SlideShare a Scribd company logo
HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL
( HAK CIPTA & KEKAYAAN INDUSTRIAL)
bahrur rosyidi duraisy | instructional technology
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL - HKI
INTELLECTUAL PROPERTY RIGHTS - IPR
Sifat dan Karateristik:
 Hak Eksklusif diberikan oleh Negara (Granted by the State)
 Hak Individu (Private Right)
 Teritoratif dan batas waktu perlindungan
“Hak yang timbul hasil olah pikir, karsa, rasa
manusia yang menghasilkan suatu proses atau
produk barang dan/atau jasa yang berguna
bagi manusia itu sendiri”
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Hak yang timbul dari EXPRESI
sebuah dan/atau beberapa IDE,
bukan idenya itu sendiri
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Sifat perlindungan hak cipta : otomatis, atas karya cipta di
bidang seni, sastra dan ilmu pengetahuan
Hak yang dimiliki oleh pencipta/pemegang hak cipta :
economic rights (hak untuk mendapatkan manfaat
ekonomi) & moral rights (hak yang melekat pada pencipta
atau pelaku dan bersifat tidak terhapuskan)
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Pasal 12
 Dalam Undang-undang ini Ciptaan yang dilindungi adalah Ciptaan dalam bidang
ilmu pengetahuan, seni dan sastra, yang mencakup:
a.buku, program komputer, pamflet, perwajahan (lay out) karya tulis yang
diterbitkan, dan semua hasil karya tulis lain;
b.ceramah, kuliah pidato dan ciptaan lain yang sejenis dengan itu;
c. alat peraga yang dibuat untuk kepentingan pendidikan dan ilmu pengetahuan;
d.lagu atau musik dengan atau tanpa teks;
e.drama atau drama musikal, tari, koreografi, pewayangan, dan pantomim;
f. seni rupa dalam segala bentuk seperti seni lukis, gambar, seni ukir, seni kaligrafi,
seni pahat, seni patung, kolase, dan seni terapan;
g.arsitektur;
h.peta;
i. seni batik;
j. fotografi;
k.sinematografi;
l. terjemahan, tafsir, saduran, bunga rampai, database, dan karya lain dari hasil
pengalihwujudan.
.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
| Obvious (Jelas)
Prior-Art | Applicable (Terapan)
Invensi bidang teknologi:
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Suatu invensi yang merupakan
kegiatan pemecahan adalah, untuk
dapat diberikan hak suatu paten
dipersyaratkan :
1. Spesifik dibidang teknologi
2. Baru
3. Inventif
4. Dapat diterapkan dalam industri
5. Jangka waktu perlindungan : 20
Tahun , untuk paten sederhana
selama 10 Tahun.
6. Sistem perlindungan : Konstitutif
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Tanda berupa gambar, nama, kata,
huruf-huruf, angka-angka, susunan
warna, atau kombinasi dari unsur-
unsur tersebut yang memiliki daya
pembeda dan digunakan dalam
kegiatan perdagangan barang dan
jasa
 Merek Dagang, Merek Jasa dan
Merek Kolektif
 Jangka waktu perlindungan : 10
tahun. Dapat diperpanjang.
 Sistem perlindungan : Konstitutif
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau
warna, atau garis dan warna, atau gabungan daripadanya yang
berbentuk tiga dimensi atau dua dimensi yang memberikan
kesan estetis dan dapat diwujudkan dalam pola tiga dimensi
atau dua dimensi serta dipakai untuk menghasilkan suatu
produk, barang, komoditas industri, atau kerajinan tangan
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Perlindungan terhadap Hak Desain
Industri diberikan untuk jangka waktu 10
(sepuluh) tahun terhitung sejak Tanggal
Penerimaan.
 Hak Desain Industri tidak dapat diberikan
apabila Desain Industri tersebut
bertentangan dengan peraturan
perundang-undangan yang berlaku,
ketertiban umum, agama, atau
kesusilaan.
 Hak Desain Industri diberikan untuk
Desain Industri yang baru. Desain
Industri dianggap baru apabila pada
Tanggal Penerimaan, Desain Industri
tersebut tidak sama dengan
pengungkapan yang telah ada
sebelumnya.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Sirkuit Terpadu adalah suatu produk dalam bentuk jadi atau
setengah jadi, yang di dalamnya terdapat berbagai elemen
dan sekurang-kurangnya satu dari elemen tersebut adalah
elemen aktif, yang sebagian atau seluruhnya saling berkaitan
serta dibentuk secara terpadu di dalam sebuah bahan
semikonduktor yang dimaksudkan untuk menghasilkan fungsi
elektronik
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Desain Tata Letak adalah kreasi
berupa rancangan peletakan tiga
dimensi dari berbagai elemen,
sekurang-kurangnya satu dari
elemen tersebut adalah elemen aktif,
serta sebagian atau semua
interkoneksi dalam suatu Sirkuit
Terpadu dan peletakan tiga dimensi
tersebut dimaksudkan untuk
persiapan pembuatan Sirkuit
Terpadu.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Informasi yang tidak diketahui oleh umum di
bidang teknologi dan/atau bisnis, mempunyai
nilai ekonomi karena berguna dalam kegiatan
usaha, dan dijaga kerahasiaannya oleh pemilik
Rahasia Dagang.
 Lingkup perlindungannya meliputi metode
produksi, metode pengolahan, metode
penjualan atau informasi lain dibidang
tehnologi/bisnis yang memiliki nilai ekonomi
 Rahasia Dagang mendapat perlindungan
apabila informasi tersebut bersifat rahasia,
memiliki nilai ekonomi, dan dijaga
kerahasiaannya
 Pelanggaran rahasia dagang terjadi apabila
seseorang dengan senagaja mengungkapkan
rahasia dagang tersebut atau mengingkari
kesepakatan atau mengingkari kewajiban
secara tertulis atau tidak tertulis untuk
menjaga rahasia dagang ybs.
MEREK 
“Samsung”sebagai
simbol dagang
DESAIN INDUSTRI
Desain penampilan
Smart Phone atau
desain Penampakkan
Luar dari Smart Phone
PATEN Penemuan
teknologi berupa
komputer dalam
ukuran kecil yang
dapat dimasukkan ke
dalam saku
DESAIN TATA LETAK SIRKUIT TERPADU Desain tata letak IC pada rangkaian
elektronik di dalam Smart Phone
HAK CIPTA
Program Komputer
yang dipakai pada
Smart Phone
 Menghargai Karya
Intelektual Orang Lain
 HKI Mempunyai Nilai
Ekonomi
 Meningkatkan gairah para
Pencipta, Inventor,
Pendesain, dan Dunia
Usaha
 Meningkatkan
Perekonomian Bangsa
 Menumbuhkan Investasi
 Menghindari Sanksi
Ekonomi Internasional
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Aset Perusahaan
 Pendukung
Pengembangan Usaha
 Pencegah Persaingan
Usaha Tidak Sehat dan
Peningkat Daya Saing
 Pemacu
Inovasi/Kreativitas
 Pembentuk Image
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Melupakan perlindungan Hukum
dari karya-karya intelektual yang
dihasilkan
 Tidak adanya perjanjian yang
memadai atas pesanan karya-karya
intelektual dari pihak asing
 Memamerkan/mempromosikan
karya intelektual sebelum
pengajuan permohonan
pendaftaran perlindungan HKI
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Varietas
Tanaman
Hak Cipta
Paten
Merek
Disain
Industri
DTLST
Rahasia
Dagang
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
adalah seni terapan di mana estetika dan usability (kemudahan dalam
menggunakan suatu barang) suatu barang disempurnakan. Desain industri
menghasilkan kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau
warna atau garis dan warna atau gabungannya, yang berbentuk 3 atau 2
dimensi, yang memberi kesan estetis, dapat dipakai untuk menghasilkan
