SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Tema 3
TOKOH DAN PENEMUANNYA
Kelas 6
SUBTEMA 1
pembelajaran 3
Penemu yang mengubah Dunia
Lihatlah lingkungan di malam hari !
cahaya lampu bersinar menerangi jalan,
sekolah, dan rumah kita. Listrik telah
mengubah wajah dunia. Tahukah kamu
? siapa tokoh yang berhasil menemukan
mesin pembangkit listrik ? dan
bagaimana lampu-lampu di rumah
dapat menyala ?
Bacalah teks berikut dalam hati!
Pahami isinya dengan baik
LISTRIK, PENGUBAH WAJAH DUNIA
Listrik telah membawa banyak perubahan dalam
kehidupan masyarakat di dunia. Michael Faraday adalah
tokoh penemu arus listrik. Faraday lahir pada tahun
1791 di Newington, Inggris. Ia berasal dari keluarga
miskin dan hanya sebentar merasakan pendidikan
disekolah. Dengan perjuangan keras dan semangat
pantang menyerah, Ia akhirnya berhasil membuat alat
sederhana pertama yang dapat menghasilkan gelombang
elektromagnetik. Tahukah kamu ? Bagaimana perjalanan
arus listrik hingga sampai kerumahmu?
Arus listrik adalah gelombang elektromagnetik yang
gelombangnya dapat merambat meski tidak ada
media perantara. Gelombang elektromagnetik
terbentuk dari hasil perubahan medan magnet dan
medan listrik yang terjadi terus menerus.
Proses tersebut kemudian memicu terjadinya arus
yang kemudian kita kenal sebagai arus listrik. Arus
listrik dihasilkan oleh generator raksasa pada pusat
pembangkit listrik. Arus listrik tersebut disalurkan
melalui jaringan listrik tegangan tinggi berupa
jaringan kabel pada menara-menara tinggi yang
menuju ke gardu-gardu penerima di berbagai
daerah. Dari gard-gardu penerima, arus listrik
kemudian disalurkan ke rumah penduduk dan berbagai
tempat yang memerlukan.
Contoh rangkaian seri dalam kehidupan sehari-hari
adalah lampu senter. Rangkaian yang disusun seri
pada lampu senter adalah baterai, karena hanya
terdapat satu lampu pada senter, hal tersebut yang
menyebabkan lampu senter menyala sangat terang
namun baetrainya cepat habis. Rangkaian seri dan
parallel juga bisa ditemui pada lampu-lampu di
rumah.
Betapa penting peranan listrik bagi kehidupan
manusia. Tanpa listrik, tentunya kita akan
mendapatkan banyak kesulitan dalam mengerjakan
aktivitas sehari-hari. Namun demikain, kita juga
harus tetap bijaksana menggunakan listrik dalam
kehidupan sehari-hari.
Teks tersebut atas 5 paragraf,
jawab pertanyaan berikut
berdasarkan paragraph pada teks
tersebut !
Paragraph 1 :
apa topic masalah
yang akan
disampaikan oleh
penulis ?
Penemuan arus
listrik oleh Michael
Faraday
Arus listrik adalah
gelombang
elektromagnetik atau
gelombang yang
mampu merambat
walau tanpa media
perantara
Paragraph 2 : a. apa
yang kamu ketahui
tentang arus listrik ?
Paragraph 2 : b. bagaimana
proses perjalanan arus listrik
dari pusat pembangkit
hingga sampai di rumah
penduduk ? Jelaskan secara
berurutan
Arus listrik yang dihasilkan dari
generator di pusat pembangkit
listrik, disalurkan melalui kabel
jaringan lsitrik tegangan tinggi
berupa menara-menara tinggi
menuju ke gardu-gardu
penerima di berbagai daerah .
Kemudian arus listrik menuju
kerumah penduduk dan berbagai
tempat yang memerlukan.
Paragraph 3 : a. apa yang
terjadi dengan arus listrik saat
tiba dirumah warga ? jelaskan
secara berurutan
Saat tiba di rumah warga, arus
listrik mengalir kerangkaian kabel
listrikdidalam rumah . Rangkaian
ini biasanya berada di atap untuk
tempat dudukan lampu atau di
dinding untuk sakelar dan colokan
listrik untuk digunakan pada
peralatan elektronik
Paragraph 3 : b. apa
manfaat arus listrik
setelah sampai ke setiap
rumah warga ?
Untuk dihubungkan ke
berbagai peralatan elektronik
seperti televise, kipas angin,
dan kulkas
Paragraph 4 : apa
kesimpulan dari isi teks
tersebut ?
Pengunaan rangkaian ser pada
lampu senter dapat membuat
nyala lampu senter lebih
terang, namun menyebabkan
baetrai cepat habis
