SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Kopetensi dasar
Tujuan belajar
Materi pelajatran
MIKROSKOP
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
STANDAR KOMPETENSI
Memahami gejala-Gejala alam
melalui Pengamatan
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
KOPETENSI DASAR
1. Menggunakan mikroskop dan peralatan
pendukung lainya untuk mengamati
gejala-gejala kehidupan
2. Menerapkan keselamatan kerja dalam
melakukan pengamatan gejala-gejala
alam
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Tujuan Pembelajaran
1. Menyebutkan bagian bagian dari mikroskop
2. Menggunakan mikroskop dengan benar
3. Memperkirakan ukuran benda asli
berdasarakan skala
4. Membuat sayatan melintang dan membujur
5. Membuat preparat basah
6. Memegang dan membawa mirkoskop dengan
benar
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Robert Hooke (1635-1703) berkebangsaan Inggris,
yang dikenal sebagai penemu mikroskop
majemuk(1665). Dia adalah orang pertama yang
meneliti sel.
Sel dipelajari dalam bidang biologi yang disebut
sitologi
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Fungsi mikrokop
Mikroskop berfungsi
untukmelihat benda-
benda atau organisme
yang berukuran sangat
kecil.
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Macam-macam mikroskop
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
BAGIAN- BAGIAN MIKROSKOP
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Bagian Mikroskop
Mikroskop terdiri atas dua bagian, yaitu: bagian
optik dan bagian mekanik
Bagian Optik Mikroskop
1.Lensa okuler, terletak dekat dengan mata pengamat dan
berfungsi sebagai kaca pembesar yang membentuk
bayangan maya, tegak, dan diperbesar dari bayangan yang
dibentuk lensa obyektif.
2.Lensa Objektif, terletak dekat dengan objek pengamatan
dan berfungsi untuk membentuk bayangan yang bersifat
nyata, terbalik, dan diperbesar.
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
3. Diafragma, merupakan bagian mikroskop yang
mengatur banyak sedikitnya sinar yang
dipantulkan cermin menuju mata pengamat.
4. Reflektor, terdiri atas cermin datar dan cermin
cekung yang berfungsi memantulkan cahaya
ke dalam lubang diafragma dan meja objektif.
Cermin datar digunakan jika cahaya cukup
terang, sedangkan cermin cekung digunakan
jika cahaya kurang terang.
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Bagian Mekanik Mikroskop
1.Pemutar halus (mikrometer), digunakan untuk
menai-turunkan tubus secara lambat
2.Tabung mikroskop (tubus), digunakan untuk
mengatur fokus yang menghubungkan lensa
okuler dan lensa objektif
3.Pemutar kasar (makrometer), digunakan untuk
menaik-turunkan tubus secara cepat
4.Lengan mikroskop, merupakan pegangan untuk
membawa mikroskop
5.Revolver, digunakan sebagai tempat meletakkan
lensa objektif
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Bagian Mekanik Mikroskop
6.Meja objektif, digunakan sebagai tempat
meletakkan preparat (sediaan benda yang akan
diamati)
7.Penjepit objek, digunakan untuk menjepit gelas
preparat agar tidak mudah tergeser.
8.Kondensor, digunakan untuk mengumpulkan
cahaya yang digunakan menerangi preparat.
9.Sekerup (engsel inklinasi), digunakan untuk
mengubah sudut tegak lurus mikroskop
10.Kaki mikroskop, merupakan penyangga
mikroskop
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
CARA MENGGUNKAN MIKROSKOP
1. Miroskop dibawa dengan tangan pertama menumpu
bagian kaki mikroskop sedang yang kedua memegang
basgaian pegangan mikroskop
2. Dalam keadaan tersimpan posisi lensa objektif dengan
pembesaran lemah dan mikorskop berdiri tegak
3. Saat melihat objek benda pertama kali dengan
pembesaran lemah
4. Jika bayangn tidak jelas jangan menggunakan
pembesaran kuat, gunkan pembesaran secara
bertahap
5. Saat mengganti lensa objektif harus melihat jangan
sampai terjadi benturan antara lensa objektif dengan
specimen
6. Jangan menggunakan cermin kearah matahari secara
langsung sehingga menggangu penglihatan
7. Sebelum digunakan untuk melihat objek, sebaiknya
lensa dibersihkan dengan kertas lensa
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Contoh mikroorganisme yg dilihat
melalui mikroskop:
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Bakteri
Amoeba
Paramecium
BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
Cara membuat preparat:
1) Membuat preparat tanpa penyayatan:
Contoh: pada waktu pengamatan mikroorganisme yang ada
dalam air. Caranya: air yang akan diamati, diambil dengan
pipet tetes dan tempatkan pada kaca obyektif dan tutup
dengan kaca penutup, amati dengan mikroskop.
2) Membuat preparat dengan penyayatan:
Contoh: organ tubuh organisme, misalnya penam-pang
daun, batang, akar, atau otot.
Caranya: menyayat organ setipis mungkin, untuk membuat
sayatan yang baik dan tipis dengan alat yang disebut
mikrotom, tetapi bila tidak mempunyai mikrotom dapat
dengan menggunakan silet yang tajam.

