SlideShare a Scribd company logo
1 of 34
Download to read offline
Ayat
ó ? ó óÃ ? ó öÖ ó? ? ó öÅ úÇ?æó ó ? ó óæóÃ
ò ö ó ?Ì?æóÒ öøõ ö ó ö
Tumbuhan merupakan makhluk
hidup yang sangat berperan bagi
kehidupan, di dalam bumi terdapat
berbagai macam tumbuhan, hal ini
juga di jelaskan dalam alqur'an
yaitu QS Asy- Syuaraa ayat 7
Artinya: Dan Apakah mereka tidak
memperhatikan bumi, berapakah banyaknya
Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam
tumbuh-tumbuhan yang baik? (QS Asy- Syuaraa
ayat 7 )
“ “
Ayat diatas menjelaskan bahwa
ALLAH telah menciptakan berbagai
jenis macam tumbuhan yang
sangat berperan bagi kehidupan
manusia, sehingga kita seharusnya
mempelajari tentang tumbuhan
tersebut. Maka dari itu mari kita
belajar tentang dunia tumbuhan.
Tumbuhan dapat dikatakan
mempunyai tubuh sama
seperti halnya hewan.
Gagasan bahwa suatu
tumbuhan mempunyai tubuh
menegaskan bahwa seluruh
tumbuhan merupakan suatu
kesatuan hidup. Sedangkan
berbagai organ yang berbeda
hanyalah bagian-bagian yang
melaksanakan fungsinya
masing-masing dalam
kehidupan seluruh tumbuhan.
Tumbuhan merupakan
organisme yang eukariotik,
multiseluler, dan sebagian
besar anggotanya sudah
memiliki organ-organ khusus
seperti adanya struktur akar,
batang, dan daun.
elain itu tumbuhan
juga merupakan
Skelompok makhluk
hidup yang memiliki klorofil (zat
hijau daun) yang sudah
tersusun dalam organel khusus,
yaitu kloroplas. Adanya
kloroplas tumbuhan mampu
menyintesis makanannya dari
zat-zat anorganik melalui
fotosintesis. Dengan kata lain,
tumbuhan tergolong kedalam
makhluk autotrof. Berdasarkan
morfologi atau susunan tubuh
tumbuhan bisa dibedakan lagi
atas dua jenis kelompok besar
berikut :
Bryophyta
Tumbuhan tidak berpembuluh (Thallophyta) yang
meliputi lumut (Bryophyta).
Pteridophyta
Spermatophyta
Tumbuhan berpembuluh (Tracheophyta) yang meliputi
paku pakuan (Pteridophyta), dan tumbuhan berbiji
(Spermatophyta).
Tumbuhan berpembuluh (Tracheophyta) yang meliputi
paku pakuan (Pteridophyta), dan tumbuhan berbiji
(Spermatophyta).
isuatu tempat yang tandus dimana
tidak ada satu tumbuhan yang hidup
Ddisana disana, maka kehidupan
ditempat seperti itu akan diawali
dengan munculnya tumbuhan
perintis atau Tumbuhan
Pelopor. Apa tumbuhan
perintis itu???.
Tumbuhan perintis akan
mengawali terciptanya
suatu ekosistem dalam
suatu lingkungan
yang ekstrim, seperti
lahan tandus.
Di tempat seperti
itu biasanya
kondisinya serba
kurang memadai,
mulai dari nutrisi
hingga keadaan
tanahnya yang sulit
ditumbuhi. Oleh
karena itu diperlu-
kan tumbuhan yang
dapat hidup meski
dalam keadaan
ekstrim sekalipun con-
toh tumbuhan seperti
itu adalah BRIOPHYTA
atau TUMBUHAN LUMUT.
Tumbuhan Perintis
Lumut dapat tumbuh pada bebatuan, serta dapat
memecahnya sehingga dari bebatuan tersebut akan
tersedia berbagai mineral yang dapat mendukung
kehidupan selanjutnya. Proses pecahnya batu
dapat disebabkan karena tumbuhan lumut
memiliki senyawa asam yang dapat menghan-
curkan bebatuan. Tidak hanya mineral, dari
koloni tumbuhan perintis yang telah mati akan
tersedia sumber organik yang akan menjadi
tanah, sehingga sumber organik tersebut
dapat dimanfaatkan oleh tumbuhan-
tumbuhan lain untuk proses
tumbuhnya mereka yang tadinya
dikatakan tempat
ekstrim atau tandus.
Tumbuhan lumut yang berada di
berbagai tempat di wilayah Jepang
nyatanya menjadi sarana relaksasi bagi
banyak orang.
ilansir Odditycentral
p a d a k a m i s
D( 3 0 / 7 / 2 0 1 5 ) ,
tumbuhan lumut yang berada
di berbagaintempat di wilayah
Jepang ternyata menjadi
sarana relaksasi bagi banyak
orang. Pasalnya mereka
meyakini bahwa dengan
menatap lumut selama
berjam-jam akan membantu
siapapun terbebas dari rasa takut
dan tertekan.
Takeshi Ueno, seorang ahli
ekologi tanamandi Tsuru University,
menyatakan bahwa kegiatan ini
sangat populer dikalangan
perempuan, karena mereka kaya
emosi.
Sekilas
info
ryophyta adalah anggota
kingdom plantae yang paling
Bsederhana yang merupakan
bentuk peralihan antara
Thallophyta atau tumbuhan bertalus
dan Cormophyta atau tumbuhan
berkormus. Arti tumbuhan bertalus
adalah belum memiliki akar, batang
dan daun sejati.
Lumut merupakan tumbuhan yang
memiliki klorofil sehingga dapat
berfotosintesis, dimana sebagian
besar lumut adalah tumbuhan
teresterial atau hidup didaratan,
lumut sangat mudah ditemukan
diberbagai tempat terutama di
tempat yang lembab baik itu
ditanah, tembok, bebatuan lapuk
dan menempel atau epifit dikulit
pohon. Lumut yang hidup di tempat
yang lembab dan teduh akan
tumbuh subur dan tampak sebagai
hamparan hijau.
Salah satu contoh tumbuhan lumut
menempel pada batuan.
Cara hidup dan
habitat lumut
Capsule : Kotakspora
Seta : Tngkai Spongariu
Foot : Selubung Pangkal Tangkai
spongarium
• Tumbuh di tempat yang lembap
• Sebagian lumut tubuhnya berupa talus (lembaran)
• Sebagian lagi telah memiliki organ mirip akar (rizoid), berspora,
berklorofil.
• Peralihan antara tumbuhan Thallophyta dan Cormophyta
?Autotrof
Bagian
Tubuh
Lumut
Ciri ciri Lumut
Pada tumbuhan lumut terjadi pergiliran keturunan antara fase yang
menghasilkan sel kelamin atau gamet yang disebut Gametofit ( fase
seksual atau generatif) dan fase yang menghasilkan spora disebut fase
Sporofit (fase aseksual atau vegetatif).
Klasifikasi
LumutBryiophyta dibagi menjadi 3 kelas,
yaitu lumut sejati (Musci), lumut
tanduk (Anthocerotae) dan lumut hati
(Hepaticeae).
Lumut sejati mempunyai
struktur yang berupa
daun yang tersusun
dalam bentuk spiral pada
batang dan arah
tumbuhnya vertikel.
Struktur yang
menyerupai batang pada
tumbuhan lumut
dibawah permukaan
tanah seperti rhizoma.
Contoh jenis lumut sejati
sering ditemukan adalah
pogonatum.
Lumut tanduk
memiliki striktur yang
menyerupai tanduk,
bagian yang menyerupai
tanduk tersebut adalah
sporofit, sedangkan
tubuh tumbuhan lumut
yang hijau merupakan
gametofitnya. Contoh
tumbuhan lumut tanduk
adalah Anthoceros
natans .
Lumut hati berbentuk
seperti lembaran hati,
dau bewarna hijau dan
bertoreh ditepinya, arah
tumbuhnya horizontal,
akarnya masih berupa
rhizoid dan tidak
memiliki batang. Contoh
tumbuhan lumut hati
adalah Marchantia
polimorpha.
Lumut Tanduk ( Anthocerotae)
Lumut Hati ( Hepaticeae)Lumut Sejati (Musci)
CONTOH SISTEM KLASIFIKASI
TUMBUHAN Bryophyta
(LUMUT)
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisio : Bryophyta
Classis : Musci
Ordo : Bryales
Familia : Politrichaceae
Genus : Pogonatum
Species : Pogonatum sp
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Division : Antheceroptophyta
Kelas : Antheceroptopsida
Ordo : Antheceroptoceales
Family : Antheceroptoceae
Genus : Antheceroptopsida
Spesies : Antheceroptopsida sp
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Devisio : Marchantiophyta
Classis : Marchantiopsida
Ordo : Marchantiales
Familia : Marchantiaceae
Genus : Marchantia
Spesies : Marchantia polymorpha
Lumut Hati ( Hepaticeae)
Lumut Tanduk ( Anthocerotae)
Lumut Sejati (Musci)
Lumut Jadi BBM?
Tumbuhan lumut yang subur di
wilayah tropis ternyata bisa menjadi
sumber bahan bakar minyak. Hal
tersebut sedang di kembangkan oleh
PT Pertamina (Persero).
Vice President Research adn
Development Pertamina, Eko Wahyu
mengatakan, setelah diproses
tumbuhan lumut tersebut bisa di
jadikan campuran bahan bakar jenis
solar. Pengolahan lumut tersebut
dapat menurunkan konsumsi BBM.
Menurut Eko, solar yang dihasilkan
dari proses pencampuran lumut
t e r s e b u t m e m i l i k i k u a l i t a s
internasional Euro 4, sepaerti
diketahui saat ini kualitas BBM kita
masih Euro 2. Pengembangan
tersebut sudah di presentasikan
ke Direktorat Jendral Minyak dan
Gas Bumi (Ditjen Migas)
Kemetrian Energi Sumber Daya
Mineral (ESDM)
“begitu disaring jadi solar, itu
kelasnya Euro 4-5. Ini bisa kita
k e m b a n g k a n d a n d i
p r e s e n t a s i k a n d e n g a n
pemerintah,” tuturnya.
Ia menambahkan, jika
pengembangan lumut sebagai
campuran solar berhasil maka
bisa menciptakan lapangan kerja
dan pendapatan baru bagi petani
Indonesia. Hasil olahaan lumut
tersebut juga bisa di produksi
masal sehingga Indonesia
menjadi produsen Bahan B akar
Nabati (BBN) dari Lumut.
Sekilas
info
Sumber: https://rahmamuslimah.wordpress.tugas-1-tumbuhan-paku-hidupdi-cagar)
umbuhan pteridophyta (paku) sebagai bagian dari keanekaragaman hayati
merupakan komunitas tumbuhan yang mempunyai fungsi ekologis yang
Tcukup penting didalam ekosistem hutan, seperti sebagai vegetasi penutup
tanah, pencampur serasah bagi pembentukan hara tanah, dan produsen dalam
rantai makanan. Disamping itu berperan sebagai sumber plasma nutfah juga
berpotensi sebagai sumber obat-obatan. Hal tersebut perlu mendapatkan perhatian
yang cukup besar di dalam pengelolaannya. Tumbuhan paku memiliki
keanekaragaman jenis yang tinggi dan mampu hidup dalam kondisilingkungan yang
bervariasi.
Tumbuhan pteridophyta (paku), tumbuhan ini disebut pteridophyta yang
berasal dari bahasa Yunani. Pteridophyta diambil dari kata pteron yang berarti
sayap, bulu dan phyta yang berarrti tumbuhan. Di Indonesia tumbuhan ini lebih
dikenal sebagai tumbuhan paku. Sesuai dengan artinya pteridophyta mempunyai
susunan daun yang umumnya memebentuk bangun sayap (menyirip) dan pada
