SlideShare a Scribd company logo
LEMBAR KERJA
Mata Kuliah : Dokumentasi Keperawatan
Disusun Oleh : Kelompok 1
Nama Kelompok :
1. Agnes Meiliana Sapitri ( 2014471001 )
2. Anisa Dwi Ramadhan ( 2014471002 )
3. Annisa Marrizka Sari ( 2014471003 )
4. Arya Teja Pramutsu ( 2014471004 )
5. Avip Septia Hayusi (2014471005 )
6. Despani Angelita ( 2014471006 )
7. Hana Elsi Putri ( 2014471007 )
8. Kayla Aurel Lasya Hendrawan ( 2014471008 )
9. Navisa Hermania ( 2014471009 )
10. Novita Listiani ( 2014471010 )
Dosen :
Lisa Suarni, M.Kep.,Sp.Mat.
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
4
PoltekkesTanjungkarangProdikeperawatanKotabumi
Tahun 2021
Kasus 1
Ny. W, umur 35 tahun, seorang Ibu Rumah Tangga, suku Jawa, warna kulit sawo
matang, dibawa ke rumah sakit karena mengalami kecelakaan lalu lintas (diagnosa
medis Fraktur femur terbuka dekstra). Klien mengalami kecelakaan lalu lintas 4 hari
yang lalu. Saat terjadi kecelakaan kaki kanan klien tidak dapat digerakkan dan
terdapat luka di paha kanan dan tulang tampak keluar. Klien di bawa ke rumah sakit,
tetapi menolak dirawat dan memilih pengobatan alternatif (sangkal putung). Setelah
perawatan 3 hari kondisi pasien tidak membaik bahkan mengalami luka infeksi dan
demam. Selanjutnya keluarga membawa kembali pasien ke RS. Keluarga mengatakan
setahun yang lalu klien pernah dirawat di rumah sakit selama 1 minggu dengan
penyakit Thypoid dan 3 tahun yang lalu dirawat karena melahirkan melalui sectio
caesaria. Menurut keluarga klien tidak menderita DM, tidak memiliki penyakit
kelainan imun dan tidak memiliki gangguan pembekuan darah.
Hasil pemeriksaan head to toe, tidak terdapat luka pada kepala, mengatakan belum
pernah mencuci rambut selama sakit, klien terlihat pucat, konjungtiva anemis, sklera
anikterik, tidak terdapat gangguan penglihatan (visus normal), tidak sedang flu
(pilek), tidak tampak pernafasan cuping hidung, distensi vena jugularis tidak
ditemukan, tidak terdapat pembesaran tonsil, tidak ada mastoiditis, terdapat jaringan
parut bekas operasi sectio caesaria pada abdomen. Paha kanan klien tampak
bengkak, warna merah kebiruan. Luka bau dan mengeluarkan pus, lebar luka 5 cm
dan panjang 7 cm, dalam 2 cm, luka grade III. Nyeri derajat 6 dan meningkat menjadi
8-9 bila digerakkan, pasien demam suhu 39,2 0 C. TD: 110/70 mmHg, Nadi: 90
kali/menit, Pernafasan 26 kali/menit. CRT kaki kanan: 3 detik, kaki kiri 2 detik,
edema tungkai bawah kanan, kaki kanan agak pucat. Kekuatan otot pada ekstremitas
yang sehat yaitu 5.
Klien tidak mengalami gangguan menelan, tidak terdapat stomatitis, namun
mengatakan tidak nafsu makan, mengeluh mual, makan habis 1/4 porsi tiap kali
makan, minum air putih 4-5 gelas sehari. Buang air kecil menggunakan pispot. Klien
mengeluh susah tidur, hampir semua kebutuhan sehari-hari dibantu, tampak lemah,
mengantuk dan wajah pucat.
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
5
FORMAT PENGKAJIAN KEPERAWATAN (SDKI)
A. PENGKAJIAN DASAR
1. Identifikasi
Tanggal Pengkajian : 18 Februari 2021
Nama inisial klien : Ny. W
Umur : 35 tahun
Alamat : Kota Bumi, Lampung Utara
Jenis Kelamin : Perempuan
Status Pernikahan : Sudah menikah
Agama : Islam
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
2. Riwayat Kesehatan Sekarang :
kaki kanan klien tidak dapat digerakkan dan terdapat luka di paha kanan dan
tulang tampak keluar, setelahmengalami kecelakaan 4 hari lalu. Selama 3 hari
dilakukan pengobatan alternatif kondisi klien tidak membaik. Bahkan luka
mengalami infeksi dan pasien.
3. Keluhan Utama saat pengkajian
Kaki kanan klien tidak dapat digerakkan dan terdapat luka di paha kanan dan
tulang tampak keluar
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
6
A. PENGKAJIAN KEPERAWATAN
1. Penampilan Umum
 Kesadaran menurun
✓ Sianosis (paha kanan)
 Akral dingin
 Turgor kulit menurun
✓ Cemas
✓ Gelisah
 Riwayat hipertensi
 Riwayat Diabetes Mellitus
 Riwayat Hipertiroid
 Obesitas
 Kurus
 Riwayat merokok
✓ Riwayat penyakit : pernah menderita
tipoid
✓ Riwayat Pembedahan : Riwayat SC
✓ Edema : di bagian tungkai bawah kanan
 Tanda Vital :
 Tekanan darah : 110/70 mmHg
 Nadi : 90x/menit
 Pernapasan : 26x/menit
 Suhu : 39,20 C
2. Pengkajian Respirasi
 Dispnoe
 Tidak mampu batuk/batuk tidak efektif
 Suara napas : Wheezing, ronchi
 Sputum berlebih
 Gelisah
 Kesadaran menurun
 Takikardi
 Penggunaan otot bantu pernapasan
✓ Takipnoe
 Bradipnoe
 Chyne-stokes
3. Pengkajian Sirkulasi : 
 Bradikardi
 Takikardi
 Palpitasi
 Perdarahan
 Distensi vena jugularis
✓ Warna kulit pucat (Kaki kanan)
 Oliguri
 Kelelahan
 Peningkatan Berat Badan
 Pengisin kapiler > 3 detik
 Parestesia
 Penyembuhan luka lambat
4. Pengkajian Nutrisi dan Cairan
 Penurunan BB > 10% BB normal
 Gangguan menelan
 Sariawan
 Diare
 Cepat kenyang setelah makan
✓ Nafsu makan menurun
 Nyeri abdomen
 Bising usus meningkat
 Mengeluh haus
 Penurunan BB tiba-tiba
 Kadar glukosa darah meningkat
 Kadar glukosa darah menurun
5. Pengkajian Eliminasi
 Kandung kemih penuh
 Tidak bisa BAK
 Urine keluar sedikit-sedikit
 Tidak dapat menahan BAK
 Sering BAK
 Disuria
 BAK tidak terasa
 Feses keluar sedikit-sedikit dan sering
 Tidak mampu mengontrol BAB
 Tidak mampu menunda BAB
6. Pengkajian aktivitas dan istirahat
✓ Kekuatan otot menurun (Kaki Kanan)
 Rentang Gerak (ROM) menurun
 Kaku sendi
✓ Mengeluh sulit tidur
✓ Tampak lesu
✓ Lelah
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
7
 Gerakan tidak terorganisasi
✓ Nyeri saat bergerak
 Cemas saat bergerak
✓ Lesu
 Libido menurun
 Fisik lemah
7. Pengkajian Neurosensori
 Sakit kepala
 Cedera medulla spinalis
 Mengeluh sulit menelan
 Batuk sebelum menelan
 Batuk setelah makan atau minum
 Hematemesis
 Mengiler
 Menelan berulang-ulang
8. Pengkajian Reproduksi dan seksual
 Mengungkapkan fungsi seksual
berubah
 Mengungkapkan hasrat seksual
berubah
 Mengeluh nyeri saat berhubungan seksual
 Mencari informasi tentang kemampuan
mencapai kepuasan seksual
9. Pengkajian ibu hamil dan Melahirkan
 Kehamilan tidak terencana
 Kehamilan tidak diinginkan
 Hamil dengan DM/infeksi/Gangguan
endokrin
 Usia hamil <15/>35 tahun
 Membutuhkan informas tentang :
kehamilan dan persalinan
 Membutuhkan informasi tentang
program latihan Ibu hamil
 Membutuhkan informasi diet ibu
hamil
 Mengeluh nyeri saat persalinan
 Perineum merasa tertekan
 Ekspresi wajah meringis
 Uterus teraba membulat
 Perilaku ekspresif
 Diaforesis
 Ukuran janin besar
 Mal posisi janin
 Inpartu
 Ketuban pecah
 Nyeri pada abdomen
 Nyeri pada jalan lahir
 Cemas pada proses persalinan
 Disfungsi uterus
 Menyatakan rasa percaya diri menjalani
persalinan
 Menyatakan keinginan untuk menerapkan
penatalaksanaan gejala ketidaknyamanan
selama persalinan
10. Pengkajian pasca Partum
 Mengeluh tidak nyaman
 Tampak meringis
 Terdapat kontraksi uterus
 Luka Episiotomi
 Payudara membengkak
 Haemorroid
 Putting menonjol
 Putting masuk ke dalam
 Bayi kurang mampu menghisap
 Kelahiran kembar
 Bayi aterm
 Payudara terisi ASI
 ASI sedikit
 Riwayat operasi payudara
 Mengungkapkan keingintahuan
tentang kesehatan maternal pasca
persalinan
 Mengungkapkan keingintahuan
tentang nutrisi bayi
 Mengungkapkan keingintahuan
tentang perawatan bayi
 Mengungkapkan keingintahuan
tentang menyusui
 Mengungkapkan keingintahuan
tentang menyusui dengan botol
11. Pengkajian Nyeri dan kenyamanan
 Mengeluh tidak nyaman
 Mengeluh Nyeri : Nyeri pada Kaki
kanan, mengatakan skala nyeri 6 saat
istirahat, skala menjadi 9-8 saat kaki
 Tampak menangis/meringis
 Diaforesis
 Menarik Diri
 Iritabilitas
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
8
digerakkan
 Mual
 Gelisah
 Mengeluh Gatal
 Merasa tidak berdaya
 Suara bergetar
 Kontak mata buruk
 Merasa bersalah
 Panik
12. Pengkajian Tumbuh Kembang
 Pertumbuhan fisik terganggu
 Nutrisi Tidak adekuat
 Prematuritas
 Kelainan genetik/kongenetal
13. Pengkajian Kebersihan Diri
 Tidak mampu mandi/mengenakan
pakaian/makan/ke toilet/berhias
secara mandiri
 Menolak melakukan perawatan diri
14. Pengkajian Keamanan dan Proteksi 
 Kerusakan jaringan kulit : Paha
kanan terdapat luka 5 cm dan
panjang 7 cm, dalam 2 cm, luka grade
III
 Kejang
 Kulit kemerahan
 Menggigil
 Kulit teraba dingin
 Terdapat luka operasi terbuka
 Membutuhkan bantuan untuk
perawatan diri paska operasi
 Hb < nilai normal
 Immobilisasi
 Terkena bahan kimia iritatif
 Penekanan pada tonjolan tulang
 Bayi baru lahir
 BBLR
 Trauma
 Dilakukan prosedur invasif
 Riwayat jatuh
 Kondisi pasca operasi
Kotabumi, 18 Februari 2021.
Tanda Tangan dan Nama Jelas
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
9
A. Pendokumentasian Diagnosis Keperawatan
LANGKAH 1 : ANALISIS DATA
No
Data
Masalah
Keperawatan
Etiologi
1 DS : Pasien mengatakan
mengalami kecelakaan lalu lintas