Paragraph 5 : adakah
pesan yang disampaikan
oleh penulis ? jelaskan
dengan singkat
Ada. Listrik berperan penting
bagi manusia. Aktivitas sehari-
hari dapat terhambat tanpa
adanya listrik. Kita juga harus
menggunakan listrik dengan
bijaksana.
Teks Eksplanasi ilmiah
Teks Eksplanasi ilmiah adalah teks eksplanasi yang menerangkan suatu proses
yang bersifat ilmu pengetahuan, seperti gejala alam, terjadinya pelangi, proses
arus listrik dan sebagainya. Teks eksplanasi berfungsi untuk memberikan
penjelasan kepada pembaca tentang proses terjadinya sesuatu, yang disusun
menurut prinsip sebab akibat. Teks eksplanasi terdiri atas : pernyataan umum
(pembukaan), deretan penjelas (isi), dan penutup (kesimpulan)
Bagian penyataan umum berisi informasi singkat tentang apa yang akan
dibicarakan/diinformasikan. Bagian deretan penjelas berisi urutan uraian atau
penjelasan tentang proses dari peristiwa yang terjadi dan dijelaskan secara
bertahap/berurutan . bagian penutup adalah kesimpulan yang berisi
interpretasi/pendapat singkat penulis tentang topic yang dijelaskan.
Sekarang, kamu akan
mencoba untuk menjadi
penemu cilik ! ayo, kita
lakukan !
Baca kembali daftar alat dan bahan untuk
percobaan membuat rangkaian lampu seri
sederhana
Amati kembali gambar rangkaian lampu
Gambarlah kembali rencana rangkaian lampu seri
yang akan kamu buat
Sesuaikan rancanganmu dengan bahan-bahan
yang kamu miliki
Kamu dapat menambah jumlah lampu atau
baterai, sehingga rangkaian lampu yang dibuat
teman-teman sekelas nanti akan menghasilkan
kualitas cahaya yang berbeda
Cermati panduan
keselamatan kerja berikut
sebelum kamu memulai
percobaan !
Panduan keselamatan kerja
• Pastikan semua bahan dalam kondisi baik
(baterai tidak berkarat atau bocor)
• Pastikan tangan bersih dan kering saat
melakukan percobaan
• Berhati-hati saat menggunakan benda tajam
• Gunakan alat dan bahan dengan
semestinya
Buatlah laporan dari
percobaan membuat rangkaian
seri sederhana yang kamu
lakukan
LAPORAN KEGIATAN PERCOBAAN
Nama Percobaan
Membuat Rangkaian lampu listrik
sederhana
Tujuan Percobaan
Mengenal rangkaian dasar listrik
mengetahui proses aliran arus listrik
melatih kreativitas
Percobaan membuat rangkaian listrik
sederhana
Nama bahan dan alat fungsi Jumlah yang
diperlukan
Papan
triplek
Sebagai alas
rangkaian
20 x 30
cm
Baterai 1,5
V
Sebagai sumber
listrik
2
buah
Dudukan
baterai
Sebagai dudukan baterai dan
mempermudah menyambung
kabel
1
buah
Bohlam 3,8
V
Sebagai penghasil cahaya 1
buah
Fiting
lampu
Sebagai dudukan lampu dan
untuk menghubungkan lampu
dengan kabel
1
buah
Kabe
l
Sebagai penghantar
listrik
30
cm
Nama bahan dan alat fungsi Jumlah yang
diperlukan
Sakla
r
Sebagai penghubung dan
penutup arus lsitrik
1
buah
Solas
i
Menutupi sambungan
kabel
Secukupny
a
Lem
Menempelkan komponen
ke papan tripleks
Secukupny
a
Tang
Memotong kabel dan
menyambung kabel
1
buah
Cutte
r
Mengupas
kabel
1
buah
1. Membuat tanda pada triplek untuk menentukan titik letak masing-masing komponen
2. Tempelkan dudukan baterai saklar dan fiting lampu di triplek seesuai titik yang telah
ditentukan
3. Kupas ujung kabel dengab cutter, lalu hubungkan ke terminal positif dudukan baterai
4. Potong kabel tadi sesuai jarak dudukan baterai dan terminal saklar. Kupas ujung kabel tersebut
lalu hubungkan ke terminal saklar.
5. Ulangi langkah ke 3 dan 4 untuk menghubungkan terminal saklar ke terminal fiting lampu
serta terminal fiting lampu ke terminal negative baterai
6. Tempelkansedikit solasi ke setiap sambungan kabel dengan terminal setiap komponen
7. Pasang lampu ke masing-masing fiting dan pasang baterai ke dudukan baterai
8. Rangkaian selesai dibuat
Langkah Kerja
Kesimpulan
Rangkaian seri membuat arus
listrik mengalir dalam satu jalur.
Jika salah satu lampu dinyalakan,
lampu yang lain juga menyala.
Begitu juga dimatikan.