bagian pucuk terdapat bulu-bulu. Daun mudanya membentuk gulungan atau
melingkar. Tumbuhan paku umumnya sudah berupa tumbuhan kormus, yang
artinya sudah memiliki akar,batang dan daun sejati. Perkembangbiakannya dengan
spora, batangnya kebanyakan tumbuh dibagian bawah tanah. Batang semacam ini
disebut dengan Rimpang atau Rhizoma. Akar tumbuhan paku berfungsi untuk
menahan tumbuhan ditanah dan menyerap air serta mineral dari dalam tanah. Pada
permukaan bawah daun dewasa sering dijumpai bintik –bintik hitam disebut sorrus,
di dalam sorus banyak terdapat kotak spora (Sporangium) dan dilindungi oleh
selaput yang disebut indusium. Daun penghasil spora pada tumbuhan paku disebut
daun subur (daun fertil) dan sering disebut Sporofil. Sedangkan yang tidak
menghasilkan spora disebut daun mandul (daun steril).
(Sumber:https:rahmamuslimah.wordpress.tugas-
1-tumbuhan-paku-hidupdi-cagar)
(Sumber: https://www.google.co.id.blogspot.com.
materi-sma-penjelasan-tumbuhan-paku-
pteridophyta.html-paku-muda-menggulung)
Pteridophyta
Luar biasa ternyata manfaat
tumbuhan satu ini, yang ternyata
masuk kedalam kelompok tumbuhan
paku..... Iya.. pakis Ostrich ternyata
memiliki manfaat.
Tanaman pakis tergolong denga
tanaman paku-pakuan. Pakis ini juga
ternyata sangat lezat untuk di jadikan
makanan yaitu diolah menjadi sayur.
Bagian yang diolah yaitu bagian tunas
atau daun yang masih kuncup.
Pakis yang dikenal sebagai
tanaman hias ternyata dapat pula
dikonsumsi, meskipun tidak semua
tanaman pakis dapat dikonsumsi.
Kandungan gizi pada sayur pakis ini ternyata cukup banyak, namun tidak banyak
orang mengetahuinya, salah satu manfaatnya yaitu: menjaga sistem kekebalan
tubuh, melancarkan proses metabolisme, mencegah penyakit rematik dan menjaga
(Sumber: http://www.suaradesa.com/tips/2016/09/16/keistemewaan-tanaman-pakis-ostrich&ved)
Sekilas
info
?Memiliki akar, batang , dan daun.
?Berklorofil.
?Hidup di tempat yang lembab.
?Autotrof.
?Daun muda umumnya menggulung
Bagian
Tubuh
Paku
Ciri ciri Lumut
Tumbuhan paku lebih suka tinggal di daerah pegunungan daripada
dataran rendah, hal tersebut di dasarkan beberapa faktor mulai
kelembaban, perairan air, curah hujan yang tinggi dan kabut. Namun
terdapat juga tumbuhan paku yang hidup di daerah yang memiliki curah
hujan sedang hingga tinggi. Tumbuhan paku juga hidup seara epifit
(menempel) pada pohon tinggi, tumbuh epifit di batang pohon yang telah
ditebang sampai di ranting pohon besar. Secara umum tumbuhan ini
banyak ditemukan baik di dataran rendah maupun daerah pegunungan,
sering menumpang di batang pohon tinggi, dan menyukai daerah yang
agak lembab dan tahan terhadap sinar matahari langsung. Tanaman ini
tersebar di seluruh daerah tropis.
? Habitat dan cara hidup
tumbuhan pteridophyta (paku)
Di wilayah Minangkabau, terutama daerah Pariaman dan sekitarnya,
tumbuhan pakis sudah tidak asing lagi. Tanaman pakis atau paku sudah dikenal
sejak zaman dulu.
Sebagian orang menyebutnya dengan “paku” . mungkin karena tumbuhan ini
termasuk jenis tumbuhan paku-pakuan yang tumbuh di jenis tanah gambut.
Di daerah Pariaman, tumbuhan paku banyak dijumpai dikebun kelapa. Karena
terlindungi dari cahaya matahari langsung, tumbuhan paku dapat tumbuh dengan
baik. Tumbuhan paku yang digunakan adalah yang ujungnya bergulung, berbatang
agak tebal dan berdaun kecil-kecil.
Lazimnya bahan dari tumbuhan pakis (paku) dapat ditumis atau dibuat gulai
dengan campuarn bahan lain udang dan lain-lain. Gulai pakis atau gulai paku dapat
di jadikan makanan. Hal inilah yang menjadikan daerah Pariaman menjadi daerah
yang terkenal dengan gulai pakunya.
(Sumber: http://log.viva.co.id/news/read/911462-gulai-
pakismasakan-khas-minang-yang -tak-kalah-lezat&ved.)
TUMBUHAN PAKU
JADI MAKANAN GULAI?????
Sekilas
info
aun pada tumbuhan paku
berdasarkan fungsinya
Ddibedakan menjadi dua.
1. Daun tropofil: daun tumbuhan paku
yang tidak menghasilkan spora.
2. Dau sporofil: karakteristik yang paling
nampak berdasarkan morfologinya
yaitu adanya sorus yang berupa titik-
titik hitam pada permukaan daun,
dalam sorus terdapat kumpulan
spongaria yang merupakan tempat
atau wadah dari spora. (daun yang
menghasilkan spora)
Tentang Daun Pada
Tumbuhan Paku
(Sumber:http:smanda.blogspot.
kingdom-plantae-dunia-tumbuhan.
htmltumbuhan paku)
Pada tumbuhan paku
terjadi pergiliran keturunan
a n t a r a f a s e y a n g
menghasilkan sel kelamin
atau gamet yang disebut
Gametofit ( fase seksual atau
generatif) dan fase yang
menghasilkan spora disebut
fase Sporofit (fase aseksual
atau vegetatif)
P e r b e d a a n u t a m a
pergiliran keturunan antara
tumbuhan paku dan lumut
adalah pada ukuran sporofit dan
gametofitnya. Pada tumbuhan lumut
s p o r o f i t n y a b e r u k u r a n k e c i l
dibandingkan dengan gametofit.
Sporofit pada tumbuhan lumut
menumpang pada gametofit.
Sebaliknya pada tumbuhan paku
sporofit berukuran lebih besar daripada
gametofitnya.
Cara Perkembangbiakan
taumbuhan Pteridophyta (paku)
Klasifikasi
Paku
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisi : Pteridophyta
Classis : Lycopodiacea
Ordo : Selaginellales
Family : Selaginellaceae
Genus : Selaginella
Spesies :Selaginella caudata
Paku kawat tumbuh baik pada kondisi lembab, bentuk dan morfologinya
seperti kawat, bermula darisinilah dinamakan paku kawat. Memiliki struktur daun
berbentuk mirip rambut sisik dengan batang seperti kawat. Salah satu contoh
tumbuhan paku kawat yaitu: Selaginella caudata.
Paku Kawat (Lycopodinae)
(Sumber: http://dvill-staw.blogspot.com/
2011/12/laporan-praktikum-botani-tingkat
-rendah.html)
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisi : Pteridophyta
Kelas : Equisetopsida
Ordo :Equisetales
Famili : Equisetaceae
Genus : Equisentinae
Spesies :Equisentinae hymale
Anggota dari kelas ini yang sekarang masih ada umumnya berupa terna
yang menyukai tempat-tempat lembab, kadang-kadang bersifat dominan dalam
komunitas tertentu. Habitat hidup di darat, sebagian dirawa-rawa. Contoh:
Equisentinae hyemale.
Paku Ekor kuda (Equisitinae)
(Sumber: dokumentasi pribadi)
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisi : Pteridophyta
Kelas : Psilothynae
Ordo :Psilotales
Famili : Psilotaceae
Genus : Psilotum
Spesies : Psilotum nodum
Paku purba meliputi jenis-jenis tumbuhan paku yang sebagian besar telah
punah. Ciri khas dari morfologinya yaitu tumbuhan ini belum memiliki daun dan akar.
Contoh paku purba: Psilotum nodum.
(Sumber:bp.blogspot.com.www.kajianteori.com
.pteridophyta.html&docid)
Klasifikasi
Kingdom :Plantae
Divisi :Pteredophita
Class :Fillicopsida
Ordo :Polypodiales
Family :Pteridaceae
Genus :Pteris
Species :Pteris critica
Tumbuhan paku ini memiliki daun yang berukuran besar, bentuk daunnya
menyirip, habitat ada yang diair ada pula yang di darat . Termasuk paku tanah
dengan, akar rimpang tegak dan merayap pendek. Tumbuhan pakis juga termasuk
dalam kelompok tumbuhan paku yang merupakan tumbuhan paku yang sering
dijumpai. Contoh: Pteris cretica dan Cycas rumphii.
Paku Purba (Psilopthynae)
Paku Sejati (Filicinae)
Sumber:http://oglesbytc.com/catalog/images/detailed/0/
Silver_Lace_Fern-
__Pteris_Cretica_Evergemiensis.jpg)
TANAMAN PAKU JUGA
BERMANFAAT UNTUK OBAT.
Dilansir dari Jakarta, JITUNEWS.COM. Tanduk rusa adalah nama tanaman
sejenis paku-pakuan. Selain disebut dengan daun tanduk rusa, disebut juga dengan
simar menjangan (Jawa & Bali) dan paku uncal (Sunda).
Tanaman tanduk rusa banyak banyak ditemukan dan sering dipelihara
sebagai tanaman hias karena bentuk daunnya yang menjuntai panjang dan terlihat
indah. Tanduk rusa hidup dengan cara menempel pada tumbuhan lain, namun
tanduk rusa ini mempunyai sifat epifit, yaitu tidakmerugikan tanaman inangnya.
Ciri-ciri tanaman ini adalah permukaan daunnya mirip kulit rusa, daun tanduk
rusa menjuntai kebawah bercabang-cabang menyerupai tanduk binatang rusa yang
terbalik.
Daun tanduk rusa bisa dimanfaatkan sebagai obat tradisional atau obat herbal.
Contoh dan cara mengolahnya adalah:
1. Obat Demam.
Selembar daun tanduk rusa di tumbuk halus, di tambah garam secukupnya,
kemudian diseduh dengan 1 gelas air panas. Setelah disaring bisa diminum
sehari 1 cangkir, yaitu pagi dan sore.
2. Obat haid tidak tratur.
Untuk mengobati haid tidak teratur, seduhlah 2 lembar daun tanduk rusa dengan
air panas secukupnya. Selanjutnya bisa diminum 4 atau 3 hari sebelum datang
bulan (haid)
(Sumber: JituneWS.com)
Sekilas
info
Istilah Spermatophyta berasal dari bahasa Yunani, sperma berarti biji dan
phyta berarti tumbuhan sehingga Spermatophyta merupakan tumbuhan berbiji.
Disebut tumbuhan berbiji karena menghasilakan biji dan termasuk tumbuhan
cormophyta (memiliki akar, batang dan daun sejati) dan menghasilkan bunga.
memiliki klorofil sehingga bersifat autotrof dan memiliki berkas pengangkut yang
merupakan xylem dan floem tumbuhan kelompok spermatophyta bereproduksi
menggunakan biji ada juga yang bunga. Spermatophyta meliputi Gymnospermae
(tumbuhan berbiji terbuka) danAngiospermae (tumbuhan berbiji tertutup).
K e l o m p o k
tumbuhan ini meliputi
tumbuhan yang berupa
semak-semak atau pohon-
pohon yang batangnya
