SlideShare a Scribd company logo
ILMU FARMASETIKA
By
Robby Candra Purnama, S.Farm., M.Kes., Apt.
Copyright@rcp_akafarma2018
1
Pengertian Ilmu Farmasi
• Farmasi adalah ilmu yang mempelajari cara
membuat, mencampur, meracik, memformulasi,
mengidentifikasi, mengkombinasi, menganalisis
serta menstandarkan obat dan pengobatan juga
sifat-sifat obat beserta pendistribusian dan
penggunaannya secara aman.
Copyright@rcp_akafarma2018
2
Cabang Ilmu Farmasi
• Farmakognosi adalah ilmu yang mempelajari tentang
sumber bahan obat dari alam, terutama dari tumbuh-
tumbuhan.
• Farmakodinamik adalah ilmu yang mempelajari
pengaruh obat terhadap sel hidup atau terhadap
organisme hidup, terutama reaksi fisologis yang
ditimbulkannya.
• Farmakokinetik adalah ilmu yang mempelajari absorpsi,
distribusi, metabolisme (biotransformasi) dan ekskresi
obat (ADME).
Copyright@rcp_akafarma2018
3
Lanjutan…
• Farmakoterapi adalah ilmu yang mempelajari tentang
penggunaan obat dalam pengobatan penyakit
• Toksikologi adalah ilmu yang mempelajari tentang zat-zat
racun dengan khasiatnya serta cara-cara untuk
menganal/mengidentifikasi dan melawan efeknya.
• Kimia farmasi analisis adalah ilmu yang mempelajari
tentang analisis kualitatif dan kuantitatif senyawa-
senyawa kimia, yang berhubungan dengan khasiat dan
penggunaanya sebagai obat.
Copyright@rcp_akafarma2018
4
Lanjutan…
• Farmasetika adalah ilmu yang mempelajari tentang cara
penyediaan obat, yang meliputi pengumpulan,
pengenalan, pengawetan dan pembakuan bahan obat-
obatan; seni peracikan obat; serta pembuatan sediaan
farmasi menjadi bentuk tertentu sehingga siap
digunakan sebagai obat.
• Teknologi farmasi adalah ilmu yang membahas tentang
teknik dan prosedur pembuatan sediaan farmasi dalam
skla industri farmasi termasuk prinsip kerja serta
perawatan/pemeliharaan alat-lat produksi dan
penunjangnya sesuai ketentuan Cara Pembuatan Obat
yang Baik (CPOB)
Copyright@rcp_akafarma2018
5
Lanjutan…
• Biofarmasetika adalah ilmu yang mempelajari pengaruh
formulasi terhadap aktivitas terapi dan produk obat
• Farmasi klinik meliputi kegiatan memonitor penggunaan
obat, memonitor efek samping obat dan pemberian
informasi obat bagi yang membutuhkannya.
• Manajemen farmasi adalah ilmu yang mempelajari
tentang administrasi, manajemen, dan pemasaran yang
berhubungan dengan kewirausahaan farmasi beserta
aspek-aspek kewirausahaannya.
Copyright@rcp_akafarma2018
6
Ketentuan Umum
• Tata Nama
• Kelarutan
• Pernyataan Persen
• Wadah
• Penyimpanan Obat
• Suhu
Copyright@rcp_akafarma2018
7
Tata Nama
• Tata nama digunakan dalam bahasa Latin, nama
lazimnya, dan nama Indonesia.
• Nama sediaan ditulis dengan menyebutkan nama zat
khasiat dalam bentuk genetif, diikuti nama bentuk
sediaan. Contoh : Chlorpheniramini Sirupi.
• Sediaan larut air, nama pelarutnya tidak disebut. Sedang
sediaan yang dilarutkan dengan pelarut lain, harus
disebut. Contoh : Champorae Solutio Spirituosa.
Copyright@rcp_akafarma2018
8
Kelarutan
No Istilah Kelarutan Angka kelarutan
1 Sangat Mudah Larut < 1
2 Mudah larut 1 – 10
3 Larut 10 – 30
4 Agak Sukar Larut 30 – 100
5 Sukar Larut 100 – 1000
6 Sangat Sukar Larut 1000 – 10.000
7 Praktis Tidak Larut > 10.000
Copyright@rcp_akafarma2018
9
Pernyataan Persen (%)
Persen dinyatakan dalam 4 cara :
• b/b % : persen bobot per bobot, yaitu jumlah gram zat dalam
100g bahan atau hasil akhir (larutan atau campuran).
• b/v % : persen bobot per volume, yaitu jumlah gram zat dalam
