SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN i
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN i
PENGETAHUAN DASAR GEOGRAFI
GEOGRAFI KELAS X
PENYUSUN
Fitri Sekar Lestari, S.Si
SMA Negeri 1 Kramatwatu
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN ii
DAFTAR ISI
PENYUSUN....................................................................................................................................................................i
DAFTAR ISI..................................................................................................................................................................ii
GLOSARIUM...............................................................................................................................................................iv
PETA KONSEP............................................................................................................................................................v
PENDAHULUAN.......................................................................................................................................................1
A. Identitas Modul..............................................................................................................1
B. Kompetensi Dasar..........................................................................................................1
C. Deskripsi Singkat Materi ...............................................................................................1
D. Petunjuk Penggunaan Modul.........................................................................................2
E. Materi Pembelajaran......................................................................................................2
KEGIATAN PEMBELAJARAN 1........................................................................................................................3
RUANG LINGKUP GEOGRAFI...........................................................................................................................3
A. Tujuan Pembelajaran .....................................................................................................3
B. Uraian Materi.................................................................................................................3
C. Rangkuman....................................................................................................................6
D. Penugasan Mandiri ........................................................................................................6
E. Latihan Soal...................................................................................................................7
F. Penilaian Diri.................................................................................................................9
KEGIATAN PEMBELAJARAN 2.....................................................................................................................10
OBJEK, ASPEK, DAN KONSEP ESENSIAL GEOGRAFI......................................................................10
A. Tujuan Pembelajaran ...................................................................................................10
B. Uraian Materi...............................................................................................................10
C. Rangkuman..................................................................................................................15
D. Penugasan Mandiri ......................................................................................................16
E. Latihan Soal.................................................................................................................16
F. Penilaian Diri...............................................................................................................19
KEGIATAN PEMBELAJARAN 3.....................................................................................................................20
PRINSIP DAN PENDEKATAN GEOGRAFI...............................................................................................20
A. Tujuan Pembelajaran ...................................................................................................20
B. Uraian Materi...............................................................................................................20
C. Rangkuman..................................................................................................................22
D. Penugasan Mandiri ......................................................................................................23
E. Latihan Soal.................................................................................................................23
F. Penilaian Diri...............................................................................................................25
EVALUASI.................................................................................................................................................................26
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN ii
i
KUNCI JAWABAN.................................................................................................................................................31
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................................................vi
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN iv
GLOSARIUM
Atmosfer : lapisan udara yang menyelimuti bumi
Antroposfer : lapisan manusia dan juga kehidupannya di permukaan bumi
Aspek topologi : aspek yang berkaitan dengan bentuk muka bumi (morfologi),
letak atau lokasi suatu wilayah,luas dan batas-batas wilayah
yang mempunyai ciri khas tertentu
Aspek abiotik : aspek yang berkaitan dengan unsur kondisi tanah, hidrologi,
iklim dari suatu wilayah
Aspek biotik : aspek yang berkaitan dengan unsur tumbuhan, hewan dan
manusia (penduduk).
Biosfer : lapisan tumbuhan dan hewan yang hidup di permukaan bumi
Ekologi : iIlmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara manusia
dengan lingkungannya
Geosfer : objek material yang dikaji dalam geografi
Hidrosfer : lapisan air yang ada di bumi
Litosfer : lapisan batuan dan tanah pembentuk bumi
Morfologi : bentuk permukaan bumi secara keseluruhan
Pendekatan Keruangan : pendekatan yang menganalisis gejala-gejala atau fenomena
geografis berdasarkan penyebarannya dalam ruang
Pendekatan
Kelingkungan
Pendekatan Kompleks
Wilayah
: pendekatan yang menganalisis keterkaitan antara fenomena
geosfer tertentu dengan variabel lingkungan yang ada
: pendekatan yang memadukan antara pendekatan keruangan
dan pendekatan kelingkungan
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN v
Pendekatan Geografi
Prinsip Geografi
Konsep Esensial
Geografi
Aspek-Aspek Geografi
Pengetahuan Dasar
Geografi
Objek dan Aspek
Geografi
Objek Geografi
Definisi Geografi
Ruang Lingkup
Pengetahuan Geografi
Perkembangan
Geografi
PETA KONSEP
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 1
A. Identitas Modul
PENDAHULUAN
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas : X
Alokasi Waktu : 3 Pertemuan (3 x 3 JP)
Judul Modul : Pengetahuan Dasar Geografi
B. Kompetensi Dasar
3.1 Memahami pengetahuan dasar geografi dan terapannya dalam kehidupan sehari-
hari.
4.1 Menyajikan contohpenerapan pengetahuan dasar geografi dalam kehidupan
sehari-hari dalam bentuk tulisan.
C. Deskripsi Singkat Materi
Anak-anak hebat di seluruh
Indonesia, selamat datang di modul geografi.
Ini adalah modul pertama dalam kegiatan
pembelajaran geografi.
Geografi sudah dikenal sejak
zaman Yunani Kuno, yang dikenal
dengan geografi klasik. Pengetahuan
tentang bumi pada masa itu masih
dipengaruhi oleh mitologi atau
kepercayaan yang beranggapan bahwa
segala fenomena atau gejala yang terdapat di permukaan bumi merupakan kehendak
dewa-dewa. Namun lambat laun anggapan tersebut berubah seiring dengan
perkembangan zaman.
Dalam modul ini kalian akan mempelajari sejarah perkembangan geografi,
definisi atau pengertian geografi, objek kajian geografi, aspek-aspek geografi, serta
ilmu-ilmu yang mendukung geografi. Selain itu, modul ini akan menuntun kalian
untuk mempermudah memahami konsep esensial, prinsip dan pendekatan geografi
terkait dengan gejala atau fenomena geografi sehingga kalian dapat menerapkannya
dalam kehidupan sehari-hari.
