SlideShare a Scribd company logo
KKeelloommppookk IIII
Society : a group of persons 
regarded as forming single 
community or live together as a 
community 
(Webster Dictionary and Thes, 2012) 
Mass media : those means of 
communication that reach and 
influence large number of 
people,esp.newspaper, papular 
magazines,radio and television 
(Webster Dictionary and Thes, 2012)
BAGAIMANA 
HUBUNGAN MEDIA DAN 
MASYARAKAT??? 
APA SAJA TEMA 
DAN TOERINYA?
Komunikasi massa merupakan fenomena sosial dan budaya, 
dimana institusi media massa adalah bagian dari struktur 
masyarakat sementara itu teknologi infrastrukturnya merupakan 
bagian dari dunia ekonomi. 
Sementara itu ide, gambar dan informasi yang terkandung di 
dalamnya merupakan bagian penting dari kebudayaan kita. 
(Mc.Quail D, 2010)
Saling ketergantungan 
(Two way influence) 
Idealisme 
(Media sangat kuat 
berpengaruh) 
Materialism 
(Media Terpengaruh) 
Otonom 
(Tidak ada keterkaitan) 
Rosenberg 1981 (McQualis, D. 2010: 80) 
Struktur sosial mempengaruhi budaya; 
Budaya mempengaruhi struktur sosial. 
EMPAT JENIS HUBUNGAN ANTARA MEDIA DAN 
MASYARAKAT 
Struktur sosial mempengaruhi budaya (konten media) 
Budaya (konten media) 
mempengaruhi struktur sosial 
Tabel 1. Empat Jenis Hubungan Antara Media dan Masyarakat 
(Rosenberg 1981 dalam McQualis, D. 2010: 80)
MODEL MODEL H HUUBBUUNNGGAANN M MEEDDIAIA D DAANN M MAASSYYAARRAAKKAATT 
Gambar 4.2 Model Teori Formasi Media dan Masyarakat; Media berada 
diantara pengalaman pribadi dan memisahkan antara kejadian dan tekanan 
sosial (Westley and Maclean, 1957)
MEDIA SEBAGAI ALAT PERANTARA (Mc.Quail,D 2010)
TEMA UTAMA & TEORY MEDIA 
(McQuails,D 2010)
Tema Tema-Tema Utama Teori Media I: Power and inequality 
Kekuatan Media massa 
(Mc.Quail D, 2010: 87) 
1. Media massa menarik dan 
mengarahkan perhatian publik 
2. Media massa mempengaruhi opini 
dan kepercayaan publik 
3. Mempengaruhi perilaku 
4. Menyediakan definisi dari realitas 
5. Membandingkan status dan 
legitimasi 
6. Memberikan informasi dengan 
cepat dan luas
DUA MODEL KEKUATAN MEDIA 
Dominance 
(Media Dominan) 
Pluralism 
(Media Plural) 
Societal source Ruling class or dominant 
elite 
Competing political, social, cultural 
interest and group 
Media Under concentrated 
ownership and of uniform 
type 
Many and independent of each other 
Production Standardized, routinized Creative, free, original controlled 
Content and world view Selective and decided from 
“above” 
Diverse and competing views, 
responsive to audience demand 
Audience Dependent, passive, 
organized on large scale 
Fragmented, selective, reactive and 
active 
Effects Strong and confirmative of 
established social order 
Numerous, without consistency or 
predictability of direction but often of 
no effect 
(Mc.Quail, D, 2010)
Tema II : Identitas Tema-Tema Utama Teori Media dan Integrasi Sosial 
Dual perspektif dalam media: 
1. Media dihubungkan dengan urbanisasi 
yang cepat, mobilitas sosial dan 
kemerosotan masyarakat tradisional 
 dislokasi sosial, peningkatan 
amoralitas individu, tindak kriminal 
serta kekacauan. 
2. Media dapat menyatukan maupun 
menghancurkan tatanan kesatuan 
sosial yang ada.
Tema II : Identitas Tema-Tema Utama Teori Media dan Integrasi Sosial 
Fungsi Pers dalam masyarakat 
(Hanno Hardt 2003, Mc.Quail,D 2010: 89): 
1. Mengikat dan mempersatukan masyarakat 
2. Memberikan kepemimpinan kepada masyarakat 
3. Membantu membangun “publicsphere” (ranah 
publik) 
4. Menyediakan pertukaran ide antara pemimpin 
dan massa (yang dipimpin) 
5. Memberi kepuasan publik akan kebutuhan 
informasi 
6. Menyediakan cerminan atas masyarakat itu 
sendiri 
7. Berperan sebagai bentuk kesadaran dari 
masyarakat
Tema II : Identitas Tema-Tema Utama Teori Media dan Integrasi Sosial 
Pertentangan efek media dalam integrasi sosial 
Optimistic vision 
Pessimistic vision 
Sentripetal effect 
Sentrifugal effect 
Gambar 1. Empat versi konsekuensi komunikasi massa 
terhadap integrasi sosial (Mc.Quail D, 2010 : 91)
Tema III : Perkembangan dan 
Tema-Tema Utama Teori Media Perubahan Sosial 
3 elemen yang berkaitan dengan 
