SlideShare a Scribd company logo
Benda adalah sesuatu yang memiliki bentuk atau wujud, dapat
dilihat, dan dapat diraba.
Berdasarkanwujudnya benda terbagi menjadi tiga, yaitu :
 Benda Padat
 Benda Cair
 Benda Gas
Benda padat yang ada disekitar kita contonya tanah, batu, kayu,
logam, dan buku.
Sifatnya :
1. bentuknya selalu tetap, meskipun tempatnya berpindah-
pindah.
2. isi atau ukurannya tetap
3. Permukaannya berbeda-beda
4. Tidak dapat dimampatkan
5. Tidak dapat mengalir
Benda cair yang ada disekitarkitacontohnya air, minyak, susu,
dan kecap.
Sifatnya :
1. mengikuti bentuk wadahnya
2. menekan kesegala arah
3. Bergerak ke segala arah dari tempat yang tinggi ketempat
yang rendah
4. Permukaan benda cair selalu mendatar
5. Meresap melalui celah-celah kecil.
Berbeda dengan benda padat dan cair, gas sulit diamati. Dan
hanya gas-gas tertentu yang dapat dilihat. Misalnya, asap
kendaraan, merupakan benda gas yang dapat dilihat.
Sifatnya :
1. Benda gas tidak dapat dilihat tapi dapat dirasakan dan
dapat dibuktikan
2. Volumenya berubah-ubah
3. Terdapat dimana-mana dan mengisi seluruh ruangan
4. Memberi tekanan kesegala arah
PERUBAHAN
SIFAT BENDA
PERUBAHA SIFAT BENDA
PEMBAKARAN PERKARATAN PEMANASAN PEMBUSUKAN PENDINGINAN PELAPUKAN
PEMBERIAN
TEKANAN
PERUBAHAN SIFAT BENDA
YANG BERSIFAT SEMENTARA
Pembakaran
jika suatu benda dibakar maka akanterjadi perubahan. Seperti
bentuk atau wujud, dan warna.
Perkaratan
perkaratan terjadi karena reaksi antara logamdengan oksigen. Jika
logamterkenaudara atau air maka akan terjadi reaksi, sehingga
terbenuklahkarat.
Pemanasan.
jika air dipanaskan air akan berubah menjadi uap air. Setelah
dipanaskan, air menjadi gas.
pembusukan
biasanya pembusukanterjadi pada makanan, apalagi bila
diletakkanditempat terbuka. Perubahan yang terjadi seperti
perubahanwarna, berbau, lembek, bahkan berlendir.
pendinginan
benda yang bersifat cair akan berubah menjadi padat dan keras bila
didinginkan.
Pemanasan.
jika air dipanaskan air akan berubah menjadi uap air. Setelah
dipanaskan, air menjadi gas
Pelapukan
pelapukan adalahproses perubahan bendamenuju kepada
penghancuran. Disebabkan oleh makhluk hidup, bahankimia, atau
cuaca. Pelapukan terbagi menjadi 3,
 pemberian tekanan
pemberiantekananpada benda yang keras dapat berubahmenjadi
lunak.
Contoh:
tulang ayamatau duri dapat menjadi lunak karena dimasak dalam
panci bertekanantinggi (panci presto).
1. Perubahandari cair ke padat dan sebaliknya
perubahan wujud dari cair kepadat disebut mrembeku
perubahan dari wujud padat ke wujud cair disebut meleleh atau
mencair.
2. Perubahan dari cair ke Gas dan Sebaliknya
Perubahan air dari wujud cair ke wujud gas disebut proses
penguapan
Perubahan air dari wujud gas kewujud cair disebut proses
pengembunan
3. Perubahandari padat ke Gas
Perubahan dari wujud padat ke wujud gas disebut menyublim
Benda dapat mengalami lima jenis perubahan,
yaitu: pencairan, pembekuan, penguapan, pengembunan, dan
penyubliman
GAS
CAIRPADAT
Melebur
Membeku
 SUHU
semakintinggi suhu, maka semakincepat benda berubah. Pada
peristiwa pelapukan, suhu adalahpenyebab terjadinya pelapukan
fisika. Pada perkaratan, suhu yag rendahmempercepat perkaratan.
Pada pembusukan, suhu yang rendahmenyuburkan bakteri dan
jamur.
KELEMBAPAN
kelembapanmempengaruhi proses pelapukan. Pada udara lembab
terkandungbanyak uap air. Uap air ini menyerap kedalamkayu,
akibatnya kayu melapuk. Uap air juga menyebabkn perkaratan
pada logam. Kelembapanjuga menyebabkantumbuhnya jamur dan
bakteri. Jamur dan bakteri menyebabkan pembusukan.
IPA Kelas VI ; Penerbit : Smart Education
permendiknas RI Nomor 23 Tahun 2006tentang Standar Kompetensi
Lulusan untuk SatuanPendidikan Dasar dan Menengah.
Permendiknas RI Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk
SatuanPendidikan Dasar dan Menengah
 IPA Kelas VI ; penerbit : Yudhistira
James Trefilt and Robert M. Hazen. 2001. The Sciences. Edisi ke-3.
NewYork: Jhon Wiley and Sons
http://alismae.wordpress.com/materi/bab-i/bab-vi-benda-dan-
sifatnya.com
(sabtu, 20 september 2014. 11:10)
http://www.primasiswa.com/posts/84/semester-2-bab-5-mengenal-
benda-dan-sifatnya.com
(sabtu, 20 september 2014. 11:16)
1. Sebutkan contoh peristiwa benda padat ke benda cair ?
jawab : - gula menjadi larutan air
- lilin yang meleleh
- batu Es yang mencair
2. Sebutkan contoh peristiwa benda cair menjadi benda Gas ?
jawab : - pewangi ruangan
- kapur barus
- air mendidih yang ditutup
3. Sebutkan contoh peristiwa perubahan benda secara biologi ?
jawab : - nasi yang membusuk
- pakaian yang berjamur
- pelapukan kayu
4. Sebutkan contoh pembusukan ?
jawab : - nasi yang dibiarkan selama lebih dari seminggu, akan terjadi
perubahan warna, bau, lembek, bahkan berlumut,
5. Bagaimana cara kalian menjelaskan topik ini kepada anak SD ?
jawab : yaitu dengan cara praktek secara langsung, dan melibatkan
mereka untuk terjun langsung dalam meneliti setiap perubahan benda
yang terjadi.
6. Perubahan benda yang seperti apa yang akan anda ajarkan pada anak SD ?
Dan sebutkan alasannya !
jawab : yaitu perubahan benda melebur. Dan sebagai prakteknya adalah
Gula dengan air. Karena menurut kami praktek ini tidak berbahaya untuk
mereka yang masih terlalu aktif.
7. Sebutkan jenis-jenis pelapukan ?
jawab : - pelapukan fisika
- pelapukan kimia
- pelapukan biologis
8. Bagaimana cara mencegah pembusukan pada makanan ?
jawab : - pengeringan makanan
- pembekuan makanan
- pengasinan atau pemanisan
- diberi bahan kimia (pengawet)

