SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
PERILAKU KEORGANISASIAN



              MODUL 6


     PEMBENTUKAN KELOMPOK

             DAN TIM




               OLEH
            MEDRI DARAN




      PROGRAM KELAS KARYAWAN

FAKULTAS EKONOMI - JURUSAN MANAJEMEN

 UNIVERSITAS MERCU BUANA – JAKARTA
2
                                          2009

                                       MODUL 6
                   PEMBENTUKAN KELOMPOK DAN TIM




     MENDEFINISIKAN DAN MENGKLASIFIKASIKAN KELOMPOK
            Kelompok adalah kerjasama dua orang atau lebih yang berinteraksi dan
     saling tergantung, yang telah bergabung untuk mencapai tujuan tertentu.
     Kelompok dibedakan atas
     •      Kelompok formal (formal group)  kelompok yang diciptakan oleh keputusan
         manajerial untuk mencapai tujuan organisasi, jadi ditentukan oleh struktur
         organisasi.
     •   Kelompok informal (informal group) kelompok yang berkembang dari upaya
         individu dan mengembangkan minat yang biasa        terdapat dari persahabatan
         dibanding desain yang sengaja dibentuk. Jadi relatif tidak terstruktur atau
         ditetapkan oleh organisasi, muncul sebagai tanggapan terhadap kebutuhan
         kontak sosial.
     Kelompok Formal dibedakan atas :
     •   Kelompok komando (Command group) ditetapkan oleh bagan organisasi
         berdasarkan perintah/komando..
     •   Kelompok tugas (task group)  ditetapkan oleh organisasi, menggambarkan
         mereka bekerja sama untuk menyelesaikan suatu tugas kerja.
     Kelompok informal dibedakan atas :
     •   Kelompok kepentingan (interest group) mereka yang bekerja sama untuk
         mencapai tujuan khusus di mana masing-masing berkepentingan.
     •   Kelompok persahabatan (friendship group) mereka yang bergabung karena
         mereka mempunyai satu atau lebih cirri/karakateristik yang sama.


Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                                 MEDRI DARAN
                                                                    PERILAKU KEORGANISASI AN
3
                                            Gambar : 1
                                      Model Perilaku Kelompok




     KONDISI EKSTERNAL YANG DIBEBANKAN PADA KELOMPOK
            Kelompok merupakan anak himpunan (subset) dari sebuah organisasi yang
     lebih besar yang terdiri dari:
     •   Strategi organisasi
     •   Struktur wewenang
     •   Peraturan formal
     •   Sumber daya organisasi
     •   Proses seleksi sumber daya manusia
     •   Sistem penggajian dan penilaian prestasi
     •   Kebudayaan organisasi
     •   Penetapan fisik kerja


     SUMBER DAYA ANGGOTA KELOMPOK
            Tingkat prestasi potensial sebuah kelompok sebagian besar tergantung pada
     sumber daya yang dibawa anggota-anggotanya secara pribadi ke dalam kelompok.




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                               MEDRI DARAN
                                                                  PERILAKU KEORGANISASI AN
4
     •   Kemampuan – menetapkan parameter bagi apa yang dapat dilakukan anggota
         dan bagaimana efektifnya mereka akan bekerja dalam sebuah kelompok.
     •   Ciri-ciri kepribadian – besarnya pengaruh setiap satu ciri adalah kecil, tetapi
         menggabungkan ciri-ciri kepribadian, akibatnya bagi perilaku kelompok sangat
         berarti.


     STRUKTUR KELOMPOK
             Kelompok bukanlah gerombolan yang tidak terorganisir. Mereka mempunyai
     sebuah struktur yang membentuk perilaku anggota-anggota.
     •   Kepemimpinan formal
     •   Peranan
     •   Norma
     •   Status
     •   Besaran
     •   Komposisi
     •   Kepaduan.