100 ml bahan atau hasil akhir (air atau pelarut lain).
• v/v % : persen volume per volume, yaitu jumlah ml zat dalam
100 ml bahan atau hasil akhir (larutan).
• v/b % : persen volume per bobot, yaitu jumlah ml zat dalam
100 g bahan atau hasil akhir.
Apabila tidak dijelaskan, berarti % adalah bobot per bobot.
Copyright@rcp_akafarma2018
10
Lanjutan…
Pernyataan persen untuk :
• Campuran zat padat atau setengah padat adalah b/b
• Larutan dan suspensi adalah b/v
• Larutan cairan dalam cairan adalah v/v
• Larutan gas dalam cairan adalah b/v
Copyright@rcp_akafarma2018
11
Wadah
Tiga kategori kualitas wadah :
• Wadah tertutup baik, harus melindungi isi terhadap
pemasukan bahan padat dari luar dan mencegah kehilangan
isi waktu proses pengerjaan, pengangkutan, penyimpanan,
dan penjualan dalam kondisi normal.
• Wadah tertutup rapat, harus melindungi isi terhadap
masuknya bahan padat, lengas dari luar dan mencegah
kehilangan, pelapukan, pencairan dan penguapan saat proses
pengerjaan, pengangkutan, penyimpanan, dan penjualan
dalam kondisi normal.
• Wadah tertutup kedap, harus mecegah masuknya udara atau
gas saat pengerjaan, pengangkutan, penyimpanan, dan
penjualan dalam kondisi normal.
Copyright@rcp_akafarma2018
12
Jenis-jenis Wadah
• Wadah satuan tunggal, harus tertutup sehingga isinya tidak
dapat dipindahkan tanpa merusak tutup wadah. Wadah
satuan tunggal untuk injeksi disebut wadah dosis tunggal
• Wadah dosis satuan adalah wadah satuan tunggal untuk
bahan yang digunakan bukan secara parenteral dalam dosis
tunggal langsung dari wadah.
• Wadah satuan ganda adalah wadah yang memungkinkan
isinya dapat diambil beberapa kali tanpa mengakibatkan
perubahan kekuatan, mutu, atau kemurnian sisa zat dalam
wadah tersebut. Contoh : obat tetes mata
Copyright@rcp_akafarma2018
13
Suhu Penyimpanan
No Kategori Suhu (0C)
1 Dingin 8
a. Lemari Pendingin 2 – 8
b. Lemari Pembeku (-20) – (-10 )
2 Sejuk (bila perlu simpan di lemari
pendingin)
8 – 15
3 Suhu Kamar 15 – 30
4 Hangat 30 – 40
5 Panas Berlebih > 40
Copyright@rcp_akafarma2018
14
Singkatan Bahasa Latin
• a,aa = ana = tiap – tiap
• Add = adde = tambahkan
• Ad us.ext. = ad usum externum
=dalam pemakaian luar
• Ad us.int. = dalam pemakaian
dalam
• a.c. = ante coenam = sebelum
makan
• b = bis = dua kali
• bdd = bis de die = sehari dua kali
• c = cochlear = sendok makan (15
ml)
• cp = cochlear pultis = sendok
bubur (8 ml)
• cth = cochlear these = sendok
teh (5 ml)
• cito = segera
• d.d. = de die = sehari
• d.t.d = da tales doses = berilah
sekian takaran
• det = detur = serahkan
• gtt = guttae = tetes
• m.f. = misce fac = campur,
buatlah
• p.c. = post coenam = setelah
makan
• q.s. = quantum sufficit/satis =
secukupnya
Copyright@rcp_akafarma2018
15
Lanjutan…
• R, R/ = recipe = ambillah
• S = signa = tandai
• t = ter = tiga kali
• t.d.d.= ter de die = tiga kali sehari
• s.n.s. = si necesse sit = jika perlu
• s.u.n. = signa usus notus = tahu
pakai
• s.u.c. = signa usus cognitus = tahu
pakai
• s.m. = signa mane = tandai pagi
• s.v. = signa vespere = tandai sore
• s.n. = signa nocte = tandai malam
• u.c. = usus cognitus = pemakaian
tahu
• u.e. = usus externus = di pakai
untuk luar
• u.i. = usus internus = di pakai
untuk dalam
• u.n. = usus notus = pemakaian
tahu
• pulv. = pulvis, pulveratus =
serbuk, dibuat serbuk
• pulv.adspersorius = serbuk tabur
• cap. = capsula = kapsul
• unguentum = salep
• oculent = oculentum = salep mata
Copyright@rcp_akafarma2018
16
TERIMA KASIH
Copyright@rcp_akafarma2018
17

