SlideShare a Scribd company logo
1 of 33
Desain Produk
(Barang dan Jasa)
Taufik, S.E., M.M.
STIE IPWIJA
Sepuluh Keputusan Strategi
Manajemen Operasional
1. Desain Barang dan Jasa
2. Mengelola Kualitas
3. Strategi Proses
4. Strategi Lokasi
5. Strategi Tata Letak
6. Sumber Daya Manusia
7. Manajemen Rantai Pasokan
8. Manajemen Persediaan
9. Penjadwalan
10. Pemeliharaan
2
Desain Produk (Barang dan Jasa)
 Dasar keberadaan organisasi yaitu produk
(barang atau jasa) yang disajikan kepada
masyarakat.
 Strategi produk yang kurang baik, dapat
menurunkan daya saing bahkan
menghancurkan perusahaan.
3
4
Pengembangan dan desain produk yang baik
kualitasnya merupakan kunci kesuksesan di dunia
usaha.
Segala sesuatu yang kurang berkaitan dengan
strategi produk dapat menjadi masalah besar bagi
perusahaan.
Untuk memaksimumkan peluang sukses tersebut,
perusahaan-perusahaan harus memfokuskan
keunggulan, kemudian mempertahankan tingkat
kualitas barangnya.
Tujuan dari keputusan produk
“ untuk mengembangkan dan
menerapkan sebuah strategi
produk yang dapat memenuhi
permintaan pasar dengan
keunggulan bersaing
(competitive advantages).
6
“
7
Siklus Hidup Produk
8
Siklus Hidup Produk
9
Daur Hidup Produk
1. Tahap perkenalan
2. Tahap pertumbuhan
3. Tahap kedewasaan
4. Tahap penurunan
10
Pada tahap
perkenalan, volume
penjualan sangat
rendah dengan
desain beraneka
ragam dan sesuai
dengan keinginan
pelanggan.
Tahap Perkenalan
Pada tahap ini
keunikan dan kualitas
memberikan posisi
keunggulan bersaing
11
Tahap pertumbuhan
Pada tahap pertumbuhan,
volume penjualan meningkat
diiringi dengan pembatasan
ragam produk.
12
Tahap Kedewasaan
Pada tahap kedewasaan, volume
penjualan mencapai titik maksimal
dan produk telah menjadi barang
komoditi dengan ragam yang lebih
sedikit.
13
Tahap penurunan
Pada tahap penurunan, volume
penjualan menurun dan pasar
telah dipenuhi oleh pesaing,
strategi pemasaran adalah
persaingan harga dengan jenis
produk yang standar.
14
15
Disain Produk pada
Berbagai Tahapan
Siklus Kehidupan
Produk
Strategi:
▪ riset, pengembangan
produk, proses modifikasi,
pengembangan suplier.
16
Tahap Perkenalan
(Introduction)
Tahap Pertumbuhan
(Growth)
Strategi:
▪ menambah kapasitas
untuk mengantisipasi
peningkatan
permintaan
17
Tahap Kedewasaan
(Maturity)
▪ strategi:
▪ produksi inovatif,
memperbaiki kontrol produk,
menambah lini produk
18
Tahap Penurunan (Decline)
Strategi:
▪ memproduksi produk
yang memiliki
kontribusi pada
keuntungan
perusahaan,
menghilangkan
liniproduk yang tidak
menguntungkan
19
Analisis Penilaian Produk
20
Membuat daftar
produk menurut
kontribusi Rupiah
pada
perusahaan
Meningkatkan cashflow
(menaikkan harga atau
mengurangi biaya),
meningkatkan penetrasi
pasar (memperbaiki
kualitas/menurunkan harga),
mengurangi biaya
(memperbaiki proses
produksi)
Quality Function Deployment
The House of Quality
21
Quality Function Deployment (QFD)
Suatu pendekatan yang mengintegrasikan "suara
pelanggan" ke dalam pengembangan produk dan layanan
Mendengarkan dan memahami pelanggan adalah fitur
utama dari QFD
Tujuannya adalah untuk memastikan bahwa persyaratan
pelanggan diperhitungkan dalam setiap aspek proses
Quality Function Deployment
The House of Quality
22
Quality Function
Deployment
(QFD)
Tujuannya QFD
adalah untuk
memastikan bahwa
persyaratan
pelanggan
diperhitungkan
dalam setiap aspek
proses
Strategi jasa
Strategi jasa menentukan
bisnis apa yang akan dilakukan,
memberikan pengarahan
untuk merancang produk,
sistem pelayanan dan
pengukuran.
Strategi jasa memberikan suatu
pandangan tentang jasa
macam apa yang harus
diadakan oleh perusahaan
24
Perbedaan antara Layanan dan Produk
 Produk umumnya berwujud, layanan tidak berwujud
 Layanan dibuat dan dikirimkan pada saat bersamaan
 Layanan tidak dapat diinventarisasi
 Layanan sangat diperhatikan oleh konsumen
 Beberapa layanan memiliki hambatan rendah untuk masuk
dan keluar
 Lokasi seringkali penting untuk desain layanan, dengan
kenyamanan sebagai faktor utama
 Variabilitas permintaan secara bergantian menciptakan
jalur tunggu
Kunci dari desain produk jasa
adalah mendefinisikan
secara tepat barang-
barang yang terikat dalam
jasa. Dalam merancang
jasa, manajemen harus
secara seksama membaca
harapan-harapan
pelanggan.
25
Produk Jasa
Produk
Jasa
▪ Teknologi, yaitu derajat
otomatisasi, peralatan.
▪ Aliran proses, merupakan
urutan kejadian yang
digunakan.
▪ Tipe proses, adalah jumlah
kontak dengan pelanggan,
derajat pelayanan.
▪ Lokasi dan ukuran.
▪ Tenaga kerja.
Sistem
Pelayanan Jasa
26
Unsur-unsur sistem
pelayanan jasa:
Contoh dalam gambar
27
30
33
Terima Kasih
Taufik, S.E.. M.M.
▪ Mobile/WA: +6281387533373
▪ E-mail: alwitaufik@yahoo.com