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 2
Bacalah modul ini hingga tuntas dan paham
Ikuti petunjuk kegiatan pembelajaran yang adapada
modul
Belajarlah secara mandiri, jika kalian membutuhkan
bantuan, hubungi guru
Kerjakan latihan soal dan evaluasi untuk
mengetahui tingkat pemahaman kalian
Cocokkan hasil kerja kalian dengan kuncijawaban
Jika nilaimu sudah mencapai 75 silahkan lanjut ke
modul berikutnya, jika masih di bawah 75 pelajari
kembali modul ini
D. Petunjuk Penggunaan Modul
E. Materi Pembelajaran
Modul ini terbagi menjadi tiga kegiatan pembelajaran dan di dalamnya terdapat
uraian materi, contohsoal, soal latihan dan soal evaluasi.
Pertama : Ruang lingkup pengetahuan geografi, meliputi sejarah perkembangan
geografi, pengertian geografi serta ilmu bantu geografi
Kedua : Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan material
geografi, aspek-aspek geografi dan konsep esensial geografi
Ketiga : Prinsip dan pendekatan geografi, meliputi prinsip penyebaran, interelasi,
deskripsi dan korologi, dan pendekatan keruangan, kelingkungan dan
kewilayahan
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 3
KEGIATAN PEMBELAJARAN 3
PRINSIP DAN PENDEKATAN GEOGRAFI
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah kegiatan pembelajaran 3 ini kalian diharapkan mampu menjelaskan prinsip
dan pendekatan geografi dengan teliti dan dapat memberikan contoh dalam
kehidupan sehari-hari.
B. UraianMateri
1. PrinsipGeografi
Setiap bidang ilmu mempunyai konsep dan prinsip tersendiri, meskipun
terkadang ada kesamaan prinsip antara beberapa bidang ilmu. Prinsip suatu ilmu
digunakan sebagai dasar untuk menjelaskan fenomena yang terjadi dengan
memahami karakteristik yang dimiliki dan keterkaitan fenomena tersebut dengan
permasalahan lain. Adapun prinsip-prinsip yang dipegang dalam geografi sebagai
berikut.
1) Prinsip Penyebaran
Geografi menganut prinsip ini karena adanya persebaran fenomena geografi
yang tidak merata di muka Bumi ini. Misalnya, penyebaran potensi air yang
berbeda dari satu tempat dengan tempat lainnya, penyebaran limbah cair
dalam tanah, penyebaran polusi udara, dan sebagainya.
2) Prinsip Interelasi
Permasalahan yang terjadi di alam dengan manusia saling terkait. Interelasi
ini dapat terjadi antara alam dengan alam itu sendiri maupun alam dengan
manusia. Misalnya, fenomena banjir yang terjadi akibat penebangan hutan di
wilayah hulu atau kekeringan yang berkepanjangan sebagai dampak adanya
La Nina.
3) Prinsip Deskripsi
Seperti sudah kamu ketahui bahwa alam dan manusia saling berkaitan.
Bentuk keterkaitan ini dapat digambarkan dalam bentuk deskripsi seperti
halnya awal kemunculan ilmu geografi yang dimulai dari deskripsi yang
dituangkan dalam catatan perjalanan.
4) Prinsip Korologi
Prinsip ini menganut kerterpaduan antara ketiga prinsip sebelumnya.
Diterapkan dengan mengkaji persebaran, interelasi, dan deskripsi suatu
wilayah. Kondisi wilayah akan memberikan ciri khas pada kesatuan gejala,
fungsi, dan bentuk.
2. PendekatanGeografi
Dalam geografi modern yang dikenal dengan geografi terpadu (Integrated
Geography) digunakan tiga pendekatan atau hampiran. Ketiga pendekatan
tersebut, yaitu analisis keruangan, kelingkungan atau ekologi, dan kompleks
wilayah.
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 4
1) Pendekatan Keruangan
Pendekatan keruangan menekankan pada keruangan. Ruang adalah
seluruh atau sebagian dari permukaan bumi yang menjadi tempat hidup
tumbuhan, hewan dan manusia. Pendekatan keruangan menganalisis gejala-
gejala atau fenomena geografis berdasarkan penyebarannya dalam ruang.
Pendekatan ini mendasarkan pada perbedaan lokasi dari sifat-sifat
pentingnya seperti perbedaan struktur, pola, dan proses. Struktur keruangan
terkait dengan elemen pembentuk ruang yang berupa kenampakan titik, garis,
dan area. Sedangkan pola keruangan berkaitan dengan lokasi distribusi ketiga
elemen tersebut. Distribusi elemen geografi ini akan membentuk pola seperti
memanjang, radial, dan sebagainya. Nah, proses keruangan sendiri berkenaan
dengan perubahan elemen pembentuk ruang. Ahli geografi berusaha mencari
faktor-faktor yang menentukan pola penyebaran serta cara mengubah pola
sehingga dicapai penyebaran yang lebih baik, efisien, dan wajar.
Analisis keruangan mempelajari perbedaan karakteristik suatu wilayah,
baik yang menyangkut kondisi maupun manusianya. Dalam analisis
keruangan perlu diperhatikan:
- penyebaran penggunaan ruang yang telah ada;
- penyebaran ruang yang akan digunakan untuk berbagai kegunaan yang
direncanakan.
Nah, dengan cara seperti ini kalian bisa menganalisis suatu gejala alam yang
terjadi di sekitar wilayah kalian. Bahkan bencana alam yang akhir-akhir ini
mendera bangsa kita.
2) Pendekatan Kelingkungan/Ekologis
Ekologi adalah ilmu yang mepelajari inetraksi antara organisme hidup
dan lingkungannya. Pendekatan ini tidak hanya mendasarkan pada interaksi
organisme dengan lingkungan, tetapi juga dikaitkan dengan fenomena yang
ada dan juga perilaku manusia. Karena pada dasarnya lingkungan geografi
mempunyai dua sisi, yaitu perilaku dan fenomena lingkungan. Sisi perilaku
mencakup dua aspek, yaitu pengembangan gagasan dan kesadaran
lingkungan. Interelasi keduanya inilah yang menjadi ciri khas pendekatan ini.
Menggunakan keenam pertanyaan geografi, analisis dengan pendekatan ini
masih bisa dilakukan. Nah, perhatikan contoh analisis mengenai terjadinya
banjir di Sinjai berikut dan kamu akan menemukan perbedaannya dengan
pendekatan keruangan. Untuk mempelajari banjir dengan pendekatan
kelingkungan dapat diawali dengan tindakan sebagai berikut.
a. Identifikasi kondisi fisik yang mendorong terjadinya bencana ini, seperti
jenis tanah, topografi, dan vegetasi di lokasiitu.
b. Identifikasi sikap dan perilaku masyarakat dalam mengelola alam di
lokasi tersebut.
c. Identifikasi budi daya yang ada kaitannya dengan alih fungsi lahan.
d. Menganalisis hubungan antara budi daya dan dampak yang
ditimbulkannya hingga menyebabkan banjir.
e. Menggunakan hasil analisis ini mencoba menemukan alternatif
pemecahan masalah ini.
3) Pendekatan Komplek Wilayah
Analisis ini mendasarkan pada kombinasi antara analisis keruangan dan
analisis ekologi. Analisis ini menekankan pengertian ”areal differentiation”
yaitu adanya perbedaan karakteristik tiap-tiap wilayah. Perbedaan ini
mendorong suatu wilayah dapat berinteraksi dengan wilayah lain.
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 5
Perkembangan wilayah yang saling berinteraksi terjadi karena terdapat
permintaan dan penawaran.
Contoh analisis kompleks wilayah diterapkan dalam perancangan
kawasan permukiman. Langkah awal, dilakukan identifikasi wilayah potensial
di luar Jawa yang memenuhi persyaratan minimum, seperti kesuburan tanah
dan tingkat kemiringan lereng. Langkah kedua, identifikasi aksesibilitas
wilayah. Dari hasil identifikasi ini dirumuskan rancangan untuk jangka
panjang dan jangka pendek untuk pengembangan kawasan tersebut.
3. KeterampilanDasar Geografi
Sebagai seorang geograf, kalian harus memiliki keterampilan yang dapat
menunjang kalian dalam memahami pengetahuan dasar geografi. Keterampilan-
keterampilan tersebut meliputi:
a) Observasi adalah kemampuan utama dalam memahami konsep geografi. Hal-
hal yang diamati dalam prinsip observasi geografi adalah segala fenomena
geosfer yang meliputi atmosfer, hidrosfer, litosfer, biosfer dan antroposfer.
Contohnya melakukan pengamatan fenomena hujan.
b) Deskripsi adalah kemampuan untuk menjelaskan fenomena geosfer yang
terdapat di muka bumi secara detail dan optimalsehingga orang lain yang
mendengarkan atau membacanya seolah-olah melihat fenomena alam itu
secara langsung. Contohnya mendeskripsikan proses terbentuknya gunung
api.
c) Mengelompokkan (klasifikasi) adalah kemampuan mengelompokkan
fenomena-fenomena geosfer berdasarkan syarat-syarat tertentu digunakan
untuk melakukan analisis terkait interaksi antarfenomena. Contohnya
pengklasifikasian jenis tanah, lahan dan curah hujan.
d) Pemetaan, seorang ahli geografi harus mampu membuat dan membaca peta
dengan baik. Contohnya membuat peta pengunaan lahan, persearan barang
tambang, dan lain-lain
e) Analisis dalah kemampuan menganalisis hubungan interaksi dan interelasi
antarfenomena geosfer. Contohnya hubungan keterkaitan antara perilaku
manusia dengan kondisi lingkungannya.
C. Rangkuman
Berdasarkan uraian materi di atas, dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai
berikut.
