SlideShare a Scribd company logo
GERAK 
MELINGKAR 
BERATURAN 
DISUSUN OLEH KELOMPOK E TF-38-03 : 
BELLA ELIANA (1104144066) 
CHRISTINA (1104144129) 
EDRIC SUNFRESLY ZALUKHU (1104144018) 
FAZRIN MUHAMMAD (1104144105) 
SITI MAEMUNAH (1104144108)
TUJUAN 
1. Memahami konsep gerak melingkar beraturan. 
2. Menentukan besarnya gaya yang bekerja pada benda 
yang berputar. 
3. Menentukan percepatan gravitasi g dengan 
menggunakan cairan yang berputar.
ALAT-ALAT PERCOBAAN 
1. Motor listrik dengan unit pengontrol laju sudut 
2. Dinamometer 
3. Bejana pipih plastik 
4. Stopwatch 
5. Laser 
6. Tiang berskala 
7. Alat gaya sentripetal
TEORI DASAR 
Gerak Melingkar adalah gerak suatu benda yang membentuk lintasan berupa 
lingakaran mengelilingi suatu titik tetap. Agar suatu benda dapat bergerak 
melingkar ia membutuhkan adanya gaya yang selalu membelokkan-nya menuju 
pusat lintasan lingkaran. Gaya ini dinamakan gaya sentripetal. 
Hubungan kecepatan sudut dengan frekuensi : 
ω = 2πf 
Hubungan kecepatan sudut dengan kecepatan linear : 
ω = 
푣 
푟 
Percepatan dengan gaya sentripetal : 
as = 휔2. r = 
푣2 
푟 
Fs = m . as = m . 휔2. r = m . 
푣2 
푟
PENGOLAHAN DATA
ANALISIS 
• Jelaskan indikasi yang menunjukkan bahwa dalam alat sentripetal yang 
Anda amati bekerja gaya fiktif berupa gaya sentrifugal dan jelaskan 
mengapa terdapat gaya fiktif pada percobaan tersebut! 
Jawab : Ketika berputar, beban yang dihubungkan dengan cermin 
menggunakan tali akan menarik cermin ke arah belakang. Itu 
disebabkan oleh gaya sentrifugal yang sifatnya menjauhi 
lingkaran. 
• Jelaskan gaya-gaya yang berperan sebagai gaya sentripetal pada kedua 
percobaan yang Anda lakukan! 
Jawab : Gaya yang terdapat dalam percobaan ini adalah gaya yang 
terdapat pada tegangan tali. Pada tegangan tali terdapat gaya yang 
arahnya ke dalam yaitu gaya sentripetal dan gaya keluar yaitu 
gaya sentrifugal.
• Bandingkan gaya hasil perhitungan dengan hasil pengukuran langsung 
menggunakan dinamometer, menurut Anda mana yang lebih tepat? Beri 
alasan! 
Jawab : Dinamometer, karena tingkat akurasinya sudah sesuai dengan 
standar pengukuran Internasional. 
• Jika air terdiri dari sekian banyak partikel air, berdasarkan percobaan yang 
Anda lakukan dalam menentukan besarnya percepatan gravitasi, apakah 
pada setiap partikel tersebut bekerja gaya yang sama dibandingkan partikel-partikel 
air lainnya? Jelaskan! 
Jawab : Menurut kelompok kami setiap gaya yang bekerja pada setiap 
partikel air adalah sama yaitu gaya sentripetal.
• Dapatkah jika air yang anda gunakan diganti dengan zat cair yag lebih 
kental, (misalnya oli) ? Jelaskan ! 
Jawab : Bisa saja, namun hasilnya akan berbeda dan mungkin tidak 
terlihat gaya sentripetal dan sentrifugal karena massa jenisnya 
berbeda dengan massa jenis air, susunan partikel yang lebih rapat, 
mengakibatkan oli sulit bergerak. 
푎 
푦 dx = 0 ! 
• Jelaskan arti fisis integral 0 
Jawab : Yaitu luasan air yang berpindah saat bejana diputar. Saat 
bejana diputar air akan berpindah tempat. Nah, cara untuk 
menghitung luas air yang berpindah menggunakan fisis 
integral tersebut.
• Coba anda jelaskan percepatan-percepatan yang bekerja saat sebuah benda 
bergerak melingkar beraturan ! Bagaimana jika geraknya melingkar 
beraturan? (buktikan dengan persamaan) 
Jawab : 
Pada GMB, kecepatan sudut konstan. 
as = 휔2. r = 
푣2 
푟 
Pada GMBB, kecepatan sudut tidak konstan. 
as = 휔2. r = 
푣2 
푟 
at = IR = 
푊 . 푅 
푇
• Bumi berotasi dengan periode rata-rata 24 jam. Kita yang tinggal diatasnya 
memiliki massa yang otomatis ikut berotasi terhadap pusat bumi. Apakah 
pada tubuh kita juga bekerja gaya sentripetal? Jelaskan ! 
Jawab : Pada tubuh kita pun bekerja gaya sentripetal yang sebenarnya 
adalah gaya gravitasi yang menarik kita ke arah pusat bumi pada bumi 
yang berotasi membuat kita tidak terlempar dari bumi ini.
KESIMPULAN 
• Gaya yang bekerja pada GMB, gaya sentripental dan gaya sentrifugal.Gaya 
sentripental adalah gaya yang bekerja pada benda menuju pusat lingkaran 
sedangkan gaya sentrifugal sebaliknya. 
• Rumus pada benda yang berputar : 
Fsp = − m . 휔2. R . er 
Ff = m . 휔2. R . er 
• Kita dapat menetukan gaya gravitasi dengan alat yang menggunakan gaya 
sentripetal tetapi alat yang lebih akurat yaitu menggunakan dinamometer.