keras dan berkayu. Akar-
akarnya kebanyakan
tersusun dalam sistem
a k a r t u n g g a n g d a n
batangnya bercabang-
cabang. Daun-daunnya
kebanyakan kaku, sempit,
jarang, serta berdaun pipih
dan lebar.
Spermatophyta
(SUMBER: http://shpin.blogspot.com)
Gymnospermae (tumbuhan berbiji terbuka)
Tumbuhan berbiji terbuka (Gymnospermae)
mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:
1. Berbiji telanjang karena bijinya tidak bungkus oleh daun buah.
2. Alat reproduksi berupa bangun seperti kerucut yang disebut strobilus. Ada
dua strobilus yaitu strobilus jantan dan strobilus betina.
3. Batang besar dan berkambium.
4. Berakar tunggang dan serabut.
5. Daun selalu hijau, sempit, tebal, dan kaku.
Contoh tumbuhan berbiji terbuka adalah: Ahatis alba, cemara, damar, pinus,
belinjo.
Gambar Strobilus.
(SUMBER: http://shpin.blogspot.com)
(SUMBER: http://shpin.blogspot.com)
Contoh tanaman Gymnospermae
Pohon cemara:
Casuarina equisetifolia
Pohon Pinus:
Pinus merkusii
Belinjo:
Gnetum gnemon
Damar:
Agathis alba
Pakis:
Cycas circinales
Klasifikasi Belinjo salah satu
tumbuhan kelompok
Gymnospermae
Kingdom : Plantae
Divisio : Spermatophyta
Subdivisio : Gymnospermae
Classis : Gnetinae
Ordo : Gnetales
Familia : Gnetaceae
Genus : Gnetum
Spesies : Gnetum gnemon
Sekilas
info
TAK SELALU TEGAK
PEPOHONAN di HUTAN INI MELIUK-LIUK
Okezone.com. Erika Kurnia.
Pohon pinus di dalam hutan biasanya berdiri tegak dengan batang menjulang tinggi,
membuat manusia yang datang kesana merasa takut. Tapi, ketika datang ke
destinasi yang berada diantara Laut Baltik dan Laguna Curonian ini. Anda mungkin
akan menari bersama pohon yang ada.
Hutan tersebut pun dinamai hutan menari karena puluhan pohon disana memiliki
batang yang meliuk-liuk, membentuk cincin, spiral dan lingkaran. Alasan untuk
malformasi misterius ini tidak diketahui sampai saat ini.
Pohon-pohon itu di tanam pada awal 1960-an untuk menstabilkan gundukan pasir,
namun pasir yang tidak stabil merupakan salah satu penjelasan yang dipercaya
masyarakat sebagai alasan pepohonan tersebut tidak berdiri tegak.
Studi telah dilakukan untuk mencoba menentukan penyebab pastinya,meski
hasilnya tidak meyakinkan. Teori ilmuan yang paling populer adalah ulat bulu tangkis
pinus merusak tunas apikal pinus pada usia dini yang menyebabkan mereka mulai
tumbuh abnormal.
Beberapa percaya keanehan tersebut disebabkan angin kencang. Ada lagi yang
mengatakan bahwa hutan tersebut berada di tempat dimana energi positif dan
negatif berbenturan sehingga kekuatan tersebut memanipulasi bentuk pohon.
Takhayul banyak memunculkan teori, tapi ini membuat Hutan Menari menjadi
sumber harapan bagi banyak pengunjungnya, seprti jika mendaki salah satu cincin
pohonnya maka umur seseorang akan bertambah satu tahun lagi.
(SUMBER: http://lifestyle.okezone.com/read
/2017/04/30/406/1679917/tak-selalu-tegak-
pepohonan-dihutan-ini-meliuk-liuk&ved.)
Angiospermae
(Tumbuhan berbiji tertutup)
umbuhan berbiji terrtutup
(Angiospermae) memiliki bakal
Tbiji atau biji berada didalam
struktur yang tertutup oleh daun buah
(carpels). Daun buah dikelilingi oleh
alat khusus yang membentuk struktur
pembiakan yang disebut bunga.
Contoh tumbuhan berbiji tertutup
adalah mangga, jambu, avokad,
anggur, dan apel.
Anggur: Vitis vinivera Apel: Malus domestica
(Sumber:http://.bp.blogspot.com.passiflora.foetida.jpg.)
Mangga:
Mangifera indica
Avokad:
Persia americana
(Sumber:http://.bp.blogspot.com.passiflora.foetida.jpg.)
amu sudah mengetahui tentang ciri-ciri ciri-ciri tumbuhan berbiji tertutup
(angiospermae). Angiospermae bijinya berada dalam struktur yang tertutup
Koleh daun buah, memiliki bunga. Tahukah kamu tumbuhan berbiji tertutup
dapat dibedakan lagi menjadi lompok tumbuhan berkeping satu (monokotil) dan
kelompok tumbuhan berkeping dua (dikotil).
umbuhan monokotil diartikan sebagai tumbuhan yang bagian bijinya tunggal
atau mono atau tak berkeping.Adapun karakter yang paling kuat dari tanaman
Tberkeping tunggal ini antara lain memiliki satu daun lembaga, akar yang
berbentuk serabut, daun yang berselang seling, bagian tulang daunnya sejajar dan
cenderung berbentuk layaknya pita serta masih banyak lagi lainnya.
Ciri-ciri tumbuhan monokotil.
1. Memiliki satu keping daun lembaga.
2. Berakar serabut.
3. Batang tidak bercabang dan tidak berkambium.
4. Berkas pengangkut tersebar
5. Pertulangan daun sejajar atau melengkung.
6. Kelopak bunga kelipatan tiga.
Monokotil
Pertulangan daun sejajar
atau melengkung
Kelopak bunga
kelipatan tiga
Batang tidak bercabang
dan tidak berkambium
Memiliki satu keping
daun lembaga
Berakar
serabut
Berkas pengangkut
tersebar
(Sumber: http://www.ilmupengetahuanalam.com)
Pisang:
Musa paradisiaca
Anggrek:
Phalaenopsis amabilisz
Padi:
Oryza sativa
Tebu:
Saccharum officinarum
Kelapa:
Cocos nucifera
Jagung:
Zea Mays
Contoh tumbuhan monokotil
(Sumber: https://media-cache-ak0.pinimg.com.tanaman)
ABRAKADABRA.. LIMBAH RAMBUT
JAGUNG JADI BAHAN DASAR KOSMETIK
ANTARANews. Pewarta Endang Sukarelawati.
Malang (ANTARANews)- abrakadabra... bukan sekedar sulap bukan tipu-tipu
belaka. Ternyata limbah rambut jagung bisa di jadikan bahan dasar pembuatan
kosmetik tabir surya berkhasiat bagi pemeliharaan kesehatan kulit.
Dosen Jurusan Teknologi Hasil Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian (FTP)
Universitas Brawijaya (UB) Malang, Rosalina Ariesta Leeliocattleya menciptakan
tabir surya alami yang berbahan dasar limbah rambut jagung.
Rosalina yang juga dosen Kimia Dasar, Kimia Pangan dan Biokimia FTP UB Malang.
Rosalina mengatakan melimpahnya limbah rambut jagung tanpa pengolahan yang
memadai menginspirasi dirinya untuk mengolahnya menjadi sesuatu yang
bermanfaat dan ternyata bisa di jadikan bahan baku sebagai tabir surya.
“Kandungan nutrisi rambut jagung mampu melindungi kulit dari paparan matahari
dengan perlindungan sebesar SPF 25, sehingga sangat potensial dikembangkan
lebih lanjut sebagai bahan dasar produk tabir surya alami”. Katanya di Malang, Jawa
Timur.
Menurut dia, saat ini di Indonesia masih sangat jarang kosmetik berbahan alami.
Ditanah air kita banyak tanaman yang bisa dijadikan bahan alami. Kita memiliki
rambut jagung yang belum dimanfaatkan secara optimal, padahal dari penelitian
yang kami lakukan di laboratorium, rambut jagung ini memiliki nutrisi penangkal sinar
matahari”. Urainya.
Sekilas
info
Berdasarkan uji laboratorium yang dilakukannya bersama tim, nilai Sun
Protection Factor (SPF) rambut jagung ini mencapai 25,8. Nilai perlindungan UV
yang baik adalah SPF diatas 15. Dengan demikian rambut jagung sangat potensial
sekali bila dimanfaatkan sebagai tabir surya.
Ia mengemukakan proses pembuatan tabir surya alami yang berbahan rambut
jagung juga relatif sederhana. Setelah proses pencucian dan pengeringan, rambut
jagung itu akan akan diserbukkan untuk kemudian diekstrak dan diuji lebih lanjut
untuk menghasilkan produk yang aman dan kaya manfaat.
Mengingat melimpahnya bahan baku , proses pembuatan yang relatif mudah
serta lebih ramah lingkungan produk ini sangat potensial untuk dikembagkan lebih
lanjut berkaloborasi dengan farmasi dan industri.
“Kedepan saya optimistis untuk mengembangkan tabir surya ini karena selain
bahan bakunya yang cukup melimpah, juga lebih aman bagi kulit mengingat
bahannya yang alami”. Paparnya.
(SUMBER: http://www.antaranews.com/berita/620072/abrakadabra-limbah-rambut-jagung-jadi-
bahan-dasar-kosmetik&ved.)
Dikotil
Secara sederhana, apa yang dimaksud
dengan dikotil???
Tumbuhan dikotil adalah tumbuhan berbunga yang memiliki biji berkeping dua.
Tumbuhan yang masuk dalam kelompok dikotil ini mempunyai sepasang daun
lembaga atau yang kita kenal dengan istilah kotiledon. Daun lembaga tersebut
terbentuk sudah saat tahapan biji dengan demikian sebagian besar anggotanya
memiliki bebijian yang mudah sekali terbelah menjadi dua bagian. Hal inilah yang
menjadi pembeda utama antara tumbuhan dikotil dan tumbuhan monokotil yang
justru kepingan bijinya tunggal.
Berakar tunggang.
Biji berkeping dua dengan
dua keping daun lembaga.
Batang bercabang dan
berkambium.
Pertulangan daun
menjari atau menyirip.
Berkas pengangkut tersususn
dalam satu lingkaran.
Kelopak bunga kelipatan
empat atau lima.
Ciri-ciri tumbuhan dikotil
Jarak: Ricinus comunis
Jambu air: Syzygium aqueum
Tomat: Solanum licopercium
Kapas: Gossypium sp
Mangga: Mangifera indica
Jambu biji: Psidium guajava
Contoh tumbuhan
dikotil
ibit tersebut merupakan sel embrio buah mangga yang dibawa ke luar
angkasa untuk percobaan November lalu. Sementara diluar angkasa
Bastronot melakukan serangkaian eksperimen pemeliharaan pada bibit
mangga, karena bibit buah ini dalam kondisi tak biasa, agar tumbuhan ini
beradaptasi dengan perlakuan baru.
Menurut Peng, bibit mangga “space mango” lebih tahan terhadap hama
daripada jenis mangga biasa. Diharapkan menjadi mangga yang berkualitas. Belum
ada penjelasan kapan buah manggaini bakal bisa dinikmati. China sendiri menjadi
produsen mangga kedua di dunia setelah India.
(SUMBER: http://food.detik.com/read/2017/03/27/061028/3457490/297/peneliti)
PENELITI CHINA TANAM
MANGGA DI LUAR ANGKASA
Sekilas
info

