SlideShare a Scribd company logo
KARYA TULIS
“Alat Penguji Larutan Eletrolit
dan Non Eletrolit”
Oleh: Ummu Khonsa/ XIA2/23
BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Larutan adalah campuran yang bersifat homogen atau
serbasama. Apabila 2 sendok makan gula putih (pasir) dilarutkan ke dalam
segelas air, maka akan menjadi larutan gula. Larutan berdasarkan daya hantar
listriknya terbagi atas dua yaitu larutan elektrolit dan non-elektrolit. Zat –zat
elektrolit dibagi menjadi dua kelompok yaitu elektrolit kuat dan elektrolit lemah.
Larutan memiliki peran besar dalam kehidupan sehari-hari beberapa contoh
diantaranya seperti air mineral yang kita konsumsi sehari-hari, larutan elektrolit,
dan air garam. Selain itu kita sering tidak menyadari bahwa ternyata larutan-
larutan di atas bisa menghantarkan listrik jika disambungkan dengan alat uji
tertentu.
Alat uji elektrolit adalah suatu alat sederhana yang dapat di buat untuk
menguji apakah larutan itu bersifat elektrolit (menghantarkan listrik) atau
nonelektrolit (tidak dapat menghantarkan listrik). Bahan-bahan yang digunakan
dalam pembuatan alat penguji larutan eletrolit dan Non Elektrolit pun mudah
untuk didapatkan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan larutan yang di uji
dengan alat penguji larutan elektrolit dan non eletrolit kita dapat mengetahui
larutan itu menghantarkan listrik atau tidak dapat menghantarkan listrik.
1.3. Tujuan Penulisan
Karya tulis yang berjudul “Alat Penguji Larutan Elektrolit dan Non
Eletrolit” disusun dengan tujuan:
1. Mengetahui jenis-jenis larutan elektrolit
2. Mengetahui jenis-jenis larutan nonelektrolit
3. Mengetahui kegunaan alat uji yang dirangkai
1.2. Rumusan Masalah
Karya tulis yang berjudul “Alat Penguji Larutan Elektrolit dan Non
Elektrolit” mengangkat beberapa permasalahan yaitu:
1. Apakah kegunaan dari alat uji elektrolit?
2. Bagaimana cara menentukan jenis larutan elektrolit dengan larutan
nonelektrolit?
1.4. Metode
Karya tulis yang berjudul “Alat Penguji Larutan Elektrolit dan Non
Eletrolit” menggunakan metode study pustaka serta menggunakan teknik
pengumpulan data sebanyak-banyaknya. Adapun data-data tersebut penulis
peroleh dari buku-buku dan internet guna menambah ilmu pengetahuan bagi
penulis.
1.5. Sistematika
Bab 1 PENDAHULUAN terdiri dari latar belakang masalah, rumusan
masalah, tujuan penulisan, metode penulisan dan sistematika.
Bab 2 DASAR TEORI terdiri dari pengertian larutan, larutan elektrolit dan
larutan non elektrolit
Bab 3 PERENCANAAN ALAT terdiri dari alat dan bahan, biaya dan cara
pembuatan bahan
Bab 4 PERCOBAAN terdiri dari tujuan, landasan teori, alat dan bahan, hasil
pengamatan, pembahasan dan kesimpulan.
Bab 5 PENUTUP
BAB II
DASAR TEORI
BAB II
DASAR TEORI
2.1. Pengertian Larutan
Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dan
pelarut. Zat terlarut adalah zat yang terdispersi ( tersebar secara
merata ) dalam zat pelarut.Zat terlarut mempunyai jumlah yang
lebih sedikit dalam campuran. Ini biasa di sebut dengan solute.
Sedangkan zat pelarut adalah zat yang mendispersi atau ( fase
pendispersi ) komponen – komponen zat terlarut. Zat pelarut
mempunyai jumlah yang lebih banyak dalam campuran. Zat pelarut
di sebut solvent.
Contoh larutan:
1. H2O (Hidrogen)
2. HCl (Asam Klorida)
3. H2SO4 (Asam Sulfat)
4. NO32- (Nitrat)
