SlideShare a Scribd company logo
Learning
Organization
Learning
Organization
Universitas Indonesia
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
S-2 Ilmu Administrasi
Deky LiomanDeky Lioman
1
Learning Organization
(Organisasi Belajar)
Mengapa harus Learning Organization ?
2
1. The World is Changing
2. The Economy is Changing
3. Technology is Changing
4. The way we work is Changing
2
Learning Organization
(Organisasi Belajar)
Learning Organization diperlukan untuk :
1. Menyiapkan sumber daya manusia yang mampu menyesuaikan diri
dengan perubahan yang bergulir secara cepat
2. Memenuhi kebutuhan organisasi terhadap tenaga kerja terdidik
3. Mencapai tujuan melalui pemberdayaan semua komponen dalam
organisasi dan perbaikan kualitas kerja.
3
Apa itu Learning Organization ?
Secara historis, konsep Learning organization menjadi istilah yang populer setelah Peter
Senge melontarkan gagasannya dalam buku TheFifth Discipline.
Peter Senge
“organisasi-organisasi dimana orang mengembangkan kapasitas mereka
secara terus-menerus untuk menciptakan hasil yang mereka inginkan,
dimana pola pikir yang luas dan baru dipelihara, dimana aspirasi kolektif
dipoles, dimana orang-orang belajar tanpa henti untuk melihat segala hal
secara bersama-sama”
4
5 5
Michael Marquardt
“suatu organisasi yang belajar secara kolektif dan bersemangat, dan
terus menerus mentransformasikan dirinya pada pengumpulan,
pengelolaan dan penggunaan pengetahuan yang lebih baik bagi
keberhasilan perusahaan. Memberdayakan sumber daya manusianya
baik di dalam atau di luar perusahaan untuk belajar sambil bekerja.
Memanfaatkan teknologi untuk mengoptimalkan baik pembelajaran
maupun produktivitas kerja”
Apa itu Learning Organization ?
Fokus Pembahasan
5 Disiplin Peter Senge
1. Systems Thinking
2. Personal Mastery
3. Mental Models
4. Shared Vision
5. Team Learning
6
System Thinking
Orang dalam organisasi belajar bekerja dalam lingkungan sistemik.
Jantung berpikir sistem adalah kesadaran akan keterkaitan dirinya dalam
tim, keterkaitan tim dengan organisasi, keterkaitan organisasi dengan
lingkungan yang lebih luas lagi.
7
11 Hukum Sistem Thinking
Peter Senge
Today’s problems come from yesterday’s solutions
(Permasalahan hari ini sebenarnya merupakan dampak dari pemecahan masalah yang
telah dilakukan pada saat sebelumnya)
The harder one pushes, the harder the sistem pushes back.
(semakin besar usaha yang kita lakukan untuk memperbaiki kesalahan, maka tanpa atau
dengan kita sadari akan semakin kuat pula masalah tersebut menekan kita)
Behavior grows better before it grows worse.
(Perilaku tampak lebih baik sebelum dia menjadi buruk)
The easy way out usually leads back in
(Jalan keluar yang mudah biasanya akan mengarahkan kita pada jalan kembali)
8
The cure may be worse than the disease.
(Obat bisa jadi lebih buruk dari pada penyakitnya)
Faster is slower
(Percepatan merupakan perlambatan)
Cause and effect are not closely related in time and space
(Sebab akibat tidak muncul berdampingan dalam ruang dan waktu)
Small changes can produce big results, but the areas of highest leverage are often the least
obvious
(Perubahan kecil dapat menghasilkan akibat yang besar, tetapi area yang sangat
signifikan sering tidak terlihat jelas)
9
You can have your cake and eat it too – but not at once
(Anda dapat memiliki kue anda dan memakannya, tetapi tidak sekaligus)
Dividing an elephant in half does not produce two small elephants
(Membelah seekor gajah menjadi dua bagian tidak akan menghasilkan dua gajah kecil)
There is no blame
