SlideShare a Scribd company logo
PLACE
STAMP
HERE
PRESEND BY
1. Ega Agustesa
Cahyani
2. Faridah Amala
3. M. Fiki
Syamsuri
4. Rizcha Novi
Noer Safitri
5. Zehan Syarifa
KIMIA DALAM
KEHIDUPAN KITA
R-11 X-16
PEMBERSIH
Bahan Kimia Dalam
KehidupanSehari-
Hari
Pencegahan
Efek samping penggunaan
produk pembersih
 Menggunakan detergen dengan konsentrasi
yang encer dan kadar ABS yang rendah.
 Menggunakan detergen yang mudah terurai,
seperti sodium dodesil sulfat (SDS).
 Menyimpan sabun pada tempat yang jauh
dari jangkauan anak.
 Menimbulkan limbah rumah tangga
berupa busa.
 Busa yang ditimbulkan sabun dapat
diuraikan oleh mikroorganisme yang ada
dalam tanah, sedangkan busa yang
dihasilkan dari detergen sulit diuraikan
oleh mikroorganisme di dalam tanah.
PEMUTIH
Bahan Kimia
Dalam
Kehidupan
Sehari-Hari
Beserta Efek
Samping &
Pencegahannya
Pencegahan
Efek samping penggunaan
produk pemutih
• Hindari penggunaan jenis pemutih yang
mengandung merkuri.
• Hanya menggunakan produk pemutih jika
kotoran atau noda sulit dihilangkan oleh
sabun atau detergen.
• Bahan pemutih pakaian umumnya mengandung
senyawa klorin yang dapat merusak serat kain
dan warna pakaian.
• Senyawa klorin juga dapat menyebabkan
iritasi pada kulit.
• Bahan pemutih kulit yang mengandung
merkuri atau raksa yang berlebihan dapat
merusak sistem saraf.
Bagaimana pemutih dapat menghilangkan kotoran
yang membandel pada pakaian putih?
Bahan pemutih mengandung hipoklorit Ca(ClO2)
yang biasa dikenal kaporit, dan larutan pemutih
mengandung natrium hipoklorit (NaClO).Bahan
pemutih akan mengoksidasi kotoran sehingga kotoran
tersebut akan larut dalam air.
PEWANGI
Bahan Kimia
Dalam
Kehidupan
Sehari-Hari
Beserta Efek
Samping &
Pencegahannya
Pewangi merupakan bahan kimia lain yang erat kaitannya dengan kehidupan kita sehari-hari.
Kita dapat memperoleh bahan pewangi dari bahan alam maupun sintetik. Selain zat yang
menimbulkan aroma wangi, pewangi yang dijual di pasaran biasanya mengandung zat-zat lain,
seperti alcohol untuk pewangi yang berbentuk cair dan tawas untuk pewangi yang berbentuk
padat.
Selain alkohol, masih terdapat beragam zat tambahan lainnya yang sengaja ditambahkan ke
dalam pewangi agar parfum mudah disemprotkan (zat tersebut berfungsi sebagai propelan). Di
antara zat-zat tambahan yang dapat berfungsi sebagai propelan tersebut ada yang dapat
mencemari lingkungan. Propelan tertentu jika lepas ke udara kemudian masuk ke atmosfer
bagian atas akan dapat merusak lapisan ozon. Selain itu juga berdampak pada kesehatan
manusia antara lain mengiritasi mata, hidung, tenggorok, kulit, mengakibatkan mual, pusing,
perdarahan, hilang ingatan, kanker, dan tumor, kerusakan hati, menyebabkan iritasi ringan
hingga menengah pada paru-paru, termasuk gejala seperti asma.
PESTISIDA
Bahan Kimia
Dalam
Kehidupan
Sehari-Hari
Beserta Efek
Samping &
Pencegahannya Efek samping penggunaan
produk pembasmi serangga
• Produk pembasmi serangga beraerosol dapat
menyebabkan penipisan lapisan ozon stratosfer.
Penipisan ozon akan meningkatkan jumlah
penderita penyakit kanker kulit secara
signifikan, termasuk melanoma ganas, dan
pengidap katarak.
• Merusakkan produk pertanian. Anti nyamuk
termasuk kelompok pestisida (pembasmi hama),
sehingga obat antinyamuk juga mengandung
racun.
Pestisida yang biasa digunakan para
petani dapat digolongkan menurut fungsi
dan sasaran penggunaannya, yaitu:
1. Insektisida
2. Fungisida
3. Bakterisida
4. Rodentisida
5. Herbisida
ALTERNATIF
Tidak menggunakan pestisida yang mengandung
bahan kimia yang seperti senyawa karbamat,
fosfat, dan klorin.
Penggunaan pestisida organic dan biopestisida
(musuh alami).
INFO
Fungsi zat aditif
Zat Aditifpada
Makanan
Pengelompokan zat
aditif1. Antioksidan dan antioksidan sinergis
2. Pengasam, penetral
3. Pemanis buatan
4. Pemutih dan pematang
5. Penambah gizi
6. Pengawet
7. Pengemulsi (pencampur)
8. Pemantap dan pengental
9. Pengeras
10. Pewarna alami dan sintetis
11. Penyedap rasa dan aroma, dan
lainnya.
• Zat aditif yang berasal dari sumber alami,
seperti lesitin dan asam sitrat;
• Zat aditif sintetik dari bahan kimia yang
memiliki sifat serupa dengan bahan alami
yang sejenis, baik susunan kimia maupun
sifat/fungsinya, seperti amil asetat dan
asam askorbat.
• Berdasarkan fungsinya, baik alami maupun
sintetik, zat aditif dapat dikelompokkan
sebagai zat pewarna, pemanis, pengawet,
dan penyedap rasa.
PEWARNA
Zat Aditif
pada
Makanan
Efek penggunaan zat pewarna
buatan yang berlebihan
Pewarna Alami
• Kunyit untuk menghasilkan warna kuning;
• Daun pandan dan daun suji untuk menghasilkan
warna hijau;
• Gula merah dan karamel untuk menghasilkan
warna cokelat;
• Cabai, tomat, dan paprika untuk menghasilkan