1. Dalam ilmu geografi trdapat empat prinsip utama yang digunakan untuk
memahami karakteristik dan keterkaitan fenomena dengan permasalahan
lainnya, yaitu prinsip penyebaran, printip interelasi, prinsip deskripsi dan
prinsip korologi
2. Pendekatan geografi digunakan untuk memahami berbagai masalah dan gejala
geosfer. Ada tiga pendekatan geografi yaitu pendekatan analisis keruangan,
pendekatan analisis ekologi (kelingkungan) dan pendekatan analisis kompleks
wilaayah (kewilayahan).
3. Keterampilan yang harus dimiliki oleh seorang ahli geografi adalah keterampilan
observasi, deskripsi, klasifikasi, pemetaan dan analisis.
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 6
D. PenugasanMandiri
Setelah kalian mempelajari tentang pendekatan geografi, saatnya kalian
mengaplikasikan kemampuan kalian dalam menganalisis fenomena geosfer yang
terjadi di sekitar kita. Untuk itu lakukanlah hal berikut.
1. Amatilah gambar berikut.
Sumber :https://www.solopos.com
2. Fenomena apakah yang terjadi pada gambar tersebut?
3. Termasuk ke dalam aspek apakah fenomenatersebut?
4. Pendekatan apa yang sesuai untuk mengkaji fenomena tersebut? Jelaskan alasan
kalian!
EVALUASI
Pilihlah satu jawaban yang tepat.
1. Bernhardus Varenius (1622-1650) mengemukakan pendapat bahwa pada dasarnya
kajian geografi dibedakan menjadi dua, yaitu….
A. regional dan fisik
B. umum dan khusus
C. fisik dan sosial
D. biotik dan abiotik
E. klasik dan modern
2. Ruang lingkup geografi yang mempelajari fenomena alam terutama yang terkait
dengan segala proses fisik yang mempengaruhi kehidupan manusia termasuk ke
dalam kajian geografi ….
A. umum
B. fisik
C. sosial
D. regional
E. teknik
3. Cabang ilmu geografi yang secara khusus mempelajari bentuk permukaan bumi dan
proses pembentuknya adalah ….
A. oseanografi
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 7
B. geologi
C. geomorfologi
D. klimatologi
E. kartografi
4. Cabang ilmu geografi yang mengkaji peta dan pemetaan adalah ….
A. klimatologi
B. kartografi
C. geologi
D. meteorologi
E. oseanografi
5. Pernyataan:
(1) banjir bandang melanda dearah Lebak, Banten;
(2) pembangunan permukiman baru di daerah rawan bencana;
(3) efek rumah kacaberpengaruh terhadap perubahan iklim global;
(4) permukiman liar berkembang cepat di daerah perkotaan akibat urbanisasi;
(5) pertumbuhan angkatan kerja berkembang pesat di negara berkembang.
Fenomena geosfer yang termasuk aspek sosial di tunjukan oleh angka ....
A. (1), (2),dan(3)
B. (1),(3), dan(5)
C. (1), (3),dan (4)
D. (2),(4), dan(5)
E. (3), (4), dan(5)
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 8
6. Perhatikan gambar berikut.
Sumber: https://www.twisata.com
Dalam kajian geografi, gambar tersebut termasuk ke dalam aspek ….
A. sosial
B. topologi
C. abiotik
D. biotik
E. politik
7. Fenomena berikut yang menunjukkan aspek topologi adalah ….
A. daerah pulogadung disebut sebagai kawasan industri
B. seorang petani menanam sayur dan buah berdasarkan musim
C. tingkat urbanisasi yang terjadi di DKI Jakarta sangat tinggi
D. pertambangan batubara tersebar di pulau Kalimantan
E. komodo adalah salah satu hewan endemik di Indonesia
8. Perhatikan gambar berikut.
Sumber : https://id.pinterest.com
Fenomena yang tersaji pada gambar tersebut dapat dikaji dalam objek material
geografi, yaitu ….
A. litosfer dan atmosfer
B. hidrosfer dan biosfer
C. atmosfer dan biosfer
D. litosfer dan biosfer
E. antroposfer dan hidrosfer
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 9
9. Menurut data yang dilansir Basarnas, sebuah kapal klotok yang memuat batubara
telah hilang di koordinat 0.21’408” LS dan 117.20’467” BT. Konsep geografi yang
digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah konsep ….
A. pola
B. lokasi
C. aglomerasi
D. morfologi
E. keterjangkauan
10. Daerah hilir mengalami banjir akibat adanya pembangunan industri yang dilakukan
di daerah hulu. Konsep yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah
konsep ….
A. aglomerasi
B. diferensiasi area
C. keterkaitan ruang
D. nilai kegunaan
E. interaksi/interdependensi
11. Daerah pegunungan mempunyai suhu lebih rendah daripada daerah dataran rendah,
sehingga hanya tanaman-tanaman tertentu yang tumbuh di daerah tersebut. Konsep
geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep ….
A. lokasi
B. aglomerasi
C. nilai kegunaan
D. diferensiasi area
E. keterkaitan ruang
12. Perhatikan pernyataan berikut.
(1) pegunungan Bukit Barisan terdapat di PulauSumatera;
(2) penduduk nelayan tersebar di sepanjang pesisirpantai;
(3) kepulauan Raja Ampat dapat ditempuh dengan pesawat kecil;
(4) daerah pedalaman Badui dapat ditempuh setelah melalui dua bukit;
(5) untuk menemui pemukiman suku anak dalam harus berjalan kaki sejauh 7km.
Konsep geografi berkaitan dengan keterjangkauan ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1), (2),dan(3)
B. (1),(2), dan(4)
C. (1), (4),dan (5)
D. (2),(3), dan(5)
E. (3), (4), dan(5)
13. Prinsip utama geografi yang berkaitan dengan fakta ketidakmerataan sebuah
fenomena atau gejala adalah prinsip ….
A. penyebaran
B. interelasi
C. interaksi
D. deskripsi
E. korologi
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 10
14. Seorang kepala daerah ingin membangun daerahnya agar berkembang.
Pembangunan tersebut meliputi segala aspek, baik aspek fisik maupun aspek sosial.
Prinsip geografi yang tepat untuk digunakan oleh kepala daerah tersebut adalah
prinsip ….
A. korologi
B. deskripsi
C. interaksi
D. interelasi
E. persebaran
15. Gempa yang terjadi di Palu dan Donggala disebabkan oleh pergerakan sesar Palu-
Koro yang memanjang dari Teluk Bone sampai dengan Teluk Palu. Sebagian segmen
sesar menjorok ke lautan di Teluk Palu. Ketika gelombang gempa menjalar sepanjang
sesar, maka bagian yang menjorok ke laut ikut bergetar dan memicu tsunami karena
terjadi longsoran di bawah laut. Prinsip geografi yang sesuai fenomena tersebut
adalah prinsip ....
A. distribusi
B. interelasi
C. deskripsi
D. korologi
E. kronologis
16. Banjir yang sering terjadi di sekitar pemukiman penduduk di daerah perkotaan
akibat semakin dangkal dasar sungai. Pendangkalan sungai terjadi akibat adanya
penduduk yang membuang sampah ke sungai. Pendekatan geografi untuk mengkaji
hal tersebut adalah ....
A. pendekatan keruangan
B. pendekatan ekologi
C. pendekatan korologi
D. pendekatan kewilayahan
E. pendekatan kompleks wilayah
17. Danau Toba merupakan danau vulkanik besar dengan sebuah pulau di tengahnya.
Danau ini terbentuk akibta letusan gunung api raksasa sekitar 70.000 tahun lalu.
Kawasan ini cocok dikembangkan menjadi kawasan pariwisata kelas dunia. Untuk
mengkaji fenomena ini dapat menggunakan pendekatan ….
A. pendekatan keruangan
B. pendekatan ekologi
C. pendekatan korologi
D. pendekatan kelingkungan
E. pendekatan kompleks wilayah
18. Untuk mempelajari masalah banjir, selain mengidentifikasi kondisi fisik di lokasi
tempat terjadinya banjir perlu juga mengidentifikasi gagasan dan perilaku
masyarakat setempat dalam mengelola alam di lokasi tersebut. Pendekatan yang
sesuai untuk kasus tersebut adalah ….
A. pendekatan keruangan
B. pendekatan ekologi
C. pendekatan korologi
D. pendekatan kewilayahan
E. pendekatan kompleks wilayah
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 11
19. Menggambarkan proses terbentuknya gunung api termasuk keterampilan memahami
konsep geografi, yaitu keterampilan ….
A. pengklasifikasian
B. pemetaan
C. observasi
D. analisis
E. deskripsi
20. Keterampilan yang digunakan untuk melakukan analisis terkait dengan interaksi
antarfenomena adalah ….
A. pengklasifikasian
B. pemetaan
C. observasi
D. analisis
E. deskripsi
Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1
@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN vi
DAFTAR PUSTAKA
Shindu P, Yashinto. 2016. Geografi untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta: Erlangga
Somantri, Lili dan Nurul Huda. 2016. Buku SiswaAktif danKratif BelajarGeografi1 untuk
SMA/MAKelasX. Bnadung: Grafindo Media Pratama
Sutanto. 1986. Penginderaan Jauh. Yogyakarta:Gadjah Mada University Press
Wardiyatmoko.2014. Geografiuntuk SMA/MAKelas XII.Jakarta : Erlangga
Aska F.I,Sugeng Utaya,Syamsul Bachri. 2019. Majalah Geografi Indonesia Vol. 33, No.1,
Maret 2019 (43-47)
https://id.pinterest.com/pin/405042560223800957/?nic_v2=1a5NmRq0v
https://www.twisata.com/objek-wisata-pasar-terapung-tempat-andalan-di-banjarmasin
https://www.solopos.com/kerusakan-lingkungan-hidup-jumlah-bahasa-menyusut-
seiring-susutnya-hutan-471909

