SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
                      Sekolah             : SMA Sejahtera Bersama
                      Mata Pelajaran      : Matematika
                      Pokok Bahasan       : Persamaan dan Pertidaksamaan
                      Sub Pokok Bahasan : Pertidaksamaan Kuadrat
                      Kelas/Semester      : X/1
                      Alokasi Waktu       : 20 menit


STANDAR KOMPETENSI
  2.     Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan, fungsi
         kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat.


KOMPETENSI DASAR
  2.1    Menggunakan sifat dan aturan persamaan kuadrat dan pertidaksamaan
         kuadrat


INDIKATOR
  2.1.2 Menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat.


TUJUAN PEMBELAJARAN
  1.    Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat.


MATERI AJAR
  1. Pertidaksamaan Kuadrat


METODE PEMBELAJARAN
  1. Model pembelajaran : Cooperative Learning dan Penemuan Terbimbing.
  2. Metode                 : Diskusikelompok, penugasan, dan tanya jawab.


ALAT DAN SUMBER
  1. Alat                   : Laptop, LCD, dan Lembar kerja Siswa (LKS)
  2. Media pembelajaran : Microsoft Power Point
  3. Sumber                 : a. BukuSekolahElektronik (BSE), Matematika
SMA/MA Kelas X.
                            b. Erlangga, Matematika SMA untukkelas X


LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
  1. Kegiatan Awal (3menit)
     a. Apersepsi : Guru mengajukan pertanyaan dan mengingatkan kembali
        mengenai konsep persamaan kuadrat dan pertidaksamaan linear pada
        pertemuan sebelumnya karena berkaitan dengan materi pertemuan ini.
     b. Motivasi : Guru menjelaskan tentang pentingnya mempelajari dan
        memahami mengenai pertidaksamaan kuadrat karena hal itu sangat
        bermanfaat dalam mnyelesaikan materi matematika lainnya.
  2. Kegiatan Inti (15 menit)
     a. Eksplorasi :
         1) Siswa diminta untuk mengungkapkan apa yang mereka telah ketahui
            tentang pertidaksamaan kuadrat.
         2) Guru      memberikan   pengetahuan   awal   bagi   siswa   mengenai
            pertidaksamaan kuadrat.
         3) Guru membagi siswa kedalam dua kelompok.
         4) Guru memberikan Lembar Kerja Siswa (LKS) kepada masing-masing
            kelompok.
     b. Elaborasi :
         1) Masing-masing kelompok mendiskusikan Lembar Kerja Siswa (LKS)
            yang telah diberikan guru.
         2) Tiap kelompok menempelkan laporan hasil diskusinya di papantulis.
         3) Perwakilan dari tiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi
            kelompok di depan kelas.
         4) Siswa dari kelompok lain menanggapi presentasi hasil diskusi
            temannya.
     c. Konfirmasi :
         1) Guru memberikan umpan balik positif terhadap hasil diskusi siswa
            dengan menanggapi dan memberikan pujian.
         2) Guru memberikan penguatan materi mengenai pertidaksamaan
            kuadrat.
         3) Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya.
3. Kegiatan Akhir (15 menit)
     a. Siswa menyimpulkan materi apa yang mereka dapatkan hari ini dengan
          bimbingan dan arahan dari guru.
     b. Guru memberikan PR
     c. Guru memberikan penilaian


PENILAIAN
  1. Jenis Tagihan
     a.   Penilaian Kognitif : Kuis, tugasindividu, tugas kelompok, tes tertulis
     b.   Penilaian Afektif (tingkahlakudanminat)
  2. Bentuk Instrumen : Uraian
  3. Butir soal :
     a. Lembar Kerja Siswa (LKS)
          Soal
          Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan x2 –5x –14 ≤
          0,untuk x∈R.
          Jawaban
          1) x2 –5x –14 = 0............................................................................(1)


          2) x2 –5x –14 = 0
                (x+2)(x-7)=0
                x1=-2 dan x2=7..........................................................................(3)


          3)
                                -2                                    7....................................(1)


