SlideShare a Scribd company logo
KIMIA INDUSTRI LABORATORY
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 CERME
Bidang studi keahlian Teknologi & Rekayasa, Teknologi Informasi & Komunikasi
dan Seni, Kerajinan & Pariwisata
Jl. Jurit Kec. Cerme Telp. (031) 7992471 Fax. (031) 7994569 Gresik
e-mail : smkn1cermegresik@yahoo.co.id; Web site : http//smkn1cermegresik.com
JUDUL : Merangkai Sel Volta atau Sel Galvani
TUJUAN :
 Siswa dapat mengidentifikasi bahaya dari proses perangkaian sel volta
 Siswa dapat mengetahui tata cara merangkai sel volta
 Siswa dapat merangkai dan mempelajari sel volta
 Siswa dapat mengukur sel E0 sel
 Siswa dapat membandingkan E0 sel hasil percobaan dengan E0 sel hasil teori
 Siswa diharapkan dapat belajar mandiri dalam melakukan praktikum perangkaian sel
volta
TEORI DASAR :
Luigi Galvani dan Alexandro Volta menemukan prinsip pembentukan energi listrik
dari reaksi kimia yang terjadi dalam suatu alat yang kini dikenal sebagai sel Galvani atau
sel Volta dimana terjadi reaksi oksidasi dan reduksi yang menghasilkan arus listrik.
Katoda (+) : reduksi
Anoda (-) : oksidasi
Perlu diingat bahwa:
1. Anode adalah electrode tempat terjadinya reaksi oksidasi.
2. Katode adalah electrode tempat terjadinya reaksi reduksi.
3. Katode positif, Anode negative (KPAN)
4. Arah gerak arus electron adalah dari anode menuju katode.
5. Arah gerak arus listrik adalah dari katode menuju anode.
Sel volta merupakan suatu sel elektrokimia yang dirancang untuk menjadikan suatu
reaksi redoks spontan menghasilkan energi listrik. Dalam sel volta reduktor dan
oksidatornya dipisahkan sehingga pemindahan tidak terjadi secara langsung tetapi
melalui kawat penghantar. Zink, tembaga, dan magnesium merupakan elektroda.
Terdapat 2 jenis elektroda yaitu Katode(+) tempat terjadinya reduksi sedangkan pada
anode(-) tempat terjadinya oksidasi.
Name : Fatmawati Date : 24 Oktober 2013
Education Program : MPEL Time : 4 x 45 Minute
Potensial listrik yang dihasilkan oleh suatu sel volta disebut potensial sel (E0 sel),
yang merupakan selisih E0 kedua elektrode. Potensial elektode sel dapat ditentukan
melalui persamaan :
E0
Sel = E0
Reduksi - E0
Oksidasi
E0
Sel = E0
Katode – E0
Anode
E0
Sel = E0
Besar - E0
Kecil
Proses terbentuknya arus listrik pada sel Volta atau sel Galvani :
1. Anoda :
Elektron akan dilepaskan oleh logam Zn2+ dan membentuk Zn 2+ yang bergabung
dalam larutan Zn(NO3)2 sehingga terjadi kenaikan jumlah ion Cu2+ dan ion NO3-
dari jembatan garam akan masuk di larutan.
2. Katoda :
Ion Ag+ dalam larutan Cu(NO3)2menerima elektron dan membentuk endapan Cu
yang melapisi permukaan elektrode tembaga, reaksinya :
Cu2++ 2e Cu
Sehingga dalam larutan terjadi penurunan jumlah ion Cu2+ agar jumlah ion NO3
dan Cu2+ setara, maka ion NO3 yang masuk ke jembatan garam menggantikan ion