More Related Content

Similar to Mikroskop

Mikroskop.ppt
Mikroskop.pptMikroskop.ppt
Mikroskop.pptsyairaji
 
INTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptx
INTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptxINTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptx
INTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptxarlansyahreza
 
Biooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptx
Biooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptxBiooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptx
Biooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptxFikaAinurRahmawati
 
Laporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang Mikroskop
Laporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang MikroskopLaporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang Mikroskop
Laporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang MikroskopLydia Nurkumalawati
 
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
 Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskoppjj_kemenkes
 
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
 Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop  Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop pjj_kemenkes
 
Mikroskop dan penggunaannya
Mikroskop dan penggunaannyaMikroskop dan penggunaannya
Mikroskop dan penggunaannyaFarida Lukmi
 
I ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologi
I ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologiI ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologi
I ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologibaskimia
 
praktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskoppraktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskopuniversitas samawa
 
Laporan 1 mikroskop
Laporan 1 mikroskopLaporan 1 mikroskop
Laporan 1 mikroskoppandu joy
 

Similar to Mikroskop (20)

M ikroskop
M ikroskopM ikroskop
M ikroskop
 
Mikroskop.ppt
Mikroskop.pptMikroskop.ppt
Mikroskop.ppt
 
Bukubiologi
BukubiologiBukubiologi
Bukubiologi
 
INTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptx
INTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptxINTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptx
INTAN PRIMANDINI MOENIR KELAS 8D (TIK) (1).pptx
 
Biooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptx
Biooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptxBiooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptx
Biooptik_Fika Ainur Rahmawati_5322120001.pptx
 
Makalah mikroskop
Makalah mikroskopMakalah mikroskop
Makalah mikroskop
 
Amis
AmisAmis
Amis
 
Laporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang Mikroskop
Laporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang MikroskopLaporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang Mikroskop
Laporan Praktikum Fisika Dasar II Awal tentang Mikroskop
 
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
 Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
 
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
 Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop  Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
Pengenalan, Penggunaan Dan Perawatan Mikroskop
 
Mikroskop dan penggunaannya
Mikroskop dan penggunaannyaMikroskop dan penggunaannya
Mikroskop dan penggunaannya
 
mikroskop.doc
mikroskop.docmikroskop.doc
mikroskop.doc
 
I ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologi
I ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologiI ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologi
I ia. mikroskop (tugas 1 presentation)_basrib.biologi
 
Keselamatankerja
KeselamatankerjaKeselamatankerja
Keselamatankerja
 
Mikroskop
MikroskopMikroskop
Mikroskop
 
Kelangsungan Hidup
Kelangsungan HidupKelangsungan Hidup
Kelangsungan Hidup
 
Keselamatan kerja
Keselamatan kerjaKeselamatan kerja
Keselamatan kerja
 
praktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskoppraktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskop
 
Laporan 1 mikroskop
Laporan 1 mikroskopLaporan 1 mikroskop
Laporan 1 mikroskop
 
Pengamatan gejala alam
Pengamatan gejala alamPengamatan gejala alam
Pengamatan gejala alam
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 