warna merah.
Pewarna Buatan
• amarant dan erythrosine (pewarna merah)
• tartrazine dan sunset yellow (pewarna kuning)
• fast green FCF (pewarna hijau)
• brilliant blue (pewarna biru)
 Penggunaan tartrazine yang berlebihan
dapat menyebabkan reaksi alergi, asma, dan
hiperaktif pada anak.
 Penggunaan erythrosine yang berlebihan
dapat menyebabkan reaksi alergi pada
pernapasan, hiperaktif pada anak, tumor
tiroid pada tikus, dan efek kurang baik
pada otak dan perilaku.
 Penggunaan Fast Green FCF secara
berlebihan dapat menyebabkan reaksi
alergi dan produksi tumor.
 Penggunaan sunset yellow yang berlebihan
dapat menyebabkan radang selaput lendir
pada hidung, sakit pinggang, muntah-
muntah, dan gangguan pencernaan.
PEMANIS
Zat Aditif
pada
Makanan
Pemanis Alami
 Pemanis nutritif
 Pemanis nutritif adalah pemanis alami yang menghasilkan kalori. Pemanis nutritif berasal dari tanaman
(sukrosa/gula tebu, gula bit, xylitol dan fruktosa), dari hewan (laktosa, madu), dan dari hasil penguraian
karbohidrat (sirop glukosa, dekstrosa, sorbitol). Konsumsi yang berlebihan terhadap pemanis ini dapat
mengakibatkan obesitas, karena kandungan kalorinya yang tinggi.
 Pemanis nonnutritif
 Pemanis nonnutritif adalah pemanis alami yang tidak menghasilkan kalori. Pemanis nonnutritif berasal dari
tanaman (steviosida), dan dari kelompok protein.
Pemanis Buatan
Pemanis buatan adalah bahan tambahan makanan buatan yang ditambahkan pada makanan atau minuman untuk
menciptakan rasa manis. Bahan pemanis buatan ini sama sekali tidak mempunyai nilai gizi. Contoh pemanis buatan
antara lain sakarin, siklamat dan aspartam.
Zat Aditifpada
Makanan
Pengawet Buatan
• Kalsium Benzoat
• Kalsium Propionat/Natrium Propionat
• Sulfur Dioksida (SO2)
• Asam Sorbat
• Kalium Nitrit
• Natrium Metasulfat
Adapun bahan-bahan pengawet yang tidak
aman dan berbahaya bagi kesehatan, antara lain sebagai
berikut:
Natamysin (dapat menyebabkan mual dan muntah )
Kalium Asetat (dapat menyebabkan rusaknya fungsi
ginjal )
Butil Hidroksi Anisol (BHA) ( dapat menyebabkan
penyakit hati dan memicu kanker )
Zat pengawet dibedakan menjadi tiga
macam, yaitu:
1. GRAS (Generally Recognized as Safe)
2. ADI (Acceptable Daily Intake)
3. Zat pengawet yang memang tidak layak
dikonsumsi atau berbahaya seperti boraks,
formalin.
Pengawet Alami
Bahan pengawet alami yang sering digunakan
misalnya garam, cuka, dan gula. Bahan pengawet alami ini
digunakan untuk mengawetkan makanan agar selalu
berada dalam kondisi baik.
PENGAWET
Zat pengawet adalah zat tambahan makanan
yang mencegah atau menghambat fermentasi,
pengasaman, atau peruraian lain terhadap
makanan yang disebabkan oleh
mikroorganisme.
PENYEDAP
Zat Aditifpada
Makanan
Penyedap Alami
Bahan penyedap alami yang sering digunakan untuk menimbulkan rasa gurih pada makanan,
antara lain santan kelapa, susu sapi, dan kacang-kacangan.
Penyedap Buatan
Zat penyedap buatan dibedakan menjadi dua macam, yaitu zat penyedap aroma dan zat
penyedap rasa.
Zat Penyedap Aroma Buatan
Berasal dari senyawa golongan ester, antara lain oktil asetat (aroma buah jeruk), iso amil
asetat (aroma buah pisang), dan iso amil valerat (aroma buah apel).
Zat Penyedap Rasa Buatan
Zat penyedap rasa buatan yang banyak digunakan adalah monosodium glutamate (MSG) atau
lebih populer dengan nama vetsin dengan berbagai merek yang beredar di pasaran.
Nama ilmu kimia berasal dari bahasa Arab, yaitu al-kimia yang artinya
perubahan materi, oleh ilmuwan Arab Jabir ibn Hayyan (tahun 700-778).
Ini berarti, ilmu kimia secara singkat dapat diartikan sebagai ilmu yang
mempelajari rekayasa materi, yaitu mengubah materi menjadi materi lain.
Secara lengkapnya, ilmu kimia adalah ilmu yang mempelajari tentang
susunan, struktur, sifat, perubahan serta energi yang menyertai
perubahan suatu zat atau materi. Zat atau materi itu sendiri adalah
segala sesuatu yang menempati ruang dan mempunyai massa.
Pada dasarnya hakikat ilmu kimia adalah bahwa benda itu bisa
mengalami perubahan bentuk, maupun susunan partikelnya menjadi
bentuk yang lain sehingga terjadi deformasi, perubahan letak susunan
ini mempengaruhi sifat-sifat yang berbeda dengan wujud yang semula.
Hakikat Ilmu
Kimia
Metode
Ilmiah
Tujuan mempelajari metode ilmiah
Tujuan dari mempelajari metode
ilmiah adalah untuk mendapatkan pengetahuan
ilmiah. Beberapa tujuan dan manfaat seseorang
mempelajari metode ilmiah, yaitu:
Mengetahui tata cara penulisan ilmiah.
Dapat menyusun fakta yang nyata dan data
tersusun secara sistematis.
Menambah wawasan dalam menggunakan teknik
yang cepat dan tepat untuk digunakan dalam
menyusun sebuah laporan ilmiah.
Mengetahui bahasa yang digunakan pada tulisan
ilmiah yaitu bahasa baku.
