perintah Allah SWT. dan laranganNya dan
RasulNya. serta mendorong mereka dalam hal untuk berbuat kebaikan dan
kebajikan serta menyuarakan akan takutnya terhadap siksa Allah SWT. dari
berbuat keburukan, mengingatkan mereka akan janji-janji Allah SWT. atas
kebaikan yang kita perbuat, Kemudian Khatib duduk sebentar.
4. Khutbah kedua: Khatib memulai Khutbah yang kedua tersebut dengan bacaan
hamdalah serta pujian kepada Allah SWT. Lalu melanjutkan khutbahnya
tersebut dengan tata cara / pelaksanaan yang sama dengan khutbah pertama
hingga khutbah selesai.
5. Selanjutnya Khatib turun dari atas mimbar. Kemudian muadzin
mengumandangkan iqamat agar segera menjalankan / melaksanakan shalat
Jum’at tersebut. Kemudian memimpin shalat Jum’at secara berjama’ah
melaksanakan Shalat dua rakaat dengan mengeraskan bacaan-bacaannya.
D. Rukun Khutbah
1. Rukun yang Pertama: Hamdalah
Khutbah Shalat Jumat tersebut harus (wajib) dimulai dengan bacaan hamdalah.
yakni lafadz yang memuji Allah SWT. Misal lafadz Alhamdulillah, atau
Ahmadullah, atau innalhamda-lillah. Untuk bacaan pendeknya, yakni minimal ada
kata (lafadz) alhamd dan Allah, baik itu di Khutbah Shalat Jum’at pertama atau pun
kedua.
2. Rukun yang Kedua: Shalawat kepada Nabi SAW
Shalawat kepada baginda Rasulullah Muhammad SAW. harus (wajib)
dilafadzkan dengan jelas sekali, minimal paling tidak ada ucapan (kata)
shalawat. Misal seperti, shalli ‘ala Muhammad, atau as-shalatu ‘ala
Muhammad atau ana mushallai ala Muhammad.
3. Rukun yang Ketiga: Washiyat untuk Taqwa pada Allah SWT.
Maksud dari “washiyat” ini adalah anjuran atau ajakan atau perintah untuk
bertakwa kepada Allah SWT. Serta menurut pendapat Az-Zayadi, washiyat ini
merupakan perintah untuk melaksanakan perintah Allah SWT serta menjauhi
segala larangan-laranganNya. Sedangkan menurut pendapat Ibnu Hajar, hanya
cukup dengan ajakan dalam mengerjakan perintah Allah SWT. Sedangkan
menurut pendapat dari Ar-Ramli, washiyat itu wajib berbentuk seruan
terhadap ketaatan kepada Allah SWT. Untuk Lafadznya sendiri itu bisa lebih
bebas.
Misal seperti dalam bentuk kalimat: “Marilah kita bertaqwa serta menjadi
hamba yang taat kepada Allah Yang Maha Esa.” atau bisa juga dengan kalimat:
“Takutlah kalian kepada Allah SWT.”
4. Rukun yang Keempat: Membaca ayat suci Al-Quran pada salah satunya
Minimal satu kalimat dari ayat-ayat suci Al-Quran yang pastinya
mengandung makna lengkap. Artinya bukan hanya sekedar potongan dari ayat-
ayat yang belum lengkap maknanya (pengertiannya).
Mengenai tema ayatnya itu bebas, artinya tidak ada ketentuan wajib
perihal ayat tentang hukum atau perintah atau larangan. dan Boleh juga dengan
ayat Al-Qur’an mengenai kisah umat-umat terdahulu serta yang lainnya.
َ‫م‬ّ‫ا‬‫ب‬ ‫ع‬ْ‫د‬ُ
ammaa ba’du !
Selanjutnya kita berwasiat untuk diri sendiri serta para jamaah supaya selalu
meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT., kemudial mulai berkhutbah
dengan/ sesuai topiknya. Memanggil para jamaah tersebut bisa juga dengan
panggilan “ayyuhal muslimun”, atau “sidang jum’at yang dirahmati oleh
Allah” dan lainnya.
Berikut isi Khutbah Pertama ;
Setelah menutup khutbah pertama dengan memabaca do’a untuk seluruh
para kaum muslimin dan kaum muslimat.
Lalu selanjutnya, duduk sejenak/ sebentar untuk memberikan kesempatan
kepada para jamaah jum’at agar beristighfar serta membaca shalawat kepada
Rasulullah secara perlahan. Setelah itu, maka Khatib Jum’at kembali berdiri/
naik ke mimbar untuk memulai Khutbahnya yang kedua. Sebaiknya dilakukan
dengan mengawali bacaaan hamdalah serta diikuti dengan bacaan shalawat
nabi.
Selanjutnya di isi dengan bacaan khutbah baik berupa ringkasan, maupun hal-hal
yang terkait dengan tema/ isi khutbah pada khutbah pertama yang berupa washiyat
taqwa.
Isi Khutbah Kedua
5. Rukun Kelima: Doa untuk umat Islam di khutbah kedua
Pada bagian akhir ini, Khatib Jum’at haruslah mengucapkan kalimat / lafadz
atau doa yang intinya adalah meminta kepada Allah SWT. akan kebaikan
bagi umat Islam. Misal contoh bacaan / kalimat: Allahumma ajirna minannar
atau Allahummaghfir lil muslimina wal muslimat.
E. Sunnah-sunnah Khutbah
1. Membaca khutbah diatas mimbar atau tempat yang tinggi.
2. Ketika sudah di mimbar dan berdo’a, langsung menghadap kepara ahli jum’ah
dan mengucapkan salam, lalu duduk menunggu adzan selesai.
3. Membaca khutbah dengan suara yang jelas dan bisa dipahami oleh ahli jum’ah.
4. Saat berkhutbah jangan tengak-tengok dan tangannya jangan tudang-tuding.
5. Saat duduk diantara dua khutbah kira-kira lamanya seperti membaca surat al-
ikhlas.
F. Adab Khutbah
1. Disyaratkan bagi khatib pada kedua khutbah untuk berdiri (bagi yang kuasa),
dengan sekali duduk di antara keduanya. Kedua khutbah itu merupakan syarat
sah solat juma’at. Menurut Imam Asy Syafi’i, berdiri dalam dua khutbah dan