produk, barang, komoditas industri atau kerajinan tangan.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Pengertian Desain Industri
a) Sehari-hari  diartikan keseluruhan produk baik bentuk
maupun fungsinya. Dalam dunia bisnis Desain Industri
diartikan pengembangan produk baik fitur-fitur estetika
maupun fungsinya dipertimbangkan terhadap pemasaran
produk, biaya produksi, kemudahan dalam transportasi,
penyimpanan, perbaikan, dan pembuangannya.
b) WIPO (HKI)  hanya dihubungkan dengan aspek
ornamental dan estetika dari suatu produk atau dengan
kata lain hanya terkait dengan penampilan dari suatu
produk.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Hak Eksklusif Yang
diberikan Negara
Pendesain atas
hasil karyanya
Selama waktu tertentu (10 Tahun)
Melaksanakan sendiri atau memberikan persetujuan kepada
pihak lain untuk melaksanakan hak tersebut.
(Pasal 1 Ayat 5 UU No. 31/2000)
OBYEK HAK
DESAIN
INDUSTRI
Kreasi
Bentuk (3D)
Konfigurasi
(3D)
Komposisi
(2D)
Gabungan (2D
dan/atau 3D)
Warna
Garis
Garis & Warna
Bentuk &
Konfigurasi
Konfigurasi
& Komposisi
Bentuk &
Komposisi
Bentuk,
Konfigurasi &
Komposisi
Kesan
Estetis
Dapat
digunakan
untuk
menghasilkan
suatu produk,
barang,
Komoditi
Industri, atau
Kerajinan
Tangan
(Pasal 1 Ayat 1 UU No. 31/2000)
DESAIN
INDUSTRI
Desain Industri
merupakan desain
penampilan/
penampakkan luar dari
suatu produk
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Produk terdapat elemen Desain Industri 3 D Produk terdapat Elemen Desain Industri 2D
Bentuk & Konfigurasi Kursi Komposisi garis & warna berupa pola pada kain
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Produk Gabungan 2D & 3D
Bentuk, Konfigurasi dan Komposisi
garis/ warna pada Lampu
Bentuk, Konfigurasi dan Komposisi garis/ warna pada
mobil mainan
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK MOBIL
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK MOTOR
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK TELEVISI
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK SET ARTICLE
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK SET HANDPHONE
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK NOTEBOOK-NETBOOK
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK PRINTER
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK SET FURNITURE
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK PAKAIAN PRIA
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK PAKAIAN WANITA
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK SEPATU LUKISAN
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK SEPATU PRIA FORMAL
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
DESAIN PRODUK SEPATU WANITA
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
(Sumber: WIPO)
a) visibility (dapat dilihat dengan mata)
b) special appearance (penampilan khusus
memperlihatkan perbedaan dengan produk lain
sehingga menarik bagi pembeli atau pengguna
produk)
c) non-technical aspect (hanya melindungi aspek
estetika dari produk dan tidak melindungi aspek
fungsi teknis dari produk)
d) embodiment in a utilitarian article (diterapkan pada
barang yang memiliki kegunaan)
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Contoh 1: Termasuk Karya Desain Industri
a) Dapat dilihat - Ok
b) Penampilan khusus - Ok
c) Gabungan aspek teknis &
estetis - Ok
d) Diterapkan pada barang - Ok
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Contoh 2: Bukan Karya Desain Industri
a) Dapat dilihat - Ok
b) Penampilan khusus - Ok
c) Gabungan aspek teknis &
estetis – No *)
d) Diterapkan pada barang - Ok
*) Hanya aspek teknis (engineering design)
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Contoh 3: Termasuk Karya Desain Industri
a) Dapat dilihat - OK
b) Penampilan khusus - OK
c) Gabungan aspek teknis &
estetis – OK
d) Diterapkan pada barang - OK
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Contoh 4: Bukan Karya Desain Industri
a) Dapat dilihat - Ok
b) Penampilan khusus - Ok
c) Gabungan aspek teknis &
estetis – No *)
d) Diterapkan pada barang - No
*) Hanya aspek estetis (pure artistic)
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Contoh 5: Termasuk Karya Desain Industri
a) Dapat dilihat - Ok
b) Penampilan khusus - OK
c) Gabungan aspek teknis &
estetis - OK
d) Diterapkan pada barang - OK
Kaos
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
1. Pendesain
2. Pihak lain (pengusaha, pedagang, supplier,
industriawan dsb) yang diberi wewenang oleh pemegang
hak desain industri  bisa orang atau badan hukum.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
1. Konstitutif
2. Prosedur pendaftaran
3. Timbul hak apabila
permohonan pendaftarannya
diterima dan disetujui
4. Apabila tidak didaftar tidak
dapat memperoleh hak
5. Kriteria pemberian hak: baru,
dapat diterapkan dalam
produk industri.
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
1. Satu DI
A B
2. Sebagian DI 3. Seperangkat Barang
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Produk utuh (produk kompleks)
 Komponen (yang terlihat bertujuan
memberikan kesan estetis)
 Sebagian Kreasi
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
A00200402653 (Produk Utuh)
A00200402654 (komponen 1 – grill)
A00200402656 – (komponen 3 - Lampu Belakang)
A00200402655 (komponen 2 – Lampu Depan)
Semua desain didaftar pada
tanggal yang sama (tanggal
penerimaannya sama)
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
Catatan:
bagian yang digambar dengan garis putus-putus tidak termasuk bagian yang dilindungi
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
 Beberapa Desain Industri yang
merupakan satu kesatuan Desain
Industri atau yang memiliki kelas
yang sama (Barang Set/ Set Articles)
a. Set Terpisah
b. Set Dapat Digabungkan
Set Terpisah
Set Dapat Digabungkan
Syarat Set Articles:
• Sudah umum dalam perdagangan
atau ditujukan untuk digunakan
bersama
• Mempunyai kesamaan kelas dalam
desain
• Mempunyai karakter desain yang
sama
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
PROSEDUR PENDAFTARAN HAK DESAIN INDUSTRI
30 hari
3 bln
3 bln +
1 bln
PENGAJUAN PERMOHONAN
MEMENUHI PERSYARATAN MINIMUM:
Mengisi formulir pendaftaran
Membayar biaya pendaftaran
Gambar & Uraian Desain Industri
MENDAPATKAN TANGGAL PENERIMAAN
PEMERIKSAAN ADMINSTRATIF
(Ps.10 s/d Ps.17 UU No.31/2000)
PEMERIKSAAN SUBSTANTIF
berdasarkan Oposisi
(Ps.26 UU No.31/2000)
PUBLIKASI PERMOHONAN
(3 bulan)
DITOLAK
DIDAFTAR
SERTIFIKAT
Tidak ada Oposisi
Ada
Oposisi
Baru & tidak
bertentangan dg
moralitas &
ketertiban umum
MELENGKAPI/
MEMPERBAIKI
PERMOHONAN
diperbaiki/dilengkapi
Tidak lengkap/ada
kesalahan
DIANGGAP DITARIK
KEMBALI
Tidak dilengkapi/
tidak diperbaiki
6 bln
DAFTAR UMUM DI
Tidak baru & /
bertentangan dg
moralitas & ketertiban
umum
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
10 tahun sejak tanggal
penerimaan dan tidak
dapat diperpanjang.
Setelah habis masa
perlindungan menjadi
milik umum (public
domain)
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
bahrur rosyidi duraisy | educational technology
••••••••••••••••••••••••••••••••••

