SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
TUGAS JARINGAN KOMPUTER
Di buat oleh :
Nama : Derry Candra Sinaga
Npm : 18311280
Kelas : JarkomSI 18C
Dosen Pengajar :
Arief Budiman, S.Kom., M.Cs.
UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
JURUSAN SISTEM INFORMASI
Tp. 2020/2021
1.A. Standar dan Protocol pada jaringan
Protokol adalah sistem peraturan yang memungkinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan
perpindahan data antara dua komputer atau lebih. Aturan ini harus dipenuhi oleh pengirim dan
penerima agar komunikasi dapat berlangsung dengan baik.
Fungsi Protokol
1. Addressing
Header IP paket mengandung alamat yang memberikan identifikasi ke komputer pengirim dan
penerima. Router menggunakan informasi ini untuk menuntun setiap paket melewati network
komunikasi dan menghubungkan antara komputer pengirim dan penerima.
2. Reassembly
Kegunana internet protokol adalah memastikan pesan dipecah menjadi paket. Hal ini
dikarenakan sebagian besar pesan terlalu besar untuk dimasukan ke dalam satu paket, dan karena
paket tidak dikirimkan dalam urutan yang benar. Paket harus tersusun ulang saat tiba di
penerima.
3. Timeouts
Setiap IP paket mengandung self-destructive counter yang membatasi umur dari paket. Jika
paket sudah kadaluarsa, paket dihancurkan sehingga jaringan internet tidak mengalami
overloaded dengan paket yang rusak.
4. Options
IP terdapat fitur tambahan yang mengizinkan komputer pengirim untuk memutuskan paket
bagian mana yang didapatkan komputer penerima. Untuk menemukan bagian yang diambil maka
perlu ditambahkan keamanan pada paket.
Jenis – Jenis Protokol
1. TCP/IP
Transmission Control Protocol (TCP) dan Internet Protocol (IP) merupakan standar dari
komunikasi data yang dipakai oleh komunitas internet. Standar ini mengatur dalam proses tukar-
menukar data atau informasi dari satu komputer ke komputer lain di dalam jaringan internet.
2. User Datagram Protokol (UDP)
User Datagram Protocol (UDP) adalah transport TCP/IP yang dapat mendukung komunikasi
yang unreliable, tanpa adanya koneksi antar host di dalam suatu jaringan.
3. Domain Name System (DNS)
Domain Name Server (DNS) adalah distribute database yang dipakai dalam pencarian nama
komputer di dalam jaringan menggunakan TCP/IP. DNS dapat bekerja pada jaringan dengan
skala kecil sampai dengan global. Terkadang DNS juga digunakan pada aplikasi yang terhubung
langsung dengan internet.
4. HTTPS
Protokol HTTPS pasti sudah sering Anda dengar. Kata HTTPS bisa dilihat di browser pada saat
mengakses halaman website yang menggunakan SSL. Apalagi HTTPS sudah banyak digunakan
di beberapa website.
HTTPS berasal dar Hypertext Transfer Protocol (HTTP) yang merupakan protokol untuk
mengatur komunikasi antara client dan server. Sedangkan HTTPS merupakan versi aman dari
HTTP biasa.
HTTPS merupakan kombinasi dari komunikasi HTTP biasa melalui Socket Secure Layer (SSL)
atau Transport Layer Security (TLS), jadi bukan merupakan protokol yang berbeda. Sehingga,
ada dua jenis lapisan enkripsi.
Kombinasi dilakukan untuk menjaga keamanan beberapa serangan pihak ketiga. Biasanya
serangan yang dilakukan adalah menyadap informasi dari komunikasi yang terjadi.
5. SSH (Secure Shell)
SSH adalah sebuah protocol jaringan yang memungkinkan terjadinya pertukaran data antara dua
komputer dengan aman. Mulai dari mengirim file, mengendalakan pada jarak yg jauh dan lain
sebagainya. Dibanding dengan Telnet, FT, protokol ini mempunyai tingkat keamanan yang
unggul.
6. Telnet (Telecommunication network)
Dikembangkan pada 1969, Telnet memiliki standarisasi sebagai IETF STD 8 yang merupakan
standar internet pertama kali. Protokol ini berjalan pada koneksi Internet atau LAN. Namun
sayangnya Telnet mempunyai keterbatasan keamanan yang masih beresiko.
1.B. Bagaimana komunikasi data dalam jaringan terjadi
Berikut adalah proses komunikasi data dalam jaringan yang dikutip dari Data and
Computer Communications
1. Pengguna memiliki ide
Tahap awal dari proses komunikasi data dalam jaringan adalah pengguna memiliki ide atau
gagasan dan bermaksud untuk mengirimkannya kepada pengguna lainnya. Ide atau gagasan ini