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

MIKROBIOLOGI MAKANAN
MIKROBIOLOGI MAKANANMIKROBIOLOGI MAKANAN
MIKROBIOLOGI MAKANAN
 
Serealia & kacang kacangan
Serealia & kacang kacanganSerealia & kacang kacangan
Serealia & kacang kacangan
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 4
LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 4LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 4
LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 4
 
Kerusakan mikrobiologis pada makanan
Kerusakan mikrobiologis pada makananKerusakan mikrobiologis pada makanan
Kerusakan mikrobiologis pada makanan
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 3
LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 3LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 3
LAPORAN PRAKTIKUM FISTEK ACARA 3
 
Kemasan bahan pangan
Kemasan bahan panganKemasan bahan pangan
Kemasan bahan pangan
 
Kimia pangan : mineral
Kimia pangan : mineralKimia pangan : mineral
Kimia pangan : mineral
 
Teknologi fermentasi kecap
Teknologi fermentasi kecapTeknologi fermentasi kecap
Teknologi fermentasi kecap
 
Umbi umbian (2)
Umbi umbian (2)Umbi umbian (2)
Umbi umbian (2)
 
Kacang kacangan
Kacang kacanganKacang kacangan
Kacang kacangan
 
Kerusakan hasil panen hortikultura9
Kerusakan hasil panen hortikultura9Kerusakan hasil panen hortikultura9
Kerusakan hasil panen hortikultura9
 
Kerusakan Produk Hewani
Kerusakan Produk HewaniKerusakan Produk Hewani
Kerusakan Produk Hewani
 
AT Modul 2 kb 3
AT Modul 2   kb 3AT Modul 2   kb 3
AT Modul 2 kb 3
 
Unsur hara makro
Unsur hara makroUnsur hara makro
Unsur hara makro
 
Pascapanen Buah dan Sayur
Pascapanen Buah dan SayurPascapanen Buah dan Sayur
Pascapanen Buah dan Sayur
 
Kalium
KaliumKalium
Kalium
 
Buah
BuahBuah
Buah
 
pasteurisasi.ppt
pasteurisasi.pptpasteurisasi.ppt
pasteurisasi.ppt
 
Kelompok tempe. (itp, fp, uho) 1
Kelompok tempe. (itp, fp, uho) 1Kelompok tempe. (itp, fp, uho) 1
Kelompok tempe. (itp, fp, uho) 1
 
Pengolahan setengah jadi serealia
Pengolahan setengah jadi serealiaPengolahan setengah jadi serealia
Pengolahan setengah jadi serealia
 

Similar to GEOGRAFI DASAR

X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docxX_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docxJopiWildani1
 
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...JopiWildani1
 
X_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docxX_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docxjopiwildani
 
X_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdfX_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdfAndiNurulFatma1
 
X_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdfX_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdfYulliaPuTri
 
1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx
1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx
1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docxssuser02246b1
 
Rpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geoRpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geoTawon Selalue
 
Prota (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docx
Prota (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docxProta (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docx
Prota (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docxModul Guruku
 
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdfModul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdfskripsikhaerul
 
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdfModul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdfskripsikhaerul
 
Rpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edyRpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edyEdy Wibowo
 
12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx
12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx
12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docxAzuraZalika
 
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase EModul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase EModul Guruku
 
Kbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografiKbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografiJasmin Jasin
 
RPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAH
RPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAHRPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAH
RPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAHannestpd
 
IPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docx
IPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docxIPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docx
IPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docxaderlapono1
 
XII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docx
XII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docxXII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docx
XII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docxJopiWildani1
 

Similar to GEOGRAFI DASAR (20)

X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docxX_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
 
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan...
 