More Related Content

Similar to Presentasi Pendidikan Abu-abu dan Biru Digambar Tangan Peta Keterampilan.pptx

Miskonsepsi arus listrik dan hukum ohm
Miskonsepsi arus listrik dan hukum ohmMiskonsepsi arus listrik dan hukum ohm
Miskonsepsi arus listrik dan hukum ohmMaulida Rahmi Sagala
 
Listrik Dinamis
Listrik DinamisListrik Dinamis
Listrik DinamisFKIP UHO
 
IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?
IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?
IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?RatihTriasFiniza
 
Wawasan elektronik 1
Wawasan elektronik 1Wawasan elektronik 1
Wawasan elektronik 1HanIfz2
 
2.3.pptx edit 5 jun
2.3.pptx edit 5 jun2.3.pptx edit 5 jun
2.3.pptx edit 5 junfare nordin
 
Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3
Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3
Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3ZainulHasan13
 
PENGANTAR ELEKTRONIKA.pdf
PENGANTAR ELEKTRONIKA.pdfPENGANTAR ELEKTRONIKA.pdf
PENGANTAR ELEKTRONIKA.pdfAnda Suganda
 
19414009729_20210407_154546_0000.pptx
19414009729_20210407_154546_0000.pptx19414009729_20210407_154546_0000.pptx
19414009729_20210407_154546_0000.pptxAramintaArami
 
Teknik Tenaga Listrik, Sejarah dan Komponen
Teknik Tenaga Listrik, Sejarah dan KomponenTeknik Tenaga Listrik, Sejarah dan Komponen
Teknik Tenaga Listrik, Sejarah dan KomponenRatihPuspitaSiwi
 
Rivo 11041036
Rivo 11041036Rivo 11041036
Rivo 1104103611041036
 
IPA TEMA 3 KELAS 6.docx
IPA TEMA 3 KELAS 6.docxIPA TEMA 3 KELAS 6.docx
IPA TEMA 3 KELAS 6.docxliantriwianti
 
Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6
Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6
Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6Endang Zahrow
 
Bab 2 listrik dinamis
Bab 2 listrik dinamisBab 2 listrik dinamis
Bab 2 listrik dinamisMustahal SSi
 
Power Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptxPower Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptxMuhammadSubhiRitonga
 

Similar to Presentasi Pendidikan Abu-abu dan Biru Digambar Tangan Peta Keterampilan.pptx (20)

Miskonsepsi arus listrik dan hukum ohm
Miskonsepsi arus listrik dan hukum ohmMiskonsepsi arus listrik dan hukum ohm
Miskonsepsi arus listrik dan hukum ohm
 
Listrik Dinamis
Listrik DinamisListrik Dinamis
Listrik Dinamis
 
IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?
IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?
IPAS kelas v bagaimana cara mendapatkan energi listrik?
 