kemudian dituangkan ke dalam bentuk pesan. Pesan ini dapat berupa teks, angka, gambar, suara,
atau video.
2. Pengguna memasukkan pesan melalui perangkat masukan data
Kemudian pengguna memasukkan pesan tersebut melalui perangkat masukan atau perangkat
input seperti papan ketik komputer, mouse, scanner, joystick dan paddle, panel sensitif sentuhan
(touch screen), jenis-jenis kamera digital dan handycam, mikrofon dan headphone, atau graphics
pads. Perangkat masukan data adalah perangkat yang digunakan untuk menerima input atau
masukan berupa data atau perintah ataupun program yang akan diolah di dalam komputer.
3. Pemrosesan data oleh sumber data
Pesan yang telah dimasukkan melalui perangkat masukan kemudian diolah atau diproses,
dikalkulasi, dan dikelola oleh otak komputer atau CPU atau sumber data lainnya.
4. Data disimpan sementara di memori
Setiap informasi atau data kemudian ditempatkan atau dimasukkan dalam bentuk analog atau
digital serta dipecah ke dalam beberapa kelompok atau segmen data yang disebut dengan paket.
Masing-masing paket data terdiri dari data aktual yang dikirimkan, kepala data, informasi
tentang jenis data, asal data, tempat tujuan data, dan bagaimana data tersebut disajikan ketika
sampai ke tempat tujuan.
5. Data dikirimkan ke transmitter
Data yang telah dimasukkan kemudian dikirimkan ke transmitter sebagai rangkaian bit
digital. Transmitter ini kemudian melakukan proses encoding terhadap rangkaian bit digital
tersebut kemudian mengirimkannya ke dalam bentuk sinyal analog yang sesuai dengan media
transmisi yang digunakan. Misalnya, modem yang mengkonversi sinyal analog menjadi sinyal
digital dan begitu pula sebaliknya.
6. Sinyal dikirimkan melalui media transmisi
Sinyal analog ini kemudian dikirimkan melalui media transmisi. Media transmisi atau media
komunikasi data adalah jalur fisik yang harus dilewati oleh data dari transmitter ke receiver atau
penerima. Adapun macam-macam media komunikasi dalam jaringan di antaranya adalah kabel
tembaga, serat optik, saluran komunikasi nirkabel, dan lain-lain. (Baca juga : Gangguan
Transmisi Data dalam Komunikasi)
7. Sinyal diterima oleh penerima
Penerima kemudian menerima sinyal yang dikirimkan melalui media transmisi atau media
komunikasi data dan mengkonversinya ke dalam bentuk yang sesuai dengan alat atau instrumen
yang dituju.
Misalnya, modem menerima sinyal analog dari media transmisi atau media komunikasi data dan
mengubahnya menjadi rangkaian bit digital yang dapat diterima oleh sistem komputer sebagai
penerima.
8. Penerima mengirim rangkaian bit digital ke tujuan
Rangkaian bit digital ini kemudian dikirim ke komputer output dimana rangakaian bit tersebut
akan disimpan untuk sementara di dalam memori data output. Dalam beberapa kasus, sistem
tujuan akan berupaya untuk memperingatkan bila terjadi error. Dan untuk selajutnya bekerja
sama dengan sistem sumber sampai akhirnya mendapatkan data yang bebas dari error. (Baca
juga : Cara Mendeteksi Error dalam Komunikasi Data)
9. Hasil pengolahan data ditampilkan melalui perangkat keluaran
Data-data ini kemudian diberikan kepada pengguna melalui suatu perangkat keluaran
atau output. Perangkat keluaran adalah perangkat yang berfungsi untuk menampilkan hasil
pengolahan data yang dilakukan oleh otak komputer atau CPU seperti monitor dan kartu video
(video card), printer, atau speaker.
10. Pesan diterima oleh pengguna
Tahap terakhir dari proses komunikasi data dalam jaringan adalah pesan diterima oleh pengguna.
Pesan yang diterima oleh pengguna yang dituju adalah pesan yang sama dengan pesan yang
dikirimkan oleh pengguna sebelumnya. Atau dengan kata lain, pesan atau message yang diterima
oleh pengguna merupakan salinan dari pesan aslinya.
1.C. Aturan dasar dari komunikasi jaringan komputer
1. Aturan atau prosedur yang digunakan untuk mengatur koneksi atau hubungan dari satu
perangkat ke perangkat lainnya agar data dapat disampaikan dengan baik.
2. Format atau bentuk data juga mempengaruhi proses transfer atau pengiriman data agar data
dapat disampaikan dengan baik.
3. Setiap perangkat yang digunakan memiliki kode-kode khusus, begitu pula dengan data yang
ditransmisikan juga memiliki makna yang yang berbeda-beda.

