SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Kestabilan
Lyapunov
Disusun oleh :
Annisaa Amalia (1410501028)
Dosen pembimbing:
R. Suryoto Edy Raharjo, S.T.,M.eng
Jurusan Teknik Elektro
Fakultas Teknik
Universitas TidarSistem non linear
Outline
• Keadaan setimbang
• Kestabilan dalam arti lyapunov
• Metode lyapunov
Keadaan Setimbang
• Jika sistem dinyatakan berada pada kondisi kesteimbangan
berada pada keadaan dengan untuk semua t
• Sistem dalam keadaan kestimbangan, jika sistem ini linier dan
tidak berubah terhadap waktu.
• Jika f(x,t) = Ax, maka terdapat hanya satu keadaan setimbang
pada saat A adalah nonsingular. Jika A singular maka akan
didapat kondisi kesetimbangan yang tak berhingga.
• Keadaan kesetimbangan xe dari sistem disebut stabil sesuai
Lyapunov. Jika untuk setiap S(ε), ada S(δ), sehingga trayektori
dengan titik awal didalam S(δ) tidak meninggalkan S(ε) dengan
membesarnya waktu t menuju tak terhingga.
• Bilangan real δ tergantung pada ε dan pada umumnya juga
bergantung pada t0, maka keadaan kesetimbangan tersebut
disebut stabil uniform.
Kesetimbangan Dalam Arti Lyapunov
• Keadaan kesetimbangan xe dari sistem disebut stabil sesuai
Lyapunov. Jika untuk setiap S(ε), ada S(δ), sehingga trayektori
dengan titik awal didalam S(δ) tidak meninggalkan S(ε) dengan
membesarnya waktu t menuju tak terhingga.
• Bilangan real δ tergantung pada ε dan pada umumnya juga
bergantung pada t0, maka keadaan kesetimbangan tersebut disebut
stabil uniform.
Kestabilan Lyapunov
• Jika sebuah bola dengan jari – jari k terhadap kondisi kesteimbanga
xe,
• Misalkan S(ε) terdiri atas semua titik, sedemikian hingga :
• Dan bila juga S(ε) teridi dari titik sedemikian hingga :
Metode Lyapunov
• Metode pertama Lyapunov Semua metode
dimana persamaan differensial dari sistem
diselesaikan dan kestabilan ditentukan dari
solusinya.
• Metode kedua Lyapunov Kestabilan sistem
ditentukan tanpa penyelesaian persamaan
differensial, tetapi berdasarkan energi yang
tersimpan baik energi kinetik maupunpotensial
Metode Lyapunov
• Pengertian dasar analisis
1. Sistem stabil : bila energi yang disimpan makin lama makin
kecil sehingga osilasi diredam.
2. Sistem tidak stabil: bila energi yang disimpan makin lama
makin besar sehingga osilasi juga membesar.
3. Fungsi Lyapunov:
• V( x,t) ≥0 untuk t ≥0 atau V(x) ≥0
• V( 0) = 0 • V( 0, t ) = 0 untuk t ≥0
• V(x, t ) →skalar
• V(x,t )- perkalianvariabel
• Kuadrat salah satu variabel
• dV (x,1)/dt = V (x,1)
Metode Lyapunov
4. Persamaan sistem : x= f(x, u, t)
x= f (x, u, t) vektor berdimensi n dengan elemen-elemennya
fungsi dari x1,x2, ...xn, u1, u2, ...un, t.
Dimana x =turunan x terhadap t.
Untuk sistem linar invarian waktu:
x1 = a11.x1+ a12.x2+ ...+a1n.xn+ b11.u1+ ...+ bnm.Um
xn = an1.x1+ an2.x2+...+ann.xn+ b11.u1+ ...+ bnm.um
dimana a11, a12, ...amn konstanta b11, b12,...bmn
Untuk menganalisa kestabilan : U= 0 →x=f (x,t)=f(x)
Metode Lyapunov
• Sistem dengan dinamika
ẋ=f(x)
dapat dikatakan stabil secara asimptotik jika terdapat satu fungsi
V(x) , yang disebut kandidat fungsi Lyapunov, yang memenuhi
sifat- sifat berikut ini.
V(x) > 0,
V(x) < 0, dan hanya bernilai nol untuk
x=0
Kestabilan Asimtotik
• Keadaan kesetimbanganxe dari sistem yang dinyatakan
oleh f(xe,t)=0 untuk sembarang t disebut stabil
asimptotik jika keadaan tersebut stabil Lyapunov dan
setiap kondisi dengan titik awal didalam S(δ) tanpa
meninggalkan S(ε), konvergen ke xe dengan
membesarnya t menuju tak berhingga.
• Stabil secara Asimptotik dapat bersifat lokal
ataupun global. Lokal, bila hanya berlaku untuk
nilai-nilai state awal (initial state) di sekitar titik
kesetimbangan (the neighborhood of the
equilibrium point). Global, bila untuk semua
nilai-nilai state awal, semua state akan bergerak
menuju 1 titik kesetimbangan yang sama.
Referensi
• http://share.its.ac.id/pluginfile.php/40669/mod_resour
ce/content/3/8.9%20Analisa%20Kestabilan%20Lyapun
ov.pdf
• https://en.wikipedia.org/wiki/Lyapunov_stability
• http://eprints.undip.ac.id/25678/1/ML2F000605.pdf
• http://www.slideshare.net/Zifalaniasta/konsep-
kestabilan-non-linier?qid=0639b5f1-3aec-4918-ada4-
24a0fa4852c4&v=&b=&from_search=6
Sekian dan Terima kasih