NO3 yang masuk ke dalam Cu(NO3)2
ALAT :
BAHAN :
NO NAMA JUMLAH
1. Larutan CuSO4 50 ml
2. Larutan ZnSO4 50 ml
3. Agar-agar seperlunya
4. NaCl seperlunya
BAHAYA :
NO NAMA JUMLAH
1. Gelas kimia 50 ml 2 buah
2. Pipa U 1 buah
3. Voltmeter 1 buah
4. Amplas 1 buah
5. Kabel 50 cm 1 buah
6. Statif dan klem 1 buah
7. Botol semprot 1 buah
8. Elektroda Cu 1 buah
9. Elektroda Zn 1 buah
ALAT PELINDUNG DIRI :
 Jas laboratorium
 Sarung tangan
PROSEDUR :
1.Masukkan 50 ml larutan CuSO4 0,1 M ke dalam gelas kimia 1 dan 50 ml larutan
ZnSO4 0,1 M ke dalam gelas kimia 2
2.Celupkan lempeng logam tembaga ke dalam gelas kimia 1 dan lempeng logam
seng ke dalam gelas kimia 2
3.Hubungkan kedua larutan tersebut dengan menggunakan jembatan garam
4.Pasang voltmeter antara kedua lempeng logam tersebut
5.Amati dan catat hasil pengukuran pada voltmeter dengan hasil perhitungan
ANALISIS :
Dari hasil praktikum yang kami lakukan dapat diperoleh data analisis sebagai
berikut :
1. Massa elektroda
Elektroda Sebelum
percobaan
Setelah
percobaan
E sel
Tembaga (Cu) 1,0009 gr 1,0005 gr +0,34
Seng (Zn) 3, 3804 gr 3,3825 gr -0,76
2. Reaksi pada katoda : Cu2+ + 2e Cu
3. Reaksi pada anoda : Zn Zn2+ +2e
4. Reaksi secara keseluruhan :Zn + Pb2+ Zn2+ + Pb
Sehingga dapat dibuat diagram sel :
Zn Zn2+ Cu2+ Cu
Dapat dibandingkan hasil perhitungan E0 sel secara teori dan E0 sel hasil praktikum
kami:
1. E0 sel hasil teori
Diketahui : E0 Zn = - 0,76 V
E0 Cu = + 0,34 V
Perhitungan :E0 sel = E0 sel reduksi – E0 sel oksidasi
= + 0,34 – (- 0,76)
= + 1,1 V (Berlangsung spontan)
2. E0 sel hasil praktikum : + 0,822 V (Berlangsung spontan)
Sehingga E0 sel hasil teori lebih besar dari E0 sel hasil praktikum
KESIMPULAN :
Dari praktikum yang kami lakukan dapat kami kami simpulkan bahwa :
1. Zn berfungsi sebagai anoda (tempat berlangsungnya reaksi oksidasi) dan Cu
sebagai katoda (tempat berlangsungnya reaksi reduksi). Serta agar-agar + larutan
NaCl dalam pipa U berfungsi sebagai jembatan garam untuk menjaga kenetralan
listrik dari kedua larutan.
2. E0 sel hasil praktikum kami lebih kecil dari E0 sel hasil teori yaitu 0,822 V
dengan 1,1 V.
3. Kebersihan peralatan, penimbangan bahan, dan proses pembuatan larutan
elektrolit harus sangat diperhatikan. Karena larutan elektrolit yang digunakan
sangat berpengaruh pada hasil E0 sel praktikum. Perbedaan hasil E0 sel
dikarenakan pengaruh jenis bahan elektroda, konsentrasi, dan temperatur larutan
elektrolit. Dengan berbagai kombinasi elektroda dapat menghasilkan nilai E0 sel
yang sangat bervariasi. Sehingga dapat disimpulkan perangkaian sel volta dengan
menggunakan elektroda Cu dan Zn menghasilkan E0 sel lebih kecil dari E0 sel
hasil teori, berarti energi listrik yang dihasilkan sangat kecil.
4. Berat Cu berkurang karena mengalami reduksi, dan berat Zn bertambah karena
mengalami oksidasi.