     MENGAPA ORANG BERGABUNG DENGAN KELOMPOK
     •   Keamanan
         Dengan bergabung dengan sebuah kelompok, individu dapat mengurangi rasa
         ketidakamanan karena berdiri sendiri. Orang merasa lebih kuat, mempunyai
         lebih sedikit keraguan, dan lebih tahan terhadap ancaman apabila mereka
         merupakan bagian sebuah kelompok.
     •   Status
         Masuknya dalam sebuah kelompok yang dipandang penting oleh orang lain
         memberikan pengakuan dan status bagi anggotanya.
     •   Self-esteem (harga diri)
         Kelompok dapat memenuhi kebutuhan sosial.




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                                 MEDRI DARAN
                                                                    PERILAKU KEORGANISASI AN
5
     •   Kekuatan
         Apa yang tidak dapat dicapai secara per orang (per individu) kerapkali menjadi
         mungkin melalui tindakan kelompok. Ada kekuatan dalam jumlah yang besar.
     •   Pencapaian tujuan
         Ada saat-saat di mana membutuhkan lebih dari satu orang untuk menyelesaikan
         sebuah     tugas   tertentu—ada    kebutuhan   untuk   mengumpulkan   talenta,
         pengetahuan, atau kekuatan untuk menyelesaikan sebuah pekerjaan. Dalam
         keadaan seperti itu, manajemen akan mengandalkan penggunaan sebuah
         kelompok formal.
                                           Gambar : 2
                            Tahap-tahap Pengembangan Kelompok




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                                 MEDRI DARAN
                                                                    PERILAKU KEORGANISASI AN
6
                                       Gambar : 3
                           Model Keseimbangan – Bersela




                                       Gambar : 4
      Hubungan antara Kelompok, Kepaduan (cohesiveness), Kinerja, Norma, dan
                                      Produktivitas




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                         MEDRI DARAN
                                                            PERILAKU KEORGANISASI AN
7
                                            Gambar : 5
                                    Menilai Efektivitas Kelompok

          Kriteria                              Brain
                            Interaksi                         Nominal        Elektronik
       efektivitas                            Storming
     Banyaknya               Rendah            Sedang         Tinggi             Tinggi
     gagasan
     Kualitas gagasan        Rendah            Sedang          Tinggi           Tinggi
     Tekanan sosial           Tinggi           Rendah         Sedang           Rendah
     Biaya kesehatan         Rendah            Rendah         Rendah            Tinggi
     Pemeriksaan          Tinggi hingga         Tinggi         Tinggi           Tinggi
     terhadap prestasi        rendah
     Komitmen pada             Tinggi        Tidak dapat      Sedang           Sedang
     penyelesaian                             digunakan
     Mengembangkan            Tinggi            Tinggi        Rendah           Rendah
     kepaduan
     kelompok

     MEMBANDINGKAN KELOMPOK DAN TIM KERJA
     Perbedaan antara kelompok kerja (groupwork) dengan tim kerja (teamwork) dapat
     dilihat pada table berikut :


                Tabel 1. : Perbedaan antara kelompok kerja dengan tim kerja


             Kelompok kerja                Sisi Perbedaan            Timkerja
       Informasi yang dibagi                    Tujuan       Kinerja Kolektif
       Netral (terkadang negative)             Sinergi       Positif
       Individual                           Akuntabilitas    Individual dan saling
                                                             Ketergantungan
       Acak dan bervariasi                 Keterampilan      Saling Melengkapi

     Jenis-jenis Timkerja
         1. Tim Problem –solving (Problem Solving Team)
         2. Tim Kerja Self Managed (Self Managed Team)
         3. Tim Fungsional Silang (Cross Functional Team)




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                                     MEDRI DARAN
                                                                        PERILAKU KEORGANISASI AN
8
     RINGKASAN DAN IMPLIKASI BAGI MANAJER
     Kinerja :
     •   Faktor-faktor struktural menunjukkan hubungan dengan prestasi.
     •   Ada hubungan positif antara persepsi peranan dan penilaian prestasi seorang
         karyawan.
     •   Norma mengendalikan perilaku anggota kelompok dengan menetapkan standar
         benar dan salah.
     •   Ketidakadilan status menciptakan frustrasi dan dapat memengaruhi secara
         terbalik produktivitas.
     •   Dampak besaran (size) pada prestasi tergantung pada jenis tugas yang
         dilaksanakan dalam kelompok.
     •   Komposisi demografi sebuah kelompok merupakan suatu determinan kunci
         turnover individu.