X_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docxX_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_ASPEK GEOGRAFI.docx
 
X_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdfX_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD-3.3_FINAL.pdf
 
X_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdfX_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdf
X_GEOGRAFI_KD 3.3_FINAL.pdf
 
1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx
1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx
1. SILABUS GEOGRAFI KELAS X.docx
 
Rpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geoRpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geo
 
Prota (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docx
Prota (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docxProta (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docx
Prota (Program Tahunan) Kelas 10 Geografi Fase E.docx
 
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdfModul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
 
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdfModul Ajar  01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
Modul Ajar 01-GEO.E SMA 3_Khaerul Muttaqin.pdf
 
Rpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edyRpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edy
 
12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx
12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx
12. ATP (10 Kolom) - www.ilmuguru.org (1).docx
 
Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013
Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013
Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013
 
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase EModul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
 
Lampiran 1
Lampiran 1Lampiran 1
Lampiran 1
 
Kbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografiKbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografi
 
Rpp geografi x 1
Rpp geografi x 1Rpp geografi x 1
Rpp geografi x 1
 
RPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAH
RPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAHRPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAH
RPT GEOGRAFI KSSM TINGKATAN DUA BAGI SEKOLAH MENENGAH
 
IPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docx
IPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docxIPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docx
IPS Geografi SMA KELAS X kerangka pembelajaran - ATP.docx
 
XII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docx
XII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docxXII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docx
XII_GEOGRAFI_KD 3.2_Struktur dan Pola Keruangan Desa.docx
 

More from jopiwildani

X_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docxX_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docxjopiwildani
 
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docxX_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docxjopiwildani
 
3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sda3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sdajopiwildani
 
Geografi x-unit-3-dinamika-planet-bumi
Geografi x-unit-3-dinamika-planet-bumiGeografi x-unit-3-dinamika-planet-bumi
Geografi x-unit-3-dinamika-planet-bumijopiwildani
 
Ppt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kota
Ppt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kotaPpt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kota
Ppt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kotajopiwildani
 
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)jopiwildani
 
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan
Xi geografi kd 3.4_ketahanan panganXi geografi kd 3.4_ketahanan pangan
Xi geografi kd 3.4_ketahanan panganjopiwildani
 
X geografi kd 3.4_dampak rotasi dan revolusi bumi
X geografi kd 3.4_dampak  rotasi dan  revolusi  bumiX geografi kd 3.4_dampak  rotasi dan  revolusi  bumi
X geografi kd 3.4_dampak rotasi dan revolusi bumijopiwildani
 
Xi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdal
Xi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdalXi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdal
Xi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdaljopiwildani
 
Xii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kota
Xii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kotaXii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kota
Xii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kotajopiwildani
 
Xi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesia
Xi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesiaXi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesia
Xi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesiajopiwildani
 
X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...
X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...
X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...jopiwildani
 
Xi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alam
Xi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alamXi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alam
Xi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alamjopiwildani
 
Xii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desa
Xii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desaXii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desa
Xii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desajopiwildani
 
Bab 1 (1) konsep wilayah
Bab 1 (1) konsep wilayahBab 1 (1) konsep wilayah
Bab 1 (1) konsep wilayahjopiwildani
 
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lesson
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lessonXi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lesson
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lessonjopiwildani
 
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...jopiwildani
 
X geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografi
X geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografiX geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografi
X geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografijopiwildani
 
Xii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruang
Xii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruangXii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruang
Xii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruangjopiwildani
 

More from jopiwildani (20)

X_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docxX_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docx
X_GEOGRAFI_PENGANTAR ILMU GEOGRAFI.docx
 
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docxX_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Hakeket Ruang lingkup Geo.docx
 
3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sda3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sda
 
Geografi x-unit-3-dinamika-planet-bumi
Geografi x-unit-3-dinamika-planet-bumiGeografi x-unit-3-dinamika-planet-bumi
Geografi x-unit-3-dinamika-planet-bumi
 
Ppt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kota
Ppt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kotaPpt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kota
Ppt kd 3.2 interaksi keruangan desa dan kota
 
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan (1)
 
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan
Xi geografi kd 3.4_ketahanan panganXi geografi kd 3.4_ketahanan pangan
Xi geografi kd 3.4_ketahanan pangan
 
X geografi kd 3.4_dampak rotasi dan revolusi bumi
X geografi kd 3.4_dampak  rotasi dan  revolusi  bumiX geografi kd 3.4_dampak  rotasi dan  revolusi  bumi
X geografi kd 3.4_dampak rotasi dan revolusi bumi
 
Xi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdal
Xi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdalXi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdal
Xi geografi kd 3.3_analisis mengenai amdal
 
Xii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kota
Xii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kotaXii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kota
Xii geografi kd 3.2_struktur, pola keruangan kota
 
Xi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesia
Xi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesiaXi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesia
Xi geografi kd 3.3_sebaran dan pengelolaan sumber daya alam di indonesia
 
X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...
X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...
X geografi kd 3.4_teori pembentukan planet bumi meliputi teori pembentukan ta...
 
Xi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alam
Xi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alamXi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alam
Xi geografi kd 3.3_klasifikasi sumber daya alam
 
Xii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desa
Xii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desaXii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desa
Xii geografi kd 3.2_struktur dan pola keruangan desa
 
Bab 1 (1) konsep wilayah
Bab 1 (1) konsep wilayahBab 1 (1) konsep wilayah
Bab 1 (1) konsep wilayah
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lesson
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lessonXi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lesson
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora last lesson
 
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...
Xi geografi kd 3.2_persebaran, konservasi, pemanfaatan flora dan fauna di ind...
 
X geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografi
X geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografiX geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografi
X geografi kd 3.1_prinsip dan pendekatan geografi
 
Xii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruang
Xii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruangXii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruang
Xii geografi kd 3.1_perencanaan tata ruang
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