More Related Content

What's hot

SIA_E-Commerce
SIA_E-CommerceSIA_E-Commerce
SIA_E-Commerceventilunaa
 
Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Buibui9
 
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02rizkiinrl
 
Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya
Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut JaraknyaNetwork Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya
Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknyasetioaribowo
 
Wika te,cr kerja internet
Wika te,cr kerja internetWika te,cr kerja internet
Wika te,cr kerja internetwikandika
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputerlimlim50
 
Marauli te,cr kerja internet
Marauli te,cr kerja internetMarauli te,cr kerja internet
Marauli te,cr kerja internetmarauli
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan KomputerAdy Nopaldi
 
9 g = 2 mashadi arif dwi armawan
9 g = 2 mashadi   arif dwi armawan9 g = 2 mashadi   arif dwi armawan
9 g = 2 mashadi arif dwi armawanEka Dhani
 

What's hot (14)

Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Tugas Jarkom
Tugas JarkomTugas Jarkom
Tugas Jarkom
 
SIA_E-Commerce
SIA_E-CommerceSIA_E-Commerce
SIA_E-Commerce
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Jaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
 
Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya
Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut JaraknyaNetwork Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya
Network Tech Support, Pengenalan Jaringan dan Menurut Jaraknya
 
Wika te,cr kerja internet
Wika te,cr kerja internetWika te,cr kerja internet
Wika te,cr kerja internet
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Marauli te,cr kerja internet
Marauli te,cr kerja internetMarauli te,cr kerja internet
Marauli te,cr kerja internet
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
9 g = 2 mashadi arif dwi armawan
9 g = 2 mashadi   arif dwi armawan9 g = 2 mashadi   arif dwi armawan
9 g = 2 mashadi arif dwi armawan
 

Similar to KOMPUTER JARINGAN DAN PROTOKOL

Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1SherliTriAnggraini
 
Tugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudin
Tugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudinTugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudin
Tugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudinIrfanNasrudin2
 
Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1
Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1
Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1ZaharaYunita
 
Nadiya maulidiah 19311074 si18_a
Nadiya maulidiah 19311074 si18_aNadiya maulidiah 19311074 si18_a
Nadiya maulidiah 19311074 si18_aNadiya Maulidiah
 
Makalah komdat
Makalah komdatMakalah komdat
Makalah komdat5104
 
Ahmad sugiantoro_18311044_SI18A
Ahmad sugiantoro_18311044_SI18AAhmad sugiantoro_18311044_SI18A
Ahmad sugiantoro_18311044_SI18AAhmad Sugiantoro
 
Ahmad_sugiantoro_18311044_si18_a
Ahmad_sugiantoro_18311044_si18_aAhmad_sugiantoro_18311044_si18_a
Ahmad_sugiantoro_18311044_si18_aAhmad Sugiantoro
 
Ahmad Sugiantoro 18311044 SI18A
Ahmad Sugiantoro 18311044 SI18AAhmad Sugiantoro 18311044 SI18A
Ahmad Sugiantoro 18311044 SI18AAhmad Sugiantoro
 
Muhammad arla reza 18311370 si 18 d
Muhammad arla reza 18311370 si 18 dMuhammad arla reza 18311370 si 18 d
Muhammad arla reza 18311370 si 18 drezasaga12
 
Resume Network Protocol and Communication
Resume Network Protocol and CommunicationResume Network Protocol and Communication
Resume Network Protocol and Communicationmichaelserenada
 
How to Code Workshop _ by Slidesgo.pptx
How to Code Workshop _ by Slidesgo.pptxHow to Code Workshop _ by Slidesgo.pptx
How to Code Workshop _ by Slidesgo.pptxLoveCacaOfficial
 