duduk di antara keduanya adalah wajib.
 Dari Ibnu Umar RA, dia berkata, “Bahwa Nabi SAW berkhutbah pada hari
Jum’at dengan berdiri, lalu duduk, lalu berdiri (untuk berkhutbah lagi)
seperti yang dikerjakan orang-orang hari ini.” (HR. Jamaah).
2. Disunnahkan bagi khatib untuk memberi salam ketika masuk masjid dan ketika
naik mimbar sebelum khutbah.
 Ibnu Umar RA meriwayatkan bahwa Rasulullah SAW jika masuk masjid
pada hari Jum’at memberi salam pada orang-orang yang duduk di sisi
mimbar dan jika telah naik mimbar beliau menghadap hadirin dan
mengucapkan salam. (HR. Ath Thabrani).
3. Kedua khutbah wajib memenuhi rukun-rukun dan syarat-syaratnya.
4. Disunnahkan bagi khatib untuk berkhutbah di atas mimbar, sebab Nabi SAW
dahulu berkhutbah di atas mimbar.
5. Disunnahkan bagi khatib untuk duduk pada anak tangga mimbar yang paling
atas, sebab Nabi SAW telah mengerjakan yang demikian itu.
6. Disunnahkan bagi khatib untuk mengeraskan suaranya pada khutbahnya (selain
rukun-rukun khutbah).
 Diriwayatkan dari Jabir RA, bahwa jika Rasulullah berkhutbah, kedua
matanya memerah, suaranya keras, dan nampak sangat marah, sampai
beliau seperti orang yang sedang menghasungkan pasukan (untuk
berperang) (HR. Muslim dan Ibnu Majah).
7. Disunnahkan bagi khatib untuk bersandar / berpegangan pada tongkat atau
busur panah.
 Ini sesuai riwayat Al Hakam bin Hazan RA yang mengatakan bahwa dia
melihat Rasulullah SAW berkhutbah seraya bersandar pada busur panah
atau tongkat (HR. Ahmad dan Abu Dawud).
8. Disunnahkan bagi khatib untuk memendekkan khutbahnya (tidak berpanjang-
panjang atau bertele-tele).
 Diriwayatkan dari Amar bin Yasir RA, dia mendengar Rasulullah SAW
bersabda: “Sesungguhnya lamanya shalat dan pendeknya khutbah
seseorang, adalah pertanda kepahamannya (dalam urusan agama). Maka
panjangkanlah shalat dan pendekkanlah khutbah!” (HR. Ahmad dan
Muslim)
9. Dibolehkan bagi khatib untuk memberi isyarat dengan telunjuknya pada saat
berdoa mengingat Rasulullah pernah mengerjakannya. Demikian menurut
Imam Asy Syaukani.
10. Kedua khutbah wajib memperbincangkan salah satu urusan kaum muslimin,
yakni peristiwa atau kejadian yang sedang terjadi di kalangan kaum muslim
dalam berbagai aspeknya. Hal ini mengingat Rasulullah SAW dan para
khalifahnya dahulu –yang senantiasa menjadi khatib– sesungguhnya
berkedudukan sebagai pemimpin bagi kaum muslimin.
G. Contoh Khutbah
MAKNA SEBUAH KEBAHAGIAAN
Pertama-tama marilah kita panjatkan puji dan sukur kepada Allah SWT.,
karena Dia telah memberikan nikmat kepada kita, sehingga kita bisa hadir
ditempat ini.
Kemudian shalawat dan salam kita tujukan kepada Nabi Muhammad SAW.
karena beliau telah membawa kita dari alam jahiliyah menuju alam islamiyah
seperti yang kita rasakan pada saat ini.
Adapun judul khutbah pada kesempatan kali ini adalah: MAKNA SEBUAH
KEBAHAGIAAN
Sebenarnya kebahagiaan itu ada pada diri semua orang, tidak memandang
sikaya dan simiskin, pejabat dan segala kemewahan duniawi, namun terletak pada
jiwa dan hati yang tenang. Tidak harus kaya atau pejabat dan orang berharta,
tetapi semua orang bisa memiliki kebahagiaan itu. Justu orang yang kaya yang
selalu disibukkan dengan kekurangan dan pekerjaan sehingga hati mereka menjadi
tidak tenang. sebab, berapapun harta yang mereka miliki masih saja kurang tidak
pernah merasa pas dan cukup.
Oleh sebab itu, marilah kitanselalu ingat pada yang member Zat Yang
Menentukan kebahagiaan, karena Allah lah Zat yang member ketenangan kepada
siapapun yang dikehendakinya, maka dari itu marilah kita mengejar terus
kebahagiaan itu dengan senantiasa ingat kepada Allah.
Mana mungkin kebahagiaan itu diberikan kepada orang-orang yang durhaka
kepada Tuhannya, banyak mereka beranggapan bahwa kebahagiaan itu terletak
pada harta yang banyak dan bertumpuk saja. Anggapan yang seperti itu tidak
benar. Mereka lupa bahwa kemegahan, kedudukan dan semua kemewahan dunia
itu pasti binasa tidak ada yang abadi.
Kalau orang mengerti bahwa hidup didunia ini hanyalah sebentar dan
sementara. Seharusnya mereka sadar dan mencari bekal untuk persiapan nanti
dalam perjalanannya menuju akhirat yang abadi. Sehingga dengan dengan
perbekalan itu diharapkan agar mencapai tujuan ke akhirat dengan selamat,
dengan mengerjakan amalan-amalan yang baik, dan segera bertaubat atas dosa
yang pernah dilakukannya.
Kaum Muslimin dan Muslimat
Jadi,kebahagiaan itu tidak terletak pada harta dan dunia, tetapi terletak pada
keimanan.
Allah S.W.T. berfirman dalam Surat Ar-Ra’du ayat 29
Orang-orang yang beriman dan beramal saleh, bagi mereka kebahagiaan dan
tempat kembali yang baik.
Hanya inilah yang dapat saya sampikan mudah-mudahan bermanfaat bagi kita
semua, dan kalau ada kata-kata yang salah mohon dimaafkan.
Wabillahi Taufik Wal Hidyah
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi

More Related Content

What's hot

Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)
Ibnu Ahmad
 
Khulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinKhulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinmbahkelip
 
Ilmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabihIlmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabih
widya adhy
 
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anTugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Nur Alfiyatur Rochmah
 
Tarikh tasyrik 3
Tarikh tasyrik 3Tarikh tasyrik 3
Tarikh tasyrik 3
mas karebet
 
Tayamum ppt
Tayamum pptTayamum ppt
Tayamum ppt
Nadiyah Salamah
 
Dakwah Rasulullah Periode Madinah
Dakwah Rasulullah Periode MadinahDakwah Rasulullah Periode Madinah
Dakwah Rasulullah Periode Madinah
Rumandani Choirunisa
 
Bomoh dan jampi dalam masyarakat Islam
Bomoh dan jampi dalam masyarakat IslamBomoh dan jampi dalam masyarakat Islam
Bomoh dan jampi dalam masyarakat Islam
Ilyana UKM
 
Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)
Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)
Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)
wmkfirdaus
 
Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.
Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.
Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.
Tazkirah PTAR
 
Najis dan hadats
Najis dan hadatsNajis dan hadats
Najis dan hadats
edy prawoto
 
bahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islambahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islam
Tri Agustuti
 
Sumber sumber kaidah fiqh
Sumber sumber kaidah fiqhSumber sumber kaidah fiqh
Sumber sumber kaidah fiqh
Ella Aisah
 
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidinPower point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
dayat7
 
Kisah isa al masih as.
Kisah isa al masih as.Kisah isa al masih as.
Kisah isa al masih as.
Sekolah Vokasi UGM
 
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
 
Muhkam Mutasyabih
Muhkam MutasyabihMuhkam Mutasyabih
Muhkam Mutasyabih
qoida malik
 
Pembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqihPembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqih
ALI FIKRI
 
Kitab allah swt sebagai pedoman hidup
Kitab allah swt sebagai pedoman hidupKitab allah swt sebagai pedoman hidup
Kitab allah swt sebagai pedoman hidup
Nurhalimah Rakhmadina
 
Quran sunnah ijma' qiyas
Quran sunnah ijma' qiyasQuran sunnah ijma' qiyas
Quran sunnah ijma' qiyas
Marhamah Saleh
 

What's hot (20)

Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)
 
Khulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinKhulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidin
 
Ilmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabihIlmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabih
 
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anTugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
 
Tarikh tasyrik 3
Tarikh tasyrik 3Tarikh tasyrik 3
Tarikh tasyrik 3
 
Tayamum ppt
Tayamum pptTayamum ppt
Tayamum ppt
 
Dakwah Rasulullah Periode Madinah
Dakwah Rasulullah Periode MadinahDakwah Rasulullah Periode Madinah
Dakwah Rasulullah Periode Madinah
 
Bomoh dan jampi dalam masyarakat Islam
Bomoh dan jampi dalam masyarakat IslamBomoh dan jampi dalam masyarakat Islam
Bomoh dan jampi dalam masyarakat Islam
 
Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)
Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)
Bab 1 konsep fatwa dalam islam (1)
 
Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.
Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.
Kelebihan Sunnah Rasulullah s.a.w.
 
Najis dan hadats
Najis dan hadatsNajis dan hadats
Najis dan hadats
 
bahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islambahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islam
bahan tugas Kelompok 7 ushul fiqh ekonomi islam
 
Sumber sumber kaidah fiqh
Sumber sumber kaidah fiqhSumber sumber kaidah fiqh
Sumber sumber kaidah fiqh
 
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidinPower point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
 
Kisah isa al masih as.
Kisah isa al masih as.Kisah isa al masih as.
Kisah isa al masih as.
 