DO : kaki kanan klien terdapat luka
di paha kanan dan tulang tampak
keluar. tampak bengkak, warna
merah kebiruan. Luka bau dan
mengeluarkan pus, setelah dikaji
lebar luka 5 cm dan panjang 7 cm,
dalam 2 cm, luka grade III
Gangguan
Integritas Kulit
/ Jaringan
Faktor Mekanis
(Penekanan pada
tonjolan tulang dan
gesekan)
2. DS : Pasien mengeluh Nyeri pada
kaki kanan. Saat kaki diam skala
nyeri 6, meningkat menjadi 8-9
saat kaki diherakkan
DO: Pasien tampak meringis saat
menggerakkan kaki kanannya.
Nyeri Akut Agen pencedera
fisik
3. DS : Pasien mengeluh demam
DO : Suhu : 39,2°c
Hipertermi Proses penyakit
(infeksi)
4. DS : Pasien mengatakan kakinya
tidak dapat digerakkan, dan
terasa nyeri jika dipaksakan.
DO: Gerakan pasien terbatas
karena nyeri yang dirasakan.
Gangguan
mobilitas fisik
Nyeri
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
10
5..
6.
7.
Semua kebutuhan harus dibantu
DS : Pasien mengeluh sulit tidur
DO : Pasien tampak lemah,
mengantuk dan wajah pucat
DS : Pasien mengatakan tidak
pernah mencuci rambut sejak
sakit
DO : Tidak mampu melakukan
perawatan diri karena kondisi
kesehatan.
DS : Pasien mengatakan tidak
nafsu makan.
DO : makan habis 1/4 porsi tiap
kali makan, minum air putih 4-5
gelas sehari
Gangguan pola
tidur
Defisit
perawatan diri
Resiko Defisit
nutrisi
Nyeri
Kondisi
muskuloskeletal
Faktor psikologis
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
11
LANGKAH2: FORMAT DIAGNOSIS KEPERAWATAN
No Diagnosis Keperawatan Tgl
Ditemukan
Paraf Tgl
Teratasi
Paraf
1
GangguanIntegritasKulit/
Jaringanb.d FaktorMekanis
(Penekananpadatonjolantulang
dan gesekan)d.dDS : Pasien
mengatakanmengalami
kecelakaanlalulintas
DO : kaki kanan klienterdapat
lukadi pahakanandan tulang
tampak keluar.tampak bengkak,
warnamerah kebiruan.Lukabau
dan mengeluarkanpus,setelah
dikaji lebarluka5cm dan panjang
7 cm, dalam 2 cm, lukagradeIII
18 Februari
2021
K1
2
Nyeri Akut b.d agenpencedera
fisikd.d DS : pasien mengeluh
nyeri pada kaki kanan,saat diam
skala:6 , saat kaki digerakkan
skala:8-9
DO : pasientampak meringissaat
menggerakkankaki kanannya
18 Februari
2021
K1
3
padaluka) d.d suhutubuhdiatas
normal ( DS : pasienmengeluh
demam)
DO : suhu: 39,2°C
18 Februari
2021
K1
4
Gangguanmobilitasfisikb.dnyeri
d.d DS : pasienmengatakan
kakinyatidakdapat digerakkan
dan terasanyeri jikadipaksakan
DO : gerakanpasienterbatas
karenanyeri yangdirasakan
18 Februari
2021
K1
K1
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
12
5
Gangguanpolatidurb.d nyeri d.d
DS : pasienmengeluhsulittidur
DO : pasientampak lemah,
ngantukdan wajahpucat
18 Februari
2021
6
Defisitperawatandiri b.d
gangguanmuskuloskeletal d.dDS:
pasienmengatakantidakpernah
mencucirambut sejaksakit
18 Februari
2021
K1
7
Resiko defisitnutrisi b.dfaktor
psikologisd.dDS : pasien
mengatakantidak nafsumakan
DO : makan habis1/4porsi tiap
kali makan, minumair putih4-5
gelassehari
18 Februari
2021
K1
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
13
FORMAT RENCANA KEPERAWATAN 1
Nama klien : Ny. W
No.register :
Diagnosis Medis :
N
o
Tanggal Diagnosa
Keperawatan
Tujuan
SLKI
Rencana
Tindakan
SIKI
Rasional
1
18/02 2021 Nyeri akut Tingkat nyeri
- Nyeri yang
dilaporkan
menurun
- Ekspresi
wajah
- Frekwensi
napas
- Sulit tidur
Manajemen Nyeri :
- Identifikasi skala
nyeri
- Identifikasi repon
non verbal
- Berikan terapi
komplementer
untuk
mengurangi rasa
nyeri konpres
hangat/dingin)
- Kolaborasi
pemberian obat
analgesik
Sebagai dasar
untuk
menentukan
tindakan yg
tepat
Nyeri
terkadang
ditunjukkan
oleh sesorang
dg respon non
verbal
2. 18/02/2021 Gangguan integritas
kulit/jaringan
Integritas kulit
dan jaringan
 perfusi
jaringan
 kerusakan
jaringan
 kerusakan
lapisam
kulit
Perawat luka :
Mengidentifikasi
dan monitor
karakteristik luka
dan tanda-tanda
infeksi
- Bersihkan luka
dengan NACL
- Memasang
balutan sesuai jenis
luka
- anjurkan untuk
meningkatkan
asupan buah dan
sayur.
- Kolaborasi
pemberian
analgesik
Sebagai dasar
untuk
menentukan
tindakan yang
tepat
gangguan
integritas
kulit/jaringan
terkadang
ditunjukan
dengan
penyebab
integritas
kulit/jaringan
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
14
3 18/02/2021 Hipertermi Termoregulasi
-suhu tubuh
-suhu kulit
Manajemen
Hipertermi
-monitor suhu
tubuh
-lakukan
pendinginan
eksternal (kompres
dingin)
Sebagai dasar
untuk
menentukan
tindakan yang
tepat
hipertermia
terkadang
ditunjukan
oleh keadaan
suhu tubuh
seseorang
meningkat.
3. 4
4
.
H
j
k
k
l
k
h
j
a
18/02/2021 Defisit Perawatan Diri Perawatan Diri
- Kemampuan
mand
- Kemampuan
toilet
Dukungan
Perawatan diri :
Mandi dan
BAK&BAB
-identifikasi jenis
bantuan yang
dibutuhkan
-Fasilitasi mandi
sesuai kebutuhan
-Jelaskan manfaat
mandi dan dampak
tidak mandi
terhadap kesehatan
- ajarkan keluarga
cara memandikan
pasien
-Fasilitasi
kebutuhan buang
air kecil dan buang
air besar
-Identifikasi
kebiasaan bak dan
bab sesuai usia
- anjurkan bab dan
bak secara rutin
4.
18
Februari
2021
Resiko defisit nutrisi Status nutrisi
- porsi
makanan yang
di habuskan
-
meningkatakan
nutrisi
-makan yg
sehat
- asupan nutrisi
yang tepat
- sikap
terhadap
makanan
/minuman
sesuai dgn
Manajemen nutrisi
- Monitor asupan
makan dan
keluarnya cairan
- Kolaborasi dengan
ahli gizi Berikan
diet makanan
TKTP
- Menyajikan
makanan yang
menarik
Sebagai dasar
untuk
menentukan
tindakan yang
tepat resiko
defisit nutrisi
terkadang di
tunjukan oleh
defisit nutrisi
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
15
18
Februari
2021
Mobilitas fisik
tujuan
kesehatan
Mobilitas fisik
-Pergerakan
Ekstermitas
-kekuatan otot
-gerak
gerak(ROM)
-Nyeri
-Kecemasan
-Kaku sendi
Dukungan
mobilisasi
- Identifikasi
adanya nyeri atau
keluhan fisik
lainnya
- Identifikasi
toleransi fisik
melakukan
pergerakan
- Monitor
kondisi umum
selama melakukan
mobilisasi
Ajarkan mobilisasi
sederhana yang
harus dilakukan
(misal duduk
ditempat tidur
Rasional
mobilisasi fisik
1. untuk
mengetahui
faktor
penyebab
terjadinya
penyakit
2.
mengidentifika
si kekuatan
yang dapat
memberi
informasi
mengenai
pemulihan
3 untuk
menurunkan
rasa nyeri
serta
kekakuan
sendi
4 pemanasan
atau
peregangan
yang
dilakukan
perlahan
sebelum
memulai
latihan
penguatan dan
daya tahan
tubuh
5 membantu
klien untuk
memahami
penyakit.
5.
18
Februari
2021
Gangguan Pola Tidur Pola Tidur
- kenyamanan
- tingkat
keletihan
- tingkat
depresi
Dukungan tidur
- Identifikasi faktor
pengganggu tidur
- Lakukan prosedur
menunggu
kenyamanan
sebelum tidur
- Anjurkan
menepati kebiasaan
waktu tidur
- Anjurkan
pentingnya tidur
cukup saat sakit
Sebagai dasar
untuk
menentukan
tindakan yg
tepat
gangguan pola
tidur
terkadang
ditunjukkan
dengan
penyebab
kenyamanan
pola tidur
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
16
1.
FORMAT CATATAN PERKEMBANGAN KEPERAWATAN (IMPLEMENTASI) 1
Nama klien : Ny. W
No.register :
Diagnosis Medis :
Hari / Tgl Diagnosis Kep. IMPLEMENTASI. EVALUASI
18
Februari
2021
Nyeri Akut Jam : 12.00
- Mengdentifikasi skala nyeri
- Memberikan teknik non
farmakologis mengurangi
nyeri (nafas dalam/relaksasi)
- Kolaborasi pemberian
analgesik
Jam : 13.00
S : Pasien mengatakan nyerinya
mulai berkurang, tapi tetap nyeri
saat kaki digerakkan
O : Pasien tidak tampak meringis
saat keadaan istirahat
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi
- Identifikasi skala nyeri
- Berikan teknik non
farmakologis mengurangi
nyeri (kompres
hangat/dingin)
- Kolaborasi pemberian
analgesik
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
4
18
Februari
2021
18
Februari
2021
Defisit perawatan
diri
Gangguan integritas
kulit/jaringan
Jam 13.30
Dukungan Perawatan diri : Mandi
dan BAK&BAB
-identifikasi jenis bantuan yang
dibutuhkan
-Fasilitasi mandi sesuai kebutuhan
-Jelaskan manfaat mandi dan dampak
tidak mandi terhadap kesehatan
- ajarkanan keluarga cara
memandikan pasien juga perlu
-Fasilitasi kebutuhan buang air kecil
dan buang air besar
-Identifikasi kebiasaan bak dan bab
sesuai usia
- anjurkan bab dan bak secara rutin
serta
Jam : 14.30
- Mengidentifikasi dan monitor
karakteristik luka dan tanda-tanda
infeksi
- Bersihkan luka dengan NACL
- Memasang balutan sesuai jenis luka
- anjurkan untuk meningkatkan
asupan buah dan sayur.
- pemberian antibiotik
Jam 15.00
S : Pasien mengatakan tubuhnya
sudah dilap, dan sudah buang air
menggunakan pispot di tempat
tidur
O : Pasien tampak lebih rapi
A : Masalah teratasi
P : Pertahankan kondisi klien
Jam 18.00
S : klien mengatakan luka sudah
mulai membaik
O : luka membaik dan tidak ada
tanda-tanda infeksi
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
5
18
Februari
2022
18
Februari
2021
Hipertermia
Mobilisasi fisik
Jam : 14.40
- Monitor suhu tubuh
- Melakukan dan ajarkan
pendinginan eksternal (Kompres
hangat)
Jam 15.30