Tahap-tahap metode ilmiah
1. Merumuskan masalah.
2. Mengumpulkan keterangan
3. Merumuskan hipotesis
4. Menguji hipotesis dengan melakukan
percobaan atau penelitian.
5. Menganalisis data (hasil) percobaan
untuk menghasilkan kesimpulan.
6. Penarikan kesimpulan.
7. Menguji kesimpulan.
Metode ilmiah adalah metode sains
yang menggunakan langkah-langkah
ilmiah dan rasional untuk
mengungkapkan suatu permasalahan
yang muncul dalam pikiran kita yang
berdasarkan pada bukti fisis.
Sikap Ilmiah
Sika
p
Ingin
Tahu
Sika
p
Kriti
s Sikap
Ingin
Mene
muka
n
Sikap
Mengha
rgai
Karya
Orang
Lain
Sika
p
Teku
n
Sikap
Terbu
ka
Sikap
Obyek
tif
Peranan Ilmu
Kimia dalam
Berbagai
Bidang
Bidang Kedokteran
Diciptakannya alat pencuci darah (haemodialisis).
Penemuan bahan kimia untuk obat-obatan, misalnya senyawa
antibiotika untuk anti infeksi, dan penemuan senyawa silikon
untuk operasi plastik.
Bidang Pertanian
Pembuatan bibit unggul dengan rekayasa genetika,
pembuatan pupuk buatan serta pestisida.
Bidang Geologi
Manfaat ilmu kimia dalam bidang ini untuk membantu
memahami serta mengerti temuan para peneliti tentang
bebatuan atau “benda-benda” alam.
Bidang Hukum
Manfaat ilmu kimia dalam bidang hukum ini dapat dirasakan
ketika diberlakukannya pemeriksaan peralatan bukti
kriminalitas (kriminologi). Bagian tubuh tersangka dapat
diperiksa dengan memeriksa struktur DNA-nya karena
struktur DNA setiap orang berbeda-beda. Pemeriksaan ini
melibatkan ilmu kimia.
Bidang Mesin
Untuk mempelajari sifat dan komposisi logam yang baik
untuk pembuatan mesin, mempelajari sifat, komposisi bahan
bakar dan minyak pelumas mesin.
Peranan Ilmu
Kimia dalam
Berbagai
Bidang
Bidang Teknik Sipil
Bahan-bahan yang digunakan dalam bidang ini adalah
semen, kayu, cat, paku, besi, paralon (pipa PVC), lem dan
sebagainya. Semua bahan tersebut dihasilkan melalui riset
yang berdasarkan ilmu kimia. Manfaat ilmu kimia dalam hal
ini adalah agar bahan-bahan bangunan tersebut dapat
diketahui kelebihan serta kekurangannya, sehingga dapat
meminimalisir kecelakaan dikemudian hari.
Bidang Arkeologi
Contohnya para arkeolog memanfaatkan teknologi kimia
bernama radioisotope karbon – 14 untuk mencari tahu usia
fosil tersebut.
Bidang Kecantikan
Contoh hasil penelitian kimia di bidang kecantikan adalah
berbagai produk kosmetik serta perawatan tubuh dan
wajah yang dapat dengan mudah ditemukan di toko-toko.
Peranan IlmuKimia
dalam IPTEK
Ilmu kimia berperan penting dalam perkembangan IPTEK,
sebaliknya IPTEK juga berperan dalam kemajuan ilmu kimia misalnya alat
untuk mendeteksi tingkat pencemaran udara, pembuatan komponen
microtip dari logam silikon. Penemuan bahan dasar silikon telah membantu
sistem kerja teknologi informasi yang sangat memerlukan kecepatan.
Microctip, komputer, kalkulator, dan transistor juga merupakan bahan-
bahan yang diolah dengan teknologi berbasis kimia material. Termasuk
bahan-bahan untuk keyboard, monitor, saluran telepon, handphone dan
bagian dalam seperti hardisk serta alat lainnya.
Peranan Ilmu Kimia
dalam
Menyelesaikan
Masalah Global
Bahan Bakar
Dalam hal ini ilmu kimia berperan dalam penemuan sumber energi alternatif, misalnya
alkohol, energi nuklir, geoternal (panas bumi) atau energi matahari.
Teknologi Biogas
Ternak-ternak di pedesaan dapat menimbulkan masalah lingkungan, karena
kotorannya yang berserakan dapat menimbulkan bau yang tidak enak dan dapat menjadi
sumber penularan penyakit.
Dengan teknologi biogas, permasalahan tersebut dapat diatasi. Pembuatan biogas
menggunakan bahan baku kotoran hewan/ternak yang dibubur halus menjadi butiran
kecil dan dicampur air. Hasil teknologi biogas dapat digunakan sebagai sumber energi,
misalnya untuk lampu penerangan maupun untuk memasak.
Peranan Ilmu Kimia
dalam
Menyelesaikan
Masalah Global
Program Langit Biru
Program Langit Biru artinya program yang bertujuan untuk meminimalisasikan polusi
udara akibat dari pemanfaatan energi.
Saat ini sarana transportasi masih memanfaatkan energi yang berupa bahan bakar
minyak seperti bensin, minyak solar, minyak bahan AVTUR (Aviation Turbin Gas), dan
AVGAS (Aviation Gasoil), yang mengandung zat pencemar. Untuk mengurangi
pencemaran tersebut, perlu dicarikan energi alternatif misalnya LPG (Liquid Petroleum
Gas) dan CNG (Compressed Natural Gas). Bahan bakar tersebut mempunyai koefisien
emisi lebih kecil dibandingkan dengan bensin atau minyak solar.
DaftarPustaka:
http://ariefsmandabkt.blogspot.com/
http://ariesviyasyahputra.blogspot.com/2012/04/peranan-
ilmu-kimia-pada-iptek.html
http://endiferrysblog.blogspot.com/2013/01/bahan-kimia-
dalamkehidupan-sehari-hari.html
http://smk3ae.wordpress.com/2013/10/24/bahan-kimia-
dalam-kehidupan-sehari-hari/
Thank You