2.2. Larutan Elektrolit
Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan arus
listrik dengan memberikan gejala berupa menyalanya lampu pada alat uji atau
timbulnya gelmbung gas dalam larutan .Larutan yang menunjukan gejala –
gejala tersebut pada pengujian tergolong ke dalam larutan elektrolit.
Contoh Larutan Elektrolit:
1. HCl
2. HBr
3. HNO3
4. CH3COOH
5. Al(OH)3
6. Na2CO3.
• Penggolongan Larutan Elektrolit:
1. Elektrolit Kuat
• Ciri-Ciri :
1) Terionisasi sempurna
2) Menghantarkan arus listrik
3) Lampu menyala terang
4) Terdapat gelembung gas
Larutan elektrolit kuat dapat berupa :
1. Asam Kuat : HCl, H2SO4, HNO3, HClO4
2. Basa Kuat : NaOH, KOH, Ca(OH)2
3. Garam : NaCl, K2SO4, CaCl2
Garam adalah senyawa yang terbentuk dari sisa asam dan basa dengan reaksi
sebagai berikut:
Asam + Basa ---> Garam + H2O misal,
2HCl + Ca(OH)2 ---> CaCl2 + 2H2O
dari reaksi di atas terlihat garam tersusun dari gabungan Cl- sebagai ion
negatif (anion) dan Ca2+ sebagai ion positif (kation)
2. Elektrolit Lemah
Ciri-Ciri :
1) terionisasi sebagian
2) menghantarkan arus listrik
3) lampu menyala redup
4) terdapat gelembung gas
Daya hantarnya buruk dan memiliki derajat ionisasi (kemampuan
mengurai menjadi ion-ionnya) kecil. Makin sedikit yang terionisasi, makin
lemah elektrolit tersebut. Dalam persamaan reaksi ionisasi elektrolit lemah
ditandai dengan panah dua arah (bolak-balik) artinya reaksi berjadal dua
arah. Di satu sisi terjadi peruraian dan di sisi lain terbentuk kembali ke
bentuk senyawa mula-mula.
Contoh larutan elektrolit lemah adalah semua asam lemah dan
basa lemah. Asam adalah yang menghasilkan/melepas H+ dan basa yang
menghasilkan OH- atau menangkap H+
2.3. Larutan Nonelektrolit
Larutan nonelektrolit adalah larutan yang tidak dapat
menghantarkan arus listrik dengan memberikan gejala berupa tidak ada
gelembung dalam larutan atau lampu tidak menyala pada alat uji. Larutan
yang menunjukan gejala – gejala tersebut pada pengujian tergolong ke
dalam larutan nonelektrolit.
Ciri-Ciri Larutan Nonelektrolit :
1) Tidak terionisasi
2) Tidak menghantarkan arus listrik
3) Lampu tidak menyala
Contoh Larutan Nonelektrolit :
1) C6H12O6 (amilum/karbohidrat)
2) C12H22O11, CO(NH2)2 (Urea)
3) C2H5OH (Alkohol/etanol)
4) C6H12O6 (Glukosa)
BAB III
Perencanaan dan
percobaan
3.1. Alat dan Bahan
Bahan :
1. Air Perasan Jeruk Nipis
2. Air Kopi
3. Air Garam
4. Air Gula
5. Air Murni
6. Air Sabun
7. Air Pocari Sweat
8. Minyak Goreng
Air Teh
Alat :
1. Alat Penguji
2. Gelas plastik
3. Batang pengaduk
3.2. Biaya
Alat :
1. Lampu kecil 1 = Rp. 1000
2. Kabel = Rp. 3000
3. Rumah lampu 1 buah = Rp. 1.000
4. Baterai besar 2 buah = Rp. 9.200
5. Paku 2 biji 7 cm = Rp. 2.400
Bahan :
· Jeruk nipis ½ kg = Rp. 4.000
· Pocari sweat = Rp. 1.000
· Jeruk nipis = Rp. 4.000
TOTAL = Rp. 25.600
3.3. CARA PEMBUATAN ALAT
Langkah-langkah pembuatan alat penguji elektrolit :
1. Siapkan Alat dan bahan yang di gunakan
2. Satukan dua baterai dari ujung ke ujung lalu tutup baterai dengan lakban
hitam agar menyatu.
3. Pasang rumah lampu pada lampu yang di inginkan. Pasang kabel pada
ujung baterai sebelah kiri dan pasang kabel satunya pada rumah lampu
sebelah kiri.
4. Gunakan kabel yang lain, pasang kabel pada bagian kanan rumah lampu.
Lalu pasang ujung kabel lainnya pada paku.
5. Pasang kabel lagi pada baterai sebelah kanan dan sambungkan sisi