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
 
Muhkam Mutasyabih
Muhkam MutasyabihMuhkam Mutasyabih
Muhkam Mutasyabih
 
Pembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqihPembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqih
 
Kitab allah swt sebagai pedoman hidup
Kitab allah swt sebagai pedoman hidupKitab allah swt sebagai pedoman hidup
Kitab allah swt sebagai pedoman hidup
 
Quran sunnah ijma' qiyas
Quran sunnah ijma' qiyasQuran sunnah ijma' qiyas
Quran sunnah ijma' qiyas
 

Viewers also liked

Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.
Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.
Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.
Petra Trimmel - Product Management Hub | Art-Y-Sana
 
Heidi Beachler UDL Presentation
Heidi Beachler UDL PresentationHeidi Beachler UDL Presentation
Heidi Beachler UDL Presentation
Beachlhm
 
καρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμου
καρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμουκαρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμου
καρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμουanlio
 
Varadarajan PMP ITIL
Varadarajan PMP ITILVaradarajan PMP ITIL
Varadarajan PMP ITIL
Varadarajan V PMP ITIL
 
OWASP Top 10 practice workshop by Stanislav Breslavskyi
OWASP Top 10 practice workshop by Stanislav BreslavskyiOWASP Top 10 practice workshop by Stanislav Breslavskyi
OWASP Top 10 practice workshop by Stanislav Breslavskyi
Nazar Tymoshyk, CEH, Ph.D.
 
Functional UI and Unidirectional Dataflow
Functional UI and Unidirectional DataflowFunctional UI and Unidirectional Dataflow
Functional UI and Unidirectional Dataflow
mikaelbr
 
Rica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDF
Rica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDFRica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDF
Rica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDF
Petra Trimmel - Product Management Hub | Art-Y-Sana
 
Decade of 60´s
Decade of 60´sDecade of 60´s
Decade of 60´s
Magaly_Denisse
 
Stranger in a Strange Land: Traveling & UX
Stranger in a Strange Land: Traveling & UXStranger in a Strange Land: Traveling & UX
Stranger in a Strange Land: Traveling & UX
Jackie Wolf
 
Optimum nutrition serious mass
Optimum nutrition serious massOptimum nutrition serious mass
Optimum nutrition serious mass
Paul Davidson
 
Creando una webquest
Creando una webquestCreando una webquest
Creando una webquest
gkltravieso
 
JAVA Business Application
JAVA Business ApplicationJAVA Business Application
JAVA Business Application
Jackie Wolf
 
Isabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open edition
Isabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open editionIsabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open edition
Isabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open edition
Petra Trimmel - Product Management Hub | Art-Y-Sana
 
User Experience at Fundacion Paraguaya
User Experience at Fundacion ParaguayaUser Experience at Fundacion Paraguaya
User Experience at Fundacion Paraguaya
Jackie Wolf
 
The ISE Spoken Interview (1)
The ISE Spoken Interview (1)The ISE Spoken Interview (1)
The ISE Spoken Interview (1)
Ulises Escarcega-Prieto
 
Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...
Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...
Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...
Petra Trimmel - Product Management Hub | Art-Y-Sana
 
Muscle tech pro series
Muscle tech pro seriesMuscle tech pro series
Muscle tech pro series
Paul Davidson
 
Alwaseet manpower ppt_new[1]
Alwaseet manpower ppt_new[1]Alwaseet manpower ppt_new[1]
Alwaseet manpower ppt_new[1]
alwaseetmanpower
 
Media product evaluation
Media product evaluationMedia product evaluation
Media product evaluation
CharLilyMay
 
Focus group analysis
Focus group analysisFocus group analysis
Focus group analysis
CharLilyMay
 

Viewers also liked (20)

Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.
Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.
Rica Belna and Friends_Art for Interior Design: Selection of works.
 
Heidi Beachler UDL Presentation
Heidi Beachler UDL PresentationHeidi Beachler UDL Presentation
Heidi Beachler UDL Presentation
 
καρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμου
καρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμουκαρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμου
καρτες αφιερωμενες στα παιδια ολου του κοσμου
 
Varadarajan PMP ITIL
Varadarajan PMP ITILVaradarajan PMP ITIL
Varadarajan PMP ITIL
 
OWASP Top 10 practice workshop by Stanislav Breslavskyi
OWASP Top 10 practice workshop by Stanislav BreslavskyiOWASP Top 10 practice workshop by Stanislav Breslavskyi
OWASP Top 10 practice workshop by Stanislav Breslavskyi
 
Functional UI and Unidirectional Dataflow
Functional UI and Unidirectional DataflowFunctional UI and Unidirectional Dataflow
Functional UI and Unidirectional Dataflow
 
Rica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDF
Rica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDFRica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDF
Rica Belna _ Art for Interior Design: Abstractions PDF
 
Decade of 60´s
Decade of 60´sDecade of 60´s
Decade of 60´s
 
Stranger in a Strange Land: Traveling & UX
Stranger in a Strange Land: Traveling & UXStranger in a Strange Land: Traveling & UX
Stranger in a Strange Land: Traveling & UX
 
Optimum nutrition serious mass
Optimum nutrition serious massOptimum nutrition serious mass
Optimum nutrition serious mass
 
Creando una webquest
Creando una webquestCreando una webquest
Creando una webquest
 
JAVA Business Application
JAVA Business ApplicationJAVA Business Application
JAVA Business Application
 
Isabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open edition
Isabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open editionIsabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open edition
Isabella Trimmel _ Art for Interior Design_ "Displacements"_open edition
 
User Experience at Fundacion Paraguaya
User Experience at Fundacion ParaguayaUser Experience at Fundacion Paraguaya
User Experience at Fundacion Paraguaya
 
The ISE Spoken Interview (1)
The ISE Spoken Interview (1)The ISE Spoken Interview (1)
The ISE Spoken Interview (1)
 
Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...
Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...
Rica Belna _ Art for Interior Design (Graphic + Photo PDF) - meeting your int...
 
