SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
NAMA : ONE AGUSTIN
NIM : 06081181419016
Skripsi Oleh
UMI NILAWATI
Nomor Induk Mahasiswa 06081008027
Program Studi Pendidikan Matematika
Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
INDRALAYA 2012
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) menekankan bahwa tujuan utama mata
pelajaran matematika untuk tingkat SMP di antaranya adalah agar peserta didik memiliki
kemampuan memahami konsep matematika, menjelaskan keterkaitan antar konsep dan
mengaplikasi konsep, algoritma secara luwes, akurat, efisien, dan tepat dalam pemecahan
masalah (Depdiknas, 2006:345). Berdasarkan hal tersebut maka penanaman pemahaman konsep
terhadap siswa tentunya harus mendapatkan perhatian yang serius dalam pembelajaran
matematika.
Pemahaman konsep dalam matematika sangat penting karena konsep-konsep dalam
matematika saling berkaitan. Konsep-konsep dalam matematika tersusun secara terstruktur mulai
dari konsep yang paling sederhana sampai kepada konsep yang paling kompleks, suatu konsep
bisa jadi mendasari konsep yang lain. Selain itu, berdasarkan tujuan utama mata pelajaran
matematika sesuai yang telah diuraikan di atas, pemahaman konsep sangat penting untuk
dimiliki oleh siswa untuk tahap selanjutnya agar siswa dapat menjelaskan keterkaitan antar
konsep dan selanjutnya dapat mengaplikasikannya dalam pemecahan masalah.
Pada kenyataannya, pemahaman konsep yang dimiliki oleh para siswa masih tergolong
rendah. Keadaan tersebut juga peneliti temukan di SMP Negeri 1 Indralaya Utara. Berdasarkan
hasil tes yang diberikan terhadap 29 orang siswa kelas VIII SMP N 1 Indralaya Utara, diperoleh
keterangan bahwa kemampuan pemahaman konsep yang dimiliki oleh siswa masih tergolong
rendah. Hal ini terlihat dari lembar jawaban siswa tersebut.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang bertujuan untuk mengetahui
gambaran kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika
dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI). Subjek dalam
penelitian ini adalah siswa kelas VIII.A SMP Negeri 1 Indralaya Utara yang berjumlah
30 orang. Proses pembelajarannya sesuai dengan prinsip dan karakteristik PMRI.
Pengumpulan data kemampuan pemahaman konsep siswa dilakukan melalui tes dan
sebagai data pendukung untuk mengetahui keterlaksanaan pembelajaran dengan PMRI
dikumpulkan melalui dokumen. Data pemahaman konsep diperoleh dari hasil tes pada
setiap akhir pertemuan dan evaluasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan
bahwa kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika dengan
pendekatan PMRI tergolong dalam kategori sangat baik sebesar 43,4%, kategori baik
sebesar 33,3%, dan kategori cukup sebesar 23,3%. Secara klasikal, kemampuan
pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika dengan pendekatan PMRI
termasuk dalam kategori baik dengan skor rata-rata kelas 75,9.
Kata-Kata Kunci: Kemampuan pemahaman konsep, PMRI.
Berdasarkan latar belakang di atas, yang menjadi
permasalahan dalam penelitian ini adalah “Bagaimana
kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran
matematika dengan menggunakan pendekatan Pendidikan
Matematika Realistik Indonesia (PMRI) di kelas VIII SMP
Negeri 1 Indralaya Utara?”
 2. 1 Pembelajaran Matematika
 2.2 Konsep dalam Matematika
 2.3 Kemampuan Pemahaman Konsep dalam
Pembelajaran Matematika
 2.4.1 Prinsip PMRI
 2.4.2 Karakteristik PMRI
 2.4.3 Langkah-Langkah Pendekatan PMRI dalam
Pembelajaran Matematika
 2.4.4.Standar Pembelajaran dan Bahan Ajar PMRI