More Related Content

What's hot

pembuatan natrium tiosulfat
pembuatan natrium tiosulfatpembuatan natrium tiosulfat
pembuatan natrium tiosulfat
Yasherly Amrina
 
Kelompok 6 penetapan-kadar-hipoklorit
Kelompok 6 penetapan-kadar-hipokloritKelompok 6 penetapan-kadar-hipoklorit
Kelompok 6 penetapan-kadar-hipoklorit
risyanti ALENTA
 
Laporan praktikum analisis kesadahan air
Laporan praktikum analisis kesadahan airLaporan praktikum analisis kesadahan air
Laporan praktikum analisis kesadahan air
PT. SASA
 
Potensiometri
PotensiometriPotensiometri
Permanganometri
PermanganometriPermanganometri
Permanganometri
Ridwan
 
laporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperatur
laporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperaturlaporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperatur
laporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperatur
qlp
 
Rpp sel volta
Rpp sel voltaRpp sel volta
Rpp sel volta
Dea Alvicha
 
Volumetri
VolumetriVolumetri
Volumetri
jundizg
 
Laporan praktikum destilasi sederhana
Laporan praktikum destilasi sederhanaLaporan praktikum destilasi sederhana
Laporan praktikum destilasi sederhanaasterias
 
Materi reaksi, katalisator, biokatalisator
Materi reaksi, katalisator, biokatalisatorMateri reaksi, katalisator, biokatalisator
Materi reaksi, katalisator, biokatalisator
bektiprasetyaningsih
 
Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1Indriati Dewi
 
Pemisahan kation golongan iii
Pemisahan kation golongan iiiPemisahan kation golongan iii
Pemisahan kation golongan iiiKustian Permana
 
Titrasi Pengendapan
Titrasi PengendapanTitrasi Pengendapan
Titrasi Pengendapan
Dokter Tekno
 
Ppt kation golongan 1
Ppt kation golongan 1Ppt kation golongan 1
Ppt kation golongan 1
quincyshinigami
 
Pemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiPemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiKustian Permana
 
Titrasi Metode Yodo-yodimetri
Titrasi Metode Yodo-yodimetriTitrasi Metode Yodo-yodimetri
Titrasi Metode Yodo-yodimetri
Auliabcd
 
Penetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK Bogor
Penetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK BogorPenetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK Bogor
Penetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK Bogor
DeviPurnama
 

What's hot (20)

pembuatan natrium tiosulfat
pembuatan natrium tiosulfatpembuatan natrium tiosulfat
pembuatan natrium tiosulfat
 
Kelompok 6 penetapan-kadar-hipoklorit
Kelompok 6 penetapan-kadar-hipokloritKelompok 6 penetapan-kadar-hipoklorit
Kelompok 6 penetapan-kadar-hipoklorit
 
Laporan praktikum analisis kesadahan air
Laporan praktikum analisis kesadahan airLaporan praktikum analisis kesadahan air
Laporan praktikum analisis kesadahan air
 
Potensiometri
PotensiometriPotensiometri
Potensiometri
 
Konduktometri
KonduktometriKonduktometri
Konduktometri
 
Permanganometri
PermanganometriPermanganometri
Permanganometri
 
laporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperatur
laporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperaturlaporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperatur
laporan kimia fisik - Kelarutan sebagai fungsi temperatur
 
Rpp sel volta
Rpp sel voltaRpp sel volta
Rpp sel volta
 
Volumetri
VolumetriVolumetri
Volumetri
 
Laporan praktikum destilasi sederhana
Laporan praktikum destilasi sederhanaLaporan praktikum destilasi sederhana
Laporan praktikum destilasi sederhana
 
Materi reaksi, katalisator, biokatalisator
Materi reaksi, katalisator, biokatalisatorMateri reaksi, katalisator, biokatalisator
Materi reaksi, katalisator, biokatalisator
 
Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1Materi ka gravimetri 1
Materi ka gravimetri 1
 
Pemisahan kation golongan iii
Pemisahan kation golongan iiiPemisahan kation golongan iii
Pemisahan kation golongan iii
 
Laporan ekstraksi pelarut
Laporan ekstraksi pelarutLaporan ekstraksi pelarut
Laporan ekstraksi pelarut
 
Laporan praktikum kimia analisa (ANALISA KUALITATIF)
Laporan praktikum kimia analisa (ANALISA KUALITATIF)Laporan praktikum kimia analisa (ANALISA KUALITATIF)
Laporan praktikum kimia analisa (ANALISA KUALITATIF)
 
Titrasi Pengendapan
Titrasi PengendapanTitrasi Pengendapan
Titrasi Pengendapan
 
Ppt kation golongan 1
Ppt kation golongan 1Ppt kation golongan 1
Ppt kation golongan 1
 
Pemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiPemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. ii
 
Titrasi Metode Yodo-yodimetri
Titrasi Metode Yodo-yodimetriTitrasi Metode Yodo-yodimetri
Titrasi Metode Yodo-yodimetri
 
Penetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK Bogor
Penetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK BogorPenetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK Bogor
Penetapan Kadar Fe dalam Tawas Ferri Amonium Sulfat SMK-SMAK Bogor
 

Similar to Laporan elektrolisis (merangkai sel volta atau sel galvani)

Laporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisisLaporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisisWaQhyoe Arryee
 