More Related Content

What's hot

Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
Irdan Arjulian
 
Ppt fts
Ppt ftsPpt fts
Ppt fts
desi sutiyono
 
Materi praktikum kimia dasar
Materi praktikum kimia dasarMateri praktikum kimia dasar
Materi praktikum kimia dasar
Ahmad Fauzi
 
Laporan Teknologi Farmasi
Laporan Teknologi FarmasiLaporan Teknologi Farmasi
Laporan Teknologi Farmasi
Eva Apriliyana Rizki
 
Teknik peracikan
Teknik peracikanTeknik peracikan
Teknik peracikan
ViKi Viquendah
 
Kapsul kel 3
Kapsul kel 3Kapsul kel 3
Kapsul kel 3
ambikadwi29
 
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-CLaporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Novi Fachrunnisa
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
Ryan Imutz
 
MATERI INJEKSI 2
MATERI INJEKSI 2MATERI INJEKSI 2
MATERI INJEKSI 2
rofiq sabilal
 
Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2
Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2
Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2
fahri mey
 
Pedoman obt suntik dan sitos
Pedoman obt suntik dan sitosPedoman obt suntik dan sitos
Pedoman obt suntik dan sitos
roywidhie
 
alatlabor
alatlaboralatlabor
alatlabor
Duha Wies
 
Pengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratoriumPengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratorium
yuanitaandriani
 
Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)
Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)
Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)
Aulia Mala
 
Uji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotikUji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotik
amelialestari417
 
Sediaan obat Kapsul
Sediaan obat KapsulSediaan obat Kapsul
Sediaan obat Kapsul
Sapan Nada
 
Uji sterilitas mikrobiologi
Uji sterilitas mikrobiologiUji sterilitas mikrobiologi
Uji sterilitas mikrobiologi
Achmad Fauzi Al' Amrie
 

What's hot (19)

Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
 
Ppt fts
Ppt ftsPpt fts
Ppt fts
 
Materi praktikum kimia dasar
Materi praktikum kimia dasarMateri praktikum kimia dasar
Materi praktikum kimia dasar
 
Laporan Teknologi Farmasi
Laporan Teknologi FarmasiLaporan Teknologi Farmasi
Laporan Teknologi Farmasi
 
Teknik peracikan
Teknik peracikanTeknik peracikan
Teknik peracikan
 
Kapsul kel 3
Kapsul kel 3Kapsul kel 3
Kapsul kel 3
 
sediaan Kapsul
sediaan Kapsul sediaan Kapsul
sediaan Kapsul
 
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-CLaporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
MATERI INJEKSI 2
MATERI INJEKSI 2MATERI INJEKSI 2
MATERI INJEKSI 2
 
Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2
Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2
Standar mikrobiologi-untuk-produk-farmasi1-2
 
Pedoman obt suntik dan sitos
Pedoman obt suntik dan sitosPedoman obt suntik dan sitos
Pedoman obt suntik dan sitos
 
alatlabor
alatlaboralatlabor
alatlabor
 
Pengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratoriumPengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratorium
 
Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)
Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)
Memahami dasar dasar-farmakologi_(sediaan_obat)
 
Bentuk Sediaan Obat
Bentuk Sediaan ObatBentuk Sediaan Obat
Bentuk Sediaan Obat
 
Uji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotikUji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotik
 
Sediaan obat Kapsul
Sediaan obat KapsulSediaan obat Kapsul
Sediaan obat Kapsul
 
Uji sterilitas mikrobiologi
Uji sterilitas mikrobiologiUji sterilitas mikrobiologi
Uji sterilitas mikrobiologi
 

Similar to Kul1ilmufarmasetika 180307015930(1)

FARMASETIKA_DASAR.ppt
FARMASETIKA_DASAR.pptFARMASETIKA_DASAR.ppt
FARMASETIKA_DASAR.ppt
gerald rundengan
 