          4) Misalnya ambil titik selidik disebelah kiri x1 yaitu -3, kemudian
                subtitusi kedalam pertidaksamaan kuadrat. (-3)2 –5(-3)–14 = 10
                (positif). Misalnya ambil titik selidik disebelah kiri x2 yaitu 0,
                kemudian subtitusi kedalam pertidaksamaan kuadrat. (0)2 –5(0)–14
                = -14 (negatif). Misalnya ambil titik selidik di sebelah kanan x2 yaitu
                8, kemudian subtitusi kedalam pertidaksamaan kuadrat. (8)2 –5(8)–
                14 = 10 (positif)
+++                            ---                          +++
                            -2                                        7
          .....................................................................................................(2)




   5)                         -2                                        7

          ......................................................................................................(2)



   6) Himpunan penyelesainnya adalah                                                                 ..........(1)



b. Pekerjaan Rumah (PR)
   Soal
  . Tentukan himpunan penyelesaian untuk pertidaksamaan di bawah ini.
   a. x2 + 4x –12 ≥ 0
   Jawaban PR
   x2 + 4x –12 ≥ 0
   x2 + 4x –12 = 0
   (x+2)(x-6) = 0
   x = -2 dan x = 6.................................................................................(2)
   Ambil titik selidik -3 subtitusi menjadi (-3)2 + 4(-3) – 12 = -15 (negatif)
   Ambil titik selidik 0 subtitusi menjadi (0)2 + 4 (0) – 12 = -12 (negatif)
   Ambil titik selidik 7 subtitusi menjadi (7)2 + 4 (7) – 12 = 65 (positif)
                   ---                     ---                                  +++
                                 -2                                         6
   ..........................................................................................................(2)
   Himpunan penyelesainnya adalah                                                   ........................(1)
4. Teknik Penilaian
      a. Penilaian Kognitif

           No.             Jenis Soal        Skor Maksimum        Perolehan Skor

            1                 LKS                 10

            2         Pekerjaan Rumah             20

                             Jumlah               30




                             Nilai =                       =    x 100%


      b. Penilaian Afektif


      No.             Hal-hal yang dinilai       Skor Maksimum     Perolehan Skor

       1        Aktifitas yang dinilai                 0-5

                Kemampuan mengajukan
       2                                               0-5
                pertanyaan

                Kemampuan menjawab
       3                                               0-5
                pertanyaan

                Jumlah                                 15




Keterangan : 5 = memuaskan
                4 = baik
                3 = kurangbaik
                2 = buruk


                          Nilai =                      =       x 100%
5. Tindak Lanjut
       a. Siswa dinyatakan tuntas belajar jika tingkat pencapaiannya ≥ 75%.
       b. Memberikan program remedial bagi siswa yang belum tuntas dan
          memberikan program pengayaan bagi siswa yang sudah tuntas.



Mengetahui,                                                  Jakarta, May 2011
Kepala SMA Sejahtera Bersama                     Guru Mata Pelajaran Matematika




(Mahyudi Arsyad)                                           (Farrah Hany Fauziah)

More Related Content

What's hot

RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat Yulia Angraini
 
RPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester I
RPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester IRPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester I
RPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester IRahmah Wulandari
 
16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadratmaya sari
 
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratRPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratErni Susanti
 
Rpp discovery learning matematika
Rpp discovery learning matematikaRpp discovery learning matematika
Rpp discovery learning matematikaluqmanabdulaziz
 
RPP Sistem Persamaan Kuadrat
RPP Sistem Persamaan KuadratRPP Sistem Persamaan Kuadrat
RPP Sistem Persamaan Kuadratpoetry08
 
Rpp Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)
Rpp  Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)Rpp  Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)
Rpp Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)Musdalifah yusuf
 
Rpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadratRpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadratNeneng Khairani
 
RPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENN
RPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENNRPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENN
RPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENNYeyetnurmayantie
 
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadratRpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadratmohamad muchtar
 
Rpp matematika smp viii 2015 2016 smt 1
Rpp matematika smp  viii 2015 2016 smt 1Rpp matematika smp  viii 2015 2016 smt 1
Rpp matematika smp viii 2015 2016 smt 1Budhi Emha
 
rpp kurikulum 2013 pembelajarn scietific
rpp kurikulum 2013 pembelajarn scietificrpp kurikulum 2013 pembelajarn scietific
rpp kurikulum 2013 pembelajarn scietificEvie Nurmala Dewi
 
Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013
Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013
Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013Agung Handoko
 
Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013
Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013
Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013Agung Handoko
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadratRencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadratabbas usn
 
16.rpp persamaan kuadrat
16.rpp persamaan kuadrat16.rpp persamaan kuadrat
16.rpp persamaan kuadratAndre Milanisti
 
Rpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5 manisah
Rpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5   manisahRpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5   manisah
Rpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5 manisahMaryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...Sitti Nuramina
 

What's hot (20)

RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
 
RPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester I
RPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester IRPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester I
RPP Operasi Himpunan kelas VII SMP semester I
 
16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat16 rpp-persamaan-kuadrat
16 rpp-persamaan-kuadrat
 
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratRPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
 
Rpp discovery learning matematika
Rpp discovery learning matematikaRpp discovery learning matematika
Rpp discovery learning matematika
 
RPP Sistem Persamaan Kuadrat
RPP Sistem Persamaan KuadratRPP Sistem Persamaan Kuadrat
RPP Sistem Persamaan Kuadrat
 
Rpp Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)
Rpp  Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)Rpp  Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)
Rpp Menentukan Akar Persamaan Kuadrat (Persamaan dan Fungsi kuadrat)
 
7. persamaan kuadrat
7. persamaan kuadrat7. persamaan kuadrat
7. persamaan kuadrat
 
Rpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadratRpp pertidaksamaan kuadrat
Rpp pertidaksamaan kuadrat
 
RPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENN
RPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENNRPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENN
RPP HIMPUNAN KOSONG, HIMPUNAN SEMESTA DAN DIAGRAM VENN
 
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadratRpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
 
Rpp matematika smp viii 2015 2016 smt 1
Rpp matematika smp  viii 2015 2016 smt 1Rpp matematika smp  viii 2015 2016 smt 1
Rpp matematika smp viii 2015 2016 smt 1
 
rpp kurikulum 2013 pembelajarn scietific
rpp kurikulum 2013 pembelajarn scietificrpp kurikulum 2013 pembelajarn scietific
rpp kurikulum 2013 pembelajarn scietific
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran nuryeni sma 7
Rencana pelaksanaan pembelajaran nuryeni sma 7Rencana pelaksanaan pembelajaran nuryeni sma 7
Rencana pelaksanaan pembelajaran nuryeni sma 7
 
Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013
Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013
Rpp menyajikan himpunan dan diagram venn Kurikulum 2013
 
Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013
Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013
Rpp menjumlahkan dan mengurangkan pecahan Kurikulum 2013
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadratRencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
Rencana pelaksanaan pembelajaran materi akar persamaan kuadrat
 
16.rpp persamaan kuadrat
16.rpp persamaan kuadrat16.rpp persamaan kuadrat
16.rpp persamaan kuadrat
 
Rpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5 manisah
Rpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5   manisahRpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5   manisah
Rpp sistem pertidaksamaandua variabel sma n 5 manisah
 
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
RPP KURIKULUM 2013 OPERASI HIMPUNAN (IRISAN dan GABUNGAN) - SITTI NURAMINA PP...
 

Similar to Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)farrahhanyfauziah
 
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)farrahhanyfauziah
 
Rpp eksponen dio arsa
Rpp eksponen dio arsaRpp eksponen dio arsa
Rpp eksponen dio arsajamal92
 
Rencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMK
Rencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMKRencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMK
Rencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMKAhmadi Hetsugaya
 
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)farrahhanyfauziah
 
RPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDV
RPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDVRPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDV
RPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDVMerisaJanuarti
 
RPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMK
RPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMKRPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMK
RPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMKYani Pieter Pitoy
 
Rpp berkarakter smk matematika
Rpp berkarakter smk matematikaRpp berkarakter smk matematika
Rpp berkarakter smk matematikaChitra Yanti
 
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahanBab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahanMuhammad Alfiansyah Alfi
 
Bab ii 2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram venn
Bab ii   2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram vennBab ii   2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram venn
Bab ii 2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram vennMuhammad Alfiansyah Alfi
 
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak22. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2Soleh Chudin
 
Rpp 4 komposisi fungsi (1)
Rpp 4   komposisi fungsi (1)Rpp 4   komposisi fungsi (1)
Rpp 4 komposisi fungsi (1)slametefendi
 
Tugas 1.2 praktik bahan ajar dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdf
Tugas 1.2 praktik bahan ajar   dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdfTugas 1.2 praktik bahan ajar   dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdf
Tugas 1.2 praktik bahan ajar dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdfRoshan Mansyur
 
Lkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistikaLkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistikaFirman Pebrizal
 
Lkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistikaLkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistikaFirman Pebrizal
 

Similar to Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) (20)

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
 
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
 
Rpp eksponen dio arsa
Rpp eksponen dio arsaRpp eksponen dio arsa
Rpp eksponen dio arsa
 
7. rpp sma 11 - eka lismaya sari
7. rpp   sma 11 - eka lismaya sari7. rpp   sma 11 - eka lismaya sari
7. rpp sma 11 - eka lismaya sari
 
Rencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMK
Rencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMKRencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMK
Rencana pembelajaran berbasis masalah pada mata pelajaran MAtrik untuk anak SMK
 
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
Lembar Persiapan Mengajar (LPM)
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
RPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDV
RPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDVRPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDV
RPP tentang himpunan Penyelesaian SPLDV
 
RPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMK
RPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMKRPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMK
RPP: Persamaan dan Pertidaksamaan Linier SMK
 
Rpp berkarakter smk matematika
Rpp berkarakter smk matematikaRpp berkarakter smk matematika
Rpp berkarakter smk matematika
 
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahanBab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
 
Bab ii 2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram venn
Bab ii   2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram vennBab ii   2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram venn
Bab ii 2. himpunan kosong, himpunan semesta dan diagram venn
 
1. eksponen dan logaritma
1. eksponen dan logaritma1. eksponen dan logaritma
1. eksponen dan logaritma
 
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak22. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
2. persamaan-dan-pertidaksamaan-nilai-mutlak2
 
Bab ii 3. sifat-sifat himpunan i
Bab ii   3. sifat-sifat himpunan iBab ii   3. sifat-sifat himpunan i
Bab ii 3. sifat-sifat himpunan i
 
Rpp 4 komposisi fungsi (1)
Rpp 4   komposisi fungsi (1)Rpp 4   komposisi fungsi (1)
Rpp 4 komposisi fungsi (1)
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Tugas 1.2 praktik bahan ajar dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdf
Tugas 1.2 praktik bahan ajar   dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdfTugas 1.2 praktik bahan ajar   dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdf
Tugas 1.2 praktik bahan ajar dra hastuty musa, m. si - mansyur, s. pd.pdf
 
Lkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistikaLkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistika
 
Lkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistikaLkdk 1 ruang lingkup statistika
Lkdk 1 ruang lingkup statistika
 

Recently uploaded

PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 

Recently uploaded (20)

PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Sekolah : SMA Sejahtera Bersama Mata Pelajaran : Matematika Pokok Bahasan : Persamaan dan Pertidaksamaan Sub Pokok Bahasan : Pertidaksamaan Kuadrat Kelas/Semester : X/1 Alokasi Waktu : 20 menit STANDAR KOMPETENSI 2. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan, fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat. KOMPETENSI DASAR 2.1 Menggunakan sifat dan aturan persamaan kuadrat dan pertidaksamaan kuadrat INDIKATOR 2.1.2 Menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan kuadrat. MATERI AJAR 1. Pertidaksamaan Kuadrat METODE PEMBELAJARAN 1. Model pembelajaran : Cooperative Learning dan Penemuan Terbimbing. 2. Metode : Diskusikelompok, penugasan, dan tanya jawab. ALAT DAN SUMBER 1. Alat : Laptop, LCD, dan Lembar kerja Siswa (LKS) 2. Media pembelajaran : Microsoft Power Point 3. Sumber : a. BukuSekolahElektronik (BSE), Matematika
  • 2. SMA/MA Kelas X. b. Erlangga, Matematika SMA untukkelas X LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN 1. Kegiatan Awal (3menit) a. Apersepsi : Guru mengajukan pertanyaan dan mengingatkan kembali mengenai konsep persamaan kuadrat dan pertidaksamaan linear pada pertemuan sebelumnya karena berkaitan dengan materi pertemuan ini. b. Motivasi : Guru menjelaskan tentang pentingnya mempelajari dan memahami mengenai pertidaksamaan kuadrat karena hal itu sangat bermanfaat dalam mnyelesaikan materi matematika lainnya. 2. Kegiatan Inti (15 menit) a. Eksplorasi : 1) Siswa diminta untuk mengungkapkan apa yang mereka telah ketahui tentang pertidaksamaan kuadrat. 2) Guru memberikan pengetahuan awal bagi siswa mengenai pertidaksamaan kuadrat. 3) Guru membagi siswa kedalam dua kelompok. 4) Guru memberikan Lembar Kerja Siswa (LKS) kepada masing-masing kelompok. b. Elaborasi : 1) Masing-masing kelompok mendiskusikan Lembar Kerja Siswa (LKS) yang telah diberikan guru. 2) Tiap kelompok menempelkan laporan hasil diskusinya di papantulis. 3) Perwakilan dari tiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas. 4) Siswa dari kelompok lain menanggapi presentasi hasil diskusi temannya. c. Konfirmasi : 1) Guru memberikan umpan balik positif terhadap hasil diskusi siswa dengan menanggapi dan memberikan pujian. 2) Guru memberikan penguatan materi mengenai pertidaksamaan kuadrat. 3) Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya.
  • 3. 3. Kegiatan Akhir (15 menit) a. Siswa menyimpulkan materi apa yang mereka dapatkan hari ini dengan bimbingan dan arahan dari guru. b. Guru memberikan PR c. Guru memberikan penilaian PENILAIAN 1. Jenis Tagihan a. Penilaian Kognitif : Kuis, tugasindividu, tugas kelompok, tes tertulis b. Penilaian Afektif (tingkahlakudanminat) 2. Bentuk Instrumen : Uraian 3. Butir soal : a. Lembar Kerja Siswa (LKS) Soal Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan x2 –5x –14 ≤ 0,untuk x∈R. Jawaban 1) x2 –5x –14 = 0............................................................................(1) 2) x2 –5x –14 = 0 (x+2)(x-7)=0 x1=-2 dan x2=7..........................................................................(3) 3) -2 7....................................(1) 4) Misalnya ambil titik selidik disebelah kiri x1 yaitu -3, kemudian subtitusi kedalam pertidaksamaan kuadrat. (-3)2 –5(-3)–14 = 10 (positif). Misalnya ambil titik selidik disebelah kiri x2 yaitu 0, kemudian subtitusi kedalam pertidaksamaan kuadrat. (0)2 –5(0)–14 = -14 (negatif). Misalnya ambil titik selidik di sebelah kanan x2 yaitu 8, kemudian subtitusi kedalam pertidaksamaan kuadrat. (8)2 –5(8)– 14 = 10 (positif)
  • 4. +++ --- +++ -2 7 .....................................................................................................(2) 5) -2 7 ......................................................................................................(2) 6) Himpunan penyelesainnya adalah ..........(1) b. Pekerjaan Rumah (PR) Soal . Tentukan himpunan penyelesaian untuk pertidaksamaan di bawah ini. a. x2 + 4x –12 ≥ 0 Jawaban PR x2 + 4x –12 ≥ 0 x2 + 4x –12 = 0 (x+2)(x-6) = 0 x = -2 dan x = 6.................................................................................(2) Ambil titik selidik -3 subtitusi menjadi (-3)2 + 4(-3) – 12 = -15 (negatif) Ambil titik selidik 0 subtitusi menjadi (0)2 + 4 (0) – 12 = -12 (negatif) Ambil titik selidik 7 subtitusi menjadi (7)2 + 4 (7) – 12 = 65 (positif) --- --- +++ -2 6 ..........................................................................................................(2) Himpunan penyelesainnya adalah ........................(1)
  • 5. 4. Teknik Penilaian a. Penilaian Kognitif No. Jenis Soal Skor Maksimum Perolehan Skor 1 LKS 10 2 Pekerjaan Rumah 20 Jumlah 30 Nilai = = x 100% b. Penilaian Afektif No. Hal-hal yang dinilai Skor Maksimum Perolehan Skor 1 Aktifitas yang dinilai 0-5 Kemampuan mengajukan 2 0-5 pertanyaan Kemampuan menjawab 3 0-5 pertanyaan Jumlah 15 Keterangan : 5 = memuaskan 4 = baik 3 = kurangbaik 2 = buruk Nilai = = x 100%
  • 6. 5. Tindak Lanjut a. Siswa dinyatakan tuntas belajar jika tingkat pencapaiannya ≥ 75%. b. Memberikan program remedial bagi siswa yang belum tuntas dan memberikan program pengayaan bagi siswa yang sudah tuntas. Mengetahui, Jakarta, May 2011 Kepala SMA Sejahtera Bersama Guru Mata Pelajaran Matematika (Mahyudi Arsyad) (Farrah Hany Fauziah)