Identifikasi toleransi fisik melakukan
pergerakan
2. fasilitasi aktivitas dengan alat bantu
(mis.pagar tempat tidur )
3.Anjurkan mobilisasi sederhana (mis.
Duduk ditempat tidur , duduk di sisi
tempat tidur , pindah dari tempat tidur
ke kursi
A : masalah sudah teratasi
P : pertahankan intervensi
anjurkan untuk meningkatkan
asupan buah dan sayur.
- pemberian antibiotik
Jam 18.00
S : Pasien mengatakan
peningkatan suhu tubuh mulai
berkurang
O: Pasien terlihat tidak
A: masalah sudah teratasi
Jam 20.00
S: Klien mengatakan kaki kanan
sedikit bisa digerakkan
O: pasien tampak tidak meringis
dan tampak tenang
A: masalah teratasi sebagian
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
6
18
Februari
2021
Resiko Devisit
Nutrisi
Jam 16.30
- Monitor asupan makan dan
keluarnya cairan
- Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan
diet makanan TKTP
- Menyajikan makanan yang menarik
P : lanjutkan intervensi
mobilisasi sederhana (mis. Duduk
ditempat tidur , duduk di sisi
tempat tidur , pindah dari tempat
tidur ke kursi
Jam 18.00
S: Klien mengatakan bahwa nafsu
makannya meningkat
O: Klien tampak menghabiskan ½
porsi makanan
Klien tampak tidak pucat
A: Masalah teratasi sebagian
P : Lanjutkan intervensi
- Monitor asupan makan dan
keluarnya cairan
- Kolaborasi dengan ahli gizi
Berikan diet makanan TKTP
- Menyajikan makanan yang
menarik
18
Februari
2018
Gangguan Pola
Tidur
Jam 18.00
- Identifikasi faktor pengganggu
tidur
- Lakukan prosedur menunggu
kenyamanan sebelum tidur
- Anjurkan menepati kebiasaan
waktu tidur
- Anjurkan pentingnya tidur cukup
Jam 20.30
S: pasien mengatakan gangguan
sulit tidur membaik
O: pasien terlihat tidak sulit tidur
A: masalah sudah teratasi
P : Pertahankan kondisi klien
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
7
saat sakit
FORMAT CATATAN TINDAKAN KEPERAWATAN (IMPLEMENTASI) 2
Nama klien : Ny. W
No.register :
Diagnosis Medis :
NO
TANGGAL
18 Februari
2021
IMPLEMENTASI
JAM PARAF JAM PARAF JAM PARAF
1 Kolaborasi pemberian analgesik
12.00 K.1
2 Mengdentifikasi skala nyeri
12.00 K.1
3
Memberikan teknik non farmakologis
mengurangi nyeri (nafas
dalam/relaksasi)
12.00
K1
4
- identifikasi jenis bantuan perawatan
diri yang dibutuhkan
-Fasilitasi mandi sesuai kebutuhan
-Jelaskan manfaat mandi dan dampak
tidak mandi terhadap kesehatan
- ajarkanan keluarga cara
memandikan pasien juga perlu
-Fasilitasi kebutuhan buang air kecil
dan buang air besar
-Identifikasi kebiasaan bak dan bab
sesuai usia
- anjurkan bab dan bak secara rutin
serta 13.30 K1
5
- Mengidentifikasi dan monitor
karakteristik luka dan tanda-tanda
infeksi
- Bersihkan luka dengan NACL
- Memasang balutan sesuai jenis luka
- anjurkan untuk meningkatkan
asupan buah dan sayur
- Kolaborasi pemberian obat
antibiotik 14.30 k1
6
Monitor suhu tubuh
- Melakukan dan ajarkan pendinginan
eksternal (Kompres hangat)
14.40 k1
7
1. Identifikasi toleransi fisik
melakukan pergerakan
2. fasilitasi aktivitas dengan alat bantu
(mis.pagar tempat tidur )
3.Anjurkan mobilisasi sederhana (mis.
Duduk ditempat tidur , duduk di sisi
tempat tidur , pindah dari tempat
tidur ke kursi 15.30 k1
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
4
8
Monitor asupan makan dan keluarnya
cairan
- Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan
diet makanan TKTP
- Menyajikan makanan yang menarik 16.30 K1
9
- Identifikasi faktor pengganggu tidur
- Lakukan prosedur menunggu
kenyamanan sebelum tidur
- Anjurkan menepati kebiasaan waktu
tidur
- Anjurkan pentingnya tidur cukup
saat sakit 18.00 k1
10
11
12
13
14
15
FORMAT MONITORING INTAKE DAN OUTPUT CAIRAN
Nama klien : Ny. W
No.register :
Diagnosis Medis :
JAM Tanggal : Paraf
INTAKE (cc) OUTPUT (cc)
Oral Parentera
l
Jumla
h
Muntah Drai
n
NGT BAB/BA
K
Dara
h
Jumla
h
06 20 (obat) 350
07 200 500
(infus)
08
09
10 150
11 250
12 200
13 20 (obat)
14 500
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
5
(infus)
15 150
16 250
17
18 200
19
20 150
21 20 (obat) 250
22 500
(infus)
23
24
01
02
03
04
05 1100 1100
JML 105
0
1560 2610
BB : 60
IWL IWL Normal : 15x60/24 : 25
Kenaikan suhu
(10% intake x (39.2-37.5)) + IWL normal
(10% x 2910 x (1.7)) + 25
: 468,7
TOTAL 1100 + 468,7 : 1568,7
BALANS 2610 – 1568,7 = 1041.3
Nama & TT Kelompo
k 1
Perawat K1
FORMAT MONITORING TTV
Nama klien :
No.register :
Diagnosis Medis :
TANDA-TANDA VITAL Tanggal :
18 Februari 2021
Tanggal : Tanggal : Tanggal :
P S M P S M P S M P S M
JAM 07 12 19
Tekanan Darah (TD) 110/70 140/70 120/80
Denyut Nadi (N) 90 85 70
Pernafasan (P) 24 22 20
Suhu (S) 39.2 38.8 38
Nama dan Tanda
tangan
tt.
Perawat
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
6
GRAFIKTANDA-TANDA VITAL
TD N P S
Tanggal:
18
Februari
2020 Tanggal: Tanggal: Tanggal:
P S M P S M P S M P S M
300 140 42,0
280 130 41,5
260 120 41,0
240 110 40,5
220 100 50 40,0
200 90 45 39,5
180 80 40 39,0
160 70 35 38,5
140 60 30 38,0
100 50 25 37,5
80 40 20 37,0
60 30 15 36,5
40 20 10 36,0
20 10 5 35,5
0 0 0 35,0
Nama dan Tanda tangan
tt.
Perawat
FORMAT CATATAN EVALUASI KEPERAWATAN
Nama klien : Ny. W
No.register :
Diagnosis Medis :
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
7
Hari /
Tgl
Diagnosis
Kep.
Jam Evaluasi Paraf
18
Februari
2020
18
Februari
2021
Nyeri Akut
.
.
Defisit
perawatan
diri
Jam : 12.00
- Mengdentifikasi
skala nyeri
- Memberikan
teknik non
farmakologis
mengurangi nyeri
(kompres
hangat/dingin)
- Kolaborasi
pemberian
Jam 13.30
Dukungan Perawatan
diri : Mandi dan
BAK&BAB
-identifikasi jenis
bantuan yang
dibutuhkan
Jam : 14.00
S : Pasien
mengatakan
nyerinya mulai
berkurang, tapi
tetap nyeri saat kaki
digerakkan
O : Pasien tidak
tampak meringis
saat keadaan
istirahatq
A : Masalah belum
teratasi
P : Lanjutkan
intervensi
 Identifikas nyeri
 Memberikan
teknik non
farmakologis
mengurangi
nyeri (kompres
hangat/dingin)
 Kolaborasi
pemberian
Jam 15.00
Pasien mengatakan
tubuhnya sudah
dilap, dan sudah
buang air
menggunakan
pispot di tempat
tidur
O : Pasien tampak
lebih rapi
A : Masalah teratasi
K1
K1
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
8
-Fasilitasi mandi
sesuai kebutuhan
-Jelaskan manfaat
mandi dan dampak
tidak mandi terhadap
kesehatan
- ajarkanan keluarga
cara memandikan
pasien juga perlu
-Fasilitasi kebutuhan
buang air kecil dan
buang air besar
-Identifikasi kebiasaan
bak dan bab sesuai
usia
- anjurkan bab dan bak
secara rutin serta
P : Pertahankan
kondisi klien
18
Februari
20#1
Hipertermia Jam : 14.40
- Monitor suhu
tubuh
- Melakukan dan
ajarkan pendinginan
eksternal (Kompres
hangat)
Jam 18.00
S : Pasien
mengatakan
demamnya sudah
terasa menurun
O : Suhu 37.0°c
A: masalah sudah
teratasi
P : Pertahankan
kondisi pasien
K1
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
9
18
Februari
2021
Mobilitas
Fisik Jam 15.30
1.Identifikasi toleransi
fisik melakukan
pergerakan
2. fasilitasi aktivitas
dengan alat bantu
(mis.pagar tempat tidur
)
3.Anjurkan mobilisasi
sederhana (mis. Duduk
ditempat tidur , duduk
di sisi tempat tidur ,
pindah dari tempat
tidur ke kursi
Jam 18.00
S: Klien
mengatakan kaki
kanan sedikit bisa
digerakkan
O: pasien tampak
tidak meringis dan
tampak tenang
A: masalah teratasi
sebagian
P : lanjutkan
intervensi
mobilisasi sederhana
(mis. Duduk ditempat
tidur , duduk di sisi
tempat tidur , pindah
dari tempat tidur ke
kursi
K1
18
Februari
2021
Resiko defisit
nutrisi Jam 16.30
- Monitor asupan
makan dan keluarnya
cairan
- Kolaborasi dengan
ahli gizi Berikan diet
makanan TKTP
- Menyajikan makanan
yang menarik
Jam 18.00
S: Klien
mengatakan bahwa
nafsu makannya
membaik
O: Klien tampak
menghabiskan ½
porsi makanan
Klien tampak tidak
pucat
A: Masalah teratasi
P : Lanjutkan
rencana
Kolaborasi dengan
ahli gizi Berikan diet
makanan TKTP
- Menyajikan
makanan yang
menarik
K1
Lembar Kerja
Dokumentasi Keperawatan
10
18
Februari
2021
Gangguan
pola tidur
Jam 18.00
- Identifikasi faktor
pengganggu tidur
- Lakukan prosedur
menunggu
kenyamanan sebelum
tidur
- Anjurkan menepati
kebiasaan waktu tidur
- Anjurkan pentingnya
tidur cukup saat sakit
Jam 20.30
S: pasien
mengatakan
gangguan sulit tidur
membaik
O: pasien terlihat
tidak sulit tidur
A: masalah sudah
teratasi
P : pertahankan
kondisi klien
K1
18
Februari
2021
Gangguan
integritas
kulit/jaringan
Jam : 14.30
-
Mengidentifikas
i dan monitor
karakteristik luka dan
tanda-tanda infeksi
- Bersihkan luka
dengan NACL
- Memasang balutan
sesuai jenis luka
- anjurkan untuk
meningkatkan asupan
buah dan sayur.
- Kolaborasi pemberian
antibiotik
Jam 18.00
S : klien mengatakan
luka sudah mulai
membaik
O : luka membaik
dan tidak ada tanda-
tanda infeksi
A : masalah sudah
teratasi
P : pertahankan
intervensi
 Monitor
adanya tanda-
tanda infeksi
 anjurkan
untuk
meningkatka
n asupan
buah dan
sayur.
 Kolaborasi
pemberian
antibiotik
K1