More Related Content

What's hot

Laporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahan
Laporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahanLaporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahan
Laporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahanFirlita Nurul Kharisma
 
Pencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti TaksonomiPencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti TaksonomiJessy Damayanti
 
anatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunderanatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekundernaviaekas
 
Pertanyaan seputar Sel
Pertanyaan seputar SelPertanyaan seputar Sel
Pertanyaan seputar Selyuliartiramli
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun DaunAgustin Dian Kartikasari
 
Praktikum ketiga kelompok 4
Praktikum ketiga kelompok 4Praktikum ketiga kelompok 4
Praktikum ketiga kelompok 4Monalisa Pirade
 
3.anatomi tumbuhan batang
3.anatomi tumbuhan batang3.anatomi tumbuhan batang
3.anatomi tumbuhan batangL Anshori
 
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)Maedy Ripani
 
Struktur Jaringan dan Fungsi Daun
Struktur Jaringan dan Fungsi DaunStruktur Jaringan dan Fungsi Daun
Struktur Jaringan dan Fungsi DaunRiska Novita Sari
 

What's hot (20)

Sumber Bukti Taksonomi
Sumber Bukti TaksonomiSumber Bukti Taksonomi
Sumber Bukti Taksonomi
 
Laporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahan
Laporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahanLaporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahan
Laporan pengaruh alelopati terhadap perkecambahan
 
Filotaksis daun
Filotaksis daunFilotaksis daun
Filotaksis daun
 
Pencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti TaksonomiPencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat, dan Sumber Bukti Taksonomi
 
Bab 3 Sistem Gerak
Bab 3  Sistem  GerakBab 3  Sistem  Gerak
Bab 3 Sistem Gerak
 
anatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunderanatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunder
 
Laporan Praktikum Biologi Trikomata
Laporan Praktikum Biologi TrikomataLaporan Praktikum Biologi Trikomata
Laporan Praktikum Biologi Trikomata
 
Ppt. sel
Ppt. selPpt. sel
Ppt. sel
 
Jaringan periderm
Jaringan peridermJaringan periderm
Jaringan periderm
 
Pertanyaan seputar Sel
Pertanyaan seputar SelPertanyaan seputar Sel
Pertanyaan seputar Sel
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
 
Praktikum ketiga kelompok 4
Praktikum ketiga kelompok 4Praktikum ketiga kelompok 4
Praktikum ketiga kelompok 4
 