More Related Content

What's hot

Bab iii. benzena dan turunannya
Bab iii. benzena dan turunannyaBab iii. benzena dan turunannya
Bab iii. benzena dan turunannya
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Ekstraksi superkritis
Ekstraksi superkritisEkstraksi superkritis
Ekstraksi superkritis
Muhammad Luthfan
 
KELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptx
KELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptxKELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptx
KELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptx
IbnuUbaidillah17
 
Pemisahan Campuran
Pemisahan CampuranPemisahan Campuran
Pemisahan Campuran
canisius75
 
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju ReaksiLaporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Husna Latifatul Karimah Karimah
 
Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)
Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)
Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)
nailaamaliaa
 
PPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASAPPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASA
evyns
 
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuranBahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
Herman Mursito
 
Gugus Fungsi-Tatanama
Gugus Fungsi-TatanamaGugus Fungsi-Tatanama
Gugus Fungsi-Tatanama
Kopertis Wilayah I
 
Contoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merahContoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merah
Ilham Saputra
 
Analisis Antioksidan + ORAC
Analisis Antioksidan + ORACAnalisis Antioksidan + ORAC
Analisis Antioksidan + ORAC
Muhammad Luthfan
 
Senyawa Anorganik
Senyawa AnorganikSenyawa Anorganik
Senyawa Anorganik
Mochammad Wahyu Firmansyah
 
Titrasi asam basa
Titrasi asam basaTitrasi asam basa
3. ATP KIMIA FASE E.docx
3. ATP KIMIA FASE E.docx3. ATP KIMIA FASE E.docx
3. ATP KIMIA FASE E.docx
yussy2
 
Plh 11 laporan pembuatan alat penyaring
Plh 11   laporan pembuatan alat penyaringPlh 11   laporan pembuatan alat penyaring
Plh 11 laporan pembuatan alat penyaring
Nisa 'Icha' El
 
laporan praktikum hidrokarbon
laporan praktikum hidrokarbonlaporan praktikum hidrokarbon
laporan praktikum hidrokarbonwd_amaliah
 
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hariBahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Kimia panga vitamin
Kimia panga  vitaminKimia panga  vitamin
Kimia panga vitamin
Ratnawati Sigamma
 
Alkil halida ; subtitusi dan eliminasi
Alkil halida ; subtitusi dan eliminasiAlkil halida ; subtitusi dan eliminasi
Alkil halida ; subtitusi dan eliminasiHensen Tobing
 
amina & amida
amina & amidaamina & amida
amina & amida
Indana Mufidah
 

What's hot (20)

Bab iii. benzena dan turunannya
Bab iii. benzena dan turunannyaBab iii. benzena dan turunannya
Bab iii. benzena dan turunannya
 
Ekstraksi superkritis
Ekstraksi superkritisEkstraksi superkritis
Ekstraksi superkritis
 
KELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptx
KELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptxKELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptx
KELAS 9 PPT PARTIKEL PENYUSUN BENDA, SIFAT BAHAN.pptx.pptx
 
Pemisahan Campuran
Pemisahan CampuranPemisahan Campuran
Pemisahan Campuran
 
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju ReaksiLaporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju Reaksi
 
Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)
Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)
Kimia Organik (Asam karboksilat dan ester)
 
PPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASAPPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASA
 
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuranBahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
 
Gugus Fungsi-Tatanama
Gugus Fungsi-TatanamaGugus Fungsi-Tatanama
Gugus Fungsi-Tatanama
 
Contoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merahContoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merah
 
Analisis Antioksidan + ORAC
Analisis Antioksidan + ORACAnalisis Antioksidan + ORAC
Analisis Antioksidan + ORAC
 
Senyawa Anorganik
Senyawa AnorganikSenyawa Anorganik
Senyawa Anorganik
 
Titrasi asam basa
Titrasi asam basaTitrasi asam basa
Titrasi asam basa
 
3. ATP KIMIA FASE E.docx
3. ATP KIMIA FASE E.docx3. ATP KIMIA FASE E.docx
3. ATP KIMIA FASE E.docx
 
Plh 11 laporan pembuatan alat penyaring
Plh 11   laporan pembuatan alat penyaringPlh 11   laporan pembuatan alat penyaring
Plh 11 laporan pembuatan alat penyaring
 
laporan praktikum hidrokarbon
laporan praktikum hidrokarbonlaporan praktikum hidrokarbon
laporan praktikum hidrokarbon
 
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hariBahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
 
Kimia panga vitamin
Kimia panga  vitaminKimia panga  vitamin
Kimia panga vitamin
 
Alkil halida ; subtitusi dan eliminasi
Alkil halida ; subtitusi dan eliminasiAlkil halida ; subtitusi dan eliminasi
Alkil halida ; subtitusi dan eliminasi
 
amina & amida
amina & amidaamina & amida
amina & amida
 

Viewers also liked

Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hariBahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
shofisfna
 
Peranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari
Peranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hariPeranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari
Peranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari
Annisa Firdayanti
 
Bahan kimia dalam rumah tangga
Bahan kimia dalam rumah tanggaBahan kimia dalam rumah tangga
Bahan kimia dalam rumah tangga
Frank Nanda
 
manfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari hari
manfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari harimanfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari hari
manfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari haripara pencari TUHAN
 
Manfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupan
Manfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupanManfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupan
Manfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupanRohman Efendi
 
(2) kekhasan atom karbon
(2) kekhasan atom karbon(2) kekhasan atom karbon
(2) kekhasan atom karbon
Daniele Tegar Abadi
 
Rpp kimia kelas xi
Rpp kimia kelas xiRpp kimia kelas xi
Rpp kimia kelas xi
eli priyatna laidan
 
Kegunaan dan pembuatan unsur kimia
Kegunaan dan pembuatan unsur kimiaKegunaan dan pembuatan unsur kimia
Kegunaan dan pembuatan unsur kimia
my room
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas xRencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas xAciet D'Gamer
 
Penggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehari
Penggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehariPenggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehari
Penggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehariDefa Griyani
 
Analisa Kimia Parfum
Analisa Kimia ParfumAnalisa Kimia Parfum
Analisa Kimia Parfum
Agung Firdausi Ahsan
 
Bab v reaksi reduksi oksidasi
Bab v reaksi reduksi oksidasiBab v reaksi reduksi oksidasi
Bab v reaksi reduksi oksidasiAndreas Cahyadi
 
Peran Ilmu Kimia | KIMIA
Peran Ilmu Kimia | KIMIAPeran Ilmu Kimia | KIMIA
Peran Ilmu Kimia | KIMIA
Kevin Meilina
 