Sel elektrolisis
Sel elektrolisisSel elektrolisis
Sel elektrolisis
Irmi Mimiqi
 
Elektrokimia.pptx
Elektrokimia.pptxElektrokimia.pptx
Elektrokimia.pptx
NurAisyahHibban
 
Kimia3.Docx
Kimia3.DocxKimia3.Docx
Kimia3.Docxamaen
 
Sel elektrokimia & Hukum faraday
Sel elektrokimia & Hukum faradaySel elektrokimia & Hukum faraday
Sel elektrokimia & Hukum faradayRuri ekhasaput
 
Kelas 12 ipa 008 electrochemical cells voltaic cells
Kelas 12 ipa 008 electrochemical cells   voltaic cellsKelas 12 ipa 008 electrochemical cells   voltaic cells
Kelas 12 ipa 008 electrochemical cells voltaic cells
Elizabeth Indah P
 
Kimia1.Docx
Kimia1.DocxKimia1.Docx
Kimia1.Docxamaen
 
Elekttrokimia 1
Elekttrokimia 1Elekttrokimia 1
Elekttrokimia 1
anjar_thomi
 
Laporan Elektrolisis
Laporan ElektrolisisLaporan Elektrolisis
Laporan Elektrolisis
Meyfinda Arifin
 
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Hendro Hartono
 
Sel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.ppt
Sel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.pptSel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.ppt
Sel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.ppt
maxxygaming05
 
Laporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial selLaporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial sel
kesumaanugerahyanti
 
PPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptx
PPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptxPPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptx
PPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptx
AhlishRahmaAlfiana
 
Laporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel voltaLaporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel volta
Nita Mardiana
 

Similar to Laporan elektrolisis (merangkai sel volta atau sel galvani) (20)

Elektrolisis
ElektrolisisElektrolisis
Elektrolisis
 
Laporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisisLaporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisis
 
Sel elektrokimia
Sel elektrokimiaSel elektrokimia
Sel elektrokimia
 
Sel elektrolisis
Sel elektrolisisSel elektrolisis
Sel elektrolisis
 
Elektrokimia.pptx
Elektrokimia.pptxElektrokimia.pptx
Elektrokimia.pptx
 
Kimia3.Docx
Kimia3.DocxKimia3.Docx
Kimia3.Docx
 
Sel elektrokimia & Hukum faraday
Sel elektrokimia & Hukum faradaySel elektrokimia & Hukum faraday
Sel elektrokimia & Hukum faraday
 
Elektrokimia baru
Elektrokimia baruElektrokimia baru
Elektrokimia baru
 
Kelas 12 ipa 008 electrochemical cells voltaic cells
Kelas 12 ipa 008 electrochemical cells   voltaic cellsKelas 12 ipa 008 electrochemical cells   voltaic cells
Kelas 12 ipa 008 electrochemical cells voltaic cells
 
Kimia1.Docx
Kimia1.DocxKimia1.Docx
Kimia1.Docx
 
Makalah elektrolisis
Makalah elektrolisisMakalah elektrolisis
Makalah elektrolisis
 
Elekttrokimia
Elekttrokimia Elekttrokimia
Elekttrokimia
 
Elekttrokimia 1
Elekttrokimia 1Elekttrokimia 1
Elekttrokimia 1
 
Laporan Elektrolisis
Laporan ElektrolisisLaporan Elektrolisis
Laporan Elektrolisis
 
Elekttrokimia
Elekttrokimia Elekttrokimia
Elekttrokimia
 
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
 
Sel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.ppt
Sel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.pptSel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.ppt
Sel Elektrokimia revisi tahun 2024 new.ppt
 
Laporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial selLaporan Menentukan potensial sel
Laporan Menentukan potensial sel
 
PPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptx
PPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptxPPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptx
PPT Kesetimbangan Redoks PASCASARJANA .pptx
 
Laporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel voltaLaporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel volta
 

More from fatmawati9625

Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"
Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"
Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"
fatmawati9625
 
Soal aplikasi integral
Soal aplikasi integralSoal aplikasi integral
Soal aplikasi integral
fatmawati9625
 
Pengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhana
Pengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhanaPengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhana
Pengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhana
fatmawati9625
 
Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...
Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...
Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...
fatmawati9625
 
Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)
Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)
Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)
fatmawati9625
 
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta PembahasannyaKumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
fatmawati9625
 