(Tidak menyalahkan)
10
Personal Mastery
Dalam organisasi belajar, individu dan profesinya dipandang
sebagai faktor yang krusial untuk membawa keberhasilan
organisasi.
Oleh karena itu individu tidak boleh berhenti belajar. Dia
harus memiliki visi (mimpi) pribadi, harus kreatif, dan harus
komit pada kebenaran.
11
Mental Models
Respon atau perilaku kita atas lingkungan dipengaruhi oleh asumsi yang ada
dalam pikiran kita tentang pekerjaan dan organisasi.
Persoalannya muncul ketika mental kita terbatas atau bahkan tidak berfungsi,
sehingga menghalangi perkembangan organisasi.
Dalam organisasi belajar model mental menjadi tidak terbatas, melainkan
bebas dan selalu bisa berubah. Jika organisasi menginginkan berubah menjadi
organisasi belajar maka harus bisa mengatasi ketakutan-ketakutan atau
kecemasan-kecemasan untuk berpikir.
12
Shared Vision
Tujuan, nilai, misi akan sangat berdampak pada perilaku dalam organisasi, jika
dibagikan dan dipahami bersama, dan dimiliki oleh semua anggota organisasi.
Gambaran masa depan organisasi merupakan juga mimpi-mimpi indah
kelompok dan individu.
Visi bersama akan menghasilkan komitmen yang kokoh dari individu ketimbang
visi yang hanya datang dari atas.
13
Team Learning
Tim senantiasa ada dalam setiap organisasi.
Sebutannya bermacam-macam : departemen, unit, divisi, panitia, dan
lain sebagainya. Seringkali seorang individu berfungsi di beberapa tim.
Dalam organisasi individu harus mampu mendudukan dirinya dalam tim.
Dia harus mampu berpikir bersama, berdialog, saling melengkapi, saling
mengoreksi kesalahan.
Individu melihat dirinya sendiri sebagai satu unit yang tidak bisa
terpisahkan dari unit lain, dan saling tergantung.
14
Review analisis Learning Organization…
video Gita Wirjawan
(saat menjadi Mendag dan Kepala BKPM)
Dalam QB Leadership “menggesitkan Birokrasi”
15
16
Personal Mastery
Penguasaan Personal:
Policy : Toefl Minimal 600
Memberikan Karyawan Beasiswa S2 keluar Negeri di Nanyang Technology
University
Rutin tiap tahun memberikan beasiswa ke luar negeri
( individu dan profesinya dipandang sebagai faktor krusial untuk membawa
keberhasilan organisasi. Individu tidak boleh berhenti belajar )
17
Mental Model
Policy harus menggunakan (Technology) PDA untuk email dan kebutuhan
komunikasi.
Karyawan diberikan kesempatan Internship di Perusahaan2 besar seperti
Samsung, Coca Cola, Univercity of Colorado
Sekembalinya ke Indonesia Paradigma / mindsetnya berbeda. Mereka jadi
mengerti apa Expectasi masyarakat tentang “Public Services”
(tidak lepas mindset/paradigma birokrat yang tadinya merasa dilayani sekarang
mengerti bagaimana harapan masyarakat kepada Pelayanan Publik )
18
Shared Vision
Memberikan Visi kepada Karyawan bahwa mempunyai cita-cita atau
mimpi yang sama antara Pimpinan dengan Karyawan…
Misalkan dalam mewujudkan Visi Birokrasi yang Gesit
19
Team Learning
Berapa Lama Perijinan di BKPM… sebelumnya berbulan-bulan
Gita menerapkan policy tidak boleh lebih dari 3 hari
Ketika ada wartawan asing dari Street Times yang mengirimkan “mistery
shopper” / contoh perijinan PMA di Indonesia
Ternyata ijin PMA nya bisa selesai dalam 5 Jam
(tidak lepas dari kerjasama tim yang ada dalam organisasi.bahwa individu
melihat dirinya sendiri sebagai satu unit yang tidak bisa terpisahkan dari
unit lain)
20
System Thinking
Bahwa dengan memberikan implementasi Personal Mastery, Mental
Model, Shared Vision, Team Learning akan Menggerakkan organisasi
menuju Organisasi yang terus belajar untuk mencapai cita-cita organisasi
Misalkan menjadi “Birokrasi yang Gesit”
21