Sistem endokrin pada hewan
Sistem endokrin pada hewanSistem endokrin pada hewan
Sistem endokrin pada hewan
 
3.anatomi tumbuhan batang
3.anatomi tumbuhan batang3.anatomi tumbuhan batang
3.anatomi tumbuhan batang
 
Morfologi Batang
Morfologi BatangMorfologi Batang
Morfologi Batang
 
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
 
Botani 3 Daun Majemuk
Botani 3 Daun MajemukBotani 3 Daun Majemuk
Botani 3 Daun Majemuk
 
Struktur Jaringan dan Fungsi Daun
Struktur Jaringan dan Fungsi DaunStruktur Jaringan dan Fungsi Daun
Struktur Jaringan dan Fungsi Daun
 
Jaringan meristem
Jaringan meristemJaringan meristem
Jaringan meristem
 
Tanaman c3
Tanaman c3Tanaman c3
Tanaman c3
 

Similar to TUMBUHAN LUMUT

Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)
Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)
Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)Lisa Tri Setiawati
 
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptxBryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptxaglitoprawoto
 
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)Kurnia Wati
 
Perbedaan 5 kingdom aditya
Perbedaan 5 kingdom adityaPerbedaan 5 kingdom aditya
Perbedaan 5 kingdom adityaYudhaPratama111
 
Modul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhanModul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhanSofyan F
 
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhanModul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhanfiriwijarini
 
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxTugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxAmeliaAnatasya
 
Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)
Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)
Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)Muhamad Toha
 
1 tumbuhan lumut
1 tumbuhan lumut1 tumbuhan lumut
1 tumbuhan lumutM Omses
 
Sumber Daya Alam Hayati Rumput Laut
Sumber Daya Alam Hayati Rumput LautSumber Daya Alam Hayati Rumput Laut
Sumber Daya Alam Hayati Rumput LautWidya arsy
 

Similar to TUMBUHAN LUMUT (20)

Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)
Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)
Biologi, Dunia Tumbuhan (Plantae)
 
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptxBryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
 
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
 
Bryophyta
Bryophyta Bryophyta
Bryophyta
 
BIOLOGI LUMUT.pptx
BIOLOGI LUMUT.pptxBIOLOGI LUMUT.pptx
BIOLOGI LUMUT.pptx
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Bryophyta (Lumut)
Bryophyta (Lumut)Bryophyta (Lumut)
Bryophyta (Lumut)
 
Kingdom plantae part 1
Kingdom plantae part 1Kingdom plantae part 1
Kingdom plantae part 1
 
Perbedaan 5 kingdom aditya
Perbedaan 5 kingdom adityaPerbedaan 5 kingdom aditya
Perbedaan 5 kingdom aditya
 
Modul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhanModul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhan
 
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhanModul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhan
 
Tumbuhan paku
Tumbuhan pakuTumbuhan paku
Tumbuhan paku
 
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxTugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
 
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
 
Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)
Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)
Buku x bab 7 (Keanekaragaman HayatI)
 
alga, lumut dan paku
alga, lumut dan pakualga, lumut dan paku
alga, lumut dan paku
 
1 tumbuhan lumut
1 tumbuhan lumut1 tumbuhan lumut
1 tumbuhan lumut
 
Biology : Kingdom plantae
Biology : Kingdom plantaeBiology : Kingdom plantae
Biology : Kingdom plantae
 
Sumber Daya Alam Hayati Rumput Laut
Sumber Daya Alam Hayati Rumput LautSumber Daya Alam Hayati Rumput Laut
Sumber Daya Alam Hayati Rumput Laut
 
Kingdom plantae
Kingdom plantaeKingdom plantae
Kingdom plantae
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 