Pengaplikasian Integral Tentu
Pengaplikasian Integral TentuPengaplikasian Integral Tentu
Pengaplikasian Integral Tentu
fatmawati9625
 

More from fatmawati9625 (7)

Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"
Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"
Alat Peraga Matematika Sederhana "Theodolit sederhana"
 
Soal aplikasi integral
Soal aplikasi integralSoal aplikasi integral
Soal aplikasi integral
 
Pengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhana
Pengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhanaPengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhana
Pengolahan limbah cucian beras dengan alat sederhana
 
Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...
Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...
Laporan menghitung void ratio dan surface area pada proses pengolahan anaerob...
 
Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)
Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)
Contoh Laporan Pembuatan Etil Asetat (mpd)
 
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta PembahasannyaKumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
Kumpulan Soal Persamaan Garis Lurus Beserta Pembahasannya
 
Pengaplikasian Integral Tentu
Pengaplikasian Integral TentuPengaplikasian Integral Tentu
Pengaplikasian Integral Tentu
 

Recently uploaded

untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 

Recently uploaded (20)

untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Laporan elektrolisis (merangkai sel volta atau sel galvani)

  • 1. KIMIA INDUSTRI LABORATORY SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 CERME Bidang studi keahlian Teknologi & Rekayasa, Teknologi Informasi & Komunikasi dan Seni, Kerajinan & Pariwisata Jl. Jurit Kec. Cerme Telp. (031) 7992471 Fax. (031) 7994569 Gresik e-mail : smkn1cermegresik@yahoo.co.id; Web site : http//smkn1cermegresik.com JUDUL : Merangkai Sel Volta atau Sel Galvani TUJUAN :  Siswa dapat mengidentifikasi bahaya dari proses perangkaian sel volta  Siswa dapat mengetahui tata cara merangkai sel volta  Siswa dapat merangkai dan mempelajari sel volta  Siswa dapat mengukur sel E0 sel  Siswa dapat membandingkan E0 sel hasil percobaan dengan E0 sel hasil teori  Siswa diharapkan dapat belajar mandiri dalam melakukan praktikum perangkaian sel volta TEORI DASAR : Luigi Galvani dan Alexandro Volta menemukan prinsip pembentukan energi listrik dari reaksi kimia yang terjadi dalam suatu alat yang kini dikenal sebagai sel Galvani atau sel Volta dimana terjadi reaksi oksidasi dan reduksi yang menghasilkan arus listrik. Katoda (+) : reduksi Anoda (-) : oksidasi Perlu diingat bahwa: 1. Anode adalah electrode tempat terjadinya reaksi oksidasi. 2. Katode adalah electrode tempat terjadinya reaksi reduksi. 3. Katode positif, Anode negative (KPAN) 4. Arah gerak arus electron adalah dari anode menuju katode. 5. Arah gerak arus listrik adalah dari katode menuju anode. Sel volta merupakan suatu sel elektrokimia yang dirancang untuk menjadikan suatu reaksi redoks spontan menghasilkan energi listrik. Dalam sel volta reduktor dan oksidatornya dipisahkan sehingga pemindahan tidak terjadi secara langsung tetapi melalui kawat penghantar. Zink, tembaga, dan magnesium merupakan elektroda. Terdapat 2 jenis elektroda yaitu Katode(+) tempat terjadinya reduksi sedangkan pada anode(-) tempat terjadinya oksidasi. Name : Fatmawati Date : 24 Oktober 2013 Education Program : MPEL Time : 4 x 45 Minute