Ermala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18EErmala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18EErmalaHandayani
 
Andre wijaya 18311073_si18c
Andre wijaya 18311073_si18cAndre wijaya 18311073_si18c
Andre wijaya 18311073_si18cAndreLeao6
 
Hanny 18311056 si18_a
Hanny  18311056 si18_aHanny  18311056 si18_a
Hanny 18311056 si18_ahannyhanny12
 
Pengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdf
Pengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdfPengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdf
Pengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdfNafisClassic
 
Aman swasono 18311250 si18_e
Aman swasono 18311250 si18_eAman swasono 18311250 si18_e
Aman swasono 18311250 si18_eAman swasono
 
Pengertian komunikasi data
Pengertian komunikasi dataPengertian komunikasi data
Pengertian komunikasi dataAnindia Septa
 
Tia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_eTia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_eTiaUlfa
 
Tia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_eTia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_eTiaUlfa
 

Similar to KOMPUTER JARINGAN DAN PROTOKOL (20)

Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
 
Tugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudin
Tugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudinTugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudin
Tugas 1 Jarkom SI18E Irfan nasrudin
 
Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1
Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1
Zahara yunita 18311241 si18_c_tugas1
 
Nadiya maulidiah 19311074 si18_a
Nadiya maulidiah 19311074 si18_aNadiya maulidiah 19311074 si18_a
Nadiya maulidiah 19311074 si18_a
 
Makalah komdat
Makalah komdatMakalah komdat
Makalah komdat
 
Ahmad sugiantoro_18311044_SI18A
Ahmad sugiantoro_18311044_SI18AAhmad sugiantoro_18311044_SI18A
Ahmad sugiantoro_18311044_SI18A
 
Ahmad_sugiantoro_18311044_si18_a
Ahmad_sugiantoro_18311044_si18_aAhmad_sugiantoro_18311044_si18_a
Ahmad_sugiantoro_18311044_si18_a
 
Ahmad Sugiantoro 18311044 SI18A
Ahmad Sugiantoro 18311044 SI18AAhmad Sugiantoro 18311044 SI18A
Ahmad Sugiantoro 18311044 SI18A
 
Muhammad arla reza 18311370 si 18 d
Muhammad arla reza 18311370 si 18 dMuhammad arla reza 18311370 si 18 d
Muhammad arla reza 18311370 si 18 d
 
Resume Network Protocol and Communication
Resume Network Protocol and CommunicationResume Network Protocol and Communication
Resume Network Protocol and Communication
 
How to Code Workshop _ by Slidesgo.pptx
How to Code Workshop _ by Slidesgo.pptxHow to Code Workshop _ by Slidesgo.pptx
How to Code Workshop _ by Slidesgo.pptx
 
Ermala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18EErmala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18E
 
Andre wijaya 18311073_si18c
Andre wijaya 18311073_si18cAndre wijaya 18311073_si18c
Andre wijaya 18311073_si18c
 
Hanny 18311056 si18_a
Hanny  18311056 si18_aHanny  18311056 si18_a
Hanny 18311056 si18_a
 
Pengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdf
Pengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdfPengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdf
Pengantar Mata kuliah Ilmu Komunikasi Data .pdf
 
Aman swasono 18311250 si18_e
Aman swasono 18311250 si18_eAman swasono 18311250 si18_e
Aman swasono 18311250 si18_e
 
komunikasi data
 komunikasi data komunikasi data
komunikasi data
 
Pengertian komunikasi data
Pengertian komunikasi dataPengertian komunikasi data
Pengertian komunikasi data
 
Tia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_eTia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_e
 
Tia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_eTia ulfa 18311191 si18_e
Tia ulfa 18311191 si18_e
 