GEOGRAFI DASAR

  • 1. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN i
  • 2. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN i PENGETAHUAN DASAR GEOGRAFI GEOGRAFI KELAS X PENYUSUN Fitri Sekar Lestari, S.Si SMA Negeri 1 Kramatwatu
  • 3. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN ii DAFTAR ISI PENYUSUN....................................................................................................................................................................i DAFTAR ISI..................................................................................................................................................................ii GLOSARIUM...............................................................................................................................................................iv PETA KONSEP............................................................................................................................................................v PENDAHULUAN.......................................................................................................................................................1 A. Identitas Modul..............................................................................................................1 B. Kompetensi Dasar..........................................................................................................1 C. Deskripsi Singkat Materi ...............................................................................................1 D. Petunjuk Penggunaan Modul.........................................................................................2 E. Materi Pembelajaran......................................................................................................2 KEGIATAN PEMBELAJARAN 1........................................................................................................................3 RUANG LINGKUP GEOGRAFI...........................................................................................................................3 A. Tujuan Pembelajaran .....................................................................................................3 B. Uraian Materi.................................................................................................................3 C. Rangkuman....................................................................................................................6 D. Penugasan Mandiri ........................................................................................................6 E. Latihan Soal...................................................................................................................7 F. Penilaian Diri.................................................................................................................9 KEGIATAN PEMBELAJARAN 2.....................................................................................................................10 OBJEK, ASPEK, DAN KONSEP ESENSIAL GEOGRAFI......................................................................10 A. Tujuan Pembelajaran ...................................................................................................10 B. Uraian Materi...............................................................................................................10 C. Rangkuman..................................................................................................................15 D. Penugasan Mandiri ......................................................................................................16 E. Latihan Soal.................................................................................................................16 F. Penilaian Diri...............................................................................................................19 KEGIATAN PEMBELAJARAN 3.....................................................................................................................20 PRINSIP DAN PENDEKATAN GEOGRAFI...............................................................................................20 A. Tujuan Pembelajaran ...................................................................................................20 B. Uraian Materi...............................................................................................................20 C. Rangkuman..................................................................................................................22 D. Penugasan Mandiri ......................................................................................................23 E. Latihan Soal.................................................................................................................23 F. Penilaian Diri...............................................................................................................25 EVALUASI.................................................................................................................................................................26
  • 4. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN ii i KUNCI JAWABAN.................................................................................................................................................31 DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................................................vi
  • 5. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN iv GLOSARIUM Atmosfer : lapisan udara yang menyelimuti bumi Antroposfer : lapisan manusia dan juga kehidupannya di permukaan bumi Aspek topologi : aspek yang berkaitan dengan bentuk muka bumi (morfologi), letak atau lokasi suatu wilayah,luas dan batas-batas wilayah yang mempunyai ciri khas tertentu Aspek abiotik : aspek yang berkaitan dengan unsur kondisi tanah, hidrologi, iklim dari suatu wilayah Aspek biotik : aspek yang berkaitan dengan unsur tumbuhan, hewan dan manusia (penduduk). Biosfer : lapisan tumbuhan dan hewan yang hidup di permukaan bumi Ekologi : iIlmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara manusia dengan lingkungannya Geosfer : objek material yang dikaji dalam geografi Hidrosfer : lapisan air yang ada di bumi Litosfer : lapisan batuan dan tanah pembentuk bumi Morfologi : bentuk permukaan bumi secara keseluruhan Pendekatan Keruangan : pendekatan yang menganalisis gejala-gejala atau fenomena geografis berdasarkan penyebarannya dalam ruang Pendekatan Kelingkungan Pendekatan Kompleks Wilayah : pendekatan yang menganalisis keterkaitan antara fenomena geosfer tertentu dengan variabel lingkungan yang ada : pendekatan yang memadukan antara pendekatan keruangan dan pendekatan kelingkungan
  • 6. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN v Pendekatan Geografi Prinsip Geografi Konsep Esensial Geografi Aspek-Aspek Geografi Pengetahuan Dasar Geografi Objek dan Aspek Geografi Objek Geografi Definisi Geografi Ruang Lingkup Pengetahuan Geografi Perkembangan Geografi PETA KONSEP
  • 7. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 1 A. Identitas Modul PENDAHULUAN Mata Pelajaran : Geografi Kelas : X Alokasi Waktu : 3 Pertemuan (3 x 3 JP) Judul Modul : Pengetahuan Dasar Geografi B. Kompetensi Dasar 3.1 Memahami pengetahuan dasar geografi dan terapannya dalam kehidupan sehari- hari. 4.1 Menyajikan contohpenerapan pengetahuan dasar geografi dalam kehidupan sehari-hari dalam bentuk tulisan. C. Deskripsi Singkat Materi Anak-anak hebat di seluruh Indonesia, selamat datang di modul geografi. Ini adalah modul pertama dalam kegiatan pembelajaran geografi. Geografi sudah dikenal sejak zaman Yunani Kuno, yang dikenal dengan geografi klasik. Pengetahuan tentang bumi pada masa itu masih dipengaruhi oleh mitologi atau kepercayaan yang beranggapan bahwa segala fenomena atau gejala yang terdapat di permukaan bumi merupakan kehendak dewa-dewa. Namun lambat laun anggapan tersebut berubah seiring dengan perkembangan zaman. Dalam modul ini kalian akan mempelajari sejarah perkembangan geografi, definisi atau pengertian geografi, objek kajian geografi, aspek-aspek geografi, serta ilmu-ilmu yang mendukung geografi. Selain itu, modul ini akan menuntun kalian untuk mempermudah memahami konsep esensial, prinsip dan pendekatan geografi terkait dengan gejala atau fenomena geografi sehingga kalian dapat menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari.