lainnya pada paku yang lainnya.
6. Alat pun jadi dan kemudian di uji. Hias alat se-kreatif mungkin agar
menarik.
3.4. Data Pengamatan
No Larutan Terang Redup Tidak
menyala
Gelembung Sifat Larutan
1 Air Perasan
Jeruk Nipis
- -
v
Ada Elektrolit
lemah
2 Air Kopi - -
v
Ada Elektrolit
lemah
3 Air Garam V - - Ada Elektrolit Kuat
4 Air Gula - -
v
Tidak ada Non elektrolit
5 Air Murni - -
v
Tidak ada Non elektrolit
6 Air Sabun - -
v
Ada Elektrolit
lemah
7 Air Pocari
Sweat
- -
v
Ada Elektrolit
lemah
8 Minyak
Goreng
- -
v
Tidak ada Non Elektrolit
9 Air Teh - -
v
Ada Elektrolit
Lemah
3.5. Pembahasan
1. Air perasan jeruk Nipis mengeluarkan gelembung tetapi lampu tidak
menyala, termasuk elektrolit lemah.
2. Air kopi mengeluarkan gelembung tetapi lampu tidak menyala, termasuk
elektrolit lemah.
3. Air garam mengeluarkan gelembung dan membuat lampu menyala terang,
termasuk elektrolit kuat.
4. Air gula tidak menghasilkan gelembung maupun dapat membuat lampu
menyala, termasuk ke dalam non elektrolit.
5. Air murni tidak menghasilkan gelembung maupun dapat membuat lampu
menyala, termasuk ke dalam non elektrolit.
6. Air sabun menghasilkan gelembung tetapi tidak membuat lampu menyala,
termasuk elektrolit lemah.
7. Air pocari sweat menghasilkan gelembung tetapi tidak membuat lampu
menyala, termasuk elektrolit lemah.
8. Minyak goreng tidak menghasilkan gelembung maupun menyalakan
lampu, termasuk non eletrolit.
9. Air teh menghasilkan gelembung tetapi tidak membuat lampu menyala,
termasuk elektrolit lemah.
BAB IV
PENUTUP
4.1. KESIMPULAN
Berdasarkan dari pembahasan yang telah dijelaskan sebelumnya,
penulis dapat ikut menyimpulkan:
Fungsi alat penguji elektrolit untuk mengetahui larutan itu bersifat
elektrolit atau non elektrolit. Untuk mengetahui larutan itu bersifat
elektrolit atau non elektrolit dapat dilihat dari reaksinya. Apabila nyala
lampu terang dan gelembung yang dihasilkan banyak, berarti larutan
tersebut termasuk Larutan Elektrolit Kuat. Apabila nyala lampu
redup/tidak menyala dan gelembung yang dihasilkan sedikit, berarti larutan
tersebut termasuk Larutan Elektrolit Lemah. Apabila lampu tidak menyala
dan tidak ada gelembung, berarti larutan tersebut termasuk Larutan
Nonelektoli
4.2. SARAN
Harapan penulis dari simpulan tersebut yaitu, penulis dapat
merumuskan beberapa saran, diantaranya :
1. Hendaknya kita mengetahui tidak hanya jenis larutan yang hanya
berbentuk air, diharapkan lebih spesifik beserta penggunaannya.
2. Sebaiknya, Dalam setiap larutan atau cairan yang kita konsumsi
pasti mengandung larutan elektrolit ataupun tidak, dan lebih baik
mengkonsumsi larutan yang mengandung ion (Elektrolit).
3. Hendaknya, Penjelasan lebih mendetil dan terperinci sehingga
dapat membantu pembaca untuk memahaminya secara mendalam.
DAFTAR PUSTAKA
Sudarmo,Unggul. 2013Kimia Untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta.Erlangga.
http://tsidha.blogspot.com/2012/07/laporan-praktikum-larutan-elektrolit.html
http://www.jejaringkimia.web.id/2011/01/larutan-elektrolit-dan-non-elektrolit.html
http://jamalkimia.blogspot.co.id/2012/03/makalah-larutan-elektrolit.html
http://aandira126.blogspot.co.id/2013/10/laporan-hasil-percobaan-larutan.html
https://nebulasmansa.wordpress.com/2013/11/25/laporan-hasil-pengamatan-
praktikum-larutan-elektrolit-dan-non-elektrolit/