Wawasan elektronik 1
Wawasan elektronik 1Wawasan elektronik 1
Wawasan elektronik 1
 
prakarya-elektronika-1.pptx
prakarya-elektronika-1.pptxprakarya-elektronika-1.pptx
prakarya-elektronika-1.pptx
 
2.3.pptx edit 5 jun
2.3.pptx edit 5 jun2.3.pptx edit 5 jun
2.3.pptx edit 5 jun
 
Makalah listrik sederhana
Makalah listrik sederhanaMakalah listrik sederhana
Makalah listrik sederhana
 
Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3
Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3
Daring 7. Listrik Dinamis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo P2S3
 
Modul pet
Modul petModul pet
Modul pet
 
PENGANTAR ELEKTRONIKA.pdf
PENGANTAR ELEKTRONIKA.pdfPENGANTAR ELEKTRONIKA.pdf
PENGANTAR ELEKTRONIKA.pdf
 
19414009729_20210407_154546_0000.pptx
19414009729_20210407_154546_0000.pptx19414009729_20210407_154546_0000.pptx
19414009729_20210407_154546_0000.pptx
 
Teknik Tenaga Listrik, Sejarah dan Komponen
Teknik Tenaga Listrik, Sejarah dan KomponenTeknik Tenaga Listrik, Sejarah dan Komponen
Teknik Tenaga Listrik, Sejarah dan Komponen
 
Rivo 11041036
Rivo 11041036Rivo 11041036
Rivo 11041036
 
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
 
dasar arus kelistrikan
dasar arus kelistrikandasar arus kelistrikan
dasar arus kelistrikan
 
IPA TEMA 3 KELAS 6.docx
IPA TEMA 3 KELAS 6.docxIPA TEMA 3 KELAS 6.docx
IPA TEMA 3 KELAS 6.docx
 
Basic electric guru
Basic electric guruBasic electric guru
Basic electric guru
 
Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6
Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6
Ringkasan materi tema 3 subtema 1 kelas 6
 
Bab 2 listrik dinamis
Bab 2 listrik dinamisBab 2 listrik dinamis
Bab 2 listrik dinamis
 
Power Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptxPower Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Fisika12 Ed. 2019.pptx
 

Recently uploaded

Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananriniaandayani
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptxM5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptxAndrewKen3
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)BashoriAlwi4
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxtressa8
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptputrisari631
 
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxPpt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxMeilianiPuspitaSari
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptxM5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
 
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxPpt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Presentasi Pendidikan Abu-abu dan Biru Digambar Tangan Peta Keterampilan.pptx