Muscle tech pro series
Muscle tech pro seriesMuscle tech pro series
Muscle tech pro series
 
Alwaseet manpower ppt_new[1]
Alwaseet manpower ppt_new[1]Alwaseet manpower ppt_new[1]
Alwaseet manpower ppt_new[1]
 
Media product evaluation
Media product evaluationMedia product evaluation
Media product evaluation
 
Focus group analysis
Focus group analysisFocus group analysis
Focus group analysis
 

Similar to Makalah agama islam

Pembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmi
Pembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmiPembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmi
Pembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmi
Ade Kusnadi
 
PPT PAI.pptx
PPT PAI.pptxPPT PAI.pptx
PPT PAI.pptx
MitaDesiyanti
 
Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3
Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3
Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3
ARDIANSLEKY
 
Khutbah tabligh dan_dakwah
Khutbah tabligh dan_dakwahKhutbah tabligh dan_dakwah
Khutbah tabligh dan_dakwah
awalsepta84
 
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptxKhutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
SheptyRereQuinta
 
Pengertian khutbah dan dakwah.
Pengertian khutbah dan dakwah.Pengertian khutbah dan dakwah.
Pengertian khutbah dan dakwah.Habib Cubik
 
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptxKhutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
hanifahsmkpgri20
 
Khutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwahKhutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwah
materipptgc
 
Beberapa amalan bid'ah
Beberapa amalan bid'ahBeberapa amalan bid'ah
Beberapa amalan bid'ah
R&R Darulkautsar
 
PPT Khutbah
PPT KhutbahPPT Khutbah
PPT Khutbah
kiatbelajar95
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
Amalia Sofitri
 
Khutbah
KhutbahKhutbah
Khutbah
kemarau20
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
mea_ascha
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)
kemarau20
 
Khutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan CeramahKhutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan Ceramah
samiul12
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)
Nisrokhah6
 
PPT Khutbah
PPT Khutbah PPT Khutbah
PPT Khutbah
elifitriani
 
Tuntunan Sholat Idul Fithri
Tuntunan Sholat Idul FithriTuntunan Sholat Idul Fithri
Tuntunan Sholat Idul Fithri
Nurudin Jauhari
 
Salat id
Salat idSalat id
fiqh dan adab khutbah jumat
fiqh dan adab khutbah jumat fiqh dan adab khutbah jumat
fiqh dan adab khutbah jumat
Isijaky Isakuniku
 

Similar to Makalah agama islam (20)

Pembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmi
Pembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmiPembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmi
Pembekalan khutbah jum’at bagi siswa akhir tmi
 
PPT PAI.pptx
PPT PAI.pptxPPT PAI.pptx
PPT PAI.pptx
 
Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3
Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3
Himpunan Putusa Tarjih Muhammadiyah Jilid 3
 
Khutbah tabligh dan_dakwah
Khutbah tabligh dan_dakwahKhutbah tabligh dan_dakwah
Khutbah tabligh dan_dakwah
 
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptxKhutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
 
Pengertian khutbah dan dakwah.
Pengertian khutbah dan dakwah.Pengertian khutbah dan dakwah.
Pengertian khutbah dan dakwah.
 
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptxKhutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
 
Khutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwahKhutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwah
 
Beberapa amalan bid'ah
Beberapa amalan bid'ahBeberapa amalan bid'ah
Beberapa amalan bid'ah
 
PPT Khutbah
PPT KhutbahPPT Khutbah
PPT Khutbah
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
 
Khutbah
KhutbahKhutbah
Khutbah
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)
 
Khutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan CeramahKhutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan Ceramah
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)
 
PPT Khutbah
PPT Khutbah PPT Khutbah
PPT Khutbah
 
Tuntunan Sholat Idul Fithri
Tuntunan Sholat Idul FithriTuntunan Sholat Idul Fithri
Tuntunan Sholat Idul Fithri
 
Salat id
Salat idSalat id
Salat id
 
fiqh dan adab khutbah jumat
fiqh dan adab khutbah jumat fiqh dan adab khutbah jumat
fiqh dan adab khutbah jumat
 

More from SMAN 54 Jakarta

Tuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasiTuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasi
SMAN 54 Jakarta
 
Makalah fisika
Makalah fisikaMakalah fisika
Makalah fisika
SMAN 54 Jakarta
 
Bahasa
BahasaBahasa
Bab i
Bab iBab i
Takdir
TakdirTakdir
Saling menasehati
Saling menasehatiSaling menasehati
Saling menasehati
SMAN 54 Jakarta
 
Masa idah, hadanah, dan rujuk 2
Masa idah, hadanah, dan rujuk 2Masa idah, hadanah, dan rujuk 2
Masa idah, hadanah, dan rujuk 2
SMAN 54 Jakarta
 
Kimia unsur
Kimia unsurKimia unsur
Kimia unsur
SMAN 54 Jakarta
 
Kelompok butterfly
Kelompok butterflyKelompok butterfly
Kelompok butterfly
SMAN 54 Jakarta
 
Hari ibu
Hari ibuHari ibu
Hari ibu
SMAN 54 Jakarta
 
Agama islam kelompok 2
Agama islam kelompok 2Agama islam kelompok 2
Agama islam kelompok 2
SMAN 54 Jakarta
 
Gerak harmonik pada pegas
Gerak harmonik pada pegasGerak harmonik pada pegas
Gerak harmonik pada pegas
SMAN 54 Jakarta
 
Salat jenazah
Salat jenazahSalat jenazah
Salat jenazah
SMAN 54 Jakarta
 
English
EnglishEnglish
Tugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasi
Tugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasiTugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasi
Tugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasi
SMAN 54 Jakarta
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islam
SMAN 54 Jakarta
 