 2. 5 Analisis Bahan Ajar Lingkaran
 2. 6 Hubungan Pendekatan PMRI dengan
Pemahaman Konsep Siswa
Agus, Nuniek Avianti. 2008. Mudah Belajar
Matematika untuk Kelas VIII SMP/ MTs. Jakarta:
Pusat Perbukuan Depdiknas.
Anonim. 1990. Kamus Besar Bahasa Indonesia
(KBBI). Jakarta: Bumi Aksara.
Anonim. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia
(KBBI). Depdiknas: Balai Pustaka.
Anonim. ”Pembelajaran”.
http//:id.wikipedia.org/wiki/pembelajaran. Diakses
tanggal 25 Maret 2011.
Arikunto, Suharsimi. 2009. Dasar-Dasar Evaluasi
Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

More Related Content

What's hot

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...NERRU
 
2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...
2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...
2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...Fppi Unila
 
Artikel kapita selekta 1
Artikel kapita selekta 1Artikel kapita selekta 1
Artikel kapita selekta 1mamikislami
 
kapita selekta matematika
kapita selekta matematika   kapita selekta matematika
kapita selekta matematika Canny Becha
 
Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...
Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...
Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...Cha Aisyah
 
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)lusi kurnia
 
ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...
ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...
ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...aseprosadi29
 
Analisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limas
Analisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limasAnalisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limas
Analisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limasSulistiawati .
 
Power point skripsi
Power point skripsiPower point skripsi
Power point skripsisiskaningsih
 
1757 3456-2-pb
1757 3456-2-pb1757 3456-2-pb
1757 3456-2-pbCha Aisyah
 
Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati
Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati
Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati MerisaJanuarti
 
Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...
Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...
Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...anggita ari
 
Aplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuarti
Aplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuartiAplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuarti
Aplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuartiMerisaJanuarti
 
Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046
Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046
Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046impianraja
 
Aplikom unsri 2_mecy margravina
Aplikom unsri 2_mecy margravinaAplikom unsri 2_mecy margravina
Aplikom unsri 2_mecy margravinamecymargravina
 
Ulasan jurnal fazela
Ulasan jurnal fazelaUlasan jurnal fazela
Ulasan jurnal fazelahuda hamdan
 
Ppt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil Belajar
Ppt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil BelajarPpt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil Belajar
Ppt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil BelajarBook On Line
 

What's hot (19)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATK...
 
2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...
2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...
2 upaya meningkatkan pemahaman konsep dan disposisi matematis menggunakan mod...
 
Artikel kapita selekta 1
Artikel kapita selekta 1Artikel kapita selekta 1
Artikel kapita selekta 1
 
Mini kajian
Mini kajianMini kajian
Mini kajian
 
kapita selekta matematika
kapita selekta matematika   kapita selekta matematika
kapita selekta matematika
 
Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...
Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...
Hasil analisis-kesalahan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-matematika--pada-mate...
 
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dan bulkona_Lusi Kurnia(06081181419023)
 
ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...
ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...
ANALISIS KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL BERBASIS PISA BERDASARK...
 
Analisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limas
Analisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limasAnalisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limas
Analisis kesulitan belajara kemampuan penalaran matematis siswa smp pada limas
 
Power point skripsi
Power point skripsiPower point skripsi
Power point skripsi
 
1757 3456-2-pb
1757 3456-2-pb1757 3456-2-pb
1757 3456-2-pb
 
Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati
Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati
Skripsi (bu ko na) adaptasi skripsi Umi Nilawati
 
Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...
Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...
Analisis Kesalahan dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pertidaksamaan Kuadrat Ber...
 
Aplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuarti
Aplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuartiAplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuarti
Aplikom_UNSRI_2(skripsi+Bu ko na)_MerisaJanuarti
 
Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046
Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046
Salinan terjemahan handayani 2018 j._phys.__conf._ser._948_012046
 
Aplikom unsri 2_mecy margravina
Aplikom unsri 2_mecy margravinaAplikom unsri 2_mecy margravina
Aplikom unsri 2_mecy margravina
 
Ulasan jurnal fazela
Ulasan jurnal fazelaUlasan jurnal fazela
Ulasan jurnal fazela
 
Analisis Skripsi
Analisis SkripsiAnalisis Skripsi
Analisis Skripsi
 
Ppt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil Belajar
Ppt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil BelajarPpt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil Belajar
Ppt proposal - Hubungan Pendidikan Orang Tua Terhadap Hasil Belajar
 

Viewers also liked

Tugas aplikasi program komputer
Tugas aplikasi program komputerTugas aplikasi program komputer
Tugas aplikasi program komputeroneagustin95
 
Tugas aplikasi program komputer2
Tugas aplikasi program komputer2Tugas aplikasi program komputer2
Tugas aplikasi program komputer2oneagustin95
 
Chef Shan - profile Bio 2
Chef Shan - profile Bio 2Chef Shan - profile Bio 2
Chef Shan - profile Bio 2Shanmugam Rajoo
 
The New PHPP version 9 - Project Specific Cause & Effect
The New PHPP version 9 - Project Specific Cause & EffectThe New PHPP version 9 - Project Specific Cause & Effect
The New PHPP version 9 - Project Specific Cause & EffectAndré Harrmann
 
CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1
CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1
CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1Shanmugam Rajoo
 
Lecture 2 contrast material
Lecture 2 contrast materialLecture 2 contrast material
Lecture 2 contrast materialRashid2025
 
Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2
Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2
Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2eidah20
 
Passivhaus Compendium for Exam and Daily Use
Passivhaus Compendium for Exam and Daily UsePassivhaus Compendium for Exam and Daily Use
Passivhaus Compendium for Exam and Daily UseAndré Harrmann
 

Viewers also liked (13)

Malformaciones Geneticas
Malformaciones GeneticasMalformaciones Geneticas
Malformaciones Geneticas
 
Tugas aplikasi program komputer
Tugas aplikasi program komputerTugas aplikasi program komputer
Tugas aplikasi program komputer
 
rob's resume
rob's resumerob's resume
rob's resume
 
Tugas aplikasi program komputer2
Tugas aplikasi program komputer2Tugas aplikasi program komputer2
Tugas aplikasi program komputer2
 
Chef Shan - profile Bio 2
Chef Shan - profile Bio 2Chef Shan - profile Bio 2
Chef Shan - profile Bio 2
 
Xarxes socials
Xarxes socialsXarxes socials
Xarxes socials
 
3rd year project report
3rd year project report3rd year project report
3rd year project report
 
The New PHPP version 9 - Project Specific Cause & Effect
The New PHPP version 9 - Project Specific Cause & EffectThe New PHPP version 9 - Project Specific Cause & Effect
The New PHPP version 9 - Project Specific Cause & Effect
 
Cinetica Quimica
Cinetica Quimica Cinetica Quimica
Cinetica Quimica
 
CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1
CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1
CHEF SHAN'S CV - PHOTO (Chef) 1
 
Lecture 2 contrast material
Lecture 2 contrast materialLecture 2 contrast material
Lecture 2 contrast material
 
Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2
Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2
Chapter3 the relational data model and the relation database constraints part2
 
Passivhaus Compendium for Exam and Daily Use
Passivhaus Compendium for Exam and Daily UsePassivhaus Compendium for Exam and Daily Use
Passivhaus Compendium for Exam and Daily Use
 

Similar to Aplikom_UNSRI_Biodata Diri dan keunikan dalam matematika_One Agustin_06081181419016

Pembelajaran Matematika dengan Inkuiri Terbimbing
Pembelajaran Matematika dengan Inkuiri TerbimbingPembelajaran Matematika dengan Inkuiri Terbimbing
Pembelajaran Matematika dengan Inkuiri Terbimbingsrilinda_w
 