More Related Content

What's hot

Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)
Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)
Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)
Zayyin Nihayah
 
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri YusrilLaporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Putri Yusril
 
Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)
Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)
Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)
Nurul Afdal Haris
 
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang HijauLaporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
anurputri
 
Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)
Jujun Muhamad Jubaerudin
 
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaLaporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Syifa Dhila
 
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
shelviaa
 
Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)
Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)
Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)
shellawidiyanti
 
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszLaporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Klara Tri Meiyana
 
MENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLIT
MENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLITMENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLIT
MENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLIT
Vina Widya Putri
 
PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur
PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur
PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur
Adinda917803
 
LAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
LAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLITLAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
LAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
Nesha Mutiara
 
Laporan Praktikum Kimia Larutan Elektrolit
Laporan Praktikum Kimia Larutan ElektrolitLaporan Praktikum Kimia Larutan Elektrolit
Laporan Praktikum Kimia Larutan Elektrolit
Andi Bunga Liyah
 
Tugas sel volta dalam kehidupan sehari hari
Tugas sel volta dalam kehidupan sehari hariTugas sel volta dalam kehidupan sehari hari
Tugas sel volta dalam kehidupan sehari hari
Youta-Icha S-Saeng
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Mustofa Hidayat
 
Laporan praktikum pembuatan koloid
Laporan praktikum pembuatan koloidLaporan praktikum pembuatan koloid
Laporan praktikum pembuatan koloid
Laily Indaryani
 
Koloid (dalam kehidupan sehari hari)
Koloid (dalam kehidupan sehari hari)Koloid (dalam kehidupan sehari hari)
Koloid (dalam kehidupan sehari hari)
Azzahra Azzahra
 
Laporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel voltaLaporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel volta
Nita Mardiana
 
Pengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan Kecambah
Pengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan KecambahPengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan Kecambah
Pengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan Kecambah
Diah Dwi Ammarwati
 

What's hot (20)

Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)
Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)
Buku Sistem ekskresi (Nihayatu Thoyyibah)
 
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri YusrilLaporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
 
Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)
Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)
Laporan Praktikum Biologi (pH Urine)
 
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang HijauLaporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
 
Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)
 
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaLaporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
 
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
 
Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)
Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)
Laporan hasil praktikum titik beku dan penurunan titik beku larutan (1)
 
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszLaporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
 
MENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLIT
MENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLITMENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLIT
MENGUJI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON-ELEKTROLIT
 
PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur
PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur
PPt. Pai menyembah Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur
 
LAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
LAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLITLAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
LAPORAN PRAKTIKUM LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Laporan Praktikum Kimia Larutan Elektrolit
Laporan Praktikum Kimia Larutan ElektrolitLaporan Praktikum Kimia Larutan Elektrolit
Laporan Praktikum Kimia Larutan Elektrolit
 
Tugas sel volta dalam kehidupan sehari hari
Tugas sel volta dalam kehidupan sehari hariTugas sel volta dalam kehidupan sehari hari
Tugas sel volta dalam kehidupan sehari hari
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
 
Laporan praktikum pembuatan koloid
Laporan praktikum pembuatan koloidLaporan praktikum pembuatan koloid
Laporan praktikum pembuatan koloid
 
Koloid (dalam kehidupan sehari hari)
Koloid (dalam kehidupan sehari hari)Koloid (dalam kehidupan sehari hari)
Koloid (dalam kehidupan sehari hari)
 
Laporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel voltaLaporan praktikum sel volta
Laporan praktikum sel volta
 
Pengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan Kecambah
Pengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan KecambahPengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan Kecambah
Pengaruh Sinar Matahari terhadap Pertumbuhan Kecambah
 

Viewers also liked

Membuat alat uji elektrolit
Membuat alat uji elektrolitMembuat alat uji elektrolit
Membuat alat uji elektrolit
Belladonna Chairini
 
Reaksi penetralan
Reaksi penetralanReaksi penetralan
Reaksi penetralan
Miyen Ayu Lestari
 
Makalah ester
Makalah esterMakalah ester
Makalah ester
krismen kenyamu
 
Ikatan ion dan senyawa ionik
Ikatan ion dan senyawa ionikIkatan ion dan senyawa ionik
Ikatan ion dan senyawa ionik
hendryaniflusia
 
Makalah titrasi asam basa
Makalah titrasi asam basaMakalah titrasi asam basa
Makalah titrasi asam basa
Septian Muna Barakati
 
Bab 6 larutan elektrolit dan konsep redoks
Bab 6 larutan elektrolit dan konsep redoksBab 6 larutan elektrolit dan konsep redoks
Bab 6 larutan elektrolit dan konsep redoks
baliviri xi-tkj
 
Makalah kimia fraksi minyak bumi
Makalah kimia fraksi minyak bumiMakalah kimia fraksi minyak bumi
Makalah kimia fraksi minyak bumi
Nita Mardiana
 
Makalah farmakognosi minyak atsiri
Makalah farmakognosi minyak atsiriMakalah farmakognosi minyak atsiri
Makalah farmakognosi minyak atsiri
Dyah Arum Anggraeni
 
Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)
Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)
Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)
Satria Anugerah Suhendra
 

Viewers also liked (10)