     Kepuasan :
     •   Sebagian besar orang lebih suka berkomunikasi dengan orang lain pada
         tingkatan statusnya sendiri atau pada tingkatan yang lebih tinggi.
     •   Kelompok yang besar berhubungan dengan kepuasan yang lebih rendah.




         Refferences :




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                                    MEDRI DARAN
                                                                       PERILAKU KEORGANISASI AN
9
        Gibson, James L, Ivancevich, John M, Donnelly Jr, James H (2000),
                Organizations, Behavior, Structure, Processes, 10th Edition, Irwin
                Mc.Graw Hill, USA.


        Robbins, Stephen P (2008), Organizational Behavior, Concept, and
                Application,12th Edition, Prentice Hall, USA.




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                             MEDRI DARAN
                                                                PERILAKU KEORGANISASI AN
9
        Gibson, James L, Ivancevich, John M, Donnelly Jr, James H (2000),
                Organizations, Behavior, Structure, Processes, 10th Edition, Irwin
                Mc.Graw Hill, USA.


        Robbins, Stephen P (2008), Organizational Behavior, Concept, and
                Application,12th Edition, Prentice Hall, USA.




Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB                             MEDRI DARAN
                                                                PERILAKU KEORGANISASI AN

More Related Content

What's hot

Bekerjasama dengan tim (rm)
Bekerjasama dengan tim (rm)Bekerjasama dengan tim (rm)
Bekerjasama dengan tim (rm)Insan Al-fasiry
 
Topik 9. kepemimpinan
Topik 9. kepemimpinanTopik 9. kepemimpinan
Topik 9. kepemimpinanhartantoahock
 
Kuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasi
Kuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasiKuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasi
Kuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasiMukhrizal Effendi
 
Asmuni hakikat organisasi
Asmuni hakikat organisasiAsmuni hakikat organisasi
Asmuni hakikat organisasiAsmuni Syukir
 
Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"
Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"
Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"Yuni Firwinda
 
Konsep asas kepemimpinan
Konsep asas kepemimpinanKonsep asas kepemimpinan
Konsep asas kepemimpinanEmyza Hamzah
 
Leadership
LeadershipLeadership
LeadershipHer Di
 
Peran motivasi dalam mengukir prestasi
Peran motivasi dalam mengukir prestasiPeran motivasi dalam mengukir prestasi
Peran motivasi dalam mengukir prestasiIrviana Rozi
 
Alat bantu mengampu mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3
Alat bantu mengampu  mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3Alat bantu mengampu  mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3
Alat bantu mengampu mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3Judianto Nugroho
 
Learning organization by Daniel Doni Sundjojo
Learning organization by Daniel Doni SundjojoLearning organization by Daniel Doni Sundjojo
Learning organization by Daniel Doni SundjojoDaniel Doni
 
Manajemen sumber daya manusia, motivasi, dan
Manajemen sumber daya manusia, motivasi, danManajemen sumber daya manusia, motivasi, dan
Manajemen sumber daya manusia, motivasi, danpengantarbisnis
 

What's hot (20)

Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Kelompok dan team
Kelompok dan teamKelompok dan team
Kelompok dan team
 
Perilaku kelompok
Perilaku kelompokPerilaku kelompok
Perilaku kelompok
 
Bekerjasama dengan tim (rm)
Bekerjasama dengan tim (rm)Bekerjasama dengan tim (rm)
Bekerjasama dengan tim (rm)
 
Topik 9. kepemimpinan
Topik 9. kepemimpinanTopik 9. kepemimpinan
Topik 9. kepemimpinan
 
Kuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasi
Kuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasiKuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasi
Kuliah 3 perilaku kelompok dalam organisasi
 