More Related Content

What's hot

Hukum asuransi
Hukum asuransiHukum asuransi
Hukum asuransi
Defina Sulastiningtiyas
 
Pengantar Hukum Kepailitan dan PKPU
Pengantar Hukum Kepailitan dan PKPUPengantar Hukum Kepailitan dan PKPU
Pengantar Hukum Kepailitan dan PKPU
Muhamad Arifudin
 
Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)
Idik Saeful Bahri
 
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Leks&Co
 
HAKI Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu
HAKI Desain Tata Letak Sirkuit TerpaduHAKI Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu
HAKI Desain Tata Letak Sirkuit TerpaduAbu Tholib
 
Perbedaan maaschap, fa dan cv
Perbedaan maaschap, fa dan cvPerbedaan maaschap, fa dan cv
Perbedaan maaschap, fa dan cv
sastri hasnur
 
Teori dan Prinsip Hak Asasi Manusia
Teori dan Prinsip Hak Asasi ManusiaTeori dan Prinsip Hak Asasi Manusia
Teori dan Prinsip Hak Asasi Manusia
dichasenja
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...
Idik Saeful Bahri
 
Keputusan Tata Usaha Negara
Keputusan Tata Usaha NegaraKeputusan Tata Usaha Negara
Keputusan Tata Usaha Negara
Muhammad Raihan Imamnawi
 
Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...
Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...
Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...
Idik Saeful Bahri
 
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUALHAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
INDAHMAWARNI1
 
Hak Paten
Hak PatenHak Paten
Hukum Kepailitan
Hukum Kepailitan Hukum Kepailitan
Hukum Kepailitan
Annisa Fitria SH MH M.kn
 
Hukum perdata
Hukum perdataHukum perdata
Hukum perdata
Masrijal SH MH
 
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
Idik Saeful Bahri
 
Subjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukumSubjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukumEga Jalaludin
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Idik Saeful Bahri
 

What's hot (20)

Hukum asuransi
Hukum asuransiHukum asuransi
Hukum asuransi
 
Pengantar Hukum Kepailitan dan PKPU
Pengantar Hukum Kepailitan dan PKPUPengantar Hukum Kepailitan dan PKPU
Pengantar Hukum Kepailitan dan PKPU
 
Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)
Hukum pidana khusus - Tindak pidana ekonomi secara umum (Idik Saeful Bahri)
 
Hukum perburuhan
Hukum perburuhanHukum perburuhan
Hukum perburuhan
 
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
 
penanaman modal
penanaman modalpenanaman modal
penanaman modal
 
HAKI Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu
HAKI Desain Tata Letak Sirkuit TerpaduHAKI Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu
HAKI Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu
 
Perbedaan maaschap, fa dan cv
Perbedaan maaschap, fa dan cvPerbedaan maaschap, fa dan cv
Perbedaan maaschap, fa dan cv
 
Teori dan Prinsip Hak Asasi Manusia
Teori dan Prinsip Hak Asasi ManusiaTeori dan Prinsip Hak Asasi Manusia
Teori dan Prinsip Hak Asasi Manusia
 
Hukum Jaminan
Hukum JaminanHukum Jaminan
Hukum Jaminan
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang p...
 
