SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
PETA KONSEP
RANGKA

Tulang
Rawan

Tulang
Keras

Jaringan
Ikat
Pembentuk
Tengkorak

Berdasarkan
Letak

Pemebentuk
Badan
Pembentuk
Anggota Gerak

Tulang Keras
Tulang Pipa

Berdasarkan
Bentuk

Tulang Pendek
Tulang Pipih
Jaringan Ikat

Sendi mati

Sendi
Peluru

Sendi Kaku

Sendi
Pelana

Sendi
Engsel

Sendi Gerak

Sendi
Putar

Sendi
Geser
Pengertian rangka
Rangka merupakan sistem
penyokong organisme.
Sistem penyokong ini
bertindak sebagai
bingkai tubuh yang
tegar. Biasanya rangka
ini tersusun dari
kalsium.
Rangka Tubuh Manusia
Rangka manusia terdapat didalam tubuh sehingga
disebut rangka dalam (endoskeleton)
Fungsi Rangka
rangka memiliki beberapa fungsi, yaitu :

-Melindungi organ-organ tubuh yang

penting dan lunak seperti otak
, jantung, paru-paru, dan mata.
-Tempat melekatnya otot-otot rangka.
-Tempat pembentukan sel-sel darah
merah.
Berasal dari tulang rawan.
Antar selnya banyak
terdapat zat kalogen
kemudian zat kapur dan
fosfornya meningkat
sehingga berifat keras.

Tulang Keras
(osteon)

Komponen Tulang
Tulang Rawan
(kartilago)

Komponen
Tulang

jaringan
Ikat

Banyak menegandung
zat pelekat yang
tersusun atas protein.
Sedangkan zat kapur
(kalsium karbonat dan
kalsium fosfat) sedikit.
Sehingga bersifat
lentur
Macam-macam Tulang
Jumlah tulang penyusun rangka manusia lebih
kurang 206 buah. Tulang-tulang tersebut
dapat dibedakan berdasarkan bentuk, tempat
tulang itu berada, dan jenisnya.
a. Berdasarkan Bentuk
Tulang Pipa

Ciri-ciri :
1. kedua ujungnya membesar seperti bonggol,
2. Didalamnya berisi sumusum kuning dan lemak
Contoh : tulang lengan atas, tulang pengumpil,
tulang hasta,tulang paha, tulang kering, tulang
betis, ruas-ruas jari kaki, dan ruas-ruas jari tangan.
Tulang pendek

Ciri-ciri :
1. Bentuknya bulat pendek
2. Didalamnya berisi sumsum merah
Contoh : tulang-tulang pergelangan tangan dan
ruas-ruas tulang belakang
Tulang pipih
Ciri-ciri :
1. Didalamnya berongga-rongga seperti spons atau karet busa
2. Berisi sumsum merah sebagai tempat pembentukan sel darah
merah
Contoh : tulang dada, tulang rusuk, tulang usus, dan tulang
tengkorak.
Tulang pembentuk Tengkorak
• Tengkorak tersusun atas tulang-tulang
pipih yang saling bersambung
membentuk tempurung tengkorak.
• Rangka penyusun tengkorak dibedakan
menjadi dua macam yaitu tengkorak
bagian pelindung otak dan tengkorak
bagian muka atau wajah.
a. Tengkorak bagian pelindung otak terdiri atas
:
• Tulang dahi 1 buah
• Tulang ubun-ubun 2 buah
• Tulang kepala belakang 1 buah
• Tulang pelipis 2 buah
• Tulang tapis 2 buah, dan
• Tulang baji 2 buah
b. Tengkorak bagian muka terdiri atas :
• Tulang rahang atas 2 buah
• Tulang rahang bawah 2 buah
• Tulang pipi 2 buah
• Tulang langit-langit 2 buah
• Tulang hidung 2 buah
• Tulang air mata 2 buah, dan
• Tulang pangkal lidah 1 buah.
2. Tulang pmbentuk badan
Tulang – tulang yang membentuk rangka
badan terdiri atas :
1. ruas-ruas tulang belakang,
2. tulang rusuk,
3. tulang dada,
4. tulang gelang bahu, dan
5. tulang gelang panggul.
Tulang Belakang