More Related Content

What's hot

Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
Seta Wicaksana
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Wira Kharisma
 
Ppt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasiPpt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasi
Mushlihatun Syarifah
 
Budaya dan Nilai Perusahaan
Budaya dan Nilai PerusahaanBudaya dan Nilai Perusahaan
Budaya dan Nilai Perusahaan
Wisnu Dewobroto
 
Desain organisasi henry mintzberg
Desain organisasi henry mintzbergDesain organisasi henry mintzberg
Desain organisasi henry mintzberg
nurul khaiva
 
PPT PENGEMBANGAN KARIR
PPT PENGEMBANGAN KARIR PPT PENGEMBANGAN KARIR
PPT PENGEMBANGAN KARIR
psepti17
 
Gaya Kepemimpinan
Gaya KepemimpinanGaya Kepemimpinan
Gaya Kepemimpinan
Windy Citra Negara
 
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Yodhia Antariksa
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahan
93220872
 
Konsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDMKonsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDM
Aun Falestien Faletehan
 
Dasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiDasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasi
Tika Nafisah
 
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaPelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Nuria Isna Asyar
 
Talent management 4.0 pdf
Talent management 4.0 pdfTalent management 4.0 pdf
Talent management 4.0 pdf
Dr. Zar Rdj
 
Manajemen Kinerja
Manajemen KinerjaManajemen Kinerja
Manajemen Kinerja
Aun Falestien Faletehan
 
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasiPengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasiandreprathamm
 
teori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinanteori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinan
Hadik27
 

What's hot (20)

Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)
Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)
Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)
 
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya ManusiaPpt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
 
Ppt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasiPpt perilaku organisasi
Ppt perilaku organisasi
 
Budaya dan Nilai Perusahaan
Budaya dan Nilai PerusahaanBudaya dan Nilai Perusahaan
Budaya dan Nilai Perusahaan
 
Desain organisasi henry mintzberg
Desain organisasi henry mintzbergDesain organisasi henry mintzberg
Desain organisasi henry mintzberg
 
PPT PENGEMBANGAN KARIR
PPT PENGEMBANGAN KARIR PPT PENGEMBANGAN KARIR
PPT PENGEMBANGAN KARIR
 
Gaya Kepemimpinan
Gaya KepemimpinanGaya Kepemimpinan
Gaya Kepemimpinan
 
Evaluasi kinerja (18 1-07)
Evaluasi kinerja (18 1-07)Evaluasi kinerja (18 1-07)
Evaluasi kinerja (18 1-07)
 
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahan
 
Konsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDMKonsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDM
 
Dasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiDasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasi
 
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaPelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
 
Talent management 4.0 pdf
Talent management 4.0 pdfTalent management 4.0 pdf
Talent management 4.0 pdf
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Manajemen Kinerja
Manajemen KinerjaManajemen Kinerja
Manajemen Kinerja
 
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasiPengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasi
 
teori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinanteori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinan
 

Viewers also liked

maching stage
 maching stage  maching stage
maching stage
IKHTIAR SETIAWAN
 
Komponen Manajemen Strategis
Komponen Manajemen StrategisKomponen Manajemen Strategis
Komponen Manajemen StrategisYunika Lestari
 
Kuliah ii manstra
Kuliah ii manstraKuliah ii manstra
Kuliah ii manstra
Dadang Iskandar
 
strategi generik porter
 strategi generik porter strategi generik porter
strategi generik porter
IKHTIAR SETIAWAN
 
Strategi mudrajad kuncoro
Strategi   mudrajad kuncoroStrategi   mudrajad kuncoro
Strategi mudrajad kuncoro
rezajuliannor
 
Manajemen strategik
Manajemen strategikManajemen strategik
Manajemen strategik
Enjang Otib
 
Manajemen stratejik 12
Manajemen stratejik  12Manajemen stratejik  12
Manajemen stratejik 12
Judianto Nugroho
 
Modul kuliah strategi
Modul kuliah strategiModul kuliah strategi
Modul kuliah strategidhiptya
 
Handout manajemen strategi
Handout manajemen strategiHandout manajemen strategi
Handout manajemen strategiWahyu Hidayat
 
Modul kuliah manajemen strategi
Modul kuliah manajemen strategiModul kuliah manajemen strategi
Modul kuliah manajemen strategi
Dadang Iskandar
 