More Related Content

What's hot

Kohesi – adhesi dan kapilaritas
Kohesi – adhesi dan kapilaritasKohesi – adhesi dan kapilaritas
Kohesi – adhesi dan kapilaritasDinia Risti
 
1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)
1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)
1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)umammuhammad27
 
Kalor Lebur & Kalor Uap
Kalor Lebur & Kalor UapKalor Lebur & Kalor Uap
Kalor Lebur & Kalor Uapclaucelau
 
POWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN III
POWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN IIIPOWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN III
POWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN IIIikasaputri
 
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesLaporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesFarah Pranidasari
 
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...ZainulHasan13
 
Perubahan Kimia dan Fisika
Perubahan Kimia dan FisikaPerubahan Kimia dan Fisika
Perubahan Kimia dan Fisikafitri21
 
Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7
Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7
Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7lailam02
 
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERMLAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERMNesha Mutiara
 
IPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan Energi
IPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan EnergiIPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan Energi
IPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan EnergiMaharotullaili Nur Azizah
 
Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kelarutan Gula dalam Air
Faktor-Faktor yang Memengaruhi  Kelarutan Gula dalam AirFaktor-Faktor yang Memengaruhi  Kelarutan Gula dalam Air
Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kelarutan Gula dalam AirVina Widya Putri
 
Buku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMABuku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMAFendy Prasetyo
 
Latihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumiLatihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumirini02879
 
Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5
Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5
Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5Modul Guruku
 
08 ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan
08  ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan08  ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan
08 ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinanAnnisa Nissa
 