More Related Content

What's hot

Konsep six sigma pt adhi karya kelompok 10
Konsep six sigma  pt adhi karya kelompok 10 Konsep six sigma  pt adhi karya kelompok 10
Konsep six sigma pt adhi karya kelompok 10 giatamaistian1
 
Muhammad Sutarno - Strategi Operasi
Muhammad Sutarno - Strategi OperasiMuhammad Sutarno - Strategi Operasi
Muhammad Sutarno - Strategi Operasibelajarkomputer
 
Kepentingan Kualiti dalam Pembuatan
Kepentingan Kualiti dalam PembuatanKepentingan Kualiti dalam Pembuatan
Kepentingan Kualiti dalam PembuatanTimothy Wooi
 
Strategi operasi mencapai keunggulan bersaing
Strategi operasi mencapai keunggulan bersaingStrategi operasi mencapai keunggulan bersaing
Strategi operasi mencapai keunggulan bersaingALI FIKRI
 
Pengembangan dan menajemen produk baru recover
Pengembangan dan menajemen produk baru recoverPengembangan dan menajemen produk baru recover
Pengembangan dan menajemen produk baru recoverIndah Hayati
 
Sistem dan Strategi Operasi
Sistem dan Strategi OperasiSistem dan Strategi Operasi
Sistem dan Strategi OperasiAbu Tholib
 
Strategi Operasi Untuk Barang Dan Jasa
Strategi Operasi Untuk Barang Dan JasaStrategi Operasi Untuk Barang Dan Jasa
Strategi Operasi Untuk Barang Dan Jasahenrianto leo
 
Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1
Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1
Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1Sovia Yohana
 
9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk
9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk
9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produkyunnach
 
EKMA 4215 - Manajemen Operasi Modul 2 : Desain Produk
EKMA 4215 - Manajemen Operasi  Modul 2 : Desain ProdukEKMA 4215 - Manajemen Operasi  Modul 2 : Desain Produk
EKMA 4215 - Manajemen Operasi Modul 2 : Desain ProdukAncilla Kustedjo
 
Strategic Management by Vidyara
Strategic Management by VidyaraStrategic Management by Vidyara
Strategic Management by VidyaraVidy VivyVicy
 
Pengurusan pertumbuhan perniagaan
Pengurusan pertumbuhan perniagaanPengurusan pertumbuhan perniagaan
Pengurusan pertumbuhan perniagaanNor Syazwani
 

What's hot (19)

166736550 pembangunan-produk
166736550 pembangunan-produk166736550 pembangunan-produk
166736550 pembangunan-produk
 