Asmuni hakikat organisasi
Asmuni hakikat organisasiAsmuni hakikat organisasi
Asmuni hakikat organisasi
 
Bab 12
Bab 12Bab 12
Bab 12
 
Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"
Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"
Prilaku Kelompok "Prilaku Organisasi"
 
6 kepemimpinan
6   kepemimpinan6   kepemimpinan
6 kepemimpinan
 
Team building
Team buildingTeam building
Team building
 
Konsep asas kepemimpinan
Konsep asas kepemimpinanKonsep asas kepemimpinan
Konsep asas kepemimpinan
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
 
Peran motivasi dalam mengukir prestasi
Peran motivasi dalam mengukir prestasiPeran motivasi dalam mengukir prestasi
Peran motivasi dalam mengukir prestasi
 
Alat bantu mengampu mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3
Alat bantu mengampu  mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3Alat bantu mengampu  mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3
Alat bantu mengampu mata kuliah : Perilaku Organisasi - 3
 
Learning organization by Daniel Doni Sundjojo
Learning organization by Daniel Doni SundjojoLearning organization by Daniel Doni Sundjojo
Learning organization by Daniel Doni Sundjojo
 
Fw iip(1)
Fw iip(1)Fw iip(1)
Fw iip(1)
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Manajemen sumber daya manusia, motivasi, dan
Manajemen sumber daya manusia, motivasi, danManajemen sumber daya manusia, motivasi, dan
Manajemen sumber daya manusia, motivasi, dan
 
Kepimpinan
KepimpinanKepimpinan
Kepimpinan
 

Viewers also liked

121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS
121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS
121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWSTatsuo Sakamoto
 
Sem history of diabetes
Sem history of diabetesSem history of diabetes
Sem history of diabetesManju Kerketta
 
121123 大阪アド部発表資料 ver1.1
121123 大阪アド部発表資料 ver1.1121123 大阪アド部発表資料 ver1.1
121123 大阪アド部発表資料 ver1.1Tatsuo Sakamoto
 
「情報社会」に関する一見解
「情報社会」に関する一見解「情報社会」に関する一見解
「情報社会」に関する一見解Hidenao Abe
 
140321 Android Bazaar and Conference (sharing)
140321 Android Bazaar and Conference (sharing)140321 Android Bazaar and Conference (sharing)
140321 Android Bazaar and Conference (sharing)Tatsuo Sakamoto
 
フォーラムパネル討論 20140908 for_upload
フォーラムパネル討論 20140908 for_uploadフォーラムパネル討論 20140908 for_upload
フォーラムパネル討論 20140908 for_uploadHidenao Abe
 
Sem symptoms and signs of diabetes
Sem symptoms and signs of diabetesSem symptoms and signs of diabetes
Sem symptoms and signs of diabetesManju Kerketta
 
アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto
アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto
アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto Tatsuo Sakamoto
 
収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin
収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin
収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovinTatsuo Sakamoto
 
Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)
Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)
Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)Hidenao Abe
 
administrador de dispositivos
administrador de dispositivosadministrador de dispositivos
administrador de dispositivosroampa
 
Practica blog
Practica blogPractica blog
Practica blogzhiogh
 
1º seminário de educação inclusiva municipal
1º seminário de educação inclusiva municipal1º seminário de educação inclusiva municipal
1º seminário de educação inclusiva municipalMarlene Campos
 
L2 la evaluación durante el ciclo escolar
L2 la evaluación durante el ciclo escolarL2 la evaluación durante el ciclo escolar
L2 la evaluación durante el ciclo escolarEsperanza Sosa Meza
 
Juvenil segunda 1
Juvenil segunda 1Juvenil segunda 1
Juvenil segunda 1gerai2010
 
Apresentação Starbucks ACCM
Apresentação Starbucks ACCMApresentação Starbucks ACCM
Apresentação Starbucks ACCMHeitor Buchalla
 

Viewers also liked (20)

121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS
121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS
121214 アド部発表資料 2012年TOP NEWS
 
Sem history of diabetes
Sem history of diabetesSem history of diabetes
Sem history of diabetes
 