What's hot (20)

Kohesi – adhesi dan kapilaritas
Kohesi – adhesi dan kapilaritasKohesi – adhesi dan kapilaritas
Kohesi – adhesi dan kapilaritas
 
1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)
1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)
1 b 11170163000059_laporan akhir ha (hukum archimedes)
 
Kalor Lebur & Kalor Uap
Kalor Lebur & Kalor UapKalor Lebur & Kalor Uap
Kalor Lebur & Kalor Uap
 
POWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN III
POWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN IIIPOWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN III
POWERPOINT MENGENAI HUKUM NEWTON I, II, DAN III
 
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesLaporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
 
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
 
Perubahan Kimia dan Fisika
Perubahan Kimia dan FisikaPerubahan Kimia dan Fisika
Perubahan Kimia dan Fisika
 
Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7
Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7
Benda dan Sifat sifatnya kelompok 7
 
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERMLAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
LAPORAN PRAKTIKUM REAKSI ENDOTERM DAN REAKSI EKSOTERM
 
IPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan Energi
IPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan EnergiIPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan Energi
IPA Fisika Gaya, Hukum Newton, Usaha dan Energi
 
Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kelarutan Gula dalam Air
Faktor-Faktor yang Memengaruhi  Kelarutan Gula dalam AirFaktor-Faktor yang Memengaruhi  Kelarutan Gula dalam Air
Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kelarutan Gula dalam Air
 
Jembatan keledai Biologi Fisika Kimia
Jembatan keledai Biologi Fisika KimiaJembatan keledai Biologi Fisika Kimia
Jembatan keledai Biologi Fisika Kimia
 
PPT Fisika "Hukum Newton"
PPT Fisika "Hukum Newton"PPT Fisika "Hukum Newton"
PPT Fisika "Hukum Newton"
 
Perpindahan kalor rpp
Perpindahan kalor rppPerpindahan kalor rpp
Perpindahan kalor rpp
 
Buku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMABuku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
Buku Fisika (Kurikulum 2013) Kelas 10 SMA
 
Kelas vii suhu
Kelas vii suhuKelas vii suhu
Kelas vii suhu
 
Latihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumiLatihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumi
 
Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5
Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5
Modul Ajar Kelas 8 SMP IPA Fase D Bab 5
 
Percobaan gerak melingkar
Percobaan gerak melingkarPercobaan gerak melingkar
Percobaan gerak melingkar
 
08 ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan
08  ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan08  ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan
08 ppt- 1. materi dan perubahannya- kimia dasar kelas x teknik permesinan
 

Similar to BENDA DAN SIFATNYA PADAT, CAIR, GAS FKIP PGSD

Review ipa wujud benda
Review ipa wujud bendaReview ipa wujud benda
Review ipa wujud bendaDIAH KOHLER
 
Benda dan Perubahannya KEL2.pptx
Benda dan Perubahannya KEL2.pptxBenda dan Perubahannya KEL2.pptx
Benda dan Perubahannya KEL2.pptxNanaLestari3
 
Dasar-Dasar Ilmu KImia
Dasar-Dasar Ilmu KImiaDasar-Dasar Ilmu KImia
Dasar-Dasar Ilmu KImiamokhalfanz
 
presentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptx
presentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptxpresentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptx
presentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptxfaridkholili
 
Tugas Media Pembelajaran
Tugas Media PembelajaranTugas Media Pembelajaran
Tugas Media PembelajaranTryaPujiLestari
 
Perubahan wujud benda
Perubahan wujud bendaPerubahan wujud benda
Perubahan wujud bendanur12005177
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tikyuniii
 
Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423
Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423
Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423setyaji bayu
 
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pptx
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pptxBab 2 Zat dan Perubahannya.pptx
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pptxNunungEmalyaputri1
 
Wujud zat edit animasi
Wujud zat edit animasiWujud zat edit animasi
Wujud zat edit animasirani anggraini
 
Perubahan sifat benda (Tugas ICT)
Perubahan sifat benda (Tugas ICT)Perubahan sifat benda (Tugas ICT)
Perubahan sifat benda (Tugas ICT)nisa_asmi
 
Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )
Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )
Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )nisa_asmi
 
Sains p2 wujud benda
Sains p2 wujud bendaSains p2 wujud benda
Sains p2 wujud bendaDIAH KOHLER
 