More Related Content

What's hot

Askep
Askep Askep
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdfImplementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdfﱞﱞ ﱞﱞ ﱞﱞ
 
134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi
nanang aw aw
 
Asuhan Keperawatan dengan Klien Anemia
Asuhan Keperawatan dengan Klien AnemiaAsuhan Keperawatan dengan Klien Anemia
Asuhan Keperawatan dengan Klien Anemia
andalizah
 
Asuhan keperawatan chf
Asuhan keperawatan chfAsuhan keperawatan chf
Asuhan keperawatan chf
Hazzan Oratso Aishiteru
 
Peran perawat dalam pengobatan
Peran perawat dalam pengobatanPeran perawat dalam pengobatan
Peran perawat dalam pengobatanCahya
 
1. askep thipoid
1. askep  thipoid1. askep  thipoid
1. askep thipoid
EllyeUtami
 
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian KeperawatanAspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
Amalia Senja
 
Anatomi dan Fisiologi Eliminasi Fekal
Anatomi dan Fisiologi Eliminasi FekalAnatomi dan Fisiologi Eliminasi Fekal
Anatomi dan Fisiologi Eliminasi Fekal
Destu Ayu Hapsari
 
Intervensi askep icu revisi.docx
Intervensi askep icu revisi.docxIntervensi askep icu revisi.docx
Intervensi askep icu revisi.docx
MerryAja
 
Askep kebutuhan nutrisi
Askep kebutuhan nutrisiAskep kebutuhan nutrisi
Askep kebutuhan nutrisi
Sulistia Rini
 
Konsep asuhan keperawatan Leukemia
Konsep asuhan keperawatan LeukemiaKonsep asuhan keperawatan Leukemia
Konsep asuhan keperawatan Leukemia
Verar Oka
 
Dokumentasi keperawatan metode focus
Dokumentasi keperawatan metode focusDokumentasi keperawatan metode focus
Dokumentasi keperawatan metode focus
pormina tambunan
 
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairanProses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Amalia Senja
 
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan TanganAskep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Warung Bidan
 
Konsep dasar-kep.-maternitas
Konsep dasar-kep.-maternitasKonsep dasar-kep.-maternitas
Konsep dasar-kep.-maternitas
DoraSinurat
 
Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernafasan
Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem PernafasanAsuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernafasan
Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernafasan
Vituuuut
 
Deni lp eliminasi
Deni lp eliminasiDeni lp eliminasi
Deni lp eliminasi
nissaicha2
 

What's hot (20)

Askep
Askep Askep
Askep
 
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdfImplementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
 
134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi
 
Asuhan Keperawatan dengan Klien Anemia
Asuhan Keperawatan dengan Klien AnemiaAsuhan Keperawatan dengan Klien Anemia
Asuhan Keperawatan dengan Klien Anemia
 
Asuhan keperawatan chf
Asuhan keperawatan chfAsuhan keperawatan chf
Asuhan keperawatan chf
 
Peran perawat dalam pengobatan
Peran perawat dalam pengobatanPeran perawat dalam pengobatan
Peran perawat dalam pengobatan
 
Askep retensio urine
Askep retensio urineAskep retensio urine
Askep retensio urine
 
1. askep thipoid
1. askep  thipoid1. askep  thipoid
1. askep thipoid
 
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian KeperawatanAspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
 
Kebutuhan aktivitas
Kebutuhan aktivitasKebutuhan aktivitas
Kebutuhan aktivitas
 
Anatomi dan Fisiologi Eliminasi Fekal
Anatomi dan Fisiologi Eliminasi FekalAnatomi dan Fisiologi Eliminasi Fekal
Anatomi dan Fisiologi Eliminasi Fekal
 
Intervensi askep icu revisi.docx
Intervensi askep icu revisi.docxIntervensi askep icu revisi.docx
Intervensi askep icu revisi.docx
 
Askep kebutuhan nutrisi
Askep kebutuhan nutrisiAskep kebutuhan nutrisi
Askep kebutuhan nutrisi
 
Konsep asuhan keperawatan Leukemia
Konsep asuhan keperawatan LeukemiaKonsep asuhan keperawatan Leukemia
Konsep asuhan keperawatan Leukemia
 
Dokumentasi keperawatan metode focus
Dokumentasi keperawatan metode focusDokumentasi keperawatan metode focus
Dokumentasi keperawatan metode focus
 
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairanProses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
 
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan TanganAskep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
 
Konsep dasar-kep.-maternitas
Konsep dasar-kep.-maternitasKonsep dasar-kep.-maternitas
Konsep dasar-kep.-maternitas
 
Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernafasan
Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem PernafasanAsuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernafasan
Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernafasan
 
Deni lp eliminasi
Deni lp eliminasiDeni lp eliminasi
Deni lp eliminasi
 

Similar to Latihan Pendokumentasi Keperawatan

Gsr aty AKBID PARAMATA RAHA
Gsr aty AKBID PARAMATA RAHAGsr aty AKBID PARAMATA RAHA
Gsr aty AKBID PARAMATA RAHA
Operator Warnet Vast Raha
 
Bab iii.ikhsan baru
Bab iii.ikhsan baruBab iii.ikhsan baru
Bab iii.ikhsan baru
Septian Muna Barakati
 
Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA
Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA
Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docxASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
jihan913544
 
askepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdf
askepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdfaskepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdf
askepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdf
DinaRahma22
 
PPT LK KEL 5.pptx
PPT LK KEL 5.pptxPPT LK KEL 5.pptx
PPT LK KEL 5.pptx
AnwarAsep1
 
PPT LAN Nori novitri.pptx
PPT LAN Nori novitri.pptxPPT LAN Nori novitri.pptx
PPT LAN Nori novitri.pptx
AlhafizhahSyafti
 