Konsep six sigma pt adhi karya kelompok 10
Konsep six sigma  pt adhi karya kelompok 10 Konsep six sigma  pt adhi karya kelompok 10
Konsep six sigma pt adhi karya kelompok 10
 
Muhammad Sutarno - Strategi Operasi
Muhammad Sutarno - Strategi OperasiMuhammad Sutarno - Strategi Operasi
Muhammad Sutarno - Strategi Operasi
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
 
Kepentingan Kualiti dalam Pembuatan
Kepentingan Kualiti dalam PembuatanKepentingan Kualiti dalam Pembuatan
Kepentingan Kualiti dalam Pembuatan
 
Pert ii
Pert iiPert ii
Pert ii
 
Strategi operasi mencapai keunggulan bersaing
Strategi operasi mencapai keunggulan bersaingStrategi operasi mencapai keunggulan bersaing
Strategi operasi mencapai keunggulan bersaing
 
Pengembangan dan menajemen produk baru recover
Pengembangan dan menajemen produk baru recoverPengembangan dan menajemen produk baru recover
Pengembangan dan menajemen produk baru recover
 
Rencana bisnis
Rencana bisnisRencana bisnis
Rencana bisnis
 
Sistem dan Strategi Operasi
Sistem dan Strategi OperasiSistem dan Strategi Operasi
Sistem dan Strategi Operasi
 
Strategi Operasi Untuk Barang Dan Jasa
Strategi Operasi Untuk Barang Dan JasaStrategi Operasi Untuk Barang Dan Jasa
Strategi Operasi Untuk Barang Dan Jasa
 
Six sigma
Six sigmaSix sigma
Six sigma
 
Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1
Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1
Ppt makalah manajemen operasional kelompok 1
 
Manajemen operasional
Manajemen operasionalManajemen operasional
Manajemen operasional
 
Bsc
BscBsc
Bsc
 
9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk
9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk
9. pembangunan produk baharu & kitaran hayat produk
 
EKMA 4215 - Manajemen Operasi Modul 2 : Desain Produk
EKMA 4215 - Manajemen Operasi  Modul 2 : Desain ProdukEKMA 4215 - Manajemen Operasi  Modul 2 : Desain Produk
EKMA 4215 - Manajemen Operasi Modul 2 : Desain Produk
 
Strategic Management by Vidyara
Strategic Management by VidyaraStrategic Management by Vidyara
Strategic Management by Vidyara
 
Pengurusan pertumbuhan perniagaan
Pengurusan pertumbuhan perniagaanPengurusan pertumbuhan perniagaan
Pengurusan pertumbuhan perniagaan
 

Similar to DESAIN PRODUK OPTIMAL

Designing & Managing Product
Designing & Managing ProductDesigning & Managing Product
Designing & Managing Productshilmihnisa Nisa
 
Desain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdf
Desain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdfDesain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdf
Desain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdfRamadani Saputra
 
desain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdfdesain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdfWayanSantosa2
 
Strategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.ppt
Strategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.pptStrategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.ppt
Strategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.pptimnathn
 
PERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMEN
PERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMENPERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMEN
PERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMENFalanni Firyal Fawwaz
 
2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.ppt2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.pptKingFaisal17
 
Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)
Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)
Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)gumilar ramadhan
 
starategi bersaing dalam manajemen pemasaran
starategi bersaing dalam manajemen pemasaranstarategi bersaing dalam manajemen pemasaran
starategi bersaing dalam manajemen pemasaranmas karebet
 
Pertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.ppt
Pertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.pptPertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.ppt
Pertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.pptHMRSILOG
 
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptxMPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptxMochBustomy
 
Strategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.ppt
Strategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.pptStrategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.ppt
Strategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.pptyoanputri1
 
Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607
Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607
Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607rsd kol abundjani
 

Similar to DESAIN PRODUK OPTIMAL (20)

DESIGN PRODUK.ppt
DESIGN PRODUK.pptDESIGN PRODUK.ppt
DESIGN PRODUK.ppt
 
Designing & Managing Product
Designing & Managing ProductDesigning & Managing Product
Designing & Managing Product
 
Desain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdf
Desain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdfDesain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdf
Desain Produk dan Jasa (Manajemen Operasi).pdf
 