Membuat alat uji elektrolit
Membuat alat uji elektrolitMembuat alat uji elektrolit
Membuat alat uji elektrolit
 
CATATAN KIMIA
CATATAN KIMIACATATAN KIMIA
CATATAN KIMIA
 
Reaksi penetralan
Reaksi penetralanReaksi penetralan
Reaksi penetralan
 
Makalah ester
Makalah esterMakalah ester
Makalah ester
 
Ikatan ion dan senyawa ionik
Ikatan ion dan senyawa ionikIkatan ion dan senyawa ionik
Ikatan ion dan senyawa ionik
 
Makalah titrasi asam basa
Makalah titrasi asam basaMakalah titrasi asam basa
Makalah titrasi asam basa
 
Bab 6 larutan elektrolit dan konsep redoks
Bab 6 larutan elektrolit dan konsep redoksBab 6 larutan elektrolit dan konsep redoks
Bab 6 larutan elektrolit dan konsep redoks
 
Makalah kimia fraksi minyak bumi
Makalah kimia fraksi minyak bumiMakalah kimia fraksi minyak bumi
Makalah kimia fraksi minyak bumi
 
Makalah farmakognosi minyak atsiri
Makalah farmakognosi minyak atsiriMakalah farmakognosi minyak atsiri
Makalah farmakognosi minyak atsiri
 
Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)
Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)
Faktor faktor lingkungan kerja di lab. makalah k3 industri satria as (ulm)
 

Similar to Karya tulis Alat Penguji Larutan eletrolit dan non eletrolit

Laporan Praktikum KD IPA 1
Laporan Praktikum KD IPA 1Laporan Praktikum KD IPA 1
Laporan Praktikum KD IPA 1
Arif Winahyu
 
Laporan pratikum kimia tentang Larutan
Laporan pratikum kimia tentang LarutanLaporan pratikum kimia tentang Larutan
Laporan pratikum kimia tentang Larutan
gis nargis
 
elektrolit
elektrolitelektrolit
elektrolit
kekellllll
 
Tugas kimia
Tugas kimiaTugas kimia
Tugas kimia
Benny Nugraha
 
Laporan Kimia Elektrolit&Nom
Laporan Kimia Elektrolit&NomLaporan Kimia Elektrolit&Nom
Laporan Kimia Elektrolit&Nomdwisya alika
 
KIMIA
KIMIAKIMIA
Analisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandikaAnalisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandikaWidya Wirandika
 
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitLarutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitDhe 'dhe
 
Bahan ajar elektrolit
Bahan ajar elektrolit Bahan ajar elektrolit
Bahan ajar elektrolit
Ananesi Wulandari
 
Hasil buku
Hasil bukuHasil buku
Hasil buku
Alfatihatu Rahmi
 
Pba lart-elektrolit-non-elektrolit
Pba lart-elektrolit-non-elektrolitPba lart-elektrolit-non-elektrolit
Pba lart-elektrolit-non-elektrolit
Anang Andika Putra Siswanto
 
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Dwi Ramadhani
 
Laporan praktikum kimia uji Elektrolit
Laporan praktikum kimia uji ElektrolitLaporan praktikum kimia uji Elektrolit
Laporan praktikum kimia uji Elektrolit
Yunan Malifah
 
materi 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxmateri 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptx
NanaChan22
 
Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
Bronika Septiani Sianturi
 
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 editLarutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Anang Andika Putra Siswanto
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptxLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
DifaniArmandita1
 
Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)
Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)
Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)
Faizhal Prasetya
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan NonelektrolitLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Puswita Septia Usman
 
Elektrolit
ElektrolitElektrolit
Elektrolit
miaaudina13
 

Similar to Karya tulis Alat Penguji Larutan eletrolit dan non eletrolit (20)

Laporan Praktikum KD IPA 1
Laporan Praktikum KD IPA 1Laporan Praktikum KD IPA 1
Laporan Praktikum KD IPA 1
 
Laporan pratikum kimia tentang Larutan
Laporan pratikum kimia tentang LarutanLaporan pratikum kimia tentang Larutan
Laporan pratikum kimia tentang Larutan
 
elektrolit
elektrolitelektrolit
elektrolit
 
Tugas kimia
Tugas kimiaTugas kimia
Tugas kimia
 
Laporan Kimia Elektrolit&Nom
Laporan Kimia Elektrolit&NomLaporan Kimia Elektrolit&Nom
Laporan Kimia Elektrolit&Nom
 
KIMIA
KIMIAKIMIA
KIMIA
 
Analisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandikaAnalisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandika
 
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitLarutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
 