More Related Content

What's hot

Sistem LTI Waktu Kontinyu
Sistem LTI Waktu KontinyuSistem LTI Waktu Kontinyu
Sistem LTI Waktu Kontinyuyusufbf
 
Persamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukan
Persamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukanPersamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukan
Persamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukanDian Arisona
 
Makalah transformasi balikan
Makalah transformasi balikanMakalah transformasi balikan
Makalah transformasi balikanNia Matus
 
3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliers3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliersArief Cool
 
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 04
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens  - 04Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens  - 04
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 04KuliahKita
 
Transformasi Laplace
Transformasi LaplaceTransformasi Laplace
Transformasi Laplaceyusufbf
 
Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )
Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )
Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )Kelinci Coklat
 
matematika geodesi-transformasi linier
matematika geodesi-transformasi liniermatematika geodesi-transformasi linier
matematika geodesi-transformasi linieraulia rachmawati
 
Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)
Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)
Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)KuliahKita
 
Tabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingen
Tabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingenTabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingen
Tabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingenarlanridfan farid
 
bag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptx
bag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptxbag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptx
bag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptxRizkyDianaS
 

What's hot (20)

stabilitas lypunov
stabilitas lypunovstabilitas lypunov
stabilitas lypunov
 
Sistem LTI Waktu Kontinyu
Sistem LTI Waktu KontinyuSistem LTI Waktu Kontinyu
Sistem LTI Waktu Kontinyu
 
Persamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukan
Persamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukanPersamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukan
Persamaan Nonhomogen ; Metode Koefisien Tak ditentukan
 
Makalah transformasi balikan
Makalah transformasi balikanMakalah transformasi balikan
Makalah transformasi balikan
 
Ring
RingRing
Ring
 
3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliers3 lagrange-multipliers
3 lagrange-multipliers
 
Matdis-rekursif
Matdis-rekursif Matdis-rekursif
Matdis-rekursif
 
Struktur aljabar-2
Struktur aljabar-2Struktur aljabar-2
Struktur aljabar-2
 
Bilangan kompleks
Bilangan kompleksBilangan kompleks
Bilangan kompleks
 
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 04
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens  - 04Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens  - 04
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 04
 
Transformasi Laplace
Transformasi LaplaceTransformasi Laplace
Transformasi Laplace
 
Ring(gelanggang)
Ring(gelanggang)Ring(gelanggang)
Ring(gelanggang)
 
Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )
Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )
Fungsi Vektor ( Kalkulus 2 )
 
Turunan Fungsi Kompleks
Turunan Fungsi KompleksTurunan Fungsi Kompleks
Turunan Fungsi Kompleks
 
routh hurwitz
routh hurwitzrouth hurwitz
routh hurwitz
 
matematika geodesi-transformasi linier
matematika geodesi-transformasi liniermatematika geodesi-transformasi linier
matematika geodesi-transformasi linier
 
Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)
Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)
Matematika Diskrit - 02 pengantar logika (2013)
 