Keputusan Tata Usaha Negara
Keputusan Tata Usaha NegaraKeputusan Tata Usaha Negara
Keputusan Tata Usaha Negara
 
Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...
Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...
Hukum perdata internasional - Menentukan titik taut dalam hukum perdata inter...
 
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUALHAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
 
Hak Paten
Hak PatenHak Paten
Hak Paten
 
Hukum Kepailitan
Hukum Kepailitan Hukum Kepailitan
Hukum Kepailitan
 
Hukum perdata
Hukum perdataHukum perdata
Hukum perdata
 
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
Eksepsi dalam Hukum Acara Pidana (Idik Saeful Bahri)
 
Subjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukumSubjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukum
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
 

Viewers also liked

Penegakan Hukum Hak Cipta dan Desain Industri
Penegakan Hukum Hak Cipta dan Desain IndustriPenegakan Hukum Hak Cipta dan Desain Industri
Penegakan Hukum Hak Cipta dan Desain Industri
alsalcunsoed
 
Hak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagang
Hak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagangHak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagang
Hak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagangOperator Warnet Vast Raha
 
Indikasi geografis
Indikasi geografisIndikasi geografis
Indikasi geografisAriza Ekky
 
Sosial inquiry
Sosial inquirySosial inquiry
Sosial inquiry
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
5 pilar manajemen organisasi
5 pilar manajemen organisasi5 pilar manajemen organisasi
5 pilar manajemen organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Langkah 11 revising introduction
Langkah 11 revising introductionLangkah 11 revising introduction
Langkah 11 revising introduction
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Social simulation
Social simulationSocial simulation
Social simulation
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Evaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psgEvaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psg
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Kamus istilah komputer
Kamus istilah komputerKamus istilah komputer
Kamus istilah komputer
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Contigency management
Contigency managementContigency management
Contigency management
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen pembaharuan
Manajemen pembaharuanManajemen pembaharuan
Manajemen pembaharuan
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen forum
Manajemen forumManajemen forum
Manajemen forum
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Copywriting
CopywritingCopywriting
Kepemimpinan pendidikan
Kepemimpinan pendidikanKepemimpinan pendidikan
Kepemimpinan pendidikan
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Makalah ict
Makalah ictMakalah ict
Scientific inquiry
Scientific inquiryScientific inquiry
Scientific inquiry
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Memory Principles I & II
Memory Principles I & IIMemory Principles I & II
Memory Principles I & II
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Dh9 ch07 demonstrative
Dh9 ch07 demonstrativeDh9 ch07 demonstrative
Dh9 ch07 demonstrative
deborahRlemon, drlemon, Ohlone
 
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUALHAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Pkn barang bajakan
Pkn barang bajakanPkn barang bajakan
Pkn barang bajakan
chintiacjw
 

Viewers also liked (20)

Penegakan Hukum Hak Cipta dan Desain Industri
Penegakan Hukum Hak Cipta dan Desain IndustriPenegakan Hukum Hak Cipta dan Desain Industri
Penegakan Hukum Hak Cipta dan Desain Industri
 
Hak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagang
Hak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagangHak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagang
Hak cipta, hak paten, merek, desain industri, dan dagang
 
Indikasi geografis
Indikasi geografisIndikasi geografis
Indikasi geografis
 
Sosial inquiry
Sosial inquirySosial inquiry
Sosial inquiry
 
5 pilar manajemen organisasi
5 pilar manajemen organisasi5 pilar manajemen organisasi
5 pilar manajemen organisasi
 
Langkah 11 revising introduction
Langkah 11 revising introductionLangkah 11 revising introduction
Langkah 11 revising introduction
 
Social simulation
Social simulationSocial simulation
Social simulation
 
Evaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psgEvaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psg
 
Kamus istilah komputer
Kamus istilah komputerKamus istilah komputer
Kamus istilah komputer
 
Contigency management
Contigency managementContigency management
Contigency management
 
Manajemen pembaharuan
Manajemen pembaharuanManajemen pembaharuan
Manajemen pembaharuan
 
Manajemen forum
Manajemen forumManajemen forum
Manajemen forum
 
Copywriting
CopywritingCopywriting
Copywriting
 
Kepemimpinan pendidikan
Kepemimpinan pendidikanKepemimpinan pendidikan
Kepemimpinan pendidikan
 
Makalah ict
Makalah ictMakalah ict
Makalah ict
 
Scientific inquiry
Scientific inquiryScientific inquiry
Scientific inquiry
 
Memory Principles I & II
Memory Principles I & IIMemory Principles I & II
Memory Principles I & II
 
Dh9 ch07 demonstrative
Dh9 ch07 demonstrativeDh9 ch07 demonstrative
Dh9 ch07 demonstrative
 
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUALHAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
 
Pkn barang bajakan
Pkn barang bajakanPkn barang bajakan
Pkn barang bajakan
 

Similar to HAK CIPTA & DESAIN INDUSTRI

Makalah berkaitan dengan hukum industri di Indonesia
Makalah berkaitan dengan hukum industri di IndonesiaMakalah berkaitan dengan hukum industri di Indonesia
Makalah berkaitan dengan hukum industri di Indonesia
Wahyu Rizky Priyatama
 
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptxHAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
Juliyansyah3
 
Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...
Rinytrianas21
 
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptxHAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
AGunawan6
 
hakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptx
hakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptxhakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptx
hakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptx
RezkiKiki3
 
Pertemuan10 HAKI.pptx
Pertemuan10 HAKI.pptxPertemuan10 HAKI.pptx
Pertemuan10 HAKI.pptx
FirdanGusmaraKusumah
 