121123 大阪アド部発表資料 ver1.1
121123 大阪アド部発表資料 ver1.1121123 大阪アド部発表資料 ver1.1
121123 大阪アド部発表資料 ver1.1
 
Insulin old & new
Insulin old & newInsulin old & new
Insulin old & new
 
「情報社会」に関する一見解
「情報社会」に関する一見解「情報社会」に関する一見解
「情報社会」に関する一見解
 
140321 Android Bazaar and Conference (sharing)
140321 Android Bazaar and Conference (sharing)140321 Android Bazaar and Conference (sharing)
140321 Android Bazaar and Conference (sharing)
 
フォーラムパネル討論 20140908 for_upload
フォーラムパネル討論 20140908 for_uploadフォーラムパネル討論 20140908 for_upload
フォーラムパネル討論 20140908 for_upload
 
Sem symptoms and signs of diabetes
Sem symptoms and signs of diabetesSem symptoms and signs of diabetes
Sem symptoms and signs of diabetes
 
アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto
アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto
アプリ内課金が小規模開発者にもたらす可能性 〜「中年騎士ヤスヒロ」の事例〜 @tatsuosakamoto
 
収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin
収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin
収益最大化には欠かせない!動画リワードxメディエーション at Vungle勉強会 #applovin
 
World diabetes day
World diabetes dayWorld diabetes day
World diabetes day
 
Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)
Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)
Weka分類学習アルゴリズムの利用法(その1)
 
Inteligência+emocional
Inteligência+emocionalInteligência+emocional
Inteligência+emocional
 
administrador de dispositivos
administrador de dispositivosadministrador de dispositivos
administrador de dispositivos
 
Practica blog
Practica blogPractica blog
Practica blog
 
1º seminário de educação inclusiva municipal
1º seminário de educação inclusiva municipal1º seminário de educação inclusiva municipal
1º seminário de educação inclusiva municipal
 
L2 la evaluación durante el ciclo escolar
L2 la evaluación durante el ciclo escolarL2 la evaluación durante el ciclo escolar
L2 la evaluación durante el ciclo escolar
 
Juvenil segunda 1
Juvenil segunda 1Juvenil segunda 1
Juvenil segunda 1
 
Apresentação Starbucks ACCM
Apresentação Starbucks ACCMApresentação Starbucks ACCM
Apresentação Starbucks ACCM
 
kasut?? o.O
kasut?? o.Okasut?? o.O
kasut?? o.O
 

Similar to TIM KERJA DAN KELOMPOK

Working with groups
Working with groupsWorking with groups
Working with groupsjessicamrt24
 
Perilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para Manajer
Perilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para ManajerPerilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para Manajer
Perilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para ManajerUniversitas Mercu Buana
 
Muhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskill
Muhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskillMuhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskill
Muhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskillFahrizalArnando
 
Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027
Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027
Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027FerdyDwiansyah
 
Jenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardtJenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardtmuhammadfatih35
 
Dinamika Kelompok - Daeng Muhammad Feisal
Dinamika Kelompok - Daeng Muhammad FeisalDinamika Kelompok - Daeng Muhammad Feisal
Dinamika Kelompok - Daeng Muhammad FeisalDaeng Muhammad Feisal
 
Indah permatasari 4520210069 working_withgroups
Indah permatasari 4520210069 working_withgroupsIndah permatasari 4520210069 working_withgroups
Indah permatasari 4520210069 working_withgroupsIndahPermata52
 
Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024
Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024
Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024ShabrinaPutriRamadha
 
Jenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardtJenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardtmuhammadfatih35
 
Power Point Materi Team Building KK.pptx
Power Point Materi Team Building KK.pptxPower Point Materi Team Building KK.pptx
Power Point Materi Team Building KK.pptxAjiMuhammadIlyas
 
Working With Groups - INTERPERSONAL SKILL
Working With Groups - INTERPERSONAL SKILLWorking With Groups - INTERPERSONAL SKILL
Working With Groups - INTERPERSONAL SKILLMuhammadRiandy4
 