Kurikulum 2013 Senyawa Hidrokarbon
Kurikulum 2013 Senyawa HidrokarbonKurikulum 2013 Senyawa Hidrokarbon
Kurikulum 2013 Senyawa Hidrokarbonhusnauun
 
Organisasi Kehidupan
Organisasi KehidupanOrganisasi Kehidupan
Organisasi Kehidupan
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Rumus Fisika Kelas 8
 Rumus Fisika Kelas 8 Rumus Fisika Kelas 8
Rumus Fisika Kelas 8
fitria rusadi
 

Viewers also liked (20)

Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hariBahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-hari
 
Peranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari
Peranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hariPeranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari
Peranan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari
 
Bahan kimia dalam rumah tangga
Bahan kimia dalam rumah tanggaBahan kimia dalam rumah tangga
Bahan kimia dalam rumah tangga
 
manfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari hari
manfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari harimanfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari hari
manfaat ilmu kimia dalam kehidupan sehari hari
 
Manfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupan
Manfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupanManfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupan
Manfaat ilmu kimia dalam berbagai bidang kehidupan
 
(2) kekhasan atom karbon
(2) kekhasan atom karbon(2) kekhasan atom karbon
(2) kekhasan atom karbon
 
Metabolism resume dan protein
Metabolism resume dan proteinMetabolism resume dan protein
Metabolism resume dan protein
 
Manfaat atau kegunaan unsur
Manfaat atau kegunaan unsurManfaat atau kegunaan unsur
Manfaat atau kegunaan unsur
 
Rpp kimia kelas xi
Rpp kimia kelas xiRpp kimia kelas xi
Rpp kimia kelas xi
 
Kegunaan dan pembuatan unsur kimia
Kegunaan dan pembuatan unsur kimiaKegunaan dan pembuatan unsur kimia
Kegunaan dan pembuatan unsur kimia
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas xRencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran kimia kelas x
 
Penggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehari
Penggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehariPenggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehari
Penggunaan bahan kimia pada produk kehidupan sehari-sehari
 
Analisa Kimia Parfum
Analisa Kimia ParfumAnalisa Kimia Parfum
Analisa Kimia Parfum
 
Bab v reaksi reduksi oksidasi
Bab v reaksi reduksi oksidasiBab v reaksi reduksi oksidasi
Bab v reaksi reduksi oksidasi
 
Peran Ilmu Kimia | KIMIA
Peran Ilmu Kimia | KIMIAPeran Ilmu Kimia | KIMIA
Peran Ilmu Kimia | KIMIA
 
Tata nama senyawa kimia
Tata nama senyawa kimiaTata nama senyawa kimia
Tata nama senyawa kimia
 
Kurikulum 2013 Senyawa Hidrokarbon
Kurikulum 2013 Senyawa HidrokarbonKurikulum 2013 Senyawa Hidrokarbon
Kurikulum 2013 Senyawa Hidrokarbon
 
Organisasi Kehidupan
Organisasi KehidupanOrganisasi Kehidupan
Organisasi Kehidupan
 
Perencanaan operasional
Perencanaan operasionalPerencanaan operasional
Perencanaan operasional
 
Rumus Fisika Kelas 8
 Rumus Fisika Kelas 8 Rumus Fisika Kelas 8
Rumus Fisika Kelas 8
 

Similar to Kimia dan kegunaannya dalam kehidupan sehari hari

1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok
1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok
1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok
fahrur rozi
 
6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt
NingCah
 
Chemical food contaminants kmk
Chemical food contaminants kmkChemical food contaminants kmk
Chemical food contaminants kmk
keranjangkuliah
 
Kelompom 13 zat aditif dan bahan kimia
Kelompom 13 zat aditif dan bahan kimiaKelompom 13 zat aditif dan bahan kimia
Kelompom 13 zat aditif dan bahan kimiaNanda Reda
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
azizainul
 
Makalah Promosi Kesehatan
Makalah Promosi KesehatanMakalah Promosi Kesehatan
Makalah Promosi Kesehatan
Allandd Christo
 
mari belajar kimia
mari belajar kimiamari belajar kimia
mari belajar kimia
universitas kutai kartanegara
 
DAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptx
DAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptxDAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptx
DAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptx
noviyusri
 
Zat Aditif.ppt
Zat Aditif.pptZat Aditif.ppt
Zat Aditif.ppt
ViktorPhysics
 
manajemen keracunan bahan rumah tangga.pptx
manajemen keracunan bahan rumah tangga.pptxmanajemen keracunan bahan rumah tangga.pptx
manajemen keracunan bahan rumah tangga.pptx
AkhwandhafinSiradj
 
Identifikasi peran kimia dalam kehidupan
Identifikasi peran kimia dalam kehidupanIdentifikasi peran kimia dalam kehidupan
Identifikasi peran kimia dalam kehidupan
Kalderizer
 
Bahan Kimia dan Dampak Negatif
Bahan Kimia dan Dampak NegatifBahan Kimia dan Dampak Negatif
Bahan Kimia dan Dampak Negatif
Eskha Ardhanariswari
 
Food additives
Food additivesFood additives
Food additives
vinasiringoringo
 
Zat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifZat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat Adiktif
Dianaksm11
 
KEAMANAN PANGAN.pptx
KEAMANAN PANGAN.pptxKEAMANAN PANGAN.pptx
KEAMANAN PANGAN.pptx
ssuser93c5b4
 
Artikel kimia
Artikel kimiaArtikel kimia
Artikel kimia
Nirmalayaladri
 
1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt
1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt
1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt
NurhadiniNurhadini1
 
Keracunan pestisida
Keracunan pestisidaKeracunan pestisida
Keracunan pestisida
inayah9
 

Similar to Kimia dan kegunaannya dalam kehidupan sehari hari (20)

bahan kimia
bahan kimiabahan kimia
bahan kimia
 
1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok
1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok
1 bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok
 
6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt
 
Chemical food contaminants kmk
Chemical food contaminants kmkChemical food contaminants kmk
Chemical food contaminants kmk
 
Kelompom 13 zat aditif dan bahan kimia
Kelompom 13 zat aditif dan bahan kimiaKelompom 13 zat aditif dan bahan kimia
Kelompom 13 zat aditif dan bahan kimia
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
 