More Related Content

What's hot

Gerak jatuh bebas
Gerak jatuh bebas Gerak jatuh bebas
Gerak jatuh bebas
Edric Zalukhu
 
FISIKA - VEKTOR
FISIKA - VEKTORFISIKA - VEKTOR
FISIKA - VEKTOR
PRAMITHA GALUH
 
Kelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentz
Kelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentzKelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentz
Kelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentz
Muhammad Ridlo
 
Jurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasJurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasDedew Wijayanti
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
umammuhammad27
 
Percobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebasPercobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebas
KLOTILDAJENIRITA
 
Bab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegar
Bab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegarBab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegar
Bab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegar
Emanuel Manek
 
Getaran pegas
Getaran pegasGetaran pegas
Getaran pegas
Imron Amin
 
Ppt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhanaPpt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhana
Ahmad Yansah
 
Kesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrikKesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrik
MIRANTI DIAH PRASTIKA
 
LKS GERAK MELINGKAR
LKS GERAK MELINGKARLKS GERAK MELINGKAR
LKS GERAK MELINGKAR
MAFIA '11
 
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Annisa Icha
 
Gelombang elektromagnetik-x21
Gelombang elektromagnetik-x21Gelombang elektromagnetik-x21
Gelombang elektromagnetik-x21
PT. SASA
 
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
umammuhammad27
 
Laporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwoodLaporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwood
Widya arsy
 
Bandul Fisis (M5)
Bandul Fisis (M5)Bandul Fisis (M5)
Bandul Fisis (M5)
GGM Spektafest
 
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Rezki Amaliah
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNGLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
MUHAMMAD DESAR EKA SYAPUTRA
 

What's hot (20)

Gerak jatuh bebas
Gerak jatuh bebas Gerak jatuh bebas
Gerak jatuh bebas
 
FISIKA - VEKTOR
FISIKA - VEKTORFISIKA - VEKTOR
FISIKA - VEKTOR
 
Kelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentz
Kelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentzKelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentz
Kelompok 2 ggl induksi elektromagnetik dan gaya lorentz
 
Jurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasJurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegas
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
 
Percobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebasPercobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebas
 
Resonansi Bunyi
Resonansi BunyiResonansi Bunyi
Resonansi Bunyi
 
Bab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegar
Bab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegarBab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegar
Bab 3-rotasi-dan-kesetimbangan-benda-tegar
 
Getaran pegas
Getaran pegasGetaran pegas
Getaran pegas
 
Ppt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhanaPpt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhana
 
Kesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrikKesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrik
 
LKS GERAK MELINGKAR
LKS GERAK MELINGKARLKS GERAK MELINGKAR
LKS GERAK MELINGKAR
 
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
 
Gelombang elektromagnetik-x21
Gelombang elektromagnetik-x21Gelombang elektromagnetik-x21
Gelombang elektromagnetik-x21
 
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
 
Laporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwoodLaporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwood
 
Bandul Fisis (M5)
Bandul Fisis (M5)Bandul Fisis (M5)
Bandul Fisis (M5)
 
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNGLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
 
Tetapan pegas
Tetapan pegas Tetapan pegas
Tetapan pegas
 

Similar to Gerak melingkar beraturan

4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
wiwinfit
 
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
Edih Suryadi
 
GLB SMA PPT
GLB SMA PPTGLB SMA PPT
Modul kelas x unit 4 gmb
Modul kelas x unit 4 gmbModul kelas x unit 4 gmb
Modul kelas x unit 4 gmb
Eko Supriyadi
 
Gerak melingkar
Gerak melingkarGerak melingkar
Gerak melingkarauliarika
 
Gerak melingkar
Gerak melingkarGerak melingkar
Gerak melingkar
auliarika
 
GERAK MELINGKAR BERATURAN SMA
GERAK MELINGKAR BERATURAN SMAGERAK MELINGKAR BERATURAN SMA
GERAK MELINGKAR BERATURAN SMA
Ajeng Rizki Rahmawati
 