Understanding group and team
Understanding group and teamUnderstanding group and team
Understanding group and teamDiva Syachrani
 
Workingwithgrups4520210049
Workingwithgrups4520210049Workingwithgrups4520210049
Workingwithgrups4520210049FikriansyahTara
 
Disiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengeDisiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengemuhammadfatih35
 
4 - Dasar perilaku kelompok Tim kerja - group-fond2 (1).ppt
4 - Dasar perilaku kelompok  Tim kerja - group-fond2 (1).ppt4 - Dasar perilaku kelompok  Tim kerja - group-fond2 (1).ppt
4 - Dasar perilaku kelompok Tim kerja - group-fond2 (1).pptMuhammadFathoni61
 
Kerja berpasukan dan lain lain
Kerja berpasukan dan lain lainKerja berpasukan dan lain lain
Kerja berpasukan dan lain lainAqmar Ayub
 
Group, team and group dynamic
Group, team and group dynamicGroup, team and group dynamic
Group, team and group dynamicSeta Wicaksana
 
WORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL B
WORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL BWORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL B
WORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL BSyahraniAdrianty
 

Similar to TIM KERJA DAN KELOMPOK (20)

Working with groups
Working with groupsWorking with groups
Working with groups
 
Perilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para Manajer
Perilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para ManajerPerilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para Manajer
Perilaku Kelompok dan Tantangan bagi Para Manajer
 
Muhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskill
Muhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskillMuhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskill
Muhamaddivafahrizal13workinginterpesonalskill
 
Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027
Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027
Tugas 13 ferdy dwiansyah 4520210027
 
Jenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardtJenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardt
 
Dinamika Kelompok - Daeng Muhammad Feisal
Dinamika Kelompok - Daeng Muhammad FeisalDinamika Kelompok - Daeng Muhammad Feisal
Dinamika Kelompok - Daeng Muhammad Feisal
 
Indah permatasari 4520210069 working_withgroups
Indah permatasari 4520210069 working_withgroupsIndah permatasari 4520210069 working_withgroups
Indah permatasari 4520210069 working_withgroups
 
Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024
Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024
Working with groups shabrina putri ramadhani 4520210024
 
Jenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardtJenis disiplin belajar marquardt
Jenis disiplin belajar marquardt
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Power Point Materi Team Building KK.pptx
Power Point Materi Team Building KK.pptxPower Point Materi Team Building KK.pptx
Power Point Materi Team Building KK.pptx
 
Working With Groups - INTERPERSONAL SKILL
Working With Groups - INTERPERSONAL SKILLWorking With Groups - INTERPERSONAL SKILL
Working With Groups - INTERPERSONAL SKILL
 
Understanding group and team
Understanding group and teamUnderstanding group and team
Understanding group and team
 
Workingwithgrups4520210049
Workingwithgrups4520210049Workingwithgrups4520210049
Workingwithgrups4520210049
 
Disiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. sengeDisiplin belajar petter m. senge
Disiplin belajar petter m. senge
 
4 - Dasar perilaku kelompok Tim kerja - group-fond2 (1).ppt
4 - Dasar perilaku kelompok  Tim kerja - group-fond2 (1).ppt4 - Dasar perilaku kelompok  Tim kerja - group-fond2 (1).ppt
4 - Dasar perilaku kelompok Tim kerja - group-fond2 (1).ppt
 
Kerja berpasukan dan lain lain
Kerja berpasukan dan lain lainKerja berpasukan dan lain lain
Kerja berpasukan dan lain lain
 
KERJA SAMA TIM.ppt
KERJA SAMA TIM.pptKERJA SAMA TIM.ppt
KERJA SAMA TIM.ppt
 
Group, team and group dynamic
Group, team and group dynamicGroup, team and group dynamic
Group, team and group dynamic
 
WORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL B
WORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL BWORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL B
WORKING WITH GROUPS BY SYAHRANI ADRIANTY - INTERPERSONAL SKILL B
 