2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx
2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx
2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx
ElisKurniaSasmita
 
Indikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberian
Indikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberianIndikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberian
Indikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberian
haslinahaslina3
 
FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...
FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...
FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...
IdjaMarasabessy
 
pharmacology
 pharmacology pharmacology
pharmacology
rukiyanahbaru
 
Handling Sitotoksik.pptx
Handling Sitotoksik.pptxHandling Sitotoksik.pptx
Handling Sitotoksik.pptx
AliahFadhillah
 
2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx
2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx
2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx
azizah773785
 
138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat
Operator Warnet Vast Raha
 
138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat
Operator Warnet Vast Raha
 
PPT study.pptx
PPT study.pptxPPT study.pptx
PPT study.pptx
TitaFani
 
Konsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptx
Konsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptxKonsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptx
Konsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptx
RoniAlfaqih2
 
P1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptx
P1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptxP1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptx
P1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptx
hilda944778
 
4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................
4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................
4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................
ssuser72b568
 
Tugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptx
Tugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptxTugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptx
Tugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptx
putrimaulina14
 
Bpfr vero
Bpfr veroBpfr vero
Bpfr vero
Veronika Purba
 
CARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.ppt
CARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.pptCARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.ppt
CARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.ppt
AtsutaneFuyujin
 
komunikasi-keperawatan-pemberian-obat
 komunikasi-keperawatan-pemberian-obat komunikasi-keperawatan-pemberian-obat
komunikasi-keperawatan-pemberian-obat
Kurama Maki
 

Similar to Kul1ilmufarmasetika 180307015930(1) (20)

FARMASETIKA_DASAR.ppt
FARMASETIKA_DASAR.pptFARMASETIKA_DASAR.ppt
FARMASETIKA_DASAR.ppt
 
2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx
2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx
2. Memahami pemberian obat kepada klien.pptx
 
Indikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberian
Indikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberianIndikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberian
Indikasi obat dan kontra indikasi di dalam pemberian
 
FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...
FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...
FARMASETIKA dasar menjelaskan teori farmasetika, sejarah farmasi, bahasa kati...
 
pharmacology
 pharmacology pharmacology
pharmacology
 
Handling Sitotoksik.pptx
Handling Sitotoksik.pptxHandling Sitotoksik.pptx
Handling Sitotoksik.pptx
 
2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx
2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx
2. Sejarah dan Ketentuan Farmasi.pptx
 
138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat
 
138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat
 
138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat138657564 cara-pemberian-obat
138657564 cara-pemberian-obat
 
PPT study.pptx
PPT study.pptxPPT study.pptx
PPT study.pptx
 
Konsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptx
Konsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptxKonsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptx
Konsep obat traditional dalam dunia usaha dan industri.pptx
 
P1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptx
P1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptxP1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptx
P1. Ilmu Resep 1 (Pendahuluan).pptx
 
4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................
4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................
4._Rute_Pemberian_Obat.pptx.......................
 
Tugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptx
Tugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptxTugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptx
Tugas Manajemen Logistik Kelompok 5.pptx
 
Tugas pendahuluan
Tugas pendahuluanTugas pendahuluan
Tugas pendahuluan
 
Bpfr vero
Bpfr veroBpfr vero
Bpfr vero
 
CARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.ppt
CARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.pptCARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.ppt
CARA_PERHITUNGAN_DOSIS_ppt.ppt
 
komunikasi-keperawatan-pemberian-obat
 komunikasi-keperawatan-pemberian-obat komunikasi-keperawatan-pemberian-obat
komunikasi-keperawatan-pemberian-obat
 
Prosedur Obat New.ppt
Prosedur Obat New.pptProsedur Obat New.ppt
Prosedur Obat New.ppt
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
TitisNindiasariAnggr
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdekaPerangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
AchmadArifudin3
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
PujiMaryati
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
dwiwahyuningsih74
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdekaPerangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
Perangkat pembelajaran dalam kurikulum merdeka
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 

Kul1ilmufarmasetika 180307015930(1)