Tulang Dada

Tulang Rusuk

7 ruas tulang leher
12 ruas tulang tulang punggung
5 ruas tulang pinggang
5 ruas tulang kelangkang
4 ruas tulang ekor
Hulu
Badan
Taju pedang

7 pasang rusuk sejati
3 pasang rusuk palsu
2 pasang rusuk melayang
Gelang bahu

2 tulang belikat
2 tulang selangka

Gelang panggul

2 tulang usus
2 tulang duduk
2 tulang kemaluan
3. Tulang pembentuk anggota gerak
a. Tulang anggota gerak atas berupa lengan
atau tangan terditi atas :
• Tulang lengan atas 2 buah
• Tulang hasta 2 buah
• Tulang pengumpil 2 buah
• Tulang pergelangan tangan 16 buah
• Tulang telapak tangan 10 buah
• Tulang ruas-ruas jari tangan 28 buah.
b. Tulang anggota gerak bawah berupa tungkai
atau kaki terdiri atas :
• Tulang paha 2 buah
• Tulang tempurung lutut 2 buah
• Tulang kering 2 buah
• Tulang betis 2 buah
• Tulang pergelangan kaki 14 buah
• Tulang telapak kaki 10 buah
• Tulang ruas-ruas jari kaki 28 buah
Hubungan tulang
Persendian yang
tidak dapat
digerakkan.
Contoh :
persendian pada
tengkorak

Sendi mati

Sendi gerak

Menurut sifat
geraknya

Persendian yang
memungkinkan
pergerakkan lebih
bebas.

Sendi kaku

Persendian yang memungkinkan terjadinya sedikit gerakan atau gerakan
sangat terbatas.
Contoh : antar sesama tulang pergelangan tangan, sesama tulang
pergelangan kaki, antar tulang belakang dan rusuk, dan tulang rusuk
dengan tulang dada.
Sendi peluru, memungkinkan gerak ke segala arah.
Contohnya : tulang paha dengan gelang panggul ,
Tulang lengan atas dengan gelang bahu

Menurut
arah
geraknya

Sendi pelana, memungkinkan gerak ke dua
arah.
Contohnya : antara tulang ibu jari dan
tulang telapak tangan.
Sendi engsel, memungkinkan gerakan
satu arah,
Conthnya : sendi pada siku danl lutut

Sendi geser,
contohnya : sendi pada ruas-ruas tulang
belakang

Sendi putar, memungkinkan
salah satu tulang berputar
terhadap tulang lain.
Contohny : tulang pengumpil
dgn tulang hasta
Gangguan dan kelainan pada tulang
1. Kelainan tulang karena kecelakaan
Kelainan tulang karena kecelakaan dapat
berupa patah tulang, retak tulang, dan
memar
2. Kelainan tulang karena kekurangan gizi
Kelainan tulang akibat kekurangan gizi
misalnya karena kekurangan vitamin D , zat
kapur, dan fosfor didalam makanan.
3. Kelainan tulang karena sikap duduk
yang salah
Lordosis, yaitu
tulang punggung
yang terlalu
bongkok ke depan
Kifosis, yaitu
tulang punggung
yang terlalu
bengkok ke
belakang
Skoliosis, yaitu
tulang punggung
yang bengkok ke
samping kiri
atau kanan.