komunikasi massa dan perubahan 
sosial: 
a)Teknologi komunikasi dalam bentuk 
dan konten media 
b)Perubahan dalam masyarakat yaitu 
membuat struktur sosial dan institusi 
c)Distribusi terhadap opini, 
kepercayaan, dan nilai-nilai di 
masyarakat.
Tema Tema-Tema Utama Teori Media IV : Ruang dan Waktu 
• Komunikasi memiliki dimensi 
ruang dan waktu serta 
menjadi penghubung terhadap 
diskontinuitas dalam 
pengalaman kita yang 
diciptakan oleh jarak dan 
waktu. 
• Media mampu membuat 
masyarakat menghilangkan 
jarak yang ada dalam 
berkomunikasi 
• Media mampu mempersingkat 
waktu dalam mencari atau 
mengirimkan berita.
Tema-Tema Utama Teori Media Tema IV : Ruang dan Waktu 
Efek media terhadap ruang dan 
waktu 
(Mc.Quail,D. 2010: 94) 
• Media menghilangkan jarak 
• Ruang virtual menjadi penghubung 
dari keadaan nyata 
• Media memberi layanan sebagai 
pengumpul memori 
• Kesenjangan antara transimi teknik 
dan kapasitas daya tangkap 
manusia semakin lebar 
• Media memimpin terjadinya 
delocalization dan 
detemporalization
Theory 1 : The Mass Society 
• Masyarakat terpisah-pisah menjadi 
satuan terkecil bagaikan atom 
(atomized). 
• Monopoli media, informasi diberikan 
hanya secara one-way transmission. 
• Media mempunyai pengaruh yang 
cukup besar untuk mengontrol 
masyarakat dan mengendalikan 
institusi 
• Media digunakan untuk memanipulasi 
dan mengontrol masyarakat.
Theory 2 : Marxism and Political Economy 
• Media dikontrol oleh kepentingan 
ekonomi kelas penguasa 
• Struktur media cenderung monopoli 
• Integrasi global dalam kepemilikan media 
berkembang. 
• Kepentingan publik subordinasi dengan 
kepentingan privat. 
• Konten dan audiens dapat 
diperjualbelikan. 
• Keberagaman menjadi berkurang, oposisi 
terpinggirkan. 
• Akses terhadap informasi tidak tersebar 
secara merata.
Theory 3 : Functionalism 
Media berperan penting dalam pengembangan masyarakat, karena media 
adalah bagian dari sistem yang ada di masyarakat. 
TUGAS MEDIA Media sebagai alat kontrol 
1. Informasi 
2. Korelasi 
3. Kontiniuitas 
4. Hiburan 
5. Mobilisasi 
adaptasi dan perubahan 
memberikan 
pengaruh positif 
Namun ada beberapa 
pengaruh negatif dari 
media yang dapat 
diklasifikasikan 
sebagai disfungsi 
media contohnya: 
pemberitaan yang 
berlebihan terhadap 
peristiwa kejahatan, 
sensasi, kekerasan.
Theory 4 : Social Constructionism 
• Masyarakat adalah sebuah konstruksi 
sosial bukan realitas yang tetap 
• Media menyediakan bahan untuk 
memproduksi semua realitas tersebut 
• Makna disajikan oleh media, tetapi dapat 
di negosiasikan atau ditolak 
• Media secara selektif memproduksi 
makna-makna tertentu 
• Media tidak dapat memberikan pilihan 
objektif terhadap realitas sosial yang ada 
(semua fakta adalah hasil dari 
intrepretasi)
Theory 5 : Communication Technology Determinism 
• Dominasi teknologi komunikasi sebagai kunci utama di masyarakat. 
• Titik tolak berawal dari dikenalnya percetakan pada abad 15 M dan ditemukannya komputer 
pada tahun 1946. (Scheme and Curtis (1995) 
• Mulai terjadi revolusi bidang sosial yang mengarah pada revolusi sosial. 
1. Teknologi komunikasi sangat 
penting bagi masyarakat 
2. Tiap teknologi mempunyai 
keberpihakan (bias) secara spesifik 
baik format, isi dan penggunaannya 
3. Urutan penemuan dan penerapan 
teknologi komunikasi memengaruhi 
arah dan kecepatan perubahan 
sosial 
4. Revolusi komunikasi mendorong 
terjadinya revolusi sosial
Theory 6 : The Information Society 
1. Pekerjaan bidang informasi 
menggantikan pekerjaan bidang 
industri 
2. Produksi dan arus informasi menjadi 
semakin cepat 
3. Masyarakat dicirikan oleh 
kesalingterhubungan yang meningkat 
4. Aktifitas yang beragam semakin 
menyatu dan konvergen 
5. Terjadi peningkatan ketergantungan terhadap 
sistem yang kompleks 
6. Tren globalisasi semakin cepat 
7. Batasan waktu dan ruang semakin berkurang 
8. Konsekuensi menjadi terbuka terhadap 
penafsiran alternatif, baik positif maupun 
negatif 
9. Terdapat peningkatan resiko kehilangan kontrol 
10.Teori masyarakat massa adalah ideologi lebih 
dari sekadar teori belaka
teori komunikasi massa