  • 2. Potensial listrik yang dihasilkan oleh suatu sel volta disebut potensial sel (E0 sel), yang merupakan selisih E0 kedua elektrode. Potensial elektode sel dapat ditentukan melalui persamaan : E0 Sel = E0 Reduksi - E0 Oksidasi E0 Sel = E0 Katode – E0 Anode E0 Sel = E0 Besar - E0 Kecil Proses terbentuknya arus listrik pada sel Volta atau sel Galvani : 1. Anoda : Elektron akan dilepaskan oleh logam Zn2+ dan membentuk Zn 2+ yang bergabung dalam larutan Zn(NO3)2 sehingga terjadi kenaikan jumlah ion Cu2+ dan ion NO3- dari jembatan garam akan masuk di larutan. 2. Katoda : Ion Ag+ dalam larutan Cu(NO3)2menerima elektron dan membentuk endapan Cu yang melapisi permukaan elektrode tembaga, reaksinya : Cu2++ 2e Cu Sehingga dalam larutan terjadi penurunan jumlah ion Cu2+ agar jumlah ion NO3 dan Cu2+ setara, maka ion NO3 yang masuk ke jembatan garam menggantikan ion NO3 yang masuk ke dalam Cu(NO3)2 ALAT : BAHAN : NO NAMA JUMLAH 1. Larutan CuSO4 50 ml 2. Larutan ZnSO4 50 ml 3. Agar-agar seperlunya 4. NaCl seperlunya BAHAYA : NO NAMA JUMLAH 1. Gelas kimia 50 ml 2 buah 2. Pipa U 1 buah 3. Voltmeter 1 buah 4. Amplas 1 buah 5. Kabel 50 cm 1 buah 6. Statif dan klem 1 buah 7. Botol semprot 1 buah 8. Elektroda Cu 1 buah 9. Elektroda Zn 1 buah
  • 3. ALAT PELINDUNG DIRI :  Jas laboratorium  Sarung tangan PROSEDUR : 1.Masukkan 50 ml larutan CuSO4 0,1 M ke dalam gelas kimia 1 dan 50 ml larutan ZnSO4 0,1 M ke dalam gelas kimia 2 2.Celupkan lempeng logam tembaga ke dalam gelas kimia 1 dan lempeng logam seng ke dalam gelas kimia 2 3.Hubungkan kedua larutan tersebut dengan menggunakan jembatan garam 4.Pasang voltmeter antara kedua lempeng logam tersebut 5.Amati dan catat hasil pengukuran pada voltmeter dengan hasil perhitungan ANALISIS : Dari hasil praktikum yang kami lakukan dapat diperoleh data analisis sebagai berikut : 1. Massa elektroda Elektroda Sebelum percobaan Setelah percobaan E sel Tembaga (Cu) 1,0009 gr 1,0005 gr +0,34 Seng (Zn) 3, 3804 gr 3,3825 gr -0,76 2. Reaksi pada katoda : Cu2+ + 2e Cu 3. Reaksi pada anoda : Zn Zn2+ +2e 4. Reaksi secara keseluruhan :Zn + Pb2+ Zn2+ + Pb Sehingga dapat dibuat diagram sel : Zn Zn2+ Cu2+ Cu Dapat dibandingkan hasil perhitungan E0 sel secara teori dan E0 sel hasil praktikum kami: 1. E0 sel hasil teori Diketahui : E0 Zn = - 0,76 V E0 Cu = + 0,34 V Perhitungan :E0 sel = E0 sel reduksi – E0 sel oksidasi = + 0,34 – (- 0,76) = + 1,1 V (Berlangsung spontan) 2. E0 sel hasil praktikum : + 0,822 V (Berlangsung spontan) Sehingga E0 sel hasil teori lebih besar dari E0 sel hasil praktikum KESIMPULAN : Dari praktikum yang kami lakukan dapat kami kami simpulkan bahwa : 1. Zn berfungsi sebagai anoda (tempat berlangsungnya reaksi oksidasi) dan Cu sebagai katoda (tempat berlangsungnya reaksi reduksi). Serta agar-agar + larutan
  • 4. NaCl dalam pipa U berfungsi sebagai jembatan garam untuk menjaga kenetralan listrik dari kedua larutan. 2. E0 sel hasil praktikum kami lebih kecil dari E0 sel hasil teori yaitu 0,822 V dengan 1,1 V. 3. Kebersihan peralatan, penimbangan bahan, dan proses pembuatan larutan elektrolit harus sangat diperhatikan. Karena larutan elektrolit yang digunakan sangat berpengaruh pada hasil E0 sel praktikum. Perbedaan hasil E0 sel dikarenakan pengaruh jenis bahan elektroda, konsentrasi, dan temperatur larutan elektrolit. Dengan berbagai kombinasi elektroda dapat menghasilkan nilai E0 sel yang sangat bervariasi. Sehingga dapat disimpulkan perangkaian sel volta dengan menggunakan elektroda Cu dan Zn menghasilkan E0 sel lebih kecil dari E0 sel hasil teori, berarti energi listrik yang dihasilkan sangat kecil. 4. Berat Cu berkurang karena mengalami reduksi, dan berat Zn bertambah karena mengalami oksidasi.