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...girisatria
 
Problem Based Learning
Problem Based Learning Problem Based Learning
Problem Based Learning Izan M.Pd
 
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)Vina Dwi Purnamasari
 
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)Lusi Kurnia
 
contoh Jurnal Matematika
contoh Jurnal Matematikacontoh Jurnal Matematika
contoh Jurnal Matematikaimam syafii
 
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...NERRU
 
234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf
234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf
234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdfsamhafi2
 
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalahPeningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalahLukman
 
25022013 siska ryane mpmt
25022013 siska ryane mpmt25022013 siska ryane mpmt
25022013 siska ryane mpmtsiskaryane
 
Metode problen solving
Metode problen solvingMetode problen solving
Metode problen solvingkaffah
 
aplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Amelia
aplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Ameliaaplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Amelia
aplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie AmeliaRestie Amelia
 
Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)
Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)  Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)
Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs) NERRU
 
STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...
STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...
STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...Arvina Frida Karela
 

Similar to Aplikom_UNSRI_Biodata Diri dan keunikan dalam matematika_One Agustin_06081181419016 (20)

Pembelajaran Matematika dengan Inkuiri Terbimbing
Pembelajaran Matematika dengan Inkuiri TerbimbingPembelajaran Matematika dengan Inkuiri Terbimbing
Pembelajaran Matematika dengan Inkuiri Terbimbing
 
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKURSUS MULTI REPRESENTASI BERBANTUAN VIDEO KON...
 
Problem Based Learning
Problem Based Learning Problem Based Learning
Problem Based Learning
 
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
 
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
Paper penerapan konteks-listing-dan-counting-dengan-media-kancing-dan-boneka (1)
 
contoh Jurnal Matematika
contoh Jurnal Matematikacontoh Jurnal Matematika
contoh Jurnal Matematika
 
Ipi183134
Ipi183134Ipi183134
Ipi183134
 
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN ...
 
234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf
234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf
234872-model-pembelajaran-project-based-learning.pdf
 
Proposal penilitian
Proposal penilitianProposal penilitian
Proposal penilitian
 
Proposal SKRIPSI
Proposal SKRIPSIProposal SKRIPSI
Proposal SKRIPSI
 
Seminar Usul penelitian
Seminar Usul penelitianSeminar Usul penelitian
Seminar Usul penelitian
 
1 elis sulastri_11-24
1 elis sulastri_11-241 elis sulastri_11-24
1 elis sulastri_11-24
 
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalahPeningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah
 
JURNAL IBNU.docx
JURNAL IBNU.docxJURNAL IBNU.docx
JURNAL IBNU.docx
 
25022013 siska ryane mpmt
25022013 siska ryane mpmt25022013 siska ryane mpmt
25022013 siska ryane mpmt
 
Metode problen solving
Metode problen solvingMetode problen solving
Metode problen solving
 
aplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Amelia
aplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Ameliaaplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Amelia
aplikom_UNSRI_3.8 Unsur_Restie Amelia
 
Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)
Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)  Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)
Penerapan model pembelajaran conceptual understanding procedures (CUPs)
 
STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...
STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...
STUDI PERBANDINGAN RATA-RATA HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMA KELAS X ...
 

Recently uploaded

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 

Recently uploaded (20)

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 

Aplikom_UNSRI_Biodata Diri dan keunikan dalam matematika_One Agustin_06081181419016