More Related Content

What's hot

Media Dependency Theory
Media Dependency TheoryMedia Dependency Theory
Media Dependency Theorymankoma2013
 
Pola pola komunikasi di indonesia
Pola pola komunikasi di indonesiaPola pola komunikasi di indonesia
Pola pola komunikasi di indonesiaMuchlis Soleiman
 
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasiPeranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
Muchlis Soleiman
 
Teori pengelolaan makna
Teori pengelolaan maknaTeori pengelolaan makna
Teori pengelolaan makna
Restuads
 
Uses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications TheoryUses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications Theory
mankoma2012
 
Agenda Setting Theory
Agenda Setting TheoryAgenda Setting Theory
Agenda Setting Theory
mankoma2012
 
Teori Dialektika Relasional
Teori Dialektika RelasionalTeori Dialektika Relasional
Teori Dialektika Relasionalmankoma2013
 
Teori Media Ekologi
Teori Media EkologiTeori Media Ekologi
Teori Media Ekologimankoma2013
 
Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)
Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)
Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)
Yunita Wirapraja
 
Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)
Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)
Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)
Winda Dwi Astuti Zebua
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
Fatimah Bilqis
 
JURNALISTIK ONLINE - Materi 1
JURNALISTIK ONLINE - Materi 1JURNALISTIK ONLINE - Materi 1
JURNALISTIK ONLINE - Materi 1
Diana Amelia Bagti
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikmankoma2013
 
Teori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakatTeori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakat
Sirajuddin Lathif
 