  • 1. Tema 3 TOKOH DAN PENEMUANNYA Kelas 6
  • 2. SUBTEMA 1 pembelajaran 3 Penemu yang mengubah Dunia
  • 3. Lihatlah lingkungan di malam hari ! cahaya lampu bersinar menerangi jalan, sekolah, dan rumah kita. Listrik telah mengubah wajah dunia. Tahukah kamu ? siapa tokoh yang berhasil menemukan mesin pembangkit listrik ? dan bagaimana lampu-lampu di rumah dapat menyala ? Bacalah teks berikut dalam hati! Pahami isinya dengan baik
  • 4. LISTRIK, PENGUBAH WAJAH DUNIA Listrik telah membawa banyak perubahan dalam kehidupan masyarakat di dunia. Michael Faraday adalah tokoh penemu arus listrik. Faraday lahir pada tahun 1791 di Newington, Inggris. Ia berasal dari keluarga miskin dan hanya sebentar merasakan pendidikan disekolah. Dengan perjuangan keras dan semangat pantang menyerah, Ia akhirnya berhasil membuat alat sederhana pertama yang dapat menghasilkan gelombang elektromagnetik. Tahukah kamu ? Bagaimana perjalanan arus listrik hingga sampai kerumahmu?
  • 5. Arus listrik adalah gelombang elektromagnetik yang gelombangnya dapat merambat meski tidak ada media perantara. Gelombang elektromagnetik terbentuk dari hasil perubahan medan magnet dan medan listrik yang terjadi terus menerus. Proses tersebut kemudian memicu terjadinya arus yang kemudian kita kenal sebagai arus listrik. Arus listrik dihasilkan oleh generator raksasa pada pusat pembangkit listrik. Arus listrik tersebut disalurkan melalui jaringan listrik tegangan tinggi berupa jaringan kabel pada menara-menara tinggi yang menuju ke gardu-gardu penerima di berbagai daerah. Dari gard-gardu penerima, arus listrik kemudian disalurkan ke rumah penduduk dan berbagai tempat yang memerlukan.
  • 6. Contoh rangkaian seri dalam kehidupan sehari-hari adalah lampu senter. Rangkaian yang disusun seri pada lampu senter adalah baterai, karena hanya terdapat satu lampu pada senter, hal tersebut yang menyebabkan lampu senter menyala sangat terang namun baetrainya cepat habis. Rangkaian seri dan parallel juga bisa ditemui pada lampu-lampu di rumah. Betapa penting peranan listrik bagi kehidupan manusia. Tanpa listrik, tentunya kita akan mendapatkan banyak kesulitan dalam mengerjakan aktivitas sehari-hari. Namun demikain, kita juga harus tetap bijaksana menggunakan listrik dalam kehidupan sehari-hari.
  • 7. Teks tersebut atas 5 paragraf, jawab pertanyaan berikut berdasarkan paragraph pada teks tersebut !
  • 8. Paragraph 1 : apa topic masalah yang akan disampaikan oleh penulis ? Penemuan arus listrik oleh Michael Faraday
  • 9. Arus listrik adalah gelombang elektromagnetik atau gelombang yang mampu merambat walau tanpa media perantara Paragraph 2 : a. apa yang kamu ketahui tentang arus listrik ?
  • 10. Paragraph 2 : b. bagaimana proses perjalanan arus listrik dari pusat pembangkit hingga sampai di rumah penduduk ? Jelaskan secara berurutan Arus listrik yang dihasilkan dari generator di pusat pembangkit listrik, disalurkan melalui kabel jaringan lsitrik tegangan tinggi berupa menara-menara tinggi menuju ke gardu-gardu penerima di berbagai daerah . Kemudian arus listrik menuju kerumah penduduk dan berbagai tempat yang memerlukan.
  • 11. Paragraph 3 : a. apa yang terjadi dengan arus listrik saat tiba dirumah warga ? jelaskan secara berurutan Saat tiba di rumah warga, arus listrik mengalir kerangkaian kabel listrikdidalam rumah . Rangkaian ini biasanya berada di atap untuk tempat dudukan lampu atau di dinding untuk sakelar dan colokan listrik untuk digunakan pada peralatan elektronik
  • 12. Paragraph 3 : b. apa manfaat arus listrik setelah sampai ke setiap rumah warga ? Untuk dihubungkan ke berbagai peralatan elektronik seperti televise, kipas angin, dan kulkas
  • 13. Paragraph 4 : apa kesimpulan dari isi teks tersebut ? Pengunaan rangkaian ser pada lampu senter dapat membuat nyala lampu senter lebih terang, namun menyebabkan baetrai cepat habis