  • 1. ILMU FARMASETIKA By Robby Candra Purnama, S.Farm., M.Kes., Apt. Copyright@rcp_akafarma2018 1
  • 2. Pengertian Ilmu Farmasi • Farmasi adalah ilmu yang mempelajari cara membuat, mencampur, meracik, memformulasi, mengidentifikasi, mengkombinasi, menganalisis serta menstandarkan obat dan pengobatan juga sifat-sifat obat beserta pendistribusian dan penggunaannya secara aman. Copyright@rcp_akafarma2018 2
  • 3. Cabang Ilmu Farmasi • Farmakognosi adalah ilmu yang mempelajari tentang sumber bahan obat dari alam, terutama dari tumbuh- tumbuhan. • Farmakodinamik adalah ilmu yang mempelajari pengaruh obat terhadap sel hidup atau terhadap organisme hidup, terutama reaksi fisologis yang ditimbulkannya. • Farmakokinetik adalah ilmu yang mempelajari absorpsi, distribusi, metabolisme (biotransformasi) dan ekskresi obat (ADME). Copyright@rcp_akafarma2018 3
  • 4. Lanjutan… • Farmakoterapi adalah ilmu yang mempelajari tentang penggunaan obat dalam pengobatan penyakit • Toksikologi adalah ilmu yang mempelajari tentang zat-zat racun dengan khasiatnya serta cara-cara untuk menganal/mengidentifikasi dan melawan efeknya. • Kimia farmasi analisis adalah ilmu yang mempelajari tentang analisis kualitatif dan kuantitatif senyawa- senyawa kimia, yang berhubungan dengan khasiat dan penggunaanya sebagai obat. Copyright@rcp_akafarma2018 4
  • 5. Lanjutan… • Farmasetika adalah ilmu yang mempelajari tentang cara penyediaan obat, yang meliputi pengumpulan, pengenalan, pengawetan dan pembakuan bahan obat- obatan; seni peracikan obat; serta pembuatan sediaan farmasi menjadi bentuk tertentu sehingga siap digunakan sebagai obat. • Teknologi farmasi adalah ilmu yang membahas tentang teknik dan prosedur pembuatan sediaan farmasi dalam skla industri farmasi termasuk prinsip kerja serta perawatan/pemeliharaan alat-lat produksi dan penunjangnya sesuai ketentuan Cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) Copyright@rcp_akafarma2018 5
  • 6. Lanjutan… • Biofarmasetika adalah ilmu yang mempelajari pengaruh formulasi terhadap aktivitas terapi dan produk obat • Farmasi klinik meliputi kegiatan memonitor penggunaan obat, memonitor efek samping obat dan pemberian informasi obat bagi yang membutuhkannya. • Manajemen farmasi adalah ilmu yang mempelajari tentang administrasi, manajemen, dan pemasaran yang berhubungan dengan kewirausahaan farmasi beserta aspek-aspek kewirausahaannya. Copyright@rcp_akafarma2018 6
  • 7. Ketentuan Umum • Tata Nama • Kelarutan • Pernyataan Persen • Wadah • Penyimpanan Obat • Suhu Copyright@rcp_akafarma2018 7
  • 8. Tata Nama • Tata nama digunakan dalam bahasa Latin, nama lazimnya, dan nama Indonesia. • Nama sediaan ditulis dengan menyebutkan nama zat khasiat dalam bentuk genetif, diikuti nama bentuk sediaan. Contoh : Chlorpheniramini Sirupi. • Sediaan larut air, nama pelarutnya tidak disebut. Sedang sediaan yang dilarutkan dengan pelarut lain, harus disebut. Contoh : Champorae Solutio Spirituosa. Copyright@rcp_akafarma2018 8
  • 9. Kelarutan No Istilah Kelarutan Angka kelarutan 1 Sangat Mudah Larut < 1 2 Mudah larut 1 – 10 3 Larut 10 – 30 4 Agak Sukar Larut 30 – 100 5 Sukar Larut 100 – 1000 6 Sangat Sukar Larut 1000 – 10.000 7 Praktis Tidak Larut > 10.000 Copyright@rcp_akafarma2018 9