Robbins 11 _ Mengelola Tim
Robbins 11 _ Mengelola TimRobbins 11 _ Mengelola Tim
Robbins 11 _ Mengelola Tim
ErniSiregar
 
Robbins 7 _ Dasar-Dasar Perencanaan
Robbins 7 _ Dasar-Dasar PerencanaanRobbins 7 _ Dasar-Dasar Perencanaan
Robbins 7 _ Dasar-Dasar Perencanaan
ErniSiregar
 
Robbins 9 _ Desain dan Struktur Organisasi
Robbins 9 _ Desain dan Struktur OrganisasiRobbins 9 _ Desain dan Struktur Organisasi
Robbins 9 _ Desain dan Struktur Organisasi
ErniSiregar
 
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P RobbinsPengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
A Indra Cahyadi
 
Robbins 8 _ Manajemen Strategik
Robbins 8 _ Manajemen StrategikRobbins 8 _ Manajemen Strategik
Robbins 8 _ Manajemen Strategik
ErniSiregar
 

Viewers also liked (16)

maching stage
 maching stage  maching stage
maching stage
 
Komponen Manajemen Strategis
Komponen Manajemen StrategisKomponen Manajemen Strategis
Komponen Manajemen Strategis
 
Kuliah ii manstra
Kuliah ii manstraKuliah ii manstra
Kuliah ii manstra
 
Indosat MAKE Presentation 2009
Indosat MAKE Presentation 2009Indosat MAKE Presentation 2009
Indosat MAKE Presentation 2009
 
strategi generik porter
 strategi generik porter strategi generik porter
strategi generik porter
 
Strategi mudrajad kuncoro
Strategi   mudrajad kuncoroStrategi   mudrajad kuncoro
Strategi mudrajad kuncoro
 
Manajemen strategik
Manajemen strategikManajemen strategik
Manajemen strategik
 
Manajemen stratejik 12
Manajemen stratejik  12Manajemen stratejik  12
Manajemen stratejik 12
 
Modul kuliah strategi
Modul kuliah strategiModul kuliah strategi
Modul kuliah strategi
 
Handout manajemen strategi
Handout manajemen strategiHandout manajemen strategi
Handout manajemen strategi
 
Modul kuliah manajemen strategi
Modul kuliah manajemen strategiModul kuliah manajemen strategi
Modul kuliah manajemen strategi
 
Robbins 11 _ Mengelola Tim
Robbins 11 _ Mengelola TimRobbins 11 _ Mengelola Tim
Robbins 11 _ Mengelola Tim
 
Robbins 7 _ Dasar-Dasar Perencanaan
Robbins 7 _ Dasar-Dasar PerencanaanRobbins 7 _ Dasar-Dasar Perencanaan
Robbins 7 _ Dasar-Dasar Perencanaan
 
Robbins 9 _ Desain dan Struktur Organisasi
Robbins 9 _ Desain dan Struktur OrganisasiRobbins 9 _ Desain dan Struktur Organisasi
Robbins 9 _ Desain dan Struktur Organisasi
 
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P RobbinsPengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
Pengantar Manajemen dan Organisasi - Stephen P Robbins
 
Robbins 8 _ Manajemen Strategik
Robbins 8 _ Manajemen StrategikRobbins 8 _ Manajemen Strategik
Robbins 8 _ Manajemen Strategik
 

Similar to Learning organization

learningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptx
learningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptxlearningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptx
learningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptx
tamrinnurung47
 
MODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJO
MODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJOMODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJO
MODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJODaniel Doni
 
Learning organization
Learning organizationLearning organization
Learning organization
Adiza Fatin
 
Disiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengeDisiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. senge
muhammadfatih35
 
Pembelajaran Organisasi.pptx
Pembelajaran Organisasi.pptxPembelajaran Organisasi.pptx
Pembelajaran Organisasi.pptx
isabelasuri
 
Knowledge Management: Learning organization
Knowledge Management: Learning organizationKnowledge Management: Learning organization
Knowledge Management: Learning organization
nanda7prakoso
 
ppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
ppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptxppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
ppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
wichissebenarnya1
 