Asuhan keperawtan iccu
Asuhan keperawtan iccuAsuhan keperawtan iccu
Asuhan keperawtan iccu
zulkifli pomalango
 
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptxAsuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
chatariahhusna
 
luka bakar.pptx
luka bakar.pptxluka bakar.pptx
luka bakar.pptx
agungbudilaksono319
 
Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata
Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata
Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata Operator Warnet Vast Raha
 

Similar to Latihan Pendokumentasi Keperawatan (20)

Gsr aty AKBID PARAMATA RAHA
Gsr aty AKBID PARAMATA RAHAGsr aty AKBID PARAMATA RAHA
Gsr aty AKBID PARAMATA RAHA
 
Askep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitusAskep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitus
 
Bab iii.ikhsan baru
Bab iii.ikhsan baruBab iii.ikhsan baru
Bab iii.ikhsan baru
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA
Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA
Bab iii a pengkajian diagnosa AKPER PEMKAB MUNA
 
Bab iii anti
Bab  iii antiBab  iii anti
Bab iii anti
 
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docxASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
 
askepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdf
askepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdfaskepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdf
askepulkusdiabetikum-121220230519-phpapp01-2.pdf
 
PPT LK KEL 5.pptx
PPT LK KEL 5.pptxPPT LK KEL 5.pptx
PPT LK KEL 5.pptx
 
Combustio
CombustioCombustio
Combustio
 
PPT LAN Nori novitri.pptx
PPT LAN Nori novitri.pptxPPT LAN Nori novitri.pptx
PPT LAN Nori novitri.pptx
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Asuhan keperawtan iccu
Asuhan keperawtan iccuAsuhan keperawtan iccu
Asuhan keperawtan iccu
 
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptxAsuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
 
luka bakar.pptx
luka bakar.pptxluka bakar.pptx
luka bakar.pptx
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata
Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata
Manajemen asuhan kebidanan gangguan sistem reproduksi (2) akbid paramata
 
Askep ca serviks
Askep ca serviksAskep ca serviks
Askep ca serviks
 
Bab iii juli
Bab iii juliBab iii juli
Bab iii juli
 
Bab iii juli
Bab iii juliBab iii juli
Bab iii juli
 

More from Encepal Cere

Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - Leaflet
Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - LeafletModifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - Leaflet
Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - Leaflet
Encepal Cere
 
Pentingnya Memanfaatkan Fasilitas Kesehatan
Pentingnya Memanfaatkan Fasilitas KesehatanPentingnya Memanfaatkan Fasilitas Kesehatan
Pentingnya Memanfaatkan Fasilitas Kesehatan
Encepal Cere
 
SAP Hepatitis B Pada Ibu Hamil
SAP Hepatitis B Pada Ibu HamilSAP Hepatitis B Pada Ibu Hamil
SAP Hepatitis B Pada Ibu Hamil
Encepal Cere
 
SAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di Rumah
SAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di RumahSAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di Rumah
SAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di Rumah
Encepal Cere
 
SAP Asam Urat
SAP Asam UratSAP Asam Urat
SAP Asam Urat
Encepal Cere
 
Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan
Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan
Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan
Encepal Cere
 
Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
Encepal Cere
 
Proses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan Gerontik
Proses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan GerontikProses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan Gerontik
Proses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan Gerontik
Encepal Cere
 
Tuberkulosis - Lembar Balik Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Lembar Balik Promosi KesehatanTuberkulosis - Lembar Balik Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Lembar Balik Promosi Kesehatan
Encepal Cere
 
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi KesehatanTuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Encepal Cere
 
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Encepal Cere
 
Posyandu
PosyanduPosyandu
Posyandu
Encepal Cere
 
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
Encepal Cere
 
Konsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson Sindrom
Konsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson SindromKonsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson Sindrom
Konsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson Sindrom
Encepal Cere
 
Konsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalis
Konsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalisKonsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalis
Konsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalis
Encepal Cere
 
Kelainan kromosom numerik - PPT
Kelainan kromosom numerik - PPTKelainan kromosom numerik - PPT
Kelainan kromosom numerik - PPT
Encepal Cere
 
Macam macam Alergi
Macam macam AlergiMacam macam Alergi
Macam macam Alergi
Encepal Cere
 
Konsep Kepribadian - Psikologi
Konsep Kepribadian - PsikologiKonsep Kepribadian - Psikologi
Konsep Kepribadian - Psikologi
Encepal Cere
 
Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa
Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha EsaKeimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa
Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa
Encepal Cere
 
Asma - Ilmu Penyakit
Asma - Ilmu PenyakitAsma - Ilmu Penyakit
Asma - Ilmu Penyakit
Encepal Cere
 

More from Encepal Cere (20)

Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - Leaflet
Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - LeafletModifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - Leaflet
Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh pada Lansia - Leaflet
 
Pentingnya Memanfaatkan Fasilitas Kesehatan
Pentingnya Memanfaatkan Fasilitas KesehatanPentingnya Memanfaatkan Fasilitas Kesehatan
Pentingnya Memanfaatkan Fasilitas Kesehatan
 
SAP Hepatitis B Pada Ibu Hamil
SAP Hepatitis B Pada Ibu HamilSAP Hepatitis B Pada Ibu Hamil
SAP Hepatitis B Pada Ibu Hamil
 
SAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di Rumah
SAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di RumahSAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di Rumah
SAP Modifikasi Lingkungan Pencegahan Resiko Jatuh Di Rumah
 
SAP Asam Urat
SAP Asam UratSAP Asam Urat
SAP Asam Urat
 
Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan
Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan
Leaflet Hipertensi - Brosur Promosi Kesehatan
 
Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
 
Proses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan Gerontik
Proses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan GerontikProses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan Gerontik
Proses Menua dan Perubahan Pada Lansia - Keperawatan Gerontik
 
Tuberkulosis - Lembar Balik Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Lembar Balik Promosi KesehatanTuberkulosis - Lembar Balik Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Lembar Balik Promosi Kesehatan
 
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi KesehatanTuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
 
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
 
Posyandu
PosyanduPosyandu
Posyandu
 
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
 
Konsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson Sindrom
Konsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson SindromKonsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson Sindrom
Konsep Asuhan Keperawatan Steven Johnson Sindrom
 
Konsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalis
Konsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalisKonsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalis
Konsep asuhan keperawatan Thypoid abdominalis
 
Kelainan kromosom numerik - PPT
Kelainan kromosom numerik - PPTKelainan kromosom numerik - PPT
Kelainan kromosom numerik - PPT
 
Macam macam Alergi
Macam macam AlergiMacam macam Alergi
Macam macam Alergi
 
Konsep Kepribadian - Psikologi
Konsep Kepribadian - PsikologiKonsep Kepribadian - Psikologi
Konsep Kepribadian - Psikologi
 
Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa
Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha EsaKeimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa
Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa
 
Asma - Ilmu Penyakit
Asma - Ilmu PenyakitAsma - Ilmu Penyakit
Asma - Ilmu Penyakit
 

Recently uploaded

PPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.ppt
PPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.pptPPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.ppt
PPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.ppt
FajriAulia5
 
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
SriyantiSulaiman
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
SIMRS Cendana
 
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptxVirtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
NersIqbal
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
jeanlomirihi1
 
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptxMATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MeiLia12
 
Implan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdf
Implan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdfImplan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdf
Implan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdf
uncinbatuu
 
peran desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptx
peran desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptxperan desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptx
peran desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptx
DionFranata2
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
jeanlomirihi1
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
RizkyAndrianiBakara2
 

Recently uploaded (13)

PPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.ppt
PPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.pptPPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.ppt
PPT SEMINAR tentang DBD dan penatalaksanaannya.ppt
 
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
 
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptxVirtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
 
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptxMATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
 
Implan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdf
Implan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdfImplan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdf
Implan di Indonesia - pemasangan efek samping komplikasi Mei 2024.pdf
 
peran desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptx
peran desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptxperan desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptx
peran desa dalam narkoba dan pencegahannya.pptx
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
 