Muhajadah sebagai pelajar
Muhajadah sebagai pelajarMuhajadah sebagai pelajar
Muhajadah sebagai pelajar
SMAN 54 Jakarta
 
Brunei darussalam
Brunei darussalamBrunei darussalam
Brunei darussalam
SMAN 54 Jakarta
 
Sejarah kel.1
Sejarah kel.1Sejarah kel.1
Sejarah kel.1
SMAN 54 Jakarta
 
Sahabat sejati
Sahabat sejatiSahabat sejati
Sahabat sejati
SMAN 54 Jakarta
 

More from SMAN 54 Jakarta (20)

Tuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasiTuntutan dan agenda reformasi
Tuntutan dan agenda reformasi
 
Makalah fisika
Makalah fisikaMakalah fisika
Makalah fisika
 
Bahasa
BahasaBahasa
Bahasa
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Takdir
TakdirTakdir
Takdir
 
Saling menasehati
Saling menasehatiSaling menasehati
Saling menasehati
 
Masa idah, hadanah, dan rujuk 2
Masa idah, hadanah, dan rujuk 2Masa idah, hadanah, dan rujuk 2
Masa idah, hadanah, dan rujuk 2
 
Kimia unsur
Kimia unsurKimia unsur
Kimia unsur
 
Kelompok butterfly
Kelompok butterflyKelompok butterfly
Kelompok butterfly
 
Hari ibu
Hari ibuHari ibu
Hari ibu
 
Agama islam kelompok 2
Agama islam kelompok 2Agama islam kelompok 2
Agama islam kelompok 2
 
Gerak harmonik pada pegas
Gerak harmonik pada pegasGerak harmonik pada pegas
Gerak harmonik pada pegas
 
Salat jenazah
Salat jenazahSalat jenazah
Salat jenazah
 
English
EnglishEnglish
English
 
Tugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasi
Tugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasiTugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasi
Tugas bahasa indonesia ekposisi dan argumentasi
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islam
 
Muhajadah sebagai pelajar
Muhajadah sebagai pelajarMuhajadah sebagai pelajar
Muhajadah sebagai pelajar
 