TUMBUHAN LUMUT

  • 1.
  • 2. Ayat ó ? ó óÃ ? ó öÖ ó? ? ó öÅ úÇ?æó ó ? ó óæóÃ ò ö ó ?Ì?æóÒ öøõ ö ó ö Tumbuhan merupakan makhluk hidup yang sangat berperan bagi kehidupan, di dalam bumi terdapat berbagai macam tumbuhan, hal ini juga di jelaskan dalam alqur'an yaitu QS Asy- Syuaraa ayat 7 Artinya: Dan Apakah mereka tidak memperhatikan bumi, berapakah banyaknya Kami tumbuhkan di bumi itu berbagai macam tumbuh-tumbuhan yang baik? (QS Asy- Syuaraa ayat 7 ) “ “ Ayat diatas menjelaskan bahwa ALLAH telah menciptakan berbagai jenis macam tumbuhan yang sangat berperan bagi kehidupan manusia, sehingga kita seharusnya mempelajari tentang tumbuhan tersebut. Maka dari itu mari kita belajar tentang dunia tumbuhan. Tumbuhan dapat dikatakan mempunyai tubuh sama seperti halnya hewan. Gagasan bahwa suatu tumbuhan mempunyai tubuh menegaskan bahwa seluruh tumbuhan merupakan suatu kesatuan hidup. Sedangkan berbagai organ yang berbeda hanyalah bagian-bagian yang melaksanakan fungsinya masing-masing dalam kehidupan seluruh tumbuhan. Tumbuhan merupakan organisme yang eukariotik, multiseluler, dan sebagian besar anggotanya sudah memiliki organ-organ khusus seperti adanya struktur akar, batang, dan daun.
  • 3. elain itu tumbuhan juga merupakan Skelompok makhluk hidup yang memiliki klorofil (zat hijau daun) yang sudah tersusun dalam organel khusus, yaitu kloroplas. Adanya kloroplas tumbuhan mampu menyintesis makanannya dari zat-zat anorganik melalui fotosintesis. Dengan kata lain, tumbuhan tergolong kedalam makhluk autotrof. Berdasarkan morfologi atau susunan tubuh tumbuhan bisa dibedakan lagi atas dua jenis kelompok besar berikut : Bryophyta Tumbuhan tidak berpembuluh (Thallophyta) yang meliputi lumut (Bryophyta). Pteridophyta Spermatophyta Tumbuhan berpembuluh (Tracheophyta) yang meliputi paku pakuan (Pteridophyta), dan tumbuhan berbiji (Spermatophyta). Tumbuhan berpembuluh (Tracheophyta) yang meliputi paku pakuan (Pteridophyta), dan tumbuhan berbiji (Spermatophyta).
  • 4. isuatu tempat yang tandus dimana tidak ada satu tumbuhan yang hidup Ddisana disana, maka kehidupan ditempat seperti itu akan diawali dengan munculnya tumbuhan perintis atau Tumbuhan Pelopor. Apa tumbuhan perintis itu???. Tumbuhan perintis akan mengawali terciptanya suatu ekosistem dalam suatu lingkungan yang ekstrim, seperti lahan tandus. Di tempat seperti itu biasanya kondisinya serba kurang memadai, mulai dari nutrisi hingga keadaan tanahnya yang sulit ditumbuhi. Oleh karena itu diperlu- kan tumbuhan yang dapat hidup meski dalam keadaan ekstrim sekalipun con- toh tumbuhan seperti itu adalah BRIOPHYTA atau TUMBUHAN LUMUT. Tumbuhan Perintis Lumut dapat tumbuh pada bebatuan, serta dapat memecahnya sehingga dari bebatuan tersebut akan tersedia berbagai mineral yang dapat mendukung kehidupan selanjutnya. Proses pecahnya batu dapat disebabkan karena tumbuhan lumut memiliki senyawa asam yang dapat menghan- curkan bebatuan. Tidak hanya mineral, dari koloni tumbuhan perintis yang telah mati akan tersedia sumber organik yang akan menjadi tanah, sehingga sumber organik tersebut dapat dimanfaatkan oleh tumbuhan- tumbuhan lain untuk proses tumbuhnya mereka yang tadinya dikatakan tempat ekstrim atau tandus.
  • 5. Tumbuhan lumut yang berada di berbagai tempat di wilayah Jepang nyatanya menjadi sarana relaksasi bagi banyak orang. ilansir Odditycentral p a d a k a m i s D( 3 0 / 7 / 2 0 1 5 ) , tumbuhan lumut yang berada di berbagaintempat di wilayah Jepang ternyata menjadi sarana relaksasi bagi banyak orang. Pasalnya mereka meyakini bahwa dengan menatap lumut selama berjam-jam akan membantu siapapun terbebas dari rasa takut dan tertekan. Takeshi Ueno, seorang ahli ekologi tanamandi Tsuru University, menyatakan bahwa kegiatan ini sangat populer dikalangan perempuan, karena mereka kaya emosi. Sekilas info
  • 6. ryophyta adalah anggota kingdom plantae yang paling Bsederhana yang merupakan bentuk peralihan antara Thallophyta atau tumbuhan bertalus dan Cormophyta atau tumbuhan berkormus. Arti tumbuhan bertalus adalah belum memiliki akar, batang dan daun sejati. Lumut merupakan tumbuhan yang memiliki klorofil sehingga dapat berfotosintesis, dimana sebagian besar lumut adalah tumbuhan teresterial atau hidup didaratan, lumut sangat mudah ditemukan diberbagai tempat terutama di tempat yang lembab baik itu ditanah, tembok, bebatuan lapuk dan menempel atau epifit dikulit pohon. Lumut yang hidup di tempat yang lembab dan teduh akan tumbuh subur dan tampak sebagai hamparan hijau. Salah satu contoh tumbuhan lumut menempel pada batuan. Cara hidup dan habitat lumut
  • 7. Capsule : Kotakspora Seta : Tngkai Spongariu Foot : Selubung Pangkal Tangkai spongarium • Tumbuh di tempat yang lembap • Sebagian lumut tubuhnya berupa talus (lembaran) • Sebagian lagi telah memiliki organ mirip akar (rizoid), berspora, berklorofil. • Peralihan antara tumbuhan Thallophyta dan Cormophyta ?Autotrof Bagian Tubuh Lumut Ciri ciri Lumut Pada tumbuhan lumut terjadi pergiliran keturunan antara fase yang menghasilkan sel kelamin atau gamet yang disebut Gametofit ( fase seksual atau generatif) dan fase yang menghasilkan spora disebut fase Sporofit (fase aseksual atau vegetatif).
  • 8. Klasifikasi LumutBryiophyta dibagi menjadi 3 kelas, yaitu lumut sejati (Musci), lumut tanduk (Anthocerotae) dan lumut hati (Hepaticeae). Lumut sejati mempunyai struktur yang berupa daun yang tersusun dalam bentuk spiral pada batang dan arah tumbuhnya vertikel. Struktur yang menyerupai batang pada tumbuhan lumut dibawah permukaan tanah seperti rhizoma. Contoh jenis lumut sejati sering ditemukan adalah pogonatum. Lumut tanduk memiliki striktur yang menyerupai tanduk, bagian yang menyerupai tanduk tersebut adalah sporofit, sedangkan tubuh tumbuhan lumut yang hijau merupakan gametofitnya. Contoh tumbuhan lumut tanduk adalah Anthoceros natans . Lumut hati berbentuk seperti lembaran hati, dau bewarna hijau dan bertoreh ditepinya, arah tumbuhnya horizontal, akarnya masih berupa rhizoid dan tidak memiliki batang. Contoh tumbuhan lumut hati adalah Marchantia polimorpha. Lumut Tanduk ( Anthocerotae) Lumut Hati ( Hepaticeae)Lumut Sejati (Musci)
  • 9. CONTOH SISTEM KLASIFIKASI TUMBUHAN Bryophyta (LUMUT) Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisio : Bryophyta Classis : Musci Ordo : Bryales Familia : Politrichaceae Genus : Pogonatum Species : Pogonatum sp Klasifikasi Kingdom : Plantae Division : Antheceroptophyta Kelas : Antheceroptopsida Ordo : Antheceroptoceales Family : Antheceroptoceae Genus : Antheceroptopsida Spesies : Antheceroptopsida sp Klasifikasi Kingdom : Plantae Devisio : Marchantiophyta Classis : Marchantiopsida Ordo : Marchantiales Familia : Marchantiaceae Genus : Marchantia Spesies : Marchantia polymorpha Lumut Hati ( Hepaticeae) Lumut Tanduk ( Anthocerotae) Lumut Sejati (Musci)
  • 10. Lumut Jadi BBM? Tumbuhan lumut yang subur di wilayah tropis ternyata bisa menjadi sumber bahan bakar minyak. Hal tersebut sedang di kembangkan oleh PT Pertamina (Persero). Vice President Research adn Development Pertamina, Eko Wahyu mengatakan, setelah diproses tumbuhan lumut tersebut bisa di jadikan campuran bahan bakar jenis solar. Pengolahan lumut tersebut dapat menurunkan konsumsi BBM. Menurut Eko, solar yang dihasilkan dari proses pencampuran lumut t e r s e b u t m e m i l i k i k u a l i t a s internasional Euro 4, sepaerti diketahui saat ini kualitas BBM kita masih Euro 2. Pengembangan tersebut sudah di presentasikan ke Direktorat Jendral Minyak dan Gas Bumi (Ditjen Migas) Kemetrian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) “begitu disaring jadi solar, itu kelasnya Euro 4-5. Ini bisa kita k e m b a n g k a n d a n d i p r e s e n t a s i k a n d e n g a n pemerintah,” tuturnya. Ia menambahkan, jika pengembangan lumut sebagai campuran solar berhasil maka bisa menciptakan lapangan kerja dan pendapatan baru bagi petani Indonesia. Hasil olahaan lumut tersebut juga bisa di produksi masal sehingga Indonesia menjadi produsen Bahan B akar Nabati (BBN) dari Lumut. Sekilas info
  • 11. Sumber: https://rahmamuslimah.wordpress.tugas-1-tumbuhan-paku-hidupdi-cagar) umbuhan pteridophyta (paku) sebagai bagian dari keanekaragaman hayati merupakan komunitas tumbuhan yang mempunyai fungsi ekologis yang Tcukup penting didalam ekosistem hutan, seperti sebagai vegetasi penutup tanah, pencampur serasah bagi pembentukan hara tanah, dan produsen dalam rantai makanan. Disamping itu berperan sebagai sumber plasma nutfah juga berpotensi sebagai sumber obat-obatan. Hal tersebut perlu mendapatkan perhatian yang cukup besar di dalam pengelolaannya. Tumbuhan paku memiliki keanekaragaman jenis yang tinggi dan mampu hidup dalam kondisilingkungan yang bervariasi. Tumbuhan pteridophyta (paku), tumbuhan ini disebut pteridophyta yang berasal dari bahasa Yunani. Pteridophyta diambil dari kata pteron yang berarti sayap, bulu dan phyta yang berarrti tumbuhan. Di Indonesia tumbuhan ini lebih dikenal sebagai tumbuhan paku. Sesuai dengan artinya pteridophyta mempunyai susunan daun yang umumnya memebentuk bangun sayap (menyirip) dan pada bagian pucuk terdapat bulu-bulu. Daun mudanya membentuk gulungan atau melingkar. Tumbuhan paku umumnya sudah berupa tumbuhan kormus, yang artinya sudah memiliki akar,batang dan daun sejati. Perkembangbiakannya dengan spora, batangnya kebanyakan tumbuh dibagian bawah tanah. Batang semacam ini disebut dengan Rimpang atau Rhizoma. Akar tumbuhan paku berfungsi untuk menahan tumbuhan ditanah dan menyerap air serta mineral dari dalam tanah. Pada permukaan bawah daun dewasa sering dijumpai bintik –bintik hitam disebut sorrus, di dalam sorus banyak terdapat kotak spora (Sporangium) dan dilindungi oleh selaput yang disebut indusium. Daun penghasil spora pada tumbuhan paku disebut daun subur (daun fertil) dan sering disebut Sporofil. Sedangkan yang tidak menghasilkan spora disebut daun mandul (daun steril). (Sumber:https:rahmamuslimah.wordpress.tugas- 1-tumbuhan-paku-hidupdi-cagar) (Sumber: https://www.google.co.id.blogspot.com. materi-sma-penjelasan-tumbuhan-paku- pteridophyta.html-paku-muda-menggulung) Pteridophyta