  • 14. Paragraph 5 : adakah pesan yang disampaikan oleh penulis ? jelaskan dengan singkat Ada. Listrik berperan penting bagi manusia. Aktivitas sehari- hari dapat terhambat tanpa adanya listrik. Kita juga harus menggunakan listrik dengan bijaksana.
  • 15. Teks Eksplanasi ilmiah Teks Eksplanasi ilmiah adalah teks eksplanasi yang menerangkan suatu proses yang bersifat ilmu pengetahuan, seperti gejala alam, terjadinya pelangi, proses arus listrik dan sebagainya. Teks eksplanasi berfungsi untuk memberikan penjelasan kepada pembaca tentang proses terjadinya sesuatu, yang disusun menurut prinsip sebab akibat. Teks eksplanasi terdiri atas : pernyataan umum (pembukaan), deretan penjelas (isi), dan penutup (kesimpulan) Bagian penyataan umum berisi informasi singkat tentang apa yang akan dibicarakan/diinformasikan. Bagian deretan penjelas berisi urutan uraian atau penjelasan tentang proses dari peristiwa yang terjadi dan dijelaskan secara bertahap/berurutan . bagian penutup adalah kesimpulan yang berisi interpretasi/pendapat singkat penulis tentang topic yang dijelaskan.
  • 16. Sekarang, kamu akan mencoba untuk menjadi penemu cilik ! ayo, kita lakukan !
  • 17. Baca kembali daftar alat dan bahan untuk percobaan membuat rangkaian lampu seri sederhana Amati kembali gambar rangkaian lampu Gambarlah kembali rencana rangkaian lampu seri yang akan kamu buat Sesuaikan rancanganmu dengan bahan-bahan yang kamu miliki Kamu dapat menambah jumlah lampu atau baterai, sehingga rangkaian lampu yang dibuat teman-teman sekelas nanti akan menghasilkan kualitas cahaya yang berbeda
  • 18.
  • 19. Cermati panduan keselamatan kerja berikut sebelum kamu memulai percobaan ! Panduan keselamatan kerja • Pastikan semua bahan dalam kondisi baik (baterai tidak berkarat atau bocor) • Pastikan tangan bersih dan kering saat melakukan percobaan • Berhati-hati saat menggunakan benda tajam • Gunakan alat dan bahan dengan semestinya
  • 20. Buatlah laporan dari percobaan membuat rangkaian seri sederhana yang kamu lakukan
  • 21. LAPORAN KEGIATAN PERCOBAAN Nama Percobaan Membuat Rangkaian lampu listrik sederhana Tujuan Percobaan Mengenal rangkaian dasar listrik mengetahui proses aliran arus listrik melatih kreativitas
  • 22. Percobaan membuat rangkaian listrik sederhana Nama bahan dan alat fungsi Jumlah yang diperlukan Papan triplek Sebagai alas rangkaian 20 x 30 cm Baterai 1,5 V Sebagai sumber listrik 2 buah Dudukan baterai Sebagai dudukan baterai dan mempermudah menyambung kabel 1 buah Bohlam 3,8 V Sebagai penghasil cahaya 1 buah Fiting lampu Sebagai dudukan lampu dan untuk menghubungkan lampu dengan kabel 1 buah Kabe l Sebagai penghantar listrik 30 cm
  • 23. Nama bahan dan alat fungsi Jumlah yang diperlukan Sakla r Sebagai penghubung dan penutup arus lsitrik 1 buah Solas i Menutupi sambungan kabel Secukupny a Lem Menempelkan komponen ke papan tripleks Secukupny a Tang Memotong kabel dan menyambung kabel 1 buah Cutte r Mengupas kabel 1 buah
  • 24. 1. Membuat tanda pada triplek untuk menentukan titik letak masing-masing komponen 2. Tempelkan dudukan baterai saklar dan fiting lampu di triplek seesuai titik yang telah ditentukan 3. Kupas ujung kabel dengab cutter, lalu hubungkan ke terminal positif dudukan baterai 4. Potong kabel tadi sesuai jarak dudukan baterai dan terminal saklar. Kupas ujung kabel tersebut lalu hubungkan ke terminal saklar. 5. Ulangi langkah ke 3 dan 4 untuk menghubungkan terminal saklar ke terminal fiting lampu serta terminal fiting lampu ke terminal negative baterai 6. Tempelkansedikit solasi ke setiap sambungan kabel dengan terminal setiap komponen 7. Pasang lampu ke masing-masing fiting dan pasang baterai ke dudukan baterai 8. Rangkaian selesai dibuat Langkah Kerja
  • 25. Kesimpulan Rangkaian seri membuat arus listrik mengalir dalam satu jalur. Jika salah satu lampu dinyalakan, lampu yang lain juga menyala. Begitu juga dimatikan.