Latihan Pendokumentasi Keperawatan

  • 1. LEMBAR KERJA Mata Kuliah : Dokumentasi Keperawatan Disusun Oleh : Kelompok 1 Nama Kelompok : 1. Agnes Meiliana Sapitri ( 2014471001 ) 2. Anisa Dwi Ramadhan ( 2014471002 ) 3. Annisa Marrizka Sari ( 2014471003 ) 4. Arya Teja Pramutsu ( 2014471004 ) 5. Avip Septia Hayusi (2014471005 ) 6. Despani Angelita ( 2014471006 ) 7. Hana Elsi Putri ( 2014471007 ) 8. Kayla Aurel Lasya Hendrawan ( 2014471008 ) 9. Navisa Hermania ( 2014471009 ) 10. Novita Listiani ( 2014471010 ) Dosen : Lisa Suarni, M.Kep.,Sp.Mat.
  • 2. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 4 PoltekkesTanjungkarangProdikeperawatanKotabumi Tahun 2021 Kasus 1 Ny. W, umur 35 tahun, seorang Ibu Rumah Tangga, suku Jawa, warna kulit sawo matang, dibawa ke rumah sakit karena mengalami kecelakaan lalu lintas (diagnosa medis Fraktur femur terbuka dekstra). Klien mengalami kecelakaan lalu lintas 4 hari yang lalu. Saat terjadi kecelakaan kaki kanan klien tidak dapat digerakkan dan terdapat luka di paha kanan dan tulang tampak keluar. Klien di bawa ke rumah sakit, tetapi menolak dirawat dan memilih pengobatan alternatif (sangkal putung). Setelah perawatan 3 hari kondisi pasien tidak membaik bahkan mengalami luka infeksi dan demam. Selanjutnya keluarga membawa kembali pasien ke RS. Keluarga mengatakan setahun yang lalu klien pernah dirawat di rumah sakit selama 1 minggu dengan penyakit Thypoid dan 3 tahun yang lalu dirawat karena melahirkan melalui sectio caesaria. Menurut keluarga klien tidak menderita DM, tidak memiliki penyakit kelainan imun dan tidak memiliki gangguan pembekuan darah. Hasil pemeriksaan head to toe, tidak terdapat luka pada kepala, mengatakan belum pernah mencuci rambut selama sakit, klien terlihat pucat, konjungtiva anemis, sklera anikterik, tidak terdapat gangguan penglihatan (visus normal), tidak sedang flu (pilek), tidak tampak pernafasan cuping hidung, distensi vena jugularis tidak ditemukan, tidak terdapat pembesaran tonsil, tidak ada mastoiditis, terdapat jaringan parut bekas operasi sectio caesaria pada abdomen. Paha kanan klien tampak bengkak, warna merah kebiruan. Luka bau dan mengeluarkan pus, lebar luka 5 cm dan panjang 7 cm, dalam 2 cm, luka grade III. Nyeri derajat 6 dan meningkat menjadi 8-9 bila digerakkan, pasien demam suhu 39,2 0 C. TD: 110/70 mmHg, Nadi: 90 kali/menit, Pernafasan 26 kali/menit. CRT kaki kanan: 3 detik, kaki kiri 2 detik, edema tungkai bawah kanan, kaki kanan agak pucat. Kekuatan otot pada ekstremitas yang sehat yaitu 5. Klien tidak mengalami gangguan menelan, tidak terdapat stomatitis, namun mengatakan tidak nafsu makan, mengeluh mual, makan habis 1/4 porsi tiap kali makan, minum air putih 4-5 gelas sehari. Buang air kecil menggunakan pispot. Klien mengeluh susah tidur, hampir semua kebutuhan sehari-hari dibantu, tampak lemah, mengantuk dan wajah pucat.
  • 3. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 5 FORMAT PENGKAJIAN KEPERAWATAN (SDKI) A. PENGKAJIAN DASAR 1. Identifikasi Tanggal Pengkajian : 18 Februari 2021 Nama inisial klien : Ny. W Umur : 35 tahun Alamat : Kota Bumi, Lampung Utara Jenis Kelamin : Perempuan Status Pernikahan : Sudah menikah Agama : Islam Pendidikan : SMA Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga 2. Riwayat Kesehatan Sekarang : kaki kanan klien tidak dapat digerakkan dan terdapat luka di paha kanan dan tulang tampak keluar, setelahmengalami kecelakaan 4 hari lalu. Selama 3 hari dilakukan pengobatan alternatif kondisi klien tidak membaik. Bahkan luka mengalami infeksi dan pasien. 3. Keluhan Utama saat pengkajian Kaki kanan klien tidak dapat digerakkan dan terdapat luka di paha kanan dan tulang tampak keluar
  • 4. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 6 A. PENGKAJIAN KEPERAWATAN 1. Penampilan Umum  Kesadaran menurun ✓ Sianosis (paha kanan)  Akral dingin  Turgor kulit menurun ✓ Cemas ✓ Gelisah  Riwayat hipertensi  Riwayat Diabetes Mellitus  Riwayat Hipertiroid  Obesitas  Kurus  Riwayat merokok ✓ Riwayat penyakit : pernah menderita tipoid ✓ Riwayat Pembedahan : Riwayat SC ✓ Edema : di bagian tungkai bawah kanan  Tanda Vital :  Tekanan darah : 110/70 mmHg  Nadi : 90x/menit  Pernapasan : 26x/menit  Suhu : 39,20 C 2. Pengkajian Respirasi  Dispnoe  Tidak mampu batuk/batuk tidak efektif  Suara napas : Wheezing, ronchi  Sputum berlebih  Gelisah  Kesadaran menurun  Takikardi  Penggunaan otot bantu pernapasan ✓ Takipnoe  Bradipnoe  Chyne-stokes 3. Pengkajian Sirkulasi :   Bradikardi  Takikardi  Palpitasi  Perdarahan  Distensi vena jugularis ✓ Warna kulit pucat (Kaki kanan)  Oliguri  Kelelahan  Peningkatan Berat Badan  Pengisin kapiler > 3 detik  Parestesia  Penyembuhan luka lambat 4. Pengkajian Nutrisi dan Cairan  Penurunan BB > 10% BB normal  Gangguan menelan  Sariawan  Diare  Cepat kenyang setelah makan ✓ Nafsu makan menurun  Nyeri abdomen  Bising usus meningkat  Mengeluh haus  Penurunan BB tiba-tiba  Kadar glukosa darah meningkat  Kadar glukosa darah menurun 5. Pengkajian Eliminasi  Kandung kemih penuh  Tidak bisa BAK  Urine keluar sedikit-sedikit  Tidak dapat menahan BAK  Sering BAK  Disuria  BAK tidak terasa  Feses keluar sedikit-sedikit dan sering  Tidak mampu mengontrol BAB  Tidak mampu menunda BAB 6. Pengkajian aktivitas dan istirahat ✓ Kekuatan otot menurun (Kaki Kanan)  Rentang Gerak (ROM) menurun  Kaku sendi ✓ Mengeluh sulit tidur ✓ Tampak lesu ✓ Lelah
  • 5. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 7  Gerakan tidak terorganisasi ✓ Nyeri saat bergerak  Cemas saat bergerak ✓ Lesu  Libido menurun  Fisik lemah 7. Pengkajian Neurosensori  Sakit kepala  Cedera medulla spinalis  Mengeluh sulit menelan  Batuk sebelum menelan  Batuk setelah makan atau minum  Hematemesis  Mengiler  Menelan berulang-ulang 8. Pengkajian Reproduksi dan seksual  Mengungkapkan fungsi seksual berubah  Mengungkapkan hasrat seksual berubah  Mengeluh nyeri saat berhubungan seksual  Mencari informasi tentang kemampuan mencapai kepuasan seksual 9. Pengkajian ibu hamil dan Melahirkan  Kehamilan tidak terencana  Kehamilan tidak diinginkan  Hamil dengan DM/infeksi/Gangguan endokrin  Usia hamil <15/>35 tahun  Membutuhkan informas tentang : kehamilan dan persalinan  Membutuhkan informasi tentang program latihan Ibu hamil  Membutuhkan informasi diet ibu hamil  Mengeluh nyeri saat persalinan  Perineum merasa tertekan  Ekspresi wajah meringis  Uterus teraba membulat  Perilaku ekspresif  Diaforesis  Ukuran janin besar  Mal posisi janin  Inpartu  Ketuban pecah  Nyeri pada abdomen  Nyeri pada jalan lahir  Cemas pada proses persalinan  Disfungsi uterus  Menyatakan rasa percaya diri menjalani persalinan  Menyatakan keinginan untuk menerapkan penatalaksanaan gejala ketidaknyamanan selama persalinan 10. Pengkajian pasca Partum  Mengeluh tidak nyaman  Tampak meringis  Terdapat kontraksi uterus  Luka Episiotomi  Payudara membengkak  Haemorroid  Putting menonjol  Putting masuk ke dalam  Bayi kurang mampu menghisap  Kelahiran kembar  Bayi aterm  Payudara terisi ASI  ASI sedikit  Riwayat operasi payudara  Mengungkapkan keingintahuan tentang kesehatan maternal pasca persalinan  Mengungkapkan keingintahuan tentang nutrisi bayi  Mengungkapkan keingintahuan tentang perawatan bayi  Mengungkapkan keingintahuan tentang menyusui  Mengungkapkan keingintahuan tentang menyusui dengan botol 11. Pengkajian Nyeri dan kenyamanan  Mengeluh tidak nyaman  Mengeluh Nyeri : Nyeri pada Kaki kanan, mengatakan skala nyeri 6 saat istirahat, skala menjadi 9-8 saat kaki  Tampak menangis/meringis  Diaforesis  Menarik Diri  Iritabilitas
  • 6. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 8 digerakkan  Mual  Gelisah  Mengeluh Gatal  Merasa tidak berdaya  Suara bergetar  Kontak mata buruk  Merasa bersalah  Panik 12. Pengkajian Tumbuh Kembang  Pertumbuhan fisik terganggu  Nutrisi Tidak adekuat  Prematuritas  Kelainan genetik/kongenetal 13. Pengkajian Kebersihan Diri  Tidak mampu mandi/mengenakan pakaian/makan/ke toilet/berhias secara mandiri  Menolak melakukan perawatan diri 14. Pengkajian Keamanan dan Proteksi   Kerusakan jaringan kulit : Paha kanan terdapat luka 5 cm dan panjang 7 cm, dalam 2 cm, luka grade III  Kejang  Kulit kemerahan  Menggigil  Kulit teraba dingin  Terdapat luka operasi terbuka  Membutuhkan bantuan untuk perawatan diri paska operasi  Hb < nilai normal  Immobilisasi  Terkena bahan kimia iritatif  Penekanan pada tonjolan tulang  Bayi baru lahir  BBLR  Trauma  Dilakukan prosedur invasif  Riwayat jatuh  Kondisi pasca operasi Kotabumi, 18 Februari 2021. Tanda Tangan dan Nama Jelas