Recently uploaded

Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 

KOMPUTER JARINGAN DAN PROTOKOL

  • 1. TUGAS JARINGAN KOMPUTER Di buat oleh : Nama : Derry Candra Sinaga Npm : 18311280 Kelas : JarkomSI 18C Dosen Pengajar : Arief Budiman, S.Kom., M.Cs. UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER JURUSAN SISTEM INFORMASI Tp. 2020/2021
  • 2. 1.A. Standar dan Protocol pada jaringan Protokol adalah sistem peraturan yang memungkinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua komputer atau lebih. Aturan ini harus dipenuhi oleh pengirim dan penerima agar komunikasi dapat berlangsung dengan baik. Fungsi Protokol 1. Addressing Header IP paket mengandung alamat yang memberikan identifikasi ke komputer pengirim dan penerima. Router menggunakan informasi ini untuk menuntun setiap paket melewati network komunikasi dan menghubungkan antara komputer pengirim dan penerima. 2. Reassembly Kegunana internet protokol adalah memastikan pesan dipecah menjadi paket. Hal ini dikarenakan sebagian besar pesan terlalu besar untuk dimasukan ke dalam satu paket, dan karena paket tidak dikirimkan dalam urutan yang benar. Paket harus tersusun ulang saat tiba di penerima. 3. Timeouts Setiap IP paket mengandung self-destructive counter yang membatasi umur dari paket. Jika paket sudah kadaluarsa, paket dihancurkan sehingga jaringan internet tidak mengalami overloaded dengan paket yang rusak. 4. Options IP terdapat fitur tambahan yang mengizinkan komputer pengirim untuk memutuskan paket bagian mana yang didapatkan komputer penerima. Untuk menemukan bagian yang diambil maka perlu ditambahkan keamanan pada paket. Jenis – Jenis Protokol 1. TCP/IP Transmission Control Protocol (TCP) dan Internet Protocol (IP) merupakan standar dari komunikasi data yang dipakai oleh komunitas internet. Standar ini mengatur dalam proses tukar- menukar data atau informasi dari satu komputer ke komputer lain di dalam jaringan internet. 2. User Datagram Protokol (UDP)
  • 3. User Datagram Protocol (UDP) adalah transport TCP/IP yang dapat mendukung komunikasi yang unreliable, tanpa adanya koneksi antar host di dalam suatu jaringan. 3. Domain Name System (DNS) Domain Name Server (DNS) adalah distribute database yang dipakai dalam pencarian nama komputer di dalam jaringan menggunakan TCP/IP. DNS dapat bekerja pada jaringan dengan skala kecil sampai dengan global. Terkadang DNS juga digunakan pada aplikasi yang terhubung langsung dengan internet. 4. HTTPS Protokol HTTPS pasti sudah sering Anda dengar. Kata HTTPS bisa dilihat di browser pada saat mengakses halaman website yang menggunakan SSL. Apalagi HTTPS sudah banyak digunakan di beberapa website. HTTPS berasal dar Hypertext Transfer Protocol (HTTP) yang merupakan protokol untuk mengatur komunikasi antara client dan server. Sedangkan HTTPS merupakan versi aman dari HTTP biasa. HTTPS merupakan kombinasi dari komunikasi HTTP biasa melalui Socket Secure Layer (SSL) atau Transport Layer Security (TLS), jadi bukan merupakan protokol yang berbeda. Sehingga, ada dua jenis lapisan enkripsi. Kombinasi dilakukan untuk menjaga keamanan beberapa serangan pihak ketiga. Biasanya serangan yang dilakukan adalah menyadap informasi dari komunikasi yang terjadi. 5. SSH (Secure Shell) SSH adalah sebuah protocol jaringan yang memungkinkan terjadinya pertukaran data antara dua komputer dengan aman. Mulai dari mengirim file, mengendalakan pada jarak yg jauh dan lain sebagainya. Dibanding dengan Telnet, FT, protokol ini mempunyai tingkat keamanan yang unggul. 6. Telnet (Telecommunication network) Dikembangkan pada 1969, Telnet memiliki standarisasi sebagai IETF STD 8 yang merupakan standar internet pertama kali. Protokol ini berjalan pada koneksi Internet atau LAN. Namun sayangnya Telnet mempunyai keterbatasan keamanan yang masih beresiko.