Materi Pendukung dalam Public Speaking
Materi Pendukung dalam Public SpeakingMateri Pendukung dalam Public Speaking
Materi Pendukung dalam Public Speaking
A Faiz
 
Straight News vs Depth News oleman yusuf
Straight News  vs  Depth News   oleman yusufStraight News  vs  Depth News   oleman yusuf
Straight News vs Depth News oleman yusufboysinu
 
Ppt 1 sejarah penyiaran
Ppt 1 sejarah penyiaranPpt 1 sejarah penyiaran
Ppt 1 sejarah penyiaran
Dudi Hartono
 
Teori Uses And Effect
Teori Uses And EffectTeori Uses And Effect
Teori Uses And Effect
Ditsa Fristianelis
 

What's hot (20)

Media Dependency Theory
Media Dependency TheoryMedia Dependency Theory
Media Dependency Theory
 
Pola pola komunikasi di indonesia
Pola pola komunikasi di indonesiaPola pola komunikasi di indonesia
Pola pola komunikasi di indonesia
 
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasiPeranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
 
Analisis pohon komunikasi
Analisis pohon komunikasiAnalisis pohon komunikasi
Analisis pohon komunikasi
 
Teori pengelolaan makna
Teori pengelolaan maknaTeori pengelolaan makna
Teori pengelolaan makna
 
Uses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications TheoryUses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications Theory
 
Agenda Setting Theory
Agenda Setting TheoryAgenda Setting Theory
Agenda Setting Theory
 
Teori Dialektika Relasional
Teori Dialektika RelasionalTeori Dialektika Relasional
Teori Dialektika Relasional
 
Teori Media Ekologi
Teori Media EkologiTeori Media Ekologi
Teori Media Ekologi
 
Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)
Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)
Teori semiotika (Kelompok Komunikasi Massa)
 
Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)
Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)
Theory of Media and Society (teori media dan masyarakat)
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
 
JURNALISTIK ONLINE - Materi 1
JURNALISTIK ONLINE - Materi 1JURNALISTIK ONLINE - Materi 1
JURNALISTIK ONLINE - Materi 1
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermik
 
Teori Komunikasi "Interaksi Simbolik"
Teori Komunikasi "Interaksi Simbolik"Teori Komunikasi "Interaksi Simbolik"
Teori Komunikasi "Interaksi Simbolik"
 
Teori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakatTeori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakat
 
Materi Pendukung dalam Public Speaking
Materi Pendukung dalam Public SpeakingMateri Pendukung dalam Public Speaking
Materi Pendukung dalam Public Speaking
 
Straight News vs Depth News oleman yusuf
Straight News  vs  Depth News   oleman yusufStraight News  vs  Depth News   oleman yusuf
Straight News vs Depth News oleman yusuf
 
Ppt 1 sejarah penyiaran
Ppt 1 sejarah penyiaranPpt 1 sejarah penyiaran
Ppt 1 sejarah penyiaran
 
Teori Uses And Effect
Teori Uses And EffectTeori Uses And Effect
Teori Uses And Effect
 

Viewers also liked

Model Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaModel Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaHanum Ilmi
 
Teori Media Massa
Teori Media MassaTeori Media Massa
Teori Media Massa
Dhenim Prianka
 
Konsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massaKonsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massaReni Kurniati
 
Critical Theory and Social Media
Critical Theory and Social MediaCritical Theory and Social Media
Critical Theory and Social Mediachristopherfers
 
Teori Komunikasi Black and Whitney
Teori Komunikasi Black and WhitneyTeori Komunikasi Black and Whitney
Teori Komunikasi Black and Whitney
Agnesi25
 
Skripsi
SkripsiSkripsi
Skripsi
Mahathir AGam
 
1. lz411 introduction
1. lz411 introduction1. lz411 introduction
1. lz411 introduction
rosski0
 
Komunikasi Massa
Komunikasi MassaKomunikasi Massa
Komunikasi Massa
Diniyah Hidayati
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
Universitas Diponegoro
 