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajarNilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
navyndl29
 
Disiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengeDisiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. senge
muhammadfatih35
 
Presentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdf
Presentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdfPresentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdf
Presentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdf
takdir12
 
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihanTeori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Bun Faris
 
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihanTeori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihanBun Faris
 
6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...
Tri Sutopo
 
SOFT SKILL - ISP4.pptx
SOFT SKILL - ISP4.pptxSOFT SKILL - ISP4.pptx
SOFT SKILL - ISP4.pptx
kaltu manik
 
Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...
Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...
Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...
jonijontor1
 
Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334
IQBAL PAMUNGKAS
 
Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334
IQBAL PAMUNGKAS
 
Tugas uas akpri individu donny
Tugas uas akpri individu donnyTugas uas akpri individu donny
Tugas uas akpri individu donny
University of Bengkulu
 

Similar to Learning organization (20)

learningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptx
learningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptxlearningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptx
learningorganization-150212011444-conversion-gate01.pptx
 
MODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJO
MODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJOMODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJO
MODUL LEARNING ORGANIZATION by DANIEL DONI SUNDJOJO
 
Learning organization
Learning organizationLearning organization
Learning organization
 
Disiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengeDisiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. senge
 
Pembelajaran Organisasi.pptx
Pembelajaran Organisasi.pptxPembelajaran Organisasi.pptx
Pembelajaran Organisasi.pptx
 
Knowledge Management: Learning organization
Knowledge Management: Learning organizationKnowledge Management: Learning organization
Knowledge Management: Learning organization
 
ppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
ppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptxppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
ppppppppppKEPEMIMPINAN DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
 
Lkmm 2011
Lkmm 2011Lkmm 2011
Lkmm 2011
 
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajarNilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
Nilai individu dalam membentuk organisasi pembelajar
 
Disiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengeDisiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. senge
 
Presentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdf
Presentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdfPresentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdf
Presentasi STLO_scdssfdfdfdvddfdfdfdfdfdfdfdf
 
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihanTeori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
 
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihanTeori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
Teori pembelajaran dan dinamika kelompok dalam pelatihan
 
6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemim...
 
SOFT SKILL - ISP4.pptx
SOFT SKILL - ISP4.pptxSOFT SKILL - ISP4.pptx
SOFT SKILL - ISP4.pptx
 
Tugas uas akpri individu donny
Tugas uas akpri individu donnyTugas uas akpri individu donny
Tugas uas akpri individu donny
 
Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...
Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...
Quiz minggu 2 vision and company mission, longterm objective, corporate cultu...
 
Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334
 
Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334Iqbal pamungkas 11131334
Iqbal pamungkas 11131334
 
Tugas uas akpri individu donny
Tugas uas akpri individu donnyTugas uas akpri individu donny
Tugas uas akpri individu donny
 

More from Deky Lioman

Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014
Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014
Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014
Deky Lioman
 
Undang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan
Undang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi PemerintahanUndang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan
Undang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan
Deky Lioman
 
Undang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara
Undang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil NegaraUndang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara
Undang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara
Deky Lioman
 
Reformasi Kepegawaian Negeri di Amerika Serikat
Reformasi Kepegawaian Negeri di Amerika SerikatReformasi Kepegawaian Negeri di Amerika Serikat
Reformasi Kepegawaian Negeri di Amerika Serikat
Deky Lioman
 
Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)
Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)
Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)
Deky Lioman
 
Kompensasi di singapura
Kompensasi di singapuraKompensasi di singapura
Kompensasi di singapura
Deky Lioman
 

More from Deky Lioman (6)

Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014
Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014
Passing Grade TKD Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014
 
Undang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan
Undang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi PemerintahanUndang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan
Undang Undang No 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan
 
Undang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara
Undang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil NegaraUndang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara
Undang Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara
 
Reformasi Kepegawaian Negeri di Amerika Serikat
Reformasi Kepegawaian Negeri di Amerika SerikatReformasi Kepegawaian Negeri di Amerika Serikat
Reformasi Kepegawaian Negeri di Amerika Serikat
 
Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)
Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)
Talent Rewards di PT. KAI (2009 - 2013)
 