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptxPPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
rikiprasojo2
 
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptxPPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
rikiprasojo2
 
13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...
13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...
13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...
Ferdy123456789
 
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
Jihan Nabilah
 
13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...
13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...
13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...
Jihan Nabilah
 
KD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptx
KD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptxKD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptx
KD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptx
RidaEsniwatyShejabat
 
Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...
Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...
Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...
Sigit L. Prabowo
 
Sosialiasi HKI_Ria DA.pptx
Sosialiasi HKI_Ria DA.pptxSosialiasi HKI_Ria DA.pptx
Sosialiasi HKI_Ria DA.pptx
AdhySugara2
 
13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...
13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...
13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...
Chives Radin
 
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
Jihan Nabilah
 
Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
paktohir1
 
Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hefti Juliza
 
PATEN PAPARAN 2016-1.ppt
PATEN PAPARAN 2016-1.pptPATEN PAPARAN 2016-1.ppt
PATEN PAPARAN 2016-1.ppt
ftiuid
 

Similar to HAK CIPTA & DESAIN INDUSTRI (20)

Makalah berkaitan dengan hukum industri di Indonesia
Makalah berkaitan dengan hukum industri di IndonesiaMakalah berkaitan dengan hukum industri di Indonesia
Makalah berkaitan dengan hukum industri di Indonesia
 
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptxHAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
 
Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl 1, riny triana savitri, hapzi ali , hak atas kekayaan intelektual, univer...
 
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptxHAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
HAKI_Hak_Atas_Kekayaan_Intelektual.pptx
 
hakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptx
hakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptxhakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptx
hakii-150419120549-conversion-gate01 (1).pptx
 
Pertemuan10 HAKI.pptx
Pertemuan10 HAKI.pptxPertemuan10 HAKI.pptx
Pertemuan10 HAKI.pptx
 
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptxPPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
 
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptxPPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
PPT_HAKI_Kelompok 8.pptx
 
13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...
13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...
13, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universita...
 
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
 
13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...
13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...
13.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hapzi Ali, Hak Atas Kekayaan Intelektual, ...
 
KD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptx
KD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptxKD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptx
KD 3.19 - Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI).pptx
 
Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...
Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...
Analisis Sengketa Dagang Merek Terkenal Antara Tbl Licensing Llc Dengan Timbe...
 
Sosialiasi HKI_Ria DA.pptx
Sosialiasi HKI_Ria DA.pptxSosialiasi HKI_Ria DA.pptx
Sosialiasi HKI_Ria DA.pptx
 
13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...
13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...
13. hbl,chives radin, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual, hak merk, raha...
 
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
1.HBL,Jihan Nabilah Ekayono Putri,Hak Atas Kekayaan Intelektual, Hak Merk, Ra...
 
M anfaat haki dan tata cara pendftrn 8 des
M anfaat haki dan tata cara pendftrn 8 desM anfaat haki dan tata cara pendftrn 8 des
M anfaat haki dan tata cara pendftrn 8 des
 
Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
Power Point Hak Kekayaan Intelektual (HKI)
 
Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...
Hbl minggu 13, hefti juliza, hapzi ali, hak atas kekayaan intelektual, univer...
 
PATEN PAPARAN 2016-1.ppt
PATEN PAPARAN 2016-1.pptPATEN PAPARAN 2016-1.ppt
PATEN PAPARAN 2016-1.ppt
 

More from EDUCATIONAL TECHNOLOGY

Adobe Photoshop Cs3
Adobe Photoshop Cs3Adobe Photoshop Cs3
Adobe Photoshop Cs3
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Materi tik kelas 9
Materi tik kelas 9Materi tik kelas 9
Materi tik kelas 9
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Bahan ajar TIK
Bahan ajar TIKBahan ajar TIK
Bahan ajar TIK
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Kumpulan karya kahlil gibran
Kumpulan karya kahlil gibranKumpulan karya kahlil gibran
Kumpulan karya kahlil gibran
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Teamwork dalam organisasi
Teamwork dalam  organisasiTeamwork dalam  organisasi
Teamwork dalam organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Pengambilan keputusan Organisasi
Pengambilan keputusan OrganisasiPengambilan keputusan Organisasi
Pengambilan keputusan Organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen waktu
Manajemen waktuManajemen waktu
Manajemen waktu
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen organisasi
Manajemen organisasiManajemen organisasi
Manajemen organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen konflik organisasi
Manajemen konflik organisasiManajemen konflik organisasi
Manajemen konflik organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen kesekretariatan organisasi
Manajemen kesekretariatan organisasiManajemen kesekretariatan organisasi
Manajemen kesekretariatan organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Manajemen & administrasi organisasi
Manajemen & administrasi organisasiManajemen & administrasi organisasi
Manajemen & administrasi organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Komunikasi organisasi
Komunikasi organisasiKomunikasi organisasi
Komunikasi organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Kepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasionalKepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasional
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
Kepemimpinan dan perilaku  organisasiKepemimpinan dan perilaku  organisasi
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Iklim dan kesehatan organisasi
Iklim dan kesehatan organisasiIklim dan kesehatan organisasi
Iklim dan kesehatan organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Efektivitas organisasi
Efektivitas organisasiEfektivitas organisasi
Efektivitas organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Dinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasiDinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Personal blog
Personal blogPersonal blog
Personal blog
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 

More from EDUCATIONAL TECHNOLOGY (20)

Adobe Photoshop Cs3
Adobe Photoshop Cs3Adobe Photoshop Cs3
Adobe Photoshop Cs3
 
Materi tik kelas 9
Materi tik kelas 9Materi tik kelas 9
Materi tik kelas 9
 
Bahan ajar TIK
Bahan ajar TIKBahan ajar TIK
Bahan ajar TIK
 
Artikel henry
Artikel henryArtikel henry
Artikel henry
 
Artikel paulina jd
Artikel paulina jdArtikel paulina jd
Artikel paulina jd
 
Kumpulan karya kahlil gibran
Kumpulan karya kahlil gibranKumpulan karya kahlil gibran
Kumpulan karya kahlil gibran
 