More Related Content

What's hot

Perkembangbiakan hewan ppt
Perkembangbiakan hewan pptPerkembangbiakan hewan ppt
Perkembangbiakan hewan pptArdi Haitsam
 
Ppt organisasi kehidupan kelas 7
Ppt organisasi kehidupan kelas 7Ppt organisasi kehidupan kelas 7
Ppt organisasi kehidupan kelas 7Tifa Rachmi
 
SISTEM PENCERNAAN MAKANAN
SISTEM PENCERNAAN MAKANANSISTEM PENCERNAAN MAKANAN
SISTEM PENCERNAAN MAKANANBetacarotene
 
Otot rangka
Otot rangkaOtot rangka
Otot rangkalentavio
 
ppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smp
ppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smpppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smp
ppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smpaini01011990
 
Materi Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatMateri Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatUmandara Budiman
 
Sistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanSistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanRetno Suhabibi
 
MATERI Sistem hormon KELAS XII SMA
MATERI Sistem hormon KELAS XII SMAMATERI Sistem hormon KELAS XII SMA
MATERI Sistem hormon KELAS XII SMAZona Bebas
 
ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan sinupid
 
MATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMA
MATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMAMATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMA
MATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMAZona Bebas
 
Power point peredaran darah
Power point peredaran darahPower point peredaran darah
Power point peredaran darahsicua050896
 
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMAMATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMAZona Bebas
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanAdy Erfy D'Nc
 
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XISistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XIElmira Zanjabila
 
MATERI Sistem eksresi KELAS XII SMA
MATERI Sistem eksresi KELAS XII SMAMATERI Sistem eksresi KELAS XII SMA
MATERI Sistem eksresi KELAS XII SMAZona Bebas
 

What's hot (20)

Perkembangbiakan hewan ppt
Perkembangbiakan hewan pptPerkembangbiakan hewan ppt
Perkembangbiakan hewan ppt
 
PPT PLANTAE
PPT PLANTAEPPT PLANTAE
PPT PLANTAE
 
Ppt organisasi kehidupan kelas 7
Ppt organisasi kehidupan kelas 7Ppt organisasi kehidupan kelas 7
Ppt organisasi kehidupan kelas 7
 
SISTEM PENCERNAAN MAKANAN
SISTEM PENCERNAAN MAKANANSISTEM PENCERNAAN MAKANAN
SISTEM PENCERNAAN MAKANAN
 
Otot rangka
Otot rangkaOtot rangka
Otot rangka
 
ppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smp
ppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smpppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smp
ppt Materi besaran dan satuan kelas 7 smp
 
Materi Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatMateri Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud Zat
 
sistem pencernaan ppt
sistem pencernaan pptsistem pencernaan ppt
sistem pencernaan ppt
 
Sistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanSistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewan
 
MATERI Sistem hormon KELAS XII SMA
MATERI Sistem hormon KELAS XII SMAMATERI Sistem hormon KELAS XII SMA
MATERI Sistem hormon KELAS XII SMA
 
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
Sistem Peredaran Darah Pada ManusiaSistem Peredaran Darah Pada Manusia
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
 
ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan
 
MATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMA
MATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMAMATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMA
MATERI Sistem sirkulasi KELAS X SMA
 
Power point peredaran darah
Power point peredaran darahPower point peredaran darah
Power point peredaran darah
 
Materi biologi x ppt bab 4 fix
Materi biologi x ppt bab 4 fixMateri biologi x ppt bab 4 fix
Materi biologi x ppt bab 4 fix
 
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMAMATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
MATERI Sistem saraf KELAS XI SMA
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan Hewan
 
Ppt batang
Ppt batangPpt batang
Ppt batang
 
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XISistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
 
MATERI Sistem eksresi KELAS XII SMA
MATERI Sistem eksresi KELAS XII SMAMATERI Sistem eksresi KELAS XII SMA
MATERI Sistem eksresi KELAS XII SMA
 

Viewers also liked

Biologi - Bab 4 - Sistem Gerak
Biologi - Bab 4 - Sistem GerakBiologi - Bab 4 - Sistem Gerak
Biologi - Bab 4 - Sistem GerakKrisdiana 1911
 
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSISOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSIRIZKY AYU NABILA
 
Mekanika Teknik dan Elemen Mesin
Mekanika Teknik dan Elemen MesinMekanika Teknik dan Elemen Mesin
Mekanika Teknik dan Elemen MesinlombkTBK
 
Modul mekanika teknik 1
Modul mekanika teknik 1Modul mekanika teknik 1
Modul mekanika teknik 1Ibrahim Husain
 