  • 7. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 9 A. Pendokumentasian Diagnosis Keperawatan LANGKAH 1 : ANALISIS DATA No Data Masalah Keperawatan Etiologi 1 DS : Pasien mengatakan mengalami kecelakaan lalu lintas DO : kaki kanan klien terdapat luka di paha kanan dan tulang tampak keluar. tampak bengkak, warna merah kebiruan. Luka bau dan mengeluarkan pus, setelah dikaji lebar luka 5 cm dan panjang 7 cm, dalam 2 cm, luka grade III Gangguan Integritas Kulit / Jaringan Faktor Mekanis (Penekanan pada tonjolan tulang dan gesekan) 2. DS : Pasien mengeluh Nyeri pada kaki kanan. Saat kaki diam skala nyeri 6, meningkat menjadi 8-9 saat kaki diherakkan DO: Pasien tampak meringis saat menggerakkan kaki kanannya. Nyeri Akut Agen pencedera fisik 3. DS : Pasien mengeluh demam DO : Suhu : 39,2°c Hipertermi Proses penyakit (infeksi) 4. DS : Pasien mengatakan kakinya tidak dapat digerakkan, dan terasa nyeri jika dipaksakan. DO: Gerakan pasien terbatas karena nyeri yang dirasakan. Gangguan mobilitas fisik Nyeri
  • 8. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 10 5.. 6. 7. Semua kebutuhan harus dibantu DS : Pasien mengeluh sulit tidur DO : Pasien tampak lemah, mengantuk dan wajah pucat DS : Pasien mengatakan tidak pernah mencuci rambut sejak sakit DO : Tidak mampu melakukan perawatan diri karena kondisi kesehatan. DS : Pasien mengatakan tidak nafsu makan. DO : makan habis 1/4 porsi tiap kali makan, minum air putih 4-5 gelas sehari Gangguan pola tidur Defisit perawatan diri Resiko Defisit nutrisi Nyeri Kondisi muskuloskeletal Faktor psikologis
  • 9. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 11 LANGKAH2: FORMAT DIAGNOSIS KEPERAWATAN No Diagnosis Keperawatan Tgl Ditemukan Paraf Tgl Teratasi Paraf 1 GangguanIntegritasKulit/ Jaringanb.d FaktorMekanis (Penekananpadatonjolantulang dan gesekan)d.dDS : Pasien mengatakanmengalami kecelakaanlalulintas DO : kaki kanan klienterdapat lukadi pahakanandan tulang tampak keluar.tampak bengkak, warnamerah kebiruan.Lukabau dan mengeluarkanpus,setelah dikaji lebarluka5cm dan panjang 7 cm, dalam 2 cm, lukagradeIII 18 Februari 2021 K1 2 Nyeri Akut b.d agenpencedera fisikd.d DS : pasien mengeluh nyeri pada kaki kanan,saat diam skala:6 , saat kaki digerakkan skala:8-9 DO : pasientampak meringissaat menggerakkankaki kanannya 18 Februari 2021 K1 3 padaluka) d.d suhutubuhdiatas normal ( DS : pasienmengeluh demam) DO : suhu: 39,2°C 18 Februari 2021 K1 4 Gangguanmobilitasfisikb.dnyeri d.d DS : pasienmengatakan kakinyatidakdapat digerakkan dan terasanyeri jikadipaksakan DO : gerakanpasienterbatas karenanyeri yangdirasakan 18 Februari 2021 K1 K1
  • 10. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 12 5 Gangguanpolatidurb.d nyeri d.d DS : pasienmengeluhsulittidur DO : pasientampak lemah, ngantukdan wajahpucat 18 Februari 2021 6 Defisitperawatandiri b.d gangguanmuskuloskeletal d.dDS: pasienmengatakantidakpernah mencucirambut sejaksakit 18 Februari 2021 K1 7 Resiko defisitnutrisi b.dfaktor psikologisd.dDS : pasien mengatakantidak nafsumakan DO : makan habis1/4porsi tiap kali makan, minumair putih4-5 gelassehari 18 Februari 2021 K1
  • 11. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 13 FORMAT RENCANA KEPERAWATAN 1 Nama klien : Ny. W No.register : Diagnosis Medis : N o Tanggal Diagnosa Keperawatan Tujuan SLKI Rencana Tindakan SIKI Rasional 1 18/02 2021 Nyeri akut Tingkat nyeri - Nyeri yang dilaporkan menurun - Ekspresi wajah - Frekwensi napas - Sulit tidur Manajemen Nyeri : - Identifikasi skala nyeri - Identifikasi repon non verbal - Berikan terapi komplementer untuk mengurangi rasa nyeri konpres hangat/dingin) - Kolaborasi pemberian obat analgesik Sebagai dasar untuk menentukan tindakan yg tepat Nyeri terkadang ditunjukkan oleh sesorang dg respon non verbal 2. 18/02/2021 Gangguan integritas kulit/jaringan Integritas kulit dan jaringan  perfusi jaringan  kerusakan jaringan  kerusakan lapisam kulit Perawat luka : Mengidentifikasi dan monitor karakteristik luka dan tanda-tanda infeksi - Bersihkan luka dengan NACL - Memasang balutan sesuai jenis luka - anjurkan untuk meningkatkan asupan buah dan sayur. - Kolaborasi pemberian analgesik Sebagai dasar untuk menentukan tindakan yang tepat gangguan integritas kulit/jaringan terkadang ditunjukan dengan penyebab integritas kulit/jaringan
  • 12. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 14 3 18/02/2021 Hipertermi Termoregulasi -suhu tubuh -suhu kulit Manajemen Hipertermi -monitor suhu tubuh -lakukan pendinginan eksternal (kompres dingin) Sebagai dasar untuk menentukan tindakan yang tepat hipertermia terkadang ditunjukan oleh keadaan suhu tubuh seseorang meningkat. 3. 4 4 . H j k k l k h j a 18/02/2021 Defisit Perawatan Diri Perawatan Diri - Kemampuan mand - Kemampuan toilet Dukungan Perawatan diri : Mandi dan BAK&BAB -identifikasi jenis bantuan yang dibutuhkan -Fasilitasi mandi sesuai kebutuhan -Jelaskan manfaat mandi dan dampak tidak mandi terhadap kesehatan - ajarkan keluarga cara memandikan pasien -Fasilitasi kebutuhan buang air kecil dan buang air besar -Identifikasi kebiasaan bak dan bab sesuai usia - anjurkan bab dan bak secara rutin 4. 18 Februari 2021 Resiko defisit nutrisi Status nutrisi - porsi makanan yang di habuskan - meningkatakan nutrisi -makan yg sehat - asupan nutrisi yang tepat - sikap terhadap makanan /minuman sesuai dgn Manajemen nutrisi - Monitor asupan makan dan keluarnya cairan - Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan diet makanan TKTP - Menyajikan makanan yang menarik Sebagai dasar untuk menentukan tindakan yang tepat resiko defisit nutrisi terkadang di tunjukan oleh defisit nutrisi
  • 13. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 15 18 Februari 2021 Mobilitas fisik tujuan kesehatan Mobilitas fisik -Pergerakan Ekstermitas -kekuatan otot -gerak gerak(ROM) -Nyeri -Kecemasan -Kaku sendi Dukungan mobilisasi - Identifikasi adanya nyeri atau keluhan fisik lainnya - Identifikasi toleransi fisik melakukan pergerakan - Monitor kondisi umum selama melakukan mobilisasi Ajarkan mobilisasi sederhana yang harus dilakukan (misal duduk ditempat tidur Rasional mobilisasi fisik 1. untuk mengetahui faktor penyebab terjadinya penyakit 2. mengidentifika si kekuatan yang dapat memberi informasi mengenai pemulihan 3 untuk menurunkan rasa nyeri serta kekakuan sendi 4 pemanasan atau peregangan yang dilakukan perlahan sebelum memulai latihan penguatan dan daya tahan tubuh 5 membantu klien untuk memahami penyakit. 5. 18 Februari 2021 Gangguan Pola Tidur Pola Tidur - kenyamanan - tingkat keletihan - tingkat depresi Dukungan tidur - Identifikasi faktor pengganggu tidur - Lakukan prosedur menunggu kenyamanan sebelum tidur - Anjurkan menepati kebiasaan waktu tidur - Anjurkan pentingnya tidur cukup saat sakit Sebagai dasar untuk menentukan tindakan yg tepat gangguan pola tidur terkadang ditunjukkan dengan penyebab kenyamanan pola tidur
  • 15. FORMAT CATATAN PERKEMBANGAN KEPERAWATAN (IMPLEMENTASI) 1 Nama klien : Ny. W No.register : Diagnosis Medis : Hari / Tgl Diagnosis Kep. IMPLEMENTASI. EVALUASI 18 Februari 2021 Nyeri Akut Jam : 12.00 - Mengdentifikasi skala nyeri - Memberikan teknik non farmakologis mengurangi nyeri (nafas dalam/relaksasi) - Kolaborasi pemberian analgesik Jam : 13.00 S : Pasien mengatakan nyerinya mulai berkurang, tapi tetap nyeri saat kaki digerakkan O : Pasien tidak tampak meringis saat keadaan istirahat A : Masalah belum teratasi P : Lanjutkan intervensi - Identifikasi skala nyeri - Berikan teknik non farmakologis mengurangi nyeri (kompres hangat/dingin) - Kolaborasi pemberian analgesik
  • 16. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 4 18 Februari 2021 18 Februari 2021 Defisit perawatan diri Gangguan integritas kulit/jaringan Jam 13.30 Dukungan Perawatan diri : Mandi dan BAK&BAB -identifikasi jenis bantuan yang dibutuhkan -Fasilitasi mandi sesuai kebutuhan -Jelaskan manfaat mandi dan dampak tidak mandi terhadap kesehatan - ajarkanan keluarga cara memandikan pasien juga perlu -Fasilitasi kebutuhan buang air kecil dan buang air besar -Identifikasi kebiasaan bak dan bab sesuai usia - anjurkan bab dan bak secara rutin serta Jam : 14.30 - Mengidentifikasi dan monitor karakteristik luka dan tanda-tanda infeksi - Bersihkan luka dengan NACL - Memasang balutan sesuai jenis luka - anjurkan untuk meningkatkan asupan buah dan sayur. - pemberian antibiotik Jam 15.00 S : Pasien mengatakan tubuhnya sudah dilap, dan sudah buang air menggunakan pispot di tempat tidur O : Pasien tampak lebih rapi A : Masalah teratasi P : Pertahankan kondisi klien Jam 18.00 S : klien mengatakan luka sudah mulai membaik O : luka membaik dan tidak ada tanda-tanda infeksi