Model komunikasi massa
Model komunikasi massaModel komunikasi massa
Model komunikasi massa
Sari Gultom
 
Sophie
SophieSophie
Uses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications TheoryUses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications Theory
Kholistiani Puspadina Hapsa
 
Uses & gratification theory
Uses & gratification theoryUses & gratification theory
Uses & gratification theorycamilleproyart
 

Viewers also liked (15)

Model Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaModel Komunikasi Massa
Model Komunikasi Massa
 
Teori Media Massa
Teori Media MassaTeori Media Massa
Teori Media Massa
 
Konsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massaKonsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massa
 
Critical Theory and Social Media
Critical Theory and Social MediaCritical Theory and Social Media
Critical Theory and Social Media
 
Teori Komunikasi Black and Whitney
Teori Komunikasi Black and WhitneyTeori Komunikasi Black and Whitney
Teori Komunikasi Black and Whitney
 
Skripsi
SkripsiSkripsi
Skripsi
 
1. lz411 introduction
1. lz411 introduction1. lz411 introduction
1. lz411 introduction
 
Komunikasi Massa
Komunikasi MassaKomunikasi Massa
Komunikasi Massa
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
 
teori komunikasi
teori komunikasiteori komunikasi
teori komunikasi
 
Agenda setting
Agenda settingAgenda setting
Agenda setting
 
Model komunikasi massa
Model komunikasi massaModel komunikasi massa
Model komunikasi massa
 
Sophie
SophieSophie
Sophie
 
Uses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications TheoryUses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications Theory
 
Uses & gratification theory
Uses & gratification theoryUses & gratification theory
Uses & gratification theory
 

Similar to teori komunikasi massa

Teori2 Komunikasi Massa_RRC
Teori2 Komunikasi Massa_RRCTeori2 Komunikasi Massa_RRC
Teori2 Komunikasi Massa_RRC
RR. Roosita Cindrakasih
 
Teori media dan teori kemasyarakatan
Teori media dan teori kemasyarakatanTeori media dan teori kemasyarakatan
Teori media dan teori kemasyarakatanReni Kurniati
 
Media baru – teori baru
Media baru – teori baruMedia baru – teori baru
Media baru – teori baru
Sirajuddin Lathif
 
TEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.T
TEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.TTEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.T
TEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.T
AdePutraTunggali
 
soskom ike
 soskom ike  soskom ike
soskom ike
Fery Zahuri
 
soskom
soskom soskom
soskom
Fery Zahuri
 
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
suciwijayanti18
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
gilang muharam
 
131222 tugas komunikasi massa
131222 tugas komunikasi massa131222 tugas komunikasi massa
131222 tugas komunikasi massa
Liesbeth Aritonang
 
Literasi media
Literasi mediaLiterasi media
Literasi media
iwayan suta
 
TEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptx
TEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptxTEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptx
TEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptx
AlvinSetya
 
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptxPENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
ashrafkhairulAzam
 
Komunikasi Massa
Komunikasi MassaKomunikasi Massa
Komunikasi Massa
Mira Veranita
 
Materi Pembelajaran Sosiologi Komunikasi
Materi Pembelajaran Sosiologi KomunikasiMateri Pembelajaran Sosiologi Komunikasi
Materi Pembelajaran Sosiologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Realitas media dan konstruksi sosial media massa
Realitas media dan konstruksi sosial media massaRealitas media dan konstruksi sosial media massa
Realitas media dan konstruksi sosial media massa
iwayan suta
 
Presentation Komunikasi Massa
Presentation Komunikasi MassaPresentation Komunikasi Massa
Presentation Komunikasi Massa
SMP N1 Salak
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin Amq
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin Amq
 

Similar to teori komunikasi massa (20)

Teori2 Komunikasi Massa_RRC
Teori2 Komunikasi Massa_RRCTeori2 Komunikasi Massa_RRC
Teori2 Komunikasi Massa_RRC
 