TIM KERJA DAN KELOMPOK

  • 1. PERILAKU KEORGANISASIAN MODUL 6 PEMBENTUKAN KELOMPOK DAN TIM OLEH MEDRI DARAN PROGRAM KELAS KARYAWAN FAKULTAS EKONOMI - JURUSAN MANAJEMEN UNIVERSITAS MERCU BUANA – JAKARTA
  • 2. 2 2009 MODUL 6 PEMBENTUKAN KELOMPOK DAN TIM MENDEFINISIKAN DAN MENGKLASIFIKASIKAN KELOMPOK Kelompok adalah kerjasama dua orang atau lebih yang berinteraksi dan saling tergantung, yang telah bergabung untuk mencapai tujuan tertentu. Kelompok dibedakan atas • Kelompok formal (formal group)  kelompok yang diciptakan oleh keputusan manajerial untuk mencapai tujuan organisasi, jadi ditentukan oleh struktur organisasi. • Kelompok informal (informal group) kelompok yang berkembang dari upaya individu dan mengembangkan minat yang biasa terdapat dari persahabatan dibanding desain yang sengaja dibentuk. Jadi relatif tidak terstruktur atau ditetapkan oleh organisasi, muncul sebagai tanggapan terhadap kebutuhan kontak sosial. Kelompok Formal dibedakan atas : • Kelompok komando (Command group) ditetapkan oleh bagan organisasi berdasarkan perintah/komando.. • Kelompok tugas (task group)  ditetapkan oleh organisasi, menggambarkan mereka bekerja sama untuk menyelesaikan suatu tugas kerja. Kelompok informal dibedakan atas : • Kelompok kepentingan (interest group) mereka yang bekerja sama untuk mencapai tujuan khusus di mana masing-masing berkepentingan. • Kelompok persahabatan (friendship group) mereka yang bergabung karena mereka mempunyai satu atau lebih cirri/karakateristik yang sama. Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 3. 3 Gambar : 1 Model Perilaku Kelompok KONDISI EKSTERNAL YANG DIBEBANKAN PADA KELOMPOK Kelompok merupakan anak himpunan (subset) dari sebuah organisasi yang lebih besar yang terdiri dari: • Strategi organisasi • Struktur wewenang • Peraturan formal • Sumber daya organisasi • Proses seleksi sumber daya manusia • Sistem penggajian dan penilaian prestasi • Kebudayaan organisasi • Penetapan fisik kerja SUMBER DAYA ANGGOTA KELOMPOK Tingkat prestasi potensial sebuah kelompok sebagian besar tergantung pada sumber daya yang dibawa anggota-anggotanya secara pribadi ke dalam kelompok. Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 4. 4 • Kemampuan – menetapkan parameter bagi apa yang dapat dilakukan anggota dan bagaimana efektifnya mereka akan bekerja dalam sebuah kelompok. • Ciri-ciri kepribadian – besarnya pengaruh setiap satu ciri adalah kecil, tetapi menggabungkan ciri-ciri kepribadian, akibatnya bagi perilaku kelompok sangat berarti. STRUKTUR KELOMPOK Kelompok bukanlah gerombolan yang tidak terorganisir. Mereka mempunyai sebuah struktur yang membentuk perilaku anggota-anggota. • Kepemimpinan formal • Peranan • Norma • Status • Besaran • Komposisi • Kepaduan. MENGAPA ORANG BERGABUNG DENGAN KELOMPOK • Keamanan Dengan bergabung dengan sebuah kelompok, individu dapat mengurangi rasa ketidakamanan karena berdiri sendiri. Orang merasa lebih kuat, mempunyai lebih sedikit keraguan, dan lebih tahan terhadap ancaman apabila mereka merupakan bagian sebuah kelompok. • Status Masuknya dalam sebuah kelompok yang dipandang penting oleh orang lain memberikan pengakuan dan status bagi anggotanya. • Self-esteem (harga diri) Kelompok dapat memenuhi kebutuhan sosial. Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 5. 