  • 17. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 5 18 Februari 2022 18 Februari 2021 Hipertermia Mobilisasi fisik Jam : 14.40 - Monitor suhu tubuh - Melakukan dan ajarkan pendinginan eksternal (Kompres hangat) Jam 15.30 Identifikasi toleransi fisik melakukan pergerakan 2. fasilitasi aktivitas dengan alat bantu (mis.pagar tempat tidur ) 3.Anjurkan mobilisasi sederhana (mis. Duduk ditempat tidur , duduk di sisi tempat tidur , pindah dari tempat tidur ke kursi A : masalah sudah teratasi P : pertahankan intervensi anjurkan untuk meningkatkan asupan buah dan sayur. - pemberian antibiotik Jam 18.00 S : Pasien mengatakan peningkatan suhu tubuh mulai berkurang O: Pasien terlihat tidak A: masalah sudah teratasi Jam 20.00 S: Klien mengatakan kaki kanan sedikit bisa digerakkan O: pasien tampak tidak meringis dan tampak tenang A: masalah teratasi sebagian
  • 18. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 6 18 Februari 2021 Resiko Devisit Nutrisi Jam 16.30 - Monitor asupan makan dan keluarnya cairan - Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan diet makanan TKTP - Menyajikan makanan yang menarik P : lanjutkan intervensi mobilisasi sederhana (mis. Duduk ditempat tidur , duduk di sisi tempat tidur , pindah dari tempat tidur ke kursi Jam 18.00 S: Klien mengatakan bahwa nafsu makannya meningkat O: Klien tampak menghabiskan ½ porsi makanan Klien tampak tidak pucat A: Masalah teratasi sebagian P : Lanjutkan intervensi - Monitor asupan makan dan keluarnya cairan - Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan diet makanan TKTP - Menyajikan makanan yang menarik 18 Februari 2018 Gangguan Pola Tidur Jam 18.00 - Identifikasi faktor pengganggu tidur - Lakukan prosedur menunggu kenyamanan sebelum tidur - Anjurkan menepati kebiasaan waktu tidur - Anjurkan pentingnya tidur cukup Jam 20.30 S: pasien mengatakan gangguan sulit tidur membaik O: pasien terlihat tidak sulit tidur A: masalah sudah teratasi P : Pertahankan kondisi klien
  • 20. FORMAT CATATAN TINDAKAN KEPERAWATAN (IMPLEMENTASI) 2 Nama klien : Ny. W No.register : Diagnosis Medis : NO TANGGAL 18 Februari 2021 IMPLEMENTASI JAM PARAF JAM PARAF JAM PARAF 1 Kolaborasi pemberian analgesik 12.00 K.1 2 Mengdentifikasi skala nyeri 12.00 K.1 3 Memberikan teknik non farmakologis mengurangi nyeri (nafas dalam/relaksasi) 12.00 K1 4 - identifikasi jenis bantuan perawatan diri yang dibutuhkan -Fasilitasi mandi sesuai kebutuhan -Jelaskan manfaat mandi dan dampak tidak mandi terhadap kesehatan - ajarkanan keluarga cara memandikan pasien juga perlu -Fasilitasi kebutuhan buang air kecil dan buang air besar -Identifikasi kebiasaan bak dan bab sesuai usia - anjurkan bab dan bak secara rutin serta 13.30 K1 5 - Mengidentifikasi dan monitor karakteristik luka dan tanda-tanda infeksi - Bersihkan luka dengan NACL - Memasang balutan sesuai jenis luka - anjurkan untuk meningkatkan asupan buah dan sayur - Kolaborasi pemberian obat antibiotik 14.30 k1 6 Monitor suhu tubuh - Melakukan dan ajarkan pendinginan eksternal (Kompres hangat) 14.40 k1 7 1. Identifikasi toleransi fisik melakukan pergerakan 2. fasilitasi aktivitas dengan alat bantu (mis.pagar tempat tidur ) 3.Anjurkan mobilisasi sederhana (mis. Duduk ditempat tidur , duduk di sisi tempat tidur , pindah dari tempat tidur ke kursi 15.30 k1
  • 21. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 4 8 Monitor asupan makan dan keluarnya cairan - Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan diet makanan TKTP - Menyajikan makanan yang menarik 16.30 K1 9 - Identifikasi faktor pengganggu tidur - Lakukan prosedur menunggu kenyamanan sebelum tidur - Anjurkan menepati kebiasaan waktu tidur - Anjurkan pentingnya tidur cukup saat sakit 18.00 k1 10 11 12 13 14 15 FORMAT MONITORING INTAKE DAN OUTPUT CAIRAN Nama klien : Ny. W No.register : Diagnosis Medis : JAM Tanggal : Paraf INTAKE (cc) OUTPUT (cc) Oral Parentera l Jumla h Muntah Drai n NGT BAB/BA K Dara h Jumla h 06 20 (obat) 350 07 200 500 (infus) 08 09 10 150 11 250 12 200 13 20 (obat) 14 500
  • 22. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 5 (infus) 15 150 16 250 17 18 200 19 20 150 21 20 (obat) 250 22 500 (infus) 23 24 01 02 03 04 05 1100 1100 JML 105 0 1560 2610 BB : 60 IWL IWL Normal : 15x60/24 : 25 Kenaikan suhu (10% intake x (39.2-37.5)) + IWL normal (10% x 2910 x (1.7)) + 25 : 468,7 TOTAL 1100 + 468,7 : 1568,7 BALANS 2610 – 1568,7 = 1041.3 Nama & TT Kelompo k 1 Perawat K1 FORMAT MONITORING TTV Nama klien : No.register : Diagnosis Medis : TANDA-TANDA VITAL Tanggal : 18 Februari 2021 Tanggal : Tanggal : Tanggal : P S M P S M P S M P S M JAM 07 12 19 Tekanan Darah (TD) 110/70 140/70 120/80 Denyut Nadi (N) 90 85 70 Pernafasan (P) 24 22 20 Suhu (S) 39.2 38.8 38 Nama dan Tanda tangan tt. Perawat
  • 23. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 6 GRAFIKTANDA-TANDA VITAL TD N P S Tanggal: 18 Februari 2020 Tanggal: Tanggal: Tanggal: P S M P S M P S M P S M 300 140 42,0 280 130 41,5 260 120 41,0 240 110 40,5 220 100 50 40,0 200 90 45 39,5 180 80 40 39,0 160 70 35 38,5 140 60 30 38,0 100 50 25 37,5 80 40 20 37,0 60 30 15 36,5 40 20 10 36,0 20 10 5 35,5 0 0 0 35,0 Nama dan Tanda tangan tt. Perawat FORMAT CATATAN EVALUASI KEPERAWATAN Nama klien : Ny. W No.register : Diagnosis Medis :
  • 24. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 7 Hari / Tgl Diagnosis Kep. Jam Evaluasi Paraf 18 Februari 2020 18 Februari 2021 Nyeri Akut . . Defisit perawatan diri Jam : 12.00 - Mengdentifikasi skala nyeri - Memberikan teknik non farmakologis mengurangi nyeri (kompres hangat/dingin) - Kolaborasi pemberian Jam 13.30 Dukungan Perawatan diri : Mandi dan BAK&BAB -identifikasi jenis bantuan yang dibutuhkan Jam : 14.00 S : Pasien mengatakan nyerinya mulai berkurang, tapi tetap nyeri saat kaki digerakkan O : Pasien tidak tampak meringis saat keadaan istirahatq A : Masalah belum teratasi P : Lanjutkan intervensi  Identifikas nyeri  Memberikan teknik non farmakologis mengurangi nyeri (kompres hangat/dingin)  Kolaborasi pemberian Jam 15.00 Pasien mengatakan tubuhnya sudah dilap, dan sudah buang air menggunakan pispot di tempat tidur O : Pasien tampak lebih rapi A : Masalah teratasi K1 K1
  • 25. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 8 -Fasilitasi mandi sesuai kebutuhan -Jelaskan manfaat mandi dan dampak tidak mandi terhadap kesehatan - ajarkanan keluarga cara memandikan pasien juga perlu -Fasilitasi kebutuhan buang air kecil dan buang air besar -Identifikasi kebiasaan bak dan bab sesuai usia - anjurkan bab dan bak secara rutin serta P : Pertahankan kondisi klien 18 Februari 20#1 Hipertermia Jam : 14.40 - Monitor suhu tubuh - Melakukan dan ajarkan pendinginan eksternal (Kompres hangat) Jam 18.00 S : Pasien mengatakan demamnya sudah terasa menurun O : Suhu 37.0°c A: masalah sudah teratasi P : Pertahankan kondisi pasien K1
  • 26. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 9 18 Februari 2021 Mobilitas Fisik Jam 15.30 1.Identifikasi toleransi fisik melakukan pergerakan 2. fasilitasi aktivitas dengan alat bantu (mis.pagar tempat tidur ) 3.Anjurkan mobilisasi sederhana (mis. Duduk ditempat tidur , duduk di sisi tempat tidur , pindah dari tempat tidur ke kursi Jam 18.00 S: Klien mengatakan kaki kanan sedikit bisa digerakkan O: pasien tampak tidak meringis dan tampak tenang A: masalah teratasi sebagian P : lanjutkan intervensi mobilisasi sederhana (mis. Duduk ditempat tidur , duduk di sisi tempat tidur , pindah dari tempat tidur ke kursi K1 18 Februari 2021 Resiko defisit nutrisi Jam 16.30 - Monitor asupan makan dan keluarnya cairan - Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan diet makanan TKTP - Menyajikan makanan yang menarik Jam 18.00 S: Klien mengatakan bahwa nafsu makannya membaik O: Klien tampak menghabiskan ½ porsi makanan Klien tampak tidak pucat A: Masalah teratasi P : Lanjutkan rencana Kolaborasi dengan ahli gizi Berikan diet makanan TKTP - Menyajikan makanan yang menarik K1
  • 27. Lembar Kerja Dokumentasi Keperawatan 10 18 Februari 2021 Gangguan pola tidur Jam 18.00 - Identifikasi faktor pengganggu tidur - Lakukan prosedur menunggu kenyamanan sebelum tidur - Anjurkan menepati kebiasaan waktu tidur - Anjurkan pentingnya tidur cukup saat sakit Jam 20.30 S: pasien mengatakan gangguan sulit tidur membaik O: pasien terlihat tidak sulit tidur A: masalah sudah teratasi P : pertahankan kondisi klien K1 18 Februari 2021 Gangguan integritas kulit/jaringan Jam : 14.30 - Mengidentifikas i dan monitor karakteristik luka dan tanda-tanda infeksi - Bersihkan luka dengan NACL - Memasang balutan sesuai jenis luka - anjurkan untuk meningkatkan asupan buah dan sayur. - Kolaborasi pemberian antibiotik Jam 18.00 S : klien mengatakan luka sudah mulai membaik O : luka membaik dan tidak ada tanda- tanda infeksi A : masalah sudah teratasi P : pertahankan intervensi  Monitor adanya tanda- tanda infeksi  anjurkan untuk meningkatka n asupan buah dan sayur.  Kolaborasi pemberian antibiotik K1