Teori media dan teori kemasyarakatan
Teori media dan teori kemasyarakatanTeori media dan teori kemasyarakatan
Teori media dan teori kemasyarakatan
 
Media baru – teori baru
Media baru – teori baruMedia baru – teori baru
Media baru – teori baru
 
TEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.T
TEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.TTEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.T
TEORI KOMUNIKASI MEDIA MASSA - Ade Putranto P.W.T
 
Bab 10 teori komunikasi
Bab 10 teori komunikasiBab 10 teori komunikasi
Bab 10 teori komunikasi
 
soskom ike
 soskom ike  soskom ike
soskom ike
 
soskom
soskom soskom
soskom
 
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
 
131222 tugas komunikasi massa
131222 tugas komunikasi massa131222 tugas komunikasi massa
131222 tugas komunikasi massa
 
Literasi media
Literasi mediaLiterasi media
Literasi media
 
TEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptx
TEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptxTEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptx
TEORI KONTEMPORER KOMUNIKASI MASSA.pptx
 
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptxPENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
 
Komunikasi Massa
Komunikasi MassaKomunikasi Massa
Komunikasi Massa
 
Materi Pembelajaran Sosiologi Komunikasi
Materi Pembelajaran Sosiologi KomunikasiMateri Pembelajaran Sosiologi Komunikasi
Materi Pembelajaran Sosiologi Komunikasi
 
Realitas media dan konstruksi sosial media massa
Realitas media dan konstruksi sosial media massaRealitas media dan konstruksi sosial media massa
Realitas media dan konstruksi sosial media massa
 
Makalah media masa
Makalah media masaMakalah media masa
Makalah media masa
 
Presentation Komunikasi Massa
Presentation Komunikasi MassaPresentation Komunikasi Massa
Presentation Komunikasi Massa
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
 

Recently uploaded

Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Zainul Akmal
 
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
NurWana20
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Universitas Sriwijaya
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
sdpurbatua03
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
emalestari711
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
LuhAriyani1
 
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptxPPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
refandialim
 
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Universitas Sriwijaya
 
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegaraMATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
vannia34
 
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
Universitas Sriwijaya
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
SobriCubi
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
NurHalifah34
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
Universitas Sriwijaya
 

Recently uploaded (13)

Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
 
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
 
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptxPPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
 
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
 
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegaraMATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
 