Mekanika Teknik
Mekanika TeknikMekanika Teknik
Mekanika TekniklombkTBK
 
Sains Sukan STPM: Anatomi & Fisiologi
Sains Sukan STPM: Anatomi & FisiologiSains Sukan STPM: Anatomi & Fisiologi
Sains Sukan STPM: Anatomi & FisiologiPresley Marcel
 

Viewers also liked (10)

Biologi - Bab 4 - Sistem Gerak
Biologi - Bab 4 - Sistem GerakBiologi - Bab 4 - Sistem Gerak
Biologi - Bab 4 - Sistem Gerak
 
Biologi gonzaga
Biologi gonzagaBiologi gonzaga
Biologi gonzaga
 
Sistem muskuloskeletal
Sistem muskuloskeletal Sistem muskuloskeletal
Sistem muskuloskeletal
 
2 macam macam katrol
2 macam macam katrol2 macam macam katrol
2 macam macam katrol
 
Mekanika teknik
Mekanika teknikMekanika teknik
Mekanika teknik
 
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSISOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
 
Mekanika Teknik dan Elemen Mesin
Mekanika Teknik dan Elemen MesinMekanika Teknik dan Elemen Mesin
Mekanika Teknik dan Elemen Mesin
 
Modul mekanika teknik 1
Modul mekanika teknik 1Modul mekanika teknik 1
Modul mekanika teknik 1
 
Mekanika Teknik
Mekanika TeknikMekanika Teknik
Mekanika Teknik
 
Sains Sukan STPM: Anatomi & Fisiologi
Sains Sukan STPM: Anatomi & FisiologiSains Sukan STPM: Anatomi & Fisiologi
Sains Sukan STPM: Anatomi & Fisiologi
 

Similar to RANGKA TULANG MANUSIA

Alat gerak pasif
Alat gerak pasifAlat gerak pasif
Alat gerak pasifayu larissa
 
Bab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansaBab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansanindyaaypra
 
01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangka01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangkakarim0185
 
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.pptBAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.pptsoalujian84
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA
SISTEM GERAK PADA MANUSIASISTEM GERAK PADA MANUSIA
SISTEM GERAK PADA MANUSIADeybi Wasida
 
Alat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XIAlat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XIEltari
 
Artikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendiArtikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendirudi1964
 
Sistem gerak manusia-athiyah
Sistem gerak manusia-athiyahSistem gerak manusia-athiyah
Sistem gerak manusia-athiyahAthiyyah Yaa
 
Sistem gerak manusia
Sistem gerak manusiaSistem gerak manusia
Sistem gerak manusiaAthiyyah Yaa
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia fgermany
 

Similar to RANGKA TULANG MANUSIA (20)

Alat gerak pasif
Alat gerak pasifAlat gerak pasif
Alat gerak pasif
 
Sistem gerak dan tulang
Sistem gerak dan tulangSistem gerak dan tulang
Sistem gerak dan tulang
 
Bab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansaBab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansa
 
01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangka01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangka
 
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.pptBAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
 
Sistem Gerak Manusia
Sistem Gerak ManusiaSistem Gerak Manusia
Sistem Gerak Manusia
 
Sistem gerak
Sistem gerakSistem gerak
Sistem gerak
 
Sistem gerak pada manusi appt(3)
Sistem gerak pada manusi appt(3)Sistem gerak pada manusi appt(3)
Sistem gerak pada manusi appt(3)
 
Sistem Gerak
Sistem Gerak Sistem Gerak
Sistem Gerak
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA
SISTEM GERAK PADA MANUSIASISTEM GERAK PADA MANUSIA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA
 
Alat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XIAlat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XI
 
Materi
MateriMateri
Materi
 
Sistem gerak manusia
Sistem gerak manusiaSistem gerak manusia
Sistem gerak manusia
 
Artikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendiArtikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendi
 
Sistem gerak2
Sistem gerak2Sistem gerak2
Sistem gerak2
 
Sistem Gerak Pada Manusia
Sistem Gerak Pada ManusiaSistem Gerak Pada Manusia
Sistem Gerak Pada Manusia
 