Bahan ajar elektrolit
Bahan ajar elektrolit Bahan ajar elektrolit
Bahan ajar elektrolit
 
Hasil buku
Hasil bukuHasil buku
Hasil buku
 
Pba lart-elektrolit-non-elektrolit
Pba lart-elektrolit-non-elektrolitPba lart-elektrolit-non-elektrolit
Pba lart-elektrolit-non-elektrolit
 
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
 
Laporan praktikum kimia uji Elektrolit
Laporan praktikum kimia uji ElektrolitLaporan praktikum kimia uji Elektrolit
Laporan praktikum kimia uji Elektrolit
 
materi 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxmateri 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptx
 
Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
 
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 editLarutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
Larutan elektrolit-ppt-klompok5 edit
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptxLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
 
Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)
Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)
Laporan hasil penelitian kimia (elektrolit dan non-elektrolit)
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan NonelektrolitLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
 
Elektrolit
ElektrolitElektrolit
Elektrolit
 

Karya tulis Alat Penguji Larutan eletrolit dan non eletrolit

  • 1. KARYA TULIS “Alat Penguji Larutan Eletrolit dan Non Eletrolit” Oleh: Ummu Khonsa/ XIA2/23
  • 3. 1.1. Latar Belakang Larutan adalah campuran yang bersifat homogen atau serbasama. Apabila 2 sendok makan gula putih (pasir) dilarutkan ke dalam segelas air, maka akan menjadi larutan gula. Larutan berdasarkan daya hantar listriknya terbagi atas dua yaitu larutan elektrolit dan non-elektrolit. Zat –zat elektrolit dibagi menjadi dua kelompok yaitu elektrolit kuat dan elektrolit lemah. Larutan memiliki peran besar dalam kehidupan sehari-hari beberapa contoh diantaranya seperti air mineral yang kita konsumsi sehari-hari, larutan elektrolit, dan air garam. Selain itu kita sering tidak menyadari bahwa ternyata larutan- larutan di atas bisa menghantarkan listrik jika disambungkan dengan alat uji tertentu. Alat uji elektrolit adalah suatu alat sederhana yang dapat di buat untuk menguji apakah larutan itu bersifat elektrolit (menghantarkan listrik) atau nonelektrolit (tidak dapat menghantarkan listrik). Bahan-bahan yang digunakan dalam pembuatan alat penguji larutan eletrolit dan Non Elektrolit pun mudah untuk didapatkan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan larutan yang di uji dengan alat penguji larutan elektrolit dan non eletrolit kita dapat mengetahui larutan itu menghantarkan listrik atau tidak dapat menghantarkan listrik.
  • 4. 1.3. Tujuan Penulisan Karya tulis yang berjudul “Alat Penguji Larutan Elektrolit dan Non Eletrolit” disusun dengan tujuan: 1. Mengetahui jenis-jenis larutan elektrolit 2. Mengetahui jenis-jenis larutan nonelektrolit 3. Mengetahui kegunaan alat uji yang dirangkai 1.2. Rumusan Masalah Karya tulis yang berjudul “Alat Penguji Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit” mengangkat beberapa permasalahan yaitu: 1. Apakah kegunaan dari alat uji elektrolit? 2. Bagaimana cara menentukan jenis larutan elektrolit dengan larutan nonelektrolit?
  • 5. 1.4. Metode Karya tulis yang berjudul “Alat Penguji Larutan Elektrolit dan Non Eletrolit” menggunakan metode study pustaka serta menggunakan teknik pengumpulan data sebanyak-banyaknya. Adapun data-data tersebut penulis peroleh dari buku-buku dan internet guna menambah ilmu pengetahuan bagi penulis. 1.5. Sistematika Bab 1 PENDAHULUAN terdiri dari latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penulisan, metode penulisan dan sistematika. Bab 2 DASAR TEORI terdiri dari pengertian larutan, larutan elektrolit dan larutan non elektrolit Bab 3 PERENCANAAN ALAT terdiri dari alat dan bahan, biaya dan cara pembuatan bahan Bab 4 PERCOBAAN terdiri dari tujuan, landasan teori, alat dan bahan, hasil pengamatan, pembahasan dan kesimpulan. Bab 5 PENUTUP