Ppt kel 3
Ppt kel 3Ppt kel 3
Ppt kel 3
 
desain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdfdesain produk dan jas.pdf
desain produk dan jas.pdf
 
desain produk dan jasa.ppt
desain produk dan jasa.pptdesain produk dan jasa.ppt
desain produk dan jasa.ppt
 
Pertemuan 05 desain barang dan jasa
Pertemuan 05 desain barang dan jasaPertemuan 05 desain barang dan jasa
Pertemuan 05 desain barang dan jasa
 
Six sigma prof. ir. syamsir abduh, mm, ph d-kelompok 6 abdul salam mm penga...
Six sigma   prof. ir. syamsir abduh, mm, ph d-kelompok 6 abdul salam mm penga...Six sigma   prof. ir. syamsir abduh, mm, ph d-kelompok 6 abdul salam mm penga...
Six sigma prof. ir. syamsir abduh, mm, ph d-kelompok 6 abdul salam mm penga...
 
Manpro sesi 1
Manpro sesi 1Manpro sesi 1
Manpro sesi 1
 
Strategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.ppt
Strategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.pptStrategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.ppt
Strategi Perngembangan Produk Baru Dan PLC.ppt
 
PERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMEN
PERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMENPERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMEN
PERUMUSAN DAN PELAKSANAAN STRATEGI - PENGANTAR MANAJEMEN
 
2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.ppt2. Desain Produk-UTS.ppt
2. Desain Produk-UTS.ppt
 
Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)
Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)
Manajemen pemasaran kelompok 1 (UPN Veteran Jakarta)
 
starategi bersaing dalam manajemen pemasaran
starategi bersaing dalam manajemen pemasaranstarategi bersaing dalam manajemen pemasaran
starategi bersaing dalam manajemen pemasaran
 
Manajemen Pemasaran ch 3
Manajemen Pemasaran ch 3Manajemen Pemasaran ch 3
Manajemen Pemasaran ch 3
 
Pertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.ppt
Pertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.pptPertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.ppt
Pertemuan_4_-_Desain_Produk_dan_Jasa.ppt
 
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptxMPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
MPOA 4_DESAIN PRODUK.pptx
 
Strategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.ppt
Strategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.pptStrategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.ppt
Strategi Operasi untuk Keunggulan Bersaing versi 2.ppt
 
tqm iso sigma.ppt
tqm iso sigma.ppttqm iso sigma.ppt
tqm iso sigma.ppt
 
Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607
Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607
Mutu ugd-rs-swasta-bapelkes-210607
 

Recently uploaded

KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxFORTRESS
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...FORTRESS
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024HelmyTransformasi
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Al-ghifari Erik
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiSeta Wicaksana
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...FORTRESS
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaksmkpelayarandemak1
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkajaunikbetslotbankmaybank
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 