Materi Aljabar linear
Materi Aljabar linearMateri Aljabar linear
Materi Aljabar linear
 
Tabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingen
Tabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingenTabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingen
Tabel Kebenaran pernyataan, Tautologi, kontradiksi, dan kontingen
 
bag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptx
bag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptxbag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptx
bag 3 PDLHON, METODE KOEFISIEN TAK TENTU, VARIASI PARAMETER.pptx
 

Viewers also liked

Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014
Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014
Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014Alexander Lyapunov
 
Lyapunov Stability Rizki Adi Nugroho [1410501075]
Lyapunov Stability   Rizki Adi Nugroho [1410501075]Lyapunov Stability   Rizki Adi Nugroho [1410501075]
Lyapunov Stability Rizki Adi Nugroho [1410501075]Rizki Nugroho
 
Konsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunov
Konsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunovKonsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunov
Konsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunovKoconagari95
 
Bab2 1 model matematis sistem dinamis
Bab2 1 model matematis sistem dinamisBab2 1 model matematis sistem dinamis
Bab2 1 model matematis sistem dinamisRumah Belajar
 
Persamaandifferensial
PersamaandifferensialPersamaandifferensial
PersamaandifferensialMeiky Ayah
 
Modul 1 pd linier orde satu
Modul 1 pd linier orde satuModul 1 pd linier orde satu
Modul 1 pd linier orde satuDhifa Tasrif
 
Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1Maya Umami
 

Viewers also liked (10)

Stabilitas lyapunov
Stabilitas lyapunovStabilitas lyapunov
Stabilitas lyapunov
 
Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014
Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014
Alexander Lyapunov | 3D Print Expo October 2014
 
Stabilitas Lyapunov
Stabilitas LyapunovStabilitas Lyapunov
Stabilitas Lyapunov
 
Lyapunov Stability Rizki Adi Nugroho [1410501075]
Lyapunov Stability   Rizki Adi Nugroho [1410501075]Lyapunov Stability   Rizki Adi Nugroho [1410501075]
Lyapunov Stability Rizki Adi Nugroho [1410501075]
 
Konsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunov
Konsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunovKonsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunov
Konsep kestabilan sistem non linier &amp; metode lyapunov
 
Bab2 1 model matematis sistem dinamis
Bab2 1 model matematis sistem dinamisBab2 1 model matematis sistem dinamis
Bab2 1 model matematis sistem dinamis
 
Persamaandifferensial
PersamaandifferensialPersamaandifferensial
Persamaandifferensial
 
Modul 1 pd linier orde satu
Modul 1 pd linier orde satuModul 1 pd linier orde satu
Modul 1 pd linier orde satu
 
Reaction of polysaccharides by ritesh
Reaction of polysaccharides by riteshReaction of polysaccharides by ritesh
Reaction of polysaccharides by ritesh
 
Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1
 

Similar to Lyapunov Stability

Konsep kestabilan non linier
Konsep kestabilan non linierKonsep kestabilan non linier
Konsep kestabilan non linierZifalaniasta
 
Stabiltas Lyapunov
Stabiltas LyapunovStabiltas Lyapunov
Stabiltas Lyapunovlaurensius08
 
Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)
Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)
Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)Trisni Wulansari
 
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskritPengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskritBeny Nugraha
 
Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)
Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)
Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)Mauli_
 
yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...
yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...
yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...rtrialgi15
 
getaran-mekanik 1
getaran-mekanik 1getaran-mekanik 1
getaran-mekanik 1555
 
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...Beny Nugraha
 
sinyal dan sistem.ppt
sinyal dan sistem.pptsinyal dan sistem.ppt
sinyal dan sistem.pptTriDPamungkas
 
Tugas non linear lyapunov stability
Tugas non linear lyapunov stabilityTugas non linear lyapunov stability
Tugas non linear lyapunov stabilitymelaniahmad
 
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)Rani Nooraeni
 
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal DistributionAPG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal DistributionRani Nooraeni
 
TEORI RELATIVITAS KHUSUS
TEORI RELATIVITAS KHUSUSTEORI RELATIVITAS KHUSUS
TEORI RELATIVITAS KHUSUSshofia ranti
 
Remidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunov
Remidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunovRemidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunov
Remidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunovagus_oktiawan
 
Perbedaan sistem linier dan non linier
Perbedaan sistem linier dan non linierPerbedaan sistem linier dan non linier
Perbedaan sistem linier dan non linierNiken_af
 