  • 6. BAB II DASAR TEORI BAB II DASAR TEORI
  • 7. 2.1. Pengertian Larutan Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dan pelarut. Zat terlarut adalah zat yang terdispersi ( tersebar secara merata ) dalam zat pelarut.Zat terlarut mempunyai jumlah yang lebih sedikit dalam campuran. Ini biasa di sebut dengan solute. Sedangkan zat pelarut adalah zat yang mendispersi atau ( fase pendispersi ) komponen – komponen zat terlarut. Zat pelarut mempunyai jumlah yang lebih banyak dalam campuran. Zat pelarut di sebut solvent. Contoh larutan: 1. H2O (Hidrogen) 2. HCl (Asam Klorida) 3. H2SO4 (Asam Sulfat) 4. NO32- (Nitrat)
  • 8. 2.2. Larutan Elektrolit Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan arus listrik dengan memberikan gejala berupa menyalanya lampu pada alat uji atau timbulnya gelmbung gas dalam larutan .Larutan yang menunjukan gejala – gejala tersebut pada pengujian tergolong ke dalam larutan elektrolit. Contoh Larutan Elektrolit: 1. HCl 2. HBr 3. HNO3 4. CH3COOH 5. Al(OH)3 6. Na2CO3. • Penggolongan Larutan Elektrolit: 1. Elektrolit Kuat • Ciri-Ciri : 1) Terionisasi sempurna 2) Menghantarkan arus listrik 3) Lampu menyala terang 4) Terdapat gelembung gas
  • 9. Larutan elektrolit kuat dapat berupa : 1. Asam Kuat : HCl, H2SO4, HNO3, HClO4 2. Basa Kuat : NaOH, KOH, Ca(OH)2 3. Garam : NaCl, K2SO4, CaCl2 Garam adalah senyawa yang terbentuk dari sisa asam dan basa dengan reaksi sebagai berikut: Asam + Basa ---> Garam + H2O misal, 2HCl + Ca(OH)2 ---> CaCl2 + 2H2O dari reaksi di atas terlihat garam tersusun dari gabungan Cl- sebagai ion negatif (anion) dan Ca2+ sebagai ion positif (kation) 2. Elektrolit Lemah Ciri-Ciri : 1) terionisasi sebagian 2) menghantarkan arus listrik 3) lampu menyala redup 4) terdapat gelembung gas
  • 10. Daya hantarnya buruk dan memiliki derajat ionisasi (kemampuan mengurai menjadi ion-ionnya) kecil. Makin sedikit yang terionisasi, makin lemah elektrolit tersebut. Dalam persamaan reaksi ionisasi elektrolit lemah ditandai dengan panah dua arah (bolak-balik) artinya reaksi berjadal dua arah. Di satu sisi terjadi peruraian dan di sisi lain terbentuk kembali ke bentuk senyawa mula-mula. Contoh larutan elektrolit lemah adalah semua asam lemah dan basa lemah. Asam adalah yang menghasilkan/melepas H+ dan basa yang menghasilkan OH- atau menangkap H+
  • 11. 2.3. Larutan Nonelektrolit Larutan nonelektrolit adalah larutan yang tidak dapat menghantarkan arus listrik dengan memberikan gejala berupa tidak ada gelembung dalam larutan atau lampu tidak menyala pada alat uji. Larutan yang menunjukan gejala – gejala tersebut pada pengujian tergolong ke dalam larutan nonelektrolit. Ciri-Ciri Larutan Nonelektrolit : 1) Tidak terionisasi 2) Tidak menghantarkan arus listrik 3) Lampu tidak menyala Contoh Larutan Nonelektrolit : 1) C6H12O6 (amilum/karbohidrat) 2) C12H22O11, CO(NH2)2 (Urea) 3) C2H5OH (Alkohol/etanol) 4) C6H12O6 (Glukosa)
  • 13. 3.1. Alat dan Bahan Bahan : 1. Air Perasan Jeruk Nipis 2. Air Kopi 3. Air Garam 4. Air Gula 5. Air Murni 6. Air Sabun 7. Air Pocari Sweat 8. Minyak Goreng Air Teh Alat : 1. Alat Penguji 2. Gelas plastik 3. Batang pengaduk 3.2. Biaya Alat : 1. Lampu kecil 1 = Rp. 1000 2. Kabel = Rp. 3000 3. Rumah lampu 1 buah = Rp. 1.000 4. Baterai besar 2 buah = Rp. 9.200 5. Paku 2 biji 7 cm = Rp. 2.400 Bahan : · Jeruk nipis ½ kg = Rp. 4.000 · Pocari sweat = Rp. 1.000 · Jeruk nipis = Rp. 4.000 TOTAL = Rp. 25.600