DESAIN PRODUK OPTIMAL

  • 1. Desain Produk (Barang dan Jasa) Taufik, S.E., M.M. STIE IPWIJA
  • 2. Sepuluh Keputusan Strategi Manajemen Operasional 1. Desain Barang dan Jasa 2. Mengelola Kualitas 3. Strategi Proses 4. Strategi Lokasi 5. Strategi Tata Letak 6. Sumber Daya Manusia 7. Manajemen Rantai Pasokan 8. Manajemen Persediaan 9. Penjadwalan 10. Pemeliharaan 2
  • 3. Desain Produk (Barang dan Jasa)  Dasar keberadaan organisasi yaitu produk (barang atau jasa) yang disajikan kepada masyarakat.  Strategi produk yang kurang baik, dapat menurunkan daya saing bahkan menghancurkan perusahaan. 3
  • 4. 4 Pengembangan dan desain produk yang baik kualitasnya merupakan kunci kesuksesan di dunia usaha. Segala sesuatu yang kurang berkaitan dengan strategi produk dapat menjadi masalah besar bagi perusahaan. Untuk memaksimumkan peluang sukses tersebut, perusahaan-perusahaan harus memfokuskan keunggulan, kemudian mempertahankan tingkat kualitas barangnya.
  • 6. “ untuk mengembangkan dan menerapkan sebuah strategi produk yang dapat memenuhi permintaan pasar dengan keunggulan bersaing (competitive advantages). 6
  • 10. Daur Hidup Produk 1. Tahap perkenalan 2. Tahap pertumbuhan 3. Tahap kedewasaan 4. Tahap penurunan 10
  • 11. Pada tahap perkenalan, volume penjualan sangat rendah dengan desain beraneka ragam dan sesuai dengan keinginan pelanggan. Tahap Perkenalan Pada tahap ini keunikan dan kualitas memberikan posisi keunggulan bersaing 11
  • 12. Tahap pertumbuhan Pada tahap pertumbuhan, volume penjualan meningkat diiringi dengan pembatasan ragam produk. 12
  • 13. Tahap Kedewasaan Pada tahap kedewasaan, volume penjualan mencapai titik maksimal dan produk telah menjadi barang komoditi dengan ragam yang lebih sedikit. 13
  • 14. Tahap penurunan Pada tahap penurunan, volume penjualan menurun dan pasar telah dipenuhi oleh pesaing, strategi pemasaran adalah persaingan harga dengan jenis produk yang standar. 14
  • 15. 15 Disain Produk pada Berbagai Tahapan Siklus Kehidupan Produk
  • 16. Strategi: ▪ riset, pengembangan produk, proses modifikasi, pengembangan suplier. 16 Tahap Perkenalan (Introduction)
  • 17. Tahap Pertumbuhan (Growth) Strategi: ▪ menambah kapasitas untuk mengantisipasi peningkatan permintaan 17
  • 18. Tahap Kedewasaan (Maturity) ▪ strategi: ▪ produksi inovatif, memperbaiki kontrol produk, menambah lini produk 18
  • 19. Tahap Penurunan (Decline) Strategi: ▪ memproduksi produk yang memiliki kontribusi pada keuntungan perusahaan, menghilangkan liniproduk yang tidak menguntungkan 19
  • 20. Analisis Penilaian Produk 20 Membuat daftar produk menurut kontribusi Rupiah pada perusahaan Meningkatkan cashflow (menaikkan harga atau mengurangi biaya), meningkatkan penetrasi pasar (memperbaiki kualitas/menurunkan harga), mengurangi biaya (memperbaiki proses produksi)
  • 21. Quality Function Deployment The House of Quality 21 Quality Function Deployment (QFD) Suatu pendekatan yang mengintegrasikan "suara pelanggan" ke dalam pengembangan produk dan layanan Mendengarkan dan memahami pelanggan adalah fitur utama dari QFD Tujuannya adalah untuk memastikan bahwa persyaratan pelanggan diperhitungkan dalam setiap aspek proses
  • 22. Quality Function Deployment The House of Quality 22 Quality Function Deployment (QFD) Tujuannya QFD adalah untuk memastikan bahwa persyaratan pelanggan diperhitungkan dalam setiap aspek proses
  • 23. Strategi jasa Strategi jasa menentukan bisnis apa yang akan dilakukan, memberikan pengarahan untuk merancang produk, sistem pelayanan dan pengukuran. Strategi jasa memberikan suatu pandangan tentang jasa macam apa yang harus diadakan oleh perusahaan
  • 24. 24 Perbedaan antara Layanan dan Produk  Produk umumnya berwujud, layanan tidak berwujud  Layanan dibuat dan dikirimkan pada saat bersamaan  Layanan tidak dapat diinventarisasi  Layanan sangat diperhatikan oleh konsumen  Beberapa layanan memiliki hambatan rendah untuk masuk dan keluar  Lokasi seringkali penting untuk desain layanan, dengan kenyamanan sebagai faktor utama  Variabilitas permintaan secara bergantian menciptakan jalur tunggu
  • 25. Kunci dari desain produk jasa adalah mendefinisikan secara tepat barang- barang yang terikat dalam jasa. Dalam merancang jasa, manajemen harus secara seksama membaca harapan-harapan pelanggan. 25 Produk Jasa Produk Jasa
  • 26. ▪ Teknologi, yaitu derajat otomatisasi, peralatan. ▪ Aliran proses, merupakan urutan kejadian yang digunakan. ▪ Tipe proses, adalah jumlah kontak dengan pelanggan, derajat pelayanan. ▪ Lokasi dan ukuran. ▪ Tenaga kerja. Sistem Pelayanan Jasa 26 Unsur-unsur sistem pelayanan jasa:
  • 28.
  • 29.
  • 30. 30
  • 31.
  • 32.
  • 33. 33 Terima Kasih Taufik, S.E.. M.M. ▪ Mobile/WA: +6281387533373 ▪ E-mail: alwitaufik@yahoo.com