  • 12. Luar biasa ternyata manfaat tumbuhan satu ini, yang ternyata masuk kedalam kelompok tumbuhan paku..... Iya.. pakis Ostrich ternyata memiliki manfaat. Tanaman pakis tergolong denga tanaman paku-pakuan. Pakis ini juga ternyata sangat lezat untuk di jadikan makanan yaitu diolah menjadi sayur. Bagian yang diolah yaitu bagian tunas atau daun yang masih kuncup. Pakis yang dikenal sebagai tanaman hias ternyata dapat pula dikonsumsi, meskipun tidak semua tanaman pakis dapat dikonsumsi. Kandungan gizi pada sayur pakis ini ternyata cukup banyak, namun tidak banyak orang mengetahuinya, salah satu manfaatnya yaitu: menjaga sistem kekebalan tubuh, melancarkan proses metabolisme, mencegah penyakit rematik dan menjaga (Sumber: http://www.suaradesa.com/tips/2016/09/16/keistemewaan-tanaman-pakis-ostrich&ved) Sekilas info
  • 13. ?Memiliki akar, batang , dan daun. ?Berklorofil. ?Hidup di tempat yang lembab. ?Autotrof. ?Daun muda umumnya menggulung Bagian Tubuh Paku Ciri ciri Lumut
  • 14. Tumbuhan paku lebih suka tinggal di daerah pegunungan daripada dataran rendah, hal tersebut di dasarkan beberapa faktor mulai kelembaban, perairan air, curah hujan yang tinggi dan kabut. Namun terdapat juga tumbuhan paku yang hidup di daerah yang memiliki curah hujan sedang hingga tinggi. Tumbuhan paku juga hidup seara epifit (menempel) pada pohon tinggi, tumbuh epifit di batang pohon yang telah ditebang sampai di ranting pohon besar. Secara umum tumbuhan ini banyak ditemukan baik di dataran rendah maupun daerah pegunungan, sering menumpang di batang pohon tinggi, dan menyukai daerah yang agak lembab dan tahan terhadap sinar matahari langsung. Tanaman ini tersebar di seluruh daerah tropis. ? Habitat dan cara hidup tumbuhan pteridophyta (paku)
  • 15. Di wilayah Minangkabau, terutama daerah Pariaman dan sekitarnya, tumbuhan pakis sudah tidak asing lagi. Tanaman pakis atau paku sudah dikenal sejak zaman dulu. Sebagian orang menyebutnya dengan “paku” . mungkin karena tumbuhan ini termasuk jenis tumbuhan paku-pakuan yang tumbuh di jenis tanah gambut. Di daerah Pariaman, tumbuhan paku banyak dijumpai dikebun kelapa. Karena terlindungi dari cahaya matahari langsung, tumbuhan paku dapat tumbuh dengan baik. Tumbuhan paku yang digunakan adalah yang ujungnya bergulung, berbatang agak tebal dan berdaun kecil-kecil. Lazimnya bahan dari tumbuhan pakis (paku) dapat ditumis atau dibuat gulai dengan campuarn bahan lain udang dan lain-lain. Gulai pakis atau gulai paku dapat di jadikan makanan. Hal inilah yang menjadikan daerah Pariaman menjadi daerah yang terkenal dengan gulai pakunya. (Sumber: http://log.viva.co.id/news/read/911462-gulai- pakismasakan-khas-minang-yang -tak-kalah-lezat&ved.) TUMBUHAN PAKU JADI MAKANAN GULAI????? Sekilas info
  • 16. aun pada tumbuhan paku berdasarkan fungsinya Ddibedakan menjadi dua. 1. Daun tropofil: daun tumbuhan paku yang tidak menghasilkan spora. 2. Dau sporofil: karakteristik yang paling nampak berdasarkan morfologinya yaitu adanya sorus yang berupa titik- titik hitam pada permukaan daun, dalam sorus terdapat kumpulan spongaria yang merupakan tempat atau wadah dari spora. (daun yang menghasilkan spora) Tentang Daun Pada Tumbuhan Paku (Sumber:http:smanda.blogspot. kingdom-plantae-dunia-tumbuhan. htmltumbuhan paku) Pada tumbuhan paku terjadi pergiliran keturunan a n t a r a f a s e y a n g menghasilkan sel kelamin atau gamet yang disebut Gametofit ( fase seksual atau generatif) dan fase yang menghasilkan spora disebut fase Sporofit (fase aseksual atau vegetatif) P e r b e d a a n u t a m a pergiliran keturunan antara tumbuhan paku dan lumut adalah pada ukuran sporofit dan gametofitnya. Pada tumbuhan lumut s p o r o f i t n y a b e r u k u r a n k e c i l dibandingkan dengan gametofit. Sporofit pada tumbuhan lumut menumpang pada gametofit. Sebaliknya pada tumbuhan paku sporofit berukuran lebih besar daripada gametofitnya. Cara Perkembangbiakan taumbuhan Pteridophyta (paku)
  • 17. Klasifikasi Paku Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Pteridophyta Classis : Lycopodiacea Ordo : Selaginellales Family : Selaginellaceae Genus : Selaginella Spesies :Selaginella caudata Paku kawat tumbuh baik pada kondisi lembab, bentuk dan morfologinya seperti kawat, bermula darisinilah dinamakan paku kawat. Memiliki struktur daun berbentuk mirip rambut sisik dengan batang seperti kawat. Salah satu contoh tumbuhan paku kawat yaitu: Selaginella caudata. Paku Kawat (Lycopodinae) (Sumber: http://dvill-staw.blogspot.com/ 2011/12/laporan-praktikum-botani-tingkat -rendah.html) Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Pteridophyta Kelas : Equisetopsida Ordo :Equisetales Famili : Equisetaceae Genus : Equisentinae Spesies :Equisentinae hymale Anggota dari kelas ini yang sekarang masih ada umumnya berupa terna yang menyukai tempat-tempat lembab, kadang-kadang bersifat dominan dalam komunitas tertentu. Habitat hidup di darat, sebagian dirawa-rawa. Contoh: Equisentinae hyemale. Paku Ekor kuda (Equisitinae) (Sumber: dokumentasi pribadi)
  • 18. Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Pteridophyta Kelas : Psilothynae Ordo :Psilotales Famili : Psilotaceae Genus : Psilotum Spesies : Psilotum nodum Paku purba meliputi jenis-jenis tumbuhan paku yang sebagian besar telah punah. Ciri khas dari morfologinya yaitu tumbuhan ini belum memiliki daun dan akar. Contoh paku purba: Psilotum nodum. (Sumber:bp.blogspot.com.www.kajianteori.com .pteridophyta.html&docid) Klasifikasi Kingdom :Plantae Divisi :Pteredophita Class :Fillicopsida Ordo :Polypodiales Family :Pteridaceae Genus :Pteris Species :Pteris critica Tumbuhan paku ini memiliki daun yang berukuran besar, bentuk daunnya menyirip, habitat ada yang diair ada pula yang di darat . Termasuk paku tanah dengan, akar rimpang tegak dan merayap pendek. Tumbuhan pakis juga termasuk dalam kelompok tumbuhan paku yang merupakan tumbuhan paku yang sering dijumpai. Contoh: Pteris cretica dan Cycas rumphii. Paku Purba (Psilopthynae) Paku Sejati (Filicinae) Sumber:http://oglesbytc.com/catalog/images/detailed/0/ Silver_Lace_Fern- __Pteris_Cretica_Evergemiensis.jpg)
  • 19. TANAMAN PAKU JUGA BERMANFAAT UNTUK OBAT. Dilansir dari Jakarta, JITUNEWS.COM. Tanduk rusa adalah nama tanaman sejenis paku-pakuan. Selain disebut dengan daun tanduk rusa, disebut juga dengan simar menjangan (Jawa & Bali) dan paku uncal (Sunda). Tanaman tanduk rusa banyak banyak ditemukan dan sering dipelihara sebagai tanaman hias karena bentuk daunnya yang menjuntai panjang dan terlihat indah. Tanduk rusa hidup dengan cara menempel pada tumbuhan lain, namun tanduk rusa ini mempunyai sifat epifit, yaitu tidakmerugikan tanaman inangnya. Ciri-ciri tanaman ini adalah permukaan daunnya mirip kulit rusa, daun tanduk rusa menjuntai kebawah bercabang-cabang menyerupai tanduk binatang rusa yang terbalik. Daun tanduk rusa bisa dimanfaatkan sebagai obat tradisional atau obat herbal. Contoh dan cara mengolahnya adalah: 1. Obat Demam. Selembar daun tanduk rusa di tumbuk halus, di tambah garam secukupnya, kemudian diseduh dengan 1 gelas air panas. Setelah disaring bisa diminum sehari 1 cangkir, yaitu pagi dan sore. 2. Obat haid tidak tratur. Untuk mengobati haid tidak teratur, seduhlah 2 lembar daun tanduk rusa dengan air panas secukupnya. Selanjutnya bisa diminum 4 atau 3 hari sebelum datang bulan (haid) (Sumber: JituneWS.com) Sekilas info
  • 20. Istilah Spermatophyta berasal dari bahasa Yunani, sperma berarti biji dan phyta berarti tumbuhan sehingga Spermatophyta merupakan tumbuhan berbiji. Disebut tumbuhan berbiji karena menghasilakan biji dan termasuk tumbuhan cormophyta (memiliki akar, batang dan daun sejati) dan menghasilkan bunga. memiliki klorofil sehingga bersifat autotrof dan memiliki berkas pengangkut yang merupakan xylem dan floem tumbuhan kelompok spermatophyta bereproduksi menggunakan biji ada juga yang bunga. Spermatophyta meliputi Gymnospermae (tumbuhan berbiji terbuka) danAngiospermae (tumbuhan berbiji tertutup). K e l o m p o k tumbuhan ini meliputi tumbuhan yang berupa semak-semak atau pohon- pohon yang batangnya keras dan berkayu. Akar- akarnya kebanyakan tersusun dalam sistem a k a r t u n g g a n g d a n batangnya bercabang- cabang. Daun-daunnya kebanyakan kaku, sempit, jarang, serta berdaun pipih dan lebar. Spermatophyta (SUMBER: http://shpin.blogspot.com) Gymnospermae (tumbuhan berbiji terbuka)