  • 14. 3.3. CARA PEMBUATAN ALAT Langkah-langkah pembuatan alat penguji elektrolit : 1. Siapkan Alat dan bahan yang di gunakan 2. Satukan dua baterai dari ujung ke ujung lalu tutup baterai dengan lakban hitam agar menyatu. 3. Pasang rumah lampu pada lampu yang di inginkan. Pasang kabel pada ujung baterai sebelah kiri dan pasang kabel satunya pada rumah lampu sebelah kiri. 4. Gunakan kabel yang lain, pasang kabel pada bagian kanan rumah lampu. Lalu pasang ujung kabel lainnya pada paku. 5. Pasang kabel lagi pada baterai sebelah kanan dan sambungkan sisi lainnya pada paku yang lainnya. 6. Alat pun jadi dan kemudian di uji. Hias alat se-kreatif mungkin agar menarik.
  • 15. 3.4. Data Pengamatan No Larutan Terang Redup Tidak menyala Gelembung Sifat Larutan 1 Air Perasan Jeruk Nipis - - v Ada Elektrolit lemah 2 Air Kopi - - v Ada Elektrolit lemah 3 Air Garam V - - Ada Elektrolit Kuat 4 Air Gula - - v Tidak ada Non elektrolit 5 Air Murni - - v Tidak ada Non elektrolit 6 Air Sabun - - v Ada Elektrolit lemah 7 Air Pocari Sweat - - v Ada Elektrolit lemah 8 Minyak Goreng - - v Tidak ada Non Elektrolit 9 Air Teh - - v Ada Elektrolit Lemah
  • 16. 3.5. Pembahasan 1. Air perasan jeruk Nipis mengeluarkan gelembung tetapi lampu tidak menyala, termasuk elektrolit lemah. 2. Air kopi mengeluarkan gelembung tetapi lampu tidak menyala, termasuk elektrolit lemah. 3. Air garam mengeluarkan gelembung dan membuat lampu menyala terang, termasuk elektrolit kuat. 4. Air gula tidak menghasilkan gelembung maupun dapat membuat lampu menyala, termasuk ke dalam non elektrolit. 5. Air murni tidak menghasilkan gelembung maupun dapat membuat lampu menyala, termasuk ke dalam non elektrolit. 6. Air sabun menghasilkan gelembung tetapi tidak membuat lampu menyala, termasuk elektrolit lemah. 7. Air pocari sweat menghasilkan gelembung tetapi tidak membuat lampu menyala, termasuk elektrolit lemah. 8. Minyak goreng tidak menghasilkan gelembung maupun menyalakan lampu, termasuk non eletrolit. 9. Air teh menghasilkan gelembung tetapi tidak membuat lampu menyala, termasuk elektrolit lemah.
  • 18. 4.1. KESIMPULAN Berdasarkan dari pembahasan yang telah dijelaskan sebelumnya, penulis dapat ikut menyimpulkan: Fungsi alat penguji elektrolit untuk mengetahui larutan itu bersifat elektrolit atau non elektrolit. Untuk mengetahui larutan itu bersifat elektrolit atau non elektrolit dapat dilihat dari reaksinya. Apabila nyala lampu terang dan gelembung yang dihasilkan banyak, berarti larutan tersebut termasuk Larutan Elektrolit Kuat. Apabila nyala lampu redup/tidak menyala dan gelembung yang dihasilkan sedikit, berarti larutan tersebut termasuk Larutan Elektrolit Lemah. Apabila lampu tidak menyala dan tidak ada gelembung, berarti larutan tersebut termasuk Larutan Nonelektoli
  • 19. 4.2. SARAN Harapan penulis dari simpulan tersebut yaitu, penulis dapat merumuskan beberapa saran, diantaranya : 1. Hendaknya kita mengetahui tidak hanya jenis larutan yang hanya berbentuk air, diharapkan lebih spesifik beserta penggunaannya. 2. Sebaiknya, Dalam setiap larutan atau cairan yang kita konsumsi pasti mengandung larutan elektrolit ataupun tidak, dan lebih baik mengkonsumsi larutan yang mengandung ion (Elektrolit). 3. Hendaknya, Penjelasan lebih mendetil dan terperinci sehingga dapat membantu pembaca untuk memahaminya secara mendalam.
  • 20. DAFTAR PUSTAKA Sudarmo,Unggul. 2013Kimia Untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta.Erlangga. http://tsidha.blogspot.com/2012/07/laporan-praktikum-larutan-elektrolit.html http://www.jejaringkimia.web.id/2011/01/larutan-elektrolit-dan-non-elektrolit.html http://jamalkimia.blogspot.co.id/2012/03/makalah-larutan-elektrolit.html http://aandira126.blogspot.co.id/2013/10/laporan-hasil-percobaan-larutan.html https://nebulasmansa.wordpress.com/2013/11/25/laporan-hasil-pengamatan- praktikum-larutan-elektrolit-dan-non-elektrolit/