Makalah Promosi Kesehatan
Makalah Promosi KesehatanMakalah Promosi Kesehatan
Makalah Promosi Kesehatan
 
mari belajar kimia
mari belajar kimiamari belajar kimia
mari belajar kimia
 
DAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptx
DAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptxDAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptx
DAMPAK ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN.pptx
 
Zat Aditif.ppt
Zat Aditif.pptZat Aditif.ppt
Zat Aditif.ppt
 
manajemen keracunan bahan rumah tangga.pptx
manajemen keracunan bahan rumah tangga.pptxmanajemen keracunan bahan rumah tangga.pptx
manajemen keracunan bahan rumah tangga.pptx
 
Identifikasi peran kimia dalam kehidupan
Identifikasi peran kimia dalam kehidupanIdentifikasi peran kimia dalam kehidupan
Identifikasi peran kimia dalam kehidupan
 
Bahan Kimia dan Dampak Negatif
Bahan Kimia dan Dampak NegatifBahan Kimia dan Dampak Negatif
Bahan Kimia dan Dampak Negatif
 
Food additives
Food additivesFood additives
Food additives
 
Zat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifZat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat Adiktif
 
KEAMANAN PANGAN.pptx
KEAMANAN PANGAN.pptxKEAMANAN PANGAN.pptx
KEAMANAN PANGAN.pptx
 
Artikel kimia
Artikel kimiaArtikel kimia
Artikel kimia
 
1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt
1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt
1-bahan-kimia-dan-dampak-negatif-ok.ppt
 