Similar to Lyapunov Stability (20)

Konsep kestabilan non linier
Konsep kestabilan non linierKonsep kestabilan non linier
Konsep kestabilan non linier
 
Stabiltas Lyapunov
Stabiltas LyapunovStabiltas Lyapunov
Stabiltas Lyapunov
 
Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)
Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)
Tugas sistem non linear 03 trisni wulansari(1410501026)
 
Linearisasi
LinearisasiLinearisasi
Linearisasi
 
Ekonometrika
EkonometrikaEkonometrika
Ekonometrika
 
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskritPengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 2 - sistem & sinyal waktu diskrit
 
Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)
Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)
Relativitas (Fisika kelas 12.IPA)
 
yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...
yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...
yepe-kuliah sinyal dan sistem 2013-a_file_2013-04-22_084315_yuliman_purwanto_...
 
sifat sifat sistem
sifat sifat sistemsifat sifat sistem
sifat sifat sistem
 
Tugas sistem nonlinear
Tugas sistem nonlinearTugas sistem nonlinear
Tugas sistem nonlinear
 
getaran-mekanik 1
getaran-mekanik 1getaran-mekanik 1
getaran-mekanik 1
 
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...
Pengolahan Sinyal Digital - Slide week 3 - sistem & sinyal waktu diskrit - pr...
 
sinyal dan sistem.ppt
sinyal dan sistem.pptsinyal dan sistem.ppt
sinyal dan sistem.ppt
 
Tugas non linear lyapunov stability
Tugas non linear lyapunov stabilityTugas non linear lyapunov stability
Tugas non linear lyapunov stability
 
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution (2)
 
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal DistributionAPG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution
APG Pertemuan 4 : Multivariate Normal Distribution
 
TEORI RELATIVITAS KHUSUS
TEORI RELATIVITAS KHUSUSTEORI RELATIVITAS KHUSUS
TEORI RELATIVITAS KHUSUS
 
Remidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunov
Remidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunovRemidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunov
Remidial konsep kestabilan sistem non linear dan metode lyapunov
 
Osilasi sistem
Osilasi sistemOsilasi sistem
Osilasi sistem
 
Perbedaan sistem linier dan non linier
Perbedaan sistem linier dan non linierPerbedaan sistem linier dan non linier
Perbedaan sistem linier dan non linier
 

More from annisaaamalia149

Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus
Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem busSumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus
Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem busannisaaamalia149
 
Alasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dcAlasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dcannisaaamalia149
 

More from annisaaamalia149 (6)

Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus
Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem busSumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus
Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus
 
Gain dan op amp
Gain dan op ampGain dan op amp
Gain dan op amp
 
Bifurcation
BifurcationBifurcation
Bifurcation
 
Alasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dcAlasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dc
 
Pembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu dayaPembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu daya
 
Pembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu dayaPembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu daya
 

Recently uploaded

MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++FujiAdam
 
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaRenaYunita2
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.pptSonyGobang1
 
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxmuhammadrizky331164
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptxMuhararAhmad
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studiossuser52d6bf
 

Recently uploaded (6)

MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
 
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
 

Lyapunov Stability

  • 1. Kestabilan Lyapunov Disusun oleh : Annisaa Amalia (1410501028) Dosen pembimbing: R. Suryoto Edy Raharjo, S.T.,M.eng Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas TidarSistem non linear
  • 2. Outline • Keadaan setimbang • Kestabilan dalam arti lyapunov • Metode lyapunov
  • 3. Keadaan Setimbang • Jika sistem dinyatakan berada pada kondisi kesteimbangan berada pada keadaan dengan untuk semua t • Sistem dalam keadaan kestimbangan, jika sistem ini linier dan tidak berubah terhadap waktu. • Jika f(x,t) = Ax, maka terdapat hanya satu keadaan setimbang pada saat A adalah nonsingular. Jika A singular maka akan didapat kondisi kesetimbangan yang tak berhingga. • Keadaan kesetimbangan xe dari sistem disebut stabil sesuai Lyapunov. Jika untuk setiap S(ε), ada S(δ), sehingga trayektori dengan titik awal didalam S(δ) tidak meninggalkan S(ε) dengan membesarnya waktu t menuju tak terhingga. • Bilangan real δ tergantung pada ε dan pada umumnya juga bergantung pada t0, maka keadaan kesetimbangan tersebut disebut stabil uniform.
  • 4. Kesetimbangan Dalam Arti Lyapunov • Keadaan kesetimbangan xe dari sistem disebut stabil sesuai Lyapunov. Jika untuk setiap S(ε), ada S(δ), sehingga trayektori dengan titik awal didalam S(δ) tidak meninggalkan S(ε) dengan membesarnya waktu t menuju tak terhingga. • Bilangan real δ tergantung pada ε dan pada umumnya juga bergantung pada t0, maka keadaan kesetimbangan tersebut disebut stabil uniform.
  • 5. Kestabilan Lyapunov • Jika sebuah bola dengan jari – jari k terhadap kondisi kesteimbanga xe, • Misalkan S(ε) terdiri atas semua titik, sedemikian hingga : • Dan bila juga S(ε) teridi dari titik sedemikian hingga :
  • 6. Metode Lyapunov • Metode pertama Lyapunov Semua metode dimana persamaan differensial dari sistem diselesaikan dan kestabilan ditentukan dari solusinya. • Metode kedua Lyapunov Kestabilan sistem ditentukan tanpa penyelesaian persamaan differensial, tetapi berdasarkan energi yang tersimpan baik energi kinetik maupunpotensial
  • 7. Metode Lyapunov • Pengertian dasar analisis 1. Sistem stabil : bila energi yang disimpan makin lama makin kecil sehingga osilasi diredam. 2. Sistem tidak stabil: bila energi yang disimpan makin lama makin besar sehingga osilasi juga membesar. 3. Fungsi Lyapunov: • V( x,t) ≥0 untuk t ≥0 atau V(x) ≥0 • V( 0) = 0 • V( 0, t ) = 0 untuk t ≥0 • V(x, t ) →skalar • V(x,t )- perkalianvariabel • Kuadrat salah satu variabel • dV (x,1)/dt = V (x,1)
  • 8. Metode Lyapunov 4. Persamaan sistem : x= f(x, u, t) x= f (x, u, t) vektor berdimensi n dengan elemen-elemennya fungsi dari x1,x2, ...xn, u1, u2, ...un, t. Dimana x =turunan x terhadap t. Untuk sistem linar invarian waktu: x1 = a11.x1+ a12.x2+ ...+a1n.xn+ b11.u1+ ...+ bnm.Um xn = an1.x1+ an2.x2+...+ann.xn+ b11.u1+ ...+ bnm.um dimana a11, a12, ...amn konstanta b11, b12,...bmn Untuk menganalisa kestabilan : U= 0 →x=f (x,t)=f(x)
  • 9. Metode Lyapunov • Sistem dengan dinamika ẋ=f(x) dapat dikatakan stabil secara asimptotik jika terdapat satu fungsi V(x) , yang disebut kandidat fungsi Lyapunov, yang memenuhi sifat- sifat berikut ini. V(x) > 0, V(x) < 0, dan hanya bernilai nol untuk x=0
  • 10. Kestabilan Asimtotik • Keadaan kesetimbanganxe dari sistem yang dinyatakan oleh f(xe,t)=0 untuk sembarang t disebut stabil asimptotik jika keadaan tersebut stabil Lyapunov dan setiap kondisi dengan titik awal didalam S(δ) tanpa meninggalkan S(ε), konvergen ke xe dengan membesarnya t menuju tak berhingga.
  • 11. • Stabil secara Asimptotik dapat bersifat lokal ataupun global. Lokal, bila hanya berlaku untuk nilai-nilai state awal (initial state) di sekitar titik kesetimbangan (the neighborhood of the equilibrium point). Global, bila untuk semua nilai-nilai state awal, semua state akan bergerak menuju 1 titik kesetimbangan yang sama.
  • 12. Referensi • http://share.its.ac.id/pluginfile.php/40669/mod_resour ce/content/3/8.9%20Analisa%20Kestabilan%20Lyapun ov.pdf • https://en.wikipedia.org/wiki/Lyapunov_stability • http://eprints.undip.ac.id/25678/1/ML2F000605.pdf • http://www.slideshare.net/Zifalaniasta/konsep- kestabilan-non-linier?qid=0639b5f1-3aec-4918-ada4- 24a0fa4852c4&v=&b=&from_search=6