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
 

teori komunikasi massa

  • 2. Society : a group of persons regarded as forming single community or live together as a community (Webster Dictionary and Thes, 2012) Mass media : those means of communication that reach and influence large number of people,esp.newspaper, papular magazines,radio and television (Webster Dictionary and Thes, 2012)
  • 3. BAGAIMANA HUBUNGAN MEDIA DAN MASYARAKAT??? APA SAJA TEMA DAN TOERINYA?
  • 4. Komunikasi massa merupakan fenomena sosial dan budaya, dimana institusi media massa adalah bagian dari struktur masyarakat sementara itu teknologi infrastrukturnya merupakan bagian dari dunia ekonomi. Sementara itu ide, gambar dan informasi yang terkandung di dalamnya merupakan bagian penting dari kebudayaan kita. (Mc.Quail D, 2010)
  • 5. Saling ketergantungan (Two way influence) Idealisme (Media sangat kuat berpengaruh) Materialism (Media Terpengaruh) Otonom (Tidak ada keterkaitan) Rosenberg 1981 (McQualis, D. 2010: 80) Struktur sosial mempengaruhi budaya; Budaya mempengaruhi struktur sosial. EMPAT JENIS HUBUNGAN ANTARA MEDIA DAN MASYARAKAT Struktur sosial mempengaruhi budaya (konten media) Budaya (konten media) mempengaruhi struktur sosial Tabel 1. Empat Jenis Hubungan Antara Media dan Masyarakat (Rosenberg 1981 dalam McQualis, D. 2010: 80)
  • 6. MODEL MODEL H HUUBBUUNNGGAANN M MEEDDIAIA D DAANN M MAASSYYAARRAAKKAATT Gambar 4.2 Model Teori Formasi Media dan Masyarakat; Media berada diantara pengalaman pribadi dan memisahkan antara kejadian dan tekanan sosial (Westley and Maclean, 1957)
  • 7. MEDIA SEBAGAI ALAT PERANTARA (Mc.Quail,D 2010)
  • 8. TEMA UTAMA & TEORY MEDIA (McQuails,D 2010)
  • 9. Tema Tema-Tema Utama Teori Media I: Power and inequality Kekuatan Media massa (Mc.Quail D, 2010: 87) 1. Media massa menarik dan mengarahkan perhatian publik 2. Media massa mempengaruhi opini dan kepercayaan publik 3. Mempengaruhi perilaku 4. Menyediakan definisi dari realitas 5. Membandingkan status dan legitimasi 6. Memberikan informasi dengan cepat dan luas
  • 10. DUA MODEL KEKUATAN MEDIA Dominance (Media Dominan) Pluralism (Media Plural) Societal source Ruling class or dominant elite Competing political, social, cultural interest and group Media Under concentrated ownership and of uniform type Many and independent of each other Production Standardized, routinized Creative, free, original controlled Content and world view Selective and decided from “above” Diverse and competing views, responsive to audience demand Audience Dependent, passive, organized on large scale Fragmented, selective, reactive and active Effects Strong and confirmative of established social order Numerous, without consistency or predictability of direction but often of no effect (Mc.Quail, D, 2010)
  • 11. Tema II : Identitas Tema-Tema Utama Teori Media dan Integrasi Sosial Dual perspektif dalam media: 1. Media dihubungkan dengan urbanisasi yang cepat, mobilitas sosial dan kemerosotan masyarakat tradisional  dislokasi sosial, peningkatan amoralitas individu, tindak kriminal serta kekacauan. 2. Media dapat menyatukan maupun menghancurkan tatanan kesatuan sosial yang ada.
  • 12. Tema II : Identitas Tema-Tema Utama Teori Media dan Integrasi Sosial Fungsi Pers dalam masyarakat (Hanno Hardt 2003, Mc.Quail,D 2010: 89): 1. Mengikat dan mempersatukan masyarakat 2. Memberikan kepemimpinan kepada masyarakat 3. Membantu membangun “publicsphere” (ranah publik) 4. Menyediakan pertukaran ide antara pemimpin dan massa (yang dipimpin) 5. Memberi kepuasan publik akan kebutuhan informasi 6. Menyediakan cerminan atas masyarakat itu sendiri 7. Berperan sebagai bentuk kesadaran dari masyarakat
  • 13. Tema II : Identitas Tema-Tema Utama Teori Media dan Integrasi Sosial Pertentangan efek media dalam integrasi sosial Optimistic vision Pessimistic vision Sentripetal effect Sentrifugal effect Gambar 1. Empat versi konsekuensi komunikasi massa terhadap integrasi sosial (Mc.Quail D, 2010 : 91)