Keracunan pestisida
Keracunan pestisidaKeracunan pestisida
Keracunan pestisida
 
Addiktif
AddiktifAddiktif
Addiktif
 

Recently uploaded

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

Kimia dan kegunaannya dalam kehidupan sehari hari

  • 1. PLACE STAMP HERE PRESEND BY 1. Ega Agustesa Cahyani 2. Faridah Amala 3. M. Fiki Syamsuri 4. Rizcha Novi Noer Safitri 5. Zehan Syarifa KIMIA DALAM KEHIDUPAN KITA R-11 X-16
  • 2. PEMBERSIH Bahan Kimia Dalam KehidupanSehari- Hari Pencegahan Efek samping penggunaan produk pembersih  Menggunakan detergen dengan konsentrasi yang encer dan kadar ABS yang rendah.  Menggunakan detergen yang mudah terurai, seperti sodium dodesil sulfat (SDS).  Menyimpan sabun pada tempat yang jauh dari jangkauan anak.  Menimbulkan limbah rumah tangga berupa busa.  Busa yang ditimbulkan sabun dapat diuraikan oleh mikroorganisme yang ada dalam tanah, sedangkan busa yang dihasilkan dari detergen sulit diuraikan oleh mikroorganisme di dalam tanah.
  • 3. PEMUTIH Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-Hari Beserta Efek Samping & Pencegahannya Pencegahan Efek samping penggunaan produk pemutih • Hindari penggunaan jenis pemutih yang mengandung merkuri. • Hanya menggunakan produk pemutih jika kotoran atau noda sulit dihilangkan oleh sabun atau detergen. • Bahan pemutih pakaian umumnya mengandung senyawa klorin yang dapat merusak serat kain dan warna pakaian. • Senyawa klorin juga dapat menyebabkan iritasi pada kulit. • Bahan pemutih kulit yang mengandung merkuri atau raksa yang berlebihan dapat merusak sistem saraf. Bagaimana pemutih dapat menghilangkan kotoran yang membandel pada pakaian putih? Bahan pemutih mengandung hipoklorit Ca(ClO2) yang biasa dikenal kaporit, dan larutan pemutih mengandung natrium hipoklorit (NaClO).Bahan pemutih akan mengoksidasi kotoran sehingga kotoran tersebut akan larut dalam air.
  • 4. PEWANGI Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-Hari Beserta Efek Samping & Pencegahannya Pewangi merupakan bahan kimia lain yang erat kaitannya dengan kehidupan kita sehari-hari. Kita dapat memperoleh bahan pewangi dari bahan alam maupun sintetik. Selain zat yang menimbulkan aroma wangi, pewangi yang dijual di pasaran biasanya mengandung zat-zat lain, seperti alcohol untuk pewangi yang berbentuk cair dan tawas untuk pewangi yang berbentuk padat. Selain alkohol, masih terdapat beragam zat tambahan lainnya yang sengaja ditambahkan ke dalam pewangi agar parfum mudah disemprotkan (zat tersebut berfungsi sebagai propelan). Di antara zat-zat tambahan yang dapat berfungsi sebagai propelan tersebut ada yang dapat mencemari lingkungan. Propelan tertentu jika lepas ke udara kemudian masuk ke atmosfer bagian atas akan dapat merusak lapisan ozon. Selain itu juga berdampak pada kesehatan manusia antara lain mengiritasi mata, hidung, tenggorok, kulit, mengakibatkan mual, pusing, perdarahan, hilang ingatan, kanker, dan tumor, kerusakan hati, menyebabkan iritasi ringan hingga menengah pada paru-paru, termasuk gejala seperti asma.
  • 5. PESTISIDA Bahan Kimia Dalam Kehidupan Sehari-Hari Beserta Efek Samping & Pencegahannya Efek samping penggunaan produk pembasmi serangga • Produk pembasmi serangga beraerosol dapat menyebabkan penipisan lapisan ozon stratosfer. Penipisan ozon akan meningkatkan jumlah penderita penyakit kanker kulit secara signifikan, termasuk melanoma ganas, dan pengidap katarak. • Merusakkan produk pertanian. Anti nyamuk termasuk kelompok pestisida (pembasmi hama), sehingga obat antinyamuk juga mengandung racun. Pestisida yang biasa digunakan para petani dapat digolongkan menurut fungsi dan sasaran penggunaannya, yaitu: 1. Insektisida 2. Fungisida 3. Bakterisida 4. Rodentisida 5. Herbisida ALTERNATIF Tidak menggunakan pestisida yang mengandung bahan kimia yang seperti senyawa karbamat, fosfat, dan klorin. Penggunaan pestisida organic dan biopestisida (musuh alami). INFO
  • 6. Fungsi zat aditif Zat Aditifpada Makanan Pengelompokan zat aditif1. Antioksidan dan antioksidan sinergis 2. Pengasam, penetral 3. Pemanis buatan 4. Pemutih dan pematang 5. Penambah gizi 6. Pengawet 7. Pengemulsi (pencampur) 8. Pemantap dan pengental 9. Pengeras 10. Pewarna alami dan sintetis 11. Penyedap rasa dan aroma, dan lainnya. • Zat aditif yang berasal dari sumber alami, seperti lesitin dan asam sitrat; • Zat aditif sintetik dari bahan kimia yang memiliki sifat serupa dengan bahan alami yang sejenis, baik susunan kimia maupun sifat/fungsinya, seperti amil asetat dan asam askorbat. • Berdasarkan fungsinya, baik alami maupun sintetik, zat aditif dapat dikelompokkan sebagai zat pewarna, pemanis, pengawet, dan penyedap rasa.
  • 7. PEWARNA Zat Aditif pada Makanan Efek penggunaan zat pewarna buatan yang berlebihan Pewarna Alami • Kunyit untuk menghasilkan warna kuning; • Daun pandan dan daun suji untuk menghasilkan warna hijau; • Gula merah dan karamel untuk menghasilkan warna cokelat; • Cabai, tomat, dan paprika untuk menghasilkan warna merah. Pewarna Buatan • amarant dan erythrosine (pewarna merah) • tartrazine dan sunset yellow (pewarna kuning) • fast green FCF (pewarna hijau) • brilliant blue (pewarna biru)  Penggunaan tartrazine yang berlebihan dapat menyebabkan reaksi alergi, asma, dan hiperaktif pada anak.  Penggunaan erythrosine yang berlebihan dapat menyebabkan reaksi alergi pada pernapasan, hiperaktif pada anak, tumor tiroid pada tikus, dan efek kurang baik pada otak dan perilaku.  Penggunaan Fast Green FCF secara berlebihan dapat menyebabkan reaksi alergi dan produksi tumor.  Penggunaan sunset yellow yang berlebihan dapat menyebabkan radang selaput lendir pada hidung, sakit pinggang, muntah- muntah, dan gangguan pencernaan.
  • 8. PEMANIS Zat Aditif pada Makanan Pemanis Alami  Pemanis nutritif  Pemanis nutritif adalah pemanis alami yang menghasilkan kalori. Pemanis nutritif berasal dari tanaman (sukrosa/gula tebu, gula bit, xylitol dan fruktosa), dari hewan (laktosa, madu), dan dari hasil penguraian karbohidrat (sirop glukosa, dekstrosa, sorbitol). Konsumsi yang berlebihan terhadap pemanis ini dapat mengakibatkan obesitas, karena kandungan kalorinya yang tinggi.  Pemanis nonnutritif  Pemanis nonnutritif adalah pemanis alami yang tidak menghasilkan kalori. Pemanis nonnutritif berasal dari tanaman (steviosida), dan dari kelompok protein. Pemanis Buatan Pemanis buatan adalah bahan tambahan makanan buatan yang ditambahkan pada makanan atau minuman untuk menciptakan rasa manis. Bahan pemanis buatan ini sama sekali tidak mempunyai nilai gizi. Contoh pemanis buatan antara lain sakarin, siklamat dan aspartam.
  • 9. Zat Aditifpada Makanan Pengawet Buatan • Kalsium Benzoat • Kalsium Propionat/Natrium Propionat • Sulfur Dioksida (SO2) • Asam Sorbat • Kalium Nitrit • Natrium Metasulfat Adapun bahan-bahan pengawet yang tidak aman dan berbahaya bagi kesehatan, antara lain sebagai berikut: Natamysin (dapat menyebabkan mual dan muntah ) Kalium Asetat (dapat menyebabkan rusaknya fungsi ginjal ) Butil Hidroksi Anisol (BHA) ( dapat menyebabkan penyakit hati dan memicu kanker ) Zat pengawet dibedakan menjadi tiga macam, yaitu: 1. GRAS (Generally Recognized as Safe) 2. ADI (Acceptable Daily Intake) 3. Zat pengawet yang memang tidak layak dikonsumsi atau berbahaya seperti boraks, formalin. Pengawet Alami Bahan pengawet alami yang sering digunakan misalnya garam, cuka, dan gula. Bahan pengawet alami ini digunakan untuk mengawetkan makanan agar selalu berada dalam kondisi baik. PENGAWET Zat pengawet adalah zat tambahan makanan yang mencegah atau menghambat fermentasi, pengasaman, atau peruraian lain terhadap makanan yang disebabkan oleh mikroorganisme.