Teamwork dalam organisasi
Teamwork dalam  organisasiTeamwork dalam  organisasi
Teamwork dalam organisasi
 
Pengambilan keputusan Organisasi
Pengambilan keputusan OrganisasiPengambilan keputusan Organisasi
Pengambilan keputusan Organisasi
 
Manajemen waktu
Manajemen waktuManajemen waktu
Manajemen waktu
 
Manajemen organisasi
Manajemen organisasiManajemen organisasi
Manajemen organisasi
 
Manajemen konflik organisasi
Manajemen konflik organisasiManajemen konflik organisasi
Manajemen konflik organisasi
 
Manajemen kesekretariatan organisasi
Manajemen kesekretariatan organisasiManajemen kesekretariatan organisasi
Manajemen kesekretariatan organisasi
 
Manajemen & administrasi organisasi
Manajemen & administrasi organisasiManajemen & administrasi organisasi
Manajemen & administrasi organisasi
 
Komunikasi organisasi
Komunikasi organisasiKomunikasi organisasi
Komunikasi organisasi
 
Kepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasionalKepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasional
 
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
Kepemimpinan dan perilaku  organisasiKepemimpinan dan perilaku  organisasi
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
 
Iklim dan kesehatan organisasi
Iklim dan kesehatan organisasiIklim dan kesehatan organisasi
Iklim dan kesehatan organisasi
 
Efektivitas organisasi
Efektivitas organisasiEfektivitas organisasi
Efektivitas organisasi
 
Dinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasiDinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasi
 
Personal blog
Personal blogPersonal blog
Personal blog
 

Recently uploaded

Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Pelita9
 
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdfppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
thegoddescorp
 
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
intelkejarimimika07
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
CIkumparan
 
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdfPeran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
intelkejarimimika07
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
JabalArfah
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
SharonPriscilla3
 
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
adbangplk
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
HansWijaya13
 
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdfppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
thegoddescorp
 
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASIPPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
MunirMisbah1
 
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdfPerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
asmazn0001
 
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
Adhi Setyowibowo
 
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
CI kumparan
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
CI kumparan
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
SardiPasaribu
 

Recently uploaded (16)

Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
 
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdfppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
 
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
 
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdfPeran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
 
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
 
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdfppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
 
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASIPPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
 
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdfPerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
 