  • 8. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 2 Bacalah modul ini hingga tuntas dan paham Ikuti petunjuk kegiatan pembelajaran yang adapada modul Belajarlah secara mandiri, jika kalian membutuhkan bantuan, hubungi guru Kerjakan latihan soal dan evaluasi untuk mengetahui tingkat pemahaman kalian Cocokkan hasil kerja kalian dengan kuncijawaban Jika nilaimu sudah mencapai 75 silahkan lanjut ke modul berikutnya, jika masih di bawah 75 pelajari kembali modul ini D. Petunjuk Penggunaan Modul E. Materi Pembelajaran Modul ini terbagi menjadi tiga kegiatan pembelajaran dan di dalamnya terdapat uraian materi, contohsoal, soal latihan dan soal evaluasi. Pertama : Ruang lingkup pengetahuan geografi, meliputi sejarah perkembangan geografi, pengertian geografi serta ilmu bantu geografi Kedua : Objek, aspek dan konsep geografi, meliputi objek formal dan material geografi, aspek-aspek geografi dan konsep esensial geografi Ketiga : Prinsip dan pendekatan geografi, meliputi prinsip penyebaran, interelasi, deskripsi dan korologi, dan pendekatan keruangan, kelingkungan dan kewilayahan
  • 9. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 3 KEGIATAN PEMBELAJARAN 3 PRINSIP DAN PENDEKATAN GEOGRAFI A. Tujuan Pembelajaran Setelah kegiatan pembelajaran 3 ini kalian diharapkan mampu menjelaskan prinsip dan pendekatan geografi dengan teliti dan dapat memberikan contoh dalam kehidupan sehari-hari. B. UraianMateri 1. PrinsipGeografi Setiap bidang ilmu mempunyai konsep dan prinsip tersendiri, meskipun terkadang ada kesamaan prinsip antara beberapa bidang ilmu. Prinsip suatu ilmu digunakan sebagai dasar untuk menjelaskan fenomena yang terjadi dengan memahami karakteristik yang dimiliki dan keterkaitan fenomena tersebut dengan permasalahan lain. Adapun prinsip-prinsip yang dipegang dalam geografi sebagai berikut. 1) Prinsip Penyebaran Geografi menganut prinsip ini karena adanya persebaran fenomena geografi yang tidak merata di muka Bumi ini. Misalnya, penyebaran potensi air yang berbeda dari satu tempat dengan tempat lainnya, penyebaran limbah cair dalam tanah, penyebaran polusi udara, dan sebagainya. 2) Prinsip Interelasi Permasalahan yang terjadi di alam dengan manusia saling terkait. Interelasi ini dapat terjadi antara alam dengan alam itu sendiri maupun alam dengan manusia. Misalnya, fenomena banjir yang terjadi akibat penebangan hutan di wilayah hulu atau kekeringan yang berkepanjangan sebagai dampak adanya La Nina. 3) Prinsip Deskripsi Seperti sudah kamu ketahui bahwa alam dan manusia saling berkaitan. Bentuk keterkaitan ini dapat digambarkan dalam bentuk deskripsi seperti halnya awal kemunculan ilmu geografi yang dimulai dari deskripsi yang dituangkan dalam catatan perjalanan. 4) Prinsip Korologi Prinsip ini menganut kerterpaduan antara ketiga prinsip sebelumnya. Diterapkan dengan mengkaji persebaran, interelasi, dan deskripsi suatu wilayah. Kondisi wilayah akan memberikan ciri khas pada kesatuan gejala, fungsi, dan bentuk. 2. PendekatanGeografi Dalam geografi modern yang dikenal dengan geografi terpadu (Integrated Geography) digunakan tiga pendekatan atau hampiran. Ketiga pendekatan tersebut, yaitu analisis keruangan, kelingkungan atau ekologi, dan kompleks wilayah.
  • 10. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 4 1) Pendekatan Keruangan Pendekatan keruangan menekankan pada keruangan. Ruang adalah seluruh atau sebagian dari permukaan bumi yang menjadi tempat hidup tumbuhan, hewan dan manusia. Pendekatan keruangan menganalisis gejala- gejala atau fenomena geografis berdasarkan penyebarannya dalam ruang. Pendekatan ini mendasarkan pada perbedaan lokasi dari sifat-sifat pentingnya seperti perbedaan struktur, pola, dan proses. Struktur keruangan terkait dengan elemen pembentuk ruang yang berupa kenampakan titik, garis, dan area. Sedangkan pola keruangan berkaitan dengan lokasi distribusi ketiga elemen tersebut. Distribusi elemen geografi ini akan membentuk pola seperti memanjang, radial, dan sebagainya. Nah, proses keruangan sendiri berkenaan dengan perubahan elemen pembentuk ruang. Ahli geografi berusaha mencari faktor-faktor yang menentukan pola penyebaran serta cara mengubah pola sehingga dicapai penyebaran yang lebih baik, efisien, dan wajar. Analisis keruangan mempelajari perbedaan karakteristik suatu wilayah, baik yang menyangkut kondisi maupun manusianya. Dalam analisis keruangan perlu diperhatikan: - penyebaran penggunaan ruang yang telah ada; - penyebaran ruang yang akan digunakan untuk berbagai kegunaan yang direncanakan. Nah, dengan cara seperti ini kalian bisa menganalisis suatu gejala alam yang terjadi di sekitar wilayah kalian. Bahkan bencana alam yang akhir-akhir ini mendera bangsa kita. 2) Pendekatan Kelingkungan/Ekologis Ekologi adalah ilmu yang mepelajari inetraksi antara organisme hidup dan lingkungannya. Pendekatan ini tidak hanya mendasarkan pada interaksi organisme dengan lingkungan, tetapi juga dikaitkan dengan fenomena yang ada dan juga perilaku manusia. Karena pada dasarnya lingkungan geografi mempunyai dua sisi, yaitu perilaku dan fenomena lingkungan. Sisi perilaku mencakup dua aspek, yaitu pengembangan gagasan dan kesadaran lingkungan. Interelasi keduanya inilah yang menjadi ciri khas pendekatan ini. Menggunakan keenam pertanyaan geografi, analisis dengan pendekatan ini masih bisa dilakukan. Nah, perhatikan contoh analisis mengenai terjadinya banjir di Sinjai berikut dan kamu akan menemukan perbedaannya dengan pendekatan keruangan. Untuk mempelajari banjir dengan pendekatan kelingkungan dapat diawali dengan tindakan sebagai berikut. a. Identifikasi kondisi fisik yang mendorong terjadinya bencana ini, seperti jenis tanah, topografi, dan vegetasi di lokasiitu. b. Identifikasi sikap dan perilaku masyarakat dalam mengelola alam di lokasi tersebut. c. Identifikasi budi daya yang ada kaitannya dengan alih fungsi lahan. d. Menganalisis hubungan antara budi daya dan dampak yang ditimbulkannya hingga menyebabkan banjir. e. Menggunakan hasil analisis ini mencoba menemukan alternatif pemecahan masalah ini. 3) Pendekatan Komplek Wilayah Analisis ini mendasarkan pada kombinasi antara analisis keruangan dan analisis ekologi. Analisis ini menekankan pengertian ”areal differentiation” yaitu adanya perbedaan karakteristik tiap-tiap wilayah. Perbedaan ini mendorong suatu wilayah dapat berinteraksi dengan wilayah lain.
  • 11. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 5 Perkembangan wilayah yang saling berinteraksi terjadi karena terdapat permintaan dan penawaran. Contoh analisis kompleks wilayah diterapkan dalam perancangan kawasan permukiman. Langkah awal, dilakukan identifikasi wilayah potensial di luar Jawa yang memenuhi persyaratan minimum, seperti kesuburan tanah dan tingkat kemiringan lereng. Langkah kedua, identifikasi aksesibilitas wilayah. Dari hasil identifikasi ini dirumuskan rancangan untuk jangka panjang dan jangka pendek untuk pengembangan kawasan tersebut. 3. KeterampilanDasar Geografi Sebagai seorang geograf, kalian harus memiliki keterampilan yang dapat menunjang kalian dalam memahami pengetahuan dasar geografi. Keterampilan- keterampilan tersebut meliputi: a) Observasi adalah kemampuan utama dalam memahami konsep geografi. Hal- hal yang diamati dalam prinsip observasi geografi adalah segala fenomena geosfer yang meliputi atmosfer, hidrosfer, litosfer, biosfer dan antroposfer. Contohnya melakukan pengamatan fenomena hujan. b) Deskripsi adalah kemampuan untuk menjelaskan fenomena geosfer yang terdapat di muka bumi secara detail dan optimalsehingga orang lain yang mendengarkan atau membacanya seolah-olah melihat fenomena alam itu secara langsung. Contohnya mendeskripsikan proses terbentuknya gunung api. c) Mengelompokkan (klasifikasi) adalah kemampuan mengelompokkan fenomena-fenomena geosfer berdasarkan syarat-syarat tertentu digunakan untuk melakukan analisis terkait interaksi antarfenomena. Contohnya pengklasifikasian jenis tanah, lahan dan curah hujan. d) Pemetaan, seorang ahli geografi harus mampu membuat dan membaca peta dengan baik. Contohnya membuat peta pengunaan lahan, persearan barang tambang, dan lain-lain e) Analisis dalah kemampuan menganalisis hubungan interaksi dan interelasi antarfenomena geosfer. Contohnya hubungan keterkaitan antara perilaku manusia dengan kondisi lingkungannya. C. Rangkuman Berdasarkan uraian materi di atas, dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut. 1. Dalam ilmu geografi trdapat empat prinsip utama yang digunakan untuk memahami karakteristik dan keterkaitan fenomena dengan permasalahan lainnya, yaitu prinsip penyebaran, printip interelasi, prinsip deskripsi dan prinsip korologi 2. Pendekatan geografi digunakan untuk memahami berbagai masalah dan gejala geosfer. Ada tiga pendekatan geografi yaitu pendekatan analisis keruangan, pendekatan analisis ekologi (kelingkungan) dan pendekatan analisis kompleks wilaayah (kewilayahan). 3. Keterampilan yang harus dimiliki oleh seorang ahli geografi adalah keterampilan observasi, deskripsi, klasifikasi, pemetaan dan analisis.