Kompensasi di singapura
Kompensasi di singapuraKompensasi di singapura
Kompensasi di singapura
 

Learning organization

  • 1. Learning Organization Learning Organization Universitas Indonesia Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik S-2 Ilmu Administrasi Deky LiomanDeky Lioman 1
  • 2. Learning Organization (Organisasi Belajar) Mengapa harus Learning Organization ? 2 1. The World is Changing 2. The Economy is Changing 3. Technology is Changing 4. The way we work is Changing 2
  • 3. Learning Organization (Organisasi Belajar) Learning Organization diperlukan untuk : 1. Menyiapkan sumber daya manusia yang mampu menyesuaikan diri dengan perubahan yang bergulir secara cepat 2. Memenuhi kebutuhan organisasi terhadap tenaga kerja terdidik 3. Mencapai tujuan melalui pemberdayaan semua komponen dalam organisasi dan perbaikan kualitas kerja. 3
  • 4. Apa itu Learning Organization ? Secara historis, konsep Learning organization menjadi istilah yang populer setelah Peter Senge melontarkan gagasannya dalam buku TheFifth Discipline. Peter Senge “organisasi-organisasi dimana orang mengembangkan kapasitas mereka secara terus-menerus untuk menciptakan hasil yang mereka inginkan, dimana pola pikir yang luas dan baru dipelihara, dimana aspirasi kolektif dipoles, dimana orang-orang belajar tanpa henti untuk melihat segala hal secara bersama-sama” 4
  • 5. 5 5 Michael Marquardt “suatu organisasi yang belajar secara kolektif dan bersemangat, dan terus menerus mentransformasikan dirinya pada pengumpulan, pengelolaan dan penggunaan pengetahuan yang lebih baik bagi keberhasilan perusahaan. Memberdayakan sumber daya manusianya baik di dalam atau di luar perusahaan untuk belajar sambil bekerja. Memanfaatkan teknologi untuk mengoptimalkan baik pembelajaran maupun produktivitas kerja” Apa itu Learning Organization ?
  • 6. Fokus Pembahasan 5 Disiplin Peter Senge 1. Systems Thinking 2. Personal Mastery 3. Mental Models 4. Shared Vision 5. Team Learning 6
  • 7. System Thinking Orang dalam organisasi belajar bekerja dalam lingkungan sistemik. Jantung berpikir sistem adalah kesadaran akan keterkaitan dirinya dalam tim, keterkaitan tim dengan organisasi, keterkaitan organisasi dengan lingkungan yang lebih luas lagi. 7
  • 8. 11 Hukum Sistem Thinking Peter Senge Today’s problems come from yesterday’s solutions (Permasalahan hari ini sebenarnya merupakan dampak dari pemecahan masalah yang telah dilakukan pada saat sebelumnya) The harder one pushes, the harder the sistem pushes back. (semakin besar usaha yang kita lakukan untuk memperbaiki kesalahan, maka tanpa atau dengan kita sadari akan semakin kuat pula masalah tersebut menekan kita) Behavior grows better before it grows worse. (Perilaku tampak lebih baik sebelum dia menjadi buruk) The easy way out usually leads back in (Jalan keluar yang mudah biasanya akan mengarahkan kita pada jalan kembali) 8
  • 9. The cure may be worse than the disease. (Obat bisa jadi lebih buruk dari pada penyakitnya) Faster is slower (Percepatan merupakan perlambatan) Cause and effect are not closely related in time and space (Sebab akibat tidak muncul berdampingan dalam ruang dan waktu) Small changes can produce big results, but the areas of highest leverage are often the least obvious (Perubahan kecil dapat menghasilkan akibat yang besar, tetapi area yang sangat signifikan sering tidak terlihat jelas) 9
  • 10. You can have your cake and eat it too – but not at once (Anda dapat memiliki kue anda dan memakannya, tetapi tidak sekaligus) Dividing an elephant in half does not produce two small elephants (Membelah seekor gajah menjadi dua bagian tidak akan menghasilkan dua gajah kecil) There is no blame (Tidak menyalahkan) 10