Sistem gerak
Sistem gerakSistem gerak
Sistem gerak
 
Sistem gerak manusia-athiyah
Sistem gerak manusia-athiyahSistem gerak manusia-athiyah
Sistem gerak manusia-athiyah
 
Sistem gerak manusia
Sistem gerak manusiaSistem gerak manusia
Sistem gerak manusia
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 

More from Desy Aryanti

discovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuandiscovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuanDesy Aryanti
 
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalahproblem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalahDesy Aryanti
 
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekproject based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekDesy Aryanti
 
konsep pendekatan scientific
konsep pendekatan scientifickonsep pendekatan scientific
konsep pendekatan scientificDesy Aryanti
 
Sifat segitiga (simetri lipat & putar)
Sifat segitiga (simetri lipat & putar)Sifat segitiga (simetri lipat & putar)
Sifat segitiga (simetri lipat & putar)Desy Aryanti
 
Pembelajaran Online
Pembelajaran OnlinePembelajaran Online
Pembelajaran OnlineDesy Aryanti
 
Pendidikan Jarak Jauh
Pendidikan Jarak JauhPendidikan Jarak Jauh
Pendidikan Jarak JauhDesy Aryanti
 
Pengertian Komputer dan Multimedia
Pengertian Komputer dan MultimediaPengertian Komputer dan Multimedia
Pengertian Komputer dan MultimediaDesy Aryanti
 
Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)
Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)
Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)Desy Aryanti
 
Perencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTK
Perencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTKPerencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTK
Perencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTKDesy Aryanti
 
Sifat Bangun Datar Segitiga dan Kongruensinya
Sifat Bangun Datar Segitiga dan KongruensinyaSifat Bangun Datar Segitiga dan Kongruensinya
Sifat Bangun Datar Segitiga dan KongruensinyaDesy Aryanti
 
Sistem Perdaran Darah
Sistem Perdaran DarahSistem Perdaran Darah
Sistem Perdaran DarahDesy Aryanti
 
KLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWAN
KLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWANKLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWAN
KLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWANDesy Aryanti
 
Komitmen Guru Profesional
Komitmen Guru ProfesionalKomitmen Guru Profesional
Komitmen Guru ProfesionalDesy Aryanti
 
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Sertifikasi
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui SertifikasiMeningkatkan Kemampuan Diri Melalui Sertifikasi
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui SertifikasiDesy Aryanti
 
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan Guru
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan GuruMeningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan Guru
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan GuruDesy Aryanti
 

More from Desy Aryanti (20)

discovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuandiscovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuan
 
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalahproblem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
 
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekproject based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
 
konsep pendekatan scientific
konsep pendekatan scientifickonsep pendekatan scientific
konsep pendekatan scientific
 
Sifat segitiga (simetri lipat & putar)
Sifat segitiga (simetri lipat & putar)Sifat segitiga (simetri lipat & putar)
Sifat segitiga (simetri lipat & putar)
 
Media Visual
Media VisualMedia Visual
Media Visual
 
Pembelajaran Online
Pembelajaran OnlinePembelajaran Online
Pembelajaran Online
 
Pendidikan Jarak Jauh
Pendidikan Jarak JauhPendidikan Jarak Jauh
Pendidikan Jarak Jauh
 
Pengertian Komputer dan Multimedia
Pengertian Komputer dan MultimediaPengertian Komputer dan Multimedia
Pengertian Komputer dan Multimedia
 
Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)
Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)
Media dan Teknologi Pembelajaran (Visual Principles)
 
Perencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTK
Perencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTKPerencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTK
Perencanaan PTK, Penyusunan Proposal dan Pelaksanaan PTK
 
Sifat Bangun Datar Segitiga dan Kongruensinya
Sifat Bangun Datar Segitiga dan KongruensinyaSifat Bangun Datar Segitiga dan Kongruensinya
Sifat Bangun Datar Segitiga dan Kongruensinya
 