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
 
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
 

HAK CIPTA & DESAIN INDUSTRI

  • 1. HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL ( HAK CIPTA & KEKAYAAN INDUSTRIAL) bahrur rosyidi duraisy | instructional technology
  • 2. HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL - HKI INTELLECTUAL PROPERTY RIGHTS - IPR Sifat dan Karateristik:  Hak Eksklusif diberikan oleh Negara (Granted by the State)  Hak Individu (Private Right)  Teritoratif dan batas waktu perlindungan “Hak yang timbul hasil olah pikir, karsa, rasa manusia yang menghasilkan suatu proses atau produk barang dan/atau jasa yang berguna bagi manusia itu sendiri” bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 3. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Hak yang timbul dari EXPRESI sebuah dan/atau beberapa IDE, bukan idenya itu sendiri
  • 4. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Sifat perlindungan hak cipta : otomatis, atas karya cipta di bidang seni, sastra dan ilmu pengetahuan Hak yang dimiliki oleh pencipta/pemegang hak cipta : economic rights (hak untuk mendapatkan manfaat ekonomi) & moral rights (hak yang melekat pada pencipta atau pelaku dan bersifat tidak terhapuskan)
  • 5. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Pasal 12  Dalam Undang-undang ini Ciptaan yang dilindungi adalah Ciptaan dalam bidang ilmu pengetahuan, seni dan sastra, yang mencakup: a.buku, program komputer, pamflet, perwajahan (lay out) karya tulis yang diterbitkan, dan semua hasil karya tulis lain; b.ceramah, kuliah pidato dan ciptaan lain yang sejenis dengan itu; c. alat peraga yang dibuat untuk kepentingan pendidikan dan ilmu pengetahuan; d.lagu atau musik dengan atau tanpa teks; e.drama atau drama musikal, tari, koreografi, pewayangan, dan pantomim; f. seni rupa dalam segala bentuk seperti seni lukis, gambar, seni ukir, seni kaligrafi, seni pahat, seni patung, kolase, dan seni terapan; g.arsitektur; h.peta; i. seni batik; j. fotografi; k.sinematografi; l. terjemahan, tafsir, saduran, bunga rampai, database, dan karya lain dari hasil pengalihwujudan. .
  • 6. bahrur rosyidi duraisy | educational technology | Obvious (Jelas) Prior-Art | Applicable (Terapan) Invensi bidang teknologi:
  • 7. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Suatu invensi yang merupakan kegiatan pemecahan adalah, untuk dapat diberikan hak suatu paten dipersyaratkan : 1. Spesifik dibidang teknologi 2. Baru 3. Inventif 4. Dapat diterapkan dalam industri 5. Jangka waktu perlindungan : 20 Tahun , untuk paten sederhana selama 10 Tahun. 6. Sistem perlindungan : Konstitutif
  • 8. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Tanda berupa gambar, nama, kata, huruf-huruf, angka-angka, susunan warna, atau kombinasi dari unsur- unsur tersebut yang memiliki daya pembeda dan digunakan dalam kegiatan perdagangan barang dan jasa  Merek Dagang, Merek Jasa dan Merek Kolektif  Jangka waktu perlindungan : 10 tahun. Dapat diperpanjang.  Sistem perlindungan : Konstitutif
  • 9. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau warna, atau garis dan warna, atau gabungan daripadanya yang berbentuk tiga dimensi atau dua dimensi yang memberikan kesan estetis dan dapat diwujudkan dalam pola tiga dimensi atau dua dimensi serta dipakai untuk menghasilkan suatu produk, barang, komoditas industri, atau kerajinan tangan
  • 10. bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 11. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Perlindungan terhadap Hak Desain Industri diberikan untuk jangka waktu 10 (sepuluh) tahun terhitung sejak Tanggal Penerimaan.  Hak Desain Industri tidak dapat diberikan apabila Desain Industri tersebut bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku, ketertiban umum, agama, atau kesusilaan.  Hak Desain Industri diberikan untuk Desain Industri yang baru. Desain Industri dianggap baru apabila pada Tanggal Penerimaan, Desain Industri tersebut tidak sama dengan pengungkapan yang telah ada sebelumnya.
  • 12. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Sirkuit Terpadu adalah suatu produk dalam bentuk jadi atau setengah jadi, yang di dalamnya terdapat berbagai elemen dan sekurang-kurangnya satu dari elemen tersebut adalah elemen aktif, yang sebagian atau seluruhnya saling berkaitan serta dibentuk secara terpadu di dalam sebuah bahan semikonduktor yang dimaksudkan untuk menghasilkan fungsi elektronik
  • 13. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Desain Tata Letak adalah kreasi berupa rancangan peletakan tiga dimensi dari berbagai elemen, sekurang-kurangnya satu dari elemen tersebut adalah elemen aktif, serta sebagian atau semua interkoneksi dalam suatu Sirkuit Terpadu dan peletakan tiga dimensi tersebut dimaksudkan untuk persiapan pembuatan Sirkuit Terpadu.
  • 14. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Informasi yang tidak diketahui oleh umum di bidang teknologi dan/atau bisnis, mempunyai nilai ekonomi karena berguna dalam kegiatan usaha, dan dijaga kerahasiaannya oleh pemilik Rahasia Dagang.  Lingkup perlindungannya meliputi metode produksi, metode pengolahan, metode penjualan atau informasi lain dibidang tehnologi/bisnis yang memiliki nilai ekonomi  Rahasia Dagang mendapat perlindungan apabila informasi tersebut bersifat rahasia, memiliki nilai ekonomi, dan dijaga kerahasiaannya  Pelanggaran rahasia dagang terjadi apabila seseorang dengan senagaja mengungkapkan rahasia dagang tersebut atau mengingkari kesepakatan atau mengingkari kewajiban secara tertulis atau tidak tertulis untuk menjaga rahasia dagang ybs.
  • 15. MEREK  “Samsung”sebagai simbol dagang DESAIN INDUSTRI Desain penampilan Smart Phone atau desain Penampakkan Luar dari Smart Phone PATEN Penemuan teknologi berupa komputer dalam ukuran kecil yang dapat dimasukkan ke dalam saku DESAIN TATA LETAK SIRKUIT TERPADU Desain tata letak IC pada rangkaian elektronik di dalam Smart Phone HAK CIPTA Program Komputer yang dipakai pada Smart Phone
  • 16.  Menghargai Karya Intelektual Orang Lain  HKI Mempunyai Nilai Ekonomi  Meningkatkan gairah para Pencipta, Inventor, Pendesain, dan Dunia Usaha  Meningkatkan Perekonomian Bangsa  Menumbuhkan Investasi  Menghindari Sanksi Ekonomi Internasional bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 17.  Aset Perusahaan  Pendukung Pengembangan Usaha  Pencegah Persaingan Usaha Tidak Sehat dan Peningkat Daya Saing  Pemacu Inovasi/Kreativitas  Pembentuk Image bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 18.  Melupakan perlindungan Hukum dari karya-karya intelektual yang dihasilkan  Tidak adanya perjanjian yang memadai atas pesanan karya-karya intelektual dari pihak asing  Memamerkan/mempromosikan karya intelektual sebelum pengajuan permohonan pendaftaran perlindungan HKI bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 19. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Varietas Tanaman Hak Cipta Paten Merek Disain Industri DTLST Rahasia Dagang
  • 20. bahrur rosyidi duraisy | educational technology adalah seni terapan di mana estetika dan usability (kemudahan dalam menggunakan suatu barang) suatu barang disempurnakan. Desain industri menghasilkan kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau warna atau garis dan warna atau gabungannya, yang berbentuk 3 atau 2 dimensi, yang memberi kesan estetis, dapat dipakai untuk menghasilkan produk, barang, komoditas industri atau kerajinan tangan.