Mikroskop

  • 1. Kopetensi dasar Tujuan belajar Materi pelajatran MIKROSKOP BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 2. STANDAR KOMPETENSI Memahami gejala-Gejala alam melalui Pengamatan BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 3. KOPETENSI DASAR 1. Menggunakan mikroskop dan peralatan pendukung lainya untuk mengamati gejala-gejala kehidupan 2. Menerapkan keselamatan kerja dalam melakukan pengamatan gejala-gejala alam BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 4. Tujuan Pembelajaran 1. Menyebutkan bagian bagian dari mikroskop 2. Menggunakan mikroskop dengan benar 3. Memperkirakan ukuran benda asli berdasarakan skala 4. Membuat sayatan melintang dan membujur 5. Membuat preparat basah 6. Memegang dan membawa mirkoskop dengan benar BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 5. Robert Hooke (1635-1703) berkebangsaan Inggris, yang dikenal sebagai penemu mikroskop majemuk(1665). Dia adalah orang pertama yang meneliti sel. Sel dipelajari dalam bidang biologi yang disebut sitologi BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 6. Fungsi mikrokop Mikroskop berfungsi untukmelihat benda- benda atau organisme yang berukuran sangat kecil. BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 7. Macam-macam mikroskop BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 9. BAGIAN- BAGIAN MIKROSKOP BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 10. Bagian Mikroskop Mikroskop terdiri atas dua bagian, yaitu: bagian optik dan bagian mekanik Bagian Optik Mikroskop 1.Lensa okuler, terletak dekat dengan mata pengamat dan berfungsi sebagai kaca pembesar yang membentuk bayangan maya, tegak, dan diperbesar dari bayangan yang dibentuk lensa obyektif. 2.Lensa Objektif, terletak dekat dengan objek pengamatan dan berfungsi untuk membentuk bayangan yang bersifat nyata, terbalik, dan diperbesar. BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 11. 3. Diafragma, merupakan bagian mikroskop yang mengatur banyak sedikitnya sinar yang dipantulkan cermin menuju mata pengamat. 4. Reflektor, terdiri atas cermin datar dan cermin cekung yang berfungsi memantulkan cahaya ke dalam lubang diafragma dan meja objektif. Cermin datar digunakan jika cahaya cukup terang, sedangkan cermin cekung digunakan jika cahaya kurang terang. BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 12. Bagian Mekanik Mikroskop 1.Pemutar halus (mikrometer), digunakan untuk menai-turunkan tubus secara lambat 2.Tabung mikroskop (tubus), digunakan untuk mengatur fokus yang menghubungkan lensa okuler dan lensa objektif 3.Pemutar kasar (makrometer), digunakan untuk menaik-turunkan tubus secara cepat 4.Lengan mikroskop, merupakan pegangan untuk membawa mikroskop 5.Revolver, digunakan sebagai tempat meletakkan lensa objektif BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 13. Bagian Mekanik Mikroskop 6.Meja objektif, digunakan sebagai tempat meletakkan preparat (sediaan benda yang akan diamati) 7.Penjepit objek, digunakan untuk menjepit gelas preparat agar tidak mudah tergeser. 8.Kondensor, digunakan untuk mengumpulkan cahaya yang digunakan menerangi preparat. 9.Sekerup (engsel inklinasi), digunakan untuk mengubah sudut tegak lurus mikroskop 10.Kaki mikroskop, merupakan penyangga mikroskop BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 14. CARA MENGGUNKAN MIKROSKOP 1. Miroskop dibawa dengan tangan pertama menumpu bagian kaki mikroskop sedang yang kedua memegang basgaian pegangan mikroskop 2. Dalam keadaan tersimpan posisi lensa objektif dengan pembesaran lemah dan mikorskop berdiri tegak 3. Saat melihat objek benda pertama kali dengan pembesaran lemah 4. Jika bayangn tidak jelas jangan menggunakan pembesaran kuat, gunkan pembesaran secara bertahap 5. Saat mengganti lensa objektif harus melihat jangan sampai terjadi benturan antara lensa objektif dengan specimen 6. Jangan menggunakan cermin kearah matahari secara langsung sehingga menggangu penglihatan 7. Sebelum digunakan untuk melihat objek, sebaiknya lensa dibersihkan dengan kertas lensa BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd.
  • 15. Contoh mikroorganisme yg dilihat melalui mikroskop: BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd. Bakteri Amoeba Paramecium
  • 16. BY IDA RIANAWATY,S.Si.,M.Pd. Cara membuat preparat: 1) Membuat preparat tanpa penyayatan: Contoh: pada waktu pengamatan mikroorganisme yang ada dalam air. Caranya: air yang akan diamati, diambil dengan pipet tetes dan tempatkan pada kaca obyektif dan tutup dengan kaca penutup, amati dengan mikroskop. 2) Membuat preparat dengan penyayatan: Contoh: organ tubuh organisme, misalnya penam-pang daun, batang, akar, atau otot. Caranya: menyayat organ setipis mungkin, untuk membuat sayatan yang baik dan tipis dengan alat yang disebut mikrotom, tetapi bila tidak mempunyai mikrotom dapat dengan menggunakan silet yang tajam.