Sistem Pencernaan
Sistem PencernaanSistem Pencernaan
Sistem Pencernaan
 
Sistem Perdaran Darah
Sistem Perdaran DarahSistem Perdaran Darah
Sistem Perdaran Darah
 
Sistem Otot
Sistem OtotSistem Otot
Sistem Otot
 
Reproduksi Hewan
Reproduksi HewanReproduksi Hewan
Reproduksi Hewan
 
KLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWAN
KLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWANKLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWAN
KLASIFIKASI HEWAN DAN PENGGOLONGAN DUNIA HEWAN
 
Komitmen Guru Profesional
Komitmen Guru ProfesionalKomitmen Guru Profesional
Komitmen Guru Profesional
 
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Sertifikasi
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui SertifikasiMeningkatkan Kemampuan Diri Melalui Sertifikasi
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Sertifikasi
 
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan Guru
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan GuruMeningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan Guru
Meningkatkan Kemampuan Diri Melalui Kualifikasi Dan Pembinaan Guru
 

Recently uploaded

PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 

Recently uploaded (20)

PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 

RANGKA TULANG MANUSIA

  • 3. Jaringan Ikat Sendi mati Sendi Peluru Sendi Kaku Sendi Pelana Sendi Engsel Sendi Gerak Sendi Putar Sendi Geser
  • 4. Pengertian rangka Rangka merupakan sistem penyokong organisme. Sistem penyokong ini bertindak sebagai bingkai tubuh yang tegar. Biasanya rangka ini tersusun dari kalsium.
  • 5. Rangka Tubuh Manusia Rangka manusia terdapat didalam tubuh sehingga disebut rangka dalam (endoskeleton)
  • 6. Fungsi Rangka rangka memiliki beberapa fungsi, yaitu : -Melindungi organ-organ tubuh yang penting dan lunak seperti otak , jantung, paru-paru, dan mata. -Tempat melekatnya otot-otot rangka. -Tempat pembentukan sel-sel darah merah.
  • 7. Berasal dari tulang rawan. Antar selnya banyak terdapat zat kalogen kemudian zat kapur dan fosfornya meningkat sehingga berifat keras. Tulang Keras (osteon) Komponen Tulang Tulang Rawan (kartilago) Komponen Tulang jaringan Ikat Banyak menegandung zat pelekat yang tersusun atas protein. Sedangkan zat kapur (kalsium karbonat dan kalsium fosfat) sedikit. Sehingga bersifat lentur
  • 8. Macam-macam Tulang Jumlah tulang penyusun rangka manusia lebih kurang 206 buah. Tulang-tulang tersebut dapat dibedakan berdasarkan bentuk, tempat tulang itu berada, dan jenisnya.
  • 9. a. Berdasarkan Bentuk Tulang Pipa Ciri-ciri : 1. kedua ujungnya membesar seperti bonggol, 2. Didalamnya berisi sumusum kuning dan lemak Contoh : tulang lengan atas, tulang pengumpil, tulang hasta,tulang paha, tulang kering, tulang betis, ruas-ruas jari kaki, dan ruas-ruas jari tangan.
  • 10. Tulang pendek Ciri-ciri : 1. Bentuknya bulat pendek 2. Didalamnya berisi sumsum merah Contoh : tulang-tulang pergelangan tangan dan ruas-ruas tulang belakang
  • 11. Tulang pipih Ciri-ciri : 1. Didalamnya berongga-rongga seperti spons atau karet busa 2. Berisi sumsum merah sebagai tempat pembentukan sel darah merah Contoh : tulang dada, tulang rusuk, tulang usus, dan tulang tengkorak.
  • 12. Tulang pembentuk Tengkorak • Tengkorak tersusun atas tulang-tulang pipih yang saling bersambung membentuk tempurung tengkorak. • Rangka penyusun tengkorak dibedakan menjadi dua macam yaitu tengkorak bagian pelindung otak dan tengkorak bagian muka atau wajah.