  • 4. 1.B. Bagaimana komunikasi data dalam jaringan terjadi Berikut adalah proses komunikasi data dalam jaringan yang dikutip dari Data and Computer Communications 1. Pengguna memiliki ide Tahap awal dari proses komunikasi data dalam jaringan adalah pengguna memiliki ide atau gagasan dan bermaksud untuk mengirimkannya kepada pengguna lainnya. Ide atau gagasan ini kemudian dituangkan ke dalam bentuk pesan. Pesan ini dapat berupa teks, angka, gambar, suara, atau video. 2. Pengguna memasukkan pesan melalui perangkat masukan data Kemudian pengguna memasukkan pesan tersebut melalui perangkat masukan atau perangkat input seperti papan ketik komputer, mouse, scanner, joystick dan paddle, panel sensitif sentuhan (touch screen), jenis-jenis kamera digital dan handycam, mikrofon dan headphone, atau graphics pads. Perangkat masukan data adalah perangkat yang digunakan untuk menerima input atau masukan berupa data atau perintah ataupun program yang akan diolah di dalam komputer. 3. Pemrosesan data oleh sumber data Pesan yang telah dimasukkan melalui perangkat masukan kemudian diolah atau diproses, dikalkulasi, dan dikelola oleh otak komputer atau CPU atau sumber data lainnya. 4. Data disimpan sementara di memori Setiap informasi atau data kemudian ditempatkan atau dimasukkan dalam bentuk analog atau digital serta dipecah ke dalam beberapa kelompok atau segmen data yang disebut dengan paket. Masing-masing paket data terdiri dari data aktual yang dikirimkan, kepala data, informasi tentang jenis data, asal data, tempat tujuan data, dan bagaimana data tersebut disajikan ketika sampai ke tempat tujuan. 5. Data dikirimkan ke transmitter Data yang telah dimasukkan kemudian dikirimkan ke transmitter sebagai rangkaian bit digital. Transmitter ini kemudian melakukan proses encoding terhadap rangkaian bit digital tersebut kemudian mengirimkannya ke dalam bentuk sinyal analog yang sesuai dengan media transmisi yang digunakan. Misalnya, modem yang mengkonversi sinyal analog menjadi sinyal digital dan begitu pula sebaliknya. 6. Sinyal dikirimkan melalui media transmisi
  • 5. Sinyal analog ini kemudian dikirimkan melalui media transmisi. Media transmisi atau media komunikasi data adalah jalur fisik yang harus dilewati oleh data dari transmitter ke receiver atau penerima. Adapun macam-macam media komunikasi dalam jaringan di antaranya adalah kabel tembaga, serat optik, saluran komunikasi nirkabel, dan lain-lain. (Baca juga : Gangguan Transmisi Data dalam Komunikasi) 7. Sinyal diterima oleh penerima Penerima kemudian menerima sinyal yang dikirimkan melalui media transmisi atau media komunikasi data dan mengkonversinya ke dalam bentuk yang sesuai dengan alat atau instrumen yang dituju. Misalnya, modem menerima sinyal analog dari media transmisi atau media komunikasi data dan mengubahnya menjadi rangkaian bit digital yang dapat diterima oleh sistem komputer sebagai penerima. 8. Penerima mengirim rangkaian bit digital ke tujuan Rangkaian bit digital ini kemudian dikirim ke komputer output dimana rangakaian bit tersebut akan disimpan untuk sementara di dalam memori data output. Dalam beberapa kasus, sistem tujuan akan berupaya untuk memperingatkan bila terjadi error. Dan untuk selajutnya bekerja sama dengan sistem sumber sampai akhirnya mendapatkan data yang bebas dari error. (Baca juga : Cara Mendeteksi Error dalam Komunikasi Data) 9. Hasil pengolahan data ditampilkan melalui perangkat keluaran Data-data ini kemudian diberikan kepada pengguna melalui suatu perangkat keluaran atau output. Perangkat keluaran adalah perangkat yang berfungsi untuk menampilkan hasil pengolahan data yang dilakukan oleh otak komputer atau CPU seperti monitor dan kartu video (video card), printer, atau speaker. 10. Pesan diterima oleh pengguna Tahap terakhir dari proses komunikasi data dalam jaringan adalah pesan diterima oleh pengguna. Pesan yang diterima oleh pengguna yang dituju adalah pesan yang sama dengan pesan yang dikirimkan oleh pengguna sebelumnya. Atau dengan kata lain, pesan atau message yang diterima oleh pengguna merupakan salinan dari pesan aslinya.
  • 6. 1.C. Aturan dasar dari komunikasi jaringan komputer 1. Aturan atau prosedur yang digunakan untuk mengatur koneksi atau hubungan dari satu perangkat ke perangkat lainnya agar data dapat disampaikan dengan baik. 2. Format atau bentuk data juga mempengaruhi proses transfer atau pengiriman data agar data dapat disampaikan dengan baik. 3. Setiap perangkat yang digunakan memiliki kode-kode khusus, begitu pula dengan data yang ditransmisikan juga memiliki makna yang yang berbeda-beda.