  • 12. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 6 D. PenugasanMandiri Setelah kalian mempelajari tentang pendekatan geografi, saatnya kalian mengaplikasikan kemampuan kalian dalam menganalisis fenomena geosfer yang terjadi di sekitar kita. Untuk itu lakukanlah hal berikut. 1. Amatilah gambar berikut. Sumber :https://www.solopos.com 2. Fenomena apakah yang terjadi pada gambar tersebut? 3. Termasuk ke dalam aspek apakah fenomenatersebut? 4. Pendekatan apa yang sesuai untuk mengkaji fenomena tersebut? Jelaskan alasan kalian! EVALUASI Pilihlah satu jawaban yang tepat. 1. Bernhardus Varenius (1622-1650) mengemukakan pendapat bahwa pada dasarnya kajian geografi dibedakan menjadi dua, yaitu…. A. regional dan fisik B. umum dan khusus C. fisik dan sosial D. biotik dan abiotik E. klasik dan modern 2. Ruang lingkup geografi yang mempelajari fenomena alam terutama yang terkait dengan segala proses fisik yang mempengaruhi kehidupan manusia termasuk ke dalam kajian geografi …. A. umum B. fisik C. sosial D. regional E. teknik 3. Cabang ilmu geografi yang secara khusus mempelajari bentuk permukaan bumi dan proses pembentuknya adalah …. A. oseanografi
  • 13. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 7 B. geologi C. geomorfologi D. klimatologi E. kartografi 4. Cabang ilmu geografi yang mengkaji peta dan pemetaan adalah …. A. klimatologi B. kartografi C. geologi D. meteorologi E. oseanografi 5. Pernyataan: (1) banjir bandang melanda dearah Lebak, Banten; (2) pembangunan permukiman baru di daerah rawan bencana; (3) efek rumah kacaberpengaruh terhadap perubahan iklim global; (4) permukiman liar berkembang cepat di daerah perkotaan akibat urbanisasi; (5) pertumbuhan angkatan kerja berkembang pesat di negara berkembang. Fenomena geosfer yang termasuk aspek sosial di tunjukan oleh angka .... A. (1), (2),dan(3) B. (1),(3), dan(5) C. (1), (3),dan (4) D. (2),(4), dan(5) E. (3), (4), dan(5)
  • 14. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 8 6. Perhatikan gambar berikut. Sumber: https://www.twisata.com Dalam kajian geografi, gambar tersebut termasuk ke dalam aspek …. A. sosial B. topologi C. abiotik D. biotik E. politik 7. Fenomena berikut yang menunjukkan aspek topologi adalah …. A. daerah pulogadung disebut sebagai kawasan industri B. seorang petani menanam sayur dan buah berdasarkan musim C. tingkat urbanisasi yang terjadi di DKI Jakarta sangat tinggi D. pertambangan batubara tersebar di pulau Kalimantan E. komodo adalah salah satu hewan endemik di Indonesia 8. Perhatikan gambar berikut. Sumber : https://id.pinterest.com Fenomena yang tersaji pada gambar tersebut dapat dikaji dalam objek material geografi, yaitu …. A. litosfer dan atmosfer B. hidrosfer dan biosfer C. atmosfer dan biosfer D. litosfer dan biosfer E. antroposfer dan hidrosfer
  • 15. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 9 9. Menurut data yang dilansir Basarnas, sebuah kapal klotok yang memuat batubara telah hilang di koordinat 0.21’408” LS dan 117.20’467” BT. Konsep geografi yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah konsep …. A. pola B. lokasi C. aglomerasi D. morfologi E. keterjangkauan 10. Daerah hilir mengalami banjir akibat adanya pembangunan industri yang dilakukan di daerah hulu. Konsep yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah konsep …. A. aglomerasi B. diferensiasi area C. keterkaitan ruang D. nilai kegunaan E. interaksi/interdependensi 11. Daerah pegunungan mempunyai suhu lebih rendah daripada daerah dataran rendah, sehingga hanya tanaman-tanaman tertentu yang tumbuh di daerah tersebut. Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep …. A. lokasi B. aglomerasi C. nilai kegunaan D. diferensiasi area E. keterkaitan ruang 12. Perhatikan pernyataan berikut. (1) pegunungan Bukit Barisan terdapat di PulauSumatera; (2) penduduk nelayan tersebar di sepanjang pesisirpantai; (3) kepulauan Raja Ampat dapat ditempuh dengan pesawat kecil; (4) daerah pedalaman Badui dapat ditempuh setelah melalui dua bukit; (5) untuk menemui pemukiman suku anak dalam harus berjalan kaki sejauh 7km. Konsep geografi berkaitan dengan keterjangkauan ditunjukkan oleh nomor …. A. (1), (2),dan(3) B. (1),(2), dan(4) C. (1), (4),dan (5) D. (2),(3), dan(5) E. (3), (4), dan(5) 13. Prinsip utama geografi yang berkaitan dengan fakta ketidakmerataan sebuah fenomena atau gejala adalah prinsip …. A. penyebaran B. interelasi C. interaksi D. deskripsi E. korologi
  • 16. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 10 14. Seorang kepala daerah ingin membangun daerahnya agar berkembang. Pembangunan tersebut meliputi segala aspek, baik aspek fisik maupun aspek sosial. Prinsip geografi yang tepat untuk digunakan oleh kepala daerah tersebut adalah prinsip …. A. korologi B. deskripsi C. interaksi D. interelasi E. persebaran 15. Gempa yang terjadi di Palu dan Donggala disebabkan oleh pergerakan sesar Palu- Koro yang memanjang dari Teluk Bone sampai dengan Teluk Palu. Sebagian segmen sesar menjorok ke lautan di Teluk Palu. Ketika gelombang gempa menjalar sepanjang sesar, maka bagian yang menjorok ke laut ikut bergetar dan memicu tsunami karena terjadi longsoran di bawah laut. Prinsip geografi yang sesuai fenomena tersebut adalah prinsip .... A. distribusi B. interelasi C. deskripsi D. korologi E. kronologis 16. Banjir yang sering terjadi di sekitar pemukiman penduduk di daerah perkotaan akibat semakin dangkal dasar sungai. Pendangkalan sungai terjadi akibat adanya penduduk yang membuang sampah ke sungai. Pendekatan geografi untuk mengkaji hal tersebut adalah .... A. pendekatan keruangan B. pendekatan ekologi C. pendekatan korologi D. pendekatan kewilayahan E. pendekatan kompleks wilayah 17. Danau Toba merupakan danau vulkanik besar dengan sebuah pulau di tengahnya. Danau ini terbentuk akibta letusan gunung api raksasa sekitar 70.000 tahun lalu. Kawasan ini cocok dikembangkan menjadi kawasan pariwisata kelas dunia. Untuk mengkaji fenomena ini dapat menggunakan pendekatan …. A. pendekatan keruangan B. pendekatan ekologi C. pendekatan korologi D. pendekatan kelingkungan E. pendekatan kompleks wilayah 18. Untuk mempelajari masalah banjir, selain mengidentifikasi kondisi fisik di lokasi tempat terjadinya banjir perlu juga mengidentifikasi gagasan dan perilaku masyarakat setempat dalam mengelola alam di lokasi tersebut. Pendekatan yang sesuai untuk kasus tersebut adalah …. A. pendekatan keruangan B. pendekatan ekologi C. pendekatan korologi D. pendekatan kewilayahan E. pendekatan kompleks wilayah
  • 17. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN 11 19. Menggambarkan proses terbentuknya gunung api termasuk keterampilan memahami konsep geografi, yaitu keterampilan …. A. pengklasifikasian B. pemetaan C. observasi D. analisis E. deskripsi 20. Keterampilan yang digunakan untuk melakukan analisis terkait dengan interaksi antarfenomena adalah …. A. pengklasifikasian B. pemetaan C. observasi D. analisis E. deskripsi
  • 18. Modul Geografi Kelas X KD 3.1 dan 4.1 @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDASdan DIKMEN vi DAFTAR PUSTAKA Shindu P, Yashinto. 2016. Geografi untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta: Erlangga Somantri, Lili dan Nurul Huda. 2016. Buku SiswaAktif danKratif BelajarGeografi1 untuk SMA/MAKelasX. Bnadung: Grafindo Media Pratama Sutanto. 1986. Penginderaan Jauh. Yogyakarta:Gadjah Mada University Press Wardiyatmoko.2014. Geografiuntuk SMA/MAKelas XII.Jakarta : Erlangga Aska F.I,Sugeng Utaya,Syamsul Bachri. 2019. Majalah Geografi Indonesia Vol. 33, No.1, Maret 2019 (43-47) https://id.pinterest.com/pin/405042560223800957/?nic_v2=1a5NmRq0v https://www.twisata.com/objek-wisata-pasar-terapung-tempat-andalan-di-banjarmasin https://www.solopos.com/kerusakan-lingkungan-hidup-jumlah-bahasa-menyusut- seiring-susutnya-hutan-471909