  • 21. Tumbuhan berbiji terbuka (Gymnospermae) mempunyai ciri-ciri sebagai berikut: 1. Berbiji telanjang karena bijinya tidak bungkus oleh daun buah. 2. Alat reproduksi berupa bangun seperti kerucut yang disebut strobilus. Ada dua strobilus yaitu strobilus jantan dan strobilus betina. 3. Batang besar dan berkambium. 4. Berakar tunggang dan serabut. 5. Daun selalu hijau, sempit, tebal, dan kaku. Contoh tumbuhan berbiji terbuka adalah: Ahatis alba, cemara, damar, pinus, belinjo. Gambar Strobilus. (SUMBER: http://shpin.blogspot.com) (SUMBER: http://shpin.blogspot.com)
  • 22. Contoh tanaman Gymnospermae Pohon cemara: Casuarina equisetifolia Pohon Pinus: Pinus merkusii Belinjo: Gnetum gnemon Damar: Agathis alba Pakis: Cycas circinales Klasifikasi Belinjo salah satu tumbuhan kelompok Gymnospermae Kingdom : Plantae Divisio : Spermatophyta Subdivisio : Gymnospermae Classis : Gnetinae Ordo : Gnetales Familia : Gnetaceae Genus : Gnetum Spesies : Gnetum gnemon
  • 23. Sekilas info TAK SELALU TEGAK PEPOHONAN di HUTAN INI MELIUK-LIUK Okezone.com. Erika Kurnia. Pohon pinus di dalam hutan biasanya berdiri tegak dengan batang menjulang tinggi, membuat manusia yang datang kesana merasa takut. Tapi, ketika datang ke destinasi yang berada diantara Laut Baltik dan Laguna Curonian ini. Anda mungkin akan menari bersama pohon yang ada. Hutan tersebut pun dinamai hutan menari karena puluhan pohon disana memiliki batang yang meliuk-liuk, membentuk cincin, spiral dan lingkaran. Alasan untuk malformasi misterius ini tidak diketahui sampai saat ini. Pohon-pohon itu di tanam pada awal 1960-an untuk menstabilkan gundukan pasir, namun pasir yang tidak stabil merupakan salah satu penjelasan yang dipercaya masyarakat sebagai alasan pepohonan tersebut tidak berdiri tegak. Studi telah dilakukan untuk mencoba menentukan penyebab pastinya,meski hasilnya tidak meyakinkan. Teori ilmuan yang paling populer adalah ulat bulu tangkis pinus merusak tunas apikal pinus pada usia dini yang menyebabkan mereka mulai tumbuh abnormal. Beberapa percaya keanehan tersebut disebabkan angin kencang. Ada lagi yang mengatakan bahwa hutan tersebut berada di tempat dimana energi positif dan negatif berbenturan sehingga kekuatan tersebut memanipulasi bentuk pohon. Takhayul banyak memunculkan teori, tapi ini membuat Hutan Menari menjadi sumber harapan bagi banyak pengunjungnya, seprti jika mendaki salah satu cincin pohonnya maka umur seseorang akan bertambah satu tahun lagi. (SUMBER: http://lifestyle.okezone.com/read /2017/04/30/406/1679917/tak-selalu-tegak- pepohonan-dihutan-ini-meliuk-liuk&ved.)
  • 24. Angiospermae (Tumbuhan berbiji tertutup) umbuhan berbiji terrtutup (Angiospermae) memiliki bakal Tbiji atau biji berada didalam struktur yang tertutup oleh daun buah (carpels). Daun buah dikelilingi oleh alat khusus yang membentuk struktur pembiakan yang disebut bunga. Contoh tumbuhan berbiji tertutup adalah mangga, jambu, avokad, anggur, dan apel. Anggur: Vitis vinivera Apel: Malus domestica (Sumber:http://.bp.blogspot.com.passiflora.foetida.jpg.)
  • 25. Mangga: Mangifera indica Avokad: Persia americana (Sumber:http://.bp.blogspot.com.passiflora.foetida.jpg.) amu sudah mengetahui tentang ciri-ciri ciri-ciri tumbuhan berbiji tertutup (angiospermae). Angiospermae bijinya berada dalam struktur yang tertutup Koleh daun buah, memiliki bunga. Tahukah kamu tumbuhan berbiji tertutup dapat dibedakan lagi menjadi lompok tumbuhan berkeping satu (monokotil) dan kelompok tumbuhan berkeping dua (dikotil).
  • 26. umbuhan monokotil diartikan sebagai tumbuhan yang bagian bijinya tunggal atau mono atau tak berkeping.Adapun karakter yang paling kuat dari tanaman Tberkeping tunggal ini antara lain memiliki satu daun lembaga, akar yang berbentuk serabut, daun yang berselang seling, bagian tulang daunnya sejajar dan cenderung berbentuk layaknya pita serta masih banyak lagi lainnya. Ciri-ciri tumbuhan monokotil. 1. Memiliki satu keping daun lembaga. 2. Berakar serabut. 3. Batang tidak bercabang dan tidak berkambium. 4. Berkas pengangkut tersebar 5. Pertulangan daun sejajar atau melengkung. 6. Kelopak bunga kelipatan tiga. Monokotil
  • 27. Pertulangan daun sejajar atau melengkung Kelopak bunga kelipatan tiga Batang tidak bercabang dan tidak berkambium Memiliki satu keping daun lembaga Berakar serabut Berkas pengangkut tersebar (Sumber: http://www.ilmupengetahuanalam.com)
  • 28. Pisang: Musa paradisiaca Anggrek: Phalaenopsis amabilisz Padi: Oryza sativa Tebu: Saccharum officinarum Kelapa: Cocos nucifera Jagung: Zea Mays Contoh tumbuhan monokotil (Sumber: https://media-cache-ak0.pinimg.com.tanaman)
  • 29. ABRAKADABRA.. LIMBAH RAMBUT JAGUNG JADI BAHAN DASAR KOSMETIK ANTARANews. Pewarta Endang Sukarelawati. Malang (ANTARANews)- abrakadabra... bukan sekedar sulap bukan tipu-tipu belaka. Ternyata limbah rambut jagung bisa di jadikan bahan dasar pembuatan kosmetik tabir surya berkhasiat bagi pemeliharaan kesehatan kulit. Dosen Jurusan Teknologi Hasil Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Universitas Brawijaya (UB) Malang, Rosalina Ariesta Leeliocattleya menciptakan tabir surya alami yang berbahan dasar limbah rambut jagung. Rosalina yang juga dosen Kimia Dasar, Kimia Pangan dan Biokimia FTP UB Malang. Rosalina mengatakan melimpahnya limbah rambut jagung tanpa pengolahan yang memadai menginspirasi dirinya untuk mengolahnya menjadi sesuatu yang bermanfaat dan ternyata bisa di jadikan bahan baku sebagai tabir surya. “Kandungan nutrisi rambut jagung mampu melindungi kulit dari paparan matahari dengan perlindungan sebesar SPF 25, sehingga sangat potensial dikembangkan lebih lanjut sebagai bahan dasar produk tabir surya alami”. Katanya di Malang, Jawa Timur. Menurut dia, saat ini di Indonesia masih sangat jarang kosmetik berbahan alami. Ditanah air kita banyak tanaman yang bisa dijadikan bahan alami. Kita memiliki rambut jagung yang belum dimanfaatkan secara optimal, padahal dari penelitian yang kami lakukan di laboratorium, rambut jagung ini memiliki nutrisi penangkal sinar matahari”. Urainya. Sekilas info
  • 30. Berdasarkan uji laboratorium yang dilakukannya bersama tim, nilai Sun Protection Factor (SPF) rambut jagung ini mencapai 25,8. Nilai perlindungan UV yang baik adalah SPF diatas 15. Dengan demikian rambut jagung sangat potensial sekali bila dimanfaatkan sebagai tabir surya. Ia mengemukakan proses pembuatan tabir surya alami yang berbahan rambut jagung juga relatif sederhana. Setelah proses pencucian dan pengeringan, rambut jagung itu akan akan diserbukkan untuk kemudian diekstrak dan diuji lebih lanjut untuk menghasilkan produk yang aman dan kaya manfaat. Mengingat melimpahnya bahan baku , proses pembuatan yang relatif mudah serta lebih ramah lingkungan produk ini sangat potensial untuk dikembagkan lebih lanjut berkaloborasi dengan farmasi dan industri. “Kedepan saya optimistis untuk mengembangkan tabir surya ini karena selain bahan bakunya yang cukup melimpah, juga lebih aman bagi kulit mengingat bahannya yang alami”. Paparnya. (SUMBER: http://www.antaranews.com/berita/620072/abrakadabra-limbah-rambut-jagung-jadi- bahan-dasar-kosmetik&ved.)
  • 31. Dikotil Secara sederhana, apa yang dimaksud dengan dikotil??? Tumbuhan dikotil adalah tumbuhan berbunga yang memiliki biji berkeping dua. Tumbuhan yang masuk dalam kelompok dikotil ini mempunyai sepasang daun lembaga atau yang kita kenal dengan istilah kotiledon. Daun lembaga tersebut terbentuk sudah saat tahapan biji dengan demikian sebagian besar anggotanya memiliki bebijian yang mudah sekali terbelah menjadi dua bagian. Hal inilah yang menjadi pembeda utama antara tumbuhan dikotil dan tumbuhan monokotil yang justru kepingan bijinya tunggal.
  • 32. Berakar tunggang. Biji berkeping dua dengan dua keping daun lembaga. Batang bercabang dan berkambium. Pertulangan daun menjari atau menyirip. Berkas pengangkut tersususn dalam satu lingkaran. Kelopak bunga kelipatan empat atau lima. Ciri-ciri tumbuhan dikotil
  • 33. Jarak: Ricinus comunis Jambu air: Syzygium aqueum Tomat: Solanum licopercium Kapas: Gossypium sp Mangga: Mangifera indica Jambu biji: Psidium guajava Contoh tumbuhan dikotil
  • 34. ibit tersebut merupakan sel embrio buah mangga yang dibawa ke luar angkasa untuk percobaan November lalu. Sementara diluar angkasa Bastronot melakukan serangkaian eksperimen pemeliharaan pada bibit mangga, karena bibit buah ini dalam kondisi tak biasa, agar tumbuhan ini beradaptasi dengan perlakuan baru. Menurut Peng, bibit mangga “space mango” lebih tahan terhadap hama daripada jenis mangga biasa. Diharapkan menjadi mangga yang berkualitas. Belum ada penjelasan kapan buah manggaini bakal bisa dinikmati. China sendiri menjadi produsen mangga kedua di dunia setelah India. (SUMBER: http://food.detik.com/read/2017/03/27/061028/3457490/297/peneliti) PENELITI CHINA TANAM MANGGA DI LUAR ANGKASA Sekilas info