Zat Dan Wujudnya
Zat Dan WujudnyaZat Dan Wujudnya
Zat Dan Wujudnyamaryadivm59
 
```````````````````````````
``````````````````````````````````````````````````````
```````````````````````````Andika_wahyu
 

Similar to BENDA DAN SIFATNYA PADAT, CAIR, GAS FKIP PGSD (20)

Review ipa wujud benda
Review ipa wujud bendaReview ipa wujud benda
Review ipa wujud benda
 
sifat - sifat benda
sifat - sifat bendasifat - sifat benda
sifat - sifat benda
 
Benda dan Perubahannya KEL2.pptx
Benda dan Perubahannya KEL2.pptxBenda dan Perubahannya KEL2.pptx
Benda dan Perubahannya KEL2.pptx
 
Dasar-Dasar Ilmu KImia
Dasar-Dasar Ilmu KImiaDasar-Dasar Ilmu KImia
Dasar-Dasar Ilmu KImia
 
presentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptx
presentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptxpresentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptx
presentasi power point mata kuliah IPA "MATERI DAN PERUBAHANNYA".pptx
 
Tugas Media Pembelajaran
Tugas Media PembelajaranTugas Media Pembelajaran
Tugas Media Pembelajaran
 
Perubahan wujud benda
Perubahan wujud bendaPerubahan wujud benda
Perubahan wujud benda
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423
Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423
Mafiadoc.com wujud zat-59c70f511723ddf980311423
 
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pptx
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pptxBab 2 Zat dan Perubahannya.pptx
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pptx
 
Zat dan Perubahannya.pptx
Zat dan Perubahannya.pptxZat dan Perubahannya.pptx
Zat dan Perubahannya.pptx
 
Wujud zat edit animasi
Wujud zat edit animasiWujud zat edit animasi
Wujud zat edit animasi
 
Percobaan 1 pengamatan-ilmiah
Percobaan 1 pengamatan-ilmiahPercobaan 1 pengamatan-ilmiah
Percobaan 1 pengamatan-ilmiah
 
Perubahan sifat benda (Tugas ICT)
Perubahan sifat benda (Tugas ICT)Perubahan sifat benda (Tugas ICT)
Perubahan sifat benda (Tugas ICT)
 
Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )
Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )
Perubahan sifat benda ( Tugas ICT )
 
Sains p2 wujud benda
Sains p2 wujud bendaSains p2 wujud benda
Sains p2 wujud benda
 
WUJUD ZAT
WUJUD ZATWUJUD ZAT
WUJUD ZAT
 
Zat Dan Wujudnya
Zat Dan WujudnyaZat Dan Wujudnya
Zat Dan Wujudnya
 
```````````````````````````
``````````````````````````````````````````````````````
```````````````````````````
 
Kimia individu
Kimia individuKimia individu
Kimia individu
 

More from universitas Negeri Medan

CARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKA
CARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKACARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKA
CARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKAuniversitas Negeri Medan
 
JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13
JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13
JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13universitas Negeri Medan
 
BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...
BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...
BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...universitas Negeri Medan
 
PENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASE
PENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASEPENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASE
PENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASEuniversitas Negeri Medan
 
ALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLI
ALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLIALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLI
ALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLIuniversitas Negeri Medan
 
MATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIA
MATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIAMATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIA
MATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIAuniversitas Negeri Medan
 
MATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSD
MATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSDMATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSD
MATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSDuniversitas Negeri Medan
 
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSDKESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSDuniversitas Negeri Medan
 

More from universitas Negeri Medan (13)

CARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKA
CARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKACARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKA
CARA MENYUSUN DAFTAR PUSTAKA DAN JENIS JENIS DAFTAR PUSTAKA
 
BUNYI - JENIS GELOMBANG
BUNYI - JENIS GELOMBANGBUNYI - JENIS GELOMBANG
BUNYI - JENIS GELOMBANG
 
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN TEMATIK
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN TEMATIKKONSEP DASAR PEMBELAJARAN TEMATIK
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN TEMATIK
 
JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13
JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13
JENIS JENIS METODE PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK K13
 
BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...
BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...
BILANGAN BULAT (PENJUMLAHAN PENGURANGAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN) DALAM PEMECA...
 
PENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASE
PENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASEPENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASE
PENGRTIAN PENILAIAN (EVALUASI) PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SD PRESENTASE
 
ALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLI
ALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLIALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLI
ALIRAN PENDIDIKAN DAN ALIRAN ALIRAN POKOK PENDIDIKAN MENURUT AHLI
 
MATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIA
MATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIAMATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIA
MATAHARI DAN MANFAAT MATAHARI BAGI MANUSIA
 
GRAFIK DAN JENIS JENIS GRAFIK
GRAFIK DAN JENIS JENIS GRAFIKGRAFIK DAN JENIS JENIS GRAFIK
GRAFIK DAN JENIS JENIS GRAFIK
 
BERBAGAI NILAI DAN NORMA PKN
BERBAGAI NILAI DAN NORMA PKNBERBAGAI NILAI DAN NORMA PKN
BERBAGAI NILAI DAN NORMA PKN
 
KELOMPOK SOSIAL (IPS) FKIP PSD
KELOMPOK SOSIAL (IPS) FKIP PSDKELOMPOK SOSIAL (IPS) FKIP PSD
KELOMPOK SOSIAL (IPS) FKIP PSD
 
MATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSD
MATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSDMATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSD
MATERI DAN PERUBAHANNYA ZAT PERUBAHAN KIMIA DAN PERUBAHAN FISIKA FKIP PGSD
 
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSDKESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
 

Recently uploaded

Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdfZulkhaidirZulkhaidir
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)LabibAqilFawaizElB
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paudMamanDiana
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARcakrasyid
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalCloudybblz
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxEkoPutuKromo
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 

Recently uploaded (20)

Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 

BENDA DAN SIFATNYA PADAT, CAIR, GAS FKIP PGSD

  • 1.
  • 2.
  • 3. Benda adalah sesuatu yang memiliki bentuk atau wujud, dapat dilihat, dan dapat diraba. Berdasarkanwujudnya benda terbagi menjadi tiga, yaitu :  Benda Padat  Benda Cair  Benda Gas
  • 4. Benda padat yang ada disekitar kita contonya tanah, batu, kayu, logam, dan buku. Sifatnya : 1. bentuknya selalu tetap, meskipun tempatnya berpindah- pindah. 2. isi atau ukurannya tetap 3. Permukaannya berbeda-beda 4. Tidak dapat dimampatkan 5. Tidak dapat mengalir
  • 5. Benda cair yang ada disekitarkitacontohnya air, minyak, susu, dan kecap. Sifatnya : 1. mengikuti bentuk wadahnya 2. menekan kesegala arah 3. Bergerak ke segala arah dari tempat yang tinggi ketempat yang rendah 4. Permukaan benda cair selalu mendatar 5. Meresap melalui celah-celah kecil.
  • 6. Berbeda dengan benda padat dan cair, gas sulit diamati. Dan hanya gas-gas tertentu yang dapat dilihat. Misalnya, asap kendaraan, merupakan benda gas yang dapat dilihat.
  • 7. Sifatnya : 1. Benda gas tidak dapat dilihat tapi dapat dirasakan dan dapat dibuktikan 2. Volumenya berubah-ubah 3. Terdapat dimana-mana dan mengisi seluruh ruangan 4. Memberi tekanan kesegala arah
  • 8. PERUBAHAN SIFAT BENDA PERUBAHA SIFAT BENDA PEMBAKARAN PERKARATAN PEMANASAN PEMBUSUKAN PENDINGINAN PELAPUKAN PEMBERIAN TEKANAN PERUBAHAN SIFAT BENDA YANG BERSIFAT SEMENTARA
  • 9. Pembakaran jika suatu benda dibakar maka akanterjadi perubahan. Seperti bentuk atau wujud, dan warna. Perkaratan perkaratan terjadi karena reaksi antara logamdengan oksigen. Jika logamterkenaudara atau air maka akan terjadi reaksi, sehingga terbenuklahkarat. Pemanasan. jika air dipanaskan air akan berubah menjadi uap air. Setelah dipanaskan, air menjadi gas.
  • 10. pembusukan biasanya pembusukanterjadi pada makanan, apalagi bila diletakkanditempat terbuka. Perubahan yang terjadi seperti perubahanwarna, berbau, lembek, bahkan berlendir. pendinginan benda yang bersifat cair akan berubah menjadi padat dan keras bila didinginkan. Pemanasan. jika air dipanaskan air akan berubah menjadi uap air. Setelah dipanaskan, air menjadi gas
  • 11. Pelapukan pelapukan adalahproses perubahan bendamenuju kepada penghancuran. Disebabkan oleh makhluk hidup, bahankimia, atau cuaca. Pelapukan terbagi menjadi 3,  pemberian tekanan pemberiantekananpada benda yang keras dapat berubahmenjadi lunak. Contoh: tulang ayamatau duri dapat menjadi lunak karena dimasak dalam panci bertekanantinggi (panci presto).
  • 12. 1. Perubahandari cair ke padat dan sebaliknya perubahan wujud dari cair kepadat disebut mrembeku perubahan dari wujud padat ke wujud cair disebut meleleh atau mencair. 2. Perubahan dari cair ke Gas dan Sebaliknya Perubahan air dari wujud cair ke wujud gas disebut proses penguapan Perubahan air dari wujud gas kewujud cair disebut proses pengembunan
  • 13. 3. Perubahandari padat ke Gas Perubahan dari wujud padat ke wujud gas disebut menyublim Benda dapat mengalami lima jenis perubahan, yaitu: pencairan, pembekuan, penguapan, pengembunan, dan penyubliman
  • 15.  SUHU semakintinggi suhu, maka semakincepat benda berubah. Pada peristiwa pelapukan, suhu adalahpenyebab terjadinya pelapukan fisika. Pada perkaratan, suhu yag rendahmempercepat perkaratan. Pada pembusukan, suhu yang rendahmenyuburkan bakteri dan jamur.
  • 16. KELEMBAPAN kelembapanmempengaruhi proses pelapukan. Pada udara lembab terkandungbanyak uap air. Uap air ini menyerap kedalamkayu, akibatnya kayu melapuk. Uap air juga menyebabkn perkaratan pada logam. Kelembapanjuga menyebabkantumbuhnya jamur dan bakteri. Jamur dan bakteri menyebabkan pembusukan.
  • 17. IPA Kelas VI ; Penerbit : Smart Education permendiknas RI Nomor 23 Tahun 2006tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk SatuanPendidikan Dasar dan Menengah. Permendiknas RI Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk SatuanPendidikan Dasar dan Menengah  IPA Kelas VI ; penerbit : Yudhistira James Trefilt and Robert M. Hazen. 2001. The Sciences. Edisi ke-3. NewYork: Jhon Wiley and Sons
  • 18. http://alismae.wordpress.com/materi/bab-i/bab-vi-benda-dan- sifatnya.com (sabtu, 20 september 2014. 11:10) http://www.primasiswa.com/posts/84/semester-2-bab-5-mengenal- benda-dan-sifatnya.com (sabtu, 20 september 2014. 11:16)
  • 19.
  • 20. 1. Sebutkan contoh peristiwa benda padat ke benda cair ? jawab : - gula menjadi larutan air - lilin yang meleleh - batu Es yang mencair 2. Sebutkan contoh peristiwa benda cair menjadi benda Gas ? jawab : - pewangi ruangan - kapur barus - air mendidih yang ditutup 3. Sebutkan contoh peristiwa perubahan benda secara biologi ? jawab : - nasi yang membusuk - pakaian yang berjamur - pelapukan kayu 4. Sebutkan contoh pembusukan ? jawab : - nasi yang dibiarkan selama lebih dari seminggu, akan terjadi perubahan warna, bau, lembek, bahkan berlumut,
  • 21. 5. Bagaimana cara kalian menjelaskan topik ini kepada anak SD ? jawab : yaitu dengan cara praktek secara langsung, dan melibatkan mereka untuk terjun langsung dalam meneliti setiap perubahan benda yang terjadi. 6. Perubahan benda yang seperti apa yang akan anda ajarkan pada anak SD ? Dan sebutkan alasannya ! jawab : yaitu perubahan benda melebur. Dan sebagai prakteknya adalah Gula dengan air. Karena menurut kami praktek ini tidak berbahaya untuk mereka yang masih terlalu aktif. 7. Sebutkan jenis-jenis pelapukan ? jawab : - pelapukan fisika - pelapukan kimia - pelapukan biologis 8. Bagaimana cara mencegah pembusukan pada makanan ? jawab : - pengeringan makanan - pembekuan makanan - pengasinan atau pemanisan - diberi bahan kimia (pengawet)