5 • Kekuatan Apa yang tidak dapat dicapai secara per orang (per individu) kerapkali menjadi mungkin melalui tindakan kelompok. Ada kekuatan dalam jumlah yang besar. • Pencapaian tujuan Ada saat-saat di mana membutuhkan lebih dari satu orang untuk menyelesaikan sebuah tugas tertentu—ada kebutuhan untuk mengumpulkan talenta, pengetahuan, atau kekuatan untuk menyelesaikan sebuah pekerjaan. Dalam keadaan seperti itu, manajemen akan mengandalkan penggunaan sebuah kelompok formal. Gambar : 2 Tahap-tahap Pengembangan Kelompok Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 6. 6 Gambar : 3 Model Keseimbangan – Bersela Gambar : 4 Hubungan antara Kelompok, Kepaduan (cohesiveness), Kinerja, Norma, dan Produktivitas Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 7. 7 Gambar : 5 Menilai Efektivitas Kelompok Kriteria Brain Interaksi Nominal Elektronik efektivitas Storming Banyaknya Rendah Sedang Tinggi Tinggi gagasan Kualitas gagasan Rendah Sedang Tinggi Tinggi Tekanan sosial Tinggi Rendah Sedang Rendah Biaya kesehatan Rendah Rendah Rendah Tinggi Pemeriksaan Tinggi hingga Tinggi Tinggi Tinggi terhadap prestasi rendah Komitmen pada Tinggi Tidak dapat Sedang Sedang penyelesaian digunakan Mengembangkan Tinggi Tinggi Rendah Rendah kepaduan kelompok MEMBANDINGKAN KELOMPOK DAN TIM KERJA Perbedaan antara kelompok kerja (groupwork) dengan tim kerja (teamwork) dapat dilihat pada table berikut : Tabel 1. : Perbedaan antara kelompok kerja dengan tim kerja Kelompok kerja Sisi Perbedaan Timkerja Informasi yang dibagi Tujuan Kinerja Kolektif Netral (terkadang negative) Sinergi Positif Individual Akuntabilitas Individual dan saling Ketergantungan Acak dan bervariasi Keterampilan Saling Melengkapi Jenis-jenis Timkerja 1. Tim Problem –solving (Problem Solving Team) 2. Tim Kerja Self Managed (Self Managed Team) 3. Tim Fungsional Silang (Cross Functional Team) Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 8. 8 RINGKASAN DAN IMPLIKASI BAGI MANAJER Kinerja : • Faktor-faktor struktural menunjukkan hubungan dengan prestasi. • Ada hubungan positif antara persepsi peranan dan penilaian prestasi seorang karyawan. • Norma mengendalikan perilaku anggota kelompok dengan menetapkan standar benar dan salah. • Ketidakadilan status menciptakan frustrasi dan dapat memengaruhi secara terbalik produktivitas. • Dampak besaran (size) pada prestasi tergantung pada jenis tugas yang dilaksanakan dalam kelompok. • Komposisi demografi sebuah kelompok merupakan suatu determinan kunci turnover individu. Kepuasan : • Sebagian besar orang lebih suka berkomunikasi dengan orang lain pada tingkatan statusnya sendiri atau pada tingkatan yang lebih tinggi. • Kelompok yang besar berhubungan dengan kepuasan yang lebih rendah. Refferences : Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 9. 9 Gibson, James L, Ivancevich, John M, Donnelly Jr, James H (2000), Organizations, Behavior, Structure, Processes, 10th Edition, Irwin Mc.Graw Hill, USA. Robbins, Stephen P (2008), Organizational Behavior, Concept, and Application,12th Edition, Prentice Hall, USA. Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN
  • 10. 9 Gibson, James L, Ivancevich, John M, Donnelly Jr, James H (2000), Organizations, Behavior, Structure, Processes, 10th Edition, Irwin Mc.Graw Hill, USA. Robbins, Stephen P (2008), Organizational Behavior, Concept, and Application,12th Edition, Prentice Hall, USA. Pusat Pengembangan Bahan Ajar - UMB MEDRI DARAN PERILAKU KEORGANISASI AN