  • 14. Tema III : Perkembangan dan Tema-Tema Utama Teori Media Perubahan Sosial 3 elemen yang berkaitan dengan komunikasi massa dan perubahan sosial: a)Teknologi komunikasi dalam bentuk dan konten media b)Perubahan dalam masyarakat yaitu membuat struktur sosial dan institusi c)Distribusi terhadap opini, kepercayaan, dan nilai-nilai di masyarakat.
  • 15. Tema Tema-Tema Utama Teori Media IV : Ruang dan Waktu • Komunikasi memiliki dimensi ruang dan waktu serta menjadi penghubung terhadap diskontinuitas dalam pengalaman kita yang diciptakan oleh jarak dan waktu. • Media mampu membuat masyarakat menghilangkan jarak yang ada dalam berkomunikasi • Media mampu mempersingkat waktu dalam mencari atau mengirimkan berita.
  • 16. Tema-Tema Utama Teori Media Tema IV : Ruang dan Waktu Efek media terhadap ruang dan waktu (Mc.Quail,D. 2010: 94) • Media menghilangkan jarak • Ruang virtual menjadi penghubung dari keadaan nyata • Media memberi layanan sebagai pengumpul memori • Kesenjangan antara transimi teknik dan kapasitas daya tangkap manusia semakin lebar • Media memimpin terjadinya delocalization dan detemporalization
  • 17. Theory 1 : The Mass Society • Masyarakat terpisah-pisah menjadi satuan terkecil bagaikan atom (atomized). • Monopoli media, informasi diberikan hanya secara one-way transmission. • Media mempunyai pengaruh yang cukup besar untuk mengontrol masyarakat dan mengendalikan institusi • Media digunakan untuk memanipulasi dan mengontrol masyarakat.
  • 18. Theory 2 : Marxism and Political Economy • Media dikontrol oleh kepentingan ekonomi kelas penguasa • Struktur media cenderung monopoli • Integrasi global dalam kepemilikan media berkembang. • Kepentingan publik subordinasi dengan kepentingan privat. • Konten dan audiens dapat diperjualbelikan. • Keberagaman menjadi berkurang, oposisi terpinggirkan. • Akses terhadap informasi tidak tersebar secara merata.
  • 19. Theory 3 : Functionalism Media berperan penting dalam pengembangan masyarakat, karena media adalah bagian dari sistem yang ada di masyarakat. TUGAS MEDIA Media sebagai alat kontrol 1. Informasi 2. Korelasi 3. Kontiniuitas 4. Hiburan 5. Mobilisasi adaptasi dan perubahan memberikan pengaruh positif Namun ada beberapa pengaruh negatif dari media yang dapat diklasifikasikan sebagai disfungsi media contohnya: pemberitaan yang berlebihan terhadap peristiwa kejahatan, sensasi, kekerasan.
  • 20. Theory 4 : Social Constructionism • Masyarakat adalah sebuah konstruksi sosial bukan realitas yang tetap • Media menyediakan bahan untuk memproduksi semua realitas tersebut • Makna disajikan oleh media, tetapi dapat di negosiasikan atau ditolak • Media secara selektif memproduksi makna-makna tertentu • Media tidak dapat memberikan pilihan objektif terhadap realitas sosial yang ada (semua fakta adalah hasil dari intrepretasi)
  • 21. Theory 5 : Communication Technology Determinism • Dominasi teknologi komunikasi sebagai kunci utama di masyarakat. • Titik tolak berawal dari dikenalnya percetakan pada abad 15 M dan ditemukannya komputer pada tahun 1946. (Scheme and Curtis (1995) • Mulai terjadi revolusi bidang sosial yang mengarah pada revolusi sosial. 1. Teknologi komunikasi sangat penting bagi masyarakat 2. Tiap teknologi mempunyai keberpihakan (bias) secara spesifik baik format, isi dan penggunaannya 3. Urutan penemuan dan penerapan teknologi komunikasi memengaruhi arah dan kecepatan perubahan sosial 4. Revolusi komunikasi mendorong terjadinya revolusi sosial
  • 22. Theory 6 : The Information Society 1. Pekerjaan bidang informasi menggantikan pekerjaan bidang industri 2. Produksi dan arus informasi menjadi semakin cepat 3. Masyarakat dicirikan oleh kesalingterhubungan yang meningkat 4. Aktifitas yang beragam semakin menyatu dan konvergen 5. Terjadi peningkatan ketergantungan terhadap sistem yang kompleks 6. Tren globalisasi semakin cepat 7. Batasan waktu dan ruang semakin berkurang 8. Konsekuensi menjadi terbuka terhadap penafsiran alternatif, baik positif maupun negatif 9. Terdapat peningkatan resiko kehilangan kontrol 10.Teori masyarakat massa adalah ideologi lebih dari sekadar teori belaka