  • 10. Pernyataan Persen (%) Persen dinyatakan dalam 4 cara : • b/b % : persen bobot per bobot, yaitu jumlah gram zat dalam 100g bahan atau hasil akhir (larutan atau campuran). • b/v % : persen bobot per volume, yaitu jumlah gram zat dalam 100 ml bahan atau hasil akhir (air atau pelarut lain). • v/v % : persen volume per volume, yaitu jumlah ml zat dalam 100 ml bahan atau hasil akhir (larutan). • v/b % : persen volume per bobot, yaitu jumlah ml zat dalam 100 g bahan atau hasil akhir. Apabila tidak dijelaskan, berarti % adalah bobot per bobot. Copyright@rcp_akafarma2018 10
  • 11. Lanjutan… Pernyataan persen untuk : • Campuran zat padat atau setengah padat adalah b/b • Larutan dan suspensi adalah b/v • Larutan cairan dalam cairan adalah v/v • Larutan gas dalam cairan adalah b/v Copyright@rcp_akafarma2018 11
  • 12. Wadah Tiga kategori kualitas wadah : • Wadah tertutup baik, harus melindungi isi terhadap pemasukan bahan padat dari luar dan mencegah kehilangan isi waktu proses pengerjaan, pengangkutan, penyimpanan, dan penjualan dalam kondisi normal. • Wadah tertutup rapat, harus melindungi isi terhadap masuknya bahan padat, lengas dari luar dan mencegah kehilangan, pelapukan, pencairan dan penguapan saat proses pengerjaan, pengangkutan, penyimpanan, dan penjualan dalam kondisi normal. • Wadah tertutup kedap, harus mecegah masuknya udara atau gas saat pengerjaan, pengangkutan, penyimpanan, dan penjualan dalam kondisi normal. Copyright@rcp_akafarma2018 12
  • 13. Jenis-jenis Wadah • Wadah satuan tunggal, harus tertutup sehingga isinya tidak dapat dipindahkan tanpa merusak tutup wadah. Wadah satuan tunggal untuk injeksi disebut wadah dosis tunggal • Wadah dosis satuan adalah wadah satuan tunggal untuk bahan yang digunakan bukan secara parenteral dalam dosis tunggal langsung dari wadah. • Wadah satuan ganda adalah wadah yang memungkinkan isinya dapat diambil beberapa kali tanpa mengakibatkan perubahan kekuatan, mutu, atau kemurnian sisa zat dalam wadah tersebut. Contoh : obat tetes mata Copyright@rcp_akafarma2018 13
  • 14. Suhu Penyimpanan No Kategori Suhu (0C) 1 Dingin 8 a. Lemari Pendingin 2 – 8 b. Lemari Pembeku (-20) – (-10 ) 2 Sejuk (bila perlu simpan di lemari pendingin) 8 – 15 3 Suhu Kamar 15 – 30 4 Hangat 30 – 40 5 Panas Berlebih > 40 Copyright@rcp_akafarma2018 14
  • 15. Singkatan Bahasa Latin • a,aa = ana = tiap – tiap • Add = adde = tambahkan • Ad us.ext. = ad usum externum =dalam pemakaian luar • Ad us.int. = dalam pemakaian dalam • a.c. = ante coenam = sebelum makan • b = bis = dua kali • bdd = bis de die = sehari dua kali • c = cochlear = sendok makan (15 ml) • cp = cochlear pultis = sendok bubur (8 ml) • cth = cochlear these = sendok teh (5 ml) • cito = segera • d.d. = de die = sehari • d.t.d = da tales doses = berilah sekian takaran • det = detur = serahkan • gtt = guttae = tetes • m.f. = misce fac = campur, buatlah • p.c. = post coenam = setelah makan • q.s. = quantum sufficit/satis = secukupnya Copyright@rcp_akafarma2018 15
  • 16. Lanjutan… • R, R/ = recipe = ambillah • S = signa = tandai • t = ter = tiga kali • t.d.d.= ter de die = tiga kali sehari • s.n.s. = si necesse sit = jika perlu • s.u.n. = signa usus notus = tahu pakai • s.u.c. = signa usus cognitus = tahu pakai • s.m. = signa mane = tandai pagi • s.v. = signa vespere = tandai sore • s.n. = signa nocte = tandai malam • u.c. = usus cognitus = pemakaian tahu • u.e. = usus externus = di pakai untuk luar • u.i. = usus internus = di pakai untuk dalam • u.n. = usus notus = pemakaian tahu • pulv. = pulvis, pulveratus = serbuk, dibuat serbuk • pulv.adspersorius = serbuk tabur • cap. = capsula = kapsul • unguentum = salep • oculent = oculentum = salep mata Copyright@rcp_akafarma2018 16