  • 13. a. Tengkorak bagian pelindung otak terdiri atas : • Tulang dahi 1 buah • Tulang ubun-ubun 2 buah • Tulang kepala belakang 1 buah • Tulang pelipis 2 buah • Tulang tapis 2 buah, dan • Tulang baji 2 buah
  • 14. b. Tengkorak bagian muka terdiri atas : • Tulang rahang atas 2 buah • Tulang rahang bawah 2 buah • Tulang pipi 2 buah • Tulang langit-langit 2 buah • Tulang hidung 2 buah • Tulang air mata 2 buah, dan • Tulang pangkal lidah 1 buah.
  • 15.
  • 16. 2. Tulang pmbentuk badan Tulang – tulang yang membentuk rangka badan terdiri atas : 1. ruas-ruas tulang belakang, 2. tulang rusuk, 3. tulang dada, 4. tulang gelang bahu, dan 5. tulang gelang panggul.
  • 17.
  • 18. Tulang Belakang Tulang Dada Tulang Rusuk 7 ruas tulang leher 12 ruas tulang tulang punggung 5 ruas tulang pinggang 5 ruas tulang kelangkang 4 ruas tulang ekor Hulu Badan Taju pedang 7 pasang rusuk sejati 3 pasang rusuk palsu 2 pasang rusuk melayang
  • 19. Gelang bahu 2 tulang belikat 2 tulang selangka Gelang panggul 2 tulang usus 2 tulang duduk 2 tulang kemaluan
  • 20. 3. Tulang pembentuk anggota gerak a. Tulang anggota gerak atas berupa lengan atau tangan terditi atas : • Tulang lengan atas 2 buah • Tulang hasta 2 buah • Tulang pengumpil 2 buah • Tulang pergelangan tangan 16 buah • Tulang telapak tangan 10 buah • Tulang ruas-ruas jari tangan 28 buah.
  • 21. b. Tulang anggota gerak bawah berupa tungkai atau kaki terdiri atas : • Tulang paha 2 buah • Tulang tempurung lutut 2 buah • Tulang kering 2 buah • Tulang betis 2 buah • Tulang pergelangan kaki 14 buah • Tulang telapak kaki 10 buah • Tulang ruas-ruas jari kaki 28 buah
  • 22.
  • 23. Hubungan tulang Persendian yang tidak dapat digerakkan. Contoh : persendian pada tengkorak Sendi mati Sendi gerak Menurut sifat geraknya Persendian yang memungkinkan pergerakkan lebih bebas. Sendi kaku Persendian yang memungkinkan terjadinya sedikit gerakan atau gerakan sangat terbatas. Contoh : antar sesama tulang pergelangan tangan, sesama tulang pergelangan kaki, antar tulang belakang dan rusuk, dan tulang rusuk dengan tulang dada.
  • 24. Sendi peluru, memungkinkan gerak ke segala arah. Contohnya : tulang paha dengan gelang panggul , Tulang lengan atas dengan gelang bahu Menurut arah geraknya Sendi pelana, memungkinkan gerak ke dua arah. Contohnya : antara tulang ibu jari dan tulang telapak tangan. Sendi engsel, memungkinkan gerakan satu arah, Conthnya : sendi pada siku danl lutut Sendi geser, contohnya : sendi pada ruas-ruas tulang belakang Sendi putar, memungkinkan salah satu tulang berputar terhadap tulang lain. Contohny : tulang pengumpil dgn tulang hasta
  • 25. Gangguan dan kelainan pada tulang 1. Kelainan tulang karena kecelakaan Kelainan tulang karena kecelakaan dapat berupa patah tulang, retak tulang, dan memar 2. Kelainan tulang karena kekurangan gizi Kelainan tulang akibat kekurangan gizi misalnya karena kekurangan vitamin D , zat kapur, dan fosfor didalam makanan.
  • 26. 3. Kelainan tulang karena sikap duduk yang salah Lordosis, yaitu tulang punggung yang terlalu bongkok ke depan
  • 27. Kifosis, yaitu tulang punggung yang terlalu bengkok ke belakang
  • 28. Skoliosis, yaitu tulang punggung yang bengkok ke samping kiri atau kanan.