  • 10. PENYEDAP Zat Aditifpada Makanan Penyedap Alami Bahan penyedap alami yang sering digunakan untuk menimbulkan rasa gurih pada makanan, antara lain santan kelapa, susu sapi, dan kacang-kacangan. Penyedap Buatan Zat penyedap buatan dibedakan menjadi dua macam, yaitu zat penyedap aroma dan zat penyedap rasa. Zat Penyedap Aroma Buatan Berasal dari senyawa golongan ester, antara lain oktil asetat (aroma buah jeruk), iso amil asetat (aroma buah pisang), dan iso amil valerat (aroma buah apel). Zat Penyedap Rasa Buatan Zat penyedap rasa buatan yang banyak digunakan adalah monosodium glutamate (MSG) atau lebih populer dengan nama vetsin dengan berbagai merek yang beredar di pasaran.
  • 11. Nama ilmu kimia berasal dari bahasa Arab, yaitu al-kimia yang artinya perubahan materi, oleh ilmuwan Arab Jabir ibn Hayyan (tahun 700-778). Ini berarti, ilmu kimia secara singkat dapat diartikan sebagai ilmu yang mempelajari rekayasa materi, yaitu mengubah materi menjadi materi lain. Secara lengkapnya, ilmu kimia adalah ilmu yang mempelajari tentang susunan, struktur, sifat, perubahan serta energi yang menyertai perubahan suatu zat atau materi. Zat atau materi itu sendiri adalah segala sesuatu yang menempati ruang dan mempunyai massa. Pada dasarnya hakikat ilmu kimia adalah bahwa benda itu bisa mengalami perubahan bentuk, maupun susunan partikelnya menjadi bentuk yang lain sehingga terjadi deformasi, perubahan letak susunan ini mempengaruhi sifat-sifat yang berbeda dengan wujud yang semula. Hakikat Ilmu Kimia
  • 12. Metode Ilmiah Tujuan mempelajari metode ilmiah Tujuan dari mempelajari metode ilmiah adalah untuk mendapatkan pengetahuan ilmiah. Beberapa tujuan dan manfaat seseorang mempelajari metode ilmiah, yaitu: Mengetahui tata cara penulisan ilmiah. Dapat menyusun fakta yang nyata dan data tersusun secara sistematis. Menambah wawasan dalam menggunakan teknik yang cepat dan tepat untuk digunakan dalam menyusun sebuah laporan ilmiah. Mengetahui bahasa yang digunakan pada tulisan ilmiah yaitu bahasa baku. Tahap-tahap metode ilmiah 1. Merumuskan masalah. 2. Mengumpulkan keterangan 3. Merumuskan hipotesis 4. Menguji hipotesis dengan melakukan percobaan atau penelitian. 5. Menganalisis data (hasil) percobaan untuk menghasilkan kesimpulan. 6. Penarikan kesimpulan. 7. Menguji kesimpulan. Metode ilmiah adalah metode sains yang menggunakan langkah-langkah ilmiah dan rasional untuk mengungkapkan suatu permasalahan yang muncul dalam pikiran kita yang berdasarkan pada bukti fisis.
  • 14. Peranan Ilmu Kimia dalam Berbagai Bidang Bidang Kedokteran Diciptakannya alat pencuci darah (haemodialisis). Penemuan bahan kimia untuk obat-obatan, misalnya senyawa antibiotika untuk anti infeksi, dan penemuan senyawa silikon untuk operasi plastik. Bidang Pertanian Pembuatan bibit unggul dengan rekayasa genetika, pembuatan pupuk buatan serta pestisida. Bidang Geologi Manfaat ilmu kimia dalam bidang ini untuk membantu memahami serta mengerti temuan para peneliti tentang bebatuan atau “benda-benda” alam. Bidang Hukum Manfaat ilmu kimia dalam bidang hukum ini dapat dirasakan ketika diberlakukannya pemeriksaan peralatan bukti kriminalitas (kriminologi). Bagian tubuh tersangka dapat diperiksa dengan memeriksa struktur DNA-nya karena struktur DNA setiap orang berbeda-beda. Pemeriksaan ini melibatkan ilmu kimia. Bidang Mesin Untuk mempelajari sifat dan komposisi logam yang baik untuk pembuatan mesin, mempelajari sifat, komposisi bahan bakar dan minyak pelumas mesin.
  • 15. Peranan Ilmu Kimia dalam Berbagai Bidang Bidang Teknik Sipil Bahan-bahan yang digunakan dalam bidang ini adalah semen, kayu, cat, paku, besi, paralon (pipa PVC), lem dan sebagainya. Semua bahan tersebut dihasilkan melalui riset yang berdasarkan ilmu kimia. Manfaat ilmu kimia dalam hal ini adalah agar bahan-bahan bangunan tersebut dapat diketahui kelebihan serta kekurangannya, sehingga dapat meminimalisir kecelakaan dikemudian hari. Bidang Arkeologi Contohnya para arkeolog memanfaatkan teknologi kimia bernama radioisotope karbon – 14 untuk mencari tahu usia fosil tersebut. Bidang Kecantikan Contoh hasil penelitian kimia di bidang kecantikan adalah berbagai produk kosmetik serta perawatan tubuh dan wajah yang dapat dengan mudah ditemukan di toko-toko.
  • 16. Peranan IlmuKimia dalam IPTEK Ilmu kimia berperan penting dalam perkembangan IPTEK, sebaliknya IPTEK juga berperan dalam kemajuan ilmu kimia misalnya alat untuk mendeteksi tingkat pencemaran udara, pembuatan komponen microtip dari logam silikon. Penemuan bahan dasar silikon telah membantu sistem kerja teknologi informasi yang sangat memerlukan kecepatan. Microctip, komputer, kalkulator, dan transistor juga merupakan bahan- bahan yang diolah dengan teknologi berbasis kimia material. Termasuk bahan-bahan untuk keyboard, monitor, saluran telepon, handphone dan bagian dalam seperti hardisk serta alat lainnya.
  • 17. Peranan Ilmu Kimia dalam Menyelesaikan Masalah Global Bahan Bakar Dalam hal ini ilmu kimia berperan dalam penemuan sumber energi alternatif, misalnya alkohol, energi nuklir, geoternal (panas bumi) atau energi matahari. Teknologi Biogas Ternak-ternak di pedesaan dapat menimbulkan masalah lingkungan, karena kotorannya yang berserakan dapat menimbulkan bau yang tidak enak dan dapat menjadi sumber penularan penyakit. Dengan teknologi biogas, permasalahan tersebut dapat diatasi. Pembuatan biogas menggunakan bahan baku kotoran hewan/ternak yang dibubur halus menjadi butiran kecil dan dicampur air. Hasil teknologi biogas dapat digunakan sebagai sumber energi, misalnya untuk lampu penerangan maupun untuk memasak.
  • 18. Peranan Ilmu Kimia dalam Menyelesaikan Masalah Global Program Langit Biru Program Langit Biru artinya program yang bertujuan untuk meminimalisasikan polusi udara akibat dari pemanfaatan energi. Saat ini sarana transportasi masih memanfaatkan energi yang berupa bahan bakar minyak seperti bensin, minyak solar, minyak bahan AVTUR (Aviation Turbin Gas), dan AVGAS (Aviation Gasoil), yang mengandung zat pencemar. Untuk mengurangi pencemaran tersebut, perlu dicarikan energi alternatif misalnya LPG (Liquid Petroleum Gas) dan CNG (Compressed Natural Gas). Bahan bakar tersebut mempunyai koefisien emisi lebih kecil dibandingkan dengan bensin atau minyak solar.

Editor's Notes

  1. To change this brochure, replace our sample content with your own. Or, if you'd rather start from a clean slate, press the New Slide button on the Home tab to insert a new page. Now enter your text and pictures in the empty placeholders. If you need more placeholders for titles, subtitles or body text, copy any of the existing placeholders, then drag the new one into place.