  • 21. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Pengertian Desain Industri a) Sehari-hari  diartikan keseluruhan produk baik bentuk maupun fungsinya. Dalam dunia bisnis Desain Industri diartikan pengembangan produk baik fitur-fitur estetika maupun fungsinya dipertimbangkan terhadap pemasaran produk, biaya produksi, kemudahan dalam transportasi, penyimpanan, perbaikan, dan pembuangannya. b) WIPO (HKI)  hanya dihubungkan dengan aspek ornamental dan estetika dari suatu produk atau dengan kata lain hanya terkait dengan penampilan dari suatu produk.
  • 22. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Hak Eksklusif Yang diberikan Negara Pendesain atas hasil karyanya Selama waktu tertentu (10 Tahun) Melaksanakan sendiri atau memberikan persetujuan kepada pihak lain untuk melaksanakan hak tersebut. (Pasal 1 Ayat 5 UU No. 31/2000)
  • 23. OBYEK HAK DESAIN INDUSTRI Kreasi Bentuk (3D) Konfigurasi (3D) Komposisi (2D) Gabungan (2D dan/atau 3D) Warna Garis Garis & Warna Bentuk & Konfigurasi Konfigurasi & Komposisi Bentuk & Komposisi Bentuk, Konfigurasi & Komposisi Kesan Estetis Dapat digunakan untuk menghasilkan suatu produk, barang, Komoditi Industri, atau Kerajinan Tangan (Pasal 1 Ayat 1 UU No. 31/2000) DESAIN INDUSTRI Desain Industri merupakan desain penampilan/ penampakkan luar dari suatu produk
  • 24. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Produk terdapat elemen Desain Industri 3 D Produk terdapat Elemen Desain Industri 2D Bentuk & Konfigurasi Kursi Komposisi garis & warna berupa pola pada kain
  • 25. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Produk Gabungan 2D & 3D Bentuk, Konfigurasi dan Komposisi garis/ warna pada Lampu Bentuk, Konfigurasi dan Komposisi garis/ warna pada mobil mainan
  • 26. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK MOBIL
  • 27. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK MOTOR
  • 28. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK TELEVISI
  • 29. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK SET ARTICLE
  • 30. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK SET HANDPHONE
  • 31. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK NOTEBOOK-NETBOOK
  • 32. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK PRINTER
  • 33. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK SET FURNITURE
  • 34. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK PAKAIAN PRIA
  • 35. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK PAKAIAN WANITA
  • 36. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK SEPATU LUKISAN
  • 37. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK SEPATU PRIA FORMAL
  • 38. bahrur rosyidi duraisy | educational technology DESAIN PRODUK SEPATU WANITA
  • 39. bahrur rosyidi duraisy | educational technology (Sumber: WIPO) a) visibility (dapat dilihat dengan mata) b) special appearance (penampilan khusus memperlihatkan perbedaan dengan produk lain sehingga menarik bagi pembeli atau pengguna produk) c) non-technical aspect (hanya melindungi aspek estetika dari produk dan tidak melindungi aspek fungsi teknis dari produk) d) embodiment in a utilitarian article (diterapkan pada barang yang memiliki kegunaan)
  • 40. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Contoh 1: Termasuk Karya Desain Industri a) Dapat dilihat - Ok b) Penampilan khusus - Ok c) Gabungan aspek teknis & estetis - Ok d) Diterapkan pada barang - Ok
  • 41. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Contoh 2: Bukan Karya Desain Industri a) Dapat dilihat - Ok b) Penampilan khusus - Ok c) Gabungan aspek teknis & estetis – No *) d) Diterapkan pada barang - Ok *) Hanya aspek teknis (engineering design)
  • 42. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Contoh 3: Termasuk Karya Desain Industri a) Dapat dilihat - OK b) Penampilan khusus - OK c) Gabungan aspek teknis & estetis – OK d) Diterapkan pada barang - OK
  • 43. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Contoh 4: Bukan Karya Desain Industri a) Dapat dilihat - Ok b) Penampilan khusus - Ok c) Gabungan aspek teknis & estetis – No *) d) Diterapkan pada barang - No *) Hanya aspek estetis (pure artistic)
  • 44. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Contoh 5: Termasuk Karya Desain Industri a) Dapat dilihat - Ok b) Penampilan khusus - OK c) Gabungan aspek teknis & estetis - OK d) Diterapkan pada barang - OK Kaos
  • 45. bahrur rosyidi duraisy | educational technology 1. Pendesain 2. Pihak lain (pengusaha, pedagang, supplier, industriawan dsb) yang diberi wewenang oleh pemegang hak desain industri  bisa orang atau badan hukum.
  • 46. bahrur rosyidi duraisy | educational technology 1. Konstitutif 2. Prosedur pendaftaran 3. Timbul hak apabila permohonan pendaftarannya diterima dan disetujui 4. Apabila tidak didaftar tidak dapat memperoleh hak 5. Kriteria pemberian hak: baru, dapat diterapkan dalam produk industri.
  • 47. bahrur rosyidi duraisy | educational technology 1. Satu DI A B 2. Sebagian DI 3. Seperangkat Barang
  • 48. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Produk utuh (produk kompleks)  Komponen (yang terlihat bertujuan memberikan kesan estetis)  Sebagian Kreasi
  • 49. bahrur rosyidi duraisy | educational technology A00200402653 (Produk Utuh) A00200402654 (komponen 1 – grill) A00200402656 – (komponen 3 - Lampu Belakang) A00200402655 (komponen 2 – Lampu Depan) Semua desain didaftar pada tanggal yang sama (tanggal penerimaannya sama)
  • 50. bahrur rosyidi duraisy | educational technology Catatan: bagian yang digambar dengan garis putus-putus tidak termasuk bagian yang dilindungi
  • 51. bahrur rosyidi duraisy | educational technology  Beberapa Desain Industri yang merupakan satu kesatuan Desain Industri atau yang memiliki kelas yang sama (Barang Set/ Set Articles) a. Set Terpisah b. Set Dapat Digabungkan Set Terpisah Set Dapat Digabungkan Syarat Set Articles: • Sudah umum dalam perdagangan atau ditujukan untuk digunakan bersama • Mempunyai kesamaan kelas dalam desain • Mempunyai karakter desain yang sama
  • 52. bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 53. PROSEDUR PENDAFTARAN HAK DESAIN INDUSTRI 30 hari 3 bln 3 bln + 1 bln PENGAJUAN PERMOHONAN MEMENUHI PERSYARATAN MINIMUM: Mengisi formulir pendaftaran Membayar biaya pendaftaran Gambar & Uraian Desain Industri MENDAPATKAN TANGGAL PENERIMAAN PEMERIKSAAN ADMINSTRATIF (Ps.10 s/d Ps.17 UU No.31/2000) PEMERIKSAAN SUBSTANTIF berdasarkan Oposisi (Ps.26 UU No.31/2000) PUBLIKASI PERMOHONAN (3 bulan) DITOLAK DIDAFTAR SERTIFIKAT Tidak ada Oposisi Ada Oposisi Baru & tidak bertentangan dg moralitas & ketertiban umum MELENGKAPI/ MEMPERBAIKI PERMOHONAN diperbaiki/dilengkapi Tidak lengkap/ada kesalahan DIANGGAP DITARIK KEMBALI Tidak dilengkapi/ tidak diperbaiki 6 bln DAFTAR UMUM DI Tidak baru & / bertentangan dg moralitas & ketertiban umum
  • 54. bahrur rosyidi duraisy | educational technology 10 tahun sejak tanggal penerimaan dan tidak dapat diperpanjang. Setelah habis masa perlindungan menjadi milik umum (public domain)
  • 55. bahrur rosyidi duraisy | educational technology
  • 56. bahrur rosyidi duraisy | educational technology ••••••••••••••••••••••••••••••••••