Brunei darussalam
Brunei darussalamBrunei darussalam
Brunei darussalam
 
Sejarah kel.1
Sejarah kel.1Sejarah kel.1
Sejarah kel.1
 
Sahabat sejati
Sahabat sejatiSahabat sejati
Sahabat sejati
 

Recently uploaded

Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 

Makalah agama islam

  • 1. MAKALAH AGAMA ISLAM “KHUTBAH” Afidya Pramesti XI – MIA 1 / 01
  • 2. A. PengertianKhutbah Kutbah adalah berpidato di atas mimbar sesuai syarat dan rukun dengan tujuan mengajak pendengar untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah swt.. B. Syarat-syarat Khutbah 1. Khatib harus suci dari hadats, baik hadats besar maupun hadats kecil. 2. Khatib harus suci dari najis, baik badan, pakaian, maupun tempatnya. 3. Khatib harus menutup auratnya. 4. Khatib harus berdiri bila mampu. 5. Khutbah harus dilaksanakan pada waktu dzuhur. 6. Khutbah harus disampaikan dengan suara keras sekira dapat didengar oleh empat puluh orang yang hadir. 7. Khatib harus duduk sebentar dengan thuma’ninah (tenang seluruh anggota badannya) di antara dua khutbah. 8. Khutbah pertama dan khutbah kedua harus dilaksanakan secara berturut-turut, begitu pula antara khutbah dan shalat jum’ah. 9. Rukun-rukun khutbah harus disampaikan dengan bahasa arab, adapun selain rukun boleh dengan bahasa lain. C. Tata Cara Pelaksanaan Shalat Jum’at 1. Khatib naik ke atas mimbar setelah waktu dzuhur (tergelincirnya matahari), kemudian Khatib memberi salam dan selanjutnya ia duduk. 2. Sedangkan Muadzin mengumandangkan suara adzan, yakni sebagaimana biasanya adzan dzuhur. 3. Khutbah pertama: Khatib berdiri untuk segera melakukan khutbah yang dimulai dengan bacaan hamdalah serta pujian kepada Allah SWT. dan kemudian membacakan shalawat kepada Rasulullah SAW. selanjutnya memberikan suatu nasehat kepada para jama’ah Jum’at, dan mengingatkan kepada mereka dengan suara yang lantang dan tegas (anjuran / rekomendasi), menyampaikan perintah Allah SWT. dan laranganNya dan RasulNya. serta mendorong mereka dalam hal untuk berbuat kebaikan dan kebajikan serta menyuarakan akan takutnya terhadap siksa Allah SWT. dari berbuat keburukan, mengingatkan mereka akan janji-janji Allah SWT. atas kebaikan yang kita perbuat, Kemudian Khatib duduk sebentar. 4. Khutbah kedua: Khatib memulai Khutbah yang kedua tersebut dengan bacaan hamdalah serta pujian kepada Allah SWT. Lalu melanjutkan khutbahnya tersebut dengan tata cara / pelaksanaan yang sama dengan khutbah pertama hingga khutbah selesai. 5. Selanjutnya Khatib turun dari atas mimbar. Kemudian muadzin mengumandangkan iqamat agar segera menjalankan / melaksanakan shalat Jum’at tersebut. Kemudian memimpin shalat Jum’at secara berjama’ah melaksanakan Shalat dua rakaat dengan mengeraskan bacaan-bacaannya.
  • 3. D. Rukun Khutbah 1. Rukun yang Pertama: Hamdalah Khutbah Shalat Jumat tersebut harus (wajib) dimulai dengan bacaan hamdalah. yakni lafadz yang memuji Allah SWT. Misal lafadz Alhamdulillah, atau Ahmadullah, atau innalhamda-lillah. Untuk bacaan pendeknya, yakni minimal ada kata (lafadz) alhamd dan Allah, baik itu di Khutbah Shalat Jum’at pertama atau pun kedua. 2. Rukun yang Kedua: Shalawat kepada Nabi SAW Shalawat kepada baginda Rasulullah Muhammad SAW. harus (wajib) dilafadzkan dengan jelas sekali, minimal paling tidak ada ucapan (kata) shalawat. Misal seperti, shalli ‘ala Muhammad, atau as-shalatu ‘ala Muhammad atau ana mushallai ala Muhammad. 3. Rukun yang Ketiga: Washiyat untuk Taqwa pada Allah SWT. Maksud dari “washiyat” ini adalah anjuran atau ajakan atau perintah untuk bertakwa kepada Allah SWT. Serta menurut pendapat Az-Zayadi, washiyat ini merupakan perintah untuk melaksanakan perintah Allah SWT serta menjauhi segala larangan-laranganNya. Sedangkan menurut pendapat Ibnu Hajar, hanya cukup dengan ajakan dalam mengerjakan perintah Allah SWT. Sedangkan menurut pendapat dari Ar-Ramli, washiyat itu wajib berbentuk seruan terhadap ketaatan kepada Allah SWT. Untuk Lafadznya sendiri itu bisa lebih bebas. Misal seperti dalam bentuk kalimat: “Marilah kita bertaqwa serta menjadi hamba yang taat kepada Allah Yang Maha Esa.” atau bisa juga dengan kalimat: “Takutlah kalian kepada Allah SWT.”
  • 4. 4. Rukun yang Keempat: Membaca ayat suci Al-Quran pada salah satunya Minimal satu kalimat dari ayat-ayat suci Al-Quran yang pastinya mengandung makna lengkap. Artinya bukan hanya sekedar potongan dari ayat- ayat yang belum lengkap maknanya (pengertiannya). Mengenai tema ayatnya itu bebas, artinya tidak ada ketentuan wajib perihal ayat tentang hukum atau perintah atau larangan. dan Boleh juga dengan ayat Al-Qur’an mengenai kisah umat-umat terdahulu serta yang lainnya. َ‫م‬ّ‫ا‬‫ب‬ ‫ع‬ْ‫د‬ُ ammaa ba’du ! Selanjutnya kita berwasiat untuk diri sendiri serta para jamaah supaya selalu meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT., kemudial mulai berkhutbah dengan/ sesuai topiknya. Memanggil para jamaah tersebut bisa juga dengan panggilan “ayyuhal muslimun”, atau “sidang jum’at yang dirahmati oleh Allah” dan lainnya. Berikut isi Khutbah Pertama ; Setelah menutup khutbah pertama dengan memabaca do’a untuk seluruh para kaum muslimin dan kaum muslimat.
  • 5. Lalu selanjutnya, duduk sejenak/ sebentar untuk memberikan kesempatan kepada para jamaah jum’at agar beristighfar serta membaca shalawat kepada Rasulullah secara perlahan. Setelah itu, maka Khatib Jum’at kembali berdiri/ naik ke mimbar untuk memulai Khutbahnya yang kedua. Sebaiknya dilakukan dengan mengawali bacaaan hamdalah serta diikuti dengan bacaan shalawat nabi. Selanjutnya di isi dengan bacaan khutbah baik berupa ringkasan, maupun hal-hal yang terkait dengan tema/ isi khutbah pada khutbah pertama yang berupa washiyat taqwa. Isi Khutbah Kedua 5. Rukun Kelima: Doa untuk umat Islam di khutbah kedua Pada bagian akhir ini, Khatib Jum’at haruslah mengucapkan kalimat / lafadz atau doa yang intinya adalah meminta kepada Allah SWT. akan kebaikan bagi umat Islam. Misal contoh bacaan / kalimat: Allahumma ajirna minannar atau Allahummaghfir lil muslimina wal muslimat.