FISIKA- Gerak melingkar BERATURAN
FISIKA- Gerak melingkar BERATURANFISIKA- Gerak melingkar BERATURAN
FISIKA- Gerak melingkar BERATURAN
MOSES HADUN
 
Momentum sudut dan titik berat
Momentum sudut dan titik beratMomentum sudut dan titik berat
Momentum sudut dan titik berat
nur alamsyah
 
power point gerak melingkar fisika sekolah
power point gerak melingkar fisika sekolahpower point gerak melingkar fisika sekolah
power point gerak melingkar fisika sekolah
DeaRahmadani9
 
Bab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykkl
Bab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykklBab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykkl
Bab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykkl
TaupikSulaiman
 
7_Gerak Melingkar.doc
7_Gerak Melingkar.doc7_Gerak Melingkar.doc
7_Gerak Melingkar.doc
RahmatNuzulHidayat
 
energi kinetik dan momentum sudut
energi kinetik dan momentum sudutenergi kinetik dan momentum sudut
energi kinetik dan momentum sudutFikri Irfandi
 
KESETIMBANGAN BENDA TEGAR
KESETIMBANGAN BENDA TEGARKESETIMBANGAN BENDA TEGAR
KESETIMBANGAN BENDA TEGAR
Nesha Mutiara
 
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPTBAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
MAFIA '11
 
04 bab 3
04 bab 304 bab 3
04 bab 3
Rahmat Iqbal
 
buku fisika kelas XI
buku fisika kelas XIbuku fisika kelas XI
buku fisika kelas XI
Rizqi Umi Rahmawati
 

Similar to Gerak melingkar beraturan (20)

4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
 
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
4. kinematika dan_dinamika_rotasi_[compatibility_mode]
 
GLB SMA PPT
GLB SMA PPTGLB SMA PPT
GLB SMA PPT
 
Modul kelas x unit 4 gmb
Modul kelas x unit 4 gmbModul kelas x unit 4 gmb
Modul kelas x unit 4 gmb
 
Gerak melingkar
Gerak melingkarGerak melingkar
Gerak melingkar
 
Gerak Melingkar
Gerak MelingkarGerak Melingkar
Gerak Melingkar
 
Gerak melingkar
Gerak melingkarGerak melingkar
Gerak melingkar
 
GERAK MELINGKAR BERATURAN SMA
GERAK MELINGKAR BERATURAN SMAGERAK MELINGKAR BERATURAN SMA
GERAK MELINGKAR BERATURAN SMA
 
Dinamik am
Dinamik amDinamik am
Dinamik am
 
FISIKA- Gerak melingkar BERATURAN
FISIKA- Gerak melingkar BERATURANFISIKA- Gerak melingkar BERATURAN
FISIKA- Gerak melingkar BERATURAN
 
Momentum sudut dan titik berat
Momentum sudut dan titik beratMomentum sudut dan titik berat
Momentum sudut dan titik berat
 
power point gerak melingkar fisika sekolah
power point gerak melingkar fisika sekolahpower point gerak melingkar fisika sekolah
power point gerak melingkar fisika sekolah
 
Bab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykkl
Bab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykklBab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykkl
Bab 4.pptxfefhftjjtjftjftjftjtujkykkykkl
 
7_Gerak Melingkar.doc
7_Gerak Melingkar.doc7_Gerak Melingkar.doc
7_Gerak Melingkar.doc
 
energi kinetik dan momentum sudut
energi kinetik dan momentum sudutenergi kinetik dan momentum sudut
energi kinetik dan momentum sudut
 
KESETIMBANGAN BENDA TEGAR
KESETIMBANGAN BENDA TEGARKESETIMBANGAN BENDA TEGAR
KESETIMBANGAN BENDA TEGAR
 
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPTBAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
 
04 bab 3
04 bab 304 bab 3
04 bab 3
 
04 bab 3
04 bab 304 bab 3
04 bab 3
 
buku fisika kelas XI
buku fisika kelas XIbuku fisika kelas XI
buku fisika kelas XI
 

Recently uploaded

SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 

Recently uploaded (20)

SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 

Gerak melingkar beraturan

  • 1. GERAK MELINGKAR BERATURAN DISUSUN OLEH KELOMPOK E TF-38-03 : BELLA ELIANA (1104144066) CHRISTINA (1104144129) EDRIC SUNFRESLY ZALUKHU (1104144018) FAZRIN MUHAMMAD (1104144105) SITI MAEMUNAH (1104144108)
  • 2. TUJUAN 1. Memahami konsep gerak melingkar beraturan. 2. Menentukan besarnya gaya yang bekerja pada benda yang berputar. 3. Menentukan percepatan gravitasi g dengan menggunakan cairan yang berputar.
  • 3. ALAT-ALAT PERCOBAAN 1. Motor listrik dengan unit pengontrol laju sudut 2. Dinamometer 3. Bejana pipih plastik 4. Stopwatch 5. Laser 6. Tiang berskala 7. Alat gaya sentripetal
  • 4. TEORI DASAR Gerak Melingkar adalah gerak suatu benda yang membentuk lintasan berupa lingakaran mengelilingi suatu titik tetap. Agar suatu benda dapat bergerak melingkar ia membutuhkan adanya gaya yang selalu membelokkan-nya menuju pusat lintasan lingkaran. Gaya ini dinamakan gaya sentripetal. Hubungan kecepatan sudut dengan frekuensi : ω = 2πf Hubungan kecepatan sudut dengan kecepatan linear : ω = 푣 푟 Percepatan dengan gaya sentripetal : as = 휔2. r = 푣2 푟 Fs = m . as = m . 휔2. r = m . 푣2 푟
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9. ANALISIS • Jelaskan indikasi yang menunjukkan bahwa dalam alat sentripetal yang Anda amati bekerja gaya fiktif berupa gaya sentrifugal dan jelaskan mengapa terdapat gaya fiktif pada percobaan tersebut! Jawab : Ketika berputar, beban yang dihubungkan dengan cermin menggunakan tali akan menarik cermin ke arah belakang. Itu disebabkan oleh gaya sentrifugal yang sifatnya menjauhi lingkaran. • Jelaskan gaya-gaya yang berperan sebagai gaya sentripetal pada kedua percobaan yang Anda lakukan! Jawab : Gaya yang terdapat dalam percobaan ini adalah gaya yang terdapat pada tegangan tali. Pada tegangan tali terdapat gaya yang arahnya ke dalam yaitu gaya sentripetal dan gaya keluar yaitu gaya sentrifugal.
  • 10. • Bandingkan gaya hasil perhitungan dengan hasil pengukuran langsung menggunakan dinamometer, menurut Anda mana yang lebih tepat? Beri alasan! Jawab : Dinamometer, karena tingkat akurasinya sudah sesuai dengan standar pengukuran Internasional. • Jika air terdiri dari sekian banyak partikel air, berdasarkan percobaan yang Anda lakukan dalam menentukan besarnya percepatan gravitasi, apakah pada setiap partikel tersebut bekerja gaya yang sama dibandingkan partikel-partikel air lainnya? Jelaskan! Jawab : Menurut kelompok kami setiap gaya yang bekerja pada setiap partikel air adalah sama yaitu gaya sentripetal.
  • 11. • Dapatkah jika air yang anda gunakan diganti dengan zat cair yag lebih kental, (misalnya oli) ? Jelaskan ! Jawab : Bisa saja, namun hasilnya akan berbeda dan mungkin tidak terlihat gaya sentripetal dan sentrifugal karena massa jenisnya berbeda dengan massa jenis air, susunan partikel yang lebih rapat, mengakibatkan oli sulit bergerak. 푎 푦 dx = 0 ! • Jelaskan arti fisis integral 0 Jawab : Yaitu luasan air yang berpindah saat bejana diputar. Saat bejana diputar air akan berpindah tempat. Nah, cara untuk menghitung luas air yang berpindah menggunakan fisis integral tersebut.
  • 12. • Coba anda jelaskan percepatan-percepatan yang bekerja saat sebuah benda bergerak melingkar beraturan ! Bagaimana jika geraknya melingkar beraturan? (buktikan dengan persamaan) Jawab : Pada GMB, kecepatan sudut konstan. as = 휔2. r = 푣2 푟 Pada GMBB, kecepatan sudut tidak konstan. as = 휔2. r = 푣2 푟 at = IR = 푊 . 푅 푇
  • 13. • Bumi berotasi dengan periode rata-rata 24 jam. Kita yang tinggal diatasnya memiliki massa yang otomatis ikut berotasi terhadap pusat bumi. Apakah pada tubuh kita juga bekerja gaya sentripetal? Jelaskan ! Jawab : Pada tubuh kita pun bekerja gaya sentripetal yang sebenarnya adalah gaya gravitasi yang menarik kita ke arah pusat bumi pada bumi yang berotasi membuat kita tidak terlempar dari bumi ini.
  • 14. KESIMPULAN • Gaya yang bekerja pada GMB, gaya sentripental dan gaya sentrifugal.Gaya sentripental adalah gaya yang bekerja pada benda menuju pusat lingkaran sedangkan gaya sentrifugal sebaliknya. • Rumus pada benda yang berputar : Fsp = − m . 휔2. R . er Ff = m . 휔2. R . er • Kita dapat menetukan gaya gravitasi dengan alat yang menggunakan gaya sentripetal tetapi alat yang lebih akurat yaitu menggunakan dinamometer.