  • 11. Personal Mastery Dalam organisasi belajar, individu dan profesinya dipandang sebagai faktor yang krusial untuk membawa keberhasilan organisasi. Oleh karena itu individu tidak boleh berhenti belajar. Dia harus memiliki visi (mimpi) pribadi, harus kreatif, dan harus komit pada kebenaran. 11
  • 12. Mental Models Respon atau perilaku kita atas lingkungan dipengaruhi oleh asumsi yang ada dalam pikiran kita tentang pekerjaan dan organisasi. Persoalannya muncul ketika mental kita terbatas atau bahkan tidak berfungsi, sehingga menghalangi perkembangan organisasi. Dalam organisasi belajar model mental menjadi tidak terbatas, melainkan bebas dan selalu bisa berubah. Jika organisasi menginginkan berubah menjadi organisasi belajar maka harus bisa mengatasi ketakutan-ketakutan atau kecemasan-kecemasan untuk berpikir. 12
  • 13. Shared Vision Tujuan, nilai, misi akan sangat berdampak pada perilaku dalam organisasi, jika dibagikan dan dipahami bersama, dan dimiliki oleh semua anggota organisasi. Gambaran masa depan organisasi merupakan juga mimpi-mimpi indah kelompok dan individu. Visi bersama akan menghasilkan komitmen yang kokoh dari individu ketimbang visi yang hanya datang dari atas. 13
  • 14. Team Learning Tim senantiasa ada dalam setiap organisasi. Sebutannya bermacam-macam : departemen, unit, divisi, panitia, dan lain sebagainya. Seringkali seorang individu berfungsi di beberapa tim. Dalam organisasi individu harus mampu mendudukan dirinya dalam tim. Dia harus mampu berpikir bersama, berdialog, saling melengkapi, saling mengoreksi kesalahan. Individu melihat dirinya sendiri sebagai satu unit yang tidak bisa terpisahkan dari unit lain, dan saling tergantung. 14
  • 15. Review analisis Learning Organization… video Gita Wirjawan (saat menjadi Mendag dan Kepala BKPM) Dalam QB Leadership “menggesitkan Birokrasi” 15
  • 16. 16 Personal Mastery Penguasaan Personal: Policy : Toefl Minimal 600 Memberikan Karyawan Beasiswa S2 keluar Negeri di Nanyang Technology University Rutin tiap tahun memberikan beasiswa ke luar negeri ( individu dan profesinya dipandang sebagai faktor krusial untuk membawa keberhasilan organisasi. Individu tidak boleh berhenti belajar )
  • 17. 17 Mental Model Policy harus menggunakan (Technology) PDA untuk email dan kebutuhan komunikasi. Karyawan diberikan kesempatan Internship di Perusahaan2 besar seperti Samsung, Coca Cola, Univercity of Colorado Sekembalinya ke Indonesia Paradigma / mindsetnya berbeda. Mereka jadi mengerti apa Expectasi masyarakat tentang “Public Services” (tidak lepas mindset/paradigma birokrat yang tadinya merasa dilayani sekarang mengerti bagaimana harapan masyarakat kepada Pelayanan Publik )
  • 18. 18 Shared Vision Memberikan Visi kepada Karyawan bahwa mempunyai cita-cita atau mimpi yang sama antara Pimpinan dengan Karyawan… Misalkan dalam mewujudkan Visi Birokrasi yang Gesit
  • 19. 19 Team Learning Berapa Lama Perijinan di BKPM… sebelumnya berbulan-bulan Gita menerapkan policy tidak boleh lebih dari 3 hari Ketika ada wartawan asing dari Street Times yang mengirimkan “mistery shopper” / contoh perijinan PMA di Indonesia Ternyata ijin PMA nya bisa selesai dalam 5 Jam (tidak lepas dari kerjasama tim yang ada dalam organisasi.bahwa individu melihat dirinya sendiri sebagai satu unit yang tidak bisa terpisahkan dari unit lain)
  • 20. 20 System Thinking Bahwa dengan memberikan implementasi Personal Mastery, Mental Model, Shared Vision, Team Learning akan Menggerakkan organisasi menuju Organisasi yang terus belajar untuk mencapai cita-cita organisasi Misalkan menjadi “Birokrasi yang Gesit”
  • 21. 21