  • 6. E. Sunnah-sunnah Khutbah 1. Membaca khutbah diatas mimbar atau tempat yang tinggi. 2. Ketika sudah di mimbar dan berdo’a, langsung menghadap kepara ahli jum’ah dan mengucapkan salam, lalu duduk menunggu adzan selesai. 3. Membaca khutbah dengan suara yang jelas dan bisa dipahami oleh ahli jum’ah. 4. Saat berkhutbah jangan tengak-tengok dan tangannya jangan tudang-tuding. 5. Saat duduk diantara dua khutbah kira-kira lamanya seperti membaca surat al- ikhlas. F. Adab Khutbah 1. Disyaratkan bagi khatib pada kedua khutbah untuk berdiri (bagi yang kuasa), dengan sekali duduk di antara keduanya. Kedua khutbah itu merupakan syarat sah solat juma’at. Menurut Imam Asy Syafi’i, berdiri dalam dua khutbah dan duduk di antara keduanya adalah wajib.  Dari Ibnu Umar RA, dia berkata, “Bahwa Nabi SAW berkhutbah pada hari Jum’at dengan berdiri, lalu duduk, lalu berdiri (untuk berkhutbah lagi) seperti yang dikerjakan orang-orang hari ini.” (HR. Jamaah). 2. Disunnahkan bagi khatib untuk memberi salam ketika masuk masjid dan ketika naik mimbar sebelum khutbah.  Ibnu Umar RA meriwayatkan bahwa Rasulullah SAW jika masuk masjid pada hari Jum’at memberi salam pada orang-orang yang duduk di sisi mimbar dan jika telah naik mimbar beliau menghadap hadirin dan mengucapkan salam. (HR. Ath Thabrani). 3. Kedua khutbah wajib memenuhi rukun-rukun dan syarat-syaratnya. 4. Disunnahkan bagi khatib untuk berkhutbah di atas mimbar, sebab Nabi SAW dahulu berkhutbah di atas mimbar. 5. Disunnahkan bagi khatib untuk duduk pada anak tangga mimbar yang paling atas, sebab Nabi SAW telah mengerjakan yang demikian itu. 6. Disunnahkan bagi khatib untuk mengeraskan suaranya pada khutbahnya (selain rukun-rukun khutbah).  Diriwayatkan dari Jabir RA, bahwa jika Rasulullah berkhutbah, kedua matanya memerah, suaranya keras, dan nampak sangat marah, sampai beliau seperti orang yang sedang menghasungkan pasukan (untuk berperang) (HR. Muslim dan Ibnu Majah). 7. Disunnahkan bagi khatib untuk bersandar / berpegangan pada tongkat atau busur panah.  Ini sesuai riwayat Al Hakam bin Hazan RA yang mengatakan bahwa dia melihat Rasulullah SAW berkhutbah seraya bersandar pada busur panah atau tongkat (HR. Ahmad dan Abu Dawud). 8. Disunnahkan bagi khatib untuk memendekkan khutbahnya (tidak berpanjang- panjang atau bertele-tele).  Diriwayatkan dari Amar bin Yasir RA, dia mendengar Rasulullah SAW bersabda: “Sesungguhnya lamanya shalat dan pendeknya khutbah seseorang, adalah pertanda kepahamannya (dalam urusan agama). Maka panjangkanlah shalat dan pendekkanlah khutbah!” (HR. Ahmad dan Muslim)
  • 7. 9. Dibolehkan bagi khatib untuk memberi isyarat dengan telunjuknya pada saat berdoa mengingat Rasulullah pernah mengerjakannya. Demikian menurut Imam Asy Syaukani. 10. Kedua khutbah wajib memperbincangkan salah satu urusan kaum muslimin, yakni peristiwa atau kejadian yang sedang terjadi di kalangan kaum muslim dalam berbagai aspeknya. Hal ini mengingat Rasulullah SAW dan para khalifahnya dahulu –yang senantiasa menjadi khatib– sesungguhnya berkedudukan sebagai pemimpin bagi kaum muslimin. G. Contoh Khutbah MAKNA SEBUAH KEBAHAGIAAN Pertama-tama marilah kita panjatkan puji dan sukur kepada Allah SWT., karena Dia telah memberikan nikmat kepada kita, sehingga kita bisa hadir ditempat ini. Kemudian shalawat dan salam kita tujukan kepada Nabi Muhammad SAW. karena beliau telah membawa kita dari alam jahiliyah menuju alam islamiyah seperti yang kita rasakan pada saat ini. Adapun judul khutbah pada kesempatan kali ini adalah: MAKNA SEBUAH KEBAHAGIAAN Sebenarnya kebahagiaan itu ada pada diri semua orang, tidak memandang sikaya dan simiskin, pejabat dan segala kemewahan duniawi, namun terletak pada jiwa dan hati yang tenang. Tidak harus kaya atau pejabat dan orang berharta, tetapi semua orang bisa memiliki kebahagiaan itu. Justu orang yang kaya yang selalu disibukkan dengan kekurangan dan pekerjaan sehingga hati mereka menjadi tidak tenang. sebab, berapapun harta yang mereka miliki masih saja kurang tidak pernah merasa pas dan cukup. Oleh sebab itu, marilah kitanselalu ingat pada yang member Zat Yang Menentukan kebahagiaan, karena Allah lah Zat yang member ketenangan kepada siapapun yang dikehendakinya, maka dari itu marilah kita mengejar terus kebahagiaan itu dengan senantiasa ingat kepada Allah. Mana mungkin kebahagiaan itu diberikan kepada orang-orang yang durhaka kepada Tuhannya, banyak mereka beranggapan bahwa kebahagiaan itu terletak pada harta yang banyak dan bertumpuk saja. Anggapan yang seperti itu tidak benar. Mereka lupa bahwa kemegahan, kedudukan dan semua kemewahan dunia itu pasti binasa tidak ada yang abadi. Kalau orang mengerti bahwa hidup didunia ini hanyalah sebentar dan sementara. Seharusnya mereka sadar dan mencari bekal untuk persiapan nanti dalam perjalanannya menuju akhirat yang abadi. Sehingga dengan dengan perbekalan itu diharapkan agar mencapai tujuan ke akhirat dengan selamat, dengan mengerjakan amalan-amalan yang baik, dan segera bertaubat atas dosa yang pernah dilakukannya. Kaum Muslimin dan Muslimat Jadi,kebahagiaan itu tidak terletak pada harta dan dunia, tetapi terletak pada keimanan. Allah S.W.T. berfirman dalam Surat Ar-Ra’du ayat 29
  • 8. Orang-orang yang beriman dan beramal saleh, bagi mereka kebahagiaan dan tempat kembali yang baik. Hanya inilah yang dapat saya sampikan mudah-mudahan bermanfaat bagi kita semua, dan kalau ada kata-kata yang salah mohon dimaafkan. Wabillahi Taufik Wal Hidyah Wassalamu’alaikum Warahmatullahi