  • 1. NAMA : ONE AGUSTIN NIM : 06081181419016
  • 2. Skripsi Oleh UMI NILAWATI Nomor Induk Mahasiswa 06081008027 Program Studi Pendidikan Matematika Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA INDRALAYA 2012
  • 3. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) menekankan bahwa tujuan utama mata pelajaran matematika untuk tingkat SMP di antaranya adalah agar peserta didik memiliki kemampuan memahami konsep matematika, menjelaskan keterkaitan antar konsep dan mengaplikasi konsep, algoritma secara luwes, akurat, efisien, dan tepat dalam pemecahan masalah (Depdiknas, 2006:345). Berdasarkan hal tersebut maka penanaman pemahaman konsep terhadap siswa tentunya harus mendapatkan perhatian yang serius dalam pembelajaran matematika. Pemahaman konsep dalam matematika sangat penting karena konsep-konsep dalam matematika saling berkaitan. Konsep-konsep dalam matematika tersusun secara terstruktur mulai dari konsep yang paling sederhana sampai kepada konsep yang paling kompleks, suatu konsep bisa jadi mendasari konsep yang lain. Selain itu, berdasarkan tujuan utama mata pelajaran matematika sesuai yang telah diuraikan di atas, pemahaman konsep sangat penting untuk dimiliki oleh siswa untuk tahap selanjutnya agar siswa dapat menjelaskan keterkaitan antar konsep dan selanjutnya dapat mengaplikasikannya dalam pemecahan masalah. Pada kenyataannya, pemahaman konsep yang dimiliki oleh para siswa masih tergolong rendah. Keadaan tersebut juga peneliti temukan di SMP Negeri 1 Indralaya Utara. Berdasarkan hasil tes yang diberikan terhadap 29 orang siswa kelas VIII SMP N 1 Indralaya Utara, diperoleh keterangan bahwa kemampuan pemahaman konsep yang dimiliki oleh siswa masih tergolong rendah. Hal ini terlihat dari lembar jawaban siswa tersebut.
  • 4. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang bertujuan untuk mengetahui gambaran kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII.A SMP Negeri 1 Indralaya Utara yang berjumlah 30 orang. Proses pembelajarannya sesuai dengan prinsip dan karakteristik PMRI. Pengumpulan data kemampuan pemahaman konsep siswa dilakukan melalui tes dan sebagai data pendukung untuk mengetahui keterlaksanaan pembelajaran dengan PMRI dikumpulkan melalui dokumen. Data pemahaman konsep diperoleh dari hasil tes pada setiap akhir pertemuan dan evaluasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika dengan pendekatan PMRI tergolong dalam kategori sangat baik sebesar 43,4%, kategori baik sebesar 33,3%, dan kategori cukup sebesar 23,3%. Secara klasikal, kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika dengan pendekatan PMRI termasuk dalam kategori baik dengan skor rata-rata kelas 75,9. Kata-Kata Kunci: Kemampuan pemahaman konsep, PMRI.
  • 5. Berdasarkan latar belakang di atas, yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah “Bagaimana kemampuan pemahaman konsep siswa pada pembelajaran matematika dengan menggunakan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) di kelas VIII SMP Negeri 1 Indralaya Utara?”
  • 6.  2. 1 Pembelajaran Matematika  2.2 Konsep dalam Matematika  2.3 Kemampuan Pemahaman Konsep dalam Pembelajaran Matematika  2.4.1 Prinsip PMRI  2.4.2 Karakteristik PMRI  2.4.3 Langkah-Langkah Pendekatan PMRI dalam Pembelajaran Matematika  2.4.4.Standar Pembelajaran dan Bahan Ajar PMRI   2. 5 Analisis Bahan Ajar Lingkaran  2. 6 Hubungan Pendekatan PMRI dengan Pemahaman Konsep Siswa
  • 7. Agus, Nuniek Avianti. 2008. Mudah Belajar Matematika untuk Kelas VIII SMP/ MTs. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas. Anonim. 1990. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Jakarta: Bumi Aksara. Anonim. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Depdiknas: Balai Pustaka. Anonim. ”Pembelajaran”. http//:id.wikipedia.org/wiki/pembelajaran. Diakses tanggal 25 Maret 